BAB II DESKRIPSI LEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK KELAS IIB PEKANBARU. Saat ini Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIB Pekanbaru berada di

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II DESKRIPSI LEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK KELAS IIB PEKANBARU. Saat ini Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIB Pekanbaru berada di"

Transkripsi

1 BAB II DESKRIPSI LEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK KELAS IIB PEKANBARU A. Sejarah Lapas Saat ini Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIB Pekanbaru berada di bawah Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia Provinsi Riau. Lembaga Kemasyarakatan AnakKelas IIB Pekanbaru berlokasi di Jalan, Bindanak nomor 01, Kelurahan Tangkerang Utara, Kecamatan Bukit Raya, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau. Mulai didirikan pada Tahun 1981 dan mulai di fungsikan sebagai Lembaga Pemasyarakatan Anak Negara pada tahun1983. Pada tahun 1998 mengalami perubahan menjadi Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIB Pekanbaru berdasarkan surat dari sekretaris Jenderal Pemasyarakatan nomor: API tanggal 27 Oktober Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Anak Pekanbaru didirikan atas area seluas M 2 dan dengan luas bangunan M 2 dengan rincian panjang 85 M, lebar 80 M, tembok dengan tinggi 5 M dan tebal 0,3 M, luas bangunan kantor 305 M 2 dan luas bangunan hunian 695 M 2. Lembaga Pemasyarakatan Anak KelasIIB Pekanbaru memiliki kapasitas daya tamping sebanyak 192 orang dimana mempunyai dua blok hunian untuk pria dan wanita. Blok pria seluas 90 M 2 yang terdiri dari 14 kamar dan blok wanita seluas 54 M 2 yang terdiridari 6 kamar. Dalam melaksanakan kegiatan pemasyarakatan, Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIB Pekanbaru di dukung

2 oleh 68 orang pegawai yang terdiri dari 42 orang laki-laki dan 26 orang perempuan, dengan berbagai latar belakang pendidikan. Adapun Visi dan Misi Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIB Pekanbaru: Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIB Pekanbaru mempunyai visi yaitu memulihkan kesatuan hubungan hidup, kehidupan dan penghidupan warga binaan pemasyarakatan sebagai individu, anggota masyarakat dan Mahluk Tuhan Yang Maha Esa. Disamping itu, Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIBPekanbaru juga mempunyai misi yaitu: 1. Mewujudkan sistem perlakuan kreatif yang menumbuhkan rasa aman, nyaman dan layak anak. 2. Melaksanakan pelayanan pendidikan dan bimbingan untuk kepentingan terbaik bagi anak. 3. Membangun karakter dengan mengembangkan sikap ketaqwaan, kejujuran dan kesatuan. 4. Memberikan perlindungan dan pelayanan anak, pemenuhan hak-hak anak.

3 B. Struktur Organisasi Lapas Struktur organisasi Lembaga Pemasyarakatan Anak Kelas IIB Pekanbaru: 1. KEPALA KANTOR : MUKHTAR. Bc. IP, S.Ag,MH NIP: KASUBBAG TATA USAHA : H. Syamsir K., S.H., M.H NIP: KASI ADM. KAMTIB : Erpis Candra NIP: Ka. KPLP : Wiwid Feryanto, Amd. IP., S.H NIP: KASI BINADIK & GIATJA : M. Hasan, Amd. IP, S.Sos NIP: KAUR UMUM : Yusmailis NIP: KAUR KEPEG & KEU : Mulyani, S.H NIP: KASUBSI PELAPORAN & TATIB: Medianer Purba (Alm) NIP: KASUBSI KEGIATAN KERJA : Nuriman, S.Sos NIP: KASUBSI PERAWATAN (Konselor): Sunu Istiqomah Danu, S.Psi NIP: KASUBSI KEAMANAN : Ardison, S.H

4 NIP: KASUBSI REGISTRASI : Dimas Eka Putra, Amd. IP NIP: C. Kegiatan Pembiasaan/Pembinaan Adapun pembinaan terhadap warga binaan yang telah di lakukan adalah sebagai berikut: 1. Kegiatan Pembelajaran Kesetaraan Paket B / C. 2. Program Pelatihan Keterampilan (Life skill) a) Jahit Menjahit b) Beternak Bebek c) Reparasi Komputer d) Reparasi AC e) Salon Kecantikan f) Seni Tari g) Instruktur senam 3. Program Pembinaan Kesehatan, yaitu: a) Pelatihan Kader Kesehatan b) KIE tentang HIV dan AIDS c) Pelatihan TIM Juru Pengamat Jentik (Jumantik) d) Senam Kesegaran Jasmani 4. Program Pembinaan Mental Spiritual, yaitu: a) Taman Pendidikan Al-Qur an

5 b) Pesantren Kilat c) Pojok Curhat d) Kebaktian Gereja 5. Program Pembinaan Pengetahuan, antara lain: a) English in Practice (Praktis) b) Taman Bacaan Andiknas 1) Kegiatan Pembelajaran Kesetaraan Paket B / C. Kegiatan pelaksaan ujian paket C, telah di laksanakan pada bulan Oktober tahun 2012 yang di ikuti oleh lima orang anak didik yang kesemuanya di nyatakan lulus. Kegiatan ini berlangsung atas kerjasama yang telah di lakukan antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru.Sedangkan pada awal tahun 2012, telah di laksanakan ujian paket C yang di ikuti oleh empat Anak Didik yang kesemuanya di nyatakan lulus.sementara itu, untuk pembelajaran kesetaraan paket, telah di mulai pendataannya pada bulan Oktober yang lalu dan di rencanakan langsung selama enam bulan. 2) Program Pelatihan Keterampilan (life Skill) a) Jahit menjahit, di laksanakan atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Lembaga Pendidikan dan Keterampilan Eka Jaya. Pelatihan diikuti oleh 12 warga binaan wanita yang di mulai sejak tanggal Oktober 2012 yang lalu.

6 b) Beternak bebek, dilaksanakan atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan LPK Eka Jaya. Pelatihan diikuti oleh 11 Anak Didik dan berlangsung sejak tanggal Oktober 2012 yang lalu. c) Reparasi Komputer, terlaksana atas kerjasama Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru dengan menggandeng mitra dari Lembaga Kursus Komputer Acces Riau Indonesia. Diikuti oleh 10 orang Anak Didik dan berlangsung dari tanggal November d) Reparasi AC, dilaksanakan atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru dengan menggandeng mitra dari PKBM Insan Cendekia Pekanbaru selaku intruktur. Diikuti oleh 10 orang warga binaan, terdiri dari lima orang anak didik dan lima orang warga binaan wanita. Kegiatan ini berlangsung tanggal November e) Salon kecantikan, dilaksanakan atas kerjasama antar Laps Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru menggandeng mitra Lembaga Pendidikan dan Keterampilan Vidal Pekanbaru selaku instruktur. Diikuti oleh 10 warga binaan wanita. Kegiatan ini berlangsung tanggal November f) Seni tari, dilaksanakan atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru menggandeng mitra dari BI Production Pekanbaru selaku instruktur. Diikuti oleh 10

7 warga binaan wanita. Kegiatan ini telah berlangsung tanggal November g) Instruktur senam, dilaksanakan atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru dengan menggandeng mitra dari Sanggar Senam Pesona Pekanbaru selaku instruktur. Kegiatan ini telah berlangsung pada tanggal November ) Program Pembinaan Kesehatan, yakni: a) Pelatihan kader kesehatan, dilaksanakan atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Yayasan Siklus Pekanbaru selaku narasumber. Kegiatan ini diikuti oleh 20 warga binaan anak dan wanita. Kegiatan ini di buka oleh Kepala Devisi Pemasyarakatan Riau, berlangsung tanggal 20 April s/d 19 Mei b) Komunikasi Informasi dan Edukasi tentang HIVdan AIDS, dilaksanakan atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Puskesmas Senapelan Pekanbaru, RS Jiwa Tampan Pekanbaru dan Yayasan Siklus Pekanbaru. Narasumber terdiri dari dokter, perawat, aktivis kesehatan serta TIM AIDS Lapas Anak Pekanbaru. Kegiatan ini berlangsung dua kali dalam satu bulan. c) Pelatihan TIM Juru Jentik (Jumantik), terlaksana atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru selaku instruktur/pendampingan. Diikuti oleh 10 orang

8 wargabinaan wanita dan anak didik serta petugas. Berlangsung selama satu hari. d) Senam kesegaran jasmani, berlangsung setiap hari sabtu dan diikuti oleh seluruh wargabinaan wanita dan anak didik. 4) Program Pembinaan Mental Spiritual, yakni: a) Taman Pendidikan Al-Qur an, terselenggara berkat kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan kantor Kemenag Kota Pekanbaru. Diikuti oleh seluruh warga binaan anak dan wanita yang beragama Islam. Berlangsung tiga hari seminggu, yakni Selasa, Kamis dan Jum at. b) Pesantren Kilat, terselenggara berkat kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) Provinsi Riau selaku narasumber. Diikuti oleh seluruh warga binaan anak dan wanita yang beragama Islam. Berlangsung selama tiga hari di bulan Ramadhan 1433 H yang lalu. Acara pembukaan dihadiri langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Hukum dan HAM Riau, ibu Septina Primawati Rusli dan Kalapas Anak Kelas IIB Pekanbaru. c) Pojok Curhat, terselenggara atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan LSM Star PKBI Pekanbaru. Para konselor yang terlibat adalah Psikolog dan Konselor yang ada di Lapas Anak maupun LSM Star PKBI Pekanbaru. Dikuti oleh tahanan dan warga binaan anak,berlangsung setiap hari Rabu.

9 d) Kebaktian Gereja, terselenggara berkat kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan beberapa persekutuan gereja Pekanbaru. Diikuti oleh seluruh wargabinaan anak dan wanita yang beragama Nasrani, berlangsung setiap tiga hari dalam seminggu, yakni Senin, Rabu, dan Sabtu. 5) Program Pembinaan Pengetahuan, antara lain: a) English in Praktis, terselenggara atas kerjasama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Yayasan Pendar Pagi Riau. Selaku narasumber adalah Miss Katja. Diikuti oleh 20 orang warga binaan anak dan wanita,berlangsung setiap hari Selasa. b) Taman Bacaan Andikpas, terselenggara atas kerja sama antara Lapas Anak Kelas IIB Pekanbaru dengan Badan Perpustakaan dan Arsip wilayah Riau. Buka setiap hari Senin sampai Kamis pukul WIB.

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN A. Sejarah Singkat Lembaga Pemasyarakatan Secara formal sistem pemasyarakatan dicetuskan pada tanggal 5 juli 1953 oleh Dr. Suharjo, SH yaitu Menteri Kehakiman Republik
