Panduan Keanggotaan Dejavato Foundation

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Panduan Keanggotaan Dejavato Foundation"

Transkripsi

1 Panduan Keanggotaan Dejavato Foundation Dejavato Foundation Member of CCIVS (Coordinating Committee for International Voluntary Service) UNESCO Member of NVDA (Network for Voluntary Development in Asia) Asia Pacific Member of YES (Youth Exchange Service) International Official Partner of ALLIANCE European Organizations

2 DEJAVATO MEMBERSHIP (Keanggotaan Dejavato) A. DEFINISI Dejavato Foundation (DJ) merupakan organisasi berbentuk Yayasan / Foundation berbasiskan aktivitas voluntary service / kerelawanan. Pada dasarnya semua orang yang terlibat dan masuk dalam Dejavato merupakan seorang relawan / volunteer. Meskipun semua berangkat sebagai relawan, tetapi kami memiliki beberapa jenis keanggotaan sesuai dengan tugas, fungsi, hak dan kewajibannya sebagai berikut : 1. Pendiri Organisasi Adalah relawan yang merintis dan mendirikan Dejavato Foundation sejak awal berjumlah 7 orang dimana nama-nama mereka tercatat dan tercantum dalam akta pendirian organisasi 2. Dewan Penasehat Adalah relawan yang karena kemampuan, dedikasi, keahlian dan kontribusinya diangkat melalui keputusan Dejavato Foundation dengan tugas memberikan masukan dan nasehat bagi kemajuan organisasi 3. Staff Adalah relawan yang bekerja penuh untuk Dejavato Foundation untuk menjalankan tugas-tugas keseharian organisasi dan menerima gaji serta tunjangan lainnya. Staff bekerja sesuai dengan bagian / departemen yaitu Long Term Volunteer (LTV), Mid Term Volunteer (MTV), Sh ort Term Volunteer (STV), Indonesian Youth Volunteer Service (IYVS), dan Dejavato Cares (DJ Cares) 4. Anggota / Member Adalah relawan yang dibuktikan dengan memiliki kartu keanggotaan baik WNI ataupun WNA yang memberikan kontribusi waktu, pikiran dan tenaga untuk aktivitas organisasi serta demi kemajuan organisasi a. Member Aktif - Member yang memiliki kartu anggota - Member yang secara aktif dan sering mengikuti kegiatan Dejavato - Member yang memberikan kontribusi extraordinary ke Dejavato - Member yang pernah menjadi camp leader, pendamping ataupun coordinator kegiatan - Member yang secara aktif dan kontinyu memberikan masukan membangun ke Dejavato b. Member Pasif - Member yang hanya sebatas memiliki kartu keanggotaan - Member yang jarang mengikuti kegiatan Dejavato - Member yang tidak pernah menjadi camp leader, pendamping ataupun coordinator kegiatan - Member yang pasif memberikan masukan ke Dejavato 5. Relawan / Volunteer Adalah semua orang atau relawan yang tidak memiliki kartu keanggotaan baik WNI ataupun WNA yang memberikan kontribusi waktu, pikiran dan tenaga untuk aktivitas organisasi serta demi kemajuan organisasi. Member Dejavato adalah seorang volunteer Seorang volunteer belum tentu member Dejavato

