IMPLEMENTASI PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN DAFTAR PIUTANG DI PT. BANK DANAMON INDONESIA, Tbk KANTOR CABANG PEMBANTU SOLO SLAMET RIYADI TESIS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IMPLEMENTASI PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN DAFTAR PIUTANG DI PT. BANK DANAMON INDONESIA, Tbk KANTOR CABANG PEMBANTU SOLO SLAMET RIYADI TESIS"

Transkripsi

1 IMPLEMENTASI PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN DAFTAR PIUTANG DI PT. BANK DANAMON INDONESIA, Tbk KANTOR CABANG PEMBANTU SOLO SLAMET RIYADI TESIS Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Program Magister Kenotariatan Oleh: MARLA DWI ANNISA NIM: S PROGRAM MAGISTER KENOTARIATAN FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 i

2 IMPLEMENTASI PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN DAFTAR PIUTANG DI PT. BANK DANAMON INDONESIA, Tbk KANTOR CABANG PEMBANTU SOLO SLAMET RIYADI DISUSUN OLEH: MARLA DWI ANNISA NIM: S Telah disetujui oleh: Jabatan Nama Tanda Tangan Tanggal 1. Pembimbing : Moch. Najib Imanullah, S.H.,M.H.,Ph.D NIP Dosen Pembanding : Dr. H. M. Irnawan Darori, S.H.,MM.... Mengetahui: Kepala Program Studi Magister Kenotariatan Burhanudin Harahap,S.H.,M.H.,M.Si.,Ph.D NIP ii

3 IMPLEMENTASI PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN DAFTAR PIUTANG DI PT. BANK DANAMON INDONESIA, Tbk KANTOR CABANG PEMBANTU SOLO SLAMET RIYADI DISUSUN OLEH: MARLA DWI ANNISA NIM: S Telah disetujui oleh Tim Penguji: Jabatan Nama Tanda Tangan Tanggal 1. Ketua : Burhanudin Harahap,SH.,MH.,M.Si.,Ph.D... NIP Sekretaris : Moch. Najib Imanullah,SH.,MH.,Ph.D.... NIP Penguji : Dr. M. Hudi Asrori S,SH.,M.Hum.... Pembanding NIP Internal 4. Penguji : Dr. Mulyoto,SH.,M.Kn. Pembanding Eksternal Mengetahui: Direktur Program Pascasarjana Kepala Program Studi Magister Kenotariatan iii

4 Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd Burhanudin Harahap,S.H.,M.H.,M.Si.,Ph.d NIP NIP PERNYATAAN NAMA NIM : MARLA DWI ANNISA : S Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tesis yang berjudul Implementasi Pemberian Kredit Dengan Jaminan Daftar Piutang Di PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Kantor Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi, adalah benar-benar karya saya sendiri. Hal yang bukan karya saya, dalam tesis tersebut diberi tanda citasi dan ditunjukan dalam Daftar Pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti pernyataan saya di atas tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik, yang berupa pencabutan tesis dan gelar yang saya peroleh dari tesis tersebut. Surakarta, 2016 Yang Membuat Pernyataan Marla Dwi Annisa iv

5 KATA PENGANTAR Dengan menyebut Nama Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang, puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas rahmat dan KaruniaNya, penulis bisa menyelesaikan penelitian tesis yang berjudul Implementasi Pemberian Kredit Dengan Jaminan Daftar Piutang Di PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Kantor Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi. Penulisan Tesis ini diangkat penulis karena ketertarikan penulis terhadap dunia Perbankan khususnya mengenai Pemberian Kredit dengan jaminan Daftar Piutang. Saat ini daftar piutang mulai digunakan sebagai salah satu jaminan untuk memperoleh dana atau utang, yaitu diikat dengan jaminan fidusia, tetapi berbeda dengan instrument Hak Tanggungan yang proses pengikatannya bisa mengandalkan informasi tentang pendaftaran hak atas tanah, pengalihan hak atas tanah dan pembebanan hak atas tanggungan dalam buku tanah yang ada di Kantor Pertanahan, pengikatan jaminan fidusia hanya dapat mengandalkan informasi yang ada dalam lampiran jaminan fidusia yang dibuat debitor selaku pemberi jaminan fidusia. Tesis ini secara umum berisi tentang bagaimana implementasi pengaturan mengenai daftar piutang sehingga dapat dijadikan sebagai objek jaminan kredit di PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi, Persoalan yang timbul dalam pemberian kredit dengan Jaminan Daftar Piutang, dan upaya yang direncanakan PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi apabila debitor wanprestasi dalam pemberian kredit dengan jaminan Daftar Piutang. Semoga adanya tesis ini dapat memberikan manfaat bagi khasanah pengetahuan ilmu hukum pada umumnya dan perkembangan ilmu hukum di Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta pada khususnya. Selesainya pemyusunan tesis ini bukan merupakan hasil pemikiran penulis sendiri, ada banyak pihak yang telah berjasa menyumbangkan gagasan, bantuan serta dorongan semangat selama penulis mengerjakannya. Oleh karena itu penulis menyampaikan rasa terimakasih yang sedalam-dalamnya kepada yang terhormat: v

6 1. Bapak Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S, selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta; 2. Bapak Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd, selaku Direktur Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta; 3. Bapak Prof. Dr. Supanto, S.H.,M.Hum, selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk menuntut ilmu pada Fakultas Hukum Program Magister Kenotariatan Universitas Sebelas Maret Surakarta; 4. Bapak Dr. M. Hudi Asrori S,SH.,M.Hum, selaku Penguji Pembanding Internal yang telah banyak memberikan saran dan masukan untuk penyempurnaan tesis ini; 5. Bapak Burhanudin Harahap,S.H.,M.H.,M.Si.,Ph.D, selaku Kepala Program Studi Magister Kenotariatan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan izin dalam penelitian tesis ini dan juga sebagai Ketua Tim Penguji yang telah memberikan saran dan masukan untuk penyempurnaan tesis ini; 6. Bapak Dr. Mulyoto, S.H.,M.Kn, selaku Penguji Pembanding Eksternal, yang telah banyak memberikan saran dan masukan dan penyempurnaan tesis ini; 7. Bapak Moch. Najib Imanullah, S.H.,M.H.,Ph.D, selaku Pembimbing dalam penelitian tesis yang telah banyak meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, arahan, saran dan masukan, serta catatan-catatan kritis yang sangat berguna sehingga tesis ini dapat selesai dengan baik; 8. Bapak Dr. M. Hudi Asrori S,S.H.,M.Hum, selaku Penguji Pembanding Internal yang telah banyak memberikan saran dan masukan untuk penyempurnaan tesis ini. 9. Bapak Dr. Mulyoto,S.H.,M.Kn, selaku penguji Pembanding Eksternal yang telah banyak memberikan saran dan masukan untuk penyempurnaan tesis ini. 10. Bapak dan Ibu Dosen Program Magister Kenotariatan Universitas Sebelas Maret Surakarta, atas ilmu yang diberikan yang sangat berguna bagi masa depan penulis; 11. PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Kantor Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi, Divisi Relationship Officer atas informasi dan bantuan yang diberikan yang sangat berguna untuk penyelesaian tesis ini. vi

