BAB 1 PENDAHULUAN. penting untuk membantu perusahaan jasa pembiayaan dalam proses pengambilan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. Pada saat ini, pasar sangat berorientasi pada konsumen. Maka dari itu,

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan senantiasa berusaha untuk dapat meningkatkan nilai bagi

BAB 1 PENDAHULUAN. bisnis. Data warehouse merupakan salah satu bentuk teknologi informasi yang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. sangat membantu individu maupun perusahaan agar arus informasi berjalan cepat, tepat

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang pesat. Seiring dengan berjalannya perkembangan ilmu pengetahuan dan

BAB I PENDAHULUAN. berkembang. Salah satunya adalah perkembangan otomotif yang menjadi faktor

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada era teknologi dan informasi yang berkembang pesat saat ini tak

BAB 1 PENDAHULUAN. besar bagi seluruh aspek kehidupan, terutama di bidang bisnis. Suatu perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. Pada era globalisasi lalu lintas dan angkutan jalan mempunyai peran yang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Serikat, yaitu Robert S. Kaplan dan David P. Norton. Saat itu mereka diberikan tugas yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Berdasarkan pernyataan Persatuan Pengusaha Grafika Indonesia bahwa

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Agar tidak mengalami ketertinggalan, diperlukan suatu strategi pengembangan

BAB I PENDAHULUAN. Sejalan dengan tujuan pembangunan nasional yang dicita-citakan maka

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan yang bergerak dalam bidang fan dan ventilation system untuk

T : Bagaimanakah riwayat perusahaan, mulai dari berdirinnya hingga saat ini? yang mulai beroperasi pada bulan September 2000 dan memfokuskan diri pada

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang. Perusahaan yang beralamat di Jl. S. Parman Kav.37 Slipi Jakarta

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PERENCANAAN STRATEGI SISTEM DAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA PT. PRASETIA DWIDHARMA SKRIPSI. Oleh

BAB 1 PENDAHULUAN. maupun dalam sektor organisasi perusahaan. Hal ini dapat mengakibatkan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi Informasi saat ini akhirnya menjadi salah satu kebutuhan dan keseharian

BAB I PENDAHULUAN. yang kita ketahui, alat transportasi yang sering digunakan oleh masyarakat

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi sekarang ini khususnya. teknologi informasi berkembang dengan sangat pesat, seiring

BAB I 1. PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG PEMILIHAN BIDANG DAN OBJEK. Perkembangan dunia lembaga pembiayaan beberapa tahun terakhir ini semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam dunia komputer dan internet telah banyak membantu kelancaran proses bisnis

BAB III METODE PENELITIAN. referensi pasar modal (capital market reference) Jalan Jendral Sudirman

BAB 1 PENDAHULUAN. melakukan bisnis. Evolusi sistem informasi diawali pada akhir tahun 1970 yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam memasuki era informasi, perkembangan dunia bisnis semakin pesat.

BAB 1 PENDAHULAUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Seiring dengan berkembangnya pertumbuhan teknologi informasi dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dewasa ini, permintaan kendaraan bermotor khususnya sepeda motor

BAB I PENDAHULUAN. merupakan faktor penting untuk mencapai sukses. Tujuannya yaitu untuk

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pertumbuhan industri otomotif khususnya sepeda motor di Indonesia saat ini begitu

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Pada era modernisasi dan globalisasi saat ini, kebutuhan informasi dan

BAB I PENDAHULUAN. persaingan, sehingga tujuan dari perusahaan tersebut dapat tercapai. Salah satu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Peranan teknologi informasi saat ini sudah menjadi bagian yang sangat

BAB 1 PENDAHULUAN. persaingan bisnis pun semakin meningkat. Dan untuk menghadapi persaingan

BAB I PENDAHULUAN. Tabel 1.1 Pengguna Internet Asia[1] Perencanaan strategi..., Indrajaya Pitra Persada, FT UI, 2010.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. memenangkan persaingan bisnis yang semakin kompetitif. Penilaian

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. disegala bidang kehidupan termasuk ekonomi, teknologi, komunikasi, dan

BAB II TINJAUAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Multi Finance Tbk ( Adira Finance atau Perusahaan ) yang didirikan sejak tahun

