Buku Panduan LAPORDIRIWNI.COM Bagi WNI Datang dan Pulang Ke / Dari Tiongkok

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Buku Panduan LAPORDIRIWNI.COM Bagi WNI Datang dan Pulang Ke / Dari Tiongkok"

Transkripsi

1 Buku Panduan LAPORDIRIWNI.COM Bagi WNI Datang dan Pulang Ke / Dari Tiongkok Disusun Oleh: KJRI Guangzhou 2016 i

2 Kata Pengantar Undang-undang Nomor 23 tahun 2006 tentang Administrasi Kependudukan pasal 18 dan Undang-undang Nomor 24 tahun 2013 tentang Perubahan atas Undang-undang Nomor 23 tahun 2006 tentang Administrasi Kependudukan menyebutkan bahwa : (1) Penduduk Warga Negara Indonesia yang pindah ke luar negeri wajib melaporkan rencana kepindahannya kepada Instansi Pelaksana. (2) Berdasarkan laporan sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Instansi Pelaksana mendaftar dan menerbitkan Surat Keterangan Pindah ke Luar Negeri. (3) Penduduk Warga Negara Indonesia yang telah pindah sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan berstatus menetap di luar negeri wajib melaporkan kepada Perwakilan Republik Indonesia paling lambat 30 (tiga puluh) hari sejak kedatangannya. Penjelasan pasal 18 adalah: Yang dimaksud dengan pindah ke luar negeri adalah Penduduk yang tinggal menetap di luar negeri atau meninggalkan tanah air untuk jangka waktu 1 (satu) tahun berturut-turut atau lebih dari 1 (satu) tahun. Penduduk tersebut termasuk Tenaga Kerja Indonesia yang akan bekerja ke luar negeri". Peraturan perudangan tersebut menyebutkan secara jelas bahwa para WNI yang tinggal di luar negeri untuk jangka waktu 1 tahun atau lebih wajib melaporkan keberadaannya kepada Kantor Perwakilan RI terdekat. Kami menyadari sepenuhnya ada beberapa kendala yang dihadapi para WNI khususnya yang tinggal di Tiongkok untuk melakukan lapor diri seperti jarak yang jauh, kesibukan kuliah, kerja dan sebagainya. Oleh sebab itu, KJRI Guangzhou menyediakan sarana website dengan tujuan memudahkan seluruh WNI yang tinggal di Tiongkok untuk melakukan lapor diri. Agar fungsi dari lapordiriwni ini dapat berjalan dengan lancar, diharapkan adanya kerja sama antara WNI yang menetap di Tiongkok agar dapat melaporkan dirinya. Untuk itu kami mohon bantuan dan kerja sama para WNI untuk melaporkan kedatangannya, mengubah informasi yang berkaitan seperti adanya perubahan alamat tinggal, nomor telpon, alamat , dan juga melaporkan kepulangannya. Kami mengharapkan kiranya buku panduan ini dapat memberikan gambaran dan panduan mengenai lapor diri. Untuk kritik dan saran mengenai buku panduan ini, silahkan kirimkan ke alamat : admin@lapordiriwni.com Guangzhou, 7 Desember 2016 KJRI - Guangzhou i

3 Daftar Isi Kata Pengantar... i Daftar Isi... ii Daftar Gambar... iii Lapor Kedatangan... 1 Ubah Data... 7 Lapor Kepulangan Lupa Kode Verifikasi ii

4 Daftar Gambar Figure 1. Halaman Utama Lapordiwini.com... 1 Figure 2. Menu Lapor Kedatangan... 2 Figure 3. Halaman Lapor Kedatangan... 2 Figure 4. Pernyataan Persetujuan... 4 Figure 5. Tombol Penyimpanan Kedatangan... 4 Figure 6. Data Kedatangan Berhasil Disimpan... 5 Figure 7. Konfirmasi Kedatangan... 5 Figure 8. Contoh Informasi Kesalahan Isian Data... 6 Figure 9. Halaman Utama Lapordiwini.com... 7 Figure 10. Menu Ubah Data Kedatangan... 8 Figure 11. Halaman Lapor Perubahan Data Kedatangan... 8 Figure 12. Tombol Penyimpanan Perubahan Kedatangan Figure 13. Data Perubahan Kedatangan Berhasil Disimpan Figure 14. Konfirmasi Perubahan Data Kedatangan Figure 15. Halaman Utama Lapordiwini.com Figure 16. Menu Lapor Pulang Figure 17. Halaman Lapor Kepulangan Figure 18. Tampilan Halaman Kepulangan WNI Figure 19. Langkah Proses Kepulangan Figure 20. Langkah Proses Kepulangan Figure 21. Langkah Proses Kepulangan Figure 22. Langkah Proses Kepulangan Figure 23. Bukti Laporan Kepulangan Dalam Bentuk PDF Figure 24. Halaman Lupa Kode Verifikasi Figure 25. Error Ketika Tidak Terisi Secara Benar Figure 26. Tidak Ditemukan Figure 27. Berhasil Ditemukan Dan Dilakukan Pengiriman Kode Verifikasi Figure 28. Informasi Berkaitan Dengan Lupa Kode Verifikasi iii

5 Lapor Kedatangan Hal pertama yang akan kami pandu disini adalah cara melakukan pelaporan kedatangan WNI yang datang ke negara Tiongkok. Untuk melaporkan kedatangan, silahkan kunjungi terlebih dahulu alamat di browser yang anda miliki. Anda dapat membuka alamat tersebut menggunakan browser opera, mozilla firefox, internet explorer, dan lain-lain. Berikut ini adalah tampilan awal dari halaman lapordiriwni tersebut Figure 1. Halaman Utama Lapordiwini.com 1

6 Untuk melaporkan kedatangan anda, silahkan klik pada tombol lapor kedatangan yang tersedia Figure 2. Menu Lapor Kedatangan Setelah anda masuk ke dalam menu lapor kedatangan, anda akan mendapatkan tampilan sebagai berikut Figure 3. Halaman Lapor Kedatangan 2

7 Setelah muncul tampilan di atas, silahkan isi data-data yang diminta, yaitu : 1. Data Pribadi Di Indonesia a. Nama Lengkap b. Jenis Kelamin c. Tempat Lahir d. Tanggal Lahir e. Agama f. Status Perkawinan g. Alamat Lengkap h. Kota i. Kode Pos j. Provinsi k. No.Hp l. Alamat m. Tujuan Kedatangan n. Foto Pelapor (Besar Maksimal file 1MB dengan format JPG, PNG) 2. Data Pribadi Di Tiongkok a. Alamat Lengkap b. Kota c. Kode Pos d. Provinsi e. No.Hp 3. Data Untuk Bisnis / Pekerja / Karyawan (Diisi Jika Tujuan Kedatangan Untuk Bisnis / Bekerja) a. Pekerjaan / Jabatan b. Nama Perusahaan c. Alamat Perusahaan d. Telepon Perusahaan 4. Data Untuk Mahasiswa / Pelajar (Diisi Jika Tujuan Kedatangan Untuk Sekolah) a. Nama Sekolah b. Alamat Sekolah c. Jurusan Sekolah d. Telepon Sekolah 5. Data Passport RI a. No. Passport b. Tempat Passport Dikeluarkan c. Tanggal Terbit serta Tanggal Kadaluarsa d. Foto Passport (Besar Maksimal file 1MB dengan format JPG, PNG) 6. Data Visa Tiongkok a. No.Visa b. Jenis Visa c. Tempat Visa Dikeluarkan d. Tanggal Terbit serta Tanggal Kadaluarsa e. Tanggal Berangkat f. Bandara / Pelabuhan Keberangkatan g. Tanggal Kedatangan h. Bandara /Pelabuhan Kedatangan i. Foto Visa (Besar Maksimal file 1MB dengan format JPG, PNG) 3

8 7. Data Keluarga / Saudara / Teman Yang Bisa Di Hubungi Dalam Keadaan Darurat di Tiongkok a. Nama b. Alamat c. d. No.Hp e. Hubungan Setelah data semua diisi anda diwajibkan untuk mencentang pernyataan persetujuan tentang inputan data yang anda lakukan Figure 4. Pernyataan Persetujuan Setelah anda yakin dan semua data sudah terisi dengan benar, silahkan melanjutkan untuk mengklik tombol datang, agar data anda tersimpan ke dalam server database lapordiriwni.com Figure 5. Tombol Penyimpanan Kedatangan Jika formulir telah diisi dengan benar, anda akan mendapatkan pesan bahwa data berhasil disimpan dan juga ada pengiriman ke yang anda masukkan. Silahkan cek anda untuk mengetahui informasi yang telah terdata pada server lapordiriwni. 4

9 Figure 6. Data Kedatangan Berhasil Disimpan Figure 7. Konfirmasi Kedatangan Jika terjadi kesalahan dalam proses penyimpanan, maka halaman pernyataan sukses tidak akan muncul, untuk itu coba cek kembali dengan teliti tepatnya dibawah tiap kolom formulir data, apakah ada tulisan informasi mengenai kesalahan yang belum diisikan atau tidak 5

10 Figure 8. Contoh Informasi Kesalahan Isian Data 6

11 Ubah Data Hal kedua yang akan kami pandu disini adalah cara melakukan pelaporan perubahan kedatangan WNI yang datang ke negara Tiongkok. Untuk melaporkan perubahan kedatangan, silahkan kunjungi terlebih dahulu alamat di browser yang anda miliki. Anda dapat membuka alamat tersebut menggunakan browser opera, mozilla firefox, internet explorer, dan lainlain. Berikut ini adalah tampilan awal dari halaman lapordiriwni tersebut Figure 9. Halaman Utama Lapordiwini.com 7

12 Untuk melaporkan perubahan kedatangan anda, silahkan klik pada tombol ubah data kedatangan yang tersedia Figure 10. Menu Ubah Data Kedatangan Setelah anda masuk ke dalam menu ubah data kedatangan, anda akan mendapatkan tampilan sebagai berikut Figure 11. Halaman Lapor Perubahan Data Kedatangan Setelah muncul tampilan di atas, silahkan anda mengisikan data-data verifikasi untuk perubahan data, jika anda telah mendaftar sebelumnya dan belum mengisi no.visa, kolom no.visa tidak perlu diisi. Jika anda lupa akan kode verifikasi, silahkan anda meng-klik tombol lupa kode verifikasi agar kode tersebut dikirimkan ke anda yang sudah pernah terdaftar. Jika verifikasi data anda berhasil, maka anda akan melihat tampilan berupa seperti halaman pendaftaran, tetapi sudah tersedia data anda sebelumnya, mohon dilengkapi semua data yang dibutuhkan antara lain : 8

13 1. Data Pribadi Di Indonesia a. Nama Lengkap b. Jenis Kelamin c. Tempat Lahir d. Tanggal Lahir e. Agama f. Status Perkawinan g. Alamat Lengkap h. Kota i. Kode Pos j. Provinsi k. No.Hp l. Alamat m. Tujuan Kedatangan n. Foto Pelapor (Besar Maksimal file 1MB dengan format JPG, PNG) 2. Data Pribadi Di Tiongkok a. Alamat Lengkap b. Kota c. Kode Pos d. Provinsi e. No.Hp 3. Data Untuk Bisnis / Pekerja / Karyawan (Diisi Jika Tujuan Kedatangan Untuk Bisnis / Bekerja) a. Pekerjaan / Jabatan b. Nama Perusahaan c. Alamat Perusahaan d. Telepon Perusahaan 4. Data Untuk Mahasiswa / Pelajar (Diisi Jika Tujuan Kedatangan Untuk Sekolah) a. Nama Sekolah b. Alamat Sekolah c. Jurusan Sekolah d. Telepon Sekolah 5. Data Passport RI a. No. Passport b. Tempat Passport Dikeluarkan c. Tanggal Terbit serta Tanggal Kadaluarsa d. Foto Passport (Besar Maksimal file 1MB dengan format JPG, PNG) 6. Data Visa Tiongkok a. No.Visa b. Jenis Visa c. Tempat Visa Dikeluarkan d. Tanggal Terbit serta Tanggal Kadaluarsa e. Tanggal Berangkat f. Bandara / Pelabuhan Keberangkatan g. Tanggal Kedatangan h. Bandara /Pelabuhan Kedatangan i. Foto Visa (Besar Maksimal file 1MB dengan format JPG, PNG) 9

14 7. Data Keluarga / Saudara / Teman Yang Bisa Di Hubungi Dalam Keadaan Darurat di Tiongkok a. Nama b. Alamat c. d. No.Hp e. Hubungan Setelah anda yakin dan semua data sudah terisi dengan benar, silahkan menlanjutkan untuk mengklik tombol ubah, agar data anda tersimpan ke dalam server database lapordiriwni.com Figure 12. Tombol Penyimpanan Perubahan Kedatangan Jika formulir telah diisi dengan benar, anda akan mendapatkan pesan bahwa data berhasil dirubah beserta pesan yang dikirimkan ke pelapor. Silahkan cek anda untuk mengetahui informasi yang telah terdata pada server lapordiriwni.com 10