7 12. Mas Yurisma Taufiq, S.E dan Mba Lasmi, S.Pd selaku pengelola Sekretariat Program Magister Kenotariatan Ilmu Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah banyak membantu penulis dalam hal pengurusan administrasi; 13. Bapak dan Ibu Staff Perpustakaan dan Seluruh Karyawan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta yang ikut membantu memberikan informasi bagi penulis untuk kelancaran konsultasi dalam penulisan tesis ini; 14. Papa, Mama, dan Bunda, Kakek dan Nenek tercinta yang telah memberikan kasih sayang, dorongan, semangat dan doa yang tulus tak henti-hentinya kepada penulis, sehingga penulisan tesis ini dapat terselesaikan dengan baik; 15. Kakak-kakakku Mba Hilda Kurniawati, S.E dan Mas Dimas Putra Yanottama, serta adik-adikku Fanny Okvianita dan Ivana Rizkya Putri tersayang yang selalu memberikan semangat, memberi masukan, perhatian serta doa yang tak ada putusnya selama mengerjakan penulisan tesis ini; 16. Saudara dan sahabat-sahabatku Ryan Dwi Cahya, Dita Anjani, Annisa Fauziah, Inggit Adab, Riska Fii, Dita Rizky, Arrum Safriana, Bayu Putra, Renanda, Made Agung, Satria Kresnagara, Nicodimus, Arief Maulana, dan Kasfil Aziz yang selalu memperhatikan, memberikan semangat dan dukungan doa bagi penulis sehingga penulisan Tesis ini dapat terselesaikan dengan baik; 17. Seluruh teman-teman Program Magister Kenotariatan Universitas Sebelas Maret Surakarta Angkatan Keempat, baik kelas A maupun kelas B, khususnya Sekar, Dea, Sari, Oky, Ikhsan, Eko, Dewa, dan Pak Benny, atas segala dorongan, bantuan, semangat, serta kebersamaan yang kita jalani bersama; 18. Serta kepada semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu atas segala support, perhatian dan bantuannya yang telah diberikan kepada penulis hingga selesainnya penelitian tesis ini. Surakarta, Agustus 2016 Penulis Marla Dwi Annisa S vii

8 DAFTAR ISI Halaman Judul.. i Halaman Pengesahan.... ii Halaman Pernyataan..... iii Kata Pengantar.. iv Daftar Isi... vii Daftar Lampiran x Abstrak.. xi Abstract..... xii BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah.. 13 C. Tujuan Penelitian.. 14 D. Manfaat Penelitian 15 BAB II. LANDASAN TEORI A. Tinjauan tentang Perjanjian Kredit Pengertian Perjanjian Syarat-syarat Perjanjian Asas-asas Perjanjian Wanprestasi dan Akibat Hukum yang timbul Overmacht (Keadaan Memaksa) Risiko Perjanjian Kredit Pengertian Kredit Pengertian Perjanjian Kredit Prinsip Kehati-hatian Bank dalam Pemberian Kredit Prosedur Pemberian Kredit di Bank Kredit Macet. 43 viii

9 B. Tinjauan tentang Jaminan Pengertian dan Fungsi Jaminan Jaminan Kebendaan dalam Perjanjian Kredit 48 C. Tinjauan tentang Jaminan Fidusia Latar Belakang Lahirnya Jaminan Fidusia Pengertian Fidusia Asas-asas Jaminan Fidusia Pembebasan Jaminan Fidusia. 68 D. Tinjauan tentang Piutang Pengertian Piutang Klasifikasi Piutang Pengertian Daftar Piutang 72 E. Teori Hukum Teori Sistem Hukum Teori Perlindungan Hukum. 76 F. Teori Manajeen Keuangan Konsep Risk and Return Capital Asset Pricing Model (CAPM) G. Penelitian Yang Relevan H. Kerangka Berpikir 85 BAB III. METODE PENELITIAN.. 87 A. Jenis Penelitian..89 B. Sifat Penelitian.. 89 C. Lokasi Penelitian. 89 D. Sumber dan Jenis Data E. Validitas Data.. 91 F. Teknik Pengumpulan Data 92 G. Teknik Analisis Data ix

10 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk..97 B. Hasil Penelitian C. Pembahasan Penyebab PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi Bersedia Memberikan Kredit dengan Jaminan Daftar Piutang Persoalan pemberian kredit dengan Jaminan Daftar Piutang di PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi Upaya yang direncanakan PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi apabila debitor wanprestasi dalam pemberian kredit dengan jaminan Daftar Piutang BAB V PENUTUP A. Simpulan B. Implikasi C. Saran. 128 DAFTAR PUSTAKA... xiv x

11 DAFTAR LAMPIRAN Surat Keterangan Penelitian dari PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Kantor Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi xi

