Perihal: Permohonan dana untuk pembangunan gereja, pastoran dan gedung serba guna.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Perihal: Permohonan dana untuk pembangunan gereja, pastoran dan gedung serba guna."

Transkripsi

1 Kepada Yth. Perihal: Permohonan dana untuk pembangunan gereja, pastoran dan gedung serba guna. Nama Pemohon Status Alamat Keuskupan Uskup : Efrem Zuba, CSsR. : Pastor Paroki Santo Paulus Ande Ate : Bukambero, Kodi Utara, Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur, Hp.: : Weetebula, Sumba, Nusa Tenggara Timur : Mgr. Edmund Woga, CSsR. Latar belakang Paroki Santo Paulus Ande Ate didirikan pada tanggal 25 Januari Per 31 Desember 2010 jumlah umat sebanyak 5980 yang menyebar di 9 stasi. Sebagai paroki muda maka masih banyak hal yang harus dilengkapi, khususnya sarana gedung, baik gereja, pastoran maupun aula/ruang serba guna. Letak paroki ini di sebelah barat bagian utara Pulau Sumba, NTT. 99% masyarakat setempat adalah petani dengan penghasilan pas-pasan. Sejak didirikan paroki ini, umat di gereja pusat menggunakan gedung gereja (dulu stasi) berukuran L: 13 m2 x P: 13 m2 yang dibangun dalam tahun Lantaran pertambahan umat yang terus meningkat sedangkan daya tampung gereja sangat terbatas, maka dibutuhkan sebuah gedung gereja yang lebih besar. Berkat tekad, kerja keras umat setempat dan dukungan banyak pihak, pada awal tahun 2005 mulailah dibangun sebuah gereja baru berukuran L: 15m2 x P: 30m2. Telah lebih dari 3 tahun proses pembangunan gereja tersebut berlansung namun baru mencapai 60%. Karena keterbatasan dana maka kelanjutan pembangunannya terhenti. Kendati pembangunan fisik gedung gereja baru mencapai 60%, akan tetapi sejak tahun 2007 gedung tersebut sudah difungsikan untuk peribadatan umat. Kini motivasi dan tekad umat digerakkan lagi untuk berkorban guna menyelesaikan pembangunan gedung gereja tersebut. Dengan segala kekurangan dan keterbatasan ekonomi, umat terus berjuang mengumpulkan dana untuk menyelesaikan pembangunan Rumah Tuhan. Semangat juang dan pengorbanan umat setempat sangat besar. Sejak ditetapkan Ande Ate sebagai Quasi Paroki Santo Paulus, per 25 Januari 2002, umat telah membangun rumah tinggal Pastor. Rumah tempat tinggal pastor tersebut memang dibangun sangat sederhana. Dengan ukuran L: 6 m2 x P: 7 m2 x T: 2,25m2, dibagi dalam tiga ruangan. 2 ruangan berukuran L: 3m2 x P: 3m2 x T: 2,25m2 untuk 2 Pastor; 1 ruangan berukuran L: 3m2 x P: 3m2 x T: 2,25m2 digunakan untuk kantor paroki. Sisanya ruangan berukuran L: 3m2 x P: 3m2 x T: 2,25m2 sebagai ruang tamu. Untuk berbagai kebutuhan Pastor dan pelayanan kiranya ukuran dan kondisi bangunan tersebut sangat tidak memadai. Terutama tidak adanya ruang untuk kapela

