Matakuliah : J 0034/Ekonomi Makro Tahun : 2005 Versi : Revisi 3. Pertemuan 3 Pemikiran Makro Ekonomi Klasik

dokumen-dokumen yang mirip
Prof. Dr. Almasdi Syahza, SE., MP Peneliti dan Pengamat Ekonomi Pedesaan Blog:

PANDANGAN AHLI EKONOMI KLASIK

MAKRO EKONOMI. Agung Mustofa Sri Retno Wahyuni Vicha Ratih D. Yoga Purohmana Jasa

TEORI MAKROEKONOMI KLASIK

BAB II. Teori Klasik dan Keynes mengenai Penentuan Tingkat Kegiatan Ekonomi Negara

Pertemuan ke-4 KONSUMSI DAN INVESTASI

Kerangka Belajar Ekonomi Makro Pandangan Klasik, Keyness dan Sesudahnya

ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR DAN TINGKAT SUKU BUNGA TERHADAP PERMINTAAN AGREGAT DI INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Pengertian Ekonomi Makro

KESEIMBANGAN AGREGAT DEMAND AGREGAT SUPPLY

II. TEORI EKONOMI MAKRO KLASIK

EKONOMI MAKRO: MODEL ANALISIS IS-LM. Oleh : Nur Baladina, SP. MP.

KESEIMBANGAN EKONOMI Melihat lebih mendalam keseimbangan Pendapatan Nasional yang ditentukan oleh Pengeluaran Agregat ( Pendekatan Keynesian )

MODEL SEDERHANA PERMINTAAN AGREGAT PENAWARAN AGREGAT

Pengantar Ekonomi Mikro. Modul ke: 07FEB. Review Bahan Perkuliahan Tatap Muka 1-6. Fakultas. Erwin Nasution S,E MM. Program Studi Manajement S1

ANALISIS PERUBAHAN SUKU BUNGA, UANG DAN HARGA DALAM KERANGKA KERJA EKONOMI KLASIK

BAB II URAIAN TEORITIS. dulu pernah dilakukan, diantaranya : Andriani (2000) dalam penelitiannya yang

PERMINTAAN DAN PENAWARAN AGREGAT

Permintaan Agregat & Penawaran Agregat

BAB II TELAAH TEORITIS DAN PENGEMBANGAN MODEL PENELITIAN. Volatilitas (volatility)berasal dari kata dasar volatile(restiyanto, 2009).

SEWA, BUNGA DAN KEUNTUNGAN SEWA EKONOMI DAN PENDAPATAN PINDAHAN SEWA, BUNGA DAN KEUNTUNGAN SEWA EKONOMI DAN PENDAPATAN PINDAHAN

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PEMBAHASAN KESEIMBANGAN PASAR DALAM EKONOMI MAKRO A. KESEIMBANGAN PASAR EKONOMI MIKRO INDIVIDU

BAB 3 PENENTUAN KEGIATAN EKONOMI : PANDANGAN KLASIK, KEYNES DAN PENDEKATAN MASA KINI

SEBUAH TEORI MAKROEKONOMI PEREKONOMIAN TERBUKA

Keseimbangan di Pasar Uang

TEORI KLASIK DAN KANEYSIAN.

Tabungan, Investasi, dan Sistem Keuangan. Copyright 2004 South-Western

INFLASI.

Pertanyaan: Isi semua kolom tersebut (sertakan perhitungannya di bawah tabel)

PENGANTAR EKONOMI MAKRO. Masalah Utama dalam perekonomian, Alat Pengamat Kegiatan Ekonomi dan Kebijakan Ekonomi Makro

FUNGSI PERMINTAAN DAN PENAWARAN MATEMATIKA BISNIS

KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN TERBUKA

Ekonomi. untuk SMA/MA Kelas XI Semester 1. Peminatan Ilmu-Ilmu Sosial. Inung Oni Setiadi Irim Rismi Hastyorini. Dibuat oleh:

KESEIMBANGAN DALAM PEREKONOMIAN TERTUTUP

PENGANTAR EKONOMI MAKRO

PERTUMBUHAN EKONOMI,PERUBAHAN STRUKTUR EKONOMI, DAN KRISIS EKONOMI

BAB 3 Pendapatan Nasional : Dari Mana Berasal dan Ke Mana Perginya

Tabungan, Investasi dan Sistem Keuangan. Oleh Ruly Wiliandri, SE., MM

BAB 3 KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN TIGA SEKTOR (TERTUTUP)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 1. Pengertian Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Pajak adalah iuran rakyat kepada kas negara berdasarkan undang-undang

Makro ekonomi adalah Makro artinya besar, analisis makro ekonomi merupakan analisis keseluruhan kegiatan perekonomian. Bersifat global dan tidak

VIII. SIMPULAN, IMPLIKASI KEBIJAKAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis deskripsi, estimasi dan simulasi kebijakan

I. PENDAHULUAN. jasa. Oleh karena itu, sektor riil ini disebut juga dengan istilah pasar barang. Sisi

BAB I PENDAHULUAN. dihindarkan. Hal ini disebabkan karena pemerintah merupakan salah satu pelaku

Pengantar Ekonomi Mikro

Jenis-Jenis Inflasi. Berdasarkan Tingkat Keparahan;

KESEIMBANGAN PASAR BARANG DAN UANG Mata Kuliah : Pengantar Ilmu Ekonomi : Dany Juhandi, S.P, M.Sc

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP) MATA KULIAH EKONOMI UMUM (EKO 160) Pengajar : TIM DOSEN

TEORI KONSUMSI DAN TEORI INVESTASI. Oleh Ruly Wiliandri, SE., MM

Pengantar Ekonomi Makro. Oleh Ruly Wiliandri, SE., MM

Fungsi Konsumsi Keynes

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perbankan khususnya bank umum merupakan inti dari sistem

Modul ke: Pendahuluan. Fakultas FAK. EKONOMI & BISNIS. Cecep W. Program Studi. S-1 Manajemen.

TEORI PEMBANGUNAN KLASIK. Andri Wijanarko,SE,ME

VIII. SIMPULAN DAN IMPLIKASI KEBIJAKAN. Berdasarkan hasil dan pembahasan Bab V sampai dengan Bab VII,

Model IS-LM. Lanjutan... Pasar Barang & Kurva IS 5/1/2017. PASAR UANG & PASAR BARANG (Keseimbangan Kurva IS-LM)

ekonomi K-13 INFLASI K e l a s A. INFLASI DAN GEJALA INFLASI Tujuan Pembelajaran

MODEL IS DARI PASAR BARANG DAN MODEL LM DARI PASAR UANG. Chapter Ten 1

BAB 1. menjadi perdebatan dalam teori ekonomi makro. Setidaknya, ada dua pandangan

Pokok Bahasan 4 KESEIMBANGAN PENDAPATAN NASIONAL 3 SEKTOR. Dosen Pengampu: Retno Budi Lestari, SE, M.Si

Topik Bahasan: 1. Pengertiankonjungtur 2. Periodekonjungtur. 4. Hubungan antara periode konjungtur dengan beberapa indikator makro ekonomi

Dasar Bisnis & Manajemen. Bentuk Sistem Perekonomian dan Pengaruh Faktor Ekonomi terhadap Bisnis Domestik dan Global. Tatap Muka.

I. PENDAHULUAN. membangun infrastruktur dan fasilitas pelayanan umum. pasar yang tidak sempurna, serta eksternalitas dari kegiatan ekonomi.

SILABUS MATA KULIAH. Mahasiswa dapat menjelaskan pengukuran Beberapa Indikator makroekonomi utama dan Tiga Konsep Model

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN BELAJAR SEMESTER (RPKPS)

Pengeluaran Agregat yang direncanakan (AE) dan Ekuilibrium Output

PENGUKURAN INFLASI. Dalam menghitung Inflasi secara umum digunakan rumus: P P

UANG DAN INSTITUSI KEUANGAN PENAWARAN UANG PROGDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO SEMARANG

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Presentasi harus mencakup kisi-kisi yang sudah ditetapkan Boleh ditambahkan materi, JIKA DIBUTUHKAN Gunakan referensi seluas-luasnya Urutan

MASALAH POKOK ILMU EKONOMI

PENGANTAR EKONOMI JENJANG : D3 AKUNTANSI : ATA : PENDEKATAN TEORI DAN PENERAPANNYA : WAJIB MEMBERIKAN KASUS DAN PEKERJAAN PENEKANAN

Pendahuluan. Pengantar Ekonomi. -Ekonomi Mikro. -Ekonomi Makro

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH TEORI EKONOMI 2 FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Indonesia merupakan negara yang memiliki jumlah penduduk yang sangat

TEORI KONSUMSI. Minggu 8

SMP kelas 9 - EKONOMI BAB 9. Perkembangan Masyarakat Indonesia Menuju Negara MajuLatihan Soal 9.2

Pengantar Ekonomi Mikro

DAFTAR ISI ABSTRAK...

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Pengantar Ekonomi Makro. Oleh Ruly Wiliandri, SE., MM

Xpedia Ekonomi. Makroekonomi

BAB III MODEL PERTUMBUHAN EKONOMI DAN FUNGSI STOK UANG

Pengantar Ekonomi Mikro. Modul ke: 7FEB. Review Bab 1-6. Fakultas. Febrina Mahliza, SE, M.Si. Program Studi Manajemen

Teori dlm ekonomi: 1. Teori klasik Keinginan masyarakat untuk menabung dan keinginan pengusaha untuk meminjam dana modal untuk investasi ditentukan

BAB I PENDAHULUAN. negara. Inflasi itu sendiri yaitu kecenderungan dari harga-harga untuk menaik

Bab 4 TEORI MONETER MV = PT. i 1

BAB I PENDAHULUAN. fenomena yang relatif baru bagi perekonomian Indonesia. perekonomian suatu Negara. Pertumbuhan ekonomi juga diartikan sebagai

08. Tabel biaya dan produksi suatu barang sebagai berikut : Jumlah produksi Biaya tetap Biaya variabel Biaya total 4000 unit 5000 unit 6000 unit

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH PENGANTAR EKONOMI ( Fakultas Ekonomi : Akuntansi / D3 ) KODE / SKS KD / 3 SKS

VII. DAMPAK GUNCANGAN DOMESTIK TERHADAP MAKROEKONOMI INDONESIA

Model Keseimbangan Pengeluaran Dua Sektor

KURVA PERMINTAAN AGREGAT (AGGREGATE DEMAND AD) PADA DIAGRAM AD AS (AGGREGATE SUPPLY - PENAWARAN AGREGAT) BERDASARKAN FUNGSI DARI SETIAP KOMPONEN AD

TEORI EKONOMI 2 JUMLAH SKS TAHUN AJARAN KETENTUAN

BAB II TEORI DAN PERUMUSAN HIPOTESIS. dilakukan oleh para peneliti terdahulu. Alitasari (2014), teknik analisis yang

KURVA IS-LM. a lecturing note Mayang Adelia Puspita, SP. MP

SATUAN ACARA PENGAJARAN ( SAP )

SILABUS RANCANGAN PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL

Pengantar Ekonomi Makro. Oleh Ruly Wiliandri, SE., MM

Transkripsi:

Matakuliah : J 0034/Ekonomi Makro Tahun : 2005 Versi : Revisi 3 Pertemuan 3 Pemikiran Makro Ekonomi Klasik 1

Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Mahasiswa akan dapat menjelaskan tentang konsep dasar pemikiran Klasik dan dasar falsafahnya. Mahasiswa akan dapat menjelaskan model analisa pemikiran klasik dalam penentuan kesempatan kerja dan pendapatan nasional Mahasiswa akan dapat menggunakan bagan dan grafik dalam rangka menjelaskan model analisa makro ekonomi. 2

Outline Materi Pendahuluan Hukum Say dan implikasinya pada kesempatan kerja Penentuan kesempatan kerja dan pendapatan nasional Penawaran uang, tingkat harga dan tingkat kegiatan ekonomi Penentuan keseimbangan kegiatan ekonomi Keefektifan kebijaksanaan pemerintah 3

Pendahuluan Pandangan ekonomi klasik berkembang sejak pertengahan abad kedelapan belas. Ahli ekonomi yang mendukung Mazhab Klasik adalah: Adam Smith, David Ricardo, Jean Baptiste Say dll Analisis Makro ekonomi Klasik adalah kumpulan pemikiran beberapa ahli ekonomi klasik, antara lain : Hukum Pasar Say, bahwa dalam perekonomian tidak akan berlaku masalah kekuarangan permintaan agregat. 4

Teori Produksi,menerangkan hubungan antara faktor produksi dengan jumlah barang yang dihasilkan Teori Kuantitas Uang, menerangkan bahwa perubahan penawaran uang akan menimbulkan perubahan tingkat hargayang sama besarnya. Keefisienan sistem pasar bebas, Sistem pasar bebas sangat efisien dalam mengatur kegiatan ekonomi dan oleh sebab itu pemerintah tidak perlu campur tangan 5

Hukum Say dan implikasinya pada kesempatan kerja Hukum Say: Penawaran akan menciptakan sendiri permintaannya ( Supply creates its own demand) Berapapun produksi nasional yang akan diciptakan dalam perekonomian semuanya akan dapat dijual dalam pasar. Keseimbangan pendapatan nasional AD = AS C + I = C + S S = I Analisa Kurva 6

S ro E0 Suku Bunga r1 E1 I0 I1 Io I1 = S1 Io = So Investasi dan Tabungan 7

Para Ahli ekonomi klasik berkeyakinan bahwa kesempatan kerja penuh akan tercapai dalam perekonomian. Pengeluaran Pemerintah dan Suku Bunga Pengeluaran pemerintah yang melebihi penerimaannya akan mengakibatkan anggaran belanja defisit. Pada kondisi seperti ini pemerintah seringkali meminjam dana dari tabungan masyarakat. Dengan demikian jumlah permintaan dana dari perekonomian berubah dari I menjadi (I + G T). Berdasarkan kepada perubahan ini akan berlaku penyesuaian sebagai berikut: Suku bunga menjadi bertambah tinggi dari r0 menjadi r1 Tabungan masyarakat bertambah dari S0 = I0 menjadi S1 = I1 + G - T 8

Investasi sektor perusahaan menurun dari I0 menjadi I1 Konsumsi rumah tangga berkurang sebanyak (G-T)-I1I0 Analisa Kurva S (G T) Suku Bunga r1 E1 I+(G-T) ro Eo ^I ^C = ^S I I1 Io=So S1=I1+(G-T) Permintaan dan penawaran dana 9

Penentuan kesempatan kerja dan pendapatan nasional Penentuan Tingkat Kesempatan Kerja Kesempatan kerja penuh adalah suatu keadaan dimana semua pekerja yang ingin bekerja pada suatu tingkat upah tertentu akan dengan mudah mendapatkan pekerjaan. Tingkat upah ditentukan oleh permintan dan penawaran tenaga kerja. Keseimbangan di pasar tenaga kerja akan tercapai apabila permintaan tenaga kerja di pasaran adalah sama dengan penawarannya. Apabila tingkat upah adalah fleksibel, maka menurut ahli ekonomi klasik, mekanisme pasar dalam pasar tenaga kerja akan menjamin terjadinya keseimbangan antara permintaan dan penawaran tenaga kerja hal ini lah yang menyebabkan ahli ekonomi klasik berkeyakinan bahwa kegiatan perekonomian selalu beroperasi pada kesempatan kerja penuh 10

Analisa Kurva NS Kelebihan penawaran TK W1 Wo Eo Tk upah W2 Kelebihan permintaan TK ND Kelebihan permintaan tenaga kerja No 11