KEBERAGAMAAN DIFABEL NETRA DI YAYASAN KESEJAHTERAAN TUNANETRA ISLAM (YAKETUNIS) YOGYAKARTA SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KEBERAGAMAAN DIFABEL NETRA DI YAYASAN KESEJAHTERAAN TUNANETRA ISLAM (YAKETUNIS) YOGYAKARTA SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat"

Transkripsi

1 KEBERAGAMAAN DIFABEL NETRA DI YAYASAN KESEJAHTERAAN TUNANETRA ISLAM (YAKETUNIS) YOGYAKARTA SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Komunikasi dan Penyiaran Islam (S.Kom.I) strata Satu pada Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Oleh : Ummi Sholikhah NPM : FAKULTAS AGAMA ISLAM PRODI KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2016 i

2 NOTA DINAS Lamp. : 3 eks. Skripsi Yogyakarta, 16 Agustus 2016 Hal : Persetujuan Kepada Yth. Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Assalamu alaikum, Wr.Wb. Setelah menerima dan mengadakan perbaikan seperlunya, maka saya berpendapat bahwa skripsi saudara : Nama : Ummi Sholikhah NPM : Judul : KEBERAGAMAAN DIFABEL NETRA DI YAYASAN KESEJAHTERAAN TUNANETRA ISLAM (YAKETUNIS) YOGYAKARTA telah memenuhi syarat untuk diajukan pada ujian akhir tingkat Sarjana pada Fakultas Agama Islam Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Bersama ini saya sampaikan naskah skripsi tersebut, dengan harapan dapat diterima dan segera dimunaqasyahkan. Atas perhatianya diucapkan terima kasih. Wassalamu alaikum, Wr.Wb Pembimbing Dr. M. Nurul Yamin, M.Si ii

3 HALAMAN PENGESAHAN KEBERAGAMAAN DIFABEL NETRA DI YAYASAN KESEJAHTERAAN TUNANETRA ISLAM (YAKETUNIS) YOGYAKARTA Yang dipersiapkan dan disusun oleh : Nama Mahasiswa : Ummi sholikhah Nomor Mahasiswa : Telah dimunaqasyahkan di depan Sidang Munaqasyah Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam pada tanggal 20 Juni 2016 dan telah dinyatakan memenuhi syarat untuk diterima. Sidang Dewan Munaqosah Ketua Sidang : Ahmad Hermawan, Lc., M.A (...) Pembimbing : Dr. M. Nurul Yamin, M.Si (...) Penguji : Imam Suprabowo, S.Sos.I.,M.Pd.I (...) Yogyakarta, 20 Juni 2016 Fakultas Agama Islam Komunikasi dan Penyiaran Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Dekan Dr. Mahli Zainuddin Tago, M.Si NIK iii

4 PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama Mahasiswa : Ummi Sholikhah Nomor Mahasiswa : Program Studi : Komunikasi dan Penyiaran Islam Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini merupakan karya saya sendiri dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan disuatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya dalam skripsi ini tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah dituliskan atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Yogyakarta, 16 Agustus 2016 Yang membuat pernyataan Ummi Sholikhah iv

5 HALAMAN MOTTO Allah akan meninggikan derajat orang-orang yang beriman diantara kamu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat. ( QS Al-MujadIlah : 11) v

6 HALAMAN PERSEMBAHAN Karya ini kupersembahkan untuk : Ibuku Hj. Suratmi, Ayahku H. Tukiyo Dan Keluargaku tercinta atas doa dan dukungannya Almamater tercinta : Prodi komunikasi penyiaran islam Fakultas agama islam Universitas muhammadiyah yogyakarta vi

7 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr.Wb. Alhamdulillahi Robbil alamin. Puji syukur marilah kita panjatkan ke hadhirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, taufik dan hidayahnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi berjudul Keberagamaan Difabel Netra di Yayasan Kesejahteraan Tunanetra Islam (YAKETUNIS) Yogyakarta. Sholawat setrta salam semoga selalu tercurahkan kepadsa tauladan kita Nabi Muhammad SAW beserta keluarga, sahabat dan para pengikutnya hingga akhir zaman. Amin Skripsi ini disusun sebagai syarat pemenuhan tugas akhir guna memperoleh gelar Sajana Strata satu pada Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dan diharapkan dapat memberikan manfaat bagi tempat penelitian dan akademisi Komunikasi Penyiaran Islam. Penulisan skripsi ini tidak lepas dari bantuan dan dukungan dari berbagai pihak sehingga skripsi dapat terselesaikan dengan baik. Untuk itu penulis ucapakan terima kasih kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Bambang Cipto, M.A selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. 2. Bapak Dr. Mahli Zaenuddin Tago, M.Si selaku Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. 3. Ustadz Fathurrahman Kamal Lc, M.S.I selaku ketua jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. vii

8 4. Bapak Dr. M. Nurul Yamin M.Si selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktunya ditengah kesibukan beliau dengan membantu dalam penyususnan skripsi, sebuah kehormatan mendapatkan bimbingan dari beliau. 5. Kepada seluruh dosen Komunikasi dan Penyiaran Islam, terima kasih atas ilmu yang diberikan selama ini. 6. Kepada seluruh jajaran dosen dan karyawan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang telah membantu dalam proses penulisan skripsi. 7. Kepada seluruh teman-teman angkatan 2012 KPI, terima kasih atas persahabatan yang luar biasa selama menimba ilmu di kampus ini, hal yang luar biasa dan membahagiakan dapat menimba ilmu bersama kalian. 8. Kepada Yayasan Yaketunis yang telah memberikan izin penelitian dan membantu dalam memberikan informasi. Yogyakarta, 16 Agustus 2016 Ummi Sholikhah viii

9 DAFRAT ISI HALAMAN JUDUL... i NOTA DINAS... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... ABSTRAK... iv v vi vii ix xii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA TEORI A. Tinjauan Pustaka... 6 B. Kerangka Teori Keberagamaan a. Dimensi Ideologis b. Dimensi Ritualistik c. Dimensi Eksperensial d. Dimensi Intelektual e. Dimensi Konsekuensial Faktor Pendukung dan Penghambat ix

10 3. Difabel Netra BAB III METODE PENELITIAN A. Metode Penelitian Pendekatan Lokasi dan Subjek Penelitan Teknik Pengumpulan Data Keabsahan Data Analisis Data BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian Gambaran umum Yayasan Kesejahteraan Tunanetra Islam (YAKETUNIS) di Yogyakarta Keberagamaa Difabel Netra a. Dimensi Ideologis b. Dimensi Ritualistik c. Dimensi Eksperensial d. Dimensi Intelektual e. Dimensi Konsekuensial B. Pembahasan Keberagamaan Difabel Netra a. Dimensi Ideologis b. Dimensi Ritualistik c. Dimensi Eksperensial d. Dimensi Inteletual e. Dimensi Konsekuensial Faktor Pendukung dan Penghambat Keberagamaan Difabel Netra x

11 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN xi

12 KEBERAGAMAAN DIFABEL NETRA DI YAYASAN KESEJAHTERAAN TUNANETRA ISLAM (YAKETUNIS) YOGYAKARTA ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mendeskripsikan keberagamaan difabel netra di yayasan Yaketunis Yogyakarta, (2) Mendeskripsikan faktor yang mendukung dan menghambat keberagamaan difabel netra di yayasan Yaketunis Yogyakarta. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif kualititaif, penelitian ini mengambil lokasi di Yayasan Yaketunis Yogyakarta. Subjek dari penelitian ini adalah pengasuh Yayasan, pengurus asrama, dan difabel netra. Adapun teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) Para difabel netra memiliki nilai keberagamaan pada lima dimensi keberagamaan yakni, (a) Dimensi ideologis (b) Dimensi intelektual (c) Dimensi eksperensial (d) Dimensi intelektual (e) Dimensi konsekuensial, kegiatan keberagamaan mereka di dukung dengan kegiatan-kegiatan asrama dan sekolah yakni, mengaji Al-Quran, hafalan surat-surat pendek, jamaah shalat lima waktu, jamaah shalat dhuha, pelatihan kultum dan khutbah. 2) Hambatan yang sering terjadi pada kegiatan keberagamaan para difabel netra berasal dari diri sendiri, yakni kurang mereka dalam memotivasi diri (malas), fasilitas yang diberikan yayasan sudah memenuhi syarat untuk membantu para difabel netra dalam setiap kegiatan, lingkungan yayasan juga memberikan peluang kepada difabel netra untuk mengkuti kegiatan-kegiatan keagamaan. Kata kunci : Keberagamaan, Difabel Netra xii

13 THE VISUAL IMPAIRMENT DIVERSITY IN YAYASAN KESEJAHTERAAN TUNANETRA ISLAM (YAKETUNIS) YOGYAKARTA ABSTRACT This study aims to (1) describe visual impairment diversity in Yaketunis foundation Yogyakarta, (2) describe factors that support and hinder visual impairment diversity in Yaketunis foundation Yogyakarta. The method used in this study was descriptive qualitative research method. The research setting was Yaketunis foundation Yogyakarta. The research subjects were the foundation s caregivers, dormitory administrators, and visual impaired people. The data gathering technique was in depth interview, observation and documentation. The result of the study shows that: (1) the visual impaired people have diversity value on five dimensions of (a) ideology dimension (b) intellectual dimension (c) experiential dimension (d) intellectual dimension (e) consequential dimension. Their diversity activities are supported by the activities in school and dormitory such as reciting Al-Quran, reciting short letters of A-Quran, praying five times a day together, shola dhuha, kultum (short speech) practice, and speech (khutba). 2)The obstacle that often happen in diversity activities of visual impaired people are from themselves, in which they lack of self-motivation (lazy). The facilities provided by the foundation are qualified to help them do every activity, the foundation neighborhood also gives them a chance to join religious activities. Keywords: diversity, visual impairment xiii

METODE PEMBELAJARAN BACA TULIS AL-QUR AN DI SD NEGERI TAMBAKROMO I PONJONG

METODE PEMBELAJARAN BACA TULIS AL-QUR AN DI SD NEGERI TAMBAKROMO I PONJONG METODE PEMBELAJARAN BACA TULIS AL-QUR AN DI SD NEGERI TAMBAKROMO I PONJONG SKRIPSI Oleh: IXKAWATI NPM: 20110720106 FAKULTAS AGAMA ISLAM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (TARBIYAH) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH
