TINJAUAN YURIDIS PERJANJIAN KERJA TENAGA KERJA ASING PADA PT. TOYO KANETSU INDONESIA (STUDI PADA KAWASAN INDUSTRI BATU AMPAR, BATAM)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TINJAUAN YURIDIS PERJANJIAN KERJA TENAGA KERJA ASING PADA PT. TOYO KANETSU INDONESIA (STUDI PADA KAWASAN INDUSTRI BATU AMPAR, BATAM)"

Transkripsi

1 TINJAUAN YURIDIS PERJANJIAN KERJA TENAGA KERJA ASING PADA PT. TOYO KANETSU INDONESIA (STUDI PADA KAWASAN INDUSTRI BATU AMPAR, BATAM) TESIS Oleh AYU FULIA SARI /M.Kn FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

2 TINJAUAN YURIDIS PERJANJIAN KERJA TENAGA KERJA ASING PADA PT. TOYO KANETSU INDONESIA (STUDI PADA KAWASAN INDUSTRI BATU AMPAR, BATAM) TESIS Diajukan Untuk Memperoleh Gelar Magister Kenotariatan Pada Program Studi Magister Kenotariatan Fakultas Hukum Oleh AYU FULIA SARI /M.Kn FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

3 Judul Tesis : TINJAUAN YURIDIS PERJANJIAN KERJA TENAGA KERJA ASING PADA PT. TOYO KANETSU INDONESIA (STUDI PADA KAWASAN INDUSTRI BATU AMPAR, BATAM) Nama Mahasiswa : AYU FULIA SARI Nomor Pokok : Program Studi : Kenotariatan Menyetujui Komisi Pembimbing (Prof. Dr. Budiman Ginting, SH, MHum) Pembimbing Pembimbing (Dr. T. KeizerinaDevi A, SH, CN, MHum) (Dr. Pendastaren Tarigan, SH, MS) Ketua Program Studi, Dekan, (Prof. Dr. Muhammad Yamin, SH, MS, CN) (Prof. Dr. Runtung, SH, MHum) Tanggal lulus : 04 Januari 2013

4 Telah diuji pada Tanggal : 04 Januari 2013 PANITIA PENGUJI TESIS Ketua : Prof. Dr. Budiman Ginting, SH, MHum Anggota : 1. Dr. T. Keizerina Devi A, SH, CN, MHum 2. Dr. Pendastaren Tarigan, SH, MS 3. Prof. Dr. Muhammad Yamin, SH, MS, CN 4. Dr. Agusmidah, SH, MHum

5 SURAT PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : AYU FULIA SARI Nim : Program Studi Judul Tesis : Magister Kenotariatan FH USU : TINJAUAN YURIDIS PERJANJIAN KERJA TENAGA KERJA ASING PADA PT. TOYO KANETSU INDONESIA (STUDI PADA KAWASAN INDUSTRI BATU AMPAR, BATAM) Dengan ini menyatakan bahwa Tesis yang saya buat adalah asli karya saya sendiri bukan Plagiat, apabila dikemudian hari diketahui Tesis saya tersebut Plagiat karena kesalahan saya sendiri, maka saya bersedia diberi sanksi apapun oleh Program Studi Magister Kenotariatan FH USU dan saya tidak akan menuntut pihak manapun atas perbuatan saya tersebut. Demikianlah surat pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya dan dalam keadaan sehat. Medan, Yang membuat Pernyataan Nama : AYU FULIA SARI Nim :

6 ABSTRAK Indonesia yang dikenal sebagai negara sedang berkembang, memerlukan banyak sokongan dan bantuan dari negera-negara lain termasuk negara tetangga yang diwujudkan dalam bentuk kerjasama dengan negara lain/luar, hal ini semata karena Indonesia ingin mampu maju dan bersaing dipasar kerja bebas (globalisasi dan liberalisasi). Oleh karena itu peranan tenaga kerja asing sangat besar dan penting bagi Pembangunan Nasional Indonesia. Permasalahan yang esensial dari pada TKA lebih banyak di sektor ketergantungan kita pada investor asing. Salah satunya adalah Perusahaan PT. Toyo Kanetsu Indonesia, Perusahaan ini merupakan salah satu perusahaan penanaman modal asing yang berada di Indonesia. Hal inilah yang menjadi dasar pemikiran untuk melakukan penelitian dengan menjawab permasalahan bagaimana pengaturan perundang-undangan tentang TKA di Indonesia, bagaimana kedudukan perjanjian kerja terhadap TKA dalam kerangka hukum di Indonesia, dan bagaimanakah perlindungan hukum terhadap para pihak apabila terjadi perselisihan hubungan kerja pada PT. Toyo Kanetsu Indonesia di Kota Batam. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian normatif yang bersifat preskriptif. Sumber data yang diperoleh dengan mengumpulkan data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh dengan melakukan wawancara sedangkan data sekunder diperoleh melalui bahan hukum primer, bahan hukum sekunder dan bahan hukum tertier. Alat pengumpulan data yang digunakan didalam penelitian ini adalah studi dokumen dan pedoman wawancara yang selanjutnya dianalisis secara kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa pengaturan perundangundangan Tenaga Kerja Asing hanya diatur dalam Undang-undang Ketenagakerjaan No. 13 Tahun 2003 yaitu dalam Pasal 42 dan 49. Kedudukan perjanjian kerja terhadap TKA pada PT Toyo Kanetsu Indonesia dalam kerangka hukum Indonesia tidak menyimpang dari ketentuan peraturan perundang-undangan yang ada. Perlindungan hukum terhadap para pihak apabila terjadi perselisihan pemutusan hubungan kerja antara TKA dengan perusahaan PT. Toyo Kanetsu Indonesia dilakukan dengan cara mengutamakan jalan musyawarah dan mufakat dalam PT. Toyo Kanetsu Indonesia, TKA yang merasa dirugikan oleh perusahaan PT. Toyo Kanetsu Indonesia akan mendapatkan kompensasi yang sesuai dengan kerugiannya. Kata Kunci : Perjanjian Kerja, Perlindungan Hukum, Tenaga Kerja Asing i

7 ABSTRACT Indonesia which is known as a developing country needs supports from the other countries including neighboring countries in the form of cooperation with them because Indonesia wants to be able to make progress and compete with them in the free job market (globalization and liberalization). Therefore, foreign workers play a very big and important role in the Indonesia s national development. The essential problem of the foreign workers is more in the sector of our dependence on the foreign investors. One of the foreign investors in Indonesia is PT. Toyo Kanetsu Indonesia. The research questions to be answered in this study were how the law on Foreign Workers in Indonesia is regulated, the position of work agreement against the Foreign Worker according to the law in Indonesia, and the kind of legal protection can be given to the parties involved if a working relationship dispute occurs at PT. Toyo Kanetsu Indonesia in Batam. The data for this prescriptive normative study were the primary data obtained through interviews and the secondary data in the forms of primary, secondary and tertier legal material obtained through documentation study. The data obtained were qualitatively analyzed. The result of this study showed that Law on Foreign Worker is only regulated in Article 42 and Article 49 of Law No. 13/2003 on Manpower. The position of work agreement against the Foreign Worker at PT. Toyo Kanetsu Indonesia according to the law in Indonesia does not deviate from the provisions of the existing legislation. The kind of legal protection given to both parties involved if a dispute of employment termination occurs between Foreign Workers and PT. Toyo Kanetsu Indonesia was primarily in the form of internal deliberation and concensus. The Foreign Workers feel to have been advantaged by PT. Toyo Kanetsu Indonesia will be compensated in accordance with their losses. Keywords : Work Agreement, Legal Protection, Foreign Worker ii

8 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT atas rahmat dan karunianya sehingga penulisan tesis ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Adapun tujuan dan penulisan tesis ini guna memenuhi salah satu syarat akademik dalam menyelesaikan Program Studi Magister Kenotariatan Fakultas Hukum. Dalam penulisan tesis ini penulis menyadari bahwa untuk masuk pada tahapan seperti ini bukanlah ditempuh dengan mudah, dan tidak hanya mengandalkan kemampuan penulis tetapi melalui tahap demi tahap penuh warna penulis lewati sehingga sampai saat ini. Semua ini bisa terjadi karena ada pihak-pihak yang berperan penting membantu penulis dalam menyelesaikan ini semua. Dalam penulisan tesis ini banyak pihak yang telah memberikan bantuan dorongan moril, masukan dan saran. Oleh sebab itu, ucapan terima kasih yang mendalam penulis haturkan yang sebesar-besarnya kepada: 1. Bapak Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H., MSc (CTM), Sp.A(K), selaku Rektor, atas kesempatan dan fasilitas yang diberikan kepada penulis untuk mengikuti dan menyelesaikan pendidikan Program Studi Magister Kenotariatan Fakultas Hukum. 2. Bapak Prof. Dr. Runtung, SH., M.Hum, selaku Dekan Fakultas Hukum atas kesempatan menjadi mahasiswa Program Studi Magister Kenotariatan Fakultas Hukum. iii

