BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Persaingan dalam usaha perbankan saat ini sangatlah ketat mengingat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Persaingan dalam usaha perbankan saat ini sangatlah ketat mengingat"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Persaingan dalam usaha perbankan saat ini sangatlah ketat mengingat banyaknya jumlah bank yang beroperasi di Indonesia, baik dengan modal dalam negeri maupun modal asing. Bank yang mempunyai modal yang besar dapat mengembangkan jangkauan pasarnya sampai pada tingkat kecamatan. Kondisi seperti ini merupakan tantangan bagi manajemen perbankan. Bank yang memiliki kapital yang kuat dan manajemen yang handal akan tetap eksis dan terjamin kelangsungan hidupnya, sedangkan bank yang memiliki modal terbatas dan sistem manajemen yang terbatas pula akan mengalami kesulitan dalam berkompetisi. Namun demikian perusahaan bank pada dasarnya berupaya untuk tetap mendapatkan keuntungan yang maksimal guna membiayai operasional perusahaan agar berkesinambungan. Salah satu bank yang ikut meramaikan bisnis jasa perbankan adalah Bank DKI. Secara nasional Bank DKI merupakan bank konvensional dengan jumlah nasabah yang terbilang cukup banyak di wilayah DKI. Bank DKI berpusat di Jakarta. Bank ini adalah Bank Daerah yang dimiliki Pemerintahan DKI Jakarta. Untuk aset mereka juga memiliki aset yang tinggi, selain itu Bank DKI berada di urutan ketiga untuk peringkat seluruh Bank Pembangunan Daerah (BPD) setelah Bank Jateng dan BJB.

2 Tahun 2015 Bank DKI melakukan ekspansi dalam meluaskan jaringannya ke luar Jawa. Salah satu tujuan ekspansi Bank DKI adalah ibu kota Propinsi Sumatera Utara yaitu kota Medan. Kota Medan merupakan kota terbesar di luar pulau Jawa yang mempunyai populasi penduduk yang padat dan heterogen. Populasi yang tinggi merupakan potensi pasar yang besar bagi dunia usaha khususnya bidang jasa perbankan. Kondisi ini sangat relevan bagi Bank DKI untuk ikut berkompetisi di bidang perbankan di kota Medan. Akan tetapi potensi pasar yang besar belum tentu dapat menguntungkan apabila perusahaan tidak dapat memanfaatkan peluang dan kesempatan tersebut. Strategi pemasaran yang jitu dan didukung dengan sumber daya yang baik akan sangat menentukan keberhasilan suatu perusahaan dalam mencapai tujuannya. Bank DKI Cabang Medan dalam pengoperasionalannya dijalankan oleh 30 personil, mulai dari kepala cabang, wakil pimpinan, kepala-kepala seksi, para staf, OB dan security. Sebagai pendatang baru, Bank DKI cabang Medan yang baru berusia satu tahun, masih harus merintis untuk merebut nasabah di kota medan. Strategi yang diterapkan oleh manejemen Bank DKI Cabang Medan untuk mendapatkan nasabah adalah dengan merekrut staf di bidang pemasaran dengan target tertentu, yang apabila target tersebut terpenuhi maka staf tersebut akan diangkat menjadi karyawan tetap Bank DKI Cabang Medan. Akan tetapi usaha yang telah dilakukan oleh manejemen Bank DKI sejauh ini masih belum menampakan hasil yang maksimal. Hal ini dapat di lihat dari jumlah konsumen atau nasabah yang membuka rekening tabungan pada Bank DKI cabang Medan pada bulan Maret, April dan Mei 2016 (tabel 1.1).

3 Tabel 1.1 Jumlah nasabah yang membuka rekening di Bank DKI Cabang Medan Jumlah nasabah No Bulan yang membuka Walking Nominal rekening Customer 1 Maret 138 orang 13 Rp April 87 orang 17 Rp ,- 3 Mei 9 orang 4 Rp ,- TOTAL 229 orang 34 Rp ,- Sumber data Bank DKI Cabang Medan Data Tabel 1.1 menunjukan bahwa penurunan angka yang signifikan dari jumlah nasabah yang membuka rekening pada Bank DKI Cabang Medan. Fakta lain yang tegambar dari data Tabel 1.1 menunjukan bahwa pada bulan Maret dan April jumlah yang yang membuka rekening cukup banyak, akan tetapi nominal yang masuk sebagai tabungan masyarakat di bulan Maret sangatlah kecil, yaitu hanya sebesar Rp Jika dibandingkan dengan jumlah nasabahnya maka dapat dirata-ratakan nominal uang yang masuk pernasabah adalah Rp Hal ini dikarenakan pada bulan tersebut dua orang calon staf marketing harus memenuhi target memdapatkan nasabah untuk dapat menjadi pegawai tetap di Bank DKI Cabang Medan. Pada bulan April, nominalnya jauh lebih besar dari pada Maret sedangkan jumlah nasabah yang membuka rekening lebih kecil, karena ada seorang nasabah yang menabungkan uang sebesar Rp ,-. Sedangkan di bulan Mei jumlah yang membuka rekening tabungan hanya 9 orang saja. Hal ini karena staf pemasaran tidak lagi dibebani oleh target untuk mendapatkan nasabah, sehingga bank hanya berharap kepada Walking Customer dan orang yang telah menjadi nasabah saja. Dari 229 orang yang membuka rekening pada bulan Maret sampai Mei, hanya 34 orang nasabah yang datang sendiri (walking customer) ke bank DKI Cabang

4 Medan, dengan rician 13 orang pada bulan Maret, 17 orang pada bulan April dan 4 Orang pada bulan Mei. Data ini dapat menunjukan bahwa masih sangat kecil sekali minat masyarakat untuk menjadi nasabah pada Bank DKI Cabang Medan. Selain itu jumlah nasabah yang mengajukan kredit ke Bank DKI Cabang Medan juga sangat sedikit sekali. Hal ini dapat di lihat dari data pada tabel 2 Waktu (bulan) 2016 Tabel 1.2 Jumlah nasabah Bank DKI Cabang Medan Yang Mengajukan Kredit Total Jumlah nasabah Total kredit Dana kredit Kredit Plafon yg mengajukan yang yang terealisasi Yang tidak permohonan kredit terealisasi (IDR) terealisasi Maret KPR April KPR Mei KPR Total Sumber Bank DKI cabang Medan Tabel 1.2 menunjukan bahwa dalam tiga bulan terakhir tahun ini hanya 10 orang/badan hukum yang mengajukan kredit pada Bank DKI Cabang Medan. Dari kesepuluh nasabah tersebut hanya enam nasabah yang terealisasi kreditnya, empat lainnya tidak terealisasi atau ditolak. Jenis plafon yang terealisasi hanya pada plafon KPR sedangkan plafon KMK teidak terealisasi. Kondisi ini juga menunjukan bahwa minat masyarakat kota Medan untuk mengajukan kredit pada Bank DKI Cabang Medan sangat kecil sekali. Data tabel 1.2 juga menunjukan adanya penurunan minat nasabah yang mengajukan permohonan kredit pada tiap bulannya. Demikian juga dengan besaran angka kredit yang di salurkan oleh Bank DKI kepada nasabahnya juga

5 menunjukan penurunan pada tiap bulannya. Selain itu, jumlah kredit yang dikeluarkan dalam tiga bulan terakhir tergolong sangat kecil. Untuk bank yang baru merintis biasanya target penyaluran dana kepada masyarakat dalam bentuk kredit minimal Rp (lima milyar rupiah) per bulan. Obsevasi yang dilakukan dalam prapenelitian terhadap Bank DKI Cabang Medan ditemukan fakta di lapangan bahwa selain intensitas kunjungan nasabah masih rendah, fasilitas pendukung masih sangat minim, misalnya teknologi yang digunakan masih belum memadai, situasi dan kondisi Bank DKI cabang Medan masih sangat kurang mendukung khususnya dalam memenuhi kepuasan nasabahnya, misalnya prasarana parkir yang tidak nyaman, belum adanya sarana/media untuk menyampaikan keluhan atau komplain kepada manejemen terhadap pelayanan karyawan bank. Observasi lain yang dilakukan pada masyarakat kota Medan menunjukan bahwa sebahagian besar masyarakat kota Medan yang ditanyai tdak mengenal dan tidak mengetahui keberadaan Bank DKI Cabang Medan. Hal ini menunjukan bahwa tingkat promosi terhadap pengenalan Bank DKI Cabang Medan dan produk perbankannya yang juga masih tergolong rendah. Hal inilah berkorelasi langsung terhadap rendahnya minat masyarakat kota Medan untuk menjadi nasabah atau menggunakan produk perbankan Bank DKI Cabang Medan. Untuk itu perlu kiranya suatu strategi yang jitu untuk mempercepat pengenalan Bank DKI Cabang Medan beserta produknya kepada masyarakat kota Medan dan sekitarnya.

6 Minat masyarakat sangat berkorelasi dengan tingkat kepuasan. Tingkat kepuasan nasabah yang tinggi akan menimbulkan rasa loyalitas nasabah serta akan menjadi bahan promosi yang efektif serta tepat sasaran. Nasabah yang merasa puas atas produk dan layanan yang dilakukan oleh Bank DKI Cabang Medan akan merekomendasikan bank tersebut kepada rekan, sahabat maupun koleganya sebagai mitra bisnis yang dapat dipercaya dan nyaman. Okeh karena itu tingkat kepuasan nasabah merupakan indikator yang penting dalam menarik minat masyarakat untuk menjadi nasabah. Berdasarkan uraian di atas dapat dikatakan bahwa strategi pemasaran yang dijalankan oleh manejemen Bank DKI saat ini belum mencapai sasaran. Oleh karena itu perlu dilakukan penelitian mengenai strategi pemasaran yang merujuk pada teori Marketing Mix (Bauran Pemasaran) yaitu 7P (product, price, promotion, place, people, proces and physical evidence). Dengan menggunakan pendekatan analisis Marketing Mix dalam menentukan strategi pemasaran bagi Bank DKI Cabang Medan diharapkan dapat memperoleh suatu strategi yang komprehensif, efektif dan efisien. Dari latar belakang diatas, maka penelitian ini dilakukan untuk menemukan suatu langkah atau strategi pemasaran yang berbasis pada Marketing Mix bagi manejemen Bank DKI Cabang Medan guna meningkatkan tingkat kepuasan nasabahnya serta dapat juga meningkatkan daya saingnya dalam dunia usaha perbankan di kota Medan.

