ABSTRAK. Kata kunci : Kemampuan dalam pengambilan keputusan karir, Pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor. Universitas Kristen Maranatha

dokumen-dokumen yang mirip
Kata kunci : Eksplorasi, Komitmen, Vokasional, Pemilihan jurusan di perguruan tinggi, Pelatihan Making Vocational Planning.

ABSTRAK UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

PEMBERIAN INFORMASI KARIR UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN DALAM PEMILIHAN PROGRAM JURUSAN

BAYU ADHY TAMA K

BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK DISKUSI UNTUK

ABSTRAK Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. iii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Title: The Planning of The Future Orientation Training Module in The Sector of Education for The Grade One Students of SMA X Bandung.

ABSTRACT. The Program of Magister Psychology August 2010

Diskusi untuk Meningkatkan Kemandirian Pengambilan Keputusan Karier Peserta Didik SMK

ABSTRAK. vii Universitas Kristen Maranatha

: WAHYU CAHYA SETYONINGRUM K

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

TEKNIK TOKEN EKONOMI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERTANYA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI SOKO GABUS PATI TAHUN PELAJARAN 2015/2016

TEKNIK SELF REGULATED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN DISIPLIN BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS VIII SMP NEGERI 14 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015/ 2016

RADEN RARA VIVY KUSUMA ARDHANI

PENGGUNAAN MEDIA KOMIK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR RANAH AFEKTIF MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN BAGI SISWA SLOW LEARNER

EFEKTIVITAS PELATIHAN ENTREPRENEURSHIP SKILL UNTUK MENINGKATKAN MINAT MENJADI ENTREPRENEUR. Oleh : Jhonij Sugiarto

K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN JIGSAW DAN STAD TERHADAP TINGKAT AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK

TEKNIK SOSIODRAMA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENYESUAIAN DIRI DI SEKOLAH SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 2 MATESIH TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Magister Profesi Psikologi Fakultas Psikologi Universitas Airlangga Surabaya 2016

EFEKTIFITAS BIMBINGAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN MINAT MEMANFAATKAN LAYANAN KONSELING (PENELITIAN PADA KELAS XI SMA NEGERI 3 SUKOHARJO)

TEKNIK SELF MONITORING UNTUK MENINGKATKAN DISIPLIN TATA TERTIB DI SEKOLAH SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 17 SURAKARTA

KEEFEKTIFAN PELATIHAN KESADARAN DIRI

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN METODE CERAMAH DAN DISKUSI TERHADAP SIKAP TENTANG KEJADIAN MENARCHE

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN METODE PEER EDUCATION TERHADAP PENGETAHUAN KEPUTIHAN PADA SISWI KELAS II SMP DI PONDOK TA MIRUL ISLAM SURAKARTA

ABSTRACT Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

SRI PUJI HIDAYATI NIM

KEEFEKTIFAN MODIFIKASI PERILAKU DENGAN TEKNIK TOKEN ECONOMIC

ABSTRAK UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

DAFTAR ISI. Lembar Pengesahan... Lembar Pernyataan Orisinalitas Laporan Penelitian... Lembar Pernyataan Publikasi Laporan Penelitian... Abstrak...

BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK SYMBOLIC MODELING UNTUK MENINGKATKAN PERENCANAAN KARIER SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016

KONSELING BEHAVIORAL DENGAN TEKNIK MODEL SIMBOLIS UNTUK MENGEMBANGKAN KONSEP DIRI PESERTA DIDIK KELAS VII SMP NEGERI 6 SRAGEN TAHUN AJARAN 2015/2016

TEKNIK ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN KECERDASAN INTERPERSONAL SISWA KELAS VII SMP N 1 KEBONARUM KLATEN TAHUN PELAJARAN 2015 / 2016

MOHAN TAUFIQ MASHURI NIM

JURNAL. Oleh : SULIS HAFID PAMUNGKAS K

ABSTRAK. v Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH MENGUNYAH PERMEN KARET TERHADAP TINGKAT KECEMASAN MENGHADAPI UJIAN LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

ABSTRAK Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Program Magister Psikologi iv Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAKSI. Universitas Kristen Maranatha

: RARAS PUTRI PRAMESWARI K

KEEFEKTIFAN STRATEGI TIMBAL BALIK DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA TEKS CERPEN PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 KASIHAN BANTUL YOGYAKARTA

PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PENGETAHUAN REMAJA SMK TENTANG SEKS PRANIKAH DI SMK MUHAMMADIYAH 3 GEMOLONG KARYA TULIS ILMIAH

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN MODUL PEMESINAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA JURUSAN TEKNIK PEMESINAN DI SMK LEONARDO KLATEN.

ABSTRACT Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user i

DAFTAR ISI Latar Belakang Masalah Identifikasi Masalah Maksud Dan Tujuan Penelitian Maksud...

SKRIPSI. Oleh : Luh Putu Ayu Wulandari Nim

EFEKTIVITAS ALAT BANTU VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MERAWAT DIRI ANAK GANGGUAN SPEKTRUM

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR FISIKA ANTARA SISWA YANG DIAJAR MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN MEKANISTIK DAN METODE PEMBELAJARAN ANIMASI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI DALAM KEGIATAN LABORATORIUM TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN KETERAMPILAN BERPIKIR PESERTA DIDIK SMP

ABSTRAK Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN PROJECT BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA

BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PERMAINAN SIMULASI UNTUK MENINGKATKAN KONTROL DIRI PESERTA DIDIK KELAS VIII SMP NEGERI 1 KARTASURA TAHUN AJARAN

ABSTRAK Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

Kata kunci : persiapan gentle birth, persalinan, primigravida, kecemasan

NUR AFNI SIN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

DANANG ASMORO NIM K

ABSTRAK. Teori yang digunakan pada penelitian ini adalah Teori Work-Family Conflic dari Greenhouse, Jeffry H. And Nicholas J.

KATA PENGANTAR..iii. DAFTAR ISI vii. DAFTAR TABEL DAN BAGAN...xii. DAFTAR LAMPIRAN xiii Latar Belakang Masalah Identifikasi Masalah 10

ABSTRAK Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH LAYANAN INFORMASI STUDI LANJUT TERHADAP PERENCANAAN KARIR SISWA

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Nur Fitriyana dan Marfuatun, M. Si. Jurusan Pendidikan Kimia, FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta

PERBEDAAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS PESERTA DIDIK YANG DIBERI PERLAKUAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL)

PENGARUH HYPNOTEACHING TERHADAP HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA

FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

EFEKTIVITAS METODE SOSIODRAMA (ROLE PLAYING) UNTUK MENINGKATKAN PENGENALAN JENIS-JENIS PEKERJAAN PADA MATA PELAJARAN IPS BAGI ANAK TUNAGRAHITA RINGAN

SKRIPSI SENAM JANTUNG SEHAT DAPAT MENURUNKAN PERSENTASE LEMAK TUBUH PADA MAHASISWI PROGRAM STUDI FISIOTERAPI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA

ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN KECERDASAN EMOSI PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 18 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENGARUH PENGGUNAAN METODE KOOPERATIF JIGSAW TERHADAP SIKAP TANGGUNG JAWAB DAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI

1. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan dan Hukum 2016

METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SMP

PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI. (Jurnal) Oleh DEBI GUSMALISA

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN STRATEGI TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT)

By SRI SISWANTI NIM

SOSIODRAMA UNTUK MENINGKATKAN KECERDASAN EMOSI PESERTA DIDIK KELAS VIII SMP NEGERI 1 KEBAKKRAMAT TAHUN AJARAN 2014/2015

SKRIPSI PERBEDAAN LATIHAN PLIOMETRIK DEPTH JUMP DAN JUMP TO BOX TERHADAP PENINGKATAN KECEPATAN LARI PADA PEMAIN SEPAK BOLA DI SMA N 1 MANGGIS

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING DAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP SISWA DI SMP NEGERI 1 PULUNG

ABSTRAK Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

Vol. 5 No. 2, Agustus 2017 Ar-Razi Jurnal Ilmiah ISSN

ABSTRAK. Universitas Kristen Marantha

JURNAL OLEH: FAJAR KUSUMAJATI K

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh ENIE RUSMALINA

Kata kunci: plak gigi; indeks plak gigi; ekstrak buah mengkudu (Morinda citrifolia Linn.).

Edu Geography 3 (1) (2014) Edu Geography.

SKRIPSI PERBEDAAN EFEKTIVITAS LATIHAN INTERVAL

SKRIPSI. Oleh : ELSA NUGRAHENI K

PROGRAM ATAS. TESIS Untuk T

BAB III METODE PENELITIAN

GROUP COUNSELING SERVICES EFFECTIVENESS IN REDUCING STUDENT BEHAVIOR AGGRESSIVE SMA 6 PADANGSIDIMPUAN STATE ACADEMIC YEAR

Abstrak. Kata kunci: self-esteem, orientasi masa depan. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH MENTORING AGAMA ISLAM TERHADAP PERUBAHAN KONSEP DIRI MAHASISWA MUSLIM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA SKRIPSI

EFEKTIVITAS TEKNIK RESTRUKTURISASI KOGNITIF MELALUI FOCUS GROUP DISSCUSSION

Transkripsi:

ABSTRAK Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui sejauhmana efektivitas pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor dalam meningkatkan kemampuan pengambilan keputusan dalam memilih jurusan Perguruan Tinggi. Pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor ini terdiri dari tiga tahapan sebagai berikut : (1) Gaining Self Understanding (Self- Analysis), (2) Obtaining Knowledge About The World of Career dan (3) Integrating Information about Self and the World of Career. Subjek pada penelitian ini adalah siswasiswi kelas XI SMA XYZ Bandung. Metode penelitian yang diajukan bersifat quasi experimental, yaitu suatu penelitian eksperimental semu yang bermaksud mencari hubungan sebab akibat di kehidupan nyata. Rancangan penelitian menggunakan randomized pre-testpostest control group, dimana terdapat dua kelompok penelitian yaitu empat belas orang kelompok eksperimen yang mendapatkan pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor dan empat belas orang kelompok kontrol. Hipotesis dalam penelitian ini adalah (1) Ada peningkatan kemampuan dalam pengambilan keputusan mengenai pilihan jurusan perguruan tinggi sebelum dan setelah pelatihan perencanaan karir. (2) Ada perbedaan antara tingkat kemampuan dalam pengambilan keputusan mengenai pilihan jurusan perguruan tinggi pada kelompok eksperimen dengan kelompok kontrol. Pengumpulan data dilakukan dengan beberapa metode yaitu, observasi, wawancara, angket, skala kesulitan dalam pengambilan keputusan, lembar tugas rumah dan dokumentasi. Hasil pengujian statistik dengan menggunakan Wilcoxon Signed-Rank Test menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan pada kelompok eksperimen antara sebelum dan sesudah pemberian pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor. Terdapat perbedaan rata-rata 2,91 nilai Asymp Sig (1-tailed) (0.014) < (0.05). Hal tersebut menunjukkan bahwa pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor efektif dalam meningkatkan kemampuan dalam pengambilan keputusan pilihan jurusan di Perguruan Tinggi. Sementara hasil uji analisis dengan uji 2 Sampel Independen Kolmogorov-Smirnov didapatkan nilai Asymp Sig (1-tailed) (0.001) < (0.05). Hal ini menunjukkan bahwa siswa-siswi yang mengikuti pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor menunjukkan adanya peningkatan kemampuan dalam pengambilan keputusannya daripada siswa-siswi yang tidak mengikuti pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor. Sebagai tindak lanjut, peneliti melakukan evaluasi terhadap reaksi, pembelajaran, perilaku dan hasil. Follow- up dengan metode diskusi dan wawancara terhadap kemajuan pengembangan pada setiap subjek dilakukan dalam rentang dua minggu setelah pelaksanaan pelatihan. Kata kunci : Kemampuan dalam pengambilan keputusan karir, Pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor.

ABSTRACT The purpose of this research is to find out the effectiveness of the career planning with the trait-factor approach training, in order to improve one s ability to make a decision in choosing college majors. This training consist of 3 stages : (1) Gaining Self Understanding (Self-Analysis), (2) Obtaining Knowledge About The World of Career and (3) Integrating Information about Self and the World of Career. The subject of this research is grade XI student at SMU XYZ, Bandung. The method of this research is quasi experimental, which is an experimental research with a purpose to find a causative connection in the real life. This research is using randomized pre-test-postest control group, where there are two research groups, each consist of 14 people. The first group is the trained group, while the other group is the control group. The hypothesis of this research are 1) There is an improvement in the ability of taking decisions about college majors before and after the training. (2) There is a difference between the ability in making decisions about University majors between the experimental groups compared to the control group. The collection of data is done by doing a few methods which are : observation, interview, questionaire, the difficulty scale in making decisions, homework and documentations. The result of the statistic trial using Wilcoxon Signed-Rank Test shows a significant differences between the experimental group before and after the training. There is a 2,91 value of Asymp Sig (1-tailed) (0.014 < ( 0.05) difference. That number shows that the training is effective in order to improve the ability to make a decision in choosing University major. Meanwhile the result of the analytical test using 2 Kolmogorov-Smimov Independent Sample is Asymp Sig (1-tailed) (0.001) < (0.05). This concludes that the students participating in the training shows an improvement in the decision making ability, compared to the students who did not participate in the training. As a follow up, the researcher is doing an evaluation on the reaction, the learning process, the attitude and the result. Also there were round of discussions and interview for the improvement of the development, as another follow up method on every subject which was executed two weeks after the training. Keyword : Career Decision-Making, Trait-factor career plan training

DAFTAR ISI Halaman LEMBAR JUDUL LEMBAR PENGESAHAN ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GRAFIK DAFTAR BAGAN DAFTAR LAMPIRAN i ii iii iv v ix xiii xvi xvii xviii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang Masalah... 1 1.2. Rumusan Masalah... 12 1.3. Maksud, Tujuan dan Kegunaan Penelitian... 14 1.3.1. Maksud Penelitian... 14 1.3.2. Tujuan Penelitian... 14 1.3.3. Kegunaan Penelitian... 15 1.4. Metodologi Penelitian... 16 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 18 2.1. Teori Karir... 18

2.1.1. Definisi karir... 18 2.1.2. Perkembangan teori karir... 20 2.1.3. Pengertian trait and factor... 22 2.1.4. Penanganan karir pendekatan trait and factor... 24 2.1.5. Tahapan penanganan karir trait and factor... 25 2.1.6. Faktor yang mempengaruhi sebuah pilihan.... 33 2.1.7. Kemampuan dalam pengambilan keputusan karir... 36 2.1.8. Fase pengambilan keputusan karir... 46 2.2 Perkembangan masa remaja... 49 2.2.1 Tugas perkembangan remaja... 49 2.2.2 Remaja dan perubahan... 51 2.2.3 Perkembangan remaja dalam pengambilan keputusan... 55 2.3 Evaluasi program pelatihan... 56 2.4 Kerangka pemikiran... 60 2.5 Asumsi... 69 2.6 Hipotesis penelitian... 69 BAB III METODOLOGI... 70 3.1. Rancangan penelitian... 70 3.2. Variabel penelitian... 76 3.2.1 Kemampuan pengambilan keputusan pilihan jurusan dan karir... 77 3.2.2 Pelatihan perencanaan karir pendekatan trait-factor..... 78 3.3 Subyek penelitian... 79

3.4 Metode pengumpulan data... 82 3.4.1 kuesioner... 82 3.4.2 Alat ukur dan skala pengukuran... 82 3.5 Teknik analisis data... 88 3.6 Modul pelatihan perencanaan karir... 89 3.6.1 Tahapan pelaksanaan program pelatihan... 90 3.6.2 Lama dan tempat pelatihan... 92 3.6.3 Metode pelatihan... 92 3.6.4 Media pembelajaran... 92 3.6.5 Tugas rumah... 93 3.6.6 Observasi dan dokumentasi... 94 3.6.7 Evaluasi program dan follow-up... 94 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 96 4.1 Gambaran Subjek Penelitian... 96 4.2. Hasil analisis kuantitatif... 98 4.2.1. Hasil pretest tingkat kemampuan pengambilan keputusan pada kelompok eksperimen... 98 4.2.2. Hasil pretest tingkat kemampuan pengambilan keputusan pada kelompok kontrol... 100 4.2.3. Hasil posttest tingkat kemampuan pengambilan keputusan pada kelompok eksperimen... 102

4.2.4. Hasil posttest tingkat kemampuan pengambilan keputusan pada kelompok kontrol... 104 4.2.5. Hasil perbedaan kemampuan pengambilan keputusan... 106 4.2.5.1. Hasil analisis pretest-posttest tingkat kemampuan pengambilan keputusan pada kelompok eksperimen... 107 4.2.5.2. Hasil analisis pretest-posttest tingkat kemampuan pengambilan keputusan pada kelompok kontrol... 111 4.2.6. Hasil evaluasi pelatihan perencanaan karir trait-factor... 117 4.2.7. Hasil follow-up... 119 4.3. Pembahasan hasil penelitian... 124 4.3.1 Pelatihan perencanaan karir trait-factor pada kelompok eksperimen... 125 4.3.2 Pelatihan perencanaan karir trait-factor pada kelompok eksperimen... 125 4.3.3 Reaksi peserta pelatihan terhadap penyelenggaraan pelatihan perencanaan karir trait-factor... 132 4.3.4 Pembelajaran yang diperoleh dari pelatihan terhadap penyelenggaraan pelatihan perencanaan karir trait-factor... 134 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 136 5.1. Simpulan...... 136 5.2. Saran...137

DAFTAR TABEL Tabel A Indikator Alat Ukur CDDQ 84 Tabel B Kategori Kesulitan Pengambilan Keputusan Alat Ukur CDDQ 85 Tabel C Reliabilitas Pengukuran 85 Tabel D Reliabilitas Aspek Alat Ukur 86 Tabel E Analisis Item tiap item Alat Ukur 87 Tabel F Rincian Materi Pelatihan Perencanaan Karir trait-factor 92 Tabel G Hasil Skor Pretest Kesulitan Pengambilan Keputusan dan Kategori Subjek Penelitian 96 Tabel H Pengelompokkan subjek penelitian dan hasil pretest Kesulitan Pengambilan Keputusan 97 Tabel I Uji Homogenitas Skor Pretest Pada Kelompok Eksperimen dan Kelompok Kontrol 98 Tabel J Pretest skor kesulitan pengambilan keputusan pada kelompok Eksperimen 99 Tabel K Pretest skor kesulitan pengambilan keputusan pada kelompok Kontrol 101 Tabel L Posttest kesulitan pengambilan keputusan pada kelompok Eksperimen 103

Tabel M Posttest kesulitan pengambilan keputusan pada kelompok Kontrol 105 Tabel N Pretest-Posttest skor pengukuran pada Kelompok Eksperimen 107 Tabel O Uji Wilcoxon Skor pada pada Kelompok Eksperimen (Sebelum-Sesudah Perlakuan) 108 Tabel P Hasil Pretest-Posttest Aspek Readiness pada Kelompok Eksperimen (Sebelum-Sesudah Perlakuan) 109 Tabel Q Hasil Pretest-Posttest Aspek Lack of Information pada Kelompok Eksperimen (Sebelum-Sesudah Perlakuan) 110 Tabel R Hasil Pretest-Postest Aspek Inconsistent Information pada Kelompok Eksperimen (Sebelum-Sesudah Perlakuan) 110 Tabel S Pretest-Posttest pengukuran pada Kelompok Kontrol 111 Tabel T Uji Wilcoxon Skor pada pada Kelompok Kontrol 112 Tabel U Hasil Pretest-Postest Aspek Readiness pada Kelompok Kontrol 113 Tabel V Hasil Pretest-Postest Aspek Lack of Information pada Kelompok Kontrol 114 Tabel W Hasil Pretest-Postest Aspek Inconsistent Information pada Kelompok Kontrol 114

Tabel X Pretest-Posttest Kemampuan Pengambilan Keputusan pada Kelompok Eksperimen dan Kontrol 115 Tabel Y Uji 2 Sampel Independen Kolmogorov-Smirnov Pretest pada kelompok Eksperimen dan Kontrol 116 Tabel Z Uji 2 Sampel Independen Kolmogorov-Smirnov Posttest pada kelompok Eksperimen dan Kontrol 116 Tabel AA Evaluasi Program Pelatihan Perencanaan Karir 117 Tabel AB Hasil Follow-up mengenai Rencana tindakan dalam karir 119

DAFTAR GRAFIK Grafik 4.1.6.1 Perbedaan skor kesulitan dalam pengambilan keputusan pada Kelompok Eksperimen (Sebelum-Sesudah Perlakuan)...108 Grafik 4.1.6.2 Perbedaan skor kesulitan dalam pengambilan keputusan pada Kelompok Kontrol (Sebelum-Sesudah Perlakuan pada kelompok eksperimen)... 112

DAFTAR BAGAN Bagan Taksonomi Kesulitan Pengambilan Keputusan Karir. 43 Bagan Kerangka Pikir. 68 Bagan Design Eksperimen.. 71 Bagan Alur Pelaksanaan Pelatihan Perencanaan Karir pada kelompok Eksperimen 74 Bagan Alur Penelitian... 76 Bagan Proses Mendapatkan Subjek Penelitian 81

DAFTAR LAMPIRAN I. Pengkategorian Pengukuran Kesulitan Pengambilan Keputusan (Tabel L1) II. Pengelompokkan Subjek Penelitian III.1. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Jenis Kelamin (Tabel L2) III.2. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Jurusan sekolah (Tabel L3) III.3. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Rata-rata Nilai Akademik (Tabel L4) III.4 Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Aspirasi terhadap Perguruan Tinggi (Tabel L5) III.5 Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Aspirasi Pendidikan Tertinggi (Tabel L6) III.6. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Level Pendidikan orang tua (Tabel L7) III.7. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Dukungan Orang Tua (Tabel L8) III.8. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Dukungan Teman Sebaya (Tabel L9) III.9. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Dukungan Guru Sekolah (Tabel L10) III.10. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Integrasi Pendidikan

(Tabel L11) III.11. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Integrasi Sosial (Tabel L12) III.12. Pengelompokkan Subjek Penelitian berdasarkan Penilaian terhadap kepuasan sekolah (Tabel L13) IV. Hasil Kuesioner IV. 1 Hasil Kuesioner Values Inventory (Tabel L14) IV. 2 Hasil Kuesioner Interest Inventory (Tabel L15) IV. 3 Hasil Kuesioner Skill Checklist (Tabel L16) IV. 4 Hasil Kuesioner Occupational Checklist (Tabel L17) IV. 5 Hasil Kuesioner Pengelompokkan Karir (Tabel L18) IV. 6 Hasil Kuesioner Pengukuran Karir (Tabel L19) IV. 7 Hasil Kuesioner Rencana Tindakan (Tabel L20) IV. 8 Hasil Kuesioner Optimisme Karir (Tabel L21) IV. 9 Hasil Kuesioner Penilaian Sifat Diri (Tabel L22) IV.10 Hasil Kuesioner Karir dan Kesesuaian Diri (Tabel L23) V. Blue Print Angket Evaluasi (Tabel L24) V. 1 Hasil Evaluasi Pelatihan Perencanaan Karir Trait-Factor Evaluasi Penyelenggaraan (Tabel L25) Evaluasi Materi Pelatihan (Tabel L26) Evaluasi Trainer (Tabel L27) Evaluasi Fasilitas (Tabel L28)

Evaluasi Saran (Tabel L29) V. 2 Skor Optimisme Karir (tugas rumah) (Tabel L30) V. 3 Hasil Observasi VI. VII Materi Pelatihan Perencanaan Karir traif-factor Lembar Kerja VII. 1 Lembar Kerja Values Inventory VII. 2 Lembar Kerja Interest Inventory VII. 3 Lembar Kerja Skill Checklist VII. 4 Lembar Kerja Occupational Choice VII. 5. Lembar Kerja Pengelompokkan karir VII. 6 Lembar Kerja Pengukuran karir VII. 7 Lembar Kerja Rencana Tindakan VII. 8 Lembar Kerja rumah Optimisme Karir VII. 9 Lembar Tugas rumah Penilaian sifat diri VII.10 Lembar Tugas rumah Karir dan kesesuaian VII.11 Lembar Kuesioner Pengerjaan tugas VIII Kuesioner-kuesioner VIII.1 Kuesioner Latar Belakang Siswa VIII.2 Kuesioner Career Decision-Making Difficulties IX Pernyataan izin penggunaan alat ukur