DESKRIPSI PEMELAJARAN KETERAMPILAN KOMPUTER DAN PENGELOLAAN INFORMASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DESKRIPSI PEMELAJARAN KETERAMPILAN KOMPUTER DAN PENGELOLAAN INFORMASI"

Transkripsi

1 DESKRIPSI PEMELAJARAN MATA DIKLAT TUJUAN KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : KETERAMPILAN KOMPUTER DAN PENGELOLAAN INFORMASI : 1. Menggunakan teknologi komputer dalam kehidupan sehari-hari 2. Memiliki kemampuan aplikasi komputer sesuai SKKNI : Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis teks : HDW.OPR.101.(1).A : 8 45 menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : SOP yang berlaku (di perusahan); Instruction manual dari masing-masing peralatan; Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Konfigurasi umum perangkat PC dengan periferal input/ output standar untuk sistem operasi berbasis teks (monitor, keyboard) Pengoperasian komputer sesuai dengan Instruction Manual; 1. Mempersiapkan prapenyalaan komputer Koneksi catu daya sudah tersambung Perangkat protective seperti UPS dan stabilizer (jika ada) sudah dinyalakan Koneksi Peralatan input/ output sudah tersambung Semua komponen sudah disiapkan untuk kondisi penyalaan normal/ default Mengikuti SOP dalam mempersiapkan penyalaan komputer Menjelaskan langkahlangkah persiapan penyalaan komputer Mempersiapkan penyalaan komputer SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 1 dari 48

2 2. Menyalakan komputer dan mengamati proses aktifasi sistem (booting) hingga selesai Indikator penyalaan seperti lampu dan atau suara muncul secara benar sesuai dengan user manual Proses Power-On-Selft-Test (POST) dan proses aktifasi sistem operasi berjalan sesuai dengan user manual Muncul tampilan pada layar monitor yang menandakan komputer siap pakai yang merupakan tampilan sistem operasi dengan user manual sistem operasi yang digunakan Perintah-perintah sistem operasi Cermat dan teliti Mengikuti SOP dalam menyalakan komputer Menjelaskan proses penyalaan komputer Mengoperasikan penyalaan komputer sampai dapat digunakan 3. Mengoperasikan PC Menggunakan perintah pengelolaan file dan folder, seperti melihat isi folder, membuat, meng-ubah, menghapus, meng-ganti nama file/ folder, menyalin/ memindahkan folder dan menyalin/ memindahkan file dari suatu folder ke lokasi lain Perintah-perintah sistem operasi Cermat dan teliti dalam mengoperasi-kan PC Mengidentifikasi perintah sistem operasi Mengoperasikan perintah-perintah pada sistem operasi untuk mengelola sumber daya PC SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 2 dari 48

3 4. Mematikan komputer dan mengamati proses deaktifasi sistem operasi hingga selesai Semua software aplikasi dan tools sudah ditutup atau tidak sedang dalam memproses Sudah dipastikan tidak ada data antrian dari dan menuju periferal Tampilan yang muncul pada layar monitor merupakan tampilan yang menandakan proses shutting-down secara normal sesuai dengan user manual sistem operasi yang digunakan Indikator seperti lampu dan atau suara akan tampak/ terdengar secara benar sesuai dengan user manual Perintah-perintah sistem operasi Mengikuti SOP dalam mematikan PC Menguraikan langkahlangkah mematikan PC Mematikan PC tanpa error SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 3 dari 48

4 KOMPETENSI : Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis GUI KODE : HDW.OPR.102.(1).A DURASI PEMELAJARAN : 8 45 menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : SOP yang berlaku (di perusahan); Instruction manual dari masing-masing peralatan; Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Konfigurasi umum perangkat PC dengan periferal input/ output standar untuk sistem operasi berbasis teks (monitor, keyboard) 4. Pengoperasian komputer sesuai dengan Instruction Manual; 1. Mempersiapkan prapenyalaan komputer Koneksi catu daya sudah tersambung Perangkat protective seperti UPS dan stabilizer (jika ada) sudah dinyalakan Koneksi peralatan input/ output sudah tersambung Semua komponen sudah disiapkan untuk kondisi penyalaan normal/ default Mengikuti SOP dalam mempersiapkan penyalaan komputer Menjelaskan langkahlangkah persiapan penyalaan komputer Mempersiapkan penyalaan komputer SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 4 dari 48

5 2. Menyalakan komputer dan mengamati proses aktifasi sistem (booting) hingga selesai Indikator penyalaan seperti lampu dan atau suara muncul secara benar sesuai dengan user manual Proses Power-On-Self-Test (POST) dan proses aktifasi sistem operasi berjalan sesuai dengan user manual Muncul tampilan pada layar monitor yang me-nandakan komputer siap pakai, yang merupakan tampilan sistem operasi sesuai dengan user manual sistem operasi yang digunakan Perintah-perintah sistem operasi Cermat dan teliti Mengikuti SOP dalam menyalakan komputer Menjelaskan proses penyalaan komputer Mengoperasikan penyalaan komputer sampai dapat digunakan 3. Mengoperasikan PC Menggunakan pointing device (seperti mouse) untuk melakukan perintah pengelolaan file dan folder, seperti melihat isi folder, membuat, mengubah, menghapus, mengganti nama file/ folder, menyalin/ memindahkan folder dan menyalin/ memindahkan file dari suatu folder ke lokasi lain Menggunakan pointing device dengan cara point & click maupun click & drag untuk melakukan operasi pada lingkungan GUI Perintah-perintah sistem operasi Cermat dan teliti dalam mengoperasikan PC Mengidentifikasi perintah sistem operasi Mengoperasikan perintah-perintah pada sistem operasi untuk mengelola sumber daya PC SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 5 dari 48

6 4. Mematikan komputer dan mengamati proses deaktifasi sistem operasi hingga selesai Semua software aplikasi dan tools sudah ditutup atau tidak sedang dalam memproses Sudah dipastikan tidak ada data antrian dari dan menuju periferal Tampilan yang muncul pada layar monitor merupakan tampilan yang menandakan proses shutting-down secara normal sesuai dengan user manual sistem operasi yang digunakan Indikator seperti lampu dan atau suara akan tampak/ terdengar secara benar sesuai dengan user manual Perintah-perintah sistem operasi Mengikuti SOP dalam mematikan PC Menguraikan langkahlangkah mematikan PC Mematikan PC tanpa error SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 6 dari 48

7 KOMPETENSI : Mengoperasikan sistem operasi KODE : SWR.OPR.200.(1).A DURASI PEMELAJARAN : menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : Perangkat komputer yang telah siap dioperasikan beserta instruction manual-nya Instalation/ User manual sistem operasi yang dioperasikan; SOP yang berlaku; Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : HDW.OPR.102.(1).A Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis GUI HDW.OPR.105.(1).A Mengoperasikan periferal 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; On site training sesuai dengan sistem operasi yang digunakanpengetahuan yang dibutuhkan : 1. Mempersiapkan sistem operasi telah terinstalasi dan dapat berjalan normal pada perangkat komputer User manual sudah disiapkan dan dipelajari Perangkat komputer sudah dinyalakan sesuai dengan user manual Log sheet/ report sheet sudah disiapkan Mengikuti SOP dalam mempersiapkan sistem operasi Menjelaskan langkahlangkah persiapan pengoperasian sistem operasi Mempersiapkan pemakaian sistem operasi SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 7 dari 48

8 2. Mengenali perintah dan menu/icon yang berasosiasi dengannya Perintah-perintah seder-hana dikenali Menu/ icon yang bersesuaian dengan perintah-perintah sistem operasi dikenali Perintah-perintah sistem operasi Menunjukan perintahperintah sistem operasi sesuai dengan SOP Memilih perintah-perintah sistem operasi sesuai dengan kebutuhan Mengidentifikasi perintah-perintah sistem operasi 3. Mengelola folder dan file Folder/ file dapat di-create, rename, delete, copy, paste Informasi dan atribut tentang folder seperti: nama, ukuran, hak akses dapat ditampilkan Atribut suatu folder/file dapat diubah Dapat berpindah dari suatu folder ke folder lain File/ folder yang berada pada suatu folder dapat ditampilkan daftarnya dengan berbagai parameter Utilitas folder dan file Menjelaskan pengelolaan folder dan file Mendiskusikan tata cara pengelolaan folder dan file Menyusun struktur folder dan file yang akan digunakan Mempersiapkan folder untuk penempatan file yang sesuai Mengidentifikasi folder untuk kebutuhan penempatan file yang sesuai 4. Menggunakan fasilitas administrasi sistem dan panel kontrol Fasilitas administrasi sistem, seperti: manajemen user, manajemen network dapat digunakan Aplikasi-aplikasi pada panel kontrol, seperti: setting ODBC, font, service dapat digunakan Administrasi sistem operasi Panel kontrol Menunjukan fungsi icon panel kontrol Mengintegrasikan fasilitas administrasi sistem Mempraktekkan penggunaan fasilitas administrasi sistem SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 8 dari 48

9 5. Menggunakan aplikasi pengecekan dan pengesetan Status dan konfigurasi sumber daya yang dikelola dalam sistem operasi dapat dilihat dengan menggunakan aplikasi utilitas Status dan konfigurasi sumber daya yang dikelola dalam sistem operasi dapat diset (ubah) Utilitas sistem operasi Menyesuaikan pemakaian utilitas sesuai SOP Mengubah konfigurasi sumber daya yang dikelola dalam sistem operasi Membuktikan pengecekan dan pengesetan utilitas sistem operas Membedakan fungsi aplikasi pengecekan dan pengesetan 6. Mengisi log sheet/ report sheet Log sheet/ report sheet diisi sesuai dengan SOP yang berlaku Disiplin dalam mengikuti SOP Mengidentifikasi langkahlangkah penggunaan sistem operasi Mempraktekkan pengontrolan pelaksanaan langkah kerja SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 9 dari 48

10 KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : Menginstalasi software : SWR.OPR.100.(1).A : menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : Perangkat komputer yang telah siap dioperasikan beserta instruction manual-nya Paket instalasi software ; Instalation/ User manual software tersebut; SOP yang berlaku; Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : HDW.OPR.102.(1).A Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis GUI HDW.OPR.105.(1).A Mengoperasikan periferal 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian Sistem Operasi sesuai Instruction Manual; 4. On site training sesuai dengan sistem operasi yang digunakan 1. Mempersiapkan sistem operasi Paket instalasi software yang legal sudah disediakan dalam media penyimpanan yang sesuai (HD, CD, FD, DVD atau media lainnya) Installation Manual software sudah disediakan dan dipahami Jenis-jenis software Teknis dan metode instalasi software aplikasi Pemanfaatan aplikasi dalam peningkatan kinerja sistem Pemanfaatan aplikasi dalam teknis perbaikan dan perawatan PC Memilih software secara teliti Menjelaskan jenis-jenis software Menjelaskan teknis dan metode instalasi aplikasi yang digunakan dalam peningkatan kerja dan kinerja sistem Mengidentifikasikan jenis-jenis software aplikasi yang diguna-kan dalam peningkat-an kerja dan kinerja sistem (Misal: aplikasi ghost, partition magic, anti virus, office, grafis, multimedia, kompresi dan lain-lain) SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 10 dari 48

