BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. PC dengan processor Pentium Celeron 733 MHz. Memori dengan kapasitas 128 Mb

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. PC dengan processor Pentium Celeron 733 MHz. Memori dengan kapasitas 128 Mb"

Transkripsi

1 24 BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI 4.1 Spesifikasi Kebutuhan Perangkat keras yang digunakan untuk menjalankan aplikasi ini harus memiliki spesifikasi minimal sebagai berikut : PC dengan processor Pentium Celeron 733 MHz Memori dengan kapasitas 128 Mb VGA Card dengan kapasitas 32Mb dengan 3D Accelarator Sedangkan untuk perangkat lunak adalah komputer dengan operating system Windows dan DirectX runtime. 4.2 Pengoperasian Program Aplikasi Engine akan dicobakan pada sebuah aplikasi untuk menampilkan detail dari sebuah bangunan AbandonedCity yang telah diekspor dari model 3 dimensi 3DMax ke dalam format file DirectX untuk mesh(.x ), dengan menggunakan Panda X porter yang dibuat oleh Andy Tather. Model ini akan disesuaikan dengan engine sehingga berfungsi juga sebagai level editor, di beberapa titik akan diletakkan spawn object dan occlusion object untuk di-load oleh engine. Beberapa tombol yang digunakan dan fungsinya: W, S : Untuk menggerakkan kamera ke arah depan dan ke belakang A, D : Untuk menggerakkan kamera ke kiri dan ke kanan Mouse : Untuk rotate kamera

2 Evaluasi Spesifikasi Komputer yang dipakai Program aplikasi ini dites dengan menggunakan komputer dengan spesifikasi sebagai berikut: Processor : AMD ThunderBird 1400 MHz Memory : 256 Mb VGA Card : GeForce 2 MX 400 Operating system : Windows XP DirectX Runtime 9.0c Semua hasil evaluasi berikut ini merupakan hasil pengujian dengan menggunakan komputer dengan spesifikasi yang disebutkan di atas Pengujian Spesifikasi Engine Engine akan diuji dengan memperhatikan beberapa hal di bawah ini, yang merupakan standard dalam pembuatan engine. Spesifikasi ini diambil dari situs Engine DevMaster yang merupakan situs untuk mendata semua engine game yang pernah dibuat. Graphics API o API apakah yang digunakan untuk engine ini apakah DirectX, OpenGL, SDL dan lain lainnya Programming Language o Bahasa pemrograman yang dibuat untuk membuat engine ini, apakah C++, C, Delphi. Operating System o Engine berjalan di operating system apa aja, di antaranya adalah PC, Mac OS, Linux, Playstation, GameCube. Documentation o Apakah tersedia dokumentasi untuk engine ini, dan dalam bahasa apa dokumentasi ini.

3 General Feature o Fitur fitur umum dalam sebuah engine, biasanya mengungkapkan coding style dari Engine, Camera, kemampuan untuk seting graphics. Scripting o Apakah engine ini mendukung scripting bagi penggunanya dan jenis scripting apakah yang digunakan. Build in Editors o Editor editor yang dapat membantu proses pembuatan game sehingga memangkas waktu develop untuk koding. Physics o Apakah engine terintegrasi dengan physic system dan jenis physic apakah yang terimplementasi, biasanya terdiri dari basic physics, collision detection, rigid body, vehicle physics. Lighting o Jenis pencahayaan yang digunakan dalam engine biasanya tediri dari pervertex, per-pixel, light mapping, static dan dynamic lighting. Shadows o Apakah engine mendukung adanya shadowing ( bayangan ), biasanya mencakup projected planar, shadow volume. Texturing o Kemampuan untuk men texture object 3 dimensi dengan gambar 2 dimensi. Texturing yang biasanya digunakan adalah basic, multi texturing, bump mapping, mip mapping, trilinear, material custom. Shaders o Apakah mensupport untuk vertex shaders dan pixel shaders. Scene Management o Teknik culling yang dipakai meliputi BSP, Portals, Occlusion Culling, PVS, LOD Animation o Teknik animation untuk mesh meliputi key framming, skinning animation Meshes o Kemampuan untuk meload object 3 dimensi atau mesh Special Effects o Kemampuan tambahan visual effect yang dapat diimplementasi seperti Lens flares, Billboarding, Particel System, Sky, Water, Fog, Cell Shading. Terrain o Kemampuan untuk menggenerate terrain dengan bantuan rumus matematik Networking System o Kemampuan engine dalam mensupport client server side, peer to peer Sound System o Kemampuan engine dalam mensupport suara dan efek seperti misalnya 3D Sound Effect, Positioning Sound Effect 26

4 27 Artificial Intelligence o Kemampaun tambahan AI dalam engine seperti misalnya path finding, decision making, Finite State Machine Rendering o Teknik rendering yang dipakai oleh engine biasanya terdiri dari fixed piped rendering, render to texture( shaders ). Price o Harga engine ini Source Code o Apakah engine ini menyediakan source code untuk diubah. Beberapa engine yang akan kita bandingkan adalah 3D Game Studio, Farcry Engine, Irlicht Engine, Ogree dan Torque. Engine akan di uji coba dengan spesifikasi spesifikasi di atas dan dengan menggunakan aplikasi penampilan detail suatu model. Karena keterbatasan harga maupun waktu untuk develop aplikasi dengan menggunakan engine masing masing maka untuk aplikasi penampilan detail hanya dites dengan menggunakan engine ini saja.

5 28 Tabel 4.2. Tabel Hasil Evaluasi Spesifikasi Engine Subject 3DGameStudio Farcry Irlicht Ogree Torque Engine Graphics API DirectX OpenGL, Direct X OpenGL, DirectX, Software OpenGL, DirectX OpenGL, DirectX DirectX Programming Language C/C++, Delphi C/C++ C/C++, C#, VB.Net C/C++ C/C++ C/C++ Operating System Windows Windows, Xbox, Playstation, GameCube Windows, Linux Windows, Linux, MacOS Windows, Linux, MacOS Windows Documentation Yes Yes Yes Yes Yes Yes Object Oriented Object Oriented Design, Object Oriented Design, Object Oriented Object Oriented Design, Design, Plug in Integrated XML Parser, Plug in Architecture, Object Oriented Design, Design, Save/Load Plug in Architecture, Architecture, Save/Load Support.zip file, Save/Load system, Save/Load system, System, Resource General Feature Save/Load system system unicode support support.zip file Resource Manager Manager Scripting Build in Editors Physics Lighting Shadows Material scripting, Pre - made scripting LUA Language scripting No Multipass render scripting Level, Mode, Script Editors CryEngine SANDBOX No No Basic physics, Collision Detection, Rigid Body, Vehicle physics Basic physics, Collision Detection, Rigid Body, Vehicle physics Collision Detection Per-Vertex, Per-Pixel, Lightmap, Gloss maps, Per-Vertex, Per-Pixel, Anis otropic Lightmap Per-Vertex, Per-Pixel, Lightmap Projected planar, Shadow Volume Shadow Volume Shadow Volume Basic physics, Collision Detection, Rigid Body LUA Language scripting Level, Terrain, GUI Editor Basic physics, Collision Detection, Rigid Body, Vehicle physics Texturing MipMapping MipMapping MipMapping MipMapping Shaders Vertex, Pixel Vertex, Pixel Vertex, Pixel Vertex, Pixel No No Material scripting, Properties scripting No Basic Physics, Collision Detection Per-Vertex, Per-Pixel, Lightmap Per-Vertex, Lightmap Per-Vertex Shadow Mapping, Projected planar, Shadow Volume Shadow Volume No MipMapping, Volumetric, Projected Basic texturing, Scripted texturing BSP, Portals, Occlusion General, Occlusion Octrees, Occlusion General, BSP, Octrees, BSP, Portals, Occlusion General, Octrees, Scene Management Culling, PVS, LOD Culling, LOD Culling Occlusion Culling, LOD Culling, LOD Occlusion Culling Animation Keyframe, Skeletal, Morphing, Animation Inverse Kinematics, Skeletal, Animation Skeletal Animation, Morphing Inverse Kinematics, Skeletal, Animation Inverse Kinematics, Skeletal, Animation Skeletal, Animation Meshes Skinning, Deformation Skinning, Progressive Mesh Loading Skinning, Progressive Skinning, Progressive, Tessellation Skinning Special Effects Lens Flares, Billboard, Particel System, Sky, Water, Fog, Mirror Lens Flares, Billboard, Particel System, Sky, Water, Decals, Fog, Mirror Billboard, Particel System, Sky, Water, Fog Lens Flares, Billboard, Particle System, Motion Blur, Sky, Water, Fog Lens Flares, Billboard, Particle System, Sky, Water, Decals, Fog Billboard, Fog Terrain Rendering Rendering, CLOD Rendering No Rendering, CLOD No Networking System Client Server, Master Server Client Server No No Client Server Client Server Sound System 3D Sound 2D Sound, 3D Sound No No 2D Sound, 3D Sound, Streaming Sound 2D Sound, 3D Sound Artificial Intelligence Pathfinding, Decision Making, Finite State Machine, Scripted Pathfinding, Decision Making, Scripted No No Finite State Machine, Scripted Finite State Machine Rendering Fixed Function, Render To Texture Fixed Function, Render To Texture Fixed Function, Fonts, GUI Fixed Function, Render To Texture, Fonts, GUI Fixed Function, Render To Texture, Fonts, GUI Fixed Function, Render To Texture, Fonts Price $100 - $1000 Not public(aprox. $5000) Free Free under GPL $100 - $800 Free Source Code No Yes Yes Yes Yes Yes

