EFEKTIVITAS TES STRIP UNTUK MEMONITOR KEMATANGAN BUAH PISANG TESIS. YURI ELDAS FEBRIDA NIM: Program Studi Kimia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "EFEKTIVITAS TES STRIP UNTUK MEMONITOR KEMATANGAN BUAH PISANG TESIS. YURI ELDAS FEBRIDA NIM: Program Studi Kimia"

Transkripsi

1 EFEKTIVITAS TES STRIP UNTUK MEMONITOR KEMATANGAN BUAH PISANG TESIS Karya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister dari Institut Teknologi Bandung Oleh YURI ELDAS FEBRIDA NIM: Program Studi Kimia INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2008

2 Surat Pernyataan Pelimpahan Hak Cipta dan Keaslian Karya Tulis Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Yuri Eldas Febrida NIM : Menyatakan bahwa Penulis Tesis dengan judul: Efektivitas Tes Strip Untuk Memonitor Kematangan Buah Pisang Di bawah bimbingan Dr. Rukman Hertadi Adalah benar-benar tesis tersebut hasil karya tulis berdasarkan data eksperimen perhitungan/permodelan Penulis selama melakukan Tugas Akhir Magister di Program Studi Kimia ITB. Bandung, 22 Mei 2008 Yuri Eldas Febrida

3 ABSTRACT The Effectiveness of Test Strips for Monitoring The Ripening of Bananas by Yuri Eldas Febrida Laboratory exercises involving carbohydrates tend to be based on classic qualitative analyses employing Benedict s reagent, Fehling s solution, polarimetry, etc. We wanted to develop an introductory-level experiment that focused on quantitative carbohydrate analysis, which is the utilization of common foodstuffs to investigate biochemical principles relevant to nutrition. Test Strips method is one of the alternative experiments that can be used for quantitative carbohydrate analysis at introductory-level experiment. The advantages of this method are the result can be obtained within the short time, cheap and save. We used this method to monitor the ripening of bananas based on the measurement of glucose concentration. Bananas used in our work were divided into two groups, namely the bananas which are consumed directly and the bananas which are consumed after being processed. There are four kinds of bananas used in the experiment: pisang ambon, pisang kapas, pisang muli and pisang nangka. Each of them consisted of five bananas derived from different stem. Initially all bananas were choped into smaller pieces and disolved it into certain volume. Their glucose concentration then were measured by immersed the urine test strips into the solution. Glucose concentration was determined visually by comparing the color developed on the immersed test strips with the reference color. The result showed that glucose concentration in bananas increases following its ripeness.

4

5 ABSTRAK Efektivitas Tes Strip Untuk Memonitor Kematangan Buah Pisang Oleh Yuri Eldas Febrida Selama ini percobaan di laboratorium yang melibatkan karbohidrat cenderung didasarkan pada analisis kualitatif klasik yang menggunakan pereaksi Benedict, larutan Fehling, polarimetri, dan sebagainya. Perlu adanya pengembangan percobaan untuk tingkat dasar yang fokus pada analisis karbohidrat secara kuantitatif, seperti penggunaan bahan makanan umum untuk menerapkan prinsipprinsip biokimia yang berhubungan dengan nutrisi. Metoda Tes Strip merupakan salah satu alternatif eksperimen yang dapat digunakan untuk analisis kuantitatif karbohidrat pada eksperimen tingkat pemula. Keuntungan dari metoda ini adalah hasilnya dapat diperoleh dalam waktu singkat, murah dan tidak berbahaya. Metoda ini digunakan untuk memonitor kematangan pisang berdasarkan pengukuran konsentrasi glukosa. Pisang yang digunakan sebagai objek penelitian terdiri dari dua kelompok, yaitu kelompok pisang yang langsung dikonsumsi dan kelompok pisang yang dikonsumsi setelah diolah. Ada empat jenis pisang yang digunakan dalam eksperimen ini, yaitu: pisang ambon, pisang kapas, pisang muli dan pisang nangka. Masing-masing pisang terdiri dari lima buah pisang yang berasal dari tandan yang berbeda. Mula-mula pisang dihaluskan, kemudian dibuat larutannya dengan volume tertentu. Konsentrasi glukosanya kemudian diukur dengan menggunakan urine test strips. Dari hasil pengukuran dapat diketahui bahwa konsentrasi glukosa pisang meningkat sesuai dengan tingkat kematangannya.

6 EFEKTIVITAS TES STRIP UNTUK MEMONITOR KEMATANGAN BUAH PISANG Oleh YURI ELDAS FEBRIDA NIM: Program Studi Kimia Institut Teknologi Bandung Bandung, 22 Mei 2008 Mengetahui / Menyetujui, Pembimbing Dr. Rukman Hertadi NIP

7 PEDOMAN PENGGUNAAN TESIS Tesis S2 yang tidak dipublikasikan terdaftar dan tersedia di Perpustakaan Institut Teknologi Bandung, dan terbuka untuk umum dengan ketentuan bahwa hak cipta ada pada pengarang dengan mengikuti aturan HaKI yang berlaku di Institut Teknologi Bandung. Referensi kepustakaan diperkenankan dicatat, tetapi pengutipan atau peringkasan hanya dapat dilakukan seizin pengarang dan harus disertai dengan kebiasaan ilmiah untuk menyebutkan sumbernya. Memperbanyak atau menerbitkan sebagian atau seluruh tesis haruslah seizin Direktur Program Pascasarjana, Institut Teknologi Bandung.

8 Dipersembahkan kepada: Kedua orang tua-ku Sri Nugraha, Juska Fanseri SPd, Bapak Bandi, Suamiku Tahman SAg, dan adik-adikku M Iqbal F SPd dan Gema Akbar F Terima kasih atas segala pengorbanannya yang tidak akan pernah dapat tergantikan

9 KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT karena hanya dengan berkah dan karunia-nya penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan tesis dengan keterbatasan ilmu dan waktu. Pada kesempatan ini pula penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Dirjen Mapenda Departemen Agama RI yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk melanjutkan studi dalam program Magister ini. 2. Dr. Akhmaloka selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Teknologi Bandung. 3. Dr. Indra Noviandri selaku Ketua Program Studi Kimia Institut Teknologi Bandung. 4. Dr. Rukman Hertadi selaku dosen pembimbing yang telah membimbing, membagikan ilmu pengetahuan, dan juga membantu penulis dalam memecahkan masalah-masalah yang dihadapi dalam menyelesaikan penelitian ini. 5. Pak Yayat, Pak Dadan, Pak Edi, Pak Toto, Pak Yadi, Pak Budi, Pak Win, Bu Sony, Bu Esar dan seluruh karyawan di Program Studi Kimia ITB yang telah banyak membantu penulis dalam menyelesaikan penelitian ini. 6. Keluarga besar MAN I Bandung dan keluarga besar MA Nurul Huda Bandung atas izin dan dukungannya. 7. Teman-teman TA di laboratorium Biokimia serta rekan-rekan Magister Pengajaran Kimia 2006 yang selalu memberi dukungan moral kepada penulis serta yang telah banyak berbagi ilmu dan kebersamaan dengan penulis. 8. Keluarga besar Moestafa Kamal dan Keluarga besar bapak Bandi Cianjur atas doa dan dukungannya yang tak pernah putus untuk kesuksesan penulis. 9. Teh Susi Sulastri yang telah menjadi sahabat terbaik penulis selama ini. Semoga persahabatan yang indah ini akan selalu terjalin. vii

10 10. Ua Nani, A Tantan, Teh Euis dan keluarga besar Rd. Rapiah yang selalu memberi dukungan dan doa. 11. Semua pihak yang telah membantu penulis yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Semoga semua kebaikan yang diberikan kepada penulis akan diberi balasan berlipat ganda oleh Allah SWT. Akhir kata penulis mengharapkan semoga tesis ini bermanfaat bagi kita semua khususnya bagi kemajuan ilmu pengetahuan. Bandung, 22 Mei 2008 Penulis, viii

11 DAFTAR ISI ABSTRACT... ii ABSTRAK... iii LEMBAR PENGESAHAN... iv PEDOMAN PENGGUNAAN TESIS... v PERUNTUKAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR LAMPIRAN... xi DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR TABEL... xiii Bab I Pendahuluan... 1 I.1 Latar Belakang... 1 I.2 Rumusan Masalah... 1 I.3 Tujuan Penelitian... 2 I.4 Ruang Lingkup Penelitian... 2 I.5 Sistematika Penulisan... 2 Bab II Tinjauan Pustaka... 4 II.1 Tanaman Pisang... 4 II.2 Glukosa... 6 II.3 Urin Tes Strip Bab III Metode Penelitian III.1 Alat III.2 Bahan III.3 Pembuatan Bahan III.4 Diagram Alir Penelitian III.5 Cara Kerja Penelitian ix

12 Bab IV Hasil dan Pembahasan IV.1 Sampel Pisang IV.2 Hasil Pengukuran dengan Metoda Tes Strip Bab V Kesimpulan DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

13 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran A Data Pengukuran Tes Strip Sampel Pisang Berkulit Hijau Lampiran B Data Pengukuran Tes Strip Sampel Pisang Berkulit Kuning Lampiran C Data Pengukuran Tes Strip Sampel Pisang Berkulit Kuning (Bernoda Hitam) Lampiran D Tabel Konsentrasi Glukosa Sampel Pisang Berkulit Hijau (Metoda Tes Strip) Lampiran E Tabel Konsentrasi Glukosa Sampel Pisang Berkulit Kuning (Metoda Tes Strip) Lampiran F Tabel Konsentrasi Glukosa Sampel Pisang Berkulit Kuning- Bernoda Hitam (Metoda Tes Strip) Lampiran G Harga Simpangan Baku Sampel Pisang Ambon (Metoda Tes Strip) Lampiran H Harga Simpangan Baku Sampel Pisang Kapas (Metoda Tes Strip) Lampiran I Harga Simpangan Baku Sampel Pisang Muli (Metoda Tes Strip) Lampiran J Harga Simpangan Baku Sampel Pisang Nangka (Metoda Tes Strip) Lampiran K Model Modul Praktikum xi

14 DAFTAR GAMBAR Gambar II.1 Pisang Kepok (a), Pisang Siam (b), Pisang Mas (c)... 4 Gambar II.2 Proyeksi Haworth Struktur Glukosa... 6 Gambar II.3 Bentuk Rantai D-Glukosa... 7 Gambar III.1 Diagram Alir Penelitian Gambar III.2 Urine Test Strips xii

15 DAFTAR TABEL Tabel II.1 Kandungan Gizi Pisang... 5 Tabel II.2 Pereaksi-pereaksi dalam Tes Strip Tabel IV.1 Persen Massa Glukosa xiii

SINTESIS DAN KARAKTERISASI POLISTIRENA DENGAN BENZOIL PEROKSIDA SEBAGAI INISIATOR

SINTESIS DAN KARAKTERISASI POLISTIRENA DENGAN BENZOIL PEROKSIDA SEBAGAI INISIATOR SINTESIS DAN KARAKTERISASI POLISTIRENA DENGAN BENZOIL PEROKSIDA SEBAGAI INISIATOR Tesis Karya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister dari Institut Teknologi Bandung Oleh RINA MELATI
