FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGGUNAAN KB IUDPADA PASANGAN USIA SUBUR DI RB MITRA, WONOSARI, GUNUNGKIDUL 2012 KARYA TULIS ILMIAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGGUNAAN KB IUDPADA PASANGAN USIA SUBUR DI RB MITRA, WONOSARI, GUNUNGKIDUL 2012 KARYA TULIS ILMIAH"

Transkripsi

1 FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGGUNAAN KB IUDPADA PASANGAN USIA SUBUR DI RB MITRA, WONOSARI, GUNUNGKIDUL 2012 KARYA TULIS ILMIAH Disusun untuk memenuhi sebagai persyaratan Memperoleh gelar Ahli Madya Kebidanan Program Studi Diploma III Kebidanan Universitas Respati Yogyakarta Disusun oleh : Ni Putu Anindia Sri Rahayu NIM : PROGRAM STUDI D III KEBIDANAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS RESPATI YOGYAKARTA

2 2

3 3

4 4 PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam Karya Tulis ilmiah ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar akademik di suatu Perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan penulis juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebut dalam daftar pustaka. Yogyakarta,.13 Juni2012 Ni Putu Anindia Sri Rahayu

5 5 MOTTO Orang yang membandingkan diri dengan orang lain tidak akan pernah bahagia Karena ia tak pernah mensyukuri anugrah yang diberikan Tuhan. Kesabaran dan kegigihan memperbaiki diri dan kesungguhan mempersembahkan yang terbaik dari hidup ini.

6 6 HALAMAN PERSEMBAHAN Ya Tuhan ( Ida Sang Hyang Widhi Washa)... Bersujud aku kehadapan-mu sebagai rasa syukur, atas segala nikmat dan karunia yang Engkau berikan... Bersimpuh aku dihadapan Ayahanda dan Ibunda tercinta Terimalah sepenggal keberhasilan ini Sebagai buah dan hasil keringat dan doamu Sebagai mutiara dari nasehatmu Sebagai permata dari matamu Ku ayunkan langkah ini menuju masa depan Berbagai rintangan dan cobaan ku hadapi Saat langkah kutetapkan... Ku yakinkan hati, ku pasangkan tekad sebagai awal dari perjuangan Aku pernah kalah, namun aku tk pernah patah Kupersembahkan karyaku ini, untuk orang-orang yang kucintai dan kusayangi ayah,ibu dn adikku tercinta. yang selama ini telam memberikan dukungan dan kasih sayang untukku.

7 7 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa( Ida Sang Yang Widhi Washa) karena telah memberikan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini yang berjudul Faktor- Faktor yang Berhubungan dengan Penggunaan KB IUD Pada Pasangan Usia Subur di RB Mitra Wonosari Gunungkidul Tahun 2012 Penulis menyadari tersusunnya Karya Tulis Ilmiah ini karena adanya bantuan, bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu, perkenankan penulis menyampaikan ucapan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada yang terhormat: 1. Prof. Dr. Santoso, dr, MS,Sp.Ok, selaku Rektor Universitas Respati Yogyakarta. 2. Prof. Dr. drg. Tri Budi W. Raharjo, MS, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Respati Yogyakarta. 3. Lenna Maydianasari, S.ST.M.P.H selaku Ketua Program Studi D-III Kebidanan Universitas Respati Yogyakarta. 4. Eko Mindarsih S.SiT, M.Kes selaku Penguji I yang telah bersedia meluangkan waktu untuk membimbingan sehingga Karya Tulis ini dapat disusun. 5. Nur Alvira Pascawati, SKM, M.P.H selaku Dosen Pembingbing I yang telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan mengarahkan penulis selama penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

8 8 6. Kenik Sri Wahyuni, S.ST, selaku Dosen Pembingbing II yang telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan mengarahkan penulis selama penyusunan Karya Tulis ini. 7. Pimpinan RB Mitra, yang telah memberikan izin untuk melakukan studi pendahuluan dan penelitian 8. Seluruh staf di RB Mitra yang bersedia membantu dan memberikan informasi dalam Penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. 9. Keluarga tercinta (Ayah I Ketut Mudarsana S.Pd, ibu Ni Ketut Hendra Wati, adik I Kadek Agus Adi Mahendra ) yang telah bersedia memberikan doa, dukungan moril dan materiil sehingga Karya Tulis Ilmiah ini dapat diselesaikan. 10. Untuk teman-teman kelas A.64 Universitas Respti Yogyakarta angkatan 2009 yang selalu memberikan bantuan, dorongan dan semangat kepada penulis untuk menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini. 11. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah banyak membantu penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. Penulis menyadari terbatasnya kemampuan dan pengetahuan yang ada sehingga dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini jauh dari sempurna, untuk itu penulis sangan mengharapkan saran dan kritik setra tanggapan yang positif guna perbaikan yang lebih baik. Penulis berharap semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat pagi pembaca. Yogyakarta, Juni 2012 Penulis

9 9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv HALAMAN MOTTO....v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi HALAMAN RIWAYAT HIDUP... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI.....ix DAFTAR GAMBAR...x DAFTAR TABEL...xi DAFTAR SINGKATAN...xii DAFTAR LAMPIRAN..xiii INTISARI... xiv BAB I. PENDAHULUAN A. Latar belakang Masalah... 1 B. Perumusan masalah... 4 C. Tujuan penelitian... 4 D. Manfaat penelitian... 5 E. Keaslian penelitian... 7 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA A. Landasan teori Pengartian Kontrasepsi Macam-Macam Metode Kontrasepsi Pengertian IUD Mekanisme Kerja IUD Penggolongan IUD Efektivitas IUD... 14

