BAB I PENDAHULUAN JUDUL PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN JUDUL PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN I.I. JUDUL PENELITIAN Evaluasi Geologi Untuk Menentukan Kelayakan Tambang di Lokasi Pertambangan Rakyat Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan, Provinsi Jawa Timur. I.II. LATAR BELAKANGAN PENELITIAN Pemanfaatan sumberdaya alam di Indonesia kian meningkat seiring dengan bertambahnya kebutuhan manusia di era milenium. Salah satu sumberdaya alam yang hingga saat ini masih terus dieksploitasi adalah dari sektor pertambangan. Pemanfaatan sektor pertambangan sangat menjanjikan dari sisi ekonomi, disisi lain keberadaan tambang juga menimbulkan efek negatif bagi lingkungan sekitarnya. Sebagaimana yang tercantum dalam amandemen Undang Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945 pasal 33 ayat 3 yang berbunyi Bumi dan air dan kekayaan alam yang terkandung didalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat (amandemen UUD 1945, DPR-RI). Hal ini menegaskan bahwa negara berhak mengatur dan mengelola sumberdaya alam yang terkandung di bumi Indonesia. Kabupaten Pacitan yang terletak di pesisir selatan Provinsi Jawa Timur memiliki berbagai macam potensi barang tambang (bahan galian). Hal ini sangat memungkinkan karena tatanan geologi Kabupaten Pacitan yang merupakan bagian dari Zona Pegunungan Selatan, dimana terdapat beberapa formasi batuan sebagai formasi pembawa barang tambang. Keberadaan usaha pertambangan di Kabupaten Pacitan telah berlangsung sejak zaman penjajahan belanda. Komoditas yang ditambang antara lain ; kelompok mineral non-logam (zeolit, bentonit, dll), kelompok mineral logam 1

2 (emas, seng, dll), dan juga bahan galian dari kelompok batuan (andesit, sirtu, tanah urug, dll). Kegiatan usaha pertambangan di Kabupacitan makin marak belakangan ini, masyarakat semakin paham tentang manfaat dan nilai ekonomi dari suatu komoditas tambang. Pelaku usaha tambang kini tidak hanya industri atau perusahaan yang memiliki modal besar, masyrakat sekitar juga berbondong bondong melakukan penggalian dengan alat alat sederhana. Kecamatan Punung terletak dibagian barat Kabupaten Pacitan, bagian utaranya berbatasan dengan wilayah administratif Kabupaten Wonogiri. Secara umum tatanan geologi di Kecamatan Punung terbagi atas dua jenis batuan, batuan sedimen karbonat yang terdapat dibagian selatan (berpotensi sebagai kawasan lindung karst), dan batuan sedimen klastik (vulkaniklastik) yang berada dibagian utaranya. Dari dua jenis batuan tersebut terdapat beberapa potensi bahan galian yang kini sudah di usahakan oleh masyarakat setempat (pertambangan rakyat) antara lain ; pasir batu (sirtu), tanah urug, tanah lempung, emas (primer), dan batubara muda/batu piro (lignit). Masih banyak pelaku usaha pertambangan di Kabupaten Pacitan yang belum memahami kaidah kaidah menambang yang baik dan benar. Sementara itu, adalah peran pemerintah Kabupaten Pacitan untuk mengatur, mengelola, dan mengawasi perizinan serta beban pungutan pajak dari setiap kegiatan pertambangan di wilayah administratifnya. Fungsi pengaturan oleh pemerintah daerah juga menyangkut pada pencegahan kerusakan lingkungan akibat usaha pertambangan. Dampak negatif dari usaha pertambangan yang tidak dikelola dengan baik antara lain ; perubahan topografi yang ekstrim, pencemaran air tanah, pencemaran tanah, serta rusaknya ekosistem biotik di sekitar daerah pertambangan. Kajian akademis dari sisi geologi mengenai kelayakan usaha tambang akan sangat membantu dalam fungsi kontrol terhadap kegiatan kegiatan pertambangan yang kini cukup sulit untuk dikendalikan. 2

3 I.III. PERUMUSAN MASALAH Evaluasi geologi untuk menentukan kelayakan tambang di Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan terhadap kegiatan eksisting (yang sudah ada dan masih berlangsung) pertambangan rakyat. Pertambangan rakyat seharusnya memberi manfaat ekonomi bagi masyrakat dan tidak merusak lingkungan akibat aktivasnya. Penentuan kelayakan tambang akan membantu dalam menciptakan paradigma baru bagi pertambangan rakyat di Kabupaten Pacitan khusunya Kecamatan Punung, yakni pertambangan yang legal, produktif dari segi ekonomi namun tetap berawawasan lingkungan. I.IV. MAKSUD DAN TUJUAN PENELITIAN Maksud dari penelitian ini adalah melakukan kegiatan evaluasi berbasis kondisi geologi setempat terhadap lokasi pertambangan rakyat di Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan, Provinsi Jawa Timur. Sedangkan penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menentukan tingkat kelayakan lokasi lokasi pertambangan rakyat di Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan, Provinsi Jawa Timur. I.V. MANFAAT PENELITIAN Setiap kegiatan penelitian ilmiah harus memiliki manfaat yang dapat berguna bagi masyarakat luas. Manfaat yang diharapkan dapat diperoleh dari penelitian ini antara lain, sebagai berikut ; 1. Mengetahui lokasi lokasi yang memiliki potensi bahan galian yang ekonomis dan berada pada zona layak tambang 2. Mengetahui faktor faktor yang mempengaruhi tingkat kelayakan suatu lokasi tambang rakyat. 3

4 I.VI. RUANG LINGKUP PENELITIAN Ruang lingkup penelitian mencakup pembatasan permasalahan yang akan dikaji, lokasi kegiatan penelitian, serta rencana waktu pelaksanaan penelitian. Pembatasan masalah dalam penelitian ini hanya pada yang terkait pada hal hal sebagai berikut ; 1. Kegiatan eksisting penambangan yang dilakukan oleh masyarakat di Kecamatan Punung Kabupaten Pacitan yang menggunakan alat alat sederhana (sesuai dengan ketentuan Wilayah Pertambangan Rakyat pada UU Minerba No. 4 Tahun 2009, Pasal 1 ayat 32) 2. Pengkajian pada sesumber geologi yang menghasilkan komoditas barang tambang tertentu di Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan 3. Analisa faktor bencana geologi yang sekitar lokasi tambang, yang mungkin dipicu oleh usaha pertambangan yang ada ataupun bedasarkan tingkat kerentanan bencana geologi wilayah Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan Lokasi penelitian terletak di Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan, Provinsi Jawa Timur. Kabupaten Pacitan secara geografis terletak di ujung barat daya wilayah Provinsi Jawa Timur dan berbatasan langsung dengan Kabupaten Ponorogo dan Kabupaten Wonogiri (Provinsi Jawa Tengah) di sebelah utara, Samudera Hindia di sebelah selatan, Kabupaten Wonogiri (Provinsi Jawa Tengah) di sebelah barat dan Kabupaten Trenggalek di sebelah timur. Letak geografis Kabupaten Pacitan membentang diantara 7,55-8,17 Lintang Selatan dan 110,55-111,25 Bujur Timur (lihat Gambar 1.1.). Kecamatan Punung terletak di bagian barat Kabupaten Pacitan, sebelah utaranya berbatasan dengan Kabupaten Wonogiri, sebelah barat berbatasan dengan Kecamatan Donorejo, sebelah selatan berbatasan dengan Kecamatan Pringkuku, dan sebelah timur berbatasan dengan Kecamatan Arjosari. Waktu penelitian yang direncanakan adalah selama enam bulan terhitung sejak bulan febuari 2013 dan diperkirakan akan selesai pada bulan juli

5 Perencanaan tahapan penelitian dan alokasi waktunya dapat dilihat lebih jelas pada Tabel 1.1. Tabel 1.1. Rencana jadwal penelitian Waktu Pelaksanaan 2013 Jenis Kegiatan Febuari Maret April Mei Juni Juli Studi Kepustakaan Perancangan Penelitian Pengambilan Data Lapangan Pengolahan Data Laboratorium Pengujian Hipotesa Pembuatan Laporan I.VII. KEASLIAN PENELITIAN Penelitian ini adalah asli dimana sepengetahuan peneliti belum pernah dilakukan Penelitian Evaluasi Geologi Untuk Menentukan Kelayakan Tambang di Lokasi Pertambangan Rakyat Kecamatan Punung, Kabupaten Pacitan, Provinsi Jawa Timur. Gambar 1.1. Peta lokasi kegiatan 5

BAB I PENDAHULUAN. curam, hanya beberapa tempat yang berupa dataran. Secara umum daerah Pacitan

BAB I PENDAHULUAN. curam, hanya beberapa tempat yang berupa dataran. Secara umum daerah Pacitan BAB I PENDAHULUAN I.1. LATAR BELAKANG Daerah Pacitan merupakan wilayah perbukitan dengan topografi tinggi dan curam, hanya beberapa tempat yang berupa dataran. Secara umum daerah Pacitan tersusun oleh