15 Figure 13. Data Perubahan Kedatangan Berhasil Disimpan Figure 14. Konfirmasi Perubahan Data Kedatangan 11

16 Lapor Kepulangan Hal ketiga yang akan kami pandu disini adalah cara melakukan pelaporan kepulangan WNI yang ke negara Indonesia. Untuk melaporkan kepulangan, silahkan kunjungi terlebih dahulu alamat di browser yang anda miliki. Anda dapat membuka alamat tersebut menggunakan browser opera, mozilla firefox, internet explorer, dan lain-lain. Berikut ini adalah tampilan awal dari halaman lapordiriwni tersebut Figure 15. Halaman Utama Lapordiwini.com 12

17 Untuk melaporkan kepulangan anda, silahkan klik pada tombol lapor kepulangan yang tersedia Figure 16. Menu Lapor Pulang Setelah anda masuk ke dalam menu kepulangan, anda akan mendapatkan tampilan sebagai berikut Figure 17. Halaman Lapor Kepulangan Setelah muncul tampilan di atas, silahkan anda mengisikan data-data verifikasi untuk kepulangan, jika anda sudah pernah mendaftar dan belum memasukkan no.visa anda, silahkan anda kosongi bagian no.visa. Jika anda lupa akan kode verifikasi, silahkan anda meng-klik tombol lupa kode verifikasi agar kode tersebut dikirimkan ke anda yang sudah pernah terdaftar. Jika verifikasi data anda berhasil, maka anda akan melihat tampilan semua data yang pernah diinputkan waktu kedatangan disertai dengan adanya tombol Konfirmasi kepulangan. 13

18 Figure 18. Tampilan Halaman Kepulangan WNI Berikut ini adalah langkah-langklah untuk melakukan pendataan kepulangan pada sistem lapordiriwni Figure 19. Langkah Proses Kepulangan 1 14

19 Figure 20. Langkah Proses Kepulangan 2 Figure 21. Langkah Proses Kepulangan 3 15

20 Figure 22. Langkah Proses Kepulangan 4 16

21 Figure 23. Bukti Laporan Kepulangan Dalam Bentuk PDF Setelah semua langkah dilakukan, anda akan mendapatkan salinan lapor kepulangan dalam bentuk file PDF, selain itu anda juga akan mendapatkan kiriman berupa copy dari isi file PDF tersebut. Selamat, anda telah melakukan pendataan kepulangan pada sistem lapordiriwni.com 17

22 Lupa Kode Verifikasi Jika anda lupa akan kode verifikas, anda bisa mendapatkan kode verifikasi tersebut dengan cara mengklik tombol lupa kode verifikasi yang berada pada menu ubah data mapun pada menu lapor kepulangan. Setelah anda meng-klik tombol tersebut, maka akan muncul halaman inputan yang sudah terdaftar untuk pengiriman kode verifikasi Figure 24. Halaman Lupa Kode Verifikasi Pastikan kembali anda mengisi yang sudah pernah terdaftar di sistem lapordiriwni.com, jika tidak terisi secara benar, sistem akan menolak untuk melakukan pengiriman kode verifikasi Figure 25. Error Ketika Tidak Terisi Secara Benar Setelah anda mengisikan dengan benar, sistem akan melakukan pengecekan ulang apakah yang anda masukkan sudah pernah terdaftar dalam sistem lapordiriwni.com dan dalam status belum pulang. Jika tidak ditemukan maka anda akan melihat tampilan berikut 18

23 Figure 26. Tidak Ditemukan Tetapi jika yang dimasukkan terdata dalam sistem dengan status belum pulang, maka akan tampil tampilan sebagai berikut Figure 27. Berhasil Ditemukan Dan Dilakukan Pengiriman Kode Verifikasi Yang berarti bahwa berhasil ditemukan dalam sistem, dan secara otomatis, sistem akan mengirimkan informasi yang berhubungan dengan tersebut ke alamat yang diminta, berikut ini adalah isi dari informasi yang diterima di tersebut Figure 28. Informasi Berkaitan Dengan Lupa Kode Verifikasi 19

Buku Panduan LAPORDIRIWNI.COM Bagi WNI Datang dan Pulang Ke / Dari Tiongkok

Buku Panduan LAPORDIRIWNI.COM Bagi WNI Datang dan Pulang Ke / Dari Tiongkok Buku Panduan LAPORDIRIWNI.COM Bagi WNI Datang dan Pulang Ke / Dari Tiongkok Disusun Oleh: Sendi Novianto Guangzhou 2016 i Kata Pengantar Lapordiriwni adalah salah satu usaha pemerintah Indonesia dalam
