MANAJEMEN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MANAJEMEN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA"

Transkripsi

1 MANAJEMEN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA (Studi Kasus di Kelas VIII SMP Negeri 2 Purwantoro Wonogiri Tahun Pelajaran 2012/2013) SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Agama Islam (S.Pd.I.) pada Program Studi Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) Oleh: YUNY EKA SARI G FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013 i

2 NOTA DINAS PEMBIMBING Lampiran :- Hal :Naskah Skripsi Surakarla, 28 Mei 2013 Kepada Yth: Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta di Tempat Assalamualaihtnt Wr. Wb. Setelah kami teliti dan mengadakan perbaikan, bersama ini kami kirirnkan naskah saudari : Nama : Yuny Eka Sari NIM : G Fakultas : Agama Islarn Prodi : Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) Judul : MANAJEMEN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) PENDTDIKAN AGANTA ISLAN{ DALANI N{ENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA (Studi Kasus di Kelas VIII SMP Negeri 2 Purrvantoro Wonogiri Tahun Pelajaran ) Dengan ini kami harapkan agar skripsi mahasiswa tersebut dapat segera dimunaqosahkan. Demikian harap menj adi maklum. Was s alamu' alaikunt Wr. llrb. Pembimbing I Pembimbing II a- ftfu--,"r^.rfu, iatun, M.Ag.) (Drs. Zaenal Abidin, M.Pd.)

3 lll TIVIVERSITAS MUIIAMMADIYAII SURAKAR'TA FAKULTAS AGAMA ISLAM Jl.A.Yani Tromol Pos l- Pabelan- Karbsura, Telp. (0271) ,Fax (A271) Surakara PENGESAHAN Skripsi Saudari Nama NIM Fakultas hodi Judul Yuny Eka Sari G Agama Islam Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) MANAJEMEN KURIKULUM TINGKAT SATUAII PENDIDIKAN (KTSP) PEI\DIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEI\INGKATKAI{ PRESTASI BELAJAR SISWA (Studi Kasus di Kelas VIII SMP Negeri 2 Purwantoro Wonogiri Tahun Pelajaran 2012t20t3) Telah dimunaqosahkan dalam sidang Panitia Ujian Munaqosah Skripsi Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta pada tanggal 21 Juni 2013 dan dapat diterima sebagai kelengkapan ujian akhir dalam rangka menyelesaikan Studi Program Strata Satu (S1) guna memperoleh gelar Sadana Pendidikan Islam (S.Pd.L) pada program studi Pendidikain Agama Islam (Tarbiyah). Surakarta 22 Juni20I3 Dekan Ketua Sidan Sekretaris Sidang/Penguj i II Dra. Ch ishobahiya, M.Ag.

4 PERIYYATAAI\ KEASLIAN SKRIPSI Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama NIM Fakultas Prodi Judul Yuny Eka Sari G Agama Islam Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) MANAJEMEN KT'RIKT]LUM TINGKAT SATUAIY PENDIDIKAIT (KTSP) PENDII}IKAI\ AGAMA ISTAM DALAM MEI\TINGKATKAIY PRESTASI BELAJAR SISWA (Studi Kasus di Kelas VIn SMP Negeri 2 Purwantoro Wonogiri Tahun Pelajaran 20l2n013) Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi yang saya serahkan ini benar-benar hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasanringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila di kemudian hari ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka saya akan bertanggungj awab sepenuhnya. Surakarta 28 Mei 2013 Yunv Eka Sari G IV

5 tl F A:( t';,* A 3j* 1J,it, ++ *1,4 Sesungguhnya Allah menyukai orang yang berperang dijalan-nya dalam barisan yang teratur seakan-akan mereka seperti suatu bangunan yang tersusun kokoh (Q.S. lsft Shoff. 4) (Departemen Agam : 6-; lrbi ti fi! ltjt'g7q, lrl 1 r-r;'u.fr,#{ Hai orang-orang yang beriman, bersiap siagalah kamu, dan majulah (ke medan pertempuran) berkelompok-kelompok, atau majulah bersama-sama! (Q.Sln Nisa': Agama, 2007: 89).

6 PERSEMBAHAN Alhamdulillah dengan penuh cinta kasih sayang, karya sederhana ini penulis persembahkan untuk: Bapak dan Ibu tercinta Terima kasih atas doa dan dukungan serta kasih sayang yang selalu mengiringi langkah hidupku. Semoga kelak menjadi pribadi membanggakan dan membuat Bapak dan Ibu tersenyum atas keberhasilanku. Teman-teman Tarbiyah Angkatan 2009 Terima kasih untuk dukungan dan kebersamaan serta kenangan yang kita lalui bersama. Semoga persaudaraan kita selalu terjaga. Almamaterku Universitas Muhammadiyah Surakarta vi

7 ABSTRAK Membahas tentang pendidikan maka tidak akan terlepas dari kurikulum. Kurikulum memberikan rancangan pendidikan yang berfungsi memberikan pedoman dalam proses pembelajaran. Keberhasilan proses pembelajaran yang baik, tidak lepas dari sebuah manajemen kurikulum yang baik pula. Dengan kurikulum yang ada yaitu KTSP diharapkan seorang guru dapat mengelola dengan baik untuk mendapatkan hasil prestasi belajar yang baik pula. Berdasarkan latar belakang tersebut, penulis dapat merumuskan masalah sebagai berikut, bagaimana manajemen KTSP Pendidikan Agama Islam dalam meningkatkan prestasi belajar siswa kelas VIII di SMP Negeri 2 Purwantoro Wonogiri Tahun Pelajaran 2012/2013. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan manajemen KTSP Pendidikan Agama Islam dalam meningkatkan prestasi belajar siswa kelas VIII di SMP Negeri 2 Purwantoro Wonogiri Tahun Pelajaran 2012/2013. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) yang dilakukan di SMP Negeri 2 Purwantoro. Sumber data dalam penelitian ini yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder. Sumber data primer meliputi kepala sekolah, wakil kepala sekolah bidang kurikulum, guru PAI kelas VIII dan siswa kelas VIII. Sedangkan sumber data sekunder berupa data-data tertulis seperti sejarah berdiri, letak geografis, struktur organisasi,dll. Metode pengumpulan data dilakukan dengan wawancara (interview), observasi, dan dokumentasi yang kemudian dianalisis menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pola berfikir secara induktif. Dari hasil penelitian ini, diperoleh kesimpulan bahwa manajemen KTSP yang dilakukan di SMP Negeri 2 Purwantoro telah berjalan baik. Kegiatan perencanaan pembelajaran dimulai dengan mensosialisasikan kepada guru untuk menghitung minggu efektif, menyusun prota, promes serta menyusun RPP. Guru PAI di SMP Negeri 2 Purwantoro tidak menyusun silabus sendiri tetapi menggunakan silabus dari tim MGMP. RPP yang disusun oleh guru sudah urut dan sistematis. Sedangkan dalam proses pelaksanaan pembelajaran guru mampu menjalankan dengan baik. Kegiatan pembelajaran terdiri dari kegiatan awal, kegiatan inti dan kegiatan akhir. Guru mampu mengkondisikan siswa dalam pembelajaran dengan baik, di dalam pembelajaran guru tidak hanya menyampaikan teori saja tetapi juga aplikasi dalam kehidupan sehari-hari, guru juga menggunakan metode pembelajaran yang mengaktifkan siswa serta telah terjadi interaksi dalam kegiatan pembelajaran antara guru dengan siswa. Adapun dalam evaluasi pembelajaran sudah menjangkau ranah kognitif, afektif dan psikomotor. Bentuk evaluasi yang dilakukan yaitu dengan tes dan non tes. Tes dilakukan melalui tes tertulis, tes tertulis meliputi ulangan harian, ulangan tengah semester, dan ulangan akhir semester. Sedangkan bentuk evaluasi non tes dilakukan melalui penilaian sikap dan perilaku siswa. Kata kunci: Manajemen KTSP, Pendidikan Agama Islam, Prestasi Belajar. vii

8 KATA PENGANTAR الح م د الله ر ب ا ل ع ا ل م ي ن و ال صلا ة و ا ل سلا م ع لى ا ش ر ف ا لا ن ب ي ا ء و ا لم ر س ل ي ن و ع لى ا ل ه و ص ح ب ه ا ج م ع ي ن ا ما ب ع د : Alhamdulillah, segala puji dan syukur ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah dan inayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul MANAJEMEN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA (Studi Kasus di Kelas VIII SMP Negeri 2 Purwantoro Wonogiri Tahun Pelajaran 2012/2013). Penyusunan skripsi ini bertujuan untuk melengkapi dan memenuhi syarat guna mencapai derajat Sarjana S-1 Fakultas Agama Islam Program Studi Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari sepenuhnya, tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak penulis tidak akan mampu melaksanakan skripsi ini dengan baik. Untuk itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada: 1. Dr. M.A. Fattah Santoso, M.Ag., selaku Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Dra. Chusniatun, M.Ag., selaku Pembimbing I dalam penyusunan skripsi ini. 3. Drs. Zaenal Abidin, M.Pd., selaku Pembimbing II dalam penyusunan skripsi ini. viii

