Karyawan. Tesis Diajukan kepada OLEH : Ch.Sabon Doni NIM : Elizabeth. Program. Pascasarjana

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Karyawan. Tesis Diajukan kepada OLEH : Ch.Sabon Doni NIM : Elizabeth. Program. Pascasarjana"

Transkripsi

1 Pengaruh Perceived Organizational Support Dan Perceived Supervisor Support Terhadap Emotional Intellegence Serta Dampaknya Bagi Kinerja Karyawan Dengan Work Group Cooperation Sebagai Variabel Moderating (Studi Terhadap Karyawan Universitass Pattimura Ambon) Tesis Diajukan kepada Program Pascasarjana Magister Manajemen Untuk memperoleh Gelar Magister Manajemen OLEH : Elizabeth Ch.Sabon Doni NIM : Program Pascasarjana Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga 2012

2 LEMBAR PENGESAHAN Judul Tesis : Pengaruh Perceived Organizational Support dan Perceived Supervisor Support Terhadap Emotional Intellegence Serta Dampaknya Bagi Kinerja Karyawan Dengan Work Group Cooperation Sebagai Variabel Moderating (Studi Terhadap Karyawan Universitas Pattimura Ambon) Nama Mahasiswa : Elizabeth Christina Sabon Doni NIM : Program Studi : Magister Manajemen Program Pascasarjana Universitas Kristen Satya Wacana Menyetujui, Pembimbing Ir. Lieli Suharti, MM.,Ph.D Mengesahkan, Ketua Program Studi Magister Manajemen Prof. Christantius Dwiatmadja, SE., ME., Ph.D Dinyatakan lulus ujian pada tanggal 12 September 2012 ii

3 SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Elizabeth Christina Sabon Doni NIM : Program Studi : Magister Manajemen Program Pascasarjana Universitas Kristen Satya Wacana Alamat :Jl. PHB Halong Atas No. A7, Komp.Perum.BTN Kuda Putih Ambon Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya dan dengan penuh kesadaran bahwa dalam menulis Tesis dengan judul Pengaruh Perceived Organizational Support dan Perceived Supervisor Support Terhadap Emotional Intellegence serta dampaknya bagi Kinerja Karyawan dengan Work Group Cooperation sebagai Variabel Moderating (Studi terhadap Karyawan Universitas Pattimura Ambon), Saya tidak melakukan tindakan plagiasi atau mengambil alih seluruh atau sebagian besar karya tulis orang lain tanpa menyebutkan sumbernya. Jika saya terbukti melakukan tindakan plagiasi, bersedia dicabut hak saya sebagai mahasiswa atau dicabut kembali gelar-gelar yang sudah diberikan dan akibat hukum lainnya. Salatiga, September 2012 Yang membuat pernyataan, Elizabeth Christina Sabon Doni iii

4 MOTTO Tidak ada sesuatu luar biasa yang pernah diraih kecuali oleh mereka yang berani untuk percaya bahwa sesuatu di dalam diri mereka lebih baik dibandingkan dengan keadaan { Bruce Barton } Manusia yang mengetahui banyak tentang orang lain mungkin manusia yang pandai, tetapi manusia yang mengetahui banyak tentang dirinya sendiri jauh lebih pandai. Manusia yang mengontrol orang lain mungkin manusia yang berkuasa, tetapi manusia yang bisa mengontrol diri sendiri jauh lebih berkuasa { Tao Teh King } Agama tanpa ilmu pengetahuan akan menjadikan lumpuh sedangkan ilmu tanpa pengetahuan tanpa agama akan menjadikan buta { Albert Einstein } Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku { Filipi 4 :13 } iv

5 PERSEMBAHAN Karya Tesis ini kupersembahkan kepada : Orangtuaku tersayang (papa Agus (Alm.) dan mama Yoke) yang telah memberikan doa dan semangat untuk menimba ilmu. Adik-adikku tersayang (Stevian dan Yansen). Suamiku tercinta (Carlos), yang telah memberikan dorongan, perhatian dan waktu. Teman-teman seperjuanganku Dian dan Febry. Universitas Pattimura Ambon tempat saya berkarya, sebagai rekomendasi untuk perbaikan manajeman dalam pengelolaan Universitas agar dapat semakin berkembang. Seluruh Angkatan ke-22 Magister Manajemen, UKSW Only by His Grace, Elizabeth Christina Sabon Doni v

6 KATA PENGANTAR Penelitian mengenai emotional intellegence pada instansi Perguruan Tinggi Negeri belum banyak dilakukan oleh penelitipeneliti sebelumnya. Oleh karena itu, penulis berusaha menyajikan suatu penelitian yang baru. Penelitian ini berjudul Pengaruh Perceived Organizational Support dan Perceived Supervisor Support terhadap Emotional Intellegence serta Dampaknya Bagi Kinerja Karyawan dengan Work Group Cooperation sebagai Variabel Moderating (Studi pada karyawan Universitas Pattimura Ambon). Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi yang bermanfaat bagi pembaca yang tertarik untuk mengadakan penelitian sejenis. Penulis menyadari bahwa tesis ini masih jauh dari sempurna, dan masih banyak membutuhkan penyempurnaan-penyempurnaan oleh sebab itu saran dan masukkan pembaca sangat diharapkan demi kesempurnaan di lain waktu. Salatiga, September 2012 Elizabeth Christina Sabon Doni vi

7 UCAPAN TERIMA KASIH Dengan segala kerendahan hati, penulis panjatkan puji syukur ke hadirat Tuhan Yesus Kristus atas penyertaan, kekuatan, dan hikmat-nya sehingga memnungkinkan terselesaikannya penulisan tesis ini, walaupun selama proses penelitian dan penulisan banyak kesulitan-kesulitan yang dihadapi penulis. Selama penyusunan tesis ini, dari awal penelitian hingga akhir penulisan, penulis banyak mendapatkan bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu dengan segala kerendahan hati penulis menyampaikan terima kasih kepada : 1. Keluargaku, papa (Alm.), mama, adik-adik dan suami. Terima kasih atas segala dukungan, pengorbanan, cinta kasih, doa, perhatiannya selama ini. 2. Ir. Lieli Suharti, MM.,Ph.D selaku pembeimbing, terima kasih atas inspirasi, pengetahuan, kerja sama dan kesabarannya dalam membimbing, mengarahkan, dan mensupport serta meluangkan banyak waktu kepada penulis. 3. Prof. Christantius Dwiatmadja, SE., ME., Ph.D selaku Ketua Program Studi Magister Manajemen, yang telah memberikan bantuan dan dukungan bagi penulis dalam menyelesaikan proses studi selama di Magister Manajemen. 4. Seluruh dosen Magister Manajemen Program Pascasarjana, UKSW, Salatiga yang telah memberikan ilmu dan pengetahuan selama masa studi. vii

8 5. Staf Magister Manajemen Program Pascasarjana, UKSW, Salatiga terutama mba Ira yang telah memberikan dukungan dan pelayanannya. 6. Prof. Dr. H.B Tetelepta, selaku Rektor Universitas Pattimura Ambon yang telah memberikan kepercayaan untuk melanjutkan studi. 7. Prof. Dr. Ir. J.W. Mosse, M.Sc., Drs. C. Janwarin, M.Hum., dan Ibu Batseba Abel. Terima kasih atas dukungan dan pelayanan yang telah diberikan selama ini. 8. Seluruh karyawan Universitas Pattimura Ambon yang telah membantu pengisian kuesioner dan mengerjakan dengan tepat waktu. 9. Mba Nana Prasetya yang telah membantu penulis dalam dukungan tiada henti. 10. Dian dan Febry, selaku teman seperjuangan untuk melanjutkan studi bersama di UKSW, Salatiga. Terima kasih atas segala masukan, saran, sharing, motivasi dan dukungan kalian berdua. 11. Adik-adik kost putri philadelphia, kemiri II, No.2b. Terima kasih atas kebersamaannya dan kekompakannya selama ini. 12. Seluruh angkatan ke-22 Magister Manajemen UKSW, Pa siko, usi ola, mba selly, de lisa, de indah dan de kris. Terima kasih atas dukungan kerjasama dan kebersamaannya selama masa kuliah. Thanks friend 13. Semua pihak yang terlibat dan tidak bisa disebutkan satu per satu, yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan tesis ini. viii

9 Pengaruh Perceived Organizational Support dan Perceived Supervisor Support Terhadap Emotional Intellegence serta dampaknya bagi Kinerja Karyawan dengan Work Group Cooperation sebagai Variabel Moderating (Studi terhadap Karyawan Universitas Pattimura Ambon) Oleh : Elizabeth Christina Sabon Doni Abstrak Emotional intellegence sebagai salah satu bentuk tindakan manusia yang dapat dipelajari dan mempengaruhi keberhasilan seseorang dalam pekerjaannya disamping kecerdasan intelektual yang dimiliki. Emotional intellegence juga dapat dipengaruhi oleh perceived organizational support dan perceived supervsior support terhadap karyawan. Saat ini, banyak organisasi melakukan pekerjaan secara work group cooperation untuk lebih efektif. Perbedaan emotional intellegence yang dimiliki oleh setiap individu diharapkan mampu bekerja sama dalam sebuah tim untuk meningkatkan kinerja karyawan. Oleh karena itu, tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh perceived organizational support dan perceived supervisor support terhadap emotional intellegence, mengetahui pengaruh work group cooperation sebagai variabel moderating antara pengaruh perceived organizational support dan perceived supervisor support terhadap emotional intellegence, dan mengetahui pengaruh emotional intellegence terhadap kinerja karyawan. Dalam penelitian ini, data diperoleh dengan menggunakan kuesioner. Metode sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah non probability sampling dengan teknik accidental sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah karyawan non akademik sebanyak 468 orang. Pengujian yang dilakukan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan Structural Equation Modeling (SEM). Berdasarkan hasil analisis data, dapat disimpulkan bahwa tidak ada pengaruh perceived organizational support dan perceived ix

10 supervisor support terhadap emotional intellegence, ada pengaruh work group cooperation sebagai pemoderasi pengaruh perceived organizational dan perceived supervisor support terhadap emotional intellegence, dan ada pengaruh emotional intellegence terhadap kinerja karyawan. Kata kunci : perceived organizational support, perceived supervisor support, work group cooperation, emotional intellegence, kinerja karyawan. x

11 Pengaruh Perceived Organizational Support dan Perceived Supervisor Support Terhadap Emotional Intellegence serta dampaknya bagi Kinerja Karyawan dengan Work Group Cooperation sebagai Variabel Moderating (Studi terhadap Karyawan Universitas Pattimura Ambon) Oleh : Elizabeth Christina Sabon Doni Abstract Emotional Intellegence as one of form of action of human being which can be learned and influence efficacy of somebody in his work beside the intellectual intellegence. Emotional Intellegence also can be influenced by perceived organizational support and perceived supervsior support to employees. In this time, lot of organization working by group cooperation to more effective. Difference of Emotional intellegence owned by each individual expected able to cooperate in a team to increase the employees performance. Regarding this fact, the purpose of the this research was to know the effcet of perceived organizational support and perceived supervisor support to emotional intellegence, influence of work group cooperation as variable of moderating between influence of perceived organizational support and perceived supervisor support to emotional intellegence, and influence of emotional intellegence to employees performance. This research used questioners to get the data. The Sampling method used in this research is non probability sampling with technique of accidental sampling. Sampel used in this research is employees of non academic as much 468 people. The analyses used were descriptive analysis and Structural Equation Modeling (SEM). According to the data analysis result, it can be concluded that there is no influence between perceived organizational support and perceived supervisor support to emotional intellegence, there is an influence of work group cooperation as moderating of influence of perceived organizational and perceived supervisor support to emotional intellegence, and there is an influence of emotional intellegence to employees performance. xi

12 Key word : perceived organizational support, perceived supervisor support, work group cooperation, emotional intellegence, employee performance. xii

13 DAFTAR ISI Halaman Halamaan Judul... i Halaman Pengesahan... ii Surat Pernyataan... iii Motto dan Persembahan... iv Kata Pengantar vi Ucapan Terima Kasih... vii Abstrak... ix Abstract... xi Daftar Isi... xiii Daftar Tabel... xviii Daftar Gambar... xx Daftar Lampiran... xxi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Persoalan Penelitian Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 6 BAB II KERANGKA TEORITIS Definisi dan Nalar Konsep Perceived Organizational Support Perceived Supervsior Support Work Group Coopration Emotional Intellegence Kinerja karyawan Hubungan antar variabel yang diteliti xiii

14 2.2.1.Pengaruh perceived organizational support terhadap emotional intellegence Pengaruh perceived supervisor support terhadap emotional intellegence Peranan work group cooperation sebagai variabel moderating dalam hubungan antara perceived organizational support dan perceived supervisor support terhadap emotional intellegence Pengaruh emotional intellegence terhadap kinerja karyawan Model penelitian BAB III METODE PENELITIAN Jenis penelitian Pengukuran konsep, definisi dan indikator Populasi dan sampel Populasi Sampel Teknik sampling Jenis Data dan teknik pengumpulan data Jenis Data Teknik pengumpulan data Teknik analisis data Uji validitas data Reliabilitas Statistik deskriptif Structural Equation Modeling (SEM).. 33 xiv

15 3.5.5.Metode analisis data Model Diagram alur SEM BAB IVANALISIS DATA Gambaran umum penelitian Uji validitas dan reliabilitas data Variabel perceived organizational support Variabel perceived supervisor support Variabel work group cooperation Variabel emotional intellegence Variabel kinerja karyawan Analisis statistik deskriptif dari variabel laten Statistik deskriptif variabel perceived organizational support Statistik deskriptif variabel perceived supervisor support Statistik deskriptif variabel work group cooperation Statistik deskriptif variabel emotional intellegence Statistik deskriptif variabel kinerja karyawan Analisis faktor confirmatory (CFA) Analisis faktor konfirmatori konstruk eksogen Analisis faktor konfirmatori xv

16 konstruk endogen Pengujian model penelitian Uji normalitas data Uji multikoliniearitas Uji Outliers Evaluasi kriteria goodness of fit Evaluasi regression weight untuk uji klausalitas Pengujian hipotesis Pengujian hipotesis I Pengujian hipotesis II Pengujian hipotesis III Pengujian hipotesis IV Pembahasan hasil penelitian Pengaruh perceived organizational support terhadap Pengaruh perceived supervisor support terhadap emotional intellegence emotional intellegence Pengaruh work group cooperation sebagai pemoderasi hubungan antara perceived organizational support dan perceived supervisor support terhadap emotional intellegence Pengaruh emotional intellegence terhadap kinerja karyawan BAB V PENUTUP Kesimpulan Implikasi xvi

17 5.2.1.Implikasi teori Implikasi terapan Keterbatasan dan agenda penelitian mendatang Keterbatasan Agenda penelitian mendatang Daftar Pustaka Lampiran xvii

18 DAFTAR TABEL Tabel 3.1 : Konsep, Definisi dan Indikator Tabel 3.2 : Perhitungan sampel Tabel 3.3 : Indeks kesesuaian dan cut off value Tabel 4.1 : Karakteristik responden Tabel 4.2 : Uji validitas dan reliabilitas variabel perceived organizational support Tabel 4.3 : Uji validitas dan reliabilitas variabel perceived supervisor support Tabel 4.4 : Uji validitas dan reliabilitas variabel work group cooperation Tabel 4.5 : Uji validitas dan reliabilitas variabel emotional intellegence Tabel 4.6 : Uji validitas dan reliabilitas variabel kinerja karyawan Tabel 4.7 : Analisis statistik deskriptif Tabel 4.8 : Statistik deskriptif variabel perceived organizational support Tabel 4.9 : Statistik deskriptif variabel perceived supervisor support Tabel 4.10 : Statistik deskriptif variabel work group cooperation Tabel 4.11 : Statistik deskriptif variabel emotional intellegence Tabel 4.12 : Statistik deskriptif variabel kinerja karyawan Tabel 4.13 : Goodness of fit confirmatory factor xviii

19 analysis konstruk eksogen Tabel 4.14 : Regression Weight Confirmatory Factor Analysis Konstruk Eksogen Tabel 4.15 : Goodness of fit confirmatory factor analysis konstruk endogen Tabel 4.16 : Regression Weight Confirmatory Factor Analysis Konstruk Eksogen Tabel 4.17 : Hasil uji normalitas data Tabel 4.18 : Evaluasi kriteria goodness of fit index Tabel 4.19 : Regression weights structural equation model Tabel 4.20 : Kesimpulan hasil pengujian hipotesis penelitian xix

20 DAFTAR GAMBAR Gambar 3.1 : Diagram alur model penelitian Gambar 4.1 : Confirmatory factor analysis konstruk eksogen Gambar 4.2 : Confirmatory factor analysis konstruk eksogen Gambar 4.3 : Structural equation model xx

21 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 : Kuesioner Lampiran 2 : Output uji realibilitas dan validitas Lampiran 3 : Output AMOS xxi

TESIS. Oleh: Francisco Cosme de Sousa Gama

TESIS. Oleh: Francisco Cosme de Sousa Gama PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, PELUANG KARIR, DAN SISTEM KOMPENSASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DAN DAMPAKNYA TERHADAP TURNOVER INTENTION : SEBUAH STUDI TERHADAP KARYAWAN DI DILI INSTITUTE OF TECHNOLOGY
