BAB I PENDAHULUAN. merupakan faktor penting untuk mencapai sukses. Tujuannya yaitu untuk

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. merupakan faktor penting untuk mencapai sukses. Tujuannya yaitu untuk"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perusahaan menyadari pada era globalisasi seperti sekarang ini, pemasaran merupakan faktor penting untuk mencapai sukses. Tujuannya yaitu untuk mempengaruhi konsumen untuk membeli baik barang maupun jasa yang ditawarkan oleh perusahaan. Untuk mencapai tujuannya tersebut, perusahaan harus dapat menilai dan menafsirkan sikap konsumen, sehingga produk yang ditawarkan sesuai dengan kebutuhan dan keinginan konsumen. Untuk mengevaluasi efektivitas kegiatan pemasaran yang dilakukan oleh perusahaan, maka sangat penting bagi pimpinan untuk lebih mengetahui sikap konsumen yang mana salah satu faktor yang mempengaruhi sikap konsumen adalah sesuai dengan apa yang dikemukakan oleh Basu Swasta dan Irawan (1997:46) yang menyatakan, Suatu analisis mengenai sikap konsumen dapat menghasilkan manfaat diagnostik maupun prediktif mengidentifikasikan pangsa pasar yang respektif mengevaluasi kegiatan pemasaran yang sekarang potensial dan meramalkan masa datang adalah sebagian dari cara utama dimana sikap membantu mengambil keputusan pemasaran. Seiring dengan perkembangan perekonomian dan teknologi yang maju sarana transportasi merupakan hal yang sangat vital untuk menunjang segala aktifitas manusia, baik sarana transportasi darat, laut, maupun udara. Sarana transportasi darat yang paling banyak diminati dan dimiliki oleh masyarakat adalah sepeda motor.

2 Sekarang hampir sebagaian besar masyarakat dikota maupun didesa memiliki sepeda motor dan melalui media itu mereka dapat melakukan aktivitas sehari-hari dengan lancar. Bagi perusahaan yang bergerak dalam bidang penjualaan kendaraan bermotor khususnya sepeda motor hal tersebut merupakan peluang bisnis dan mereka akan berusaha untuk merebut pasar yang potensial, perusahaan-perusahaan tersebut menawarkan berbagai macam model dan merek seperti Honda, Suzuki, Yamaha, Kawasaki dan beberapa merek lainnya dengan harga yang bervariasi tergantung dari pada atribut yang dimiliki oleh produk sepeda motor tersebut. Semakin banyaknya perusahan yang bergerak dalam bidang penjualaan sepeda motor ini menimbulkan persaingan untuk memenangkan pengsa pasar. Dengan memproduksi berbagai macam tipe sepeda motor yang menarik, fitur yang banyak, berkualitas dan lain sebagainya, maka akan dengan mudah menarik minat konsumen untuk membeli produk tersebut. Berikut tabel hasil penjualan beberapa dealer sepeda motor Honda di Denpasar. Tabel 1.1 Jumlah penjualan sepeda motor Honda pada beberapa dealer di Denpasar tahun NO Nama Dealer Total penjualan (unit) 1 PT Asaparis Heronusa UD Sekarsari Motor MFM Mitra Krida Mandiri Sumber : PT FIF, 2007 Tabel 1.1 menunjukkan bahwa PT Asaparis menduduki peringkat pertama dalam penjualan sepeda motor Honda di Denpasar pada umumnya. Kemudian UD Sekar

3 Sari Motor berada pada peringkat ketiga dan Mitra Krida Mandiri pada peringkat terakhir dalam lima besar dealer yang paling banyak menjual sepeda motor Honda di Denpasar. Prestasi yang diperoleh oleh UD Sekar Sari Motor ini bisa dibilang baik karena dari keempat dealer lainnya, UD Sekar Sari Motor merupakan dealer yang paling terakhir berdiri dalam lima besar tersebut. Dalam usaha pemasarannya, UD Sekar Sari Motor telah melakukan berbagai upaya seperti promosi dan mencoba untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang dipertimbangkan konsumen dalam keputusan pembelian sepeda motor. Terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi perilaku pembelian konsumen, yang terdiri dari faktor sosial, pribadi, bauran pemasaran dan lain sebagainya (Kotler, Philip 2002:183). Kesemua faktor tersebut berpengaruh dan menjadi acuan konsumen untuk membeli suatu produk. Oleh sebab itu, Perusahaan harus dapat mengetahui faktorfaktor apa saja yang dipertimbangkan oleh konsumen dalam membeli suatu produk. Hal ini perlu dilakukan untuk merebut pangsa pasar dan memenangkan persaingan dalam hal ini adalah penjualaan sepada motor. UD Sekar Sari Motor yang merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang penjualaan produk kendaraan sepeda motor khususnya sepeda motor merek Honda. Seperti yang diketahui bersama bahwa sepeda motor Honda sudah sangat dikenal sejak dulu. Sampai sekarang sepeda motor Honda masih sangat dikenal, bahkan telah menjadi pimpinan pasar dalam pasar sepeda motor di Indonesia. Hal ini dapat dilihat dari perkembangan penjualan sepeda motor Honda di Indonesia yang terus meningkat. Adapun perkembangan total penjualan produk sepeda motor Honda dan harga

4 sepeda motor Honda di UD Sekar Sari Motor disajikan pada Tabel 1.2 dan Tabel 1. Tabel 1.2 Jumlah penjualan sepeda motor Honda pada UD Sekar Sari Motor Denpasar Tahun 2007 Bulan Penjualaan (unit) Pertumbuhan / Bulan Januari (%) Pebruari ,27 Maret ,25 April 173 2,98 Mei 186 7,51 Juni 188 1,08 Juli 194 3,19 Agustus 199 2,58 September 204 2,51 Oktober 211 2,43 November 220 4,26 Desember 228 3,64 Sumber : UD Sekar Sari Motor, 2007 Pada Tabel 1.2 dapat dilihat bahwa penjualan perusahaan pada tahun 2007 mengalami peningkatan dari bulan januari sampai dengan bulan desember. Hal ini di disebabkan oleh semakin banyaknya masyarakat yang membutuhkan sepeda motor untuk menunjang aktivitas yang dilakukannya. Tabel 1.3 Harga sepeda motor Honda pada UD Sekar Sari Motor tahun 2007 No Jenis Motor Harga (Rp) 1 Supra Fit Supra X Kirana Megapro Tiger Sumber : UD Sekar Sari Motor, 2007

5 Dari Tabel 1.3 diatas dapat dilihat bahwa UD Sekar Sari Motor menawarkan berbagai macam jenis sepeda motor Honda dengan harga yang terjangkau oleh masyarakat pada umumnya untuk memenuhi kebutuhan segmen pasar yang memiliki pendapatan menengah kebawah, maka UD Sekar Sari Motor menawarkan produk sepeda motor Honda yang terjangkau seperti Supra Fit yang berada pada kisaran harga sebelas jutaan. Sedangkan produk Honda yang paling mahal yang ditawarkan yaitu Honda Tiger 2000 yang berada pada kisaran harga dua puluh jutaan. Honda Supra Fit merupakan salah satu produk yang ditawarkan UD Sekar Sari Motor sejak tahun 2005 dalam berbagai tipe. Perbedaan dari tipe masing-masing kendaraan tersebut terletak pada kelengkapan aksesoris (rem cakram) yaitu tipe Honda Supra Fit cakram dengan tipe Honda Supra Fit tromol. Perubahaan tipe ini dimaksudkan untuk lebih memuaskan konsumen dan menciptakan suatu sepeda motor pilihan yang nyaman serta memberikan beragam pilihan pada konsumen. Honda Supra Fit memiliki tingkat penjualan yang paling tinggi digolongkan dengan sepeda motor Honda lainnya seperti Supra X, Kirana, Megapro dan Tiger 2000 di UD Sekar Sari Motor. Berikut akan disajikan data perkembangan volume penjualan sepeda motor Honda di UD Sekar Sari Motor selama tahun Tabel 1.4 Volume penjualan sepeda motor Honda pada UD Sekar Sari Motor tahun 2007 No Tipe Total penjualan / unit 1 Supra Fit Supra X Kirana Megapro Tiger Total Penjualan Sumber : UD Sekar Sari Motor, 2007 Dari Tabel 1.4 dapat diketahui pada bulan januari sampai bulan desember tahun

6 2007 total penjualan sepeda motor Honda mencapai unit, sedangkan Honda Supra Fit sendiri mencapai angka diatas 700 unit jauh melampaui total penjualan sepeda motor Honda lainnya yaitu Honda Supra X 125 sebanyak 379, Honda Kirana sebanyak 341, Honda Megapro sebanyak 374 dan Honda Tiger 2000 sebanyak 410. Hal ini juga terjadi pada bulan-bulan berikutnya, dimana total penjualan Honda Supra Fit juga melampui jumlah jenis penjualan sepeda motor Honda. Sebagai salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang penjualaan kendaraan bermotor khususnya Honda, dealer Sekar Sari disini harus dapat mengetahui faktor apa saja yang berpengaruh terhadap penjualan produknya. Dengan mengetahui faktorfaktor tersebut diharapkan perusahaan dapat mencapai salah satu tujuannya yaitu yaitu untuk dapat memenuhi keinginan dan kepuasaan pelanggannya. Hal ini sangat penting untuk dilakukan mengingat konsumenlah yang nantinya akan mengambil keputusan dan pembelian produk-produk yang ditawarkan oleh perusahaan. Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan tersebut maka yang menjadi pokok permasalahan adalah : 1) Faktor-faktor apa saja yang dipertimbangkan konsumen dalam membeli sepeda motor Honda Supra Fit di UD Sekar Sari Motor Denpasar. 2) Variabel-variabel apa yang mewakili setiap faktor perilaku konsumen dalam membeli sepeda motor Honda Supra Fit di UD Sekar Sari Motor Denpasar. 1.2 Tujuan Penelitian Berdasarkan permasalahan diatas, maka tujuan yang ingin di capai dalam penelitian ini adalah :

7 1. Untuk mengetahui faktor-faktor yang dipertimbangkan oleh konsumen dalam membeli sepeda motor Honda Supra Fit di UD Sekar Sari Motor Denpasar. 2. Untuk mengetahui variabel-variabel yang mewakili setiap faktor perilaku konsumen dalam membeli sepeda motor Honda Supra Fit di UD Sekar Sari Motor Denpasar. 1.3 Kegunaan Penelitian 1) Manfaat Teoritis Penelitian ini di harapakan dapat memberikan gambaran dan pemahaman serta wawasan yang lebih mendalam mengenai faktor-faktor yang dipertimbangkan konsumen dalam keputusan pembelian sepeda motor Honda Supra Fit di UD Sekar Sari Motor Denpasar. 2) Manfaat Praktis Penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan, masukan dan informasi yang berguna bagi perusahaan dalam mengambil keputusan kebijakan strategis, terutama mengenai faktor-faktor yang dipertimbangkan konsuman. 1.4 Sistematika Penyajian Untuk mendapatkan gambaran umum tentang gambaran mengenai skripsi ini maka penulisannya disusun berdasarkan atas beberapa bab secara sistematis sehingga antar bab mempunyai hubungan yang erat. Adapun sistematika penulisannya adalah sebagai berikut :

8 BAB I : Pendahuluan Dalam bab ini di uraikan secara ringkas pokok permasalahan yang dibahas dalam skripsi ini, meliputi latar belakang masalah, tujuan penelitian dan kegunaan penelitian, serta sistematika penulisan. BAB II : Kajian Pustaka Dalam bab ini diuraikan teori-teori yang berkenaan dengan pokok permasalahan yang dibahas. Adapun teori-teori yang disajikan meliputi pengertian pemasaran, konsep pemasaran, prilaku konsumen, peran seseorang dalam melakukan pembelian. BAB III : Metode Penelitian Dalam bab ini terdiri dari identifikasi variabel, definisi operasional variabel, jenis dan sumber data, prosedur pengambilan data dan analisis data. BAB IV : Data dan Pembahasan Dalam bab ini dibahas permasalahan penelitian, terdiri dari analisis masalah yang merupakan uraian berdasarkan konsep pemasaran dan perhitungannya menggunakan metode penelitian pada BAB III. BAB V : Simpulan dan Saran Dalam bab ini berisi simpulan dan saran yang diharapkan dapat memberikan masukan yang bermanfaat bagi perusahaan dan mengambil kebijaksanaan strategis, terutama mengenai faktor-faktor perilaku konsumen.

BAB 1 PENDAHULUAN. pangsa pasar dan mengembangkan usahanya. Oleh karena itu, perusahaan harus

BAB 1 PENDAHULUAN. pangsa pasar dan mengembangkan usahanya. Oleh karena itu, perusahaan harus BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Indonesia telah memasuki era globalisasi, dimana persaingan di dunia bisnis akan semakin ketat. Perkembangan teknologi dan reformasi ekonomi dilakukan negara-negara
