KEBIJAKAN PENANAMAN MODAL DALAM RANGKA PELAKSANAAN KESEPAKATAN KERJASAMA ASEAN ECONOMIC COMMUNITY 2015

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KEBIJAKAN PENANAMAN MODAL DALAM RANGKA PELAKSANAAN KESEPAKATAN KERJASAMA ASEAN ECONOMIC COMMUNITY 2015"

Transkripsi

1 2013 by Indonesian Investment Coordinating Board. All rights reserved KEBIJAKAN PENANAMAN MODAL DALAM RANGKA PELAKSANAAN KESEPAKATAN KERJASAMA ASEAN ECONOMIC COMMUNITY 2015 Disampaikan pada Seminar Nasional Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Mandala Indonesia (STIAMI), Jakarta, 22 Maret 2014 Deputi Bidang Pengembangan Iklim Penanaman Modal Indonesia Investment Coordinating Board

2 Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Nasional VISI: Mengangkat Indonesia menjadi negara maju dan merupakan kekuatan 10 besar dunia di tahun 2030 dan 6 besar dunia pada tahun 2050 melalui pertumbuhan ekonomi tinggi yang inklusif dan berkelanjutan PDB nominal : US$ B PDB nominal/kapital: $ ** 2030 * 2050 PDB nominal : US$ B PDB nominal/kapital: $ Kekuatan ekonomi 6 besar dunia Kondisi saat ini: Kepercayaan global yang mulai meningkat PDB nominal : US$ B PDB nominal/kapital: $ Kekuatan ekonomi 14 besar dunia PDB nominal : US$ B B PDB nominal/kapita: $ Kekuatan ekonomi 10 besar dunia Asumsi: Pertumbuhan riil antara 7 8 % ** Proyeksi Goldman Sachs * Proyeksi tidak resmi dari pemerintah Source: Masterplan percepatan & perluasan pembangunan ekonomi Indonesia , Bappenas. 22

3 Gambaran Perekonomian dan Rating Indonesia Target Pertumbuhan Ekonomi Dan Investasi RPJMN (Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Pemerintah menjadikan investasi sebagai pilar pokok pertumbuhan ekonomi yang ditargetkan 6,3 6,8% setiap tahun selama 5 tahun ( ). Pertumbuhan ekonomi (%) Pertumbuhan Investasi (%) Kebutuhan Investasi *) Peran Pemerintah (Rp Triliun) (Rp Triliun dan % dari total kebutuhan investasi) Peran Swasta (Rp Triliun dan % dari total kebutuhan investasi) Sumber: RPJMN Proyeksi ,5-5,6 6,0-6,3 6,4-6,9 6,7-7,4 7,0-7,7 7,2-7,3 7,9-10,9 8,4-11,5 10,2-12,0 11,7-12,1 1, , , , , , , , , (11,6%) 1,674.1 (88,4%) (12,8-12,9%) 1, ,870.0 (87,1-87,2%) (13,7-14%) 2, ,128.4 (86-86,3%) (15,5-15,9%) 2, ,355.3 (84,1-84,5%) (17,4-17,9%) 2, ,615.5 (82,1-82,6) Catatan: Total Kebutuhan Investasi: Rp Triliun Peran Investasi Pemerintah: Rp 1.816,7 Triliun (14,6%) Peran Investasi Swasta: Rp ,3 Triliun (85,4%) Investasi Swasta berasal dari PMA/PMDN Skala Besar, Investasi sektor Migas dan Pertambangan, Investasi Jasa Keuangan, serta Investasi UMKM dan Koperasi 3

4 Persentase (%) Pertumbuhan PDB 1 Kondisi Perekonomian dan Iklim Investasi Laju Pertumbuhan PDB Indonesia *) Source: IMF World Economic Outlook, October 2013 Note: 2013 *) as IMF projection; BPS report Indonesia GDP hit 5.62% in Q

5 Rp. Triliun 1 Kondisi Perekonomian dan Iklim Investasi Kinerja Investasi di Indonesia Realisasi Investasi di Indonesia (dalam Triliun Rupiah) Excl. migas dan sektor finansial Projek Baru dan Perluasan Realisasi PMDN Jan-Dec 2013: Rp T, naik39.0% dari periode yang sama di 2012 (Rp 92.2 T). Realisasi PMA Jan-Dec 2013: Rp T, naik 22.4% dari periode yang sama di 2012 (Rp 221 T). Dari , ada 53% projek investasi baru senilai Rp. 621,1 T, dan 47% projek perluasan senilai Rp. 550,5 T Baru Perluasan Source: BKPM 5

6 1 Kondisi Perekonomian dan Iklim Investasi Realisasi Investasi berdasarkan Koridor Ekonomi January December 2013 Sumatera Rp. 55 T (13.8%) PMA Java Rp. 230 T (58.7%) Kalimantan Rp. 55 T (13.8%) PMDN dan PMA (dalam Triliun Rupiah) Sulawesi Rp T (4.4%) Bali & Nusa Tenggara Rp T (3.2%) Papua & Maluku Rp T (7%) PMDN Berdasarkan Koridor Ekonomi pada January December 2013, realisasi tertinggi dari PMDN dan PMA adalah Koridor Jawa. Untuk realisasi PMA tertinggi selanjutnya Sumatera, Maluku dan Papua, Sulawesi, terakhir Koridor Bali dan Nusa Tenggara. Untuk realisasi PMDN tertinggi selanjutnya adalah Kalimantan, Sumatera, Bali and Nusa Tenggara, Sulawesi, terakhir Koridor Maluku dan Papua. Sumber:BKPM 6

7 Kebijakan Nasional Penanaman Modal UU Nomor 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal PERLAKUAN YANG SAMA Perlakuan yang sama bagi penanam modal dalam negeri dan penanam modal asing dengan tetap memperhatikan kepentingan nasional JAMINAN HAK MELAKUKAN REPATRIASI INVESTASI DAN KEUNTUNGAN Investor diberikan hak untuk melakukan transfer dan repatriasi dalam valuta asing PRINSIP DASAR UU NO. 25/2007 SEKTOR BISNIS Semua bidang usaha atau jenis usaha terbuka bagi kegiatan penanaman modal, kecuali bidang usaha atau jenis usaha yang dinyatakan tertutup dan terbuka dengan persyaratan (Daftar Negatif) FASILITAS PENANAMAN MODAL Pemerintah memberikan fasilitas kepada penanam modal Fasilitas Fiskal dan Nonfiskal PELAYANAN PENANAMAN MODAL Dalam rangka koordinasi pelaksanaan kebijakan dan pelayanan penanaman modal, BKPM memiliki tugas dan fungsi, antara lain, mengkoordinasikan dan melaksanakan pelayanan terpadu satu pintu (PTSP) 7

8 2 Daya Saing Indonesia Indonesia: Top 4 Prospective host economies for

9 2 Daya Saing Indonesia Indonesia rank 38 from 144 economies in Global Competitiveness Index (GCI) No. Countries Ranking Swiss USA Singapura Jepang Malaysia China Thailand Indonesia India Brazil Russia Vietnam Filipina s/d 148 Total Source: World Economic Forum 9

10 2 Daya Saing Indonesia Indonesia Rank with Other Countries in Ease of Doing Business 2014 Singapore 16 Indonesia Ranked 120 from 189 economies for Ease of Doing Business 2014 Malaysia 6 Thailand 18 Regional Average (East Asia & Pacific) 88 China 96 Vietnam 99 Philippine 108 Indonesia 120 India 134 Source: EODB, IFC report

11 2 Daya Saing Indonesia JBIC Survey : Ranking of Promising Countries For Overseas Business Rank China China China China China China China China Indonesia 2 India India India India India India India India India 3 Thailand Vietnam Vietnam Vietnam Vietnam Vietnam Thailand Indonesia Thailand 4 Vietnam Thailand Thailand Russia Thailand Thailand Vietnam Thailand China 5 USA USA Russia Thailand Rusia Brazil Indonesia & Brazil Viet Nam Vietnam 6 Russia Russia USA Brazil Brazil Indonesia - Brazil Brazil 7 Korea Brazil Brazil USA USA Russia Russia Mexico Mexico 8 Indonesia Korea Indonesia Indonesia Indonesia USA USA Rusia Myanmar 9 Brazil Indonesia Korea Korea Korea Korea Malaysia USA Rusia 10 Taiwan Taiwan Taiwan Taiwan Malaysia Malaysia/ Taiwan Taiwan Myanmar USA Source: Japan Bank for International Cooperation (JBIC) 11

12 2 Daya Saing Indonesia JBIC Survey : Ranking of Promising Countries For Overseas Business The Survey Report on Overseas Business Operations by Japanese Manufacturing Companies 2013 launched on November 29 th Indonesia ranked in the FIRST place, above: (2) India, (3) Thailand, (4) China, (5) Vietnam, (6) Brazil, (7) Mexico, (8) Myanmar, (9) Russia, and (10) United States. Positive factors influenced Indonesia rank: 1. Future growth potential of local market 2. Inexpensive source of labor 3. Current size of local market 4. Supply base for assembler 5. Industrial cluster development However, negative issues still became concerned from Japanese investors, among others: 1. Rising labor costs 2. Underdeveloped infrastructures 3. Execution of legal system unclear (frequent changes) 4. Intents competition with other companies 5. Difficult to secure management-level staff. 12

13 3 Kebijakan Penanaman Modal UU NO25 TAHUN 2007 tentang Penanaman Modal Dalam Konstitusi mengamanatkan agar pembangunan ekonomi nasional harus berdasarkan prinsip demokrasi ekonomi. Oleh karena itu, upaya Pemerintah untuk mendorong kegiatan penanaman modal hendaknya mampu menciptakan sinergi yang saling menguntungkan antara pelaku usaha besar, menengah, kecil dan koperasi. Tujuan penyelenggaraan penanaman modal: 1. meningkatkan pertumbuhan ekonomi nasional 2. menciptakan lapangan kerja 3. meningkatkan pembangunan ekonomi berkelanjutan 4. meningkatkan kemampuan daya saing dunia usaha nasional 5. meningkatkan kapasitas dan kemampuan teknologi nasional 6. mendorong pengembangan ekonomi kerakyatan 7. mengolah ekonomi potensial menjadi kekuatan ekonomi riil dengan menggunakan dana yang berasal, baik dari dalam negeri maupun dari luar negeri, dan 8. meningkatkan kesejahteraan masyarakat. 13

14 3 Kebijakan Penanaman Modal UU NO25 TAHUN 2007 tentang Penanaman Modal Kebijakan Dasar Penanaman Modal (1) Pemerintah menetapkan kebijakan dasar penanaman modal untuk: a. mendorong terciptanya iklim usaha nasional yang kondusif bagi penanaman modal untuk penguatan daya saing perekonomian nasional; dan b. mempercepat peningkatan penanaman modal. (2) Dalam menetapkan kebijakan dasar, Pemerintah: a. memberi perlakuan yang sama bagi penanam modal dalam negeri dan penanam modal asing dengan tetap memperhatikan kepentingan nasional; b. menjamin kepastian hukum, kepastian berusaha, dan keamanan berusaha bagi penanam modal sejak proses pengurusan perizinan sampai dengan berakhirnya kegiatan penanaman modal sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; dan c. membuka kesempatan bagi perkembangan dan memberikan perlindungan kepada usaha mikro, kecil, menengah, dan koperasi. (3) Kebijakan dasar diwujudkan dalam bentuk Rencana Umum Penanaman Modal. 14

15 Kebijakan Nasional Penanaman Modal UU Nomor 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal PERLAKUAN YANG SAMA Perlakuan yang sama bagi penanam modal dalam negeri dan penanam modal asing dengan tetap memperhatikan kepentingan nasional JAMINAN HAK MELAKUKAN REPATRIASI INVESTASI DAN KEUNTUNGAN Investor diberikan hak untuk melakukan transfer dan repatriasi dalam valuta asing PRINSIP DASAR UU NO. 25/2007 SEKTOR BISNIS Semua bidang usaha atau jenis usaha terbuka bagi kegiatan penanaman modal, kecuali bidang usaha atau jenis usaha yang dinyatakan tertutup dan terbuka dengan persyaratan (Daftar Negatif) FASILITAS PENANAMAN MODAL Pemerintah memberikan fasilitas kepada penanam modal Fasilitas Fiskal dan Nonfiskal PELAYANAN PENANAMAN MODAL Dalam rangka koordinasi pelaksanaan kebijakan dan pelayanan penanaman modal, BKPM memiliki tugas dan fungsi, antara lain, mengkoordinasikan dan melaksanakan pelayanan terpadu satu pintu (PTSP) 15

16 Kebijakan Nasional Penanaman Modal 7 Elemen Utama Arah Kebijakan Penanaman Modal ARAH KEBIJAKAN PENANAMAN MODAL 1. Perbaikan Iklim Penanaman Modal 2. Mendorong Persebaran Penanaman Modal 3. Fokus Pengembangan Pangan, Infrastruktur, dan Energi 4. Penanaman Modal yang Berwawasan Lingkungan (Green Investment) 5. Pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, Menengah, dan Koperasi (UMKMK) 6. Pemberian Fasilitas, Kemudahan, dan/atau Insentif Penanaman Modal 7. Promosi Penanaman Modal RUPM (Rencana Umum Penanaman Modal) Sampai dengan

17 Kebijakan Nasional Penanaman Modal Fokus Investasi Infrastructure Main Goals Diversifikasi Ekonomi Lebih banyak Nilai Tambah Daya Saing Food Energy Source: BKPM, 2011 Didukung oleh sektor manufaktur (melalui backward & forward linkages) Pendekatan klaster industri 17

18 3 Kebijakan Penanaman Modal PERPRES NOMOR 36 TAHUN 2010: Daftar Negatif Investasi 1. DAFTAR BIDANG USAHA YANG TERTUTUP (LAMPIRAN I): Dilarang bagi kegiatan penanaman modal baik untuk penanam modal dalam negeri maupun penanam modal asing. 2. DAFTAR BIDANG USAHA YANG TERBUKA DENGAN PERSYARATAN (LAMPIRAN II): a. Dicadangkan untuk UMKMK (Usaha Mikro, Kecil, Menengah, dan Koperasi) b. Kemitraan c. Kepemilikan modal asing d. Lokasi tertentu e. Perizinan khusus f. Modal dalam negeri 100% g. Kepemilikan modal asing serta lokasi h. Perizinan khusus dan kepemilikan modal asing i. Modal dalam negeri 100% dan perizinan khusus j. Persyaratan kepemilikan modal asing dan/atau lokasi bagi penanam modal dari negara-negara ASEAN 18

19 3 Kebijakan Penanaman Modal Sedang dilakukan REVISI PERPRES 36 TAHUN 2010 LATAR BELAKANG PERUBAHAN: 1. Peningkatan kegiatan penanaman modal di Indonesia. 2. Pelaksanaan komitmen Indonesia dalam kaitannya dengan Association of Southeast Asian Nations/ ASEAN Economic Community (AEC). PRINSIP PERUBAHAN: 1. Mengutamakan kepentingan nasional dalam rangka peningkatan daya saing nasional. 2. Menjaga pertumbuhan perekonomian Indonesia dan mengantisipasi dampak perlambatan perekonomian global dengan mendorong peningkatan investasi PMDN dan PMA. 3. Kebijakan Penanaman Modal yang lebih terbuka, sederhana, dan memberikan kepastian kepada investor. 4. Menyesuaikan dengan Undang-Undang dan peraturan terkait sehingga memberikan kepastian hukum. 5. Harmonisasi dan penyederhanaan pengaturan bidang usaha. 19

20 4 Insentif Penanaman Modal IMPOR BARANG MODAL Pembebasan bea masuk atas impor mesin, barang dan bahan untuk pembangunan atau pengembangan industri dalam rangka penanaman modal Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 176/PMK.011/2009 jo PMK Nomor 76/PMK.011/2012 Diberikan kepada industri yang menghasilkan barang dan industri yang menghasilkan jasa. Pembebasan bea masuk diberikan sepanjang mesin, barang dan bahan tersebut : a. Belum diproduksi di dalam negeri; b. Sudah diproduksi di dalam negeri namun belum memenuhi spesifikasi yang dibutuhkan; atau c. Sudah diproduksi di dalam negeri namun jumlahnya belum mencukupi kebutuhan industri Daftar Industri Jasa yang mendapat Fasilitas Pembebasan Bea Masuk: 1. Pariwisata dan Kebudayaan 2. Transportasi/Perhubungan (untuk Jasa Transportasi Publik) 3. Pelayanan Kesehatan Publik 4. Pertambangan 5. Konstruksi 6. Industri Telekomunikasi 7. Kepelabuhan 20

21 4 Insentif Penanaman Modal Pajak Penghasilan Pribadi Berdasarkan Undang-Undang No. 36 Tahun Rentang Penghasilan Tarif (Rp. Juta) < 25 5% % % % % % > % Pengurangan Tarif PPh Berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 81 Tahun 2007 tentang Penurunan Tarif Pajak Penghasilan Bagi Wajib Pajak Badan Dalam Negeri Yang Berbentuk Perseroan Terbuka. Pengurangan tarif pajak penghasilan 5% dari tingkat tertinggi (dari 25% menjadi 20%) apabila jumlah kepemilikan saham publiknya 40% (empat puluh persen) atau lebih dari keseluruhan saham yang disetor dan saham tersebut dimiliki paling sedikit oleh 300 (tiga ratus) Pihak. Insentif Daerah Berbagai insentif investasi atau fasilitas yang akan disediakan oleh pemerintah daerah, berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2008 tentang Pedoman Pemberian Insentif dan Pemberian Kemudahan Penanaman Modal di Daerah. 21

22 4 Insentif Penanaman Modal Peraturan Pemerintah No 52 Tahun 2011 TAX ALLOWANCE Fasilitas Pajak Penghasilan Untuk Penanaman Modal di Bidang Usaha Tertentu dan/atau di Daerah Tertentu Berdasarkan Peraturan Pemerintah No 1 Tahun 2007 jo No. 62 Tahun 2008 jo No. 52 Tahun 2011 Fasilitas yang diberikan: Pengurangan pendapatan bersih 30% dari total investasi, dibebankan dalam 6 tahun dengan masing-masing 5% per tahun. Pembebanan biaya penyusutan dan amortisasi yang dipercepat (bangunan dan non-bangunan) Kompensasi kerugian diperpanjang dari 5 tahun menjadi paling lama 10 tahun. Ketentuan khusus dalam PP No. 52 Tahun 2011: Fasilitas ini juga dapat dimanfaatkan oleh Wajib Pajak yang telah mendapat izin penanaman modal sebelum berlakunya Peraturan Pemerintah ini sepanjang: a. Memiliki rencana penanaman modal paling sedikit Rp1 Triliun; dan b. Belum beroperasi secara komersial pada saat PP 52/2011 diundangkan. 22

23 4 Insentif Penanaman Modal Peraturan Pemerintah No 52 Tahun 2011 Perkembangan Jumlah Bidang Usaha dan Daerah Tertentu Penerima Fasilitas Tax Allowance Fasilitas PPh PP 1/2007 PP 62/2008 PP 52/2011 Lampiran I Lampiran II Jumlah Penyesuaian bidang usaha dan daerah tertentu dilakukan dengan memperhatikan: Mendukung hilirisasi; Mendukung Kebijakan Industri Nasional dan MP3EI; Pengembangan di wilayah Indonesia Bagian Timur, antara lain: Industri Garam di Nusa Tenggara Timur Industri Ingot Kuningan, Ingot Alumunium, Ingot Tembaga, dan Logam Dasar Bukan Besi Lainnya di Kalimantan, Papua, Maluku, dan Sulawesi. Pengembangan UMKM melalui usaha kemitraan dengan usaha yang mendapat fasilitas. 23

24 5 Langkah-langkah dalam Menghadapi Tantangan Asean Economy Community 2015 Beberapa tantangan yang akan dihadapi oleh Indonesia dalam AEC 2015 DAYA SAING Penyebab : 1. Buruknya kinerja perekonomian nasional 2. lemahnya peningkatan produksi dan inovasi, dan nilai praktik manajerial yang belum profesional INFRASTRUKTUR TANTANGAN Keterbatasan infrastruktur, baik fisik maupun teknologi, dan infrastruktur dasar terkait kebutuhan kesehatan & pendidikan masyarakat SUMBER DAYA MANUSIA Penyebab : 1. Pasar tenaga kerja yang belum optimal 2. Rendahnya produktivitas tenaga kerja 3. Buruknya efisiensi kelembagaan pemerintah dalam mengembangkan kebijakan pengelolaan keuangan negara dan kebijakan fiskal 24

25 5 Langkah-langkah dalam Menghadapi Tantangan Asean Economy Community 2015 Pengembangan sumber daya manusia Mengembangkan SDM Indonesia agar memiliki keahlian di atas keahlian SDM Asing (hard skill, soft skill, moral, dan etika) Peningkatan SDM berpengaruh terhadap peningkatan nilai jual produk, maupun nilai jual tenaga kerja Peningkatan daya saing industri Meningkatkan kualitas produk dan mengatasi persaingan pemasaran produk Memperbaiki nilai manajerial dalam kegiatan industri Pemanfaatan modal dan tenaga kerja secara optimal dalam perindustrian Penegakkan hukum yang tegas terhadap produk ilegal Penguatan pasar domestik Memberikan investasi yang memadai untuk para pengusaha kecil dan melakukan pendampingan dalam kegiatan produksi serta manajemen usaha Memberikan akses pemasaran dan modal yang luas untuk para pengusaha domestik Pengawasan terhadap ekspor dan impor untuk melindungi produk domestik 25

26 5 Langkah-langkah dalam Menghadapi Tantangan Asean Economy Community 2015 Pemanfaatan UKM terkait Ekspor Impor dalam Menghadapi tantangan AEC 2015 PERKEMBANGAN DATA USAHA MIKRO, KECIL, MENENGAH (UMKM) DAN USAHA BESAR (UB) TAHUN

27 6 Kasus Perekonomian Indonesia dan Filipina 27

28 6 Kasus Perekonomian Indonesia dan Filipina Kekuatan UKM Indonesia Kementerian Koperasi dan UKM menganggarkan untuk bidang produksi terdiri dari bantuan sosial senilai Rp45,2 miliar, dan anggaran fasilitasi senilai Rp21,16 miliar pada tahun ,89 juta unit serta jumlah koperasi sebanyak , pada akhir Tahun 2013 memberikan peluang dan tantangan menunjukkan eksistensinya siap bersaing dengan UKM negara lain Keberhasilan UKM meningkatkan perekonomian negara bisa terlihat pada data akhir Tahun 2013 yang menunjukkan pertumbuhan ekonomi nasional mencapai 5,8 %. Rata-rata pertumbuhan ekonomi nasional dari 2009 sampai 2013 naik signifikan, yakni sebesar 5,9% per tahun. Kementrian Koperasi dan UKM akan mengalokasikan dana sebesar Rp 60 miliar untuk pengembangan program kewirausahaan untuk meningkatkan jumlah wirausaha Indonesia mencapai 2 & dari populasi penduduk. Kelemahan UKM Indonesia Belum meratanya usaha UKM untuk menjaga dan meningkatkan daya saing sebagai industri kreatif dan inovatif. Kurangnya peningkatan standar, desain, dan kualitas produk yang sesuai dengan standar ASEAN. Belum optimalnya usaha diversifikasi output dan stabilitas UKM 28

29 6 Kasus Perekonomian Indonesia dan Filipina Perkembangan Perekonomian Filipina Tahun 2014 The Asian Development Bank (ADB) di Manila menaikkan proyeksi pertumbuhan ekonomi Filipina tahun 2014 menjadi 6 % Filipina mampu mempertahankan pertumbuhan ekonomi yang kuat selama 2 tahun ke depan karena belanja konsumen yang besar & investasi yang meningkat Pemerintah Filipina yang reformis dan manajemen yang hati-hati telah menjadi dasar yang kuat bagi pertumbuhan ekonomi negara Filipina 29

30 6 Kasus Perekonomian Indonesia dan Filipina UKM Indonesia Masih kualitas rendahnya SDM Struktur kemitraan yang belum stabil dengan usaha besar Keterbatasan pengolahan bahan baku Pengetahuan ekspor dan impor masih belum kuat Kesulitan akses permodalan Lemahnya quality control terhadap produk Lemahnya kemampuan pemasaran yang luas UKM Filipina Mempunyai export zone Mempunyai orientasi ekspor Bahan baku lokal Perubahan pola subkontrak menjadi original equipment manufacturing (OEM) Belum stabilnya industrui manufaktur masuk dalam persaingan pasar Infrastruktur yang belum memadai secara optimal 30

31 6 Kasus Perekonomian Indonesia dan Filipina * Dapat disimpulkan bahwa perkembangan perekonomian Filipina berdasarkan UKM yang ada sudah mulai stabil dibandingkan Indonesia walaupun masih terdapat kelemahan di bidang infrastruktur dan industri manufaktur. * Peran pemerintah yang begitu maksimal mendukung peran UKM dalam perekonomian dan manajemen yang baik menjadikan Filipina memiliki dasar kestabilan perekonomian yang kuat. Bila dikaitkan dengan kemampuan dalam menghadapi tantangan dan peluang ekspor&impor dalam AEC 2015 nanti, Indonesia harus banyak belajar dari negara Filipina karena negara ini dapat terus meningkatan peran UKM yang berdampak positif bagi perekonomian negara 31

32 Indonesia Investment Promotion Center (IIPC) CONTACT US BADAN KOORDINASI PENANAMAN MODAL (BKPM) Jl. Jend. Gatot Subroto No. 44, Jakarta P.O. Box 3186, Indonesia P : F : E : info@bkpm.go.id TERIMA KASIH Invest in by Indonesian Investment Coordinating Board. All rights reserved

STRATEGI PEMBANGUNAN NASIONAL BIDANG INVESTASI

STRATEGI PEMBANGUNAN NASIONAL BIDANG INVESTASI KEMENTERIAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL/ BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL STRATEGI PEMBANGUNAN NASIONAL BIDANG INVESTASI Amalia Adininggar Widyasanti Direktur Perdagangan, Investasi, dan Kerjasama