9 3. Bapak Prof. Dr. Muhammad Yamin, SH, MS, CN., selaku Ketua Program Studi Magister Kenotariatan Fakultas Hukum sekaligus selaku Dosen Penguji yang telah memberikan masukan kepada penulis dan penyempurnaan tesis ini. 4. Ibu Dr. T. Kezeirina Devi Azwar, SH, CN, M.Hum., selaku Sekretaris Program Studi Magister Kenotariatan Fakultas Hukum sekaligus Dosen Pembimbing yang dengan penuh kesabaran dan keikhlasan memberikan bimbingan dan pengarahan kepada penulis dalam penyempurnaan tesis ini. 5. Ibu Dr. Agusmidah, SH., M.Hum, selaku Dosen Penguji yang telah memberikan masukan kepada penulis dalam penyempurnaan tesis ini. 6. Bapak Prof. Budiman Ginting, SH, M.Hum, selaku Dosen Pembimbing dengan penuh perhatian memberikan dorongan, bimbingan, saran dan masukan kepada penulis demi untuk selesainya penulisan tesis ini. 7. Bapak Dr. Pendastaren Tarigan, SH, MS, selaku Dosen Pembimbing dengan penuh perhatian memberikan dorongan, bimbingan, saran dan masukan kepada penulis demi untuk selesainya penulisan tesis ini. 8. Seluruh Staf Pengajar Program Studi Magister Kenotariatan Fakultas Hukum yang telah memberikan ilmu kepada penulis selama menuntut ilmu pengetahuan di Program Studi Magister Kenotariatan Fakultas Hukum ; iv

10 9. Seluruh staf Pegawai Administrasi (Ibu Fatimah, Kak Lisa, Kak Sari, Kak Winda, Kak Afni, Bang Ken, Bang Izal, Bang Aldi) Program Studi Magister Kenotariatan Fakultas Hukum, selaku para pihak yang selaku membantu selama penulis menyelesaikan urusan besar dan urusan kecil; 10. Bapak Masrizal selaku G.A Supervisor PT.Toyo Kanetsu Indonesia dan Bapak Yuherman,SH selaku Kepala Personalia/HRD (Human Resources Development) PT. Toyo Kanetsu Indonesia di Kota Batam yang telah memberikan data-data dan keterangan yang dibutuhkan dalam penulisan tesis ini. 11. Bapak Patar Pakpahan selaku Kasi bidang Pengawasan Kerja di Dinas Tenaga Kerja Kota Batam yang telah memberikan data-data dan keterangan yang dibutuhkan dalam penulisan tesis ini. 12. Rekan-Rekan dan Sahabat-Sahabat seperjuangan Penulis Mahasiswa/I Magister Kenotariatan Fakultas Hukum khususnya angkatan 2009 yang tidak bisa penulis sebutkan namanya satu persatu yang selalu membantu dan memotivasi penulis untuk bisa menyelesaikan Tesis di Program Studi Magister Kenotariatan. Suatu rasa kebanggaan tersendiri dalam kesempatan ini penulis juga turut menghaturkan sembah sujud dan ucapan terima kasih yang tak terhingga kepada Ayahanda tercinta H. Syaifuddin, SE yang telah mencurahkan segenap tenaga, pikiran dan perhatian kepada penulis, dan telah berhasil mendidik penulis hingga v

11 seperti sekarang ini, juga kepada Ibunda tercinta Hj. Andarini yang telah memberikan Doa, kasih sayang dan perhatiannya serta memberikan kekuatan dan dorongan kepada penulis untuk mengambil pendidikan ini hingga bisa menjalani apa yang penulis dan Ibunda serta Ayahanda cita-citakan selama ini. Penulis dengan segala kerendahan hati menyadari bahwa tesis ini tidak luput dari kekurangan dan kelemahan, baik dari segi penulisan maupun substansi yang masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun demi penyempurnaan penulisan tesis ini. Akhir kata penulis mengharapkan semoga hasil penelitian ini dapat bermanfaat bagi penulis pada khususnya dan juga bagi pembaca pada umumnya. Medan, Januari 2013 Penulis AYU FULIA SARI vi

