BAB 1 PENDAHULUAN. yang dilakukan untuk berusaha memperkenalkan produk atau jasa yang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. lakukan untuk memperkenalkan produk atau jasa yang di tawarkan kepada pembeli,

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. melalui flyer dan koran sedikit demi sedikit bergeser ke media online, disamping

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Hal ini dikarenakan adanya persaingan ekonomi secara global. Hampir semua

BAB 1. membawa banyak manfaat di dalam dunia bisnis. Salah satu teknologi informasi

BAB I PENDAHULUAN. teknologi sangatlah memberi pengaruh yang cukup besar dalam bidang usaha. Hal ini

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah 1.2 Perumusan Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. segala keinginannya, daya beli mereka, dan kemauan untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi yang telah berkembang sampai saat ini, salah satunya adalah internet.

BAB 1 PENDAHULUAN. pengaksesan informasi menjadi sesuatu yang sangat penting. Oleh karena itu. menerapkan teknologi informasi pada perusahaannya.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Rumah Sepatu Shop merupakan sebuah toko sepatu yang menjual bermacam-macam

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan akan fasilitas alat kesehatan di Indonesia semakin hari semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. Negara Indonesia merupakan satu negara di dunia yang mempunyai jumlah

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Teknologi informasi saat ini berkembang dengan pesat dan dibutuhkan

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Perkembangan dunia u saha saat ini menjadikan informasi sebagai pilar

SISTEM INFORMASI PENJUALAN PAKET WISATA DOMESTIK BERBASIS WEB STUDI KASUS PADA PT. NUSA MITRA UTAMA SEMARANG JURNAL SKRIPSI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Persaingan di dunia bisnis otomotif saat ini sangatlah ketat karena

BAB I PENDAHULUAN. untuk memikirkan langkah strategis dalam setiap perencanaan aktifitas

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. produk atau jasa di perusahaan dikenal oleh masyarakat serta dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. pembuatan website dan pemasaran produk yang berbasis online hal ini. proses bisnis dari perusahaan tersebut.

BAB 1 PENDAHULUAN. konsumen. Perkembangan teknologi komputer dalam hal ini internet, sangat. membantu dalam memenuhi kebutuhan informasi tersebut.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. rendah dan suku bunga kredit pemilikan rumah (KPR) semakin kompetitif

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan teknologi dan informasi adalah media jaringan Internet. Jaringan

BAB 1 PENDAHULUAN. yang ada di sekitarnya. Dengan pemakaian teknologi informasi, maka dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. dalam kehidupan sehari-hari sangat dibutuhkan. Media internet dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. akan informasi, dan yang mendapatkan informasi dengan cepatlah yang akan dapat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada Era globalisasi dengan perkembangan jaman yang semakin modern

secara modern (online), keduanya mampu meningkatkan daya jual sapi. Saat ini pemasaran secara online telah terbukti lebih efektif dalam hal

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi di masa kini sangat terasa dalam

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Anggraela Catering Service

1.4. Tujuan Penelitian Adapun tujuan yang dilakukan penelitian ini adalah Untuk membuat perancangan sistem

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. sebuah perusahaan harus mempunyai sistem pemasaran yang efektif untuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. tersebut, produk maupun jasa yang ditawarkan. Semua tersedia di internet secara

BAB 1 PENDAHULUAN. waktu. Hal ini dikarenakan adanya persaingan ekonomi secara global.

Bab 1 Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan suatu pengelolaan manajemen perusahaan yang baik. menyempatkan diri untuk datang ke toko ini, karena itu merupakan

BAB I PENDAHULUAN. bermunculan misalnya dan

BAB I PENDAHULUAN. percetakan offset printing yang melayani produk cetak. CV. Give Me Colours

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB I PENDAHULUAN. informasi yang cepat dalam pengambilan keputusan. perusahaan. Informasi tidak hanya diperlukan oleh pihak-pihak didalam

BAB IV ANALISIS STRATEGI PEMASARAN MITRA MABRUR (ASURANSI HAJI) DI ASURANSI SYARIAH BUMIPUTERA CABANG SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. tentunya membawa pengaruh besar di dunia bisnis. Perkembangan teknologi

BAB I PENDAHULUAN. bahkan luar negeri. Hal ini dikarenakan produk souvenir merupakan produk

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Kehidupan perbankan di Indonesia sudah dimulai sejak masa

BAB I PENDAHULUAN. pengaruh besar dalam perjalanan bisnis. Media internet dapat dijadikan sebagai

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Proposal Kerjasama Usaha

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. dari perusahaan kecil hingga besar telah memanfaatkan fasilitas yang bernama

BAB I PENDAHULUAN.

BAB 1 PENDAHULUAN. sekarang menjadi salah satu andalan dalam kegiatan manusia karena memberikan

BAB I PENDAHULUAN. dipisahkan dalam perkembangannya dan memberikan kita kemudahan dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. sebesar-besarnya. Hal ini menyebabkan banyak perusahaan yang sepertinya tidak peduli

BAB I PENDAHULUAN. menyebabkan membuat beralihnya media periklanan offline ke media online. masalah pada sistem penjualan secara konvensional.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi yang semakin maju menjadikan segala

BAB 1 PENDAHULUAN. Kondisi perekonomian di Indonesia terus menunjukan perkembangan ke

BAB I PENDAHULUAN. semakin pesat dan modern baik dari segi ragam produk, kualitas pelayanan, maupun

SISTEM JASA PENYEDIA TENAGA KERJA (OUTSOURCING) PADA PT. INTRIAS MANDIRI SEJATI SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. penerapan dengan menggunakan teknologi informasi adalah e-customer

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Pertengahan abad 20, era informasi telah memasuki dimensi pemasaran dimana

BAB I PENDAHULUAN. Banyak perusahaan yang dewasa ini menganggap bahwa promosi

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan untuk peradaban kehidupan manusia dari

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. oleh perusahaan. Persoalan tersebut menuntut manajemen untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada era globalisasi sekarang ini, perkembangan di lingkungan bisnis sudah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

BAB 1 PENDAHULUAN. menjadi suatu alat peraga yang mampu menonjolkan kecanggihan dari suatu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Berkembangnya usaha-usaha perdagangan yang sangat pesat. peranannya dalam menunjang jalannya operasi-operasi demi

BAB I PENDAHULUAN. memanfaatkan website untuk tempat berdagang di atas internet dengan metode e-

BAB I PENDAHULUAN. Pemasangan iklan merupakan hal yang utama untuk memasarkan sebuah

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada zaman yang serba berteknologi canggih seperti sekarang ini,

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam mencari dan menyampaikan informasi. Internet. Hal inilah yang disebut dengan e-commerce. Salah satu aplikasi dari e-

BAB I PENDAHULUAN. dengan penjualan tenaga listrik satu-satunya di Indonesia. Peningkatan kebutuhan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Dalam dunia bisnis, proses pemasaran merupakan suatu bagian yang tidak bisa dipisahkan. Pemasaran atau marketing secara singkat adalah sebuah usaha yang dilakukan untuk berusaha memperkenalkan produk atau jasa yang ditawarkan kepada para calon pembeli. Proses pemasaran ini dianggap penting karena tentunya merupakan salah satu faktor penentu untuk seberapa besar keuntungan yang akan didapatkan perusahaan tersebut dalam melakukan bisnisnya. Di era modern seperti ini, bisnis yang ada tentunya tidak seperti dulu lagi. Banyak sekali bermunculan jenis-jenis bisnis baru seperti yang mungkin tidak terpikirkan oleh kita, seperti misalnya usaha outsourcing jasa. Jenis usaha jasa seperti ini pada saat ini sudah banyak bermunculan di berbagai tempat khususnya bangunan-bangunan perkantoran besar, seperti misalnya jasa cleaning service dan security. TIS atau Tisindo Investama Services, yang beralamat di Rukan Exclusive Blok D No. 10 Bukit Golf Mediterania Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara, adalah anak cabang perusahaan PT.Tisindo Investama. TIS merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang penyediaan jasa outsourcing khususnya layanan kebersihan yang ditujukan kepada kalangan bisnis (B2B) dan juga 1

2 kalangan masyarakat umum (B2C), hingga instansi pemerintah (B2G). Dengan pengalaman lebih dari 10 tahun dalam industri ini, TIS telah membawa jasa kebersihan yang baik untuk memenuhi kebutuhan konsumen. Berdasarkan pengamatan awal yang telah penulis lakukan, TIS masih melakukan pemasaran secara konvensional, yaitu dengan bertatap muka secara langsung dengan menawarkan proposal mengenai jasa yang akan ditawarkan, yang biasa disebut headhunting atau secara door-to-door. Hal ini sangat kurang efektif dalam kekuatan pemasarannya ditambah dengan besarnya anggaran perusahaan untuk mengeluarkan biaya ekstra untuk transportasi para karyawan yang ingin mempromosikan jasa yang ditawarkan ke luar kota / daerah. Untuk menghadapi permasalahan tersebut, TIS ingin membuat sebuah bentuk pemasaran baru yaitu dengan menggunakan E-marketing, sebuah sistem pemasaran online yang diharapkan dapat mendukung proses pemasaran yang berjalan dan meningkatkan keuntungan yang didapatkan perusahaan baik dari segi finansial maupun non-finansial. 1.2. Ruang lingkup Melihat dari permasalahan yang ada pada perusahaan, maka penulis membatasi ruang lingkup pembahasan pada penulisan skripsi ini, yaitu sebagai berikut.

3 Pertama yaitu dengan merancang suatu strategi pemasaran yang mendukung E-Marketing, yang akan memperkuat proses pemasaran yang telah berjalan pada Tisindo Investama Services saat ini. Kedua, yaitu dengan melakukan perancangan sebuah website yang dirancang dengan menggunakan konsep-konsep yang sesuai, yang akan menjadi media utama pada konsep E-Marketing yang akan diterapkan pada perusahaan. Utamanya, website tersebut akan mencakup konten yang diperlukan pada PRApenjualan (sebelum transaksi dilakukan) seperti penyajian informasi yang persuasif, dan dibutuhkan calon pembeli sebelum memutuskan untuk menggunakan jasa yang ditawarkan. 1.3. Tujuan Dan Manfaat Adapun tujuan dari penelitian yang penulis lakukan adalah : Mengidentifikasi keadaan perusahaan saat ini dan menganalisa kondisi yang ada untuk mendapatkan strategi-strategi yang sesuai dengan jalannya proses E- Marketing. Merancang sebuah marketing website sebagai media baru bagi perusahaan dalam melakukan proses pemasarannya.

4 Sedangkan manfaat yang diharapkan dalam penelitian ini antara lain : Mempermudah perusahaan dalam berkomunikasi dan menyalurkan informasiinformasi baru kepada para calon pembeli ataupun para pemegang kontrak dengan menggunakan aplikasi E-marketing yang dirancang. Memberikan suatu keunggulan kompetitif pada perusahaan dan diharapkan dapat meningkatkan daya saing dan output penjualan jasa yang ditawarkan, yang nantinya didapatkan dari terciptanya sistem pemasaran yang lebih baik dan efektif dari sebelumnya. 1.4. Metodologi Metodologi penelitian yang digunakan adalah pengumpulan data perusahaan dengan cara studi lapangan atau survey, yang diikuti dengan aktifitas wawancara, analisis dan perancangan tujuan penelitian dengan studi pustaka, menggunakan teori tujuh tahap perencanaan e-marketing dimana perancangannya juga akan diperkuat dengan menggunakan panduan 8 aturan emas dalam perancangan website. 1.5. Sistematika Penulisan Penelitian ini akan dibagi ke dalam 5 bab, dimana setiap bagian dari penelitian akan dijelaskan secara berurutan sesuai dengan tahapan-tahapan yang sudah ditentukan.

5 BAB 1 - PENDAHULUAN Pada bab ini, penulis akan memaparkan secara umum apa yang akan dibuat dalam penulisan skripsi ini. Isi dari skripsi akan digambarkan secara garis besar melalui penjabaran latar belakang, batasan ruang lingkup yang dibahas, tujuan dan manfaat penulisan, metodologi apa yang akan digunakan dalam penyelesaian permasalahan, hingga penjabaran dari tiaptiap bab yang ada pada skripsi ini. BAB 2 LANDASAN TEORI Pada bagian ini penulis akan membahas seputar referensi teori-teori yang akan digunakan sebagai kerangka berpikir yang disusun secara sistematis, yang membantu penulis dalam memperkuat proses penyelesaian permasalahan yang telah didapatkan melalui pengamatan awal yang dilakukan sebelumnya. BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN Pada bagian ini penulis akan menjelaskan gambaran secara umum terhadap kondisi perusahaan sekarang, permasalahan yang dihadapi perusahaan, dan melakukan perencanaan strategis E-marketing yang telah dibatasi tahapannya sesuai dengan teori-teori yang digunakan penulis pada bab sebelumnya. Tahapan tersebut akan dilengkapi pada bab berikutnya.

6 BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN Pada bab ini, penulis akan menyajikan pembahasan mengenai seperti apa solusi yang akan dikembangkan untuk menyelesaikan permasalahan pemasaran perusahaan yang telah diidentifikasikan pada bab sebelumnya. Pada bab ini juga akan dipaparkan perancangan dari website yang akan dibuat. Setiap materi pada bab ini menggunakan teori-teori yang telah dipilih untuk membantu pembuatan rancangan solusi e-marketing yang diusulkan. BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN Pada bagian ini akan dijelaskan kesimpulan yang diperoleh dari hasil analisis dan perancangan e-marketing yang telah dilakukan, serta akan dipaparkan saran-saran yang berisi usulan-usulan bagi pengembang selanjutnya yang ingin menggunakan materi skripsi ini agar e-marketing yang dibuat dapat ditingkatkan lebih baik lagi pada masa mendatang.