BAB 1 PENDAHULUAN. Pada saat sekarang ini, bisnis jasa Tenaga Kerja Indonesia (TKI) semakin sulit. Hal

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. Pada saat sekarang ini, bisnis jasa Tenaga Kerja Indonesia (TKI) semakin sulit. Hal"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada saat sekarang ini, bisnis jasa Tenaga Kerja Indonesia (TKI) semakin sulit. Hal ini disebabkan persaingan yang semakin ketat, ditambah adanya kebijakan pemerintah yang buruk di dalam sistem dan struktur penempatan TKI. Pernyataan di atas dipertegas oleh Ketua Himpunan Pengusaha Jasa TKI (Himsataki) Yunus M. Yamani yang didampingi Sekjen Rizal Panggabean dalam wawancara pers tanggal 22 September 2008 tentang: Presiden diminta refomasi sistem penempatan TKI. Menurut Yunus, dalam sejarah penempatan TKI sejak 30 tahun lalu, sistem yang ada saat ini paling jelek. Ia mencontohkan meja birokrasi penempatan TKI semakin panjang, baik di Balai Pelayanan Penempatan dan Perlindungan TKI (BP3TKI), Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan TKI (BNP2TKI) dan meja lain sehingga biaya siluman perorang yang 2-3 tahun lalu sekitar Rp ribu kini meningkat tajam menjadi Rp hingga Rp Belum lagi biaya resmi pembayaran pendaftaran melalui sistem dalam jaringan (online) yang mencapai lima kali, dari pemeriksaan kesehatan, pelatihan, uji kompetensi hingga penempatan. Di sisi lain, biaya perekrutan calon TKI dari sponsor juga meningkat tajam dari Rp500 ribu pada 2-3 tahun lalu kini menjadi Rp1,5 juta sampai 3 juta perorang. Kondisi tersebut diperparah dengan adanya dualisme pelaksana dan pengawasan penempatan yakni Departemen Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Depnakertrans) dan BNP2TKI. Secara lisan dan tertulis dikatakan bahwa Depnakertrans adalah pengawas penempatan dan BNP2TKI sebagai operator penempatan pemerintah. Tetapi pada praktiknya kedua instansi melakukan pengawasan atas perusahaan Pelaksana Penempatan Tenaga Kerja Indonesia Swasta (PPTKIS). Kasus terakhir, BNP2TKI minta polisi menahan dua 1

2 2 pengusaha PPTKIS yang dinilai melakukan penempatan TKI di luar prosedur. Prosedur yang dimaksud adalah prosedur yang dibuat oleh Depnakertrans. Artinya, BNP2TKI menafikan prosedur yang dibuat Depnakertrans dan hanya mengakui prosedur yang dibuatnya sendiri, kata Rizal Panggabean. Himsataki juga mencatat terjadi tumpang tindih wewenang pengawasan sejumlah kegiatan. Di antaranya pengawasan penyelenggaraan pelatihan, pemeriksaan kesehatan, uji kompetensi, rekomendasi bebas fiskal dan pembekalan akhir yang seharusnya di bawah Depnakertrans dan Dinas Tenaga Kerja kini dialihkan ke BNP2TKI dan BP3TKI. Kondisi ini menjadikan bisnis penempatan TKI tidak kondusif. Sejumlah pengusaha jasa TKI sudah mengalihkan bisnis ke bidang yang lain seperti yang dilakukan Prasetyo yang mengalihkan bisnis ke aksesoris otomotif. Di sisi lain, PPTKIS juga selalu terancam dengan Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2004 Tentang Penempatan dan Perlindungan TKI di Luar Negeri yang menjadikan PPTKIS sebagai obyek hukum pidana sementara yang dilakukan merupakan perbuatan perdata. Yunus mencontohkan tugas PPTKIS adalah menempatkan TKI, untuk perlindungan sudah dialihkan pada asuransi sebagaimana yang diwajibkan dalam UU sedangkan perlindungan TKI di luar negeri merupakan tanggungjawab KBRI dan KJRI sebagaimana diatur dalam UU pula. Namun pada kenyatannya jika TKI dipukul oleh majikan, upah tidak dibayar, membunuh, maka yang dikejar-kejar adalah PPTKIS. Seharusnya menjadi tanggung jawab perusahaan asuransi dan pemerintah, tandas Yunus. Alasannya, PPTKIS sudah membayar asuransi dan hanya pemerintah yang memiliki wewenang hukum melindungi warganya di luar negeri. Banyaknya persoalan eksternal yang terjadi dalam industri PPTKIS, seperti yang di jelaskan di atas, mengakibatkan bisnis jasa TKI semakin sulit, rumit, dan kompleks. Oleh sebab itu, untuk menghadapi fenomena di atas, sebuah perusahaan harus memiliki suatu