12 ABSTRAK Marla Dwi Annisa, S , Implementasi Pemberian Kredit Dengan Jaminan Daftar Piutang Di PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Kantor Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi. Tesis : Program Magister Kenotariatan, Fakultas Hukum, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Tesis ini bertujuan untuk menganalisis mengapa PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Kantor Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi bersedia memberikan Kredit dengan Jaminan Daftar Piutang, menganalisis persoalan yang timbul dalam pemberian kredit dengan Jaminan Daftar Piutang, dan upaya yang dilakukan PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Kantor Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi apabila debitor wanprestasi. Penelitian hukum ini adalah empiris dengan menggunakan Sumber Data Primer dan data sekunder yang terdiri dari bahan hukum primer, bahan hukum sekunder, dan bahan hukum tersier, kemudian dianalisis dengan menggunakan analisis kualitatif. Hasil penelitian ini, yaitu karena secara khusus datar piutang belum diatur dalam Undang-Undang Nomor 42 Tahun 1999 tentang Jaminan Fidusia, maka PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk kantor Cabang Slamet Riyadi membuat kebijakan atau Term sheet end condition mengenai syarat-syarat mengenai daftar piutang yang dapat dijadikan objek jaminan kedit. Persoalan yang timbul dalam pemberian kredit dengan Jaminan Daftar Piutang ada 3 Faktor yang mempengaruhi, yaitu Faktor dari Kreditor, Faktor dari Debitor, dan Faktor dari Peraturan Hukum Jaminan. Upaya yang direncanakan PT. Bank Danamon Indonesia, Tbk Cabang Pembantu Solo Slamet Riyadi untuk mencegah terjadinya debitor wanprestasi dalam pemberian kredit dengan jaminan Daftar Piutang adalah selalu memastikan bahwa kesehatan usaha debitor diterapkan dengan baik, salah satunya BPR dalam usahanya harus lancar. kata kunci : kredit Bank, jaminan fidusia, daftar piutang xii

13 ABSTRACT Marla Dwi Annisa, S , The Implementation of Loan Issuance with Receivable Account List Collateral in Solo Slamet Riyadi Subsidiary Office of Bank Danamon Indonesia, Tbk. Thesis. Master Of Notary Program, Faculty Of Law, Sebelas Maret University Surakarta. This thesis aimed to analyze why the Solo Slamet Riyadi Subsidiary Office of Bank Danamon Indonesia, Tbk was willing to give loan with Receivable Account List Collateral, to analyze the problems emerging in issuing loan with Receivable Account List Collateral, and the attempt taken by the Solo Slamet Riyadi Subsidiary Office of Bank Danamon Indonesia, Tbk when the debtor did not perform well. This study was an empirical law, using primary and secondary data source to consist of primary, secondary and tertiary law materials that were then analyzed using qualitative analysis. The result of research showed that because the Receivable Account List had not been governed particularly in Law Number 42 of 1999 about Fiduciary Collateral, the Solo Slamet Riyadi Subsidiary Office of Bank Danamon Indonesia, Tbk develop policy or Term Sheet End Condition concerning the preconditions of receivable account list that could be loan collateral object. The problems emerging in issuing loan with Receivable Account List Collateral were affected by 3 factors: creditor, debtor, and Collateral Law (Regulation). The attempt the Solo Slamet Riyadi Subsidiary Office of Bank Danamon Indonesia, Tbk took to prevent the debtor from not performing well in issuing the loan with Receivable Account List collateral was to keep ensuring that the debtor s business health was applied well, for example, BPR should operate its business smoothly. Keywords: Bank loan, fiduciary collateral, Receivable Account List xiii

PENYELESAIAN KREDIT BERMASALAH DALAM PERJANJIAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) PADA PT. BTN (PERSERO) CABANG SURAKARTA

PENYELESAIAN KREDIT BERMASALAH DALAM PERJANJIAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) PADA PT. BTN (PERSERO) CABANG SURAKARTA PENYELESAIAN KREDIT BERMASALAH DALAM PERJANJIAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) PADA PT. BTN (PERSERO) CABANG SURAKARTA TESIS Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister
