Langkah-langkah pembuatan atau komposisi ritme menggunakan Sibelius 7

dokumen-dokumen yang mirip
Langkah-langkah pembuatan atau komposisi ritme menggunakan Sibelius 6

Oleh: Rina Wulandari, S.Pd, M.Pd

Tutorial # A-02 : Slide Show

APLIKASI KOMPUTER. Pokok Bahasan : MS. WORD (BAGIAN 1) Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM. Modul ke: Fakultas MKCU

MICROSOFT WORD. Berikut ini adalah beberapa istilah yang akan dipakai dalam mengoperasikan Microsoft Word 2007:

BAB 6. Mencari Teks, Halaman, Menggabungkan Dokumen Dan Menggunakan Format Kolom

Modul Pelatihan Komputer Ms. Word 2007

Memahami apa itu cell Cell adalah kotak pertemuan tegak lurus antara kolom (A,B,C ) dan baris (1,2,3 ) seperti contoh gambar berikut:

PENGENALAN MICROSOFT OFFICE 2007

MODUL KKPI Microsoft Word 2007

Microsoft Word Oleh : Drs. Jul Anhari

PENGENALAN MICROSOFT OFFICE 2007

DASAR-DASAR PENGETIKAN DAN EDITING Oleh Ade Sobandi Hendri Winata Rasto


MENGENAL DAN BEKERJA DENGAN PROGRAM PENGOLAH ANGKA (MS. EXCEL) Oleh EDI SETIAWAN

Pelatihan Microsoft Excel

Menyusun Materi dalam Bentuk Buku dengan Adobe InDesign

Ketika jendela Microsoft Word dibuka, maka secara otomatis akan disediakan 1 buah dokumen baru. Untuk menambahkan dokumen baru, caranya :

Layout Buletin. Yogyakarta, September 2008 M Chusnan Aprianto

APLIKASI KOMPUTER. Microsoft Word 2010 (Bag.1) Ida Farida, M.Kom. Modul ke: Fakultas MKCU. Program Studi MKCU.

Kita dapat melihat dokumen dalam 4 tampilan yang berbeda, yaitu Normal View, Web Layout View, Print Layout View dan Outline View.

Pengenalan Microsoft Excel 2007

Memodifikasi Buku Kerja pada Program Microsoft Excel

Aplikasi Komputer. Microsoft Word 2010 (Bag 2) Amin Shabana. Modul ke: Fakultas Ilmu Komunikasi

PELATIHAN MICROSOFT OFFICE

PENGENALAN INTERFACE MACROMEDIA DITECTOR MX

PERTEMUAN 1 PENGENALAN MICROSOFT OFFICE WORD 2007

ACARA III GRAFIK LINGKARAN (CIRCULAR GRAPH)

Microsoft Word Teori dan fungsi yang digunakan dalam MS. Word Rahma Farah Ningrum, M.Kom. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer

PEMBUATAN DOKUMEN. Untuk mengubah ukuran kertas dan orientasi pencetakan dapat dilakukan langkah berikut:

Modul Praktek 01. Menggunakan Aplikasi Pengolah Kata

Microsoft Words. Oleh : ANNISA RATNA SARI

Teori dan fungsi-fungsi dalam MS. Word 2010

Microsoft Excel. I. Pendahuluan

2. What s the name of picture or symbol in desktop which has fuction to open Program? a. toolbar b. icon c. shortcut d. menu

Mengenal Microsoft Word 2010

Berikut langkah demi langkah pembuatan media pembelajaran fungsi kuadrat secara interaktif menggunakan komponen control pada excel:

Trik-Trik Menarik dalam Menyusun Data Seri

PERTEMUAN I PENGENALAN SHEET

BAB 4. Mengatur Jarak Paragraf,Orientasi Halaman Dan Menyisipkan Tanggal

Pemrograman Komputer B

EFEKTIVITAS MENGGUNAKAN MICROSOFT WORD 2007 DALAM MANAJEMEN PERKANTORAN

BAB VII PERANGKAT LUNAK PENGOLAH TEKS

PANDUAN PENGGUNAAN SUBDOMAIN STAINKUDUS.AC.ID

Aplikasi Komputer. Pengenalan tentang Ms. Word 2010 serta fungsi-fungsi dasarnya (1) Ita Novita, S.Kom, M.T.I. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer

Tutorial Software Lecture Maker

Panduan Penggunaan Software Manajemen Surat Online Versi Beta

Microsoft. Office 2007

MICROSOFT EXCEL INTRODUCTION

Modul ke: Aplikasi Komputer. Fakultas Teknik HERY NURMANSYAH, S.T., M.T. Program Studi Teknik Industri.

MENGENAL MICROSOFT EXCEL 2007

Pada bab sebelumnya kita sudah berkenalan dengan menu Home, maka pada pertemuan kali ini kita akan berkenalan dengan menu Insert.

MODUL I OPERASI DASAR MS-WORD

Microsoft Word Teori dan fungsi yang digunakan dalam MS. Word Rahma Farah Ningrum, M.Kom. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer

Latihan 1: Mengoperasikan Excel

KEGIATAN PEMBELAJARAN 3 :

ULANGAN MID SEMESTER. Tahun Pelajaran 2010/2011. Mata Pelajaran : TIK Waktu : 90 MENIT

BAB 3. Mengetik dan Memformat Dokumen. Cara memulai aplikasi Microsoft Word

Modul. 1 PENGENALAN MICROSOFT WORD

SD KATOLIK SANTA MARIA MAGELANG

Cara Upload Web Repositori Persampahan Indonesia. Setelah berhasil login, akan muncul halaman DASHBOARD, seperti berikut ini:

Latihan 1: Setting Dokumen

Mengatur Sel. Pindah isi sel ke kuali

ULANGAN UMUM SEMESTER GASAL TAHUN

Membuat Word Art 1. Klik Insert 2. Klik Word Art 3. Pilih Jenis word Art 4. Ketik sesuai keinginan

OpenOffice Writer Aplikasi perkantoran OpenOffice.org Writer

MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007

Table of figure. Gambar Gambar Gambar

MS WORD SEBAGAI APLIKASI PENGOLAH KATA

1. Laporan Nilai Persediaan Barang (Metode Average)

MENGATUR FORMAT DOKUMEN, HALAMAN DAN PARAGRAF

BAGIAN II MICROSOFT WORD

MODUL IV PENGENALAN MICROSOFT EXCEL 2007

Bab III Keluaran dari SIG

KEMENTERIAN AGAMA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI NGABLAK Jalan Ngablak-Mangli Km. 0 Ngablak Telepon KABUPATEN MAGELANG 56194

MENGENAL MICROSOFT WORD. Kursor

Cara Mengoperasikan Microsoft Word. Agustin Maulinda ( )

BAB I MENU DAN IKON PADA PERANGKAT LUNAK PENGOLAH KATA

Aplikasi Komputer. Teori-Teori & Fungsi-Fungsi Dalam MS. Word 2010 (Bagian 1) M. Arif Budiyanto, S.Kom, M.Hum. Modul ke: Fakultas Fasilkom

MODUL KOMPUTER APLIKASI SI PERTEMUAN KE-10 11/21/2013 UNIKOM MIA FITRIAWATI

Header-Footer, Preview dan Cetak Dokumen

OpenOffice.org Writer OpenOffice.org Calc OpenOffice.org Impress OpenOffice.org Draw OpenOffice.org Math OpenOffice.org Base OPEN OFFICE CALC

Membuka Ms. Word 2007

OpenOffice.org Writer Salah satu komponen dalam OpenOffice.org yang berfungsi untuk mengedit dokumen. Adapun dokumen format yang bisa digunakan

Tampilan slide presentasi untuk industri kreatif dengan tema fresh

Aplikasi Komputer. Ms. Powerpoint 2010 MODUL PERKULIAHAN. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

Modul 1 Pengenalan Perangkat Lunak Pengolah Kata Microsoft Word

MODUL 3 DASAR-DASAR MICROSOFT WORD 2007

Special to : Anneke Ongkowidjojo My lovely wife Catherine Blessed Dinata My lovely daughter

DAFTAR ISI CELL POINTER COVER GAMBAR KOMPONEN JENDELA EXCL DAFTAR TOMBOL DAFTAR ISI MEMILIH AREA KERJA PENGERTIAN EXCEL LANGKAH UNTUK MENGAKHIRI EXCEL

APLIKASI KOMPUTER MICROSOFT WORD 2010 (BAGIAN 1) Safitri Juanita, S.Kom, M.T.I. Modul ke: Fakultas Ekonomi. Program Studi Manajemen

Modul ke: Aplikasi Komputer. Microsoft Word. Fakultas TEKNIK. Muhammad Rifqi, S.Kom, M.Kom. Program Studi. Ilmu Komputer.

I. Tampilan halaman guru (alamat : mgmp-biologi-sma-sumbar.org/adminweb), sebagai berikut :

Paket Aplikasi : Microsoft Office Power Point

Microsoft. Office 2007

Membuka Ms. Word 2007

PANDUAN PRAKTIS MICROSOFT WORD 2007

BAB IX. Ringkasan Modul:

LATIHAN SOAL MATA PELAJATAN : TIK

BAB II MENGATUR FORMAT DOKUMEN, HALAMAN DAN PARAGRAF

Transkripsi:

Langkah-langkah pembuatan atau komposisi ritme menggunakan Sibelius 7

Ketika software dibuka, keluarlah gambar 1, berikut ini: Langkah untuk gambar ini yaitu: a) Klik tombol File. b) Pilih New (membuat komposisi musik yang baru), muncul gambar 2 berikut ini:

Langkah untuk gambar 2, yaitu: a) Pilih New Score b) Ketik di kolom pencarian menggunakan keyword pop, muncullah pop group. Alat musik yang digunakan dalam jenis pop group ini, biasanya digunakan dalam pementasan musik pop pada umumnya. c) Klik tulisan pop group, maka muncul gambar 3 berikut Langkah untuk gambar 3yaitu: a) Atur ukuran kertas, lihat Page size. Pada umumnya, skripsi menggunakan ukuran kertas A4. b) Klik tombol Landscape. Pengalaman penulis bahwa posisi Landscape ini memungkinkan notasi dapat ditulis sepanjang 4 ruas birama. Hal ini juga sangat bermanfaat ketika menuliskan syair. Syair dapat ditulis lengkap satu bait. c) Time Signature Setup, pilih 2/4. Time signature dalam bahasa Indonesia dikenal dengan istilah tanda birama atau tanda sukat.

Pecahan 2/4 mempunyai arti bahwa dalam tiap satu ruas birama/ bar mempunyai 2 denyutan, masing-masing denyutan berharga ¼. Harga ¼ dapat diperkecil dengan menuliskan not 1/8 dan 1/8 dalam tiap ruas birama/ bar. Dapat juga 1/8 dan tanda istirahatnya. d) Scroll ke bawah, maka muncul gambar 4 berikut: Langkah untuk gambar 4 adalah: a) Klik Metronome mark b) Ketik angka 100 c) Scroll ke bawah maka muncul gambar 5 berikut ini:

Langkah untuk gambar 5 adalah berikut ini: abaikan dan segera scroll ke bawah, lengkapi dulu judul dan pencipta lagu, lalu muncul gambar 6 berikut ini:

Gambar 7 adalah berikut ini: Keterangan dan langkah untuk gambar 7 adalah sebagai berikut: Lagu anak pada umumnya seperti pantun sejumlah 4 baris tiap baitnya sehingga total ruas birama yang dibutuhkan adalah 16. Gambar 7 mempunyai 16 ruas birama, namun begitu dibutuhkan 4 ruas lagi untuk digunakan sebagai intro atau awalan sebuah lagu. Ini penting. Ibaratnya saudara memberi aba-aba lagu Indonesia Raya, pasti memerlukan awalan. Cara menambahkan ruas birama/ bar adalah sebagai berikut: a) Klik ruas birama manapun. b) Klik kanan di bagian kosong. c) Pilih bar d) Pilih Other e) Ketik 4 pada kolom, lalu klik OK.

Gambar 8 ini menjelaskan tentang cara mengatur agar tiap baris terdiri dari 4 ruas birama, berikut ini langkahnya: a) Klik garis birama tunggal yang ada di dekat angka 5 b) Garis berubah menjadi ungu. c) Tekan enter d) Atur semua halaman seperti langkah tersebut. Berikut hasilnya:

Gambar 10 ini menjelaskan tentang cara menyimpan file dalam format lain, berikut langkahnya: a) Klik file b) Pilih Export c) Pilih Graphic d) Pilih Graphic format sesuai kebutuhan. e) Menurut pengalaman peneliti, save dalam bentuk PNG ataupun JPG dapat efektif digunakan pada pengetikan MS Word. File PNG ataupun JPG yang diinsert sebagai Picture tidak akan bergeser jika dilakukan editing tulisan di MS Word.

Gambar 11 ini menjelaskan tentang menyimpan dalam format PDF. Langkahnya adalah: a) Klik File b) Pilih Export c) Pilih PDF d) Klik OK

Gambar 12 ini menjelaskan tentang fitur Keypad. Fitur ini berguna saat menuliskan notasi ke garis paranada. Langkahnya adalah a) Klik Panel b) Klik Keypad c) Berikut ini tampilannya:

Gambar 14 menjelaskan tentang panel Ideas. Ideas merupakan tool yang menyediakan berbagai gaya/ style/ bentuk/ patern musik menggunakan bunyi-bunyian dari berbagai alat musik serta aliran musik. Berikut ini langkahnya: a) Pilih Panel b) Pilih Ideas c) Berikut tampilannya:

Gambar 15 ini adalah contoh tampilan Ideas, berikut ini contoh langkahnya: a) Ketikkan keyword di kolom pencarian Ideas yang telah terbuka, misal: Groovy Drum 2/4 b) Tekan Enter c) Klik 2 kali pada gaya musik yang Saudara inginkan. d) Maka akan nampak tampilan berikut: Gambar 16 menjelaskan tentang tampilan salahsatu bentuk gaya musik drum yang akan di-copy ke draft komposisi musik. Berikut langkahnya: a) Blok ruas birama yang diinginkan dengan cara klik pada garis paranada pada ruas birama. b) Lakukan tindakan peng-copy-an dengan cara klik kanan-pilih copy atau ctrl+c, seperti gambar 17

Gambar 17. Gambar 18, menjelaskan tentang cara paste style drum yang telah tercopy, berikut langkahnya: a) Block semua ruas birama pada staff drum dengan cara double klik pada staff drum tersebut. b) Tekan ctrl+v atau klik kanan-paste. Hasilnya adalah sebagai berikut (lihat gambar 19)

Gambar 19 Gambar 20 ini menjelaskan tentang fill in pada drum. Fill in adalah tanda bahwa permainan drum segera memasuki lagu ataupun reffren. Berikut ini langkahnya: a) Ketik di kolom pencarian Ideas, misal Groovy Jungle 2/4 Rhythm 6. b) Klik 2 kali sehingga ada tampilan yang muncul seperti gambar 20 tersebut. c) Klik ruas biramanya. d) Lakukan ctrl+c atau klik kanan-copy

e) Paste pada ruas birama ke 4, 12, dan 19. f) Ruas birama ke 20, hanya diisi satu ketuk masing-masing bunyi bass drum dan cymbal sebagai tanda akhir sebuah lagu.