6 Evaluasi Engine dengan aplikasi Pengujian yang dilakukan adalah dengan membangun sebuah aplikasi dengan menggunakan engine dan pengujian akan berdasar pada pengimplementasian algoritma culling untuk back face, viewing frustum dan occlusion culling. Seperti yang telah dijabarkan dalam landasan teori, culling berguna dalam memfilter polygon yang tidak nampak sehingga kinerja grafis dapat ditingkatkan. Berikut ini adalah pengujian yang dilakukan. Gambar 4.1 Pengujian Back Face Pengujian 1: Dalam pengujian ini aplikasi dibangun dengan menggunakan back face culling saja, dan hasilnya kita pantau dalam frame per second( fps ). Angka fps ini menunjukkan dalam 1 detik berapa kali screen dirender oleh Engine. Dalam hal ini angka yang ditunjukkan oleh fps memiliki rata rata yang cukup besar yaitu sekitar 200 fps. Angka ini menunjukkan

7 30 kerja Engine yang tergolong baik untuk ukuran viewing mesh saja tanpa adanya collision maupun culling lainnya. Gambar 4.2 Pengujian Back Face, Viewing Frustum, Occlusion Pengujian 2: Dalam pengujian ini aplikasi dibangun dengan menggunakan back face culling, viewing frustum dan occlusion culling. Hasilnya masih kita pantau dari angka frame per second( fps ) yang tercetak di kiri atas aplikasi ini. Angka yang ditunjukkan oleh fps mengalami penurunan namun masih cukup signifikan tinggi setelah diimplementasi viewing dan occlusion culling, hal ini dikarenakan beban cpu meningkat setelah adanya operasi culling dari viewing maupun dari occlusion culling.

8 31 Gambar 4.3 Pengujian Culling dan Collision System Pengujian 3: Dalam pengujian ini aplikasi dibangun dengan menggunakan back face culling, viewing frustum, occlusion culling dan mengimplementasi collision detection algorithm. Hasilnya kita pantau dari angka frame per second( fps ). Angka yang ditunjukkan oleh fps merupakan rata rata fps standard minimum yaitu sekitar fps. Hal ini dikarenakan beban cpu bertambah setelah di implementasikannya algoritma untuk collision detection.

BAB 3 PERANCANGAN DAN PEMBUATAN. Engine akan dirancang agar memenuhi syarat maintainability, reusability dan

BAB 3 PERANCANGAN DAN PEMBUATAN. Engine akan dirancang agar memenuhi syarat maintainability, reusability dan 13 BAB 3 PERANCANGAN DAN PEMBUATAN 3.1 Perancangan Engine Engine akan dirancang agar memenuhi syarat maintainability, reusability dan usability. Maintainability berarti kode program engine harus mudah
