STUDI ALOKASI AIR PADA DAERAH PENGALIRAN SUNGAI WAY SEKAMPUNG PROPINSI LAMPUNG TESIS MAGISTER. Oleh: ZUCHRI ARIGA N I M :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "STUDI ALOKASI AIR PADA DAERAH PENGALIRAN SUNGAI WAY SEKAMPUNG PROPINSI LAMPUNG TESIS MAGISTER. Oleh: ZUCHRI ARIGA N I M :"

Transkripsi

1 STUDI ALOKASI AIR PADA DAERAH PENGALIRAN SUNGAI WAY SEKAMPUNG PROPINSI LAMPUNG TESIS MAGISTER Oleh: ZUCHRI ARIGA N I M : DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL Program Pendidikan MP-PSDA Kerjasama Dep. Kimpraswil Departemen Teknik Sipil, Fakultas Teknik Sipil Dan Perencanaan INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2002

2

3 ABSTRAK Ketersediaan air tidak dapat memenuhi kebutuhan air pada suatu node dikarenakan ketersediaan air yang lebih kecil dari kebutuhan air dan distribusi yang tidak merata antara ketersedian dengan kebutuhan. Untuk mengatasi hal tersebut diatas alokasi air perlu dilakukan supaya tidak terjadi konflik antara pihak-pihak yang berkepentingan atas air. Alokasi air ini juga dimaksudkan untuk memenuhi kebutuhan air secara adil, merata dan berkelanjutan. Ketersediaan air sebelum berfungsinya waduk pada node kunyir 15.5, Argoguruh 49.04, Jabung dan Sekampung hilir 9.34 m3ldet. Setelah berfungsinya waduk ketersediaan air di Argoguruh menjadi 86.40, Jabung dan Sekampung Hilir sebesar m3/det. Kebutuhan air yang dihitung meliputi kebutuhan air minum, irigasi, industri, tambak, pemeliharaan sungai dan penggelontoran. Alokasi air diutamakan untuk air minum dengan debit andalan 90 % dan selanjutnya untuk air irigasi 80 % baru kemudian untuk kebutuhan yang lain. Pada tahun 1998 di intake Argoguruh terjadi defisit sebesar 2,12 m3ldet. Pada tahun 1999 dan 2000 surplus sebesar 0.77 dan 4.05 m3/det. Pada tahun 2005 sampai 2020 Ketersediaan air lebih besar dari pada kebutuhan. Pada tahun 2005, 2010, 2015 dan 2020 di intake Argoguruh terjadi surplus debit sebesar 19.83, 18.95, dan m3/det. Pada tahun 1998,1999 dan 2000 alokasi air dilakukan dengan sistim prioritas sedangkan pada tahun 2005 sampai tahun 2020, alokasi air dapat dilaksanakan secara adil dan merata tanpa prioritas karena semua kebutuhan dapat dipenuhi. Ketersediaan air ini terdistribusi sesuai kebutuhan air karena telah dikendalikan di waduk Batutegi. Dibendung karet jabung dan node Sekampung Hilir Ketersediaan air terdistribusi sesuai kebutuhan air karena kebutuhan hanya untuk irigasi dan tambak. Kata Kunci : Alokasi Air, Ketersediaan Air Kebutuhan air, Surplus, Defisit

4 ABSTRACT Water availability cannot be afforded of any water requirement in one node, this happened because water availability that is smaller than water requirement and unbalanced distribution between availability and requirement. To solve this problem water allocation is need to be done in order to hinder conflict that will occur between stakeholders. This water allocation is meant to fulfill any water requirement fairly and sustainable. Before a dam is established water availability in Kunyir node is 15.5, Argoguruh 49.04, Jabung and Sekampung hilir 9.34 m 3 /s. Accounted water requirement covers consumed water, irrigation, industries, fishpond, river maintenance, and flushing. This water allocation is mainly used for consumed water with dependable flow of 90 %, for irrigations 80 % and finally rest of it is used for another needs. In year of 1998 in Argoguruh's intake occur 2.12 m 3 /s deficits. In year of 1999 until 2000 it has became surpluses in amount of 0.77 and 4.05 m 3 /s. In year of 2005 until 2020 water availability is greater than requirement. In year 2005, 2010, 2015 and 2020 in intake Argoguruh occur water flow surpluses in amount of 19.83, 18.95, 18.71, and m 3 /s. In year of 1998, 1999 and 2000 water allocations were worked by priority system but in tear of 2005 until 2020, water allocation will be spread fairly and sustainable without priority because all requirement will be fulfilled. This water availability will be distributed according water requirement because it will be controlled in Batutegi dam. Water availability in Karet Jabung's dam and Sekampung Hilir node will be distributed according water requirement because those requirement to fulfill irrigation and fishpond. Keywords: Water Allocation Water availability Water requirement Surplus Defisit

5

6

7

8

9

BAB I PENDAHULUAN. daya alam yang sangat besar terutama potensi sumber daya air. Pelaksanaan

BAB I PENDAHULUAN. daya alam yang sangat besar terutama potensi sumber daya air. Pelaksanaan BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Provinsi Lampung memiliki kedudukan yang strategis dalam pembangunan nasional. Di samping letaknya yang strategis karena merupakan pintu gerbang selatan Sumatera,