11 2. Melaksanakan instalasi software sesuai Installation Manual 3. Mengecek hasil instalasi dengan menjalankan software dan melakukan troubleshooting sederhana Perangkat komputer sudah dinyalakan, dengan sistem operasi dan persyaratan hardware sesuai dengan Installation Manual Media paket instalasi software sudah dipasang dan siap diakses. Log-sheet/ report-sheet telah disiapkan Proses instalasi sesuai Installation Manual sudah dilaksanakan Seluruh file, icon (jika ada) dan konfigurasi telah ter-copy dan terkonfigurasi Pada layar muncul pesan bahwa proses instalasi telah berhasil dilaksanakan sesuai dengan Installation Manual Software dijalankan secara sampling tanpa error Software ditutup tanpa error Troubleshooting dilakukan sesuai Installation Manual 4. Melaporkan hasil instalasi Laporan dibuat sesuai dengan format dan prosedur yang ditetapkan oleh perusahaan (pada log-sheet/ report-sheet) Kondisi sistem operasi yang sesuai untuk tiap-tiap software aplikasi Langkah instalasi software aplikasi berbasis text dan GUI Pengaturan konfigurasi dan petunjuk operasi tiap-tiap aplikasi Mengoperasikan software aplikasi Jenis-jenis troubleshooting pada sistem operasi Laporan hasil instalasi Melaksanakan keamanan dan Keselamatan Kerja (K3) dalam instalasi Mengikuti prosedur pemeriksaan hasil instalasi Menyatakan siap bila dievaluasi Menjelaskan langkahlangkah instalasi software aplikasi Menjelaskan perbeda-an dan karakteristik antara tiap-tiap program aplikasi Menjelaskan langkahlangkah pengoperasi-an software aplikasi, termasuk menjalankan dan menutup software Menjelaskan langkahlangkah penanganan terhadap troubleshooting yang terjadi pada software Menguraikan langkahlangkah penyusunan laporan Memilih aplikasi yang sesuai dengan sistem operasi yang ter-instalasi Menginstalasi soft-ware aplikasi sesuai kebutuhan Mengecek hasil instalasi software Menyusun laporan instalasi SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 11 dari 48

12 KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : Mengoperasikan software pengolah kata : SWR.OPR.401.(1).A : menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : Software pengolah kata yang sudah terinstalasi; User manual software pengolah kata yang digunakan; SOP yang berlaku; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : HDW.OPR.102.(1).A Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis GUI HDW.OPR.105.(1).A Mengoperasikan periferal 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian Sistem Operasi sesuai Instruction Manual; On site training sesuai dengan sistem operasi yang digunakan 1. Mempersiapkan software pengolah kata Software pengolah kata telah terinstalasi dan dapat berjalan normal User manual software pengolah kata sudah disediakan dan dipahami Perangkat komputer sudah dinyalakan, dengan sistem operasi dan persyaratan sesuai dengan Installation Manual dan SOP yang berlaku. Software pengolah kata dijalankan. Software pengolah kata Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi software pengolah kata Mempersiapkan PC untuk dapat digunakan mengolah kata SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 12 dari 48

13 2. Mengenali menu, membuat, membuka, menyimpan dokumen. Menu-menu yang disediakan beserta shortcutnya dikenali berdasarkan user manual. Fitur-fitur pengelolaan file/ dokumen dapat diguna-kan, seperti: buat/create/ new, simpan/ save, buka/ open, simpan dengan nama lain/ save as. Penyimpanan file/ dokumen sudah dapat menggunakan versi dan option atribut lain yang tersedia, seperti: subject, person, status, dan lain-lain. Penyimpanan file/ dokumen menggunakan berbagai format yang dikenal, seperti: rtf, html, text. Software pengolah kata User manual software pengolah kata (menu help) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi menu-menu software pengolah kata Mengoperasikan fungsi menu-menu pengolah kata 3. Melakukan editing sederhana, isian berulang. Fitur-fitur editing sederhana digunakan, seperti: mengetik huruf/ kata/ kalimat, memformat huruf/font, text alignment, numbering, bullet, page break, penggunaan kolom. Fitur-fitur isian berulang pada dokumen dapat digunakan, seperti: header, footer, page numbering. Software pengolah kata User manual software pengolah kata (menu help) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi menu-menu editing software pengolah kata Mengoperasikan fungsi menu-menu editing pengolah kata SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 13 dari 48

14 4. Mencetak dokumen Dokumen dapat dicetak dengan parameter standar, seperti: seluruhnya, halaman tertentu saja, halaman yang sedang diedit, urutan halaman pencetakan. Fitur-fitur pencetakan dapat digunakan, seperti: page setup, printer setup, print preview. Software pengolah kata User manual software pengolah kata (menu help) User manual periferal (printer) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi perintah cetak pada software pengolah kata Mengoperasikan perintah cetak pada software pengolah kata tanpa kesalahan SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 14 dari 48

15 KOMPETENSI : Mengoperasikan software spreadsheet KODE : SWR.OPR.403.(1).A DURASI PEMELAJARAN : menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : Software spreadsheet yang sudah terinstalasi; User manual software pengolah kata yang digunakan; SOP yang berlaku; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : HDW.OPR.102.(1).A Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis GUI HDW.OPR.105.(1).A Mengoperasikan periferal 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian Sistem Operasi sesuai Instruction Manual; On site training sesuai dengan sistem operasi yang digunakan 1. Mempersiapkan software spreadsheet Software spreadsheet telah terinstalasi dan dapat berjalan normal User manual software spreadsheet sudah disediakan dan dipahami Perangkat komputer sudah dinyalakan, dengan sistem operasi dan persyaratan sesuai dengan Installation Manual dan SOP yang berlaku. Software spreadsheet dijalankan. Software spreadsheet Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi software spreadsheet Mempersiapkan PC untuk dapat mengoperasikan spread-sheet SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 15 dari 48

16 2. Mengenali menu, membuat, membuka, menyimpan spreadsheet Menu-menu yang disediakan beserta shortcut-nya dikenali berdasarkan user manual. Fitur-fitur pengelolaan file/ spreadsheet dapat digunakan, seperti: buat/ create/ new, simpan/save, buka/ open, simpan dengan nama lain/save as. Penyimpanan file/ spreadsheet sudah dapat menggunakan versi dan option atribut lain yang tersedia, seperti: subject, person, status, dan lain-lain. Penyimpanan file/ spreadsheet menggunakan berbagai format yang dikenal, seperti: csv, html, text. Software spreadsheet User manual software spreadsheet (menu help) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi menu-menu software spreadsheet Mengoperasikan fungsi menu-menu spreadsheet 3. Melakukan editing sederhana, kolom dan baris Fitur-fitur editing sederhana digunakan, seperti: mengetik huruf/ kata/ kalimat/ angka, memformat huruf/font, text alignment, format data (text, date, number) dan presisi (tanda ribuan dan pecahan). Fitur-fitur kolom dan baris dipahami dan diaplikasikan, seperti: menentukan lebar kolom, menentukan tinggi baris, membuat border dan shading. Software spreadsheet User manual software spreadsheet (menu help) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi menu-menu editing software spreadsheet Mengoperasikan fungsi menu-menu editing spreadsheet SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 16 dari 48

17 Fitur-fitur copy, cut dan paste diaplikasikan dengan berbagai pilihan, seperti: isi (value), format, formula atau semuanya. Formula dan fungsi sederhana (yang sering digunakan), seperti: +, -, *, /, sum, avg. 4. Mencetak dokumen Bagian spreadsheet yang ingin dicetak ditentukan. Spreadsheet dapat dicetak dengan menggunakan berbagai parameter, seperti: seluruhnya, area tertentu saja, area yang sedang diedit, urutan pencetakan. Fitur-fitur pencetakan dapat digunakan, seperti: page setup, printer setup, header dan footer, print preview. Software spreadsheet User manual software spreadsheet (menu help) User manual periferal (printer) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi perintah cetak pada software spreadsheet Mengoperasikan perintah cetak pada software spreadsheet tanpa kesalahan SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 17 dari 48

18 KOMPETENSI : Mengoperasikan periferal KODE : HDW.OPR.105.(1).A DURASI PEMELAJARAN : menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : SOP yang berlaku; Instruction manual dari masing-masing peralatan; Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : HDW.OPR.102.(1).A Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis teks; atau HDW.OPR.102.(1).A Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis GUI 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Konfigurasi perangkat PC dengan periferal input/output standar untuk sistem operasi berbasis GUI (monitor, keyboard, pointing device); 4. Pengoperasian Sistem Operasi sesuai Instruction Manual; 1. Mempersiapkan pra penyalaan periferal Koneksi catu daya sudah tersambung Perangkat protective seperti UPS dan stabilizer (jika ada dan atau terpisah dari PC) sudah dinyalakan Periferal sudah tersambung dengan PC dan atau perangkat lain sesuai dengan petunjuk pada user manual Semua peralatan sudah disiapkan untuk kondisi penyalaan normal/ default Koneksi catu daya listrik Cara menyalakan UPS dan Stabilizer Teknik penyambungan/ pemasangan periferal ke PC Teknik pengoperasian periferal User manual periferal Mengkoneksikan PC ke catu daya listrik secara hati-hati Mentaati prosedur penyalaan UPS dan Stabilizer Mematuhi petunjuk user manual dalam menyambung/memasang periferal ke PC Menjelaskan fungsi UPS dan Stabilizer Mengidentifikasi fungsi periferal yang digunakan Menjelaskan teknik penyambungan/pemasangan periferal ke PC Mengkoneksi PC ke catu daya listrik secara tepat Menyalakan UPS dan Stabilizer sesuai prosedur Menyambung/memasang periferal ke PC sesuai prosedur pada user manual SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 18 dari 48

19 2. Menyalakan dan menyiapkan penggunaan periferal Indikator penyalaan seperti lampu dan atau suara muncul secara benar sesuai dengan user manual Tahapan inisialisasi berjalan sampai dengan kondisi yang menandakan siap pakai sesuai dengan user manual periferal yang digunakan Penyiapan lokasi objek operasi dari periferal Pemilihan paper tray atau lokasi paper feeding pada alat keluaran seperti printer atau plotter Identifikasi batas-batas area kerja pada alat masukan seperti scanner, digitizer, artpad Pemasangan objek operasi dari periferal Pemakaian periferal 3. Pengoperasian periferal Periferal sudah diaktifkan melalui software tools yang digunakan Pemilihan opsi, customization, dan konfigurasi periferal dapat dilakukan sesuai kebutuhan pemakaian melalui software tools yang digunakan Periferal dapat dioperasikan sesuai user manual Lampu dan atau suara indikator pada periferal Tahapan inisialisasi kesiappakaian periferal Teknik penyiapan lokasi objek operasi dari alat keluaran, alat masukan yang berkaitan dengan periferal Teknik mengaktifkan periferal Teknik pemilihan opsi, customization, dan konfigurasi periferal Mengamati kondisi nyala pada periferal secara teliti Mentaati tahapan inisialisasi kesiappakaian periferal Menepati standar keselamatan dan kesehatan kerja (K3) dalam penyiapan lokasi objek operasi dari periferal Mencermati proses aktifasi periferal secara teliti Memilih opsi, customization dan konfigurasi periferal secara tepat Mengidentifikasi kondisi nyala pada periferal Menjelaskan maksud tahapan inisialisasi kesiap-pakaian periferal Menjelaskan alasan teknis dalam penyiap-an lokasi objek operasi periferal Menjelaskan fungsi software tools periferal yang digunakan Menjelaskan masingmasing opsi, customization, dan konfigurasi periferal yang di-setting dari software tools Menyalakan periferal sesuai prosedur Menyiapkan lokasi objek operasi dari alat keluaran, alat masukan pendukung periferal Mengaktifkan periferal melalui software tools secara tepat Memilih opsi, customization, dan konfigurasi periferal melalui software tools secara tepat SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 19 dari 48

20 4. Mematikan periferal, dan mengamati proses deaktifasi hingga selesai Objek sudah diangkat/ dilepas dari periferal yang diperlukan sesuai dengan user manual Semua kondisi/ setting periferal sudah dikembalikan untuk pematian secara normal/default sesuai dengan user manual Tahapan deaktifasi berjalan sampai dengan kondisi yang menandakan periferal yang digunakan sudah dalam kondisi mati Indikator seperti lampu dan atau suara akan tampak/ terdengar secara benar sesuai dengan user manual Teknik pengangkatan/ pelepasan objek dari periferal Teknik pengembalian semua kondisi/ setting periferal Tahapan deaktifasi periferal Mengangkat/melepas objek dari periferal secara hati-hati Mencermati proses pengembalian semua kondisi/ setting periferal secara teliti Mencermati tahapan deaktifasi periferal secara teliti Menjelaskan prosedur pengangkatan/pelepasan objek dari periferal Menjelaskan proses pengembalian semua kondisi/setting periferal Menjelaskan tahapan deaktifasi periferal Mengangkat/ melepaskan objek dari periferal sesuai prosedur Mengembalikan semua kondisi/ setting periferal sesuai prosedur Mendeaktifasi periferal secara bertahap SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 20 dari 48

21 KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : Mengoperasikan software presentasi : SWR.OPR.406.(1).A : menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : Software Presentasi yang sudah terinstalasi; User manual software pengolah kata yang digunakan; SOP yang berlaku; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : HDW.OPR.102.(1).A Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis GUI HDW.OPR.105.(1).A Mengoperasikan periferal 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian Sistem Operasi sesuai Instruction Manual; On site training sesuai dengan software yang digunakan 1. Mempersiapkan software Presentasi Software Presentasi telah terinstalasi dan dapat berjalan normal User manual software Presentasi sudah disediakan dan dipahami Perangkat komputer sudah dinyalakan, dengan sistem operasi dan persyaratan sesuai dengan Installation Manual dan SOP yang berlaku. Software Presentasi dijalankan. Software Presentasi Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi software Presentasi Mempersiapkan PC untuk dapat mengoperasikan Presentasi SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 21 dari 48

22 2. Mengenali menu, membuat, membuka, menyimpan file presentasi. 3. Melakukan editing sederhana, lay-out, isian berulang. Menu-menu yang disediakan beserta shortcut-nya dikenali berdasarkan user manual. Fitur-fitur pengelolaan file presentasi dapat digunakan, seperti: buat/ create/ new, simpan/ save, buka/ open, simpan dengan nama lain/ save as, meng-insert presentasi baru, meng-edit dan menghapus. Penyimpanan file presen-tasi sudah dapat menggu-nakan versi dan option atribut lain yang tersedia, seperti: subject, person, status, dan lain-lain. Penyimpanan file prese-ntasi menggunakan ber-bagai format yang dikenal, seperti: rtf, html, text. Fitur-fitur editing sederhana digunakan, seperti: mengetik huruf/ kata/ kalimat, memformat huruf/font, text alignment, numbering, bullet, tabel. Fitur-fitur lay-out dipahami dan diaplikasikan, seperti: layout judul dan isi dengan berbagai variasi yang tersedia terhadap setiap slide, pemilihan disain warna dan gambar latar belakang yang telah disediakan. Software Presentasi User manual software pengolah kata (menu help) Software Presentasi User manual software Presentasi (menu help) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi menu-menu software Presentasi Menjelaskan fungsi menu-menu editing software Presentasi Mengoperasikan fungsi menu-menu presentasi Mengoperasikan fungsi menu-menu editing Presentasi SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 22 dari 48

23 Fitur-fitur isian berulang diahami dan diaplikasikan, seperti: header, footer, page numbering. Lay-out dan isian standar yang berulang dibuat dan diubah melalui master slide. 4. Mencetak file presentasi File presentasi dapat dicetak sebagai slide dengan berbagai ukuran serta parameter pencetakan seperti: seluruhnya, halaman tertentu saja, halaman yang sedang diedit, urutan pencetakan. File presentasi dapat di-cetak sebagai hand-out dengan berbagai ukuran serta parameter pencetak-an. Fitur-fitur dasar pencetak-an dapat digunakan, seperti: page setup, printer setup, print preview. Software Presentasi User manual software Presentasi (menu help) User manual periferal (printer) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi perintah cetak pada software Presentasi Mengoperasikan perintah cetak pada software Presentasi tanpa kesalahan 5. Melakukan Presentasi File presentasi dapat dijalankan (slide show) Navigasi dapat dilakukan dari satu slide ke slide lain. Software Presentasi User manual software Presentasi (menu help) User manual periferal (LCD Projector) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan cara menampilkan slide presentasi Mengoperasikan periferal (LCD Projector, VGA Card) untuk menampilkan slide presentasi tanpa kesalahan SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 23 dari 48

24 KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : Mengoperasikan software aplikasi basis data : SWR.OPR.301.(1).A : menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : Perangkat komputer yang telah siap dioperasikan beserta instruction manual-nya Software aplikasi sudah terinstalasi sesuai instalation manual; User manual software tersebut; SOP yang berlaku; Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : HDW.OPR.102.(1).A Mengoperasikan PC stand alone dengan sistem operasi berbasis GUI HDW.OPR.105.(1).A Mengoperasikan periferal 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian Sistem Operasi sesuai Instruction Manual; Pengetahuan tentang domain permasalahan dari software aplikasi; On site training sesuai dengan sistem operasi yang digunakan 1. Mempersiapkan software aplikasi Software aplikasi telah terinstalasi dan dapat berjalan normal User manual software aplikasi sudah disediakan dan dipahami Perangkat komputer sudah dinyalakan, dengan sistem operasi dan persyaratannya sesuai dengan Installation Manual Software aplikasi basis data User manual software basis data Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi software aplikasi basis data Mempersiapkan PC untuk dapat mengoperasikan software aplikasi basis data SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 24 dari 48

25 Log-sheet/ report-sheet telah disiapkan 2. Menjalankan software aplikasi Semua fitur software aplikasi dijalankan sesuai dengan kewenangan dalam SOP dan user manual. Software aplikasi ditutup tanpa error Software aplikasi basis data User manual software aplikasi basis data (menu help) Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan fungsi menu-menu software aplikasi basis data Mengoperasikan fungsi dan operator pada software aplikasi basis data 3. Mengisi log-sheet/ reportsheet Log-sheet/ report-sheet diisi sesuai dengan SOP yang berlaku. Software basis data Disiplin dalam mengikuti SOP Mengidentifikasikan langkah-langkah pengoperasian software basis data Mempraktekkan pengontrolan pelaksanaan langkah kerja SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 25 dari 48

26 KOMPETENSI : Melakukan entry data aplikasi dengan menggunakan keyboard KODE : DTA.OPR.101.(1).A DURASI PEMELAJARAN : 8 45 menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : SOP yang berlaku; Instruction Manual peralatan keyboard Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : SWR.OPR.200.(1).A Mengoperasikan sistem operasi SWR.OPR.300.(1).A Mengoperasikan software aplikasi spesifik 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian aplikasi sesuai dengan Instruction Manual; 1. Memahami prosedur pengoperasian pemasukan data dengan menggunakan aplikasi dan keyboard Prosedur pengoperasian aplikasi untuk pemasukan data dapat dijelaskan sesuai dengan standar operasi aplikasi Prosedur pengoperasian keyboard dapat dijelaskan sesuai dengan standar operasi keyboard Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat, teliti dan disiplin dalam menggunakan keyboard sesuai SOP Menunjukkan fungsi penggunaan utilitas pemasukan data soft-ware aplikasi basis data Menjelaskan fungsi tombol-tombol pada keyboard Menggunakan key-board Menggunakan key-board untuk melaksanakan fungsi dan operator software aplikasi basis data SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 26 dari 48

27 2. Mempersiapkan aplikasi, data dan keyboard Perlengkapan kerja diidentifikasi sesuai dengan kebutuhan entry data Aplikasi beroperasi sesuai dengan standar operasi aplikasi Keyboard beroperasi sesuai dengan standar operasi keyboard Data tersedia Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat, teliti dan disiplin dalam menggunakan keyboard sesuai SOP Menjelaskan fungsi tombol-tombol pada keyboard Menggunakan key-board sesuai standar operasi keyboard Menggunakan key-board untuk melaksa-nakan fungsi dan operator software aplikasi basis data Memeriksa dan mempersiapkan keyboar untuk dapat digunakan sesuai standar operasi keyboard 3. Mengetik dengan keyboard untuk memasukkan data ke dalam aplikasi Data yang diketik tampil dilayar dan sesuai dengan data sumber Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat, teliti dan disiplin dalam menggunakan keyboard sesuai SOP Mematuhi user manual software aplikasi basis data Menjelaskan fungsi tombol-tombol pada keyboard Menggunakan key-board untuk memasukkan data sesuai standar operasi key-board Menggunakan sepuluh jari untuk mengetik pada keyboard sesuai standar operasi key-board 4. Mengecek hasil entry data Data diterima oleh aplikasi secara benar sesuai dengan rencana kerja dan prosedur/ instruksi kerja perusahaan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat dan teliti Mematuhi petunjuk user manual mengoperasikan PC Mematuhi petunjuk user manual software aplikasi basis data Menjelaskan langkah pengecekan pemasuk-an data menggunakan keyboard Mengidentifikasi keberhasilan pemasukan data Memeriksa hasil pemasukan data menggunakan keyboard sesuai prosedur/ instruksi kerja Memilah hasil pemasukan data menggunakan keyboard sesuai prosedur/ instruksi kerja SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 27 dari 48

28 5. Mencetak dan melaporkan hasil entry data Hasil entry data di cetak Hasil cetak data entry disampaikan kepada yang berhak sesuai dengan prosedur/ rencana kerja perusahaan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Mengidentifikasi langkah operasi dan keberhasilan proses pemasukan data menggunakan keyboard Menyusun laporan proses pemasukan data menggunakan keyboard 6. Mengisi check list entry data Check list terisi sesuai dengan entry data yang dilakukan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Cermat, teliti dan disiplin dalam mengikuti langkah-langkah update data sesuai SOP Mengidentifikasi langkah operasi dan keberhasilan proses pemasukan data menggunakan keyboard Mengisi form check list proses pemasukan data menggunakan keyboard sesuai prosedur SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 28 dari 48

29 KOMPETENSI : Melakukan update data dengan menggunakan utilitas aplikasi KODE : DTA.OPR.110.(1).A DURASI PEMELAJARAN : menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : SOP yang berlaku; Instruction Manual Aplikasi Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : SWR.OPR.200.(1).A Mengoperasikan sistem operasi SWR.OPR.300.(1).A Mengoperasikan software aplikasi spesifik 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian aplikasi sesuai dengan Instruction Manual; 1. Mempersiapkan aplikasi dan data yang akan diupdate Perlengkapan kerja diidentifikasi sesuai dengan kebutuhan Aplikasi beroperasi sesuai dengan standar operasi aplikasi Data yang akan di-update tersedia Spesifikasi perubahan data tersedia 2. Melakukan Update Data Data ter-update sesuai dengan rencana kerja dan prosedur/instruksi kerja perusahaan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Cermat dan teliti Mematuhi petunjuk user manual mengoperasikan PC Cermat dan teliti Mematuhi petunjuk user manual mengoperasikan PC Mematuhi petunjuk user manual software aplikasi basis data Mengidentifikasi langkahlangkah update data yang akan dilakukan Mengidentifikasi langkahlangkah update data yang akan dilakukan Menjelaskan langkah pembaruan data Memeriksa kesiapan software basis data Mempersiapkan data terbaru yang akan digunakan untuk pembaruan data Melakukan update data sesuai prosedur/ instruksi kerja SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 29 dari 48

30 3. Mengecek Update Data Data yang di-update sudah berubah sesuai dengan perubahan yang dilakukan Data yang tidak ter-update dicatat Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Cermat dan teliti Mematuhi petunjuk user manual mengoperasikan PC Mematuhi petunjuk user manual software aplikasi basis data Menjelaskan langkah pengecekan pembaruan data Mengidentifikasi keberhasilan update data Memeriksa hasil update data sesuai prosedur/ instruksi kerja Memilah hasil update data sesuai prosedur/ instruksi kerja 4. Melaporkan data yang tidak ter-update Laporan disampaikan kepada yang berkewajiban untuk menindaklanjuti data yang tidak ter-update sesuai dengan rencana/ instruksi kerja perusahaan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Mengidentifikasi langkah operasi dan keberhasilan proses update data Menyusun laporan proses update data 5. Mengisi check list update data Check list terisi sesuai dengan update data yang dilakukan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Cermat, teliti dan disiplin dalam mengikuti langkah-langkah update data sesuai SOP Mengidentifikasi langkah operasi dan keberhasilan proses update data Mengisi form check list proses update data sesuai prosedur SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 30 dari 48

31 KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : Melakukan delete data dengan menggunakan utilitas aplikasi : DTA.OPR.109.(1).A : 8 45 menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : SOP yang berlaku; Instruction Manual Aplikasi; Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : SWR.OPR.200.(1).A Mengoperasikan sistem operasi SWR.OPR.300.(1).A Mengoperasikan software aplikasi spesifik 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian aplikasi sesuai dengan Instruction Manual; 1. Mempersiapkan aplikasi dan spesifikasi data yang akan dihapus Perlengkapan kerja diidentifikasi sesuai dengan kebutuhan Aplikasi beroperasi sesuai dengan standar operasi aplikasi Spesifikasi data yang akan dihapus tersedia Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Cermat dan teliti Mematuhi petunjuk user manual mengoperasikan PC Mengidentifikasi langkahlangkah delete data yang akan dilakukan Menjelaskan alasan dilakukannya delete data Memeriksa kesiapan software basis data Mempersiapkan data yang akan dihapus 2. Menghapus Data/ Delete Data Data terhapus sesuai dengan rencana kerja dan prosedur/ instruksi kerja perusahaan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Cermat dan teliti Mematuhi petunjuk user manual mengoperasikan PC Mematuhi petunjuk user manual software aplikasi basis data Mengidentifikasi langkahlangkah delete data yang akan dilakukan Menjelaskan langkah delete data Melakukan delete data sesuai prosedur/ instruksi kerja SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 31 dari 48

32 3. Mengecek delete Data Data yang dihapus tidak muncul pada layar aplikasi Data yang tidak bisa dihapus dicatat 4. Melaporkan data yang tidak terhapus Laporan disampaikan kepada yang berkewajiban untuk menindaklanjuti data yang tidak terhapus sesuai dengan rencana/ instruksi kerja perusahaan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Cermat dan teliti Mematuhi petunjuk user manual mengoperasikan PC Mematuhi petunjuk user manual software aplikasi basis data Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Menjelaskan langkah pengecekan hasil delete data Mengidentifikasi keberhasilan delete data Mengidentifikasi langkah operasi dan keberhasilan proses delete data Memeriksa hasil delete data sesuai prosedur/ instruksi kerja Memilah hasil delete data sesuai prosedur/ instruksi kerja Menyusun laporan proses delete data 5. Mengisi check list delete data Check list terisi sesuai dengan delete data yang dilakukan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Cermat, teliti dan disiplin dalam mengikuti langkah-langkah update data sesuai SOP Mengidentifikasi langkah operasi dan keberhasilan proses delete data Mengisi form check list proses delete data sesuai prosedur SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 32 dari 48

33 KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : Memindahkan isi sebuah file menjadi data aplikasi dengan menggunakan utilitas aplikasi : DTA.OPR.108.(1).A : menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : SOP yang berlaku; Instruction Manual Aplikasi; Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : SWR.OPR.200.(1).A Mengoperasikan sistem operasi SWR.OPR.300.(1).A Mengoperasikan software aplikasi spesifik 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian aplikasi sesuai dengan Instruction Manual; 1. Memahami prosedur pengoperasian aplikasi Prosedur pengoperasian aplikasi dapat dijelaskan sesuai dengan standar pengoperasian aplikasi Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat, teliti dan disiplin sesuai SOP Menunjukkan fungsi penggunaan utilitas software aplikasi basis data Menggunakan fungsi dan operator software aplikasi basis data 2. Mempersiapkan aplikasi dan data masukan Perlengkapan kerja diidentifikasi sesuai dengan kebutuhan entry data Aplikasi beroperasi sesuai dengan standar operasi aplikasi Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat, teliti dan disiplin sesuai SOP Mengidentifikasi langkahlangkah persiapan data yang akan dipindahkan Memeriksa kesiapan software basis data Mempersiapkan data yang akan dipindahkan SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 33 dari 48

34 3. Menggunakan aplikasi untuk memasukkan data Data tersedia dan diambil dari tempat yang sudah ditentukan sesuai dengan rencana kerja dan prosedur/ instruksi kerja perusahaan. Contoh : di folder tertentu, di media disket, di media CD, dan lain sebagainya Proses memasukan data dilakukan sesuai dengan standar operasi aplikasi Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat, teliti dan disiplin mengikuti langkah pemindahan sesuai SOP Mengidentifikasi langkahlangkah peng-gunaan utilitas soft-ware aplikasi basis data guna pemindahan/pemasukan data Melakukan pemindah-an/ pemasukan data sesuai prosedur/ instruksi kerja 4. Mengecek hasil entry data Data diterima jika sesuai dengan rencana kerja dan prosedur/instruksi kerja perusahaan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat dan teliti Mematuhi petunjuk user manual mengoperasikan PC Mematuhi petunjuk user manual software aplikasi basis data Menjelaskan langkah pengecekan pemindahan/pemasukan data Mengidentifikasi keberhasilan pemindahan/ pemasukan data Memeriksa hasil pemindahan/pemasukan data sesuai prosedur/instruksi kerja Memilah hasil pemindahan/ pemasukan data sesuai prosedur/ instruksi kerja 5. Mengisi check list entry data Check list terisi sesuai dengan entry data yang dilakukan Utilitas sistem operasi Software aplikasi basis data Format data Cermat dan teliti dalam mengikuti langkahlangkah sesuai SOP Mengidentifikasi langkah operasi dan keberhasilan proses pemindahan/ pemasukan data Menyusun laporan proses pemindahan/ pemasukan data SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 34 dari 48

35 KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : Melakukan entry data dengan menggunakan image scanner : DTA.OPR.102.(1).A : 8 45 menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : SOP yang berlaku; Instruction Manual dari masing-masing peralatan Image Scanner; Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : SWR.OPR.200.(1).A Mengoperasikan sistem operasi SWR.OPR.300.(1).A Mengoperasikan software aplikasi spesifik 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian Aplikasi Image Scanner sesuai dengan Instruction Manual; Pengoperasian Image Scanner sesuai dengan Instruction Manual 1. Memahami prosedur pengoperasian image scanner Prosedur pengoperasian image scanner dapat dijelaskan sesuai dengan standar operasi image scanner Prosedur pengoperasian image scanner Mentaati prosedur pengoperasian image scanner Menjelaskan standar operasi image scanner Mengoperasikan image scanner sesuai prosedur 2. Mempersiapkan aplikasi image scanner, image scanner, dan gambar yang akan di-scan Perlengkapan kerja diidentifikasi sesuai dengan kebutuhan entry data Aplikasi beroperasi sesuai dengan standar operasi aplikasi Perlengkapan kerja entry data dengan image scanner Standar operasi aplikasi Pengoperasian image scanner Gambar (objek) yang di-scan Menyiapkan perlengkapan entry data dengan image scanner dengan rapi Mentaati standar operasi aplikasi Mengidentifikasi aplikasi image scanner Menjelaskan tahapan pengoperasian image scanner Mengidentifikasi gambar (objek) yang akan discan Mengoperasikan aplikasi image scanner untuk entry data Mengoperasikan image scanner sesuai standar operasi SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 35 dari 48

36 Image scanner beroperasi sesuai dengan standar operasi image scanner Gambar yang akan di-scan tersedia Mengamati pengoperasian image scanner secara teliti Menempatkan gambar (objek) yang akan discan di image scanner dengan tepat 3. Melakukan scanning objek yang menjadi masukan aplikasi Proses scanning objek dilakukan sesuai dengan standar operasi image scanner Objek tampil di layar aplikasi image scanner. Contoh image muncul pada aplikasi pengolah image Teknik scanning objek Aplikasi pengolah image (misal: Adobe PhotoShop) Mengamati proses scanning objek secara teliti Mencermati tampilan objek yang di-scan pada aplikasi pengolah image Mengidentifikasi aplikasi image scanner Menjelaskan tahapan pengoperasian image scanner Mengidentifikasi gambar (objek) yang akan discan Mengoperasikan aplikasi image scanner untuk entry data dengan program pengolah image Mengoperasikan image scanner sesuai standar operasi Menempatkan gambar (objek) yang akan discan di image scanner dengan tepat 4. Memanipulasi gambar Gambar diperbesar, diperkecil, di-cropping, dimanipulasi sehingga sesuai dengan prosedur/rencana kerja. Aplikasi pengolah image (misal: Adobe PhotoShop) Mencermati tampilan objek yang dimanipulasi pada aplikasi pengolah image Mengidentifikasi penggunaan menu aplikasi pengolah image untuk memanipulasi image Menjelaskan tahapan pengoperasian aplikasi pengolah image untuk memanipulasi image Mengoperasikan aplikasi pengolah image untuk memani-pulasi gambar/ image 5. Mengecek hasil entry data Objek/image yang dihasilkan sesuai dengan rencana kerja Pengecekan hasil (scan) entry data Mengamati hasil (scan) entry data secara teliti Mengidentifikasi kualitas hasil (scan) entry data Mengecek hasil (scan) entry data di tampilan komputer SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 36 dari 48

37 6. Menyimpan hasil entry data Objek/ image disimpan dengan format yang ditentukan sesuai dengan rencana kerja dan prosedur/instruksi kerja perusahaan. Contoh format jpeg, bmp, psd, dan lain sebagainya Teknik penyimpanan hasil (scan) entry data Mentaati rencana kerja dan prosedur/ instruksi penyimpan-an hasil (scan) data entry Menjelaskan rencana kerja dan prosedur/ instruksi penyimpanan hasil (scan) entry data Menyimpan hasil (scan) entry data grafis sesuai rencana kerja dan prosedur/ instruksi kerja per-usahaan Menyimpan hasil (scan) entry data ke dalam format: jpeg, bmp, psd, dan sebagainya. 7. Mengisi check list entry data Check list terisi sesuai dengan entry data yang dilakukan Check list entry data Melengkapi check-list entry data dengan cermat dan jujur Mengidentifikasi detail entry data yang di-cek Mengisi check-list entry data sesuai kondisi data yang dihasilkan SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 37 dari 48

38 KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : Melakukan entry data dengan menggunakan Optical Character Recognition (OCR) : DTA.OPR.103.(1).A : 8 45 menit KONDISI KINERJA 1. Dalam melaksanakan unit kompetensi ini harus didukung dengan tersedianya : SOP yang berlaku; Instruction Manual dari masing-masing peralatan Optical Character Recognition (OCR); Log sheet atau report sheet yang ditetapkan oleh perusahaan; Peralatan dan instrumen yang terkait dengan pelaksanaan unit kompetensi ini. 2. Unit Kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya : SWR.OPR.200.(1).A Mengoperasikan sistem operasi SWR.OPR.300.(1).A Mengoperasikan software aplikasi spesifik 3. Pengetahuan yang dibutuhkan : Pengoperasian komputer; Pengoperasian Aplikasi Optical Character Recognition sesuai dengan Instruction Manual; Pengoperasian Image Scanner sesuai dengan Instruction Manual 1. Memahami prosedur pengoperasian aplikasi Optical Character Recognition Prosedur pengoperasian aplikasi OCR dapat dijelaskan sesuai dengan standar operasi aplikasi OCR Prosedur pengoperasian image scanner User manual aplikasi Optical Character Recognition Mentaati prosedur pengoperasian image scanner Menjelaskan standar operasi image scanner Menjelaskan fungsi aplikasi Optical Character Recognition Mengoperasikan image scanner sesuai prosedur Menyiapkan PC untuk menjalankan aplikasi Optical Character Recognition SEMUA PROGRAM KEAHLIAN Halaman 38 dari 48

PANDUAN UJI KOMPETENSI

PANDUAN UJI KOMPETENSI PANDUAN UJI KOMPETENSI KLASTER COMPUTER OPERATOR ASSISTANT LSP TIK INDONESIA Jl. Pucang Anom Timur 23 Surabaya 60282, Jawa Timur Telp: +62 31 5019775 Fax: +62 31 5019776 Daftar Isi 1. Latar Belakang...
