BIOLOGI(MIP612101) Nismah Nukmal, Ph.D. Priyambodo, M.Sc. Jani Master, M.Si. KONTRAK KULIAH.

dokumen-dokumen yang mirip
KONTRAK KULIAH BIOLOGI UMUM (MIP616112) Priyambodo, M.Sc. Gina Dania Pratami, M.Si. Dra. Nuning Nurcahyani, M.Sc.

KONTRAK KULIAH BIOLOGI UMUM (MIP612112) Priyambodo, M.Sc. Gina Dania Pratami, M.Si. Dra. Nuning Nurcahyani, M.Sc.

KONTRAK KULIAH BIOLOGI UMUM. staff.unila.ac.id/priyambodo

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS MIPA SILABI

KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

EVOLUSI BIO Drs. M. Kanedi, M.Si. Prof. Dr. Ida Farida Rivai Priyambodo, M.Sc. staff.unila.ac.

27. peristiwa mutasi; 28. evolusi dan asal-usul kehidupan; 29. usaha manusia dalam meningkatkan produksi pangan; 30. bioteknologi dalam kehidupan.

SILABUS MATA KULIAH S-1 PGSD GURU KELAS SEMESTER GANJIL 2011

Kompetensi Dasar Materi Pokok Strategi Perkuliaha n 1. Mahasiswa dapat memahami karakteristik kehidupan

KONTRAK PEMBELAJARAN. 2. Manfaat Mata Kuliah: Mahasiswa memperoleh dasar-dasar biologi sebagai bekal mendalami mata kuliah selanjutnya.

KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

staff.unila.ac.id/priyambodo

FAKULTAS PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM INSTITUT KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN SARASWATI TABANAN SILABUS

DAYA DUKUNG BUMI. Dr. Susiani Purbaningsih, DEA. Untuk digunakan di MPKT B Universitas Indonesia

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

OUTLINE MATA KULIAH BIOLOGI DASAR

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( R P S ) PELAKSANA AKADEMIK MATA KULIAH HUBUNGAN INTERNAL DAN EKSTERNAL

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

BAB I PENDAHULUAN. serta keterampilan yang diperlukan dirinya dan masyarakat. Salah satu

FISIOLOGI TUMBUHAN MKK 414/3 SKS (2-1)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) Nama Matakuliah : PENGANTAR ANTROPOLOGI

MANAJEMEN PEMASARAN (MPB-306)

SAP DAN SILABI BIOLOGI UMUM PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PANGAN UNIVERSITAS PASUNDAN

Dokumen Kurikulum Program Studi : Sarjana Biologi. Lampiran II

Mahasiswa mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip pekembangan pada penyelenggaraan proses pembelajaran di SD

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL 2016/2017 PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMASI KESEHATAN FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ESA UNGGUL

KONTRAK PEMBELAJARAN (KP) MATA KULIAH BIODIVERSITAS

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP)

Biologi Medik BIOLOGI MEDIK. Dra. Agnes Sri Harti, M.Si. Edisi Kedua Cetakan Pertama, 2013

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR KAMPUS CIBIRU UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA SILABUS

UNIVERSITAS ANDALAS FAKULTAS MIPA JURUSAN KIMIA Mata Kuliah Service Untuk Jurusan Biologi

A. Respirasi Selular/Aerobik

Sub Pokok Bahasan Metode Media Waktu Bacaan Bahasan Mahasiswa dapat 1 Mengenal dan menggunakan maple untuk operasi-operasi sederhana

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( R P S ) PELAKSANA AKADEMIK MATA KULIAH PENGANTAR FOTOGRAFI

NAMA/KODE MATAKULIAH : Mikrobiologi/BIO4134. : Biologi Umum, Biokimia : Dr. Nur ArfaYanti, M.Si., Dr. Nurhayani, M.Si.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) AKUNTANSI KEUANGAN DASAR

Agenda hari ini. Tentang kelas ini. Tentang saya Sukses Belajar Kalkulus. Silabus, Penilaian dan referensi

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERITAS WIRARAJA SUMENEP

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Peraturan Khusus LOMBA CEPAT TEPAT BIOLOGI September 2007

BIOLOGI UMUM MA303 3 SKS TUJUAN MATA KULIAH

KONTRAK PERKULIAHAN BIOLOGI PERKEMBANGAN HEWAN LANJUT

KOMISI STUDI AKHIR (KSA) Deskripsi: Struktur Organisasi: Tugas dan Wewenang: Tata Tertib Rapat KSA:

PEDOMAN TEKNIS SEMINAR PROPOSAL MAHASISWA PROGRAM S1 (SEMINAR I) DEFINISI

: Perkembangan dan Belajar Peserta Didik

Manual Prosedur Penyelenggaraan Ujian

SILABUS

BIO SKS (3-1) Deskripsi Singkat Mata Kuliah. Tujuan Pembelajaran

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

KONTRAK PERKULIAHAN. I. IDENTITAS MATA KULIAH Nama mata kuliah : Perilaku Organisasi Kode mata kuliah : DKA019

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

OUTLINE MATA KULIAH Entrepreneurship Semester Ganjil Tahun Akademik 2016/2017. Oleh : TIM

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) DASAR-DASAR BIOPROSPEKSI. BIO 4007 (3 SKS) Semester III

BAB I PENDAHULUAN. pada pengajaran dan pembelajaran saja, tetapi juga termasuk aspek-aspek yang

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( R P S ) PELAKSANA AKADEMIK MATA KULIAH KOMUNIKASI KONTEMPORER

KONTRAK PERKULIAHAN. Fakultas Ilmu Budaya. Mata Kuliah Kode Mata Kuliah Semester/Tahun Akademik. Telaah Prosa B V/2016/2017

FORMULIR KONTRAK KULIAH JURUSAN EKONOMI PEMBANGUNAN SILABUS DAN KONTRAK KULIAH ESDM SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2014/2015

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK PROGRAM STUDI ILMU HUKUM

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) BIOLOGI UMUM

4. Anatomi dan fisiologi tumbuhan: membahas tentang struktur dan fungsi jaringan, organ tumbuhan, pertumbuhan dan perkembangan, reproduksi tumbuhan, d

MATA KULIAH EKOWISATA

SILABUS SOSIOLOGI 2014

DESKRIPSI PERKULIAHAN

UJI COBA PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR AND SHARE PADA KONSEP KEANEKARAGAMAN MAKHLUK HIDUP. Muhamad Kurnia Sugandi 1

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

Unnes Journal of Biology Education

KOMUNIKASI BISNIS (MPB-307)

DESKRIPSI MATA KULIAH

SILABUS MATAKULIAH BIOLOGI MOLEKULER TAHUN AKADEMIK 2016/2017

Pendahuluan Perkuliahan Pemodelan Sistem

ATURAN PERALIHAN DAN KONVERSI KURIKULUM

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS LAMPUNG FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS FORMULIR Garis Besar Program Pengajaran (GBPP)

Panduan Proses Validasi Soal Ujian (UTS-UAS)

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PRAKTIKUM

DESKRIPSI MATA KULIAH : MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA KODE MK : MT 503

PROSEDUR MUTU PELAKSANAAN KULIAH PROGRAM MAGISTER. Kode : P-PRO-005 Tanggal : 18 Maret 2013 Revisi: 0 Halaman : 1 dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( R P S ) PELAKSANA AKADEMIK MATA KULIAH TEORI KOMUNIKASI. Oleh : Firman Taufiqurrahman, S.Sos, M.Si NIDN :

KONTRAK PEMBELAJARAN (KP) MATA KULIAH EKOLOGI EKSPERIMENTAL. Kode MK: PAB 518

FAKULTAS PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM INSTITUT KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN SARASWATI TABANAN SILABUS

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MATA KULIAH: PENGANGGARAN PERUSAHAAN

SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMUPENDIDIKAN (STKIP) PGRI SUMATERA BARAT Alamat: Jl. Gunung Pangilun Padang

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER GENAP 2016/2017 PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ESA UNGGUL

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( R P S ) PELAKSANA AKADEMIK MATA KULIAH KOMUNIKASI PERSUASIF. Oleh : Firman T. Rahman, S.Sos, M.Si NIDN :

GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP) MATA KULIAH: BOTANI PERTAMANAN 408H4103. Dr. Sri Suhadiyah, M.Agr. Dr. Elis Tambaru, M.Si.

II.SILABUS MATA KULIAH

BAB I PENDAHULUAN. sejumlah aktivitas kuliah dan batasan mata kuliah ke dalam slot ruang dan waktu

KONTRAK PEMBELAJARAN (KP) MATA KULIAH BIOKONTROL

KULIAH PERKENALAN. DosenPengempuKuliah WAHYUDI PRAMONO. Modul ke: Fakultas. Program Studi.

SILABUS. Apresiasi Bahasa dan Seni BS300. Drs. Dudung Gumilar, M.A., M.Sc.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( R P S ) PELAKSANA AKADEMIK MATA KULIAH PERKEMBANGAN TEKNOLOGI KOMUNIKASI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PENGANTAR AMDAL. BIO 4416 (3 sks) Semester Ganjil. PENGAMPU MATA KULIAH : Dr. Chairul, M.Sc Dr. Fuji Astuti Febria

KONTRAK PERKULIAHAN MATA KULIAH ILMU ALAMIAH DASAR

DESKRIPSI MATA KULIAH MEDIA PEMBELAJARAN PENJAS. Oleh. Drs. Yoyo Bahagia, M. Pd

OPERASIONAL PROSEDUR PERKULIAHAN

PENDAHULUAN KONTRAK KULIAH BIOLOGI. Jadwal Kuliah. Dosen Pengajar Klas G. di Fapet UB Gedung I Lt. 2 R.5. Setiap Senin jam

MANUAL PROSEDUR. Pelaksanaan Matakuliah Topik Khusus Penunjang Skripsi PS-S1

PROSEDUR PROSES PERKULIAHAN SPMI - UBD

PERATURAN DEKAN FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS BRAWIJAYA NOMOR 1 TAHUN 2013 TENTANG

Silabus SM 40 - STUDI KELAYAKAN BISNIS. Program Studi : Strata 1 (S-1) Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Transkripsi:

KONTRAK KULIAH BIOLOGI(MIP612101) Nismah Nukmal, Ph.D. Priyambodo, M.Sc. Jani Master, M.Si. priyambodo@fmipa.unila..ac.id

Identitas mata kuliah Nama MK : Biologi Kopel : MIP612101 SKS : 2 (2-0) Semester : Ganjil 2016/2017 Status MK : Wajib Prasyarat : Tidak ada Jadwal : Kelas A : Kamis, 09.10 10.50 (Dkn 4A) Kelas B : Kamis, 07.30 09.10 (Dkn 4A) Kelas C : Kamis, 11.00 12.40 (Dkn 4A)

Deskripsi mata kuliah Biologi adalah mata kuliah yang membekali peserta didik mempunyai kemampuan mengembangkan pengetahuan dan pemahaman tentang konsep makhluk hidup dan kehidupan. Biologi mencakup konsep asal-usul kehidupan, mikroskop dan