BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pada bab ini peneliti akan memaparkan proses pembelajaran kosakata

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pada bab ini peneliti akan memaparkan proses pembelajaran kosakata"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Pada bab ini peneliti akan memaparkan proses pembelajaran kosakata bahasa Prancis menggunakan media anagram dan analisis data-data yang telah diperoleh dari prates, pascates dan angket. Adapun pembahasan secara mendalam sebagai berikut. 4.1 Proses Pembelajaran Kosakata Bahasa Prancis dengan Menggunakan Media Anagram Pelaksanaan pembelajaran kosakata bahasa Prancis ini dilakukan dalam empat kali pertemuan pembelajaran. Pertemuan pertama membahas materi tentang kosakata pakaian (les vêtements). Pertemuan kedua membahas materi tentang pakaian dalam (les sous-vêtements). Pada pertemuan ketiga membahas tentang materi asesoris (les accessoires) dan pada pertemuan terakhir yaitu pertemuan keempat mereview semua materi dari pertemuan satu sampai dengan pertemuan ketiga. Peneliti menggunakan media anagram dalam pelaksanaan pembelajaran kosakata tentang pakaian dan asesoris bahasa Prancis Pertemuan Pertama Pada pertemuan pertama mahasiswa sangat antusias dalam pembelajaran. Mereka mendengarkan dan mengikuti semua proses pembelajaran dengan baik. Dalam pertemuan ini, meteri yang diajarkan adalah materi tentang pakaian (les 53

2 54 vêtements) dengan menggunakan media anagram. Seperti pembelajaran pada umumnya pelaksanaan pembelajaran ini diawali dengan salam dan sapaan dan memberikan apersepsi dan motivasi. Pada proses pembelajaran langkah-langkah yang dilakukan adalah menjelaskan permainan anagram, memberikan materi kosakata tentang pakaian yang susunan hurufnya telah diacak lalu masing-masing mahasiswa diminta untuk menyusun sendiri huruf-huruf tersebut menjadi sebuah nama pakaian dengan catatan semua huruf tersebut harus terpakai kemudian mahasiswa diminta untuk membaca dan menuliskan jawabannya dan yang terakhir adalah evaluasi bersamasama. Setelah itu proses pembelajaran ditutup dengan mereview materi dan memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk bertanya kemudian salam penutup Pertemuan Kedua Pada pertemuan kedua mahasiswa masih terlihat antusias dalam mengikuti proses pembelajaran. Pada pertemuan ini materi yang disampaikan adalah materi tentang pakaian dalam (les sous-vêtements) dengan menggunakan media anagram. Dalam pelaksanaan pembelajaran kedua ini tahapan yang dilakukan sama seperti pertemuan pertama yaitu diawali dengan salam dan sapaan dan memberikan apersepsi dan motivasi. Pada proses pembelajaran langkah-langkah yang dilakukan adalah menjelaskan permainan anagram, memberikan materi kosakata tentang pakaian dalam yang susunan hurufnya telah diacak lalu masing-masing mahasiswa diminta

3 55 untuk menyusun sendiri huruf-huruf tersebut menjadi sebuah nama pakaian dalam dengan catatan semua huruf tersebut harus terpakai kemudian mahasiswa diminta untuk membaca dan menuliskan jawabannya dan yang terakhir adalah evaluasi bersama-sama. Setelah itu proses pembelajaran ditutup dengan mereview materi dan memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk bertanya kemudian salam penutup Pertemuan Ketiga Pada pertemuan ini materi yang disampaikan adalah materi tentang asesoris (les accessoires) dengan menggunakan media anagram. Dalam pelaksanaan pembelajaran ketiga ini tahapan yang dilakukan sama seperti pertemuan pertama dan kedua yaitu diawali dengan salam dan sapaan dan memberikan apersepsi dan motivasi. Pada proses pembelajaran langkah-langkah yang dilakukan adalah menjelaskan permainan anagram, memberikan materi kosakata tentang asesoris yang susunan hurufnya telah diacak lalu masing-masing mahasiswa diminta untuk menyusun sendiri huruf-huruf tersebut menjadi sebuah nama asesoris dengan catatan semua huruf tersebut harus terpakai kemudian mahasiswa diminta untuk membaca dan menuliskan jawabannya dan yang terakhir adalah evaluasi bersamasama. Setelah itu proses pembelajaran ditutup dengan mereview materi dan memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk bertanya kemudian salam penutup.

4 Pertemuan Keempat Pembelajaran pada pertemuan keempat ini hanya mereview semua materi yang disampaikan dari pertemuan pertama sampai dengan pertemuan ketiga. Dalam pelaksanaan pembelajarannya sama seperti ketiga pertemuan sebelumnya yaitu diawali dengan salam dan sapaan dan memberikan apersepsi dan motivasi. Pada proses pembelajaran, mahasiswa diberi beberapa kata yang sudah diacak lalu diminta untuk menyusun sendiri huruf-huruf tersebut menjadi sebuah nama pakaian atau asesoris kemudian mahasiswa diminta untuk membaca dan menuliskan jawabannya dan yang terakhir adalah evaluasi bersama-sama. Setelah itu proses pembelajaran ditutup dengan salam penutup. 4.2 Deskripsi Data Peneliti mendapatkan data-data dari dua buah tes yang dilakukan pada mahasiswa yaitu prates, pascates dan data pendukung berupa angket. Adapun penjabaran lebih lanjut sebagai berikut : Deskripsi Data Prates Pada penelitian ini, prates dilakukan sekali. Soal prates yang diberikan kepada mahasiswa sebanyak 20 butir terdiri dari sepuluh soal pilihan ganda dan sepuluh soal menjodohkan. Skor yang diberikan pada tiap soal adalah satu poin baik pilihan ganda maupun menjodohkan akan tetapi skor akhirnya adalah perseratus. Adapun skor prates yang diperoleh antara kelas eksperimen dan kelas kontrol sebagai berikut :

5 57 Tabel 4.1 Distribusi Skor Prates Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Kelas Ekperimen Kelas Kontrol No. Skor/100 No. Skor/ Berdasarkan tabel di atas, peneliti mengetahuin bahwa skor prates kelas eksperimen dan kelas kontrol bervariatif. Skor prates tertinggi pada kelas

6 58 eksperimen adalah 75 dan skor terendahnya adalah 30. Pada kelas kontrol skor tertinggi prates adalah 90 dan skor terendah adalah Deskripsi Data Pascates Pelaksanaan pascates dilakukan setelah proses pembelajaran/treatment dilakukan. Soal yang diberikan pada saat pascates merupakan soal yang sama dengan soal prates. Berikut ini data hasil pascates : Tabel 4.2 Distribusi Skor Pascates Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Kelas Ekperimen Kelas Kontrol No. Skor/100 No. Skor/

7 Berdasarkan tabel di atas, peneliti mengetahui bahwa skor pascates tertinggi pada kelas eksperimen adalah skor 100 dan skor terendah adalah skor 60. Senada dengan skor pascates kelas eksperimen, skor tertinggi pascates pada kelas kontrol adalah skor 100 dan skor terendah adalah skor Analisis Hasil Prates dan Pascates Untuk mengetahui perbedaan tingkat signifikansi pada prates dan pascates antara kelas eksperimen dan kelas kontrol, dapat diketahui dengan mencari t test dengan menggunakan rumus sebagai berikut : M X M Y t = X 2 + Y 2 N(N-1) Keterangan : M : nilai rata-rata (mean) perkelompok x : deviasi nilai x 2 dan x 1 y : deviasi niali y 2 dan y 1 N : subjek d.b. : (N x + N y 2)

8 60 Tabel 4.3 Analisis Hasil Prates dan Pascates antara Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Kelas Eksperimen Kelas Kontrol Subjek (N) Nilai Prates Nilai Pascates Beda Subjek (N) Nilai Prates Nilai Pascates Beda (X 1 ) (X 2 ) (X) X 2 (Y 1 ) (Y 2 ) (Y) Y

9 Analisis Rata-Rata Prates dan Pascates Berdasarkan tabel di atas, peneliti dapat mencari nilai rata-rata (mean) prates dan nilai rata-rata pascates masing-masing kelompok sebagai berikut : Tabel 4.4 Analisis Nilai Rata-Rata Prates dan Pascates Kelas Eksperimen Kelas Kontrol Prates Pascates Prates Pascates X 1 = X 1 N X 2 = X 2 N Y 1 = Y N Y 2 = Y 2 N = 1110 = 55,5 20 = 1730 = 86,5 20 =1135 = 56,75 20 = 1740 = Tabel di atas menjelaskan bahwa nilai rata-rata prates kelas eksperimen adalah 55,5, artinya persentase penguasaan kosakata bahasa Prancis mahasiswa sebelum menggunakan media anagram adalah 55,5% dan setelah menggunakan media anagram, nilai rata-rata pascates adalah 86,5, artinya presentase penguasaan kosakata setelah treatment adalah 86,5%. Dari data tersebut didapat selisih antara kedua nilai rata-rata tes sebesar 31. Selisih nilai tersebut merupakan indikasi adanya peningkatan penguasaan kosakata mahasiswa setelah menggunakan media anagram. Nilai rata-rata prates kelas kontrol adalah 56,75, artinya persentase penguasaan kosakata bahasa Prancis mahasiswa sebelum pembelajaran adalah 56,75% dan nilai rata-rata pascates adalah 87, artinya presentase penguasaan

10 62 kosakata setelah pembelajaran adalah 87%. Dari data tersebut didapat selisih antara kedua nilai rata-rata tes sebesar 30, Analisis Signifikansi Tes (t test ) Untuk mengetahui tingkat signifikansi perbedaan prates dan pascates kedua kelompok yaitu kelompok eksperimen dan kelompok kontrol, peneliti membandingkan t hitung dengan t tabel. Proses penghitungannya adalah sebagai berikut : Tabel 4.5 Analisis Nilai Sigma x 2 dan Sigma y 2 Kelas Eksperimen Mx = X = 620 = 31 N 20 Kelas Kontrol My = Y = 605 = 30,25 N 20 x 2 = X 2 ( X) 2 N y 2 = Y 2 ( Y) 2 N = (620) 2 20 = (605) 2 20 = = = 3430 = = ,25 = 4348,75 Dengan demikian t hitung dapat dihitung dengan menggunakan rumus berikut :

11 63 M X M Y 2 2 t = X + Y N(N-1) 31 30,25 t = ,75 20 (20-1) 0,75 t = 7778, ,75 t = 20, 47 t = 0, 165 Berdasarkan hasil perhitungan di atas, peneliti memperoleh t hitung sebesar 0,165 dan nilai t hitung ini akan dibandingkan dengan nilai t tabel untuk mengetahui perbedaan antara rata-rata kelas eksperimen dengan kelas kontrol apakah signifikan atau tidak Analisis Derajat Kebebasan Untuk mengetahui apakah perbedaan kedua rata-rata antara kelas eksperimen dan kelas kontrol signifikan atau tidak, diperlukan nilai derajat kebebasan (d.b), untuk mendapatkan d.b rumus yang digunakan adalah sebagai berikut: d.b = (N x + N y 2) = = 38

12 64 t tabel (38) adalah 2,711 dengan demikian peneliti mengetahui bahwa dalam taraf signifikansi 1% dengan nilai d.b 38 diperoleh t tabel (38) sebesar 2,711 dan t hitung sebesar 0,165 jadi hipotesis kerja (H k ) ditolak. Maka dengan ini menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. 4.4 Analisis Hipotesis Dalam pembuktian hipotesis penelitian ini, peneliti melakukan uji hipotesis yaitu menguji hipotesis kerja (H k ) dengan mengacu pada ketentuan sebagai berikut: (H k ) diterima apabila t hitung > t tabel (H k ) ditolak apabila t hitung < t tabel Tabel 4.6 Analisis Hipotesis t hitung t tabel Keterangan 0,165 2,711 H k ditolak Tabel di atas menunjukkan bahwa dengan nilai d.b 38 dan taraf signifikansi 99% diketahui bahwa t hitung < t tabel. Artinya hipotesis kerja ditolak dan media anagram tidak dapat dijadikan sebagai media alternatif pembelajaran kosakata bahasa Prancis.

13 Analisis Data Angket Dalam penelitian ini kelebihan dan kekurangan media anagram dapat diketahui dari data angket. Angket merupakan salah satu instrumen yang digunakan untuk memperoleh data pendukung yang bersifat nonintelegensi dan berguna untuk mengetahui pandangan dan tanggapan mahasiswa sekaligus mengetahui kelebihan dan kekurangan dari media anagram dalam pembelajaran kosakata bahasa Prancis. Dari hasil analisis angket diketahui lebih dari setengah jumlah responden yang menanggapi media anagram dalam pembelajaran kosakata bahasa Prancis dengan positif. Mereka mengungkapkan bahwa media anagram sangat menarik dan diperlukan dalam pembelajaran kosakata karena pada dasarnya media anagram merupakan sebuah permainan jadi pembelajar tidak menyadari kalau sebenarnya meraka sedang belajar. Selain itu dengan media anagram sedikitnya mempermudah mahasiswa dalam mengingat kosakata tetapi mereka ragu jika media anagram mempermudah mereka dalam mempelajari kosakata. Adapun penjabaran data angket selengkapnya adalah sebagai berikut. 1. Tanggapan Mahasiswa terhadap Bahasa Prancis Terdapat lima orang responden (25%) yang sangat menyukai pembelajaran bahasa Prancis dan terdapat 15 orang responden (75%) yang menyukai pembelajaran bahasa Prancis. Untuk mengetahui tanggapan mahasiswa terhadap bahasa Prancis dapat dilihat pada tabel berikut:

14 66 Tabel 4.7 Tanggapan Mahasiswa terhadap Bahasa Prancis 1. Saya menyukai bahasa Prancis (%) Pendapat Mahasiswa terhadap Pembelajaran Bahasa Prancis Terdapat satu orang responden (5%) yang sangat setuju bahwa bahasa Prancis adalah bahasa yang mudah untuk dipelajari, delapan orang responden (40%) menyatakan setuju, tujuh orang responden (35%) menyatakan ragu, tiga orang responden lainnya (15%) tidak setuju, sedangkan satu orang responden (5%) menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan tersebut. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap pembelajaran bahasa Prancis dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.8 Pendapat Mahasiswa terhadap Pembelajaran Bahasa Prancis 2. Bahasa Prancis adalah bahasa yang mudah untuk dipelajari

15 67 (%) Pendapat Mahasiswa terhadap Kemampuan Berbahasa Prancis Terdapat sebanyak dua orang responden (10%) menyatakan setuju bahwa mereka kaya akan kosakata bahasa Prancis, 11 orang responden (55%) menyatakan ragu, enam orang responden (30%) menyatakan tidak setuju, sedangkan satu orang responden (5%) menyatakan sangat tidak setuju. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap kamampuan berbahasa Prancis mereka dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.9 Pendapat Mahasiswa terhadap Kemampuan Berbahasa Prancis 3. Saya kaya akan kosakata bahasa Prancis (%) Terdapat dua orang responden (10%) yang menyatakan setuju bahwa mereka lancar berbahasa Prancis secara lisan, 14 orang responden (70%) menyatakan ragu, dan tiga orang responden (15%) menyatakan tidak setuju sedangkan satu orang responden (5%) menyatakan sangat tidak setuju.

16 68 Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap kamampuan berbahasa Prancis mereka dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.10 Pendapat Mahasiswa terhadap Kemampuan Berbahasa Prancis 4. Saya lancar berbahasa Prancis secara lisan (%) Terdapat lima orang responden (25%) menyatakan bahwa mereka lancar berbahasa Prancis secara tulisan, 13 orang responden (65%) menyatakan ragu, lima orang responden (25%) menyatakan tidak setuju, sedangkan lima orang responden lainnya (25%) menyatakan sangat tidak setuju bahwa mereka lancar berbahasa Prancis secara tulisan. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap kamampuan berbahasa Prancis mereka dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.11 Pendapat Mahasiswa terhadap Kemampuan Berbahasa Prancis

17 69 5. Saya lancar berbahasa Prancis secara tulisan (%) Pendapat Mahasiswa terhadap Kosakata Bahasa Prancis Terdapat satu orang responden (5%) menyatakan sangat tidak setuju jika kosakata bahasa Prancis sangat mudah untuk diperoleh, delapan orang responden (40%) menyatakan setuju, tujuh orang responden (35%0 ragu, tiga orang responden (15%) menyatakan tidak setuju dan satu orang responden (5%) menyatakan sangat tidak setuju. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap kosakata bahasa Prancis dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.12 Pendapat Mahasiswa terhadap Kosakata Bahasa Prancis 6. Pemerolehan kosakata bahasa Prancis sangat mudah (%)

18 70 5. Pendapat Mahasiswa terhadap Pembelajaran Kosakata Bahasa Prancis Terdapat satu orang responden (5%) menyatakan sangat setuju bahwa mereka sering belajar untuk menambah kosakata bahasa Prancis, enam orang responden (30%) menyatakan setuju, sepuluh orang responden (50%) menyatakan ragu, dan tiga orang responden (15%) menyatakan tidak setuju. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap pembelajaran kosakata bahasa Prancis dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.13 Pendapat Mahasiswa terhadap Pembelajaran Kosakata Bahasa Prancis 7. Saya sering belajar untuk menambah kosakata bahasa Prancis (%) Terdapat satu orang responden (5%) menyatakan sangat setuju bahwa mereka sering melatih kosakata bahasa Prancis, sepuluh orang responden (50%) menyatakan setuju, delapan orang responden (40%) menyatakan ragu, dan satu orang responden (5%) menyatakan tidak setuju. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap pembelajaran kosakata bahasa Prancis dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.14

19 71 Pendapat Mahasiswa terhadap Kosakata Bahasa Prancis 8. Saya sering melatih kosakata bahasa Prancis yang saya miliki (%) Kesulitan Mahasiswa dalam Pemerolehan Bahasa Prancis Terdapat satu orang responden (5%) menyatakan sangat setuju bahwa mereka merasa kesulitan dalam memperoleh kosakata bahasa Prancis, enam orang responden (30%) menyatakan setuju, sepuluh orang responden (50%) menyatakan ragu, dan satu orang responden (5%) menyatakan tidak setuju. Untuk mengetahui kesulitan mahasiswa dalam pemerolehan bahasa Prancis dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.15 Kesulitan Mahasiswa dalam Pemerolehan Bahasa Prancis 9. Saya merasa kesulitan dalam memperoleh kosakata (%)

20 72 7. Pendapat Mahasiswa terhadap Kemampuan Berbahasa Prancis Terdapat sebanyak dua orang responden (10%) menyatakan sangat setuju bahwa mereka selalu paham setiap kali mendapat kosakata bahasa Prancis yang baru, tujuh orang responden (35%) menyatakan setuju, tujuh orang responden (35%) menyatakan ragu, sedangkan empat orang responden (20%) menyatakan tidak setuju. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap kamampuan berbahasa Prancis mereka dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.16 Pendapat Mahasiswa terhadap Kemampuan Berbahasa Prancis 10. Saya selalu paham setiap kali mendapat kosakata baru (%) Pendapat Mahasiswa terhadap Penggunaan Media Anagram Terdapat satu orang responden (5%) yang menyatakan sangat setuju bahwa ia mengetahui media anagram, delapan orang responden (40%) menyatakan setuju, enam orang responden (30%) menyatakan ragu, sedangkan

21 73 empat orang responden (20%) menyatakan tidak setuju dan satu orang responden (5%) menyatakan sangat tidak setuju bahwa ia mengetahui media anagram. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap penggunaan media anagram dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.17 Pendapat Mahasiswa terhadap Penggunaan Media Anagram 11. Saya mengetahui media anagram (acak kata) (%) Terdapat sebanyak lima orang responden (25%) menyatakan setuju bahwa mereka pernah menggunakan media anagram dalam pembelajaran kosakata bahasa Prancis, empat orang responden (20%) menyatakan ragu, sedangkan sepuluh orang responden (50%) menyatakan tidak setuju dan satu orang responden (5%) menyatakan sangat tidak setuju bahwa ia pernah menggunakan media anagram dalam pembelajaran kosakata. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap penggunaan media anagram dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.18 Pendapat Mahasiswa terhadap Penggunaan Media Anagram 12. Saya pernah menggunakan

22 74 media anagram dalam pembelajaran kosakata (%) Terdapat sebanyak satu orang responden (5%) menyatakan sangat setuju bahwa media anagram mempermudah ia dalam mempelajari kosakata bahasa Prancis, delapan orang responden (40%) menyatakan setuju, sedangkan sepuluh orang responden (50%) menyatakan ragu, sedangkan satu orang responden (5%) menyatakan tidak setuju bahwa media anagram mempermudah ia dalam mempelajari kosakata bahasa Prancis. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap penggunaan media anagram dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.19 Pendapat Mahasiswa terhadap Penggunaan Media Anagram 13. Media anagram mempermudah saya dalam mempelajari kosakata (%) Terdapat sebanyak satu orang responden (5%) menyatakan sangat setuju bahwa media anagram sangat menarik dalam pembelajaran kosakata bahasa Prancis, 14 orang responden (70%) menyatakan setuju, sedangkan lima orang

23 75 responden (25%) menyatakan ragu bahwa media anagram sangat menarik dalam pembelajaran kosakata bahasa Prancis. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap penggunaan media anagram dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.20 Pendapat Mahasiswa terhadap Penggunaan Media Anagram 14. Media anagram dalam pembelajaran kosakata bahasa Prancis sangat menarik (%) Terdapat sebanyak empat orang responden (20%) menyatakan sangat setuju bahwa media anagram diperlukan dalam pembelajaran kosakata bahasa Prancis, 12 orang responden (60%) menyatakan setuju, sedangkan empat orang responden (20%) menyatakan ragu bahwa media anagram diperlukan dalam pembelajaran kosakata bahasa Prancis. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap penggunaan media anagram dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.21 Pendapat Mahasiswa terhadap Penggunaan Media Aagram 15. Media anagram diperlukan dalam pembelajaran kosakata

24 76 bahasa Prancis (%) Terdapat satu orang responden (5%) menyatakan sangat setuju bahwa kosakata bahasa Prancis mudah untuk diingat dengan menggunakan media anagram, 13 orang responden (65%) menyatakan setuju, sedangkan enam orang responden (30%) menyatakan ragu bahwa kosakata bahasa Prancis mudah untuk diingat dengan menggunakan media anagram. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa terhadap penggunaan media anagram dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.22 Pendapat Mahasiswa terhadap Penggunaan Media Anagram 16. Menurut saya kosakata bahasa Prancis mudah diingat dengan menggunakan media anagram (%) Pendapat Mahasiswa terhadap Kosakata Pakaian dan Asesoris Terdapat lima orang responden (25%) menyatakan sangat setuju bahwa kosakata pakaian dan asesoris penting untuk diajarkan, 11 orang responden (55%)

25 77 menyatakan setuju, sedangkan empat orang responden (20%) menyatakan ragu bahwa kosakata pakaian dan asesoris penting untuk diajarkan. Untuk mengetahui pendapat mahasiswa tentang kosakata pakaian dan asesoris dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 4.23 Pendapat Mahasiswa terhadap Kosakata Pakaian dan Asesoris 17. Menurut saya kosakata pakaian dan asesoris penting untuk diajarkan (%)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Dalam bagian ini, peneliti memaparkan beberapa definisi operasional yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Dalam bagian ini, peneliti memaparkan beberapa definisi operasional yang BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Definisi Operasional Dalam bagian ini, peneliti memaparkan beberapa definisi operasional yang terdapat pada penelitian ini. Hal ini peneliti lakukan supaya tidak terjadi
