Pelatihan Hidroponik. Bersama. Hydroponic Farm 100% Pesticide-Free

dokumen-dokumen yang mirip
Hidroponik Untuk Pemula. Feri Ferdinan

1. Pengertian Hidroponik. 2. Sejarah Hidroponik

Baiklah sekarang saya lanjut mengenai cara menanam secara hidroponik.

Click for the next show

Disebut Hidroponik, apabila menggunakan air bersih dan nutrisi sebagai media tanam

BAHAN DAN METODE. Tempat dan Waktu

Setelah mengikuti mata kuliah Hortikultura ini diharapkan mahasiswa memahami konsep Sistem Budidaya Hidroponik

I. PENDAHULUAN. Kailan (Brassica oleraceae var achepala) atau kale merupakan sayuran yang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

PERBANDINGAN PERTUMBUHAN TANAMAN SELADA HIJAU (Lactuca sativa) DENGAN SISTEM HIDROPONIK NFT PERLAKUAN KONSENTRASI TUGAS AKHIR

PEMBAHASAN. Budidaya Bayam Secara Hidroponik

Teknologi Budidaya Tanaman Sayuran Secara Vertikultur

BAHAN DAN METODE PENELITIAN

PENDAHULUAN ROMMY ANDHIKA LAKSONO

III. TATA CARA PENELITIAN

BUDI DAYA. Kelas VII SMP/MTs. Semester I

LEMBAR SOAL PRAKARYA 1

BAB I PENDAHULUAN. Hidroponik merupakan salah satu bagian dari hydro-culture. Metode

PEMBAHASAN. Proses Produksi

II. TINJAUAN PUSTAKA. Hidroponik adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan tentang cara

PANDUAN LENGKAP MENANAM TOMAT HIDROPONIK

Cara Sukses Menanam dan Budidaya Cabe Dalam Polybag

Lingkungan dan Media tanam hidroponik ROMMY A LAKSONO

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan pada bulan Mei 2015 Juni 2015 di Laboratorium

II. TINJAUAN PUSTAKA. Setiap jenis sayuran memiliki karakteristik dan manfaat kandungan gizinya

BAB I I. PENDAHULUAN

MANAJEMEN TANAMAN PAPRIKA

WORKSHOP HIDROPONIK. Ir. Karno, M.Appl.Sc., Ph.D. (Prodi S1 Agroekoteknologi)

BAHAN DAN METODE PENELITIAN. aquades, larutan hara hidroponik standart AB Mix (KNO 3, Ca(NO 3 ) 2,K 2 SO 4,

METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juli sampai dengan September 2015 di

BAB I PENDAHULUAN. Hidroponik adalah budidaya menanam dengan memanfaatkan air tanpa

BAB IV. PRAKTEK PEMBIBITAN DAN TRANSPLANTING

TINJAUAN PUSTAKA. menerima nutrisi yang seimbang. Tanaman tersebut lebih sehat karena menghabiskan

I. TATA CARA PENELITIAN. A. Tempat dan waktu penelitian Penelitian ini dilaksanakan bulan Januari - Maret Penelitian

BAB 2. KERANGKA TEORITIS

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

TINJAUAN PUSTAKA. Bayam

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Agustus sampai September 2015 di

I. TATA CARA PENELITIAN. Muhammadiyah Yogyakarta di Desa Tamantirto, Kecamatan Kasihan, Kabupaten

I. PENDAHULUAN. inflasi, substitusi impor dan memenuhi permintaan dalam negeri (Direktorat Jendral

II. TINJAUAN PUSTAKA. dikembangkan di Indonesia karena kecocokkan terhadap iklim, cuaca, dan

III. METODE PENELITIAN. A. Waktu dan Tempat Penelitian

TATA CARA PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian. Muhammadiyah Yogyakarta di Desa Tamantirto, Kecamatan Kasihan, Kabupaten

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April sampai Juli 2015 di Laboratorium

BUDIDAYA GREEN BUTTERHEAD (Lactuca sativa var. capitata L.) SECARA HIDROPONIK SISTEM NFT DENGAN MEDIA TANAM ROCKWOOL

Peluang Usaha Budidaya Cabai?

II. TINJAUAN PUSTAKA. media tanamnya. Budidaya tanaman dengan hidroponik memiliki banyak

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. merupakan negara yang sangat mendukung untuk pengembangan agribisnis

TATA CARA PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian. B. Alat dan Bahan Peneltian

METODE PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu penelitian

Cara Menanam Tomat Dalam Polybag

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada bulan Agustus-September 2014 di Laboratorium

BAB II HIDROPONIK NFT

Cara Menanam Cabe di Polybag

HASIL DAN PEMBAHASAN

EFEKTIFITAS PUPUK ORGANIK AIR CUCIAN BERAS TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN SAWI HIJAU (Brassica juncea L) Rahman Hairuddin

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TINJAUAN PUSTAKA. A. Limbah Cair Industri Tempe. pada suatu saat dan tempat tertentu tidak dikehendaki lingkungan karna tidak

TINJAUAN PUSTAKA Bayam Hidroponik

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei sampai Juni 2014 di Greenhouse

3 CARA PRAKTIS BERKEBUN DI RUMAH

BAB I PENDAHULUAN. tanaman di dalam larutan hara yang menyediakan semua unsur unsur hara yang

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan jenis penelitian eksperimental menggunakan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Gayatri Anggi, 2013

Bercocok Tanam Tomat dalam Pot/Polybag Oleh: Muhamad Ichsanudin (Produk Spesialis Terong dan Tomat PT EWINDO)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PELAKSANAAN KEGIATAN MAGANG

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Daya dan Alat Mesin Pertanian, Jurusan

III. TATA CARA PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian. Penelitian ini akan dilakukan bulan Juli sampai Agustus 2015 di Green House dan

Menanam Sayuran Dengan Teknik Vertikultur

BAB I PENDAHULUAN. kawasan industri, perumahan dan gedung- gedung. perkebunan dapat meningkatkan penghasilan penduduk. Apabila ditinjau dari

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

II. TINJAUAN PUSTAKA. Sawi termasuk ke dalam famili Crucifera (Brassicaceae) dengan nama


2 Penggunaan Pestisida kimia sintetis adalah salah satu faktor menurunya kesuburan tanah, selain itu berkurangnya lahan pertanian dalam produksi akiba

HIDROPONIK, AEROPONIK, VERTIKULTUR DAN TABULAMPOT (BUDIDAYA TANAMAN NON KONVENSIONAL) 3 SKS (2-1)

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. hidroponik yang ada yaitu sistem air mengalir (Nutrient Film Technique). Konsep

Nur Rahmah Fithriyah

TEKNIK BERCOCOK TANAM

LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

II. TINJAUAN PUSTAKA. Hidroponik berarti melakukan budidaya tanaman tanpa media tanah. Dalam

BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN

HIDROPONIK, AEROPONIK, VERTIKULTUR DAN TABULAMPOT (BUDIDAYA TANAMAN NON KONVENSIONAL) 3 SKS (2-1)

TINJAUAN PUSTAKA Parung Farm Hidroponik

PERTUMBUHAN TANAMAN Anthurium plowmanii PADA MEDIA ARANG SEKAM DAN COCOPEAT DENGAN PEMBERIAN STARBIO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

METODELOGI PENELITIAN. Penelitian ini akan dilaksanakan pada bulan November 2014 Januari 2015 di

PEMANFAATAN LAHAN SEMPIT DENGAN SISTEM BUDIDAYA AQUAPONIK

LAPORAN TUGAS AKHIR. BUDIDAYA SELADA KEPALA MERAH (Lactuca sativa var. Capitata) SECARA HIDROPONIK NFT DENGAN MEDIA ORGANIK DAN AN-ORGANIK

BAB I PENDAHULUAN. berbagai jenis substrat. Substrat yang umum dapat ditumbuhi lumut adalah pada

PROFIL PERUSAHAAN Sejarah Parung Farm Letak Geografis dan Iklim

Bab II MINERAL NUTRISI HIDROPONNIK NFT UNTUK TUMBUHAN TOMAT

II. TINJAUAN PUSTAKA. Pak Choi adalah salah satu tanaman hortikultura yang termasuk dalam famili

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I Pendahuluan. tropis sehingga tanahnya sangat subur dan cocok untuk pertanian dan. meningkatkan hasil-hasil pertanian serta perkebunan.

III. METODE PENELITIAN. Medan Area yang berlokasi di jalan kolam No.1 Medan Estate, Kecamatan Percut

ffiwq bio.unsoed.ac.id

Transkripsi:

Pelatihan Hidroponik Bersama Hydroponic Farm 100% Pesticide-Free

Apakah yang di maksud dengan menanam dengan cara Hidroponik? Hidroponik adalah budidaya menanam dengan memanfaatkan air tanpa menggunakan tanah, dengan menekankan pada pemenuhan kebutuhan nutrisi bagi tanaman

Mengapa Hidroponik? Dengan kemajuan zaman dan ilmu pengetahuan, masyarakat menjadi lebih mengerti dan peduli dengan masalah lingkungan hidup dan kesehatan, sehingga menjadi penting bagi masyarakat untuk memilih jenis makanan sehat yang baik untuk di konsumsi. Beberapa sayuran yang kami temukan di pasar-pasar kebanyakan ditanam di tanah yang telah tercemar logam berat atau limbah, dan menggunakan pestisida untuk membasmi hama yang memakan sayuran tersebut. Sebenarnya ada batasan maksimum kandungan pestisida yang di perbolehkan dalam sayuran yang masih aman untuk dikonsumsi manusia, namun terkadang karena kurangnya edukasi /pengetahuan dari para petani dalam penggunaan pestisida tersebut, sering kali mereka menggunakan pestisida berlebih, melampaui batas aman dosis yang boleh digunakan. Oleh Karena itu kami mengembangkan sistem menanam hidroponik untuk menghasilkan sayuran yang benar-benar TANPA PESTISIDA untuk konsumsi masyarakat yang makin peduli terhadap kesehatan tubuh.

Keunggulan sistem Hidroponik Tanaman menjadi lebih bersih karena tidak menyentuh tanah. Bebas dari pencemaran logam berat / limbah yang berasal dari tanah, yang dapat mempengaruhi mutu tanaman Pertumbuhan menjadi lebih cepat karena takaran nutrisi yang pas sesuai kebutuhan tanaman tersebut Penggunaan air yang lebih effisien karena tidak ada ada air yang terbuang Tidak terlalu terpengaruh dengan cuaca Resiko terserang hama lebih kecil, sehingga TIDAK memerlukan Pestisida untuk membasmi hama.

Contoh pertanian Hidroponik Hidroponik mengunakan greenhouse Hidroponik indoor dengan menggunakan LED

Kekurangan sistem Hidroponik Diperlukan modal yang lebih besar untuk peralatan hidroponik, seperti Green House, Grow Bed, Pompa, dan lain-lain Membutuhkan ketelitian ekstra dalam mengontrol kadar nutrisi dan PH air Membutuhkan kreatifitas dan keterampilan untuk membangun sebuah sistem hidroponik

Contoh tanaman Hidroponik Sayuran Sawi ( Caisim, PokCoy, Samhong ) Kangkung, Bayam, Kailan Selada (ButterHead, Iceberg lettuce) Tomat, ketimun Cabe Terong dll.

Apakah Hidroponik = Organik? Hidroponik belum tentu organik, karena hidroponik masih menggunakan nutrisi buatan pabrik yang kandungan nya mirip seperti vitamin yang kita minum, contoh: kalsium, pospat, kalium, zat besi, mangan, dll Hidroponik bisa saja menjadi organik jika menggunakan nutrisi yang alami, contoh dari kotoran ikan, disebut juga Aquaponik

Contoh Aquaponik

Kelebihan sayuran Hidroponik Sayuran Bebas dari Pestisida Tanaman menjadi lebih bersih karena tidak menyentuh tanah Sayuran Lebih Renyah Sayuran Hidroponik lebih segar dan tahan lebih lama, karena di panen berikut rockwool dan akar nya, sehingga tanaman masih dalam keadaan hidup walau sudah di panen.

Penampakan sayuran hidroponik

Dasar cara penanaman Hidroponik Pada prinsipnya, dalam hidroponik kita harus menjaga kecukupan materi yang dibutuhkan oleh tanaman supaya dapat tumbuh dengan baik, materi tersebut adalah : 1. Air 2. Nutrisi 3. Oksigen 4. Cahaya Matahari 5. Suhu 6. Kelembaban

Macam-macam sistem Hidroponik Sistem Sumbu ( Wick ) Sistem Tetes ( Drip ) Sistem NFT ( Nutrient Film Technique ) Sistem Rakit Apung ( Deep Water Culture ) Sistem Aeroponik

Sistem Wick / Sumbu Wick system ini salah satu system hidroponik yang paling sederhana sekali dan biasanya dipakai oleh kalangan pemula. Sistem ini tergolong pasif, sebab tak ada partpart yang bergerak. Nutrisi mengalir ke dalam media pertumbuhan dari dalam wadah memakai sejenis sumbu.

Kelebihan sistem sumbu: Sistem Wick / Sumbu Sederhana, Mudah dibuat, dan Murah Kekurangan sistem sumbu: Hasil nya tidak bisa sebaik sistem lain nya, karena air diam di tempat manyebabkan tanaman kurang oksigen

Sistem Drip / Tetes Pompa meneteskan nutrisi ke masing-masing tanaman, kemudian nutrisi masuk kembali ke bak penampungan. Biasanya di gunakan di Tanaman yang lebih besar seperti Cabe, Tomat, Timun, Melon dan lain lain.

Kelebihan Sistem Drip: Irit Air dan Nutrisi (tidak banyak yang terbuang) Sistem Drip / Tetes Kekurangan Sistem Drip: Selang harus sering di cek aliran nya takut tersumbat karena nutrisi yang menjadi kerak

Sistem NFT (Nutrient Film Technique) Mengalirkan Air Nutrisi yang melewati Akar tanaman, sehingga tanaman tercukupi nutrisi dan oksigen.

Sistem NFT (Nutrient Film Technique) Kelebihan sistem NFT: tanaman tercukupi nutrisi dan oksigen nya karena air mengalir terus menerus Kekurangan sistem NFT: jika mati listrik dalam jangka waktu lama tanaman bisa mati kekeringan karena posisi talang yang miring sehingga air tidak dapat tertahan di talang.

Sistem Rakit Apung ( Deep Water Culture) Tanaman mengapung di atas air nutrisi yang di berikan oksigen dari pompa atau aerator gelembung oksigen. Kalau kadar oksigen berkurang dapat menyebabkan akar busuk.

Sistem Rakit Apung ( Deep Water Culture) Kelebihan sistem Rakit Apung (DWC): Tidak takut tanaman kekeringan karena mati listrik dalam waktu yang lama Kekurangan sistem Rakit Apung (DWC): Lebih boros air Harus mempunyai aerator gelembung oksigen. Sebab jika kadar oksigen berkurang dapat menyebabkan akar busuk

Sistem Aeroponik Air Nutrisi disemprotkan berbentuk kabut langsung ke akar, jadi akar tanaman lebih mudah menyerap larutan nutrisi yang banyak mengandung oksigen

Sistem Aeroponik Kelebihan sistem Aeroponik: Tananam mendapat supply oksigen yang cukup Tidak ada nutrisi yang terbuang Kekurangan sistem Aeroponik: Sangat bergantung listrik Harus melakukan pengecekan rutin terhadap Mist Nozzle, jangan sampai tersumbat.

Media Tanam Selain Air, tanaman juga butuh media tempat dia tumbuh. Jenis dan sifat media tanam yang biasa di pakai di hidroponik: Sekam bakar : Berasal dari kulit padi, murah, dapat di gunakan berulang-ulang, mengandung karbon, oksigen, karbohidrat, hidrogen, & silika, mirip dengan tanah Cocopeat : Berasal dari sabut kelapa, daya serap air yang tinggi, juga oksigen Rockwool: terbuat dari kombinasi batuan yang di lelehkan sehingga menyerupai lava yang kemudian berubah bentuk menjadi serat. Mudah di potong sesuai kebutuhan, dan akar mudah tumbuh. Hydroton (Expanded Clay): Lempung yang di panaskan, PH nya stabil, dapat di gunakan berulang, banyak oksigen, cocok untuk tanaman berbatang besar.

Langkah Menanam Hidroponik 1)Penyemaian Bibit 2) Pemindahan dari tempat semai ke sistem Hidroponik 3) Pemeliharaan dan pengaturan nutrisi dalam air 4) Panen

Penyemaian Bibit Potong Rockwool ukuran sekitar 3 x 3 x 3 cm Basahkan Rockwool dengan air secukupnya Buat Lubang kecil pada tengah rockwool Masukan benih kedalam lubang rockwool Taruh di tempat yang tidak kena cahaya matahari Sekitar 2 hari akan muncul daun, setelah muncul daun harus segera dipindahkan ke tempat yang terkena sinar matahari

Persiapan tempat hidroponik dengan sistem sumbu Dapat menggunakan botol bekas dibelah 2 Dapat mengunakan ember container yang atas nya di beri lubang untuk net pot Untuk hasil yang lebih baik air di container diberikan oksigen aerator / Pump aquarium

Pemindahan semai ke sistem Setelah berumur sekitar 10-14 hari, tanaman yang telah memiliki daun lengkap dapat dipindahkan ke dalam sistem hidroponik dengan menggunakan Netpot

Setiap hari harus menambahkan air kedalam bak penampungan air nutrisi Kadar Nutrisi dalam air dapat di ukur dengan menggunakan TDS meter dan di tambahkan nutrisinya jika kurang Pastikan tanaman mendapatkan sinar matahari yang cukup dan Jaga kebersihkan sekitar tanaman untuk menghindari terserang hama Pemeliharaan

Daftar PPM Nutrisi Hidroponik