PENGARUH METODE BELAJAR AKTIF TEAM QUIZ

dokumen-dokumen yang mirip
HASIL BELAJAR BIOLOGI DITINJAU DARI BAHASA PENGANTAR DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA KELAS X IMERSI SMA NEGERI 4 SURAKARTA

HASIL BELAJAR BIOLOGI MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN AKTIF QUESTION STUDENT HAVE

HASIL BELAJAR BIOLOGI DITINJAU DARI METODE PEMBELAJARAN PREVIEW, QUESTION, READ, REFLECT, RECITE, REVIEW (PQ4R)

WHELLY YULIANA K

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN FISHBOWL

Skripsi. Oleh: Gilang Ramadhan K

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN LISTENING TEAM

EKSPERIMEN MODEL BLENDED LEARNING DAN JOYFULL LEARNING SUB TEMA EKOSISTEM AIR TAWAR DITINJAU DARI AKTIVITAS SISWA KELAS VII SMPN 9 SURAKARTA

Diajukan Oleh: DYAH RIZKI UTAMI A

PERBEDAAN PENGARUH MODEL JIGSAW

Skripsi diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh: ASIH APRILIA A

Pendidikan Biologi Volume 3, Nomor 3 September 2011 Halaman 1-11

Oleh: NURUL NA MATUL MUFIDA A

(Pembelajaran Biologi Materi Sistem Pernapasan Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 1 Tawangsari Tahun Pelajaran 2012/2013) TESIS

PENGARUH PEMBELAJARAN KIMIA MENGGUNAKAN METODE

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN GUIDED DISCOVERY LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI DI SMA NEGERI 2 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2013/2014

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PENGAJUAN DAN PEMECAHAN MASALAH (JUCAMA) DAN PROBLEM BASED LEARNING

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL ACTIVE KNOWLEDGE SHARING TERHADAP HASIL BELAJAR DITINJAU DARI MINAT BELAJAR SISWA SMA N 2 KARANGANYAR

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ACCELERATED INSTRUCTION

PEMBELAJARAN FISIKA DENG

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DISERTAI HANDOUT

RIDA BAKTI PRATIWI K

EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN JIGSAW DAN STAD TERHADAP TINGKAT AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETRAMPILAN MENGAJAR GURU DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA

SKRIPSI. Oleh: July Trianita Widya Rahayu K

PENGARUH PENGGUNAAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN MEDIA VIDEO DAN MOTIVASI

Diajukan Oleh : DWI ROSITA AGUSYATI A

STUDI KOMPARASI METODE PEMBELAJARAN STAD

Diajukan Oleh: RIKA SULISTIONINGSIH A

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN ARCS PADA MATERI HUKUM NEWTON DAN PENERAPANNYA DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DAN NUMBERED HEADS TOGETHER

: RISNA DIANTI K

KOMPARASI METODE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT)

PENGARUH PENGGUNAAN STRATEGI SNOW BALLING DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF BIOLOGI SISWA SMP N 1 SANDEN. Skripsi.

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN SARANA

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN STRATEGI DISCOVERY LEARNING

HASIL BELAJAR BIOLOGI DITINJAU DARI BAHASA PENGANTAR DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA KELAS X IMERSI SMA NEGERI 4 SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARAKREATIVITAS SISWA DAN KEMAMPUAN NUMERIKDENGAN KEMAMPUAN KOGNITIF FISIKA SISWA SMPKELAS VIII

(Studi Pembelajaran pada Materi Ekosistem Kelas X Semester II MA Negeri 1 Praya Kabupaten Lombok Tengah Tahun Pelajaran 2012/2013)

Diajukan Oleh: Emi Yuniati A

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

EKSPERIMENTASI PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATIC

PERBANDINGAN PRESTASI BELAJAR ANTARA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE 5E PADA MATERI FLUIDA STATIS DITINJAU DARI KERJASAMA SISWA KELAS X MIA SMA NEGERI 4 SURAKARTA

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN MODIFIED FREE INQUIRY

EKSPERIMEN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH

TESIS. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Pendidikan Sains. Oleh NANIK SURYANTI S

TESIS. Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Sains Minat Utama: Pendidikan Kimia

TEKNIK ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN KECERDASAN INTERPERSONAL SISWA KELAS VII SMP N 1 KEBONARUM KLATEN TAHUN PELAJARAN 2015 / 2016

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh: DEWI LARASATI A

Skripsi. Oleh: Yohanna Nawangsasih K

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN

SKRIPSI PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF MIND MAPS TERHADAP PEMAHAMAN, SIKAP DAN KETERAMPILAN DARI HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA KELAS XI IPA

Diajukan Oleh: TATIK RESTYAWATI A

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika. Oleh: IKA NOVIANTARI NIM S

pada Program Studi Pendidikan Matematika Oleh : Muhammad Irham A PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

STUDI KOMPARASI MODEL PEMBELAJARAN STAD

PENGARUH STRATEGI THINK PAIR SHARE

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR BIOLOGI

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE

TESIS. Program Studi Magister Pendidikan Sains OLEH : JOKO DWI SURANTO S FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PENGARUH PENGGUNAAN METODE DISCOVERY

TESIS Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh : Endang Lestari S

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA DENGAN

PENGARUH PENGGUNAAN STRATEGI THE LEARNING CELL TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP GLOBALISASI PADA SISWA KELAS IV SD SE-GUGUS DIPONEGORO, COLOMADU, KARANGANYAR

SKRIPSI. Oleh: ADNAN HUSADA PUTRA NIM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA.

PENGARUH MODEL GUIDED DISCOVERY LEARNING

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING

PENGARUH PENERAPAN ACCELERATED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA KELAS XI SMA NEGERI 4 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2011/2012

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PREZI TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI SMK NEGERI 1 SUKOHARJO

: CANDRA WRI WANDANA K

PENGARUH METODE INQUIRY DISCOVERY

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN INQUIRING MINDS WANT TO KNOW TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN IDEAL PROBLEM SOLVING TERHADAP BERPIKIR KREATIF DAN PERCAYA DIRI SISWA DI SMP NEGERI 2 RAWALO

EKSPERIMENTASI COOPERATIVE LEARNING PADA MATERI ELASTISITAS KELAS X TKR SMKN 2 SUKOHARJO DITINJAU DARI KREATIVITAS BELAJAR FISIKA SISWA

SKRIPSI. Oleh: Yoga Prastowo Mukti K

STUDI KOMPARASI METODE PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN STRATEGI COLLEGE BALL

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MODEL LEARNING CYCLE 7E

KOMPARASI METODE SNOWBALL DRILLING DAN METODE JIGSAW SERTA PENGARUHNYA TERHADAP HASIL BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS XI IIS SMA NEGERI 7 SURAKARTA

Diajukan Oleh: ANTA VINI MARADANI A

KONTRIBUSI KEMAMPUAN MEMORI DAN KEMAMPUAN ANALISIS

EKSPERIMEN BLENDED LEARNING DAN LEARNING CYCLE 7E PADA SUB TEMA PENGELOLAAN SAMPAH DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VII SMPN 6 SURAKARTA

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ENQUIRING MINDS TERHADAP HASIL BELAJAR MOTOR OTOMOTIF SISWA KELAS XI TKR SMK NEGERI 5 SURAKARTA

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBEX TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 RAWALO MATA PELAJARAN BIOLOGI TAHUN AJARAN 2016/2017

: LUSIA WAHYU PURBOWATI A

KONTRIBUSI MOTIVASI BELAJAR DAN KEMAMPUAN BERPIKIR LOGIS TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA KELAS VII SMP

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN REFLEKTIF PADA PEMBELAJARAN BIOLOGI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI COLOMADU TAHUN PELAJARAN 2012/2013

MOHAN TAUFIQ MASHURI NIM

BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK DISKUSI UNTUK

UPAYA PENINGKATAN INTERAKSI SOSIAL DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING DENGAN SCAFFOLDING LEARNING ACTIVITIES TERHADAP KEMAMPUAN MEMECAHKAN MASALAH SISWA

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS XI MIA SMA NEGERI KEBAKKRAMAT TAHUN PELAJARAN

PEMBELAJARAN FISIKA MENGGUNAKAN PENDEKATAN INKUIRI TERBIMBING DENGAN METODE EKSPERIMEN DAN DEMONSTRASI DISKUSI

: MARINDA MEGA NURFITRIANI K

PENGARUH PENDEKATAN PROBLEM SOLVING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH IPA PESERTA DIDIK SMP KELAS VII

Transkripsi:

PENGARUH METODE BELAJAR AKTIF TEAM QUIZ TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI DITINJAU DARI KEAKTIFAN BERTANYA PADA SISWA SMA NEGERI 1 KARANGPANDAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012 Oleh: ALYUNI WULANTIKA S X4307001 Skripsi Ditulis dan diajukan untuk memenuhi syarat guna mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Pendidikan Biologi Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2012 ii

ABSTRAK Alyuni Wulantika Sari. PENGARUH METODE BELAJAR AKTIF TEAM QUIZ TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI DITINJAU DARI KEAKTIFAN BERTANYA PADA SISWA SMA NEGERI 1 KARANGPANDAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012. Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Sebelas Maret Surakarta, Februari 2012. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) pengaruh penggunaan metode belajar aktif Team Quiz terhadap hasil belajar biologi siswa SMA Negeri 1 Karangpandan ; (2) pengaruh keaktifan bertanya siswa dalam proses pembelajaran biologi kelas XI SMA Negeri 1 Karangpandan terhadap hasil belajar siswa ; (3) Interaksi metode belajar aktif Team Quiz dan keaktifan bertanya terhadap hasil belajar biologi siswa SMA Negeri 1 Karangpandan. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu (Quasi experiment) menggunakan Randomized Control Only Design. Metode belajar aktif dan keaktifan bertanya siswa sebagai variable bebas dan hasil belajar biologi sebagai variabel terikat. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI IPA semester ganjil SMA Negeri 1 Karangpandan tahun pelajaran 2011/2012. Sampel pada penelitian ini adalah siswa XI IPA 4 sebagai kelas kontrol dan siswa kelas XI IPA 3 sebagai kelas eksperimen. Teknik pengambilan sampel dengan Cluster Random Sampling. Teknik pengumpulan data hasil belajar biologi menggunakan teknik tes dan lembar observasi. Pengukuran keaktifan bertanya siswa menggunakan angket. Teknik analisis data dengan menggunakan Analisis varians (anava) dua jalan dan uji lanjut Bunfferoni. Hasil penelitian ini disimpulkan sebagai berikut: 1) Metode belajar aktif team quiz berpengaruh nyata terhadap hasil belajar pada ranah psikomotor tetapi tidak berpengaruh nyata terhadap hasil belajar pada ranah kognitif dan ranah afektif pada siswa kelas XI SMA Negeri 1 Karangpandan; 2) Keaktifan bertanya siswa berpengaruh nyata terhadap hasil belajar biologi pada ranah kognitif dan ranah psikomotor, tetapi tidak berpengaruh nyata terhadap hasil belajar biologi pada ranah afektif pada siswa kelas XI SMA Negeri 1 Karangpandan, dan 3) Tidak ada interaksi antara metode belajar dengan keaktifan bertanya siswa terhadap hasil belajar biologi pada ranah kognitif, afektif, dan psikomotor pada siswa kelas XI SMA Negeri 1 Karangpandan. Kata Kunci: Hasil Belajar Biologi, Metode Belajar Aktif Team Quiz, Keaktifan Bertanya v

ABSTRACT Alyuni Wulantika Sari. INFLUENCE OF ACTIVE LEARNING METHOD TEAM QUIZ FOR STUDY BIOLOGY S ACHIEVEMENT BASED ON XI GRADE STUDENTS ASK ACTIVITY SMA NEGERI 1 KARANGPANDAN ACADEMIC YEAR 2011/2012. Thesis, Surakarta: Biology Education Department of Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University of Surakarta, February 2012. Keywords: student s biology achievement, active learning method team quiz, and ask activity. The purposes of this research were to know: 1) the influence of team quiz active learning method to the result of study biology; 2) the influence of student s learning asks activity to the result of study biology; 3) the interaction between learning method and aska activity to the result of study biology. This research was quasi experiment research using Randomized Control Only design. Learning method and asks activity were independent variables and student s achievement of study biology was the dependent variable. The population of this research was all of XI grade of natural science students of SMA Negeri 1Karangpandan. The samples of this research were the students of class XI IPA 4 as the control group and students of class XI IPA 3 as the experimental group. The sample of this research was established by cluster random sampling. The data about the result of study biology collected by use test and observation. Asks activity meansured by using questionnaires. The analisis of this research was anava two away in different cell and the advance test used Bunfferoni test. The conclusion of this research were: 1) Team Quiz active learning method had significant influence to the result of study biology in pshycomotor domain but didn t have significant influence in cognitive domain and affective on XI grade of SMA Negeri 1 Karangpandan; 2) Asks activity had significant influence to the result of study biology on XI grade of SMA Negeri 1 Karangpandan; 3) There wasn t interaction between learning method and asks activity to the result of study biology on XI grade of SMA Negeri 1 Karangpandan. vi

MOTTO Tetap jalani hidup ini dan melakukan yang terbaik, jangan menyerah. (D Masiv: Jangan Menyerah) Jenius merupakan 1 % inspirasi dan 99 % keringat. Tidak ada yang dapat menggantikan kerja keras. Keberuntungan adalah sesuatu yang terjadi ketika kesempatan bertemu dengan kesiapan. (Thomas A. Edison) Setiap hari harus memperoleh sebuah hasil, walaupun kecil tapi harus disyukuri. ( Penulis) vii

PERSEMBAHAN Dengan Rahmat dan Ridho Allah SWT, kupersembahkan karya ini untuk: Simbah, Ibu, dan Bapak tersayang yang senantiasa memberikan doa, cinta, kasih sayang, pengorbanan yang tiada henti, dan nasehat yang selalu member kekuatan didalam hidupku. Adek-adek tersayang yang selalu membuat tersenyum, terima kasih. Bu Harlita dan Pak Joko, terima kasih atas bimbingan, pengarahan dan waktu yang diberikan. Ida, Jeng Ik, Mei, Itik, Ukh Putri, Pepen, Nisa, Novi, Isha, Ning -Ning, dhedez, terima kasih untuk semua, semangat, bantuan, dan dorongan untuk berjuang bersama. Teman seperjuangan dan sebantingan yang selalu bersama-sama saat di Lab, terima kasih. Bu Yuni, Bu Nina dan Murid-murid tersayang yang sudah membantu dalam pelaksanaan penelitian, terima kasih. Akira_Hikaru-san, teman terbaik yang selalu mendukung dan memberi dorongan disaat sedang kesusahan terima kasih. Teman-teman Bio-Holic 2007 terima kasih atas kebersamaan dan perjuangan yang terindah dan tak kan terlupa. Almamater viii

KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik serta inayah-nya sehingga penyusunan skripsi yang berjudul PENGARUH METODE BELAJAR AKTIF TEAM QUIZ TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI DITINJAU DARI KEAKTIFAN BERTANYA PADA SISWA SMA NEGERI 1 KARANGPANDAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012 dapat diselesaikan untuk memenuhi sebagai persyaratan mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa selama penelitian hingga terselesaikannya penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bimbingan, saran, dukungan, dan dorongan dari berbagai pihak yang sangat membantu dalam menyelesaikan proposal skripsi ini. Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada segenap pihak antara lain: 1. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Ketua Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Ketua Program Pendidikan Biologi Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Harlita, S.Si., M.Si sebagai Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, kepercayaan, dukungan, saran, dan kemudahan yang sangat membantu dalam penulisan proposal skripsi ini. 5. Joko Ariyanto, S.Si.,M.Si sebagai Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, kepercayaan, dukungan, saran, dan kemudahan yang sangat membantu dalam penulisan proposal skripsi ini. 6. Kepala Sekolah SMA Negeri 1 karangpandan yang telah memberikan ijin untuk mengadakan penelitian. 7. Guru mata pelajaran biologi kelas XI IPA yang senantiasa bekerja sama dan membantu kelancaran penelitian. ix

8. Siswa-siswi SMA Negeri 1 Karangpandan kelas XI IPA 3 dan XI IPA 4 yang telah bekerja sama membantu kelancaran penelitian ini. 9. Kedua orang tuaku yang selalu memberikan doa restu, kasih sayang, kepercayaan dan dukungan yang tak ternominalkan. 10. Kakak-kakakku yang selalu memberikan semangat, dorongan dan motivasi. 11. Teman-teman mahasiswa P. Bio 07 atas kebersamaan dan persahabatan yang telah terjalin. 12. Seluruh pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu. Semoga segala bimbingan, dukungan dan bantuan yang telah diberikan kepada penulis menjadi amal baik dan mendapat imbalan dari Allah SWT. Penulis menyadari bahwa dalam menyusun skripsi ini masih jauh dari sempurna. Untuk penulis sangat mengharapkan kritik dan saran demi perbaikan dan kesempurnaan skripsi ini. Semoga karya ini dapat memberikan manfaat bagi penulis dan memberikan sedikit kontribusi serta masukan bagi dunia pendidikan guna mencapai tujuan pendidikan yang optimal. Surakarta, Februari 2012 Penulis x

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGAJUAN... ii HALAMAN PERSETUJUAN... iii HALAMAN PENGESAHAN... iv HALAMAN ABSTRAK... v HALAMAN MOTTO... vii HALAMAN PERSEMBAHAN... viii KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 3 BAB II. LANDASAN TEORI A. Kajian Pustaka... 5 1. Hasil Belajar Biologi... 5 2. Keaktifan Bertanya Siswa... 8 3. Metode belajar aktif Team Quiz... 11 B. Kerangka Pemikiran... 12 C. Hipotesis... 15 BAB III. METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian... 16 1. Tempat Penelitian... 16 2. Waktu Penelitian... 16 xi

B. Populasi dan Sampel... 17 1. Populasi Penelitian... 17 2. Sampel Penelitian... 17 3. Teknik pengambilan Sampel... 17 C. Teknik Pengumpulan Data... 18 1. Variabel Penelitian... 18 2. Metode Pengumpulan Data... 18 3. Teknik Penyusunan Instrumen... 19 4. Analisis Instrumen... 20 D. Rancangan Penelitian... 25 E. Teknik Analisis Data... 26 1. Uji Keseimbangan... 26 2. Uji Prasyarat... 29 3. Uji Hipotesis... 29 4. Uji Lanjut Anava... 29 BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian... 30 1. Deskripsi Hasil Belajar Biologi... 32 2. Uji Prasyarat Analisis... 41 3. Hasil Uji Hipotesis... 42 4. Uji Lanjut Pasca Anava... 47 B. Pembahasan... 51 1. Hipotesis Pertama... 51 2. Hipotesis Kedua... 53 3. Hipotesis Ketiga... 56 BAB V. SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Simpulan... 58 B. Implikasi... 58 C. Saran... 59 DAFTAR PUSTAKA... 60 LAMPIRAN... 64 xii

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Tahap Pelaksanaan penelitian... 17 Tabel 2. Skor Penilaian Berdasarkan Skala Likert..... 19 Tabel 3. Rangkuman Hasil Try Out Uji Validitas... 21 Tabel 4. Rangkuman Hasil Try Out Uji Reliabilitas... 22 Tabel 5. Rangkuman Hasil Try Out Uji Daya Beda... 24 Tabel 6. Rangkuman Hasil Try Out Uji Taraf Kesukaran... 25 Tabel 7. Rancangan Penelitian Randomized Control Only Design... 26 Tabel 8. Rangkuman Hasil Perhitungan Uji Normalitas Kemampuan Awal... 27 Tabel 9. Rangkuman Hasil Perhitungan Uji Homogenitas Kemampuan Awal..... 28 Tabel 10. Rangkuman Hasil Perhitungan Uji-t Kemampuan Awal... 29 Tabel 11. Hasil Belajar Ranah Kognitif... 30 Tabel 12. Hasil Belajar Ranah Afektif... 30 Tabel 13 Hasil Belajar Ranah Psikomotor... 31 Tabel14. Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Kognitif Ditinjau dari 32 Metode belajar aktif... Tabel 15. Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Ditinjau dari Metode belajar aktif... 32 Tabel 16. Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotor Ditinjau dari Metode belajar aktif... 33 Tabel 17. Penyebaran Skor Keaktifan Bertanya Siswa Biologi Kelompok Kontrol... 35 Tabel 18. Penyebaran Skor Keaktifan Bertanya Biologi Kelompok Eksperimen... 35 Tabel 19. Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Kognitif Ditinjau dari Keaktifan Bertanya... 36 xiii

Tabel 20. Tabel 21. Tabel 22. Tabel 23. Tabel 24. Tabel 25. Tabel 26. Tabel 27. Tabel 28. Tabel 29. Tabel 30. Tabel 31. Tabel 32. Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Ditinjau dari Keaktifan Bertanya... 36 Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotor Ditinjau dari Keaktifan Bertanya... 37 Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Kognitif Ditinjau dari Keaktifan Bertanya Siswa Tinggi, Sedang, dan Rendah pada 38 Kelas Kontrol dan Kelas Eksperimen... Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Ditinjau dari Keaktifan Bertanya Siswa Tinggi, Sedang, dan Rendah pada Kelas Kontrol dan Kelas Eksperimen... 39 Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotor Ditinjau dari Keaktifan Bertanya Siswa Tinggi, Sedang, dan Rendah pada Kelas Kontrol dan Kelas Eksperimen... 39 Hasil Uji Normalitas Hasil Belajar Ranah Kognitif, Afektif, dan Psikomotor Berdasarkan Metode belajar aktif... 41 Hasil Uji Normalitas Hasil Belajar Biologi Ditinjau dari Keaktifan Bertanya... 41 Hasil Uji Homogenitas Hasil Belajar Belajar Ranah Kognitif, Afektif dan PsikomotornMetode belajar aktif dan Keaktifan bertanya Siswa... 42 Rangkuman Analisis Variansi Dua Jalan dengan Sel Tak Sama Hasil Belajar Biologi Berdasarkan Metode belajar aktif... 43 Rangkuman Analisis Variansi Dua Jalan dengan Sel Tak Sama Hasil Belajar Biologi Berdasarkan Metode belajar aktif... 44 Rangkuman Analisis Variansi Dua Jalan dengan Sel Tak Sama Hasil Belajar Biologi Berdasarkan Metode belajar aktif... 45 Hasil Uji Lanjut Anava (Uji Bunfferoni) Pengaruh Metode Belajar Aktif Team Quiz terhadap Hasil Belajar Biologi Ranah Psikomotor... 48 Hasil Uji Lanjut Anava (Uji Bunfferoni) Pengaruh Keaktifan Bertanya terhadap Hasil commit Belajar to user Biologi... 49 xiv

DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Gambar 2. Gambar 3. Gambar 4. Gambar 5. Gambar 6. Gambar 7. Gambar 8. Gambar 9. Gambar 10. Gambar 11. Gambar 12. Gambar 13. Gambar 14. Halaman Skema Paradigma Penelitian... 13 Distribusi Hasil Belajar Ranah Kognitif... 30 Distribusi Hasil Belajar Ranah Afektif... 31 Distribusi Hasil Belajar Ranah Psikomotor... 31 Perbandingan Hasil Belajar Biologi Ranah Kognitif Kelompok Kontrol dan Kelompok Eksperimen... 33 Perbandingan Hasil Belajar Biologi Ranah Afektif Kelompok Kontrol dan Kelompok Eksperimen.. 34 Perbandingan Hasil Belajar Biologi Ranah Psikomotor Kelompok Kontrol dan Kelompok Eksperimen.. 34 Perbandingan Hasil Belajar Biologi Ditinjau Dari Keaktifan Bertanya Ranah Kognitif... 37 Perbandingan Hasil Belajar Biologi Ditinjau Dari Keaktifan Bertanya Ranah Afektif. 37 Perbandingan Hasil Belajar Biologi Ditinjau Dari Keaktifan Bertanya Ranah Psikomotor... 38 Perbandingan Hasil Belajar Biologi Ranah Kognitif Berdasarkan Interaksi antara Metode belajar aktif dan Keaktifan Bertanya Siswa... 39 Perbandingan Hasil Belajar Biologi Ranah Afektif Berdasarkan Interaksi antara Metode belajar aktif dan Keaktifan Bertanya Siswa... 40 Perbandingan Hasil Belajar Biologi Ranah Psikomotor Berdasarkan Interaksi antara Metode belajar aktif dan Keaktifan Bertanya Siswa... 40 Grafik Interaksi Antara Metode Belajar Aktif dan Keaktifan Bertanya Siswa terhadap Hasil Belajar Biologi Ranah Kognitif. 45 xv

Gambar 15. Gambar 16. Grafik Interaksi Antara Metode Belajar Aktif dan Keaktifan Bertanya Siswa terhadap Hasil Belajar Biologi Ranah Afektif... Grafik Interaksi Antara Metode Belajar Aktif dan Keaktifan Bertanya Siswa terhadap Hasil Belajar Biologi Ranah Afektif... 46 47 xvi

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Instrumen Penelitian a. Silabus Pembelajaran.. 64 b. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas Kontrol... 65 c. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kelas Eksperimen... 80 d. Kisi-Kisi Ranah Kognitif...... 95 e. Soal Ulangan Harian (Tes Ranah Kognitif)... 96 f. Kisi-Kisi Lembar Observasi Hasil Belajar Ranah Afektif... 101 g. Lembar Observasi Ranah Afektif.... 102 h. Rubrik Penilaian Lembar Observasi Ranah Afektif...... 104 i. Kisi-Kisi Lembar Observasi Hasil Belajar Ranah Psikomotor.. 106 j. Lembar Observasi Ranah Psikomotor... 107 k. Rubrik Penilaian Lembar Observasi Ranah Psikomotor..... 109 l. Kisi-Kisi Angket Keaktifan Bertanya... 111 m. Angket Keaktifan Bertanya... 113 Lampiran 2. Analisis Instrumen a. Rangkuman Hasil Try Out... 115 b. Uji Validitas, Reliabilitas, Taraf Kesukaran, dan Daya Pembeda Soal Kognitif... 116 c. Uji Validitas dan Reliabilitas Angket Keaktifan Bertanya Siswa.. 117 Lampiran 3. Data Hasil Penelitian a. Nilai Awal Hasil Belajar Ranah Kognitif Siswa Kelas Kontrol... 118 b. Nilai Awal Hasil Belajar Ranah Kognitif Siswa Kelas Eksperimen... 119 c. Nilai Awal Hasil Belajar Ranah Afektif Siswa Kelas Kontrol... 120 d. Nilai Awal Hasil Belajar Ranah Afektif Siswa Kelas Eksperimen... 121 e. Nilai Awal Hasil Belajar Ranah Psikomotor Siswa Kelas Kontrol... 122 f. Nilai Awal Hasil Belajar Ranah Psikomotor Siswa Kelas Eksperimen... 123 g. Data Hasil Belajar Ranah Kognitif commit to Kelas user Kontrol... 124 xvii

h. Data Hasil Belajar Ranah Kognitif Kelas Eksperimen... i. Data Hasil Belajar Ranah Afektif Kelas Kontrol... j. Data Hasil Belajar Ranah Afektif Kelas Eksperimen...... k. Data Hasil Belajar Ranah Psikomotor Kelas Kontrol. l. Data Hasi Belajar Ranah Psikomotor Kelas Eksperimen... m. Data Tingkat Keaktifan Bertanya Kelas Kontrol... n. Data Tingkat Keaktifan Bertanya Kelas Eksperimen... o. Diskripsi Data... p. Data Angket Keaktifan Bertanya Siswa... Lampiran 4. Uji Prasyarat a. Uji Kesetimbangan Kemampuan Awal... b. Uji Normalitas..... c. Uji Homogenitas.... Lampiran 5. Uji Hipotesis dan Uji Lanjut Bunfferoni a. Uji Hipotesis dan Uji Lanjut Bunfferoni Hasil Belajar Ranah Kognitif... b. Uji Hipotesis dan Uji Lanjut Bunfferoni Hasil Belajar Ranah Afektif... c. Uji Hipotesis dan Uji Lanjut Bunfferoni Hasil Belajar Ranah Psikomotor... Lampiran 6. Dokumentasi dan Perijinan a. Dokumentasi kelas Kontrol.. b. Dokumentasi Kelas Eksperimen. c. Perijinan.. 125 126 127 128 129 130 131 132 150 151 158 164 170 172 174 176 178 180 xviii

commit to user

commit to user

commit to user