10 10 7. Indikasi IUD Kontra indikasi IUD Keuntungan IUD Kerugian IUD Efek samping IUD Faktor yang mempengaruhi pemilihan metode kontrasepsi..18 B. Kerangka teori C. Kerangka konsep penelitian D. Hipotesis penelitian BAB III. METODOLOGI PENELITIAN A. Jenis dan Rancangan Penelitian B. Lokasi dan Waktu Penelitian C. Populasi dan Sampel D. Variabel penelitian E. Definisi operasional F. Teknik pengumpulan data G. Instrumen penelitian H. Uji validitas dan reliabilitas I. Metode Analisis Data J. Jalannya Penelitian BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian B. Hasil Penelitian C. Keterbatasan penelitian BAB V. PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN

11 11 DAFTAR GAMBAR Gambar 1.Karangka Teori Menurut Hartanto Gambar 2. Kerangka Konsep... 23

12 12 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Kisi-kisi kuesioner Tabel 4.1 Distribusi Karakteristik Responden Tabel 4.2 Distribusi pengetahuan responden Tabel 4.3 Distribusi pasangan responden Tabel 4.4 Distribusi ekonomi responden Tabel 4.5 Distribusi penggunaan KB IUD Tabel 4.6 Hubungan faktor pengetahuan dengan penggunaan KB IUD Tabel 4.8 Hubungan faktor pasangan dengan penggunaan KB IUD Tabel 4.9 Hubungan faktor pendapatan dengan penggunaan KB IUD

13 13 DAFTAR SINGKATAN AKABK BKKBN IMS IUD KB KONTAP MKJP MOP MOW PUS RB UNDP : Alat Kontrasepsi Bawah Kulit : Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional : Infeksi Menular seksual : Intra Uterine Devices : Keluarga Berencana : Kontrasepsi Mantap : Metode Kontrasepsi jangka Panjang : Medis Operatif Pria : Medis Operatif Wanita : Pasangan Usia Subur : Rumah Bersalin : Unitede Nation Development Programe

14 14 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 6 Lampiran 7 : Jadwal Penelitian : Rencana Anggaran Biaya Penelitian : Kisi-kisi Kuesioner : Surat keterangan Persetujuan : Lembar Kuesioner : Kunci jawaban Kuesioner

15 15 Faktor Faktor yang Berhubungan dengan Penggunaan KB IUD Pada Psangan Usia Subur Di RB Mitra Wonosari Gunungkidul, Yogyakarta Tahun 2012 INTISARI Ni Putu Anindia Sri 1, Nur Alvira 2, Kenik Sri W 3 Latar Belakang: IUD merupakan kontrasepsi jangka panjang, sehingga efektif penggunaannnya dalam mencegah terjadinya kehamilan dan efek sampingnya rendah serta dapat dilepas kapan saja sesuai keinginan akseptor, akan tetapi masih banyak masyarakat tidak mengetahui hal tersebut dan mereka memiliki anggapan IUD itu mahal dan juga memiliki ketidaknyamanan. Dari observasi yang dilakukan peneliti di RB Mitra terdapat 6 orang(40%) ibu yang belum mengerti tentang KB IUD dan terdapat 4 orang (26,6%) mengatakan belum paham dan takut/malu menggunakan kontrasepsi IUD. Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui faktor- faktor yang berhubungan dengan penggunaan KB IUD pada pasangan usia subur di RB Mitra Wonosari, Gunungkidul, Yogyakarta tahun Metode Penelitian: Jenis penelitian Analitik dengan metode pendekatan Cross Sectional. Metode pengambilan sampel dengan Acidental Sampling dengan populasi 55 akseptor dan sampel 49 akseptor.pengumpulan data dengan kuesioner dan analisis yang digunakan adalah analisis bivariat dengan uji chi square. Hasil Penelitian : Berdasarkan hasil analisis data yang dilakukan dengan uji statistic chi square didapat hasil yang menunjukkan bahwa ada hubungan antara faktor pengetahuan dengan penggunaan KB (0,050 0,05). Kemudian analisis yang kedua menujukan ada hubungan antara faktor pasangan dengan penggunaan KB IUD (0,009 < 0,050). Analisis yang ketiga menujukan tidak adda hubungan antara faktor pendapatan dengan penggunaan KB IUD dengan nilai (0,090 > 0,050). Kesimpulan: Tingkat pengetahuan ibu tentang KB IUD mayoritas dikatakan baik, sedangkan untuk dukungan pasangan dalam penggunaan KB IUD mayoritas sedang dan pada pendapatan dalam penggunaan KB IUD dikategorikan rendah. Kata Kunci : Tingkat pengetahuan, pendapatan, pasangan, Penggunaan KB IUD 1 Mahasiswa DIII Kebidanan Universitas Respati Yogyakarta 2 Dosen Prodi S1 Kesehatan Masyarakat Universitas Respati Yogyakarta 3 Dosen Prodi D3 Kebidanan Universitas Respati Yogyakarta

APRILIA AMBARSARI NIM

APRILIA AMBARSARI NIM KARYA TULIS ILMIAH GAMBARAN SIKAP SUAMI TENTANG PERAN PRIA DALAM BER KB BERDASARKAN KESENJANGAN GENDER PADA ANGGOTA KELOMPOK INFORMASI DAN KOMUNIKASI (INKOM) DI DUSUN PATUK DESA PATUK KECAMATAN PATUK GUNUNG