BAB 1 PENDAHULUAN. Tabel 1. 1 Perubahan Moda Perjalanan di Wilayah DKI Jakarta Perbandingan 2002 dan Sumber: (Sitramp, 2010)

BAB I PENDAHULUAN. pemenuhan kebutuhan yang tidak bisa dinomor duakan. Pendapatan masyarakat

PENGARUH ATRIBUT SEPEDA MOTOR YAMAHA MIO TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi Kasus di Kecamatan Klaten Tengah, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah)

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Dalam era globalisasi dengan tingkat perkembangan yang semakin maju

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Kewirausahaan merupakan jalan yang tepat dalam memulai suatu usaha

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN KENDARAAN BERMOTOR RODA 2 DI SURAKARTA (Studi Kasus Sepeda Motor Bebek Merk Honda)

BAB 1 PENDAHULUAN. berbagai sisi kehidupan manusia. Melalui pemanfaatan sistem informasi, maka

BAB I PENDAHULUAN. seperti leasing, factoring kartu kredit dan sebagainya. Target pasar dari model

BAB 1 PENDAHULUAN. meningkat. Sepeda motor kini merupakan salah satu alat transportasi yang paling

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan akan fasilitas alat kesehatan di Indonesia semakin hari semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Peran sistem informasi dalam suatu organisasi sangat diperlukan untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan sistem dan teknologi informasi sekarang ini sangatlah

BAB 1 PENDAHULUAN. terhadap dunia bisnis yang semakin dominan membuat eksistensi teknologi informasi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Saat ini semua perusahaan dituntut untuk meningkatkan kualitas

BAB I PENDAHULUAN. berkembang. Kondisi ini memicu perusahaan-perusahaan untuk terus

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada zaman dimana teknologi informasi semakin berkembang dengan

Bab I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. membutuhkan dukungan suplai alat-alat berat yang kuat. dan teknologi informasi akan semakin mempermudah perusahaan dalam

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan di masa datang. Industri sepeda motor di Indonesia mengalami

BAB II GAMBARAN UMUM sampai dengan saat ini dan perusahaan ini didirikan oleh Bapak Chairul

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 3 OBYEK PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Bisnis utamanya adalah pembiayaan retail sepeda motor Honda baik baru maupun

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Situasi globalisasi yang tidak menentu memberikan dampak hampir pada semua

BAB 1 PENDAHULUAN. seperti sekolah, perkantoran, perbankan, penyedia jasa, dan lain sebagainya.

Kata Kunci : BUMN, collateral, physical goods, tangible services, psychological service, Strategic Planning, competitive advantage, corporate

BAB 1 PENDAHULUAN. pangsa pasar dan mengembangkan usahanya. Oleh karena itu, perusahaan harus

BAB I PENDAHULUAN. memberikan peluang bisnis yang cepat berkembang. Keadaan ini menimbulkan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB 1 PENDAHULUAN. begitu cepat, menyebabkan setiap perusahaan baik yang bergerak di bidang barang atau

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. setiap perusahaan. Untuk dapat mengahadapi tingkat persaingan yang ketat, untuk

BAB 3 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB 1 PENDAHULUAN. (TI) sebagai sebuah investasi untuk mendukung tujuan perusahaan.

BAB I Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. pembiayaan kendaraan khusus sepeda motor pada tanggal 24 September 2007

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. semakin baik kinerjanya dan memiliki produktifitas yang tinggi. Selain itu,

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. tidak terlalu mahal, dan kondisi jalan yang semakin padat membuat sepeda motor