7 1.2. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang permasalahan yang telah diuraikan dimuka, maka permasalahan yang akan dicari pemecahannya melalui penelitian ini adalah kemerosotan jumlah nasabah Bank DKI Cabang Medan yang diidentifikasi sebagai gambaran rendahnya minat warga kota Medan untuk menjadi nasabah pada Bank DKI Cabang Medan. Sehubungan dengan permasalahan pokok ini, maka beberapa pertanyaan mendasar yang perlu dicari jawabannya adalah; 1. Apakah faktor-faktor yang diduga dapat mempengaruhi rendahnya tingkat kepuasan nasabah di Bank DKI Cabang Medan 2. Bagaimana strategi Bank DKI Cabang Medan pada bidang Marketing guna untuk peningkatan minat masyarakat kota Medan untuk menjadi nasabah Bank DKI Cabang Medan Tujuan Penelitian Adapun maksud dari tujuan penelitian ini adalah: 1. Untuk mendapatkan faktor-faktor penyebab rendahnya tingkat kepuasan nasabah di Bank DKI Cabang Medan 2. Memecahkan masalah dan menghasilkan/menetapkan strategi pemasaran yang jitu dan handal dalam meningkatkan minat masyarakat kota Medan untuk menjadi nasabah pada Bank DKI Cabang Medan serta sejauhmana teori marketing mix mempunyai korelasi dalam menentukan strategi pemasaran bagi Bank DKI Cabang Medan.

8 1.4 Manfaat Penelitian Hasil Penelitian diharapkan bermanfaat: 1. Bagi penulis bermanfaat untuk mengembangkan kemampuan menulis karya ilmiah dalam menganalisa permasalahan dilapangan. Dan juga menjadi masukan pengetahuan bagi penulis tentang strategi untuk meningkatkan jumlah nasabah. 2. Bagi perusahaan, hasil penelitian berguna antara lain sebagai salah satu rujukan dalam pemecahan masalah yang berkaitan dengan masalah penelitian. 3. Bagi masyarakat, sebagai tambahan literatur ilmiah yang mendukung pada pengembangan khasanah ilmu pengetahuan, teknologi dan seni, dan bagi peneliti, penelitian tersebut merupakan sebuah karya ilmiah yang telah memberikan pengalaman dan keterampilan berharga dalam pemecahan masalah nyata secara ilmiah. 1.5 Ruang Lingkup dan Batasan masalah Ruang Lingkup Sehubungan dengan rumusan masalah dan tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini, ruang lingkup analisis yang akan dilakukan: penulis melakukan penelitian pada nasabah PT. Bank DKI Cabang Medan

9 1.5.2 Batasan Masalah Sehubungan dengan rumusan masalah dan tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini, batasan masalah dari analisis yang akan dilakukan meliputi: 1. Penelitian ini dilakukan hanya pada nasabah Bank DKI Cabang Medan. 2. Data yang digunakan adalah data Bank DKI Cabang Medan. 3. Penelitian ini digunakan sebatas mendapatkan kebijakan strategi Bank DKI Cabang Medan 4. Variabel Yang diteliti hanya pada strategi pemasaran yang bertujuan untuk meningkatkan tingkat kepuasan nasabah Bank DKI Cabang Medan. 1.6 Asumsi Asumsi-asumsi yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Tingkat kepuasan nasabah Bank DKI Cabang Medan masih rendah 2. 7P (product, price, promotion, place, people, proces and physical evidence) merupakan faktor yang sangat mempengaruhi kebijakan strategi pemasaran guna untuk meningkatkan jumlah nasabah pada bank DKI Cabang Medan. 3. Product (Produk) yang akan ditawarkan belum berbasis pada kebutuhan dan keinginan nasabah 4. Kesesuaian Price (Harga) dengan manfaat yang diperoleh oleh nasabah belum seimbang dan terjangkau.

10 5. Promotion (promosi) yang masih sangat minim 6. Place (tempat/pendistribusian) yang masih belum memadai 7. People (orang/karyawan) masih membutuhkan peningkatan profesionalisme dalam bekerja 8. Standar Process (proses) masih belum efektif dan efesien 9. Physical Evidence (sarana dan prasarana) yang tidak mendukung operasional perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. (funding) dalam bentuk Giro, Tabungan dan Deposito yang dana tersebut. disalurkan kembali kepada masyarakat dalam bentuk kredit.

BAB I PENDAHULUAN. (funding) dalam bentuk Giro, Tabungan dan Deposito yang dana tersebut. disalurkan kembali kepada masyarakat dalam bentuk kredit. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Bank merupakan lembaga keuangan yang memiliki peranan yang sangat penting, dimana dalam kegiatannya bank sebagai penghimpun dana masyarakat (funding) dalam bentuk