9 4. Seluruh dosen Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat bagi penulis. 5. Staf Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Surakarta, yang telah memberi fasilitas meminjamkan buku dalam penulisan skripsi ini. 6. Staf TU Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta, yang telah membantu pembuatan surat-surat penelitian. 7. Drs. Imam Supangat, selaku Kepala Sekolah SMP Negeri 2 Purwantoro. 8. Seluruh Wakil Kepala Sekolah, guru dan karyawan SMP Negeri 2 Purwantoro yang telah memberikan bantuan dalam penyelesaian skripsi ini. Akhirnya penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi perbaikan skripsi ini. Semoga skripsi dapat bermanfaat bagi semua pihak, yaitu penulis khususnya dan pembaca pada umumnya. Penulis Yuny Eka Sari ix

10 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN NOTA PEMBIMBING... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi ABSTRAK... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Penegasan Istilah... 6 C. Rumusan Masalah... 8 D. Tujuan... 8 E. Manfaat Penelitian... 9 F. Kajian Pustaka... 9 G. Metode Penelitian H. Sistematika Penulisan BAB II MANAJEMEN KTSP PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN PRESTASI BELAJAR A. Manajemen KTSP Pendidikan Agama Islam Pengertian Manajemen Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) a. Pengertian KTSP b. Tujuan KTSP c. Landasan Pengembangan KTSP d. Karakteristik KTSP Pendidikan Agama Islam x

11 a. Pengertian Pendidikan Agama Islam b. Tujuan Pendidikan Agama Islam c. Ruang Lingkup Pendidikan Agama Islam B. Prestasi Belajar Pengertian Prestasi Pengertian Belajar Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar C. Manajemen KTSP Pendidikan Agama Islam dan Prestasi Belajar Siswa BAB III DESKRIPSI DATA MANAJEMEN KTSP PAI DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA DI SMP NEGERI 2 PURWANTORO A. Gambaran Umum SMP Negeri 2 Purwantoro 1. Sejarah Berdirinya Letak Geografis Visi, Misi dan Tujuan Struktur Organisasi Keadaan Guru dan Karyawan Keadaan Sarana dan Prasarana Keadaan Siswa Kelas VIII B. Implementasi Manajemen KTSP Pendidikan Agama Islam dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa di SMP N 2 Purwantoro BAB IV ANALISIS DATA MANAJEMEN KTSP PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA A. Perencanaan B. Pelaksanaan C. Evaluasi D. Prestasi Belajar Siswa Kelas VIII xi

12 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran C. Kata Penutup DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN xii

13 DAFTAR TABEL 1. Daftar guru SMP Negeri 2 Purwantoro Daftar karyawan SMP Negeri 2 Purwantoro Data ruang kelas dan ruang belajar lainnya SMP Negeri 2 Purwantoro Data ruang kantor SMP Negeri 2 Purwantoro Data ruang penunjang SMP Negeri 2 Purwantoro Daftar siswa kelas VIII Contoh SK- KD mata pelajaran PAI kelas VIII Contoh penilaian mata pelajaran PAI kelas VIII Daftar Nilai rata- rata mata pelajaran PAI kelas VIII xiii

14 DAFTAR LAMPIRAN 1. Surat Pengajuan Judul Skripsi 2. Surat Permohonan Pembimbing I 3. Surat Permohonan Pembimbing II 4. Surat Permohonan Ijin Riset 5. Berita Acara Konsultasi Skripsi Pembimbing I 6. Berita Acara Konsultasi Skripsi Pembimbing II 7. Surat Keterangan Bukti Penelitian 8. Struktur Organisasi SMP Negeri 2 Purwantoro 9. Draft Pedoman Wawancara 10. Silabus dan RPP Mata Pelajaran PAI kelas VIII 11. Daftar Nilai Siswa kelas VIII 12. Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2012/ Foto Dokumentasi 14. Biodata Penulis xiv

FUNGSI MANAJEMEN PEMBELAJARAN DALAM EFEKTIVITAS

FUNGSI MANAJEMEN PEMBELAJARAN DALAM EFEKTIVITAS FUNGSI MANAJEMEN PEMBELAJARAN DALAM EFEKTIVITAS FUNGSI BELAJAR MANAJEMEN MENGAJAR PEMBELAJARAN PAI SISWA KELAS VII DALAM EFEKTIVITAS DI SMP BELAJAR MUHAMMADIYAH MENGAJAR 10 PAI SURAKARTA SISWA KELAS VII
