matematis siswa SMPN 1 Karangrejo Tulungagung Tahun Pelajaran 2016/2017 yang menggunakan model discovery learning lebih baik daripada menggunakan mode

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK. Kata kunci: Kooperatif, Numbered Heads Together, Student Team Achievement Division, hasil belajar

ABSTRAK Kata kunci :

ABSTRAK. Kata Kunci: Kreativitas, Kecerdasan Emosional, Hasil Belajar Matematika

ABSTRACT. Keywords: Creative Problem Solving Learning Model, Open-Ended Approach, Results Learning.

ABSTRAK. Kata kunci : Hasil Belajar Matematika, Numbered Heads Together (NHT), Make a Match.

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE THE LEARNING CELL TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMPN 27 PADANG ABSTRACT

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PENGAJUAN DAN PEMECAHAN MASALAH (JUCAMA) DAN PROBLEM BASED LEARNING

ABSTRAK. Kata kunci : Kompetensi Pedagogik, Kompetensi Profesional, dan Hasil Belajar

Keywords: Problem Based Learning, Technique Business of Beresiko, Mathematics Learning Outcome

Key words: Practice-Rehearsal Pairs, comprehension of mathematical concept

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE TRADING PLACES

ABSTRAK. Kata Kunci : Hidden Curriculum PAI, Perilaku Keagamaan Siswa.

ABSTRACT. Key word : comprehension of mathematic concept, actively better knowledge

المفتوح العضوية المفتوح العضوية

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN AKTIF COURSE REVIEW HORAY TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VII SMPN 11 PADANG Oleh: ABSTRACT

PENERAPAN STRATEGI BELAJAR AKTIF TIPE LEARNING TOURNAMENT PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMPN 15 PADANG

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE ROTASI REFLEKSI TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 22 PADANG

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI AKTIF TIPE TRUE OR FALSE STATEMENT TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 2 BATANG ANAI ABSTRAK

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE LEARNING STARTS WITH A QUESTION

PENGARUH PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 3 PARIAMAN ABSTRACT

ABSTRAK. Kata Kunci:Pendekatan PMR, Ekstrakulikuler, Jenis Kelamin, Hasil Belajar Siswa

(IAIN) 3128

PENGARUH PENERAPAN STATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE TRUE OR FALSE

PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHING TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII. Oleh: Erni Syofna*, Atus Amadi Putra**,Villia Anggraini.

PENGARUH PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN AKTIF TIPE THE LEARNING CELL TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS X SMAN 13 PADANG

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS XI IPA SMA NEGERI 5 PADANG

PENERAPAN PEMBELAJARAN AKTIF TIPE BELAJAR BERAWAL DARI PERTANYAAN TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 27 PADANG

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DISERTAI STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUESTIONS STUDENTS HAVE

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE ACTIVE KNOWLEDGE SHARING

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE COLLEGE BALL TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMPN 30 PADANG

Christina Khaidir1, Rahmi1

ABSTRACT. Keywords: Comprehension Math Concept, Technigue Berkirim Salam dan Soal, Quiz.

Keywords: Math Learning Outcome,Student s Learning Activity, Learning Starts With A Question

JURNAL. Diajukan sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (STRATA I ) YUNIKA HARIANA NIM

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN GUIDED DISCOVERY LEARNING

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE LEARNING TOURNAMENT

keywords: students understanding of mathematical concepts, technique kancing gemerincing, quiz

PENGARUH PENERAPAN TEKNIK ONE TO ONE TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 4 SUTERA KABUPATEN PESISIR SELATAN

Disusun Oleh: Lilis Ambar Wiratmi A PROGRAM S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE LEARNING STARTS WITH A QUESTION (LSQ)

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE GIVING QUESTION AND GETTING ANSWER

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF MENGGUNAKAN TEKNIK BISNIS BERISIKO TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 20 PADANG

0,1006 dan kelas kontrol diperoleh = 0,1577 dengan = 0,1866, maka diterima. Jadi,

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG DI SERTAI STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE EVERYONE IS A TEACHER HERE

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE THE LEARNING CELL TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 3 PANTAI CERMIN

PENERAPAN TEKNIK ONE TO ONE DISERTAI SPEED TEST TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII MTsN VI PADANG ABSTRACT

Kata Kunci: Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Kepala Bernomor, Pemahaman Konsep

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM

By SRI SISWANTI NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK BERTUKAR PASANGAN DISERTAI KUIS TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XI MIA SMAN 4 PADANG

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sumatera Barat 2

PENGARUH PENERAPAN TEKNIK SPOTLIGHT TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELASXI IPS SMA PGRI 2 PADANG JURNAL

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUESTIONS STUDENTS HAVE

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY

PENGARUH PENERAPAN PEMBELAJARAN TEKNIK ONE TO ONE TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VII SMPN 11 PADANG TAHUN PELAJARAN 2013/2014.

Oleh. Rengga Suci Anita Putri * ), Rina Febriana** )

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Team Achievement Division (STAD) disertai Numbered Heads Together (NHT)

RADEN RARA VIVY KUSUMA ARDHANI

ABSTRACT. mathematical

Oleh: Gita Ria Violetta*), Anny Sovia, S. Si, M. Pd**), Lucky Heriyanti Jufri, S. Si, M. Pd**).

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN PROJECT BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DISERTAI PETA KONSEP

ABSTRACT. Keywords : cooperative learning, Send A Problem, comprehension mathematical concept PENDAHULUAN

Keywords: campuses bowling strategy, comprehension of mathematical concept

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sumatera Barat 2 Dosen Program Studi Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sumatera Barat

JURNAL. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (STRATA I) LIRA JUNITA NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER

Abstract. Key word : the result of students math, learning cooperative type two stay two guest, change of students behavior.

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUESTION STUDENTS HAVE

PERBEDAAN PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN ADVANCE ORGANIZER

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE SCRIPT DALAM PEMBELAJARAN TIK PADA SISWA KELAS VIII SMPN 27 PADANG

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DISERTAI TEKNIK TINKING ALOUD PAIR PROBLEM SOLVING

Keywords: the tipe of model Cooperative Student Teams Achievement Division (STAD), Learning Outcomes

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI ACTIVE LEARNING

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA PEMBELAJARAN BIOLOGI

Diajukan Oleh: WINDA ASTUTI A

pengetahuan secara aktif pada kelas eksperimen dan pembelajaran konvensional pada kelas kontrol.

ABSTRAK. Kata kunci Metode Talking Stick, Hasil belajar

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE INDEX CARD MATCH TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 17 PADANG

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN GUIDED DISCOVERY LEARNING TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELASVIII SMPN 3 PARIAMAN ABSTRACT

PENGARUH PENERAPAN TEKNIK BISNIS BERISIKO TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMPN 2 LEMBAH MELINTANG KABUPATEN PASAMAN BARAT.

Keywords: Everyone Is A Teacher Here (ETH) Strategy, Mathematics Selflearning, Mathematics Learning Achievement

Monif Maulana 1), Nur Arina Hidayati 2) 1 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, UAD

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VII SMPN 30 PADANG

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL KOOPERATIF TIPE THINK TALK WRITE (TTW) TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA DI SMP N 2 GAMPING SKRIPSI

Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Round Robin Terhadap Pemahaman Konsep Matematis Siswa Kelas VIII SMPN 5 Padang.

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE LEARNING TOURNAMENT TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 23 PADANG

BAYANG KABUPATEN PESISIR SELATAN

MUHAMMAD AS ADUR ROFIQ NIM

HALAMAN PENGESAHAN ARTIKEL

Muhammad Gufron*, Dra. Sefna Rismen **, Villia Anggraini **

Key Word: Conceptual Understanding, Numbered Heads

ABSTRAK. matematika siswa kelas VIII Mts Negeri Kunir. 2) Untuk mengetahui besar

PENGARUH METODE DISCOVERY LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA KELAS X SMAN 5 BATAM TAHUN PELAJARAN 2014/2015

PERBANDINGAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE EVERYONE IS A TEACHER HERE

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE THE POWER OF TWO TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS XI MIA SMAN 4 PADANG ABSTRACT

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUESTION STUDENTS HAVE TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMPN 22 PADANG ABSTRAK

PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE QUESTIONS STUDENTS HAVE TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XI IPA SMAN 16 PADANG

Tri Pandi Putra NIM

Transkripsi:

ABSTRAK Skripsi dengan judul Perbandingan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Antara Menggunakan Model Discovery Learning dan Model Problem Based Learning Materi Perbandingan pada Siswa SMPN 1 Karangrejo Tulungagung Tahun Pelajaran 2016/2017 yang ditulis oleh Imro atus Sholikhah, NIM. 2814133085, Pembimbing Dr. Maryono, M.Pd. Kata kunci: Discovery Learning, Problem Based Learning, Pemecahan Masalah. Penelitian ini dilatar belakangi oleh sebuah fenomena bahwa matematika adalah suatu pelajaran yang abstrak dimana pelajaran matematika dianggap sebagai mata pelajaran yang kurang diminati, sehingga salah satu tujuan dari pembelajaran matematika yaitu kemampuan pemecahan masalah matematika siswa masih rendah. Oleh karena itu, dibutuhkan model pembelajaran yang lebih menarik yaitu model discovery learning dan problem based learning dimana model discovery learning dan problem based learning ini dapat dapat membantu siswa untuk aktif dalam melakukan proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan (1) untuk mengetahui kemampuan pemecahan masalah matematis siswa setelah mendapatkan pembelajaran dengan model discovery learning. (2)untuk mengetahui kemampuan pemecahan masalah matematis siswa setelah mendapatkan pembelajaran dengan model problem based learning. (3) untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan kemampuan pemecahan masalah matematis antara siswa yang pembelajarannya menggunakan model discovery learning dengan model problem based learning. (4) untuk mengetahui mana yang lebih baik kemampuan pemecahan masalah matematis siswa antara yang menggunakan pembelajaran model discovery learning dan model problem based learning Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian quasi eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah kelas VII SMPN I Karangrejo Tulungagung. Teknik pengambilan sampel dilakukan secara random sampel. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah soal tes dan data dokumentasi. Hasil penelitian yang dilaksanakan oleh peneliti adalah. 1) Kemampuan pemecahan masalah matematis siswa materi perbandingan SMPN 1 Karangrejo Tulungagung Tahun Pelajaran 2016/2017 yang menggunakan model discovery learning memiliki nilai rata-rata sebesar 78,1. 2) Kemampuan pemecahan masalah matematis siswa materi perbandingan SMPN 1 Karangrejo Tulungagung Tahun Pelajaran 2016/2017 yang menggunakan model problem based learning memiliki nilai rata-rata sebesar 69,65. 3) Uji hipotesis dengan menggunakan t-test diperoleh nilai t hitung sebesar 2,41 dan t tabel 2,000 dengan taraf signifikasi 5% maka hipotesis dalam penelitian ini diterima yakni Ada perbedaan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa yang menggunakan model discovery learning dan model problem based learning materi perbandingan pada siswa SMPN 1 Karangrejo Tulungagung Tahun Pelajaran 2016/2017. 4) Kemampuan pemecahan masalah xv

matematis siswa SMPN 1 Karangrejo Tulungagung Tahun Pelajaran 2016/2017 yang menggunakan model discovery learning lebih baik daripada menggunakan model problem based learning. Hal ini berdasarkan perhitungan kelas eksperimen 1 memiliki nilai rata-rata kelas sebesar 78,1 dan kelas eksperimen 2 memiliki nilai rata-rata kelas sebesar 69,65. xvi

ABSTRACT This study entitled The Comparison of Mathematical Problem Solving Ability between Using Discovery Learning Method and Problem Based Learning Method of Comparison Subject at Students of SMPN 1 Karangrejo Tulungagung Academic Year 2016/2017 was written by Imro atus Sholikhah, Students Registered Number. 2814133085, Advisor. Dr. Maryono, M.Pd. Keywords: Discovery Learning, Problem Based Learning, Problem Solving. This research was conducted because there is a phenomenon that mathematics is an abstract subject where math lessons are regarded as less desirable subjects so one of the goals of learning mathematics is students math problem solving skills are still low. Hence, it is needed the more interesting learning methods, those are discovery learning and problem based learning methods where these discovery learning dan problem based learning methods can help students to be active in conducting learning process. The purposes of this research are (1) to know whether there is significant different of mathematical problem solving ability between students who were taught by using discovery learning method and those who were taught by using conventional method. (2) to know whether there is significant different of mathematical problem solving ability between students who were taught by using problem based learning method and those who were taught by using conventional method. (3) to know whether there is significant different of mathematical problem solving ability between students who were taught by using discovery learning method and those who were taught by using problem based learning method. (4) to know which the better of mathematical problem solving ability between students who were taught by using discovery learning method and those who were taught by using problem based learning method. This research is a quantitative research in form of quasi experimental research. The population of this research is VII class of SMPN 1 Karangrejo Tulungagung. The technique sampling is conducted by random sample. The instruments which are used to collecting the data are question test and documentation data. The result of the research which be conducted by the researcher are 1) the students mathematical problem solving ability in comparison subject at SMPN 1 Karangrejo Tulungagung academic year 2016/2017 that using discovery learning method has the mean value of 78,1. 2) the students mathematical problem solving ability in comparison subject at SMPN 1 Karangrejo Tulungagung academic year 2016/2017 that using problem based learning method has the mean value of 69,65. 3) Hypothesis testing which be conducted by t-test, got t count 2,41 and t table 2,000 with the significant degree of 5%. So the hypothesis in this research was accepted, means there is significant differences of mathematical problem solving ability between students who were taught by using discovery learning method and problem based learning method in comparison subject at students of SMPN 1 xvii

Karangrejo Tulungagung academic year 2016/2017. 4) the mathematical problem solving ability of students at SMPN 1 Karangrejo Tulungagung academic year 2016/2017 that using discovery learning method is better than using problem based learning method. This is according to the count of experimental class 1 which has the mean value class of 78,1 and experimental class 2 which has mean value class of 69,65. xviii

xix

xx