PERANCANGAN DATABASE SISTEM SIMPAN PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KUD MEKAR UNGARAN KERTAS KERJA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERANCANGAN DATABASE SISTEM SIMPAN PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KUD MEKAR UNGARAN KERTAS KERJA"

Transkripsi

1 PERANCANGAN DATABASE SISTEM SIMPAN PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KUD MEKAR UNGARAN Oleh : AIRLANGGA YUDHA HARRIENDRA WISNU MOERTY NIM : KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-persyaratan Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Oleh : AIRLANGGA YUDHA HARRIENDRA WISNU MOERTY NIM : FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2014 ii

2

3

4 FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA Jalan Diponegoro :(0298) , Telex ukswsa ia Salatiga Indonesia Fax. (0298) PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS KERTAS KERJA Yang bertanda tangan dibawah ini : N a m a : Airlangga Yudha Harriendra Wisnu Moerty N I M : Program Studi : Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa kertas kerja, Judul : PERANCANGAN DATABASE SISTEM SIMPAN PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KUD MEKAR UNGARAN Pembimbing : LIKE SOEGIONO, S.E,M.Si. Tanggal di uji : 27 Juni 2014 adalah benar-benar hasil karya saya. Didalam kertas kerja ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangakaian kalimat atau simbol yang saya aku seolah-olah sebagai tulisan saya sendiri tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya. Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya sendiri, saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar kesarjanaan yang telah saya peroleh. Ungaran, 10 Juni 2014 Yang memberi pernyataan Airlangga Yudha H.W.M iii

5 PERANCANGAN DATABASE SISTEM SIMPAN PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KUD MEKAR UNGARAN Oleh : AIRLANGGA YUDHA HARRIENDRA WISNU MOERTY NIM : KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-persyaratan Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS PROGRAM STUDI : AKUNTANSI Disetujui untuk diuji oleh: Like Soegiono, S.E., M.Si. Pembimbing FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2014 iv

6 ABSTRACT The development of technology and information will cause a computerized system which will support the speed and accuracy of the information. Credit union as an economic institution need of a computerized in their data recording in order to facilitate savings and loans in financial reporting. Savings and loan units at the Sumber Karya Village Unit Cooperation is still using the manual work in data processing savings and loans, therefore the Sumber Karya Village Unit Cooperation required the design of database on the unit in to facilitate the input of data and create reports. Method of collecting data in this research is interview to the unit manager of saving and loan which aims to obtain information about data flow in saving and loan system. Furthermore, this research also used observation to get information about cooperation data related to saving and loan system. The results of research related with the design of database producing draft is 10 (ten) tables, 7 (seven) querys, 5 (five) forms, 7 (seven) reports and switchboard (main menu). The result of the tables are member table, installment table, table of gender, employee table, cash table, loan table, table of account receivable, reserve table, employee status table and auxiliary information table. The result of querys was auxiliary employee query, balance cash query, receivable balance query, saving cash query, installment transaction query, loan transaction query, saving transaction query. The resulting forms are members form, employees form, form of saving transactions, loan transaction form and installment transaction form. The resulting reports are member data report, employee data report, members savings data report, members loan data report, members accounts receivable report, cash saving report and total installment total pay report. To make easier the users for display forms and reports thus, a switchboard (main menu) was created. Keywords: Credit Union, Database, Saving and Loan System v

7 SARIPATI Perkembangan teknologi dan informasi akan menyebabkan suatu sistem menjadi terkomputerisasi dimana sistem tersebut akan mendukung kecepatan dan ketepatan suatu informasi. Koperasi Simpan Pinjam sebagai salah satu lembaga ekonomi membutuhkan komputerisasi di dalam pencatatan data-data simpan pinjam supaya mempermudah di dalam pembuatan laporan keuangan. Unit simpan pinjam pada KUD Mekar Ungaran masih menggunakan sistem manual di dalam pengolahan data-data simpan pinjamnya, oleh karena itu dibutuhkan adanya perancangan basisdata pada unit tersebut agar mempermudah di dalam menginput data dan membuat laporan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini terkait dengan pengumpulan data adalah wawancara kepada manajer unit simpan pinjam yang bertujuan untuk memperoleh informasi mengenai aliran data yang terkait dengan sistem simpan pinjam. Selain itu juga dilakukan observasi guna memperoleh informasi mengenai data-data koperasi yang berkaitan langsung dengan sistem simpan pinjam yang ada. Hasil penelitian terkait perancangan basis data, menghasilkan rancangan berupa 10 (sepuluh) tabel, 7 (tujuh) query, 5 (lima) form, 7 (tujuh) report dan switchboard (menu utama). Tabel yang dihasilkan adalah tabel anggota, tabel angsuran, tabel jenis kelamin, tabel karyawan, tabel kas, tabel pinjaman, tabel piutang, tabel simpanan, tabel status karyawan dan tab. Query yang dihasilkan adalah query transaksi simpanan, query transaksi pinjaman, query transaksi angsuran, query sisa pinjaman, query saldo kas simpanan dan query saldo piutang, query bantu karyawan dan query saldo simpanan anggota. Form yang dihasilkan adalah form anggota, form karyawan, form transaksi simpanan, form transaksi pinjaman dan form transaksi angsuran. Report yang dihasilkan adalah report data anggota, report data karyawan, report data simpanan anggota, report data pinjaman anggota, report piutang anggota, report saldo kas simpanan dan report total bayar angsuran. Untuk memudahkan pengguna menampilkan form dan report maka dibuat switchboard (menu utama). Kata Kunci: Koperasi Simpan Pinjam, Basis data, Sistem Simpan Pinjam vi

8 KATA PENGANTAR Kertas Kerja ini berjudul Perancangan Database Sistem Simpan Pinjam pada Unit Simpan Pinjam KUD Mekar Ungaran disusun dalam rangka memenuhi sebagian persyaratan untuk memperoleh gelar kesarjanaan Fakultas Ekonomika dan Bisnis Jurusan Akuntansi Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga. Tujuan dari kertas kerja ini adalah untuk menerapkan teori-teori yang diperoleh selama kuliah dan berguna untuk menambah wawasan bagi penulis agar siap terjun dalam dunia kerja yang sesungguhnya. Dalam penyusunan kertas kerja ini penulis menyadari bahwa selesainya kertas kerja ini tidak terlepas dari bimbingan, dorongan semangat, nasehat dan bantuan lainnya baik secara moril maupun materiil dari berbagai pihak yang sangat membantu dalam menyelesaikan kertas kerja ini. Akhir kata penulis mengharapkan agar laporan kertas kerja ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Penulis juga menyadari bahwa penulisan kertas kerja ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu adanya kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan agar segala kekurangan yang ada dapat diperbaiki. Ungaran, 10 Juni 2014 Penulis vii

9 UCAPAN TERIMA KASIH Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat ridho, anugerah dan perlindungan-nya penulis dapat menyusun dan menyelesaikan kertas kerja ini dengan baik. Penulis sangat menyadari bahwa banyak sekali pihak yang membantu penulis dalam menyelesaikan kertas kerja ini dari awal hingga akhir. Untuk itu penulis mengucapan terima kasih kepada: 1. Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan limpahan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan kertas kerja ini; 2. Mama, (Alm) Papa dan Kakak-kakak tercinta dan tersayang yang dengan sabar selalu memberikan dukungan dan doa sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan kertas kerja ini dengan tepat waktu; 3. Ibu Like Soegiono, S.E, M.Si., selaku pembimbing utama yang telah sabar dalam membimbing penulis dalam menyelesaikan kertas kerja ini dari awal penyusunan hingga akhir serta memberikan pengarahan dan tuntunan dari awal hingga akhir penulisan; 4. Ibu Supatmi S.E, M.Ak, Akt., selaku wali studi yang telah banyak memberikan bimbingan, pengarahan dan bantuan dalam penyusunan kertas kerja ini; 5. Para staff dan dosen Fakultas Ekonomika dan Bisnis yang telah membekali penulis dengan segala ilmu pengetahuan selama perkuliahan; viii

10 6. (Alm) Eyang putri, pakdhe, budhe, bulek, Winda serta semua keluarga di Semarang dan Jakarta yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu, terima kasih atas dukungan kalian semua; 7. Teman-teman satu angkatan Didit, Aditya, Dikur, Gibon, Boss Deddy, Ijonk, Feri, Rendy, Gandhen, Riky, Onk, Yoso, Gudhel, Enggar, Miswanta, Yudi, Edi dan semua anggota Gojeg Babu 2007 yang tidak bisa disebutkan satu persatu terima kasih atas semuanya kawan; 8. Teman - temanku Gojekere dan Mudika Gereja Kristus Raja semua yang tidak bisa saya sebutkan satu per satu disini; Akhir kata, penulis berdoa semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan rahmat dan karuia-nya kepada mereka semua. Dengan segala kerendahan hati semoga kertas kerja ini berguna bagi semua pihak. Ungaran, 10 Juni 2014 Penulis ix

11 DAFTAR ISI Halaman Judul... Pernyataan Keaslian Karya Tulis Kertas Kerja... Halaman Persetujuan... Abstract... Saripati... Kata Pengantar... i ii iii iv v vi Ucapan Terima Kasih... vii Daftar Isi... ix Daftar Gambar... xii Daftar Tabel... xiv Daftar Lampiran... xv 1. Pendahuluan Kajian Pustaka... 2 Perancangan Database... 2 Koperasi... 3 Koperasi Simpan Pinjam... 3 Sistem Informasi... 5 Sistem Informasi Simpan Pinjam... 5 Database ERD Metode Penelitian Jenis dan Sumber Data x

12 Metode Pengumpulan Data Tehnik dan Langkah Analisis Analisis dan Pembahasan Sejarah dan Perkembangan KUD Mekar Proses Bisnis pada KUD Mekar Prosedur Melakukan Simpanan Prosedur Melakukan Pinjaman Flowchart Prosedur Simpanan Flowchart Prosedur Pinjaman Sistem Yang Berjalan Saat Ini Sasaran Sistem Yang Diusulkan Prosedur Yang Direkomendasikan Prosedur Melakukan Simpanan Prosedur Melakukan Pinjaman.. 20 Flowchart Simpanan Yang Direkomendasikan Flowchart Pinjaman Yang Direkomendasikan Mengidentifikasi Entitas yang terkait dengan proses simpan pinjam. 23 ERD Sistem Simpan Pinjam Pada Unit Simpan Pinjam KUD Mekar 28 Perancangan Database Tabel Query Form xi

13 Report Switchboard Kesimpulan dan Saran Kesimpulan Saran Daftar Pustaka Lampiran xii

14 DAFTAR GAMBAR Gambar 4.1 Flowchart Transaksi Simpanan Gambar 4.2 Flowchart Transaksi Pinjaman Gambar 4.3 Rekomendasi Flowchart Transaksi Simpanan Gambar 4.4 Rekomendasi Flowchart Transaksi Pinjaman Gambar 4.5 Rekomendasi ERD Unit Simpan Pinjam Gambar 4.6 Desain Tabel Kas Gambar 4.7 Desain Tabel Piutang Gambar 4.8 Desain Tabel Simpanan Gambar 4.9 Desain Tabel Pinjaman Gambar 4.10 Desain Tabel Angsuran Gambar 4.11 Desain Tabel Anggota Gambar 4.12 Desain Tabel Karyawan Gambar 4.13 Desain Tabel Jenis Kelamin Gambar 4.14 Desain Tabel Status Karyawan Gambar 4.15 Desain Tabel Bantu Keterangan Gambar 4.16 Desain Query Transaksi Simpanan Gambar 4.17 Desain Query Transaksi Pinjaman Gambar 4.18 Desain Query Transaksi Angsuran Gambar 4.19 Desain Query Saldo Kas Gambar 4.20 Desain Query Saldo Piutang Gambar 4.21 Desain Query Bantu Karyawan Gambar 4.22 Desain Query Saldo Simpanan Anggota Gambar 4.23 Form Data Anggota Gambar 4.24 Form Data Karyawan Gambar 4.25 Form Transaksi Simpanan Gambar 4.26 Form Transaksi Pinjaman Tahunan Gambar 4.27 Form Transaksi Pinjaman Bulanan Gambar 4.28 Form Transaksi Pinjaman Harian Gambar 4.29 Form Transaksi Angsuran xiii

15 Gambar 4.30 Report Data Anggota Gambar 4.31 Report Data Karyawan Gambar 4.32 Report Pinjaman Anggota Gambar 4.33 Report Simpanan Anggota Gambar 4.34 Report Piutang Pinjaman Gambar 4.35 Report Saldo Kas Simpanan Gambar 4.36 Report Angsuran Pinjaman Gambar 4.37 Switchboard Menu Utama Gambar 4.38 Menu Input Gambar 4.39 Menu Output xiv

16 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Gambar Relasi Entitas Tabel 3.1 Metode Penelitian Tabel 4.1 REA Tabel 4.2 Tabel Bantuan Tabel 4.3 Tabel Kas Tabel 4.4 Tabel Piutang Tabel 4.5 Tabel Simpanan Tabel 4.6 Tabel Pinjaman Tabel 4.7 Tabel Angsuran Tabel 4.8 Tabel Anggota Tabel 4.9 Tabel Karyawan Tabel 4.10 Tabel Jenis Kelamin Tabel 4.11 Tabel Status Karyawan Tabel 4.12 Tabel Bantu Keterangan Tabel 4.13 Query Transaksi Simpanan Tabel 4.14 Query Transaksi Pinjaman Tabel 4.15 Query Transaksi Angsuran Tabel 4.16 Query Sisa Kas Tabel 4.17 Query Saldo Piutang Tabel 4.18 Query Bantu Karyawan Tabel 4.19 Query Saldo Simpanan Anggota 44 xv

17 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Lampiran 6 Lampiran 7 Buku Simpanan Anggota Bukti Penerimaan Kas Bukti Pengeluaran Kas Kwitansi Kepengurusan KUD Mekar Ungaran Struktur Organisasi Job Description xvi

PERANCANGAN DATABASE SISTEM SIMPAN PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KOPERASI UNIT DESA SUMBER KARYA PABELAN KERTAS KERJA

PERANCANGAN DATABASE SISTEM SIMPAN PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KOPERASI UNIT DESA SUMBER KARYA PABELAN KERTAS KERJA PERANCANGAN DATABASE SISTEM SIMPAN PINJAM PADA UNIT SIMPAN PINJAM KOPERASI UNIT DESA SUMBER KARYA PABELAN Oleh : TEGUH PRASETYO NIM : 232007133 KERTAS KERJA Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis
