STUDI PERBANDINGAN PENENTUAN NILAI KETIDAKRATAAN JALAN BERDASARKAN PENGAMATAN VISUAL DAN ALAT PARVID

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "STUDI PERBANDINGAN PENENTUAN NILAI KETIDAKRATAAN JALAN BERDASARKAN PENGAMATAN VISUAL DAN ALAT PARVID"

Transkripsi

1 STUDI PERBANDINGAN PENENTUAN NILAI KETIDAKRATAAN JALAN BERDASARKAN PENGAMATAN VISUAL DAN ALAT PARVID Doan Sinurat¹, Irwan Suranta Sembiring² ¹ Departemen Teknik Sipil, Universitas Sumatera Utara, Jl. Perpustakaan No. 1 Kampus USU Medan doansinurat@yahoo.com ² Staf Pengajar Departemen Teknik Sipil, Universitas Sumatera Utara, Jl. Perpustakaan No. 1 Kampus USU Medan irwan.sembiring@yahoo.com ABSTRAK Ketidakrataan jalan (Road Roughness) merupakan parameter kondisi yang paling banyak digunakan dalam mengevaluasi perkerasan jalan. Survei kondisi permukaan jalan dengan alat Roughmeter NAASRA menghasilkan nilai ketidakrataan jalan (IRI) per segmen dalam satu ruas jalan. Terdapat masalah karena hasil data keluaran adalah akumulasi, maksudnya adalah hasilnya rata- rata per segmen, jadi terdapat perbedaan antara data keluaran dari alat dengan kenyataan di lapangan sehingga menimbulkan pemeliharaan jalan yang tidak tepat sasaran. Metode visual () sering digunakan untuk menghitung kerusakan jalan dengan cara subjektif, terdapat juga kelemahan karena nilai yang didapatkan berupa subjektif dan dapat berbeda- beda karena faktor manusiawi. Penelitian dilakukan dengan menggunakan dua metode yaitu menggunakan Surface Distress Index () dan International Roughness Index (IRI). Nilai didapat berdasarkan survei pengamatan visual kondisi perkerasan di lapangan. Nilai IRI diambil dengan menggunakan alat PARVID (Positioning Accurated Roughness with Video) menggunakan Roughometer NAASRA sebagai alat pengukur ketidakrataan jalan di lapangan. Dari hasil kedua parameter ini didapatkan suatu persamaan korelasi. Hasil penelitian yaitu didapat empat persamaan korelasi dan yang memiliki Nilai R2 paling besar adalah ruas jalan Sp.Sitonggor- Bts.Tobasa dengan persamaan dari kedua parameter ini adalah IRI = dengan R2 =,825. Nilai R2 menunjukkan bahwa kedua parameter ini berkorelasi paling kuat. Kata Kunci : PARVID (Positioning Accurated Roughness with Video), Surface Distress Index (), International Roughness Index (IRI) ABSTRACT Unevenness of the road (Road Roughness) is a condition that most of the parameters used in evaluating pavement. Visual methods () is often used to calculate the damage subjective manner, there is also a weakness because the values obtained in the form of subjective and can vary due to the human factor. This study was conducted by comparing two road survey methods: using the Surface Distress Index () and the International Roughness Index (IRI). values obtained by visual observation survey of pavement conditions, while IRI values taken by using PARVID (Positioning accurated Roughness with Video) a NAASRA Roughometer. From the results of these two parameters is obtained a correlation equation.

2 This study conducted at Sumatera Utara Province road with four sample roads ie ; 1. Setia Budi road ( Flamboyan intersection to.jamin Ginting intersection), about 2.24km 2..Ngumban Surbakti Intersection to Gatot Subroto Intersection, about 7.42km 3.Sitonggor Intersection to Tobasa road,about 3.87km and 4. City of Indrapura to Kuala Tanjung intersection, about The greatest correlation result (.825) between IRI and shows at road-bts.tobasa Sp.Sitonggor with equations IRI = Key Words: PARVID (Positioning Accurated Roughness with Video), Surface Distress Index (), International Roughness Index (IRI) 1. Pendahuluan Jalan adalah merupakan prasarana yang digunakan untuk memindahkan orang atau barang dari satu tempat ke tempat lain dengan hasil akhir yang dikehendaki adalah cepat, aman dan nyaman sehingga secara fungsi, jalan tidak mempunyai batas antar negara, provinsi ataupun kabupaten. Saat ini konstruksi perkerasan jalan tidak saja dituntut untuk melayani perkembangan lalu lintas dan beban kendaraan yang tinggi, tetapi juga dapat memperhatikan kenyamanan.(sukirman,1999) Pemeliharaan jalan rutin maupun berkala perlu dilakukan untuk mempertahankan keamanan dan kenyamanan jalan bagi pengguna dan menjaga daya tahan/keawetan sampai umur rencana. Survei kondisi perkerasan perlu dilakukan secara periodik baik struktural maupun non-struktural untuk mengetahui tingkat pelayanan jalan yang ada (Suwardo & Sugiharto, 24). Salah satu tujuan pemeriksaan kondisi perkerasan antara lain untuk mengetahui ketidakrataan permukaan jalan ( road roughness). Ketidakrataan jalan (Road Roughness) merupakan parameter kondisi yang paling banyak digunakan dalam mengevaluasi perkerasan jalan karena data ketidakrataan jalan relatif mudah untuk diperoleh, obyektif, dan berkorelasi baik dengan biaya operasional kendaraan, serta merupakan parameter kondisi yang paling relevan dalam pengukuran perilaku fungsional jalan dalam waktu jangka panjang (Robert.J.D, 1999). 2. Metodologi Penelitian 2.1. Metode Surface Distress index () (Surface Distress Index) adalah sistem penilaian kondisi perkerasan jalan berdasarkan dengan pengamatan visual dan dapat digunakan sebagai acuan dalam usaha pemeliharaan. Dalam pelaksanaan metode di lapangan maka ruas jalan yang akan disurvei harus dibagi ke dalam segmen-segmen. Penulis mengambil panjang tiap segmen adalah 1 m. Tabel 1: Klasifikasi Tabel KONDISI JALAN BAIK < 5 SEDANG 5 1 RUSAK RINGAN 1 15 RUSAK BERAT > 15 Sumber : Mulyono (27)

3 2.2. Metode International Roughness Index (IRI) International Roughness Index (IRI) atau ketidakrataan permukaan jalan dikembangkan oleh Bank Dunia pada tahun 198an. IRI digunakan untuk menggambarkan suatu profil memanjang dari suatu jalan dan digunakan sebagai standar ketidakrataan permukaan jalan. Satuan yang biasa direkomendasikan adalah meter per kilometer (m/km).pengukuran IRI didasarkan pada perbandingan akumulasi pergerakan suspensi kendaraan standar ( dalam mm, inchi, dll ) dengan jarak yang ditempuh oleh kendaraan selama pengukuran berlangsung ( dalam m, km, dll ). Untuk mengetahui tingkat kerataan permukaan jalan dapat dilakukan pengukuran dengan menggunakan berbagai cara /metode yang telah direkomendasikan oleh Bina Marga maupun AASHTO. Metode pengukuran kerataan jalan yang dikenal pada umumnya antara lain metode NAASRA (SNI ). Metode lain yang dapat digunakan untuk pengukuran dan analisis kerataan perkerasan adalah Rolling Straight Edge, Slope Profilometer (AASHTO Road Test), CHLOE Profilometer, dan Roughometer. Tabel 2 : Klasifikasi Tabel IRI Category IRI Surface Type Legend 1 < 4 Sealed Very Good Sealed Good Fair Sealed Fair Poor Sealed Poor Bad Sealed Bad 6 >= 2 Sealed Very bad 7 Any Unsealed Unsealed Sumber : Sukirman (1999) 3. Data dan Survei Data Nilai Ketidakrataan Permukaan Perkerasan Jalan/Nilai IRI Dalam pengambilan nilai ketidakrataan permukaan perkerasan jalan/nilai IRI (International Roughness Index) maka digunakan alat roughometer NAASRA yang dikombinasikan dengan peralatan lainnya yang disebut dengan PARVID (Positioning Accurated Roughness with Video). Penelitian berkenaan dengan studi perbandingan penentuan nilai ketidakrataan ini dilakukan pada ruas jalan provinsi yaitu : 1. Jln. Setia Budi (Sp.Jln.Flamboyan- Sp.Jln.J.Ginting) (2.24km) 2. Jln. Simp.Ngumban Surbakti- Simp.Gatot Subroto (7.42km) 3. Jln. Simp.Sitonggor- Tobasa (3.87km) 4. Jln. Indrapura- Kuala Tanjung (15.99km) Ke 4 ruas ini mewakili jalan dengan volume yang tinggi yaitu ruas Jln. Setia Budi (Sp.Jln.Flamboyan- Sp.Jln.J.Ginting) dan Jln. Simp.Ngumban Surbakti- Simp.Gatot Subroto serta volume yang rendah yaitu Jln. Simp.Sitonggor- Tobasa dan Jln. Indrapura- Kuala Tanjung. Berikut ini adalah keterangan data nilai IRI yang telah diukur. Jl.Setia Budi (SP.Jl.Flamboyan- Sp. Jl.J.Ginting) Memiliki panjang jalan 2.24 km dan dibagi ke dalam 23 segmen jalan. Jl.Sp.Ngumban Surbakti -.Gatot Subroto Memiliki panjang jalan 7.42 km dan dibagi ke dalam 75 segmen jalan.

4 Sp.Sitonggor-Bts.Tobasa Memiliki panjang jalan 3.87 km dan dibagi ke dalam 39 segmen jalan. Indrapura (Junction)-Kuala Tanjung Memiliki panjang jalan km dan dibagi ke dalam 16 segmen jalan. Analisa Data Dengan Metode Surface Distress Index () Dalam menentukan nilai suatu segmen jalan, harus diketahui faktor faktor kerusakan yang berpengaruh terhadap nilai tersebut. Adapun faktor kerusakan yang berpengaruh adalah retak- retak (cracking), bleeding, depression, edge cracking, longitudinal and transverse cracking, patching and utility cut patching, polished aggregate, potholes,, rutting, shoving, slippage cracking, swell, weathering and ravelling. Dari hasil pengamatan tersebut, maka di dapat nilai dari tiap jenis kerusakan yang diidentifikasi, sehingga untuk menentukan penilaian kondisi jalan didapat dengan cara menjumlahkan seluruh nilai kerusakan perkerasan yang terjadi dengan bobot yang sudah ditentukan, dan kemudian akan didapat nilai. Contoh menghitung dapat kita lihat pada tabel 3 dibawah. Tabel 3 :Contoh menghitung No. Tipe Kerusakan Bobot Survai Perhitungan Jumlah 1 % Luasan retak % 2 x % Luasan dengan retak lebar 2 < 1 % 5 x Jumlah lubang ( no/1m ) 3 < 1 5 x Kondisi Permukaan - Ravelling 5 Ravelling Fatty/normal - 5 Kedalaman Alur (mm) 5 5 mm 5 x % bekas lubang % 2 x 3 6 Sumber : Hasil Analisis = Analisis Dari data-data IRI dan didapat suatu persamaan korelasi. Analisa persamaan korelasi dilakukan dengan menggunakan beberapa kemungkinan persamaan yaitu linear, logaritma, kuadratik dan eksponensial. Namun hasil yang paling memberikan nilai R2 yang paling besar adalah persamaan korelasi linear.

5 3 2 IRI 1 IRI= R² = Gambar 2. Korelasi antara IRI dan 3 2 IRI 1 IRI = R² = Gambar 3. Korelasi antara IRI dan IRI 2 1 IRI = R² = Gambar 4. Korelasi antara IRI dan

6 IRI IRI= R² = Gambar 5. Korelasi antara IRI dan 5. KESIMPULAN 1. Nilai rata-rata kondisi permukaan jalan yang didasarkan atas pengamatan visual melalui metode (Surface Distress Index) serta artinya untuk tiap ruas jalan yang diamati adalah : Jl.Setia Budi (Sp.Jl.Flamboyan- Sp. Jl.J.Ginting), rata-rata = 28.4, termasuk ke dalam kategori BAIK. Jl.Sp.Ngumban Surbakti -.Gatot Subroto, rata-rata = 34.3, termasuk ke dalam kategori BAIK. Sp.Sitonggor-Bts.Tobasa, rata-rata = 73.5, termasuk ke dalam kategori SEDANG. Indrapura (Junction)- Kuala Tanjung, rata-rata = 38.6, termasuk ke dalam kategori BAIK. 2. Nilai rata-rata ketidakrataan permukaan jalan yang diukur dengan alat Nassra melalui metode IRI (International Roughness Index) untuk tiap ruas jalan adalah : Jl.Setia Budi (Sp.Jl.Flamboyan- Sp. Jl.J.Ginting), IRI rata-rata = 4.85,termasuk ke dalam kategori SEDANG. Jl.Sp.Ngumban Surbakti -.Gatot Subroto, IRI rata-rata = 6.57,termasuk ke dalam kategori SEDANG. Sp.Sitonggor- Bts.Tobasa, IRI rata-rata = 19.73,termasuk ke dalam kategori RUSAK BERAT. Indrapura (Junction)- Kuala Tanjung, IRI rata-rata = 7.5,termasuk ke dalam kategori SEDANG. 3. Dari hasil nilai dan nilai IRI maka didapat sebuah persamaan korelasi yang membandingkan hasil dari pengamatan visual dan alat PARVID. Persamaan korelasi untuk setiap ruas jalan adalah : Jl.Setia Budi (Sp.Jl.Flamboyan- Sp. Jl.J.Ginting) IRI = ; R² =.86 Jl.Sp.Ngumban Surbakti -.Gatot Subroto IRI = ; R² =.248

7 Sp.Sitonggor- Bts.Tobasa IRI = ; R² =.825 Indrapura (Junction)- Kuala Tanjung IRI = ; R² = Perlu dilakukan suatu studi lebih lanjut untuk dapat mengetahui trend dari penambahan nilai IRI dari tiap seksi jalan (per 1) meter, agar dapat digunakan sebagai data awal dalam menentukan program pemeliharaan serta prakiraan dana pemeliharaan serta konskwensi penundaaan pemeliharaan terhadap kondisi jaringan jalan yang ada. Hal ini tentunya dapat membantu para pengambil keputusan dalam hal menetapkan strategi pembiayaan pemeliharan jalan yangpaling optimal. 5. Perlu kajian yang lebih lanjut berkenaan dengan efektifitas pada frekwensi pembacaan nilai IRI yang didapatkan pada batang Nassra, untuk mengukur sensitifitas alat terhadap berbagai ragam jenis kerusakan pada permukaan jalan. 6. DAFTAR PUSTAKA Mulyono, A. T., 27. Model Monitoring dan Evaluasi Pemberlakuan Standard Mutu Perkerasan Jalan Berbasis Pendekatan Sistemik, Semarang. Roberts, J. D & Martin, T. C., Recommendations for Monitoring Pavement Performance, ARRB, Australia. Sukirman, S., Perkerasan Lentur Jalan Raya, Penerbit Nova, Bandung. Suwardo dan Sugiharto, 24. Tingkat kerataan jalan berdasarkan alat Rolling Straight Edge untuk mengestimasi pelayanan jalan, Universitas Gajah Mada, Yogyakarta.

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai batas antar negara, provinsi ataupun kabupaten. memperhatikan kenyamanan.(sukirman,1999)

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai batas antar negara, provinsi ataupun kabupaten. memperhatikan kenyamanan.(sukirman,1999) BAB I PENDAHULUAN I.1 Umum Jalan adalah merupakan prasarana yang digunakan untuk memindahkan orang atau barang dari satu tempat ke tempat lain dengan hasil akhir yang dikehendaki adalah cepat, aman dan
