ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA"

Transkripsi

1 ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA Analisa Pengaruh Program Undian Tabungan Berhadiah terhadap Minat Menabung pada PT Bank Panin, Tbk. di Wilayah Surabaya dengan Brand Image sebagai Variabel Moderasi TESIS Untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai Derajat Magister Manajemen Oleh I DEWA GEDE WEDHA PRATAMA Program Magister Manajemen Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Airlangga 2016 i

2 ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA ii

3 ADLN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA iii

4 iv

5 KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji syukur kehadiran Ida Sang Hyang Widhi Wasa yang telah memberikan lindungan dan limpahan rahmat-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis yang berjudul Analisa Pengaruh Program Undian Tabungan Berhadiah terhadap Minat Menabung pada PT Bank Panin, Tbk. di Wilayah Surabaya dengan Brand Image sebagai Variabel Moderasi. Tujuan penyusunan tesis ini adalah untuk memenuhi salah satu syarat penyelesaian program pendidikan Magister Manajemen Universitas Airlangga. Penulis menyadari bahwa terselesainya tesis ini tidak terlepas dari dukungan pihak-pihak yang telah membantu kelancaran penulisan skripsi ini. Pada kesempatan kali ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Gancar Candra Premananto, SE.,M.Si. selaku Ketua Program Studi Magister Manajemen Universitas Airlangga. 2. Bapak Drs. Sri Gunawan, M.Com.,DBA. selaku Mantan Ketua Program Studi Magister Manajemen Universitas Airlangga Surabaya yang telah memberikan petunjuk dalam penyusunan tesis ini. 3. Ibu Dr. Indrianawati Usman,SE.,MSc. selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu dan tenaganya untuk memberikan bimbingan, masukan dan arahan kepada penulis dari awal sampai terselesaikannya tesis ini. 4. Ibu Prof.Dr. Sri Wahyuni Astuti, SE., MS. Dan Ibu Dr. Sri Hartini, SE., Msi. selaku dosen penguji yang telah banyak membantu dan membimbing sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini. 5. Bapak Ibu Dosen Magister Manajemen Universitas Airlangga yang telah banyak memberikan pengetahuan kepada penulis selama masa kuliah. v

6 6. Staf akademika dan Staf perpustakaan Magister Manajemen Universitas Airlangga yang telah membantu penyusunan tesis ini. 7. Ajik (Alm) I Dewa Gede Supardiama dan Ibunda Ni Made Ariani yang telah berjuang dengan keras agar penulis dapat menyelesaikan studi hingga menjadi Magister Manajemen. 8. Adik penulis I Dewa Made Indra Pradipa, Desak Ketut Kartika Saraswati, I Made Wirasanta Ariyoga serta saudara yang tidak dapat disebutka satu persatu yang telah memberikan support kepada penulis agar dapat menyelesaikan tesis ini. 9. Teman teman dari Bank Panin Surabaya yang telah membantu dalam menyelesaikan penyusunan tesis ini. 10. Teman-Teman dari Magister Manajemen yang sudah ikut membantu dan bersama sama menyelesaikan studi di Magister Manajemen Universitas Airlangga. Akhirnya, penulis berharap tesis ini bisa bermanfaat bagi pembaca dan peneliti selanjutnya. Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penulisan tesis ini sehingga saran dan kritik sangat diperlukan bagi perbaikan dalam penulisan penelitian-penelitian selanjutnya. Surabaya, 18 Januari 2016 Penulis. vi

7 DAFTAR ISI COVER... PERNYATAAN LEMBAR PERSETUJUAN TESIS... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL... ABSTRAK... ABSTRACT... Halaman i ii iii v vii ix x xi xii BAB I PENDAHULUN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sitematika Penulisan... 9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Peneliti Terdahulu Landasan Teori Komunikasi Pemasaran Bauran Pemasaran Jasa (service marketing Mix) Bauran Promosi (Promotion Mix) Brand Image Pengambilan Keputusan Konsumen Minat Menabung Hubungan antara Promosi dengan Minat Menabung Kerangka Berpikir Hipotesis BAB III METODE PENELITIAN Pendekatan dan Jasa Penelitian Pendekatan dan Jasa Penelitian Definisi Oprasional Variabel Populasi dan Sampel Jenis dan Sumber Data Metode Pengumpulan Data Metode Analisis Data Uji Validitas dan Uji Rentabilitas Analisi Regresi Uji Hipotesis BAB IV GAMBARAN UMUM OBJEK PENELITIAN Sejarah Singkat Bank Panin KCU Surabaya Visi dan Misi Visi Misi Strategi Bank Panin vii

8 4.4 Nilai Perusahaan Kantor Cabang Pembantu Surabaya Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Berdasarkan Usia Responden Berdasarkan Pendidikan Nasabah Berdasarkan Jenis Pekerjaan BAB V PENUTUP Analisis Uji Validitas dan Rentabilitas Hasil Analisis Validitas Model Pembahasan BAB VI KESIMPULAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN viii

9 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Keeputusan Periklanan Gambar 2.2 Brand Image Modal Gambar 2.3 Kerangka Berpikir ix

10 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1.1 Target Tabungan... 6 Tabel 2.1 Realisasi Tabungan Panin per Agustus Tabel 3.1 Oprasional Variabel Penelitian Tabel 3.2 Jumlah Sampel Tabel 4.1 Kantor Cabang Pembantu Tabel 4.2 Distribusi Responden Menurut Jenis Kelamin Tabel 4.3 Distribusi Responden Menurut Kelompok Usia Tabel 4.4 Distribusi Responden Berdasar Pendidikan Tabel 4.5 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Pekerjaan Tabel 5.1 Hasil Uji Validasi Tabel 5.2 Kategori Nilai Korelasi Tabel 5.3 Reabilitas Variabel Tabel 5.4 Hasil Uji Regresi Tabel 5.5 Uji F x

11 ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh program undian tabungan berhadiah terhadap minat menabung di PT Bank Panin baik secara langsung maupun melalui brand image sebagai variabel moderasi. Populasi dalam penelitian ini adalah nasabah Bank Panin Surabaya non-tabungan. Sampel penelitian diambil dengan teknik stratifikasi proporsional random sampling. Penelitian ini menggunakan 279 responden. Data diambil menggunakan kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa program undian tidak berpengaruh secara signifikan terhadap minat menabung di PT Bank Panin, baik secara langsung maupun melalui brand image sebagai variabel moderasi. Kata Kunci: Program Undian Tabungan Berhadiah, Minat Menabung, Citra Merk xi

12 ABSTRACT The purpose of this study is to determine the effect of lottery program to the interest of saving in PT Bank Panin, either directly or through its brand image as a moderating variable. The study population was a customer of Bank Panin Surabaya non-savings. Samples were taken by proportional stratified random sampling technique. This research used 279 respondents. Data was taken using questioner. The result shows that the lottery program does not significantly affect the interest of saving in PT Bank Panin, either directly or through its brand image as a moderating variable. Keywords: Lottery Program, Interest Saving, Brand Image xii

PENGARUH PENDIDIKAN PADA KINERJA BENDAHARA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH KABUPATEN TABANAN DENGAN PELATIHAN DAN MOTIVASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI

PENGARUH PENDIDIKAN PADA KINERJA BENDAHARA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH KABUPATEN TABANAN DENGAN PELATIHAN DAN MOTIVASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI TESIS PENGARUH PENDIDIKAN PADA KINERJA BENDAHARA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH KABUPATEN TABANAN DENGAN PELATIHAN DAN MOTIVASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI \ NI MADE WASASIH PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS
