ANALISIS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK UNTUK PENYAKIT INFEKSI SALURAN KEMIH PADA PASIEN IBU HAMIL INSTALASI RAWAT INAP DI RSUD DR.MOEWARDI TAHUN 2014

dokumen-dokumen yang mirip
EVALUASI KESESUAIAN PERESEPAN ANALGETIK PADA PASIEN PASCA BEDAH ORTOPEDI DENGAN FORMULARIUM RUMAH SAKIT ORTOPEDI (RSO) PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA DIARE AKUT PEDIATRI

Evaluasi Perencanaan Obat Antibiotik Berdasarkan Metode ABC di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Ortopedi Prof. Dr. R. Soeharso Surakarta Tahun 2013

POLA PENGGUNAAN OBAT ANTIDIABETIK ORAL DAN EVALUASI KETEPATAN DOSIS PADA PASIEN PROLANIS DI PUSKESMAS KARANGPANDAN KABUPATEN KARANGANYAR

ANALISIS BIAYA ANTIBIOTIK PADA TERAPI PNEUMONIA PASIEN BPJS ANAK DI RSUD DR. MOEWARDI TAHUN

TUGAS AKHIR. Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Ahli Madya D3 Farmasi. Oleh: Nur Aini Puspitasari M

RASIONALITAS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN PNEUMONIA ANAK DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA PERIODE JANUARI - DESEMBER 2014

Oleh : NIM : M SURAKARTAA commit to user

STUDI PENGGUNAAN KOMBINASI ASPIRIN- CLOPIDOGREL DENGAN ASPIRIN TUNGGAL DAN CLOPIDOGREL TUNGGAL TUGAS AKHIR

ANALISIS RESIKO INTERAKSI OBAT PADA PENGOBATAN PASIEN DEWASA DEMAM TIFOID DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN 2013 TUGAS AKHIR

PERNYATAAN. Dengan ini saya menyatakan bahwa tugas akhir saya yang berjudul PENGARUH PERBEDAAN TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP PERSEPSI

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA BALITA DENGAN DIARE AKUT DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD Dr. MOEWARDI PERIODE SEPTEMBER-DESEMBER 2015 SKRIPSI

STUDI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK BERDASARKAN KETEPATAN OBAT DAN DOSIS PADA PASIEN DIARE SPESIFIK DI PUSKESMAS KARANGPANDAN KABUPATEN KARANGANYAR

GAMBARAN PENGETAHUAN SWAMEDIKASI GASTRITIS (MAAG) PADA MAHASISWA NON FARMASI FMIPA UNIVERSITAS SEBELAS MARET TUGAS AKHIR

UJI PENETAPAN KADAR TABLET ATORVASTATIN YANG BEREDAR DI PASARAN MENGGUNAKAN SPEKTROFOTOMETER ULTRAVIOLET TUGAS AKHIR

POLA PEMBERIAN ANTIBIOTIKA PADA PENGOBATAN DEMAM TIFOID DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN Penelitian Tugas Akhir

Oleh : Ery Rossatriaa M SURAKARTAA

Oleh: SADHA MAHARDHIKA M

Tugas Akhir. Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan. memperoleh gelar Ahli Madya D3 Farmasi. Oleh: Lusiana Rizqi M DIPLOMA 3 FARMASI

TUGAS AKHIR. Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan. memperoleh gelar Ahli Madya D3 Farmasi. Oleh. Liana Anggraeni NIM.

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN DIARE ANAK DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD Dr. MOEWARDI TAHUN Penelitian Tugas Akhir

EVALUASI KETEPATAN PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA GERIATRI DI RSUP dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN JAWA TENGAH PERIODE JANUARI-DESEMBER 2014 SKRIPSI

TUGAS AKHIR. Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Ahli Madya D3 Farmasi. Choirul Anik Nuryati M

EVALUASI PERENCANAAN OBAT BERDASARKAN ANALISIS ABC DI PUSKESMAS COLOMADU II KABUPATEN KARANGANYAR TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR. Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Ahli Madya D3 Farmasi. Oleh : CHANDRA PURWITASARI NIM.

TUGAS AKHIR. Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Ahli Madya D3 Farmasi. Oleh : Prakhas Adhitya J.

ANALISA PENGELOLAAN OBAT KADALUARSA DI INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SUKOHARJO TAHUN 2011 TUGAS AKHIR

STUDI RASIONALITAS PERESEPAN PADA PASIEN BRONKITIS RAWAT JALAN BERDASARKAN KETEPATAN DOSIS DI PUSKESMAS KARANGPANDAN KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN 2015

PENGARUH VARIASI KONSENTRASI EKSTRAK KULIT BUAH MANGGIS (Garcinia mangostana Linn) TERHADAP SIFAT FISIK DAN KIMIA SEDIAAN SABUN MANDI CAIR

STUDI PENGGUNAAN ANTIBIOTIKA PADA PASIEN RAWAT INAP PENDERITA INFEKSI SALURAN KEMIH DI RSD Dr. SOEBANDI JEMBER (PERIODE JANUARI-DESEMBER 2009)

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN BRONKITIS KRONIK DAN BRONKITIS KRONIK EKSASERBASI AKUT TUGAS AKHIR

ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL PADA NY S G3P2A0 HAMIL

ASUHAN KEBIDANAN BAYI BALITA SAKIT AN. A UMUR 3 TAHUN DENGAN DEMAM BERDARAH DENGUE DERAJAT III DI RSUD SUKOHARJO

KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan ujian akhir Program. Kompetensi Bidan di Program Studi Diploma III Kebidanan

EVALUASI PENGGUNAAN OBAT ASMA PADA PASIEN DEWASA DI INSTALASI RAWAT JALAN RSUD DR. MOEWARDI TUGAS AKHIR

IDENTIFIKASI DRPs KETIDAKTEPATAN PEMILIHAN OBAT DAN DOSIS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK DALAM PENGOBATAN DIARE AKUT SPESIFIK ANAK DI RSUD SUKOHARJO

PENETAPAN KADAR NATRIUM BENZOAT PADA MINUMAN RINGAN YANG BEREDAR DI WILAYAH KARANGANYAR SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV-VIS TUGAS AKHIR

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN ATAS PELAYANAN SWAMEDIKASI DI APOTEK JAMSAREN SURAKARTA TUGAS AKHIR

PEMBUATAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI RAWAT INAP PASIEN RUMAH SAKIT BERBASIS WEB

RASIONALITAS PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI PADA PASIEN PROLANIS DI PUSKESMAS KARANGPANDAN KABUPATEN KARANGANYAR. Tugas Akhir

ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL PADA NY. S UMUR 31 TAHUN DI RSUD KARANGANYAR

FORMULASI TABLET ANTALGIN DENGAN VARIASI KONSENTRASI AMILUM BIJI NANGKA (Artocarpus heterophyllus Lamk.) SEBAGAI BAHAN PENGIKAT TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Ahli Madya Farmasi. Oleh : HENDRIKUS RIZKI PRATAMA M

IDENTIFIKASI DRUG RELATED PROBLEMS

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIKA PADA PASIEN DEMAM TIFOID RAWAT INAP DI RSUD

PENGARUH KONSENTRASI EKSTRAK DAUN STEVIA (Stevia ovata Willd.) SEBAGAI PEMANIS ALAMI TERHADAP SIFAT FISIK, KIMIA DAN UJI HEDONIK SEDIAAN PASTA GIGI

TUGAS AKHIR Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan memeperoleh gelar Ahli Madya D3 Farmasi. Oleh : Hanny Sukma Yuwana M

ASUHAN KEBIDANAN IBU BERSALIN PADA NY. H G 1 P 0 A 0 UMUR 22 TAHUN DENGAN KALA 1 LAMA DI RSUD KARANGANYAR KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN BAKTERIURIA DENGAN KEJADIAN KETUBAN PECAH DINI SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan. Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

STUDI PENGGUNAAN ANTIPLATELET (CLOPIDOGREL) PADA PENGOBATAN STROKE ISKEMIK DI RSUD KABUPATEN SIDOARJO

ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL PADA NY.A DENGAN HIPEREMESIS GRAVIDARUM GRADE II DISERTAI DEHIDRASI RINGAN DI RSUD SUKOHARJO

POLA PENGGUNAAN OBAT ANTI TUBERKULOSIS (OAT) PADA PASIEN ANAK TB PARU RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT HAJI MEDAN PERIODE JANUARI - JUNI 2012

ANALISA PERENCANAAN OBAT UNTUK PROGRAM JAMKESMAS BERDASARKAN ANALISA ABC DI INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SUKOHARJO

OBAT SALAH, KETIDAKTEPATAN DOSIS DAN INTERAKSI OBAT PADA PASIEN PNEUMONIA PEDIATRI DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD

KAJIAN PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN DEMAM TYPHOID DEWASA DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA TAHUN 2010 SKRIPSI

PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBYEKTIF TERHADAP NIAT BELI MAHASISWA SEBAGAI KONSUMEN POTENSIAL PRODUK HAND SANITIZER TUGAS AKHIR

INTISARI KESESUAIAN DOSIS CEFADROXIL SIRUP DAN AMOKSISILIN SIRUP PADA RESEP PASIEN ANAK DI DEPO UMUM RAWAT JALAN RSUD RATU ZALECHA MARTAPURA

ANALISIS BIAYA DAN EFEKTIVITAS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN DEMAM TIFOID ANAK RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA TAHUN 2010

PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI EVALUASI PEMBELAJARAN MENGAJAR SMK NEGERI 1 SUKOHARJO TUGAS AKHIR

SKRIPSI. Oleh: PUJI UTAMI K

ASUHAN KEBIDANAN IBU BERSALIN PADA Ny.G G4P2A1 27 TAHUN USIA KEHAMILAN 39 MINGGU DENGAN PRESENTASI BOKONG DI RSUD SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

POLA REGIMENTASI OBAT PADA PASIEN PENDERITA INFEKSI SALURAN KEMIH DI RUMKITAL Dr. RAMELAN SURABAYA

ASUHAN KEBIDANAN PADA BALITA N UMUR 19 BULAN DENGAN INFEKSI SALURAN PERNAFASAN AKUT DAN DIARE CAIR AKUT DI RSUD SUKOHARJO

PERBEDAAN BAKTERIURIA PADA PASIEN BENIGN PROSTATIC HYPERPLASIA DENGAN VOLUME PROSTAT TINGGI DAN TIDAK TINGGI SKRIPSI

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN PESERTA BPJS PADA PELAYANAN DI INSTALASI FARMASI RSUD SUKOHARJO TUGAS AKHIR

PROSEDUR PENGELOLAAN ARSIP DINAMIS DI KANTOR ARSIP DAN PERPUSTAKAAN DAERAH KOTA SURAKARTA

UJI ANALGETIK FRAKSI N-HEKSANA RIMPANG LEMPUYANG WANGI (Zingiber aromaticum Val.) DAN IDENTIFIKASI KANDUNGAN KIMIA SECARA KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS

SKRIPSI PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI PADA PASIEN PENGGUNA ANTIBIOTIK DALAM RESEP DI APOTEK X WILAYAH SURABAYA TIMUR

ANALISIS PENGARUH CITRA APOTEK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi di APOTEK LUK ULO KEBUMEN) TUGAS AKHIR

HUBUNGAN ANTARA KEJADIAN ABORTUS SPONTAN DENGAN KADAR HEMOGLOBIN DI RSUD DR MOEWARDI SKRIPSI

EVALUASI KETEPATAN OBAT ANTI DISLIPIDEMIA PADA PASIEN DISLIPIDEMIA RAWAT INAP DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA PERIODE JANUARI - DESEMBER 2012

ABSTRAK. Dukungan Keluarga Pada Pasien Gagal Ginjal Kronik Yang Menjalani Terapi Hemodialisa. Oleh: Diah Kartikasari

ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. I P 1 A 0 DENGAN BENDUNGAN AIR SUSU IBU DI RSUD SUKOHARJO KARYA TULIS ILMIAH

EVALUASI PELAKSANAAN PERHITUNGAN PASIEN PULANG DAN PELAKSANAAN VERIFIKASI BIAYA RAWAT INAP PADA RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI PADA PASIEN PENGGUNA ANTIBIOTIK TANPA RESEP DI APOTEK X WILAYAH SURABAYA TIMUR DESI SETYOWATI

SKRIPSI. Oleh : Ratna Murti Ariyani

SKRIPSI PERSEPSI DAN GAMBARAN PEMBERIAN INFORMASI OBAT DI INSTALASI FARMASI RAWAT JALAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PURWOREJO PERIODE JANUARI 2010

IDENTIFIKASI DRUG RELATED PROBLEMS (DRPs) PADA PASIEN KANKER PAYUDARA DI INSTALASI RAWAT INAP RSU Dr. H. ABDUL MOELOEK BANDAR LAMPUNG TAHUN

ASUHAN KEBIDANAN IBU BERSALIN PADA Ny. K G 2 P 1 A 0 DENGAN RETENSIO PLASENTA DISERTAI SYOK HIPOVOLEMIK RINGAN DAN ANEMIA RINGAN DI RSUD SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH ANALISIS BIAYA PENGOBATAN PASIEN GAGAL JANTUNG RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT JOGJA PERIODE TAHUN 2015

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh RESITA MEILAFIKA SETIAWARDANI

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SUKOHARJO TAHUN 2011 SKRIPSI

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PROFILAKSIS PADA PASIEN BEDAH SESAR (SECTIO CAESAREA) DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. MOEWARDI TAHUN 2013 SKRIPSI

PEMBUATAN PROGRAM APLIKASI ADMINISTRASI NILAI BERBASIS JAVA STUDI KASUS DI SD KRISTEN BANJARSARI

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh ENDAH FITRI NOVITASARI PROGRAM STUDI FARMASI FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

POLA REGIMENTASI OBAT PNEUMONIA PADA PASIEN GERIATRI DI INSTALASI RAWAT INAP RUMKITAL Dr. RAMELAN SURABAYA

Lilis Wijayanti B

ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR PADA BAYI NY Y DENGAN ASFIKSIA RINGAN DISERTAI KAPUT SUKSEDANEUM DI RSUD dr. SOEHADI PRIJONEGORO SRAGEN

PERBEDAAN LAMA RAWAT INAP PASIEN DENGAN DAN TANPA KOMORBID INFEKSI SALURAN KEMIH Studi pada Pasien Rawat Inap di RSUP Dr.

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGEMBALIAN DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT INAP REGULER DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA GLAUKOMA DENGAN DIABETES MELITUS DAN HIPERTENSI SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

PERBEDAAN TITER TROMBOSIT DAN LEUKOSIT TERHADAP DERAJAT KLINIS PASIEN DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) ANAK DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA SKRIPSI

EVALUASI PENGELOLAAN PERBEKALAN FARMASI DI RUMAH SAKIT BANYUMANIK SEMARANG TAHUN 2013 SKRIPSI. Disusun oleh : Ekawati Sri Wulandari

TUGAS AKHIR SISTEM INFORMASI TUGAS AKHIR DIII TEKNIK INFORMATIKA FMIPA UNS

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PROFILAKSIS PADA PASIEN BEDAH APENDISITIS DI RSUD PEKANBARU PADA TAHUN 2010 SKRIPSI

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan. Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran CAKRADENTA YUDHA POETERA G

PROGRAM SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

FORMULASI DAN UJI SIFAT FISIK KIMIA KRIM ANTIBAKTERI TIPE M/A EKSTRAK DAUN PANDAN

APLIKASI PENGARSIPAN DATA MAHASISWA PENERIMA DANA KASIH DI UNIVERSITAS SEBELAS MARET

KEANEKARAGAMAN MAKROFAUNA TANAH PADA LAHAN TANAMAN PADI DENGAN SISTEM ROTASI DAN MONOKULTUR DI DESA BANYUDONO BOYOLALI. Skripsi

Transkripsi:

ANALISIS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK UNTUK PENYAKIT INFEKSI SALURAN KEMIH PADA PASIEN IBU HAMIL INSTALASI RAWAT INAP DI RSUD DR.MOEWARDI TAHUN 2014 TUGAS AKHIR Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Ahli Madya Farmasi O l e h : WAHYU SIAMSIANA M 3512050 DIPLOMA 3 FARMASI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015

PENGESAHAN TUGAS AKHIR ANALISIS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK UNTUK PENYAKIT INFEKSI SALURAN KEMIH PADA PASIEN IBU HAMIL INSTALASI RAWAT INAP DI RSUD DR. MOEWARDI TAHUN 2014 Oleh : Wahyu Siamsiana M3512050 Telah siap untuk diujikan Surakarta, 8 Juni 2015 Pembimbing Tugas Akhir Ketua Program D3 Farmasi Yeni Farida, S.Farm., M.Sc., Apt. Nestri Handayani,M.Si.,Apt NIK. 1987 040120140501 NIP. 19701211 200501 2001 ii

PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa tugas akhir saya yang berjudul ANALISIS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK UNTUK PENYAKIT INFEKSI SALURAN KEMIH PADA PASIEN IBU HAMIL INSTALASI RAWAT INAP DI RSUD DR. MOEWARDI adalah hasil penelitian saya sendiri dan tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar apapun di suatu perguruan tinggi, serta tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila di kemudian hari dapat ditemukan adanya unsur penjiplakan maka gelar yang telah diperoleh dapat ditinjau dan/ dicabut. Surakarta, Juni 2015 Wahyu Siamsiana NIM. M3512050 iii

ANALISIS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK UNTUK PENYAKIT INFEKSI SALURAN KEMIH PADA PASIEN IBU HAMIL INSTALASI RAWAT INAP DI RSUD DR.MOEWARDI TAHUN 2014 WAHYU SIAMSIANA Program Studi D3 Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret INTISARI Infeksi Saluran Kemih (ISK) adalah kondisi berkembangbiaknya mikroorganisme patogen akibat inflamasi pada saluran kemih. Kasus ISK meningkat selama kehamilan karena perubahan mekanik dan hormonal yang terjadi menyebabkan urin tertahan di dalam saluran kemih. Terapi umumnya diberikan bagi pasien ISK yaitu terapi antibiotik. Pemilihan antibiotik untuk pasien ISK ibu hamil berbeda dengan wanita tidak hamil karena pemberian antibiotik yang tidak sesuai dapat memberikan efek teratogenik bagi janin. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pola penggunaan dan ketepatan antibiotik yang meliputi nama obat, rute pemberian, golongan dan dosis obat. Penelitian ini menggunakan metode observasional dengan pendekatan deskriptif dan pengumpulan data secara retrospektif. Data yang terkumpul diidentifikasi secara deskriptif. Subyek penelitian yang digunakan harus memenuhi kriteria inklusi yaitu ibu hamil usia 20-45 tahun yang terdiagnosis ISK dan mendapatkan terapi antibiotik. Kriteria eksklusi yang digunakan yaitu pasien yang mengalami komplikasi gagal ginjal dan pasien meninggal. Standart yang digunakan sebagai acuan yaitu Tata Laksana dan Pencegahan Infeksi Saluran Kemih pada Kehamilan Tahun 2012 dan Drug Information Handbook 17 th Edition Tahun 2009. Analisa antibiotik yang digunakan berdasarkan aspek tepat indikasi, tepat pasien, tepat antibiotik, dan tepat dosis. Berdasarkan data rekam medik pasien ibu hamil di instalasi rawat inap RSUD Dr. Moewardi selama Januari hingga Desember 2014 diperoleh 5 pasien yang memenuhi kriteria inklusi. Antibiotik yang digunakan sebagai terapi ISK yaitu seftriakson, sefiksim, amoksisilin, sefadroksil, metronidazole, dan klindamisin. Antibiotik antibiotik yang digunakan tersebut telah sesuai berdasarkan aspek tepat indikasi, tepat antibiotik dan tepat pasien tetapi ada 2 pasien yang tidak sesuai berdasarkan tepat dosis. Kata kunci : infeksi saluran kemih, ibu hamil, antibiotik iv

ANALYSIS OF THE USE ANTIBIOTICS FOR URINARY TRACT INFECTIONS IN PREGNANT WOMEN INPATIEN DR. MOEWARDI LOCAL GENERAL HOSPITAL DURING 2014 WAHYU SIAMSIANA Department of Pharmacy, Faculty of Mathematic and Science Sebelas Maret University ABSTRACT Urinary Tract Infections (UTI) is a condition to reproduce p athogen microorganism in urinary tract which caused by inflammation. UTI more often happens on pregnancy. Mechanic and hormonal transformation happen during pregnancy increase risk that make urine restrained in urinary tract. In generally, therapy is given for UTI patients is antibiotic. Selection of antibiotic for UTI therapy between pregnant women and non pregnant women is different. This is caused drug given is not suitable can give teratogenic effect for fetus. The purpose of this research is to find out application of antibiotic system in UTI consist name of drug, route of administration, groups and dosage of drugs. The research had been done use observational research method with descriptive approach and data collection retrospectively. The data had been obtained, then was identified descriptively.research subject must suitable the inclusion criteria namely pregnant mother 20 45 years old with the diagnosis of UTI and received antibiotic therapy. Exclusion criteria were used that complications of kidney failure patients and patients died. The standard used as reference is The Management and Prevention of Urinary Tract Infections in Pregnancy 2012 and Drug Information Handbook 17 th Edition 2009. Analysis of antibiotics was used based on precise indication, right patient, appropriate antibiotics and right dose. Based on result medical record pregnant mother in patient clinics of RSUD Dr. Moewardi during January December 2014 be obtained 5 patients. Antibiotics was used as UTI therapy are ceftriaxone, cefixime, amoxicillin, cefadroxile, metronidazole, and clindamycin. Antibiotics was used had suitable based on precise indication, appropriate antibiotics and right patient, but there were 2 patients not suitable based on right dose. Keywords: urinary tract infections, pregnant women, antibiotic v

MOTTO Jangan terlalu merepotkan orang lain dalam mencapai kesuksesanmu (Arifia Wulandari) Jangan menganggap berat suatu urusan karena yang terpenting adalah adanya kemauan, usaha dan doa (Sofiah Syukri) "Allah merahasiakan masa depan agar kita berprasangka baik, berencana yang baik, berusaha yang terbaik serta bersyukur dan bersabar (Anonim) Karena Sesungguhnya di setiap kesulitan itu terdapat kemudahan (Q.S. Al Insyirah : 5) vi

PERSEMBAHAN Tugas Akhir ini Kupersembahkan untuk : Bapak dan Ibu tercinta, dan kakak-kakak tersayang vii

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan Tugas Akhir dengan judul ANALISIS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK UNTUK PENYAKIT INFEKSI SALURAN KEMIH PADA PASIEN IBU HAMIL INSTALASI RAWAT INAP DI RSUD DR.MOEWARDI TAHUN 2014 dengan baik. Penyusunan Tugas Akhir merupakan salah satu syarat untuk dapat memperoleh gelar Ahli Madya Farmasi pada Program Studi D3 Farmasi di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam penulisan Tugas Akhir ini penulis telah berusaha semaksimal mungkin untuk memberikan hasil yang terbaik. Dan tak mungkin terwujud tanpa adanya dorongan, bimbingan, semangat, motivasi serta bantuan baik moril maupun materiil, dan do a dari berbagai pihak. Karena itu penulis pada kesempatan ini mengucapkan terima kasih kepada: 1. Prof. Ir. Ari Handono Ramelan, M.Sc.(Hons), Ph.D, selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Estu Retnaningtyas N.,S.TP.,M.Si, selaku ketua program studi D3 Farmasi Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Yeni Farida S.Farm., M.Sc., Apt, selaku pembimbing tugas akhir atas segala ketulusan, kesabaran dan keikhlasannya dalam memberikan arahan, pengertian, saran, dan ilmunya yang tiada tara nilainya. viii

4. Anang Kuncoro R.S.,S.Si.,Apt, selaku pembimbing akademik atas segala ketulusan, kesabaran dan keikhlasannya dalam memberikan arahan, pengertian, saran, dan ilmunya yang tiada tara nilainya. 5. Segenap dosen pengajar dan staff Program Studi D3 Farmasi yang telah banyak memberikan ilmu dan pelajaran berharga. 6. Para sahabat yang telah mendampingi dan memberikan dukungan, motivasi, kesabaran, perhatian, dan kasih sayangnya selama ini. 7. Teman-teman seperjuangan D3 Farmasi, atas kerjasamanya selama masa-masa kuliah. 8. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah membantu dalam Tugas Akhir ini. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan Tugas Akhir ini. Untuk itu penulis mengharapkan adanya kritik dan saran yang membangun dari semua pihak untuk perbaikan sehingga akan menjadi bahan pertimbangan dan masukan untuk penyusunan tugas-tugas selanjutnya. Penulis berharap semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan dapat menjadi bekal bagi penulis dalam pengabdian Ahli Madya Farmasi di masyarakat pada khususnya. Surakarta, Juni 2015 Penulis ix

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN. ii HALAMAN PERNYATAAN... iii INTISARI... iv ABSTRACT... v HALAMAN MOTTO... vi HALAMAN PERSEMBAHAN... vii KATA PENGANTAR viii DAFTAR ISI.... x DAFTAR TABEL........ xiii DAFTAR LAMPIRAN.. xiv DAFTAR SINGKATAN... xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang.... 1 B. Perumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian......3 3 D. Manfaat Penelitian...... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Definisi Infeksi Saluran Kemih......55 B. Klasifikasi Infeksi Saluran Kemih... 66 C. Etiologi Infeksi Saluran Kemih 7 x

D. Patogenesis Infeksi Saluran Kemih E. Penatalaksanaan Infeksi Saluran Kemih. F. Keamanan Penggunaan Obat pada Ibu Hamil.. G. Pencegahan ISK pada Ibu Hamil.. H. Keterangan Empirik. BAB III METODE PENELITIAN 8 8 10 11 12 A. Rancangan Penelitian..... 13 B. Tempat dan Waktu Penelitian.. 13 C. Alat dan Bahan.... 13 D. Subyek Penelitian...... 14 E. Definisi Operasional Variabel. 14 F. Analisis Data 15 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Subyek Penelitian... B. Gambaran Penggunaan Antibiotik untuk ISK pada Ibu 16 Hamil... 16 C. Evaluasi Penggunaan Antibiotik untuk ISK pada Ibu Hamil... 18 1. Tepat Indikasi.... 18 2. Tepat Pasien......... 19 3. Tepat Antibiotik.. 20 4. Tepat Dosis. 26 5. Keterbatasan Penelitian 28 xi

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan........ 29 B. Saran...... 29 DAFTAR PUSTAKA... 30 LAMPIRAN... 33 xii

DAFTAR TABEL Halaman Tabel I. Tabel II. Antibiotik untuk Terapi ISK Ibu Hamil 10 Daftar antibiotik yang digunakan untuk terapi ISK 17 Tabel III. Hasil pemeriksaan pendukung diagnosis ISK... 19 Tabel IV. Tabel V. Tabel VI. Data pasien ISK... 20 Daftar antibiotik yang digunakan sebagai terapi 21 ISK pada kehamilan. Daftar antibiotik dan standart dosis untuk terapi 27 ISK ibu hamil. xiii

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Data penggunaan antibiotik pasien 1... 33 Lampiran 2. Data penggunaan antibiotik pasien 2... 33 Lampiran 3. Data penggunaan antibiotik pasien 3... 34 Lampiran 4. Data penggunaan antibiotik pasien 4... 34 Lampiran 5. Data penggunaan antibiotik pasien 5... 34 Lampiran 6. Data laboratorium pasien 1... 35 Lampiran 7. Data laboratorium pasien 2... 35 Lampiran 8. Data laboratorium pasien 3... 35 Lampiran 9. Data laboratorium pasien 4... 36 Lampiran 10. Data laboratorium pasien 5... 36 Lampiran 11. Izin Penelitian di RSUD Dr. Moewardi 37 Lampiran 11. Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian.. 38 xiv

DAFTAR SINGKATAN DIH HIS ISK RSUD TLIK = Drug Information Handbook 17 th Edition = Healthcare Improvement Scotland = Infeksi Saluran Kemih = Rumah Sakit Umum Daerah = Tata Laksana dan Pencegahan Infeksi Saluran Kemih pada Kehamilan xv