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan bisnis jasa pembiayaan di Indonesia saat ini sangat pesat, sangat erat kaitannya dengan perkembangan Sistem Informasi/Teknologi Informasi (SI/TI). SI/TI telah banyak digunakan oleh perusahaan-perusahaan jasa pembiayaan dan memberikan kunci sukses dalam berkompetisi. Seiring dengan peningkatan permintaan akan jasa pembiayaan, maka data dan informasi akan hal tersebut sangat dibutuhkan oleh perusahaan jasa pembiayaan. Data dan informasi yang cepat, tepat, dan akurat adalah hal yang sangat penting untuk membantu perusahaan jasa pembiayaan dalam proses pengambilan keputusan untuk dapat mengatasi persaingan yang terjadi dalam dunia bisnis pembiayaan. SI/TI dapat digunakan dalam pengolahan data dan informasi. Sebuah SI/TI yang dibangun dan dipelihara dengan baik akan memberikan keuntungan berwujud yang dapat dilihat secara nyata melalui pendapatan yang diraih serta biaya yang dikeluarkan oleh perusahaan. SI/IT yang baik dapat digunakan tidak hanya untuk penyimpanan data secara elektronik saja tetapi harus mampu mendukung proses analisis yang diperlukan oleh manajemen. Sehingga dengan dukungan SI/IT yang baik maka dapat diperoleh informasi yang cepat, tepat dan akurat. Banyak perusahaan jasa pembiayaan yang gagal dalam menggunakan SI/TI dalam bisnis mereka. Hal ini terkait dengan perencanaan strategi dalam menerapkan SI/TI itu sendiri. Tanpa perencanaan strategi SI/TI yang baik dapat mendatangkan permasalahan baru dan menambah biayayang cukup besar bagi perusahaan tersebut. 1

PT. Mega Finance telah berdiri sejak tanggal 15 Maret 1995, merupakan sebuah perusahaan jasa pembiayaan yang berfokus di bidang pembiayaan konsumen (consumer finance), dengan sasaran adalah konsumen individu dan organisasi. Produk yang dibiayai adalah jenis kendaraan roda dua (sepeda motor) yang khusus diproduksi oleh Jepang dan Italia, yaitu Honda, Suzuki, Yamaha, Kawasaki, dan Vespa. PT. Mega Finance telah memiliki banyak cabang dan pelanggan yang tersebar di pulau-pulau Indonesia, yaitu Sumatra, Jawa, Kalimantan, Sulawesi, dan Papua. Pada saat ini PT. Mega Finance membutuhkan perancangan SI/TI yang dapat membantu perusahaan dalam menyediakan informasi yang lebih cepat, tepat, dan akurat agar dapat bersaing dengan perusahaan lain yang bergerak dibidang jasa pembiayaan yang sama. Proses pembiayaan terdiri dari proses acquisition (pembelian produk oleh konsumen) dan collection (penagihan kredit dari konsumen). Proses acquisition meliputi proses pendaftaran dealer (client), pembelian oleh konsumen melalui dealer, pengumpulan data konsumen di dealer ataupun mengadakan survey langsung terhadap konsumen, analisis resiko pembiayaan, hingga proses kerjasama dengan pihak bank. Proses collection meliputi proses pemilihan cara pembayaran oleh konsumen, kontrol dan motivasi pembayaran terhadap konsumen, penarikan produk apabila konsumen tidak mampu melunasi pembayaran, pengembalian produk, hingga pemberian produk kepada pihak ketiga untuk dilelang. Perencanaan strategi SI/TI ini diharapkan dapat membantu PT. Mega Finance dalam memenuhi kebutuhan data dan informasi yang lebih cepat, tepat, dan akurat serta dapat digunakan sebagai pendukung dalam proses pengambilan keputusan yang tepat 2

dalam upaya memenangkan pasar bisnis pembiayaan. Disamping itu, perencanaan strategi SI/TI ini dapat digunakan untuk mengelola dan mengontrol pekerjaan operational. 1.2 Ruang Lingkup Dalam penulisan skripsi ini, ruang lingkup atau batasan-batasan yang digunakan pada perancangan strategi sistem informasi di PT. Mega Finance, adalah sebagai berikut: 1. Menggunakan analisis Value Shop, Lima Daya Porter, dan PEST dalam menganalisis proses bisnis yang sedang berjalan, baik dalam lingkungan internal ataupun ekternal perusahaan. 2. Untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan dari SI/TI perusahaan dilakukan analisis dengan menggunakan metode SWOT. 3. Proses analisa kinerja proses bisnis yang sedang berjalan dalam perusahaan dan pengukuran dengan menggunakan metode balanced scorecard. 4. Melakukan perincian sesuai dengan hasil analisis dan pengukuran yang dilakukan dalam perusahaan, lalu melakukan pemetaan strategi dalam bentuk strategi manajemen SI/TI, strategi bisnis SI dan strategi TI yang baik untuk perusahaan. 5. Menghasilkan usulan perencanaan strategi sistem dan teknologi informasi untuk mendukung strategi bisnis perusahaan sesuai dengan visi dan misi PT. Mega Finance mencakup strategi bisnis SI, strategi manajemen SI/TI dan strategi teknologi informasi serta jadwal pengimplmentasian. Usulan tersebut dicakup untuk perencanaan dalam jangka waktu lima tahun ke depan 3