3 B. STRUKTUR ORGANISASI Pendiri Organisasi Dewan Penasehat President Manager STV Tugas : -Workcamp -Short Visit Manager MTV Tugas : -MTV General -STePs -IYVS Manager LTV Tugas : -LTV General -EVS - Weltwaerts Manager Administrasi Tugas : - Administrasi -Keuangan -DJ Cares Member / Volunteer Member / Volunteer Member / Volunteer Member / Volunteer C. CONTACT Bilamana memerlukan informasi yang berkaitan dengan program yang diminati silahkan menghubungi manager di tiap masing-masing departemen melalui sebagai berikut : 1. Manager STV : eko@dejavato.or.id 2. Manager MTV : dian@dejavato.or.id 3. Manager LTV : ketut@dejavato.or.id 4. Manager Admin : info@dejavato.or.id ( untuk info general) ALAMAT : Jl. Bukit Panjangan Asri Blok M no. 7 Manyaran Semarang Barat 50147, Jawa Tengah Indonesia Tel./Fax : info@dejavato.or.id Web : D. SYARAT MENJADI MEMBER DAN VOLUNTEER No. Member Volunteer 1 Warga Negara Indonesia (WNI) atau Warga Negara Asing (WNA) Warga Negara Indonesia (WNI) atau Warga Negara Asing (WNA) 2 Usia minimal 15 tahun, tidak ada batasan maksimal usia selama masih bisa berkontribusi Usia minimal 15 tahun, tidak ada batasan maksimal usia selamna masih bisa berkontribusi 3 Mengisi formulir keanggotaan, mengirim CV dan motivation letter (surat motivasi) Mengisi formulir data mengirim CV dan motivation letter (surat motivasi) 4 Memahami dan tunduk pada peraturan yang tertera dalam dokumen keanggotaan Memahami dan tunduk pada peraturan yang tertera dalam dokumen keanggotaan 5 Mampu berbahasa Inggris minimal pasif,atau memiliki kemampuan berbahasa asing lainnya Mampu berbahasa Inggris minimal pasif atau memiliki kemampuan berbahasa asing lainnya 6 Open minded, Flexible, punya jiwa leadership, bertanggung jawab, loyal, dan mau bekerja keras Open minded, Flexible, punya jiwa leadership, bertanggung jawab, loyal, dan mau bekerja keras

4 7 Tidak sedang jadi anggota/relawan dari organisasi sejenis Dejavato 8 Mampu memberikan kontribusi positif pada program-program Dejavato 9 Membayar membership fee per tahun Rp ,- yang nantinya akan dapat Member Card berlaku 3 (tiga) tahun 10 Mengumpulkan foto warna terbaru lewat atau ditempel di aplikasi dikirim lewat pos Tidak sedang jadi anggota/relawan dari organisasi sejenis Dejavato Mampu memberikan kontribusi positif pada program-program Dejavato Mengumpulkan foto warna terbaru lewat atau ditempel di aplikasi E. PEMBAYARAN MEMBERSHIP FEE Biaya keanggotaan dibayarkan melalui rekening berikut: Nama Rekening : YAYASAN DEJAVATO Nomor Rekening : Bank : Bank BNI 46 Cabang Karangayu Bank address : Jl. Jend. Sudirman No. 195 Semarang Catatan: Mohon bukti kirim copy bukti transfer bank dikirim ke Dejavato Foundation bersamaan pengembalian formulir keanggotaan melalui info@dejavato.or.id atau fax: F. HAK DAN KEWAJIBAN HAK No. Member Volunteer 1 Mendapatkan kartu keanggotaan (membership card) yang berlaku selama 3 tahun Mendapatkan info program nasional dan internasional 2 Mendapatkan info program nasional dan Berhak menjadi Camp Leader untuk workcamp internsional 3 Berhak menjadi Camp Leader untuk workcamp Menjadi pendamping/contact Person (CP) volunteer asing 4 Menjadi pendamping/contact Person (CP) volunteer asing Berhak mewakili DJ untuk berhubungan dengan partner lokal 5 Berhak mewakili DJ untuk berhubungan dengan partner lokal Berhak ikut kegiatan nasional seperti workcamp lokal, seminar, training, workshop 6 Berhak ikut kegiatan nasional seperti workcamp local, seminar, training, workshop Berhak ikut kegiatan internasional yang bersifat umum (general) di negara lain tanpa mendapatkan financial support dari DJ dan partner, seperti program international volunteer exchange, Mid Term Volunteer MTV), Long Term Volunteer (LTV) 7 Berhak ikut kegiatan internasional yang bersifat umum (general) dan khusus (mendapat financial support baik partially ataupun penuh dari DJ dan partner) seperti program international volunteer exchange, Mid Term Volunteer MTV), Long Term Volunteer (LTV) dan EVS (European Voluntary service) 8 Berhak ikut DJ Award berlaku 2 (dua) kali dalam 1 (satu) tahun

5 KEWAJIBAN No. Member Volunteer 1 Membayar membership fee Rp ,00 per Berpartisipasi aktif dalam program program DJ tahun 2 Berpartisipasi aktif dalam program program DJ Berkomitmen loyal terhadap Dejavato dan menjaga nama baik Dejavato 3 Berkomitmen loyal terhadap Dejavato dan menjaga nama baik Dejavato Bertanggung jawab dan aktif mempromosikan program-program Dejavato 4 Bertanggung jawab dan aktif mempromosikan program-program Dejavato Mengikuti rapat koordinasi Dejavato untuk event-event tertentu 5 Mengikuti rapat koordinasi Dejavato untuk event-event tertentu Menjunjung tinggi nilai kesopanan, kepatuhan dan budaya Indonesia 6 Menjunjung tinggi nilai kesopanan, kepatuhan dan budaya Indonesia G. JOB DESKRIPSI 1. Masuk dalam salah satu departemen STV, MTV, LTV, IYVS, DJ Cares 2. Melakukan persiapan, pelaksanaan, pelaporan program masing-masing departemen dibawah koordinasi departemen 3. Melakukan tugas yang diberikan oleh Manager di departemen 4. Bertanggung jawab pada Manager di departemen masing-masing. 5. JENIS PELANGGARAN No Pelanggaran Umum Pelanggaran Berat 1 Lalai menjalankan tugas dan kewajiban yang diberikan Menjadi volunteer/member organisasi lain yang sejenis dengan Dejavato. 2 Tidak membawa member card selama Tidak mengindahkan peringatan tertulis dari bertugas untuk Dejavato (bagi member) Dejavato selama 3 kali 3 Terlambat mengumpulkan laporan kegiatan Mencemarkan nama baik Dejavato yang menjadi tanggungjawabnya 4 Tidak berpenampilan rapi dan sopan saat Melakukan tindakan kriminal, pelecehan menjalankan tugas seksual, penggunaan NARKOBA dll 5 Terlambat bayar membership fee dari tanggal jatuh tempo Menyalahgunakan kartu anggota dan status keanggotaan sehingga merugikan Dejavato 6. SANKSI No Pelanggaran Umum Pelanggaran Berat 1 Teguran lisan dari Dejavato Tidak akan menerima info program-program Dejavato 2 Teguran tertulis selama 3 kali berturut-turut Alamat yang bersangkutan akan dihapus dari contact list Dejavato 3 Tidak berhak ikut seleksi DJ Award selama Pencabutan keanggotaan serta penarikan belum memenuhi kewajiban dan persyaratan membership card 4 Tidak berhak jadi Camp Leader, atau CP (Pendaping Relawan Asing) 5 Tidak berhak ikut kegiatan nasional dan internasional Segala bentuk tindakan kriminalitas akan diproses secara hukum yang berlaku oleh pihak yang berwajib

6 7. CONTOH KARTU ANGGOTA S t r o n g e r w i t h V o l u n t e e r i n g Photo Name Member Dejavato Foundation is member of : CCIVS UNESCO (Coordinating Committee for International Voluntary Service) NVDA (Network for Voluntary Development in Asia) Alliance of European Voluntary Service Organization (official partner) ICYE International Federation (official partner) Address Tel / Fax Web : Jl. Bukit Panjangan Asri Blok M 7, Semarang 50147, Central Java Indonesia : : info@dejavato.or.id : This card serves as an identification card of volunteer/staff Dejavato Foundation and is not transferable Kartu ini berfungsi sebagai kartu identitas diri relawan / staff Dejavato Foundation dan tidak dapat dipindah tangankan The validity of this card until Masa berlaku kartu ini sampai dengan / / This card belongs to Dejavato Foundation, if found please return it to the address above Kartu ini adalah milik Dejavato Foundation jika menemukan kartu ini harap dikembalikan ke alamat tersebut diatas 8. DEJAVATO AWARD 1. Member Dejavato 2. Aktif berpartisipasi dalam program yang diselenggarakan oleh Dejavato 3. Diputuskan oleh rapat internal tim Dejavato dengan melihat masukan dan pertimbangan dari masingmasing Manager department 4. Diberikan 2 (dua) kali setiap tahunnya dengan periode yang ditentukan oleh Dejavato 5. Award berupa mengikuti kegiatan di luar negeri baik STV atau MTV dengan support penuh dari Dejavato berupa: a. Tiket PP pesawat Internasional dari Indonesia ke negara tujuan (Singapore, Malaysia, Thailand, Vietnam, Filipina) b. Transport darat (bis/kereta) local dari Semarang ke bandara Internasional (Jakarta/Jogjakarta kelas ekonomi/bisnis) 6. Kesempatan yang diberikan berupa mengikuti program internasional workcamp, seminar, workshop / training dan IYVS di luar negeri dengan negara tujuan ditentukan oleh Dejavato 9. ISTILAH ISTILAH PROGRAM DEJAVATO Workcamp Merupakan program sekelompok relawan asing dari beberapa macam negara dan Indonesia berusia sekitar tahun dengan jumlah antara 5 10 orang yang tinggal selama maksimal 2 minggu (15 hari) di suatu wilayah dengan melakukan kegiatan bakti sosial, pendidikan dan sosial. Kegiatan yang biasa dilakukan adalah melakukan pekerjaan fisik semacam renovasi dalam sekala kecil dan sedang (mengecat sekolah, memperbaiki perpustakaan, membuat rak buku dll). Kegiatan ini semacam KKN (Kuliah Kerja Nyata) dimana para relawan tersebut akan berbaur bersama masyarakat setempat. Bilateral Workcamp Merupakan program sekelompok relawan asing dari 1 negara asing dan Indonesia berusia sekitar tahun dengan jumlah antara orang yang tinggal selama maksimal 2 minggu (15 hari) di suatu wilayah dengan melakukan kegiatan bakti sosial, pendidikan dan sosial. Kegiatan yang biasa dilakukan adalah melakukan pekerjaan fisik semacam renovasi dalam sekala kecil dan sedang (mengecat sekolah, memperbaiki perpustakaan, membuat rak buku dll). Kegiatan ini semacam KKN (Kuliah Kerja Nyata) dimana para relawan tersebut akan berbaur bersama masyarakat setempat. Kegiatan bilateral ini biasanya dilaksankan antara relawan Indonesia dan Korea Selatan Mid Term Volunteer (MTV) Program relawan individu dimana relawan tersebut akan tinggal dalam jangka waktu tertentu antara minimal 1 bulan dan maksimal 6 bulan dan melakukan kegiatan di bidang sosial, budaya, pendidikan dan kesehatan.