2 atau ruang doa, kamar kerja Pastor, kamar Frater, ruang konsultasi. Karena keadaan yang demikian maka kebutuhan lain yang sangat mendesak adalah dua buah gedung, yakni: 1).Gedung pastoran yang memadai; 2) Ruang serba guna atau aula untuk berbagai pertemuan dan kegiatan pastoral maupun sosial. Kami tidak mempunyai rencana yang muluk-muluk selain rehab gereja lama menjadi pastoran. Karena kondisi bangunan gereja lama berukuran L: 13m2 x 13m2 x T: 5m2 masih cukup kuat (kecuali atapnya harus diganti), maka kami merencanakan untuk merehabnya dan membentuknya menjadi pastoran. Ruangan seluas 169m2 dapat disekat-sekat menjadi 6 ruangan. 1 ruang kerja Pastor L: 3m2 x P: 6m2; 1 ruang kamar tidur Pastor berukuran L: 3m2 x P: 6m2 dengan tambahan kamar mandi/wc ukuran L:1,5m2 x P: 2m2; satu kamar Frater/tamu berukuran L: 3m2 x P: 5m2 dengan tambahan bagian belakang kamar mandi/wc ukuran ukuran L: 1,5m x P: 2m2; 1 ruangan kapela berukuran L: 4m2 x P: 5m2; 1 ruang makan berukuran L: 5m2 x P: 5m2; dan 1 ruang tamu dan rekreasi berukuran L: 7m2 x P: 8m2. Pada sisi kiri gedung ini ditambahkan 1 bangunan berukuran L: 6m2 xp: 13m2 yang dibagi dalam 3 ruang. 1 ruang kerja Pastor berukuran L: 5m2 x 6m2; 1 ruang kamar tidur Pastor ukuran L: 4m2 x 6m2; 1 kamar mandi/wc Pastor ukuran L: 1,5m2 x P: 2m2; 1 garasi motor ukuran L: 4m2 x P: 4,5m2. Gedung lama seluas 42m2 akan difungsikan sebagai sekretariat paroki, dapur dan tempat tinggal karyawan. Untuk gedung serba guna atau aula, kami hendak membangun sebuah gedung berukuran L: 16m2 x P: 16m2; T: 6m2, dengan motif rumah adat Sumba (joglo) dua lantai. Dengan bentuk bangunan seperti ini pada lantai bawah dengan luas 256m2 difungsikan untuk berbagai pertemuan dan kegiatan (termasuk untuk sanggar tari dan sanggar tenun ikat Sumba). Lantai 2 akan disekat-sekat menjadi ruang los untuk rekreasi L: 8m2 x 12m2; dan 6 kamar ukuran L: 3m2 x P: 4m2 x T: 3m2. Sarana yang dibutuhkan: Sarana yang sangat mendesak kami butuhkan adalah penyelesaian pembangunan gedung gereja Santo Paulus Ande Ate, pemugaran gedung gereja lama menjadi pastoran dan sebuah gedung serba guna. Anggaran: Rincian anggaran untuk ketiga bangunan yang dimaksud terlampir. Total dana yang dibutuhkan untuk masing-masing bangunan: 1). Menyelesaikan pembangunan satu gedung gereja Rp ,- 2). Pembangunan satu gedung Pastoran Rp ,- 3). Pembangunan satu gedung serba guna/aula Rp ,-

3 ===================== Jumlah Rp ,- Sumbangan umat setempat Rp ,- Kekurangan dana Rp ,- Karena itu dengan segala kerendahan hati kami memohon dan sangat mengharapkan uluran tangan Ibu Ibu/Bapa, Saudara dan Saudari mendukung kami dengan bantuan dana sebesar Rp ,- (Enam Ratus Enam Puluh Juta Seratus Dua Puluh Enam Ribu Rupiah). Bantuan dana dapat disalurkan melalui: Bank BRI, Simpedes BRI, UNIT: WAITABULA WAIKABUBAK; No. Rekening: PAROKI SANTO PAULUS. Alamat: DESA BUKAMBERO, KEC. KODI UTARA, KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA,NTT. Atas dukungan dan bantuan Ibu/Bapa, Saudara dan Saudari, kami haturkan terimakasih yang sebesar-besarnya. Ande Ate-Sumba, 10 April 2010 Pemohon: P. Efrem Zuba, CSsR. Pastor Paroki Santo Paulus Ande Ate

4 Gereja Santo Paulus Ande Ate, Sumba Barat Daya, NTT, berukuran 15m2 x 30 m2. Pembangunan terus berlangsung dan telah mencapai 60%. Masih dibutuhkan dana sebesar Rp ,- Pastoran Katolik Ande Ate dengan ukuran 6m2 x 7m2 akan difungsikan menjadi secretariat paroki.

5 Gedung gereja lama Paroki Ande Ate dengan ukuran 13m2 x 13m2 (atas) akan direnovasi dan difungsikan menjadi pastoran dengan penambahan ruangan 7m2 x 14m2. Total anggaran: Rp ,-

6 Rumah serba guna/aula Paroki Santo Pulus Ande Ate, yang akan dibangun untuk berbagai kegiatan paroki, berukuran 16m2 x 16m2, dengan total anggaran sebesar: Rp ,-

7

Proposal. Darussalam Education. Pembangunan PENDIDIKAN ANAK USIA DINI TAMAN PENDIDIKAN ALQUR AN. Contact Person Panitia Pembangunan

Proposal. Darussalam Education. Pembangunan PENDIDIKAN ANAK USIA DINI TAMAN PENDIDIKAN ALQUR AN. Contact Person Panitia Pembangunan Proposal Pembangunan Darussalam Education Centre PENDIDIKAN ANAK USIA DINI TAMAN PENDIDIKAN ALQUR AN MADRASAH DINIYYAH Contact Person Panitia Pembangunan Darussalam Education Centre Zaman sms/ wa 0815750272600