1.3 Tujuan dan Manfaat 1.3.1 Tujuan Penulisan skripsi ini bertujuan untuk: 1. Mengumpulkan data perusahaan dan strategi proses bisnis perusahaan. 2. Menganalisis proses bisnis dan SI/TI yang digunakan. 3. Memberikan usulan perencanaan SI/TI masa depan yang akan digunakan oleh PT. Mega Finance dalam menjalankan bisnisnya. 1.3.2 Manfaat Manfaat dari penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut: 1. Perusahaan. Adapun manfaat penulisan skripsi ini bagi perusahaan adalah sebagai berikut: a. Mendapat gambaran umum perusahaan dan strategi yang digunakan. b. Mengidentifikasikan permasalahan yang dihadapi oleh PT. Mega Finance. c. Mengetahui kekuatan dan kelemahan yang ada pada PT. Mega Finance d. Memperoleh usulan perencanaan strategi SI/TI masa depan yang disesuaikan dengan kebutuhan bisnis. e. Mendukung pengembangan SI/TI masa mendatang dengan mengacu pada hasil yang didapatkan pada perencanaan strategi SI/TI 2. Penulis. Manfaat penulisan skripsi ini bagi penulis adalah sebagai berikut: a. Persyaratan kelulusan jenjang strata satu. b. Memberikan wawasan mengenai perencanaan strategi SI/TI. 4

1.4 Metodologi Penelitian Metodologi penelitian yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah: 1. Kepustakaan Untuk mendapatkan landasan teori yang tepat sebagai acuan penulisan skripsi yang bersumber dari buku-buku terkait dan memuat pembahasan yang sama dengan topik. 2. Metode Pengumpulan Data Metode yang dilakukan dalam pengumpulan data adalah dengan wawancara. Tanya jawab secara langsung dengan pihak perusahaan, yaitu PT. Mega Finance. 3. Metode Analisis dan Perencanaan Metode analisis dan perencanaan yang digunakan adalah: a. Analisis Lingkungan EksternalBisnis b. Analisis Lingkungan Internal Bisnis c. Analisis Lingkungan Eksternal SI/TI d. Analisis Lingkungan Internal SI/TI e. Perencanaan Strategi SI/TI: 1. Perencanaan Strategis Bisnis SI/TI 2. Perencanaan Strategi Manajemen SI/TI 3. Perencanaan Strategi TI 5

1.5 Sistematika Penulisan Penulisan skripsi ini terdiri dari lima bab yaitu pendahuluan, landasan teori, metodologi penelitian, analisis dan pembahasan, dan simpulan dan saran. BAB 1 Pendahuluan Bab ini menguraikan latar belakang, ruang lingkup, tujuan dan manfaat dari skripsi yang akan dibuat, serta sistematika penulisan. BAB 2 Landasan Teori Bab ini berisi teori-teori yang berkaitan dengan topik skripsi yang dibahas, yaitu mengenai perencanaan strategi sistem informasi. BAB 3 Gambaran Umum Perusahaan dan Analisis Sistem yang Berjalan Bab ini berisi gambaran umum dari perusahaan, meliputi profil perusahaan, visi dan misi, struktur organisasi serta proses bisnis dari sistem informasi yang sedang berjalan. Selain itu akan dibahas analisis lingkungan bisnis internal dan eksternal serta analisis lingkungan internal dan eksternal SI/TI. BAB 4 Usulan Perencanaan Strategi Sistem dan Teknologi Informasi Bab ini berisi tentang rekomendasi perencanaan strategi sistem dan teknologi informasi berdasarkan hasil analisis dari pembahasan pada bab sebelumnya yang meliputi strategi bisnis sistem informasi, strategi manajemen SI/TI dan strategi teknologi informasi serta perencanaan jadwal implementasi. BAB 5 Simpulan dan Saran Bab ini berisi simpulan dari hasil analisis dan perencanaan strategi SI/TI serta saran yang diusulkan untuk perancangan strategi SI/TI yang akan dilakukan pada masa yang akan datang oleh PT. Mega Finance. 6