12 DAFTAR RIWAYAT HIDUP I. IDENTITAS PRIBADI Nama : AYU FULIASARI Tempat/Tgl. Lahir : Lhokseumawe, 24 Januari 1986 Agama : Islam Status : Belum Kawin Alamat : Komplek Marchelia Blok.A No Kota Batam II. KELUARGA Nama Ayah : H. Syaifuddin, SE Nama Ibu : Hj. Andarini III. PENDIDIKAN TK. Bungong Keupula ( ) SD Negeri Monggeudong ( ) SMP Negeri 2 Lhokseumawe ( ) SMA Kartini ( ) S1 UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA ( ) S2 MAGISTER KENOTARIATAN FH-USU ( ) vii

13 DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR RIWAYAT HIDUP... DAFTAR ISI... DAFTAR SINGKATAN... ii iii vii viii x BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Perumusan Masalah C. Tujuan Penelitian D. Manfaat Penelitian E. Keaslian Penelitian F. Kerangka Teori dan Konsepsi BAB II G. Metode Penelitian PENGATURAN PERUNDANG-UNDANGAN TENTANG TENAGA KERJA ASING DI INDONESIA A. Penggunaan Tenaga Kerja Asing di PT. Toyo Kanetsu Indonesia B. Penempatan Tenaga Kerja Asing di Indonesia Dalam Undang- Undang Ketenagakerjaan Nomor 13 Tahun C. Kebijakan-Kebijakan Tentang Penempatan Tenaga Kerja Asing di Indonesia viii

14 BAB III KEDUDUKAN PERJANJIAN KERJA TERHADAP TENAGA KERJA ASING PADA PT. TOYO KANETSU INDONESIA DALAM KERANGKA HUKUM DI INDONESIA A. Bentuk-Bentuk Perjanjian Kerja B. Pilihan Hukum dan Forum Mengenai Perjanjian Kerja Terhadap Tenaga Kerja di Indonesia BAB IV C. Kedudukan Para Pihak antara PT. Toyo Kanetsu Indonesia dan Tenaga Kerja Asing Dalam Perjanjian Kerja PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PARA PIHAK APABILA TERJADI PERSELISIHAN HUBUNGAN KERJA PADA PT. TOYO KANETSU INDONESIA DI KOTA BATAM A. Bentuk Pelanggaran Perjanjian Kerja B. Konsekuensi Pelanggaran Perjanjian Kerja C. Perlindungan Hukum Para Pihak Terhadap Perselisihan Pemutusan Hubungan Kerja Antara Tenaga Kerja Asing Dengan PT. Toyo Kanetsu Indonesia Di Batam BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

15 DAFTAR SINGKATAN AFTA APEC GATS IMTA KITTAS KITAP PHI PMA PMDN PKB PKWT PKWTT RPTKA SP TKA TKWNAP UMK/UMR UUK VITTAS WNA WTO : Asean Free Trade Area : Asia Pasific Economic Cooperation : General Agreement On Tariffs and Trade : Izin Memperkerjakan Tenaga Asing : Kartu Izin Tinggal Terbatas : Kartu Izin Tinggal Tetap : Perselisihan Hubungan Industrial : Penanaman Modal Asing : Penanaman Modal Dalam Negeri : Perjanjian Kerja Bersama : Perjanjian Kerja Waktu Tertentu : Perjanjian Kerja Waktu Tidak Tertentu : Rencana Penggunaan Tenaga Kerja Asing : Surat Peringatan : Tenaga Kerja Asing : Tenaga Kerja Warga Negara Asing Pendatang : Upah Minimum Kota/Upah Minimum Regional : Undang-Undang Ketenagakerjaan : Visa Tinggal Terbatas : Warga Negara Asing : World Trade Organization x

HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN KEDUDUKAN HUKUM PARA PIHAK DALAM PERJANJIAN KERJASAMA DAGANG ANTARA PT. FRISIAN FLAG INDONESIA DENGAN DISTRIBUTOR DI KOTA MEDAN (PT. PERMATA NIAGA SEBAGAI SALAH SATU DISTRIBUTOR DI KOTA MEDAN) TESIS Oleh