3 3 strategi bisnis sehingga bisa lebih unggul dari para pesaingnya serta dapat terus beroperasi di masa mendatang. Jadi perencanaan strategik merupakan syarat mutlak bagi perusahaan yang ingin tetap bertahan / survive di masa mendatang. PT Antar Tenaga Mandiri selanjutnya disebut PT ATM, merupakan salah satu perusahaan PPTKIS (dulu PJTKI Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia). Perusahan ini di dirikan pada tahun 1998, di Bandung. Kemudian di tahun yang sama, perusahaan ini berpindah ke Jakarta. Untuk saat ini, negara tujuan penyaluran TKI bagi PT ATM adalah Negara-negara yang ada di Asia-Pasifik, yakni: Taiwan, Hongkong, Macau, Singapura dan Malaysia. Selama ini, di dalam menjalankan usahanya, PT ATM tidak menggunakan perencanaan strategik. Mereka hanya mengunakan pendekatan Fire-Fighting (ketika muncul masalah, baru mulai mencari solusi). Mengingat kondisi bisnis saat ini sudah berbeda dengan yang dulu, seperti yang telah dijelaskan di atas. Maka sudah saatnya PT ATM menggunakan perencanaan strategik untuk menggantikan pendekatan Fire-Fighting. Di samping itu, munculnya beberapa persoalan belakangan ini di dalam Internal PT ATM, seperti: kesulitan merekrut calon TKI, kesulitan mempertahankan Sponsor dan persediaan TKI semakin sedikit, juga ikut mempertegas bahwa PT ATM harus segera memiliki strategi bisnis. Jika dalam waktu dekat ini, PT ATM masih tidak memiliki strategi bisnis, maka PT ATM akan kesulitan beradaptasi dengan perubahan, serta akan kalah bersaing dengan pesaingnya di dalam merekrut calon TKI. Tanpa adanya calon TKI, maka PT ATM tidak akan memiliki TKI yang siap disalurkan ke luar negeri, akibatnya PT ATM tidak akan memperoleh pendapatan sedangkan biaya berjalan terus, maka PT ATM akan mengalami kebangkrutan. Dengan melihat begitu pentingnya perencanaan strategik pada belakangan ini, serta adanya perubahaan yang signifikan pada lingkungan Eksternal maupun lingkungan Internal di dalam industri PPTKIS, khususnya di PT ATM seperti yang dijelaskan di atas, maka PT ATM

4 4 sebagai salah satu perusahaan PPTKIS diharapkan menggunakan pendekatan Manajemen Strategis untuk merumuskan strategi bisnis yang efektif untuk menghadapi masalah-masalah tersebut. Proses perumusan strategi bisnis tersebut dimulai dari tahap masukan (Input Stage), yakni: mengembangkan matriks EFE, matriks IFE, dan matriks CPM. Selanjutnya tahap pencocokan (Matching Stage), yakni: menentukan alternatif strategi yang layak dengan menggunakan matriks SWOT, matriks SPACE, matirks IE dan matriks Grand Strategy. Kemudian tahap keputusan (Decision Stage), yakni: merumuskan alternatif strategi yang terbaik dengan menggunakan matriks QSPM. Dengan adanya perencanaan strategik yang cepat, tepat, dan efektif, di harapkan perusahaan tidak mengalami kesulitan di dalam menjalankan usahanya serta dapat terus beroperasi dan bertahan/survive di masa mendatang. Berdasarkan uraian di atas, maka topik yang diambil untuk penelitian ini adalah Formulasi Strategi Bisnis PT. Antar Tenaga Mandiri. 1.2 Identifikasi Masalah input/input stage? pencocokan/matching stage? keputusan/decision stage? Apa usulan strategi bisnis yang efektif untuk PT. Antar Tenaga Mandiri?

5 5 1.3 Tujuan Penelitian input/input stage. pencocokan/matching stage. keputusan/decision stage. Memberikan usulan strategi bisnis yang efektif untuk PT. Antar Tenaga Mandiri. 1.4 Manfaat Penelitian Manfaat bagi Perusahaan: Membantu PT Antar Tenaga Mandiri untuk memformulasikan suatu strategi bisnis yang efektif. Membantu PT Antar Tenaga Mandiri untuk bisa terus beroperasi dan bertahan/survive di masa mendatang. Manfaat bagi Penulis: Dapat menerapkan ilmu yang di dapatkan selama masa kuliah, khususnya yang berkaitan dengan Manajemen Strategis. Memperluas wawasan penulis dalam mendalami objek penelitian. Manfaat bagi Kalangan Akademis: Memberikan sumbangan Ilmu Pengetahuan dalam Manajemen Strategis. Dapat di jadikan sebagai bahan referensi bagi mahasiswa lainya dalam penelitian masalah yang terkait.

BAB 1 PENDAHULUAN. Dewasa ini persaingan dunia usaha berkembang dengan pesat, hal ini dapat kita

BAB 1 PENDAHULUAN. Dewasa ini persaingan dunia usaha berkembang dengan pesat, hal ini dapat kita BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dewasa ini persaingan dunia usaha berkembang dengan pesat, hal ini dapat kita lihat dengan banyaknya bermunculan usaha-usaha sejenis yang pada dasarnya mereka mendirikan