7 Sebagian besar relawan yg ikut kegiatan ini melakukan kegiatan di bidang pendidikan berupa menjadi pendamping guru bahasa asing terutama bahasa Inggris (atau bahasa asing lainnya) di sekolah atau lembaga pendidikan non-formal. Periode tinggal volunteer tergantung dari permintaan volunteer yg bersangkutan Adapun peserta relawan ini bisa berasal dari negara Eropa, Amerika, Kanada, Australia, New Zealand, Jepang, Korea Selatan dll, dengan usia relawan antara tahun. Long Term Volunteer (LTV) Program relawan individu dimana relawan tersebut akan tinggal dalam jangka waktu minimal 6 bulan dan maksimal 12 bulan, dan melakukan kegiatan di bidang sosial, budaya, pendidikan dan kesehatan. Sebagian besar relawan yg ikut kegiatan ini melakukan kegiatan di bidang pendidikan berupa menjadi pendamping guru bahasa asing terutama bahasa Inggris (atau bahasa asing lainnya) di sekolah atau lembaga pendidikan non-formal. Periode tinggal volunteer tergantung dari permintaan volunteer yg bersangkutan. Adapun peserta relawan ini bisa berasal dari negara Eropa, Amerika, Kanada, Australia, New Zealand, Jepang, Korea Selatan dll, dengan usia relawan antara tahun. European Voluntary Service (EVS) Merupakan program khusus yang diselenggarakan oleh Komisi Eropa untuk mengirim para relawan remaja Eropa melakukan kegiatan kerelawanan di negara lain. Program ini diselenggarakan setahun sekali dimulai bulan September dan berakhir bulan Juni tahun berikutnya. Program ini berlangsung dalam periode 6 (enam) dan 9 (Sembilan) bulan. Adapun relawan yang dikirim khusus berasal dari negara-negara Eropa dan berusia antara tahun. Relawan yang dikirim biasanya maksimal 2 orang dan melakukan kegiatan di bidang sosial, budaya, pendidikan dan lingkungan. Program ini terselenggara atas kerjasama antara Komisi Eropa, ICYE (International Cultural Youth Exchange) berkantor pusat di Berlin dan Dejavato Foundation yang terpilih sebagai national partner di Indonesia. Ini merupakan program exchange dimana Dejavato bisa mengirimkan relawan Indonesia dengan biaya (tiket, akomodasi, asuransi, visa) semua ditanggung oleh Komisi Eropa Short Visit Program Program individu atau group dalam jangka waktu pendek, minimal 2 minggu dan maksimal 1 bulan diikuti oleh relawan dari berbagai macam negara. Kegiatan yang dilakukan lebih fokus di bidang pendidikan berupa pendampingan di sekolah, pondok pesantren, panti asuhan dll. Usia relawan antara tahun. Weltwearts Program ini khusus diselenggarakan juga oleh Pemerintah Jerman dalam hal ini Kementrian Kerjasama dan Perkembangan Jerman (BMZ) dengan ICJA Germany dengan mengirim relawan pria dan wanita Jerman berusia tahun untuk melakukan kegiatan kerelawanan di negara lain dalam jangka waktu 6 bulan sampai 12 bulan. Relawan melakukan kegiatan di bidang sosial, pendidikan dan lingkungan. Program ini khusus diselenggarkan bagi warganegara Jerman. IYVS (Indonesia Youth Volunteer Service) Merupakan program pengiriman remaja Indonesia usia sekolah (SMP SMA) dan mahasiswa untuk mengikuti kegiatan voluntary service, student exchange, cultural exchange ke luar negeri STePs Merupakan program volunteer individual yang diselenggarakan oleh anggota ICYE (International Cultural Youth Exchange) dimana relawan akan tinggal dan melakukan kegiatan minimal 2 minggu dan maksimal 16 minggu.

8 10. BIAYA ADMINISTRASI PROGRAM Program Member Aktif Member Pasif Volunteer Non Volunteer / Member Rupiah Workcamp di Indonesia EVS MTV LTV Workcamp di Luar Negeri Biaya administrasi ini dibayarkan oleh member / relawan kepada Dejavato yang mengikuti atau terpilih dalam program yang diselenggarakan baik di dalam maupun luar negeri. Biaya administrasi tersebut digunakan untuk : a. Penempatan program di Indonesia atau negara tujuan b. Departure Training / Orientasi dari Dejavato c. Dokumen yang berhubungan dengan program semacam surat undangan / invitation letter, surat sponsor, infosheet, infopack d. Pengiriman paket dokumen melalui pos dengan partner di dalam maupun luar negeri e. Akomodasi dan transportasi f. Contact person di Indonesia dan negara tujuan g. Kontribusi running cost Dejavato h. Kontribusi membership Dejavato ke CCIVS, NVDA, Alliance & ICYE 11. PENUTUP Dejavato Foundation berharap, dengan bergabungnya teman-teman relawan dalam aktivitas kami, diharapkan akan semakin mempromosikan dan menyebarkan semangat kerelawanan di Indonesia. Kami tunggu kontribusi dan masukan dari teman-teman semuanya. Bilamana ada informasi yang diperlukan silahkan langsung menghubungi kami melalui info@dejavato.or.id Terima kasih

Prosedur Mengikuti Program Dejavato

Prosedur Mengikuti Program Dejavato Prosedur Mengikuti Program Dejavato 2016-2017 Mid Long Term Volunteer Dejavato Foundation Jl. Bukit Panjangan Asri M-7 Semarang 50147 Jawa Tengah Tekp/fax : 024-76636091 E-mail: info@dejavato.or.id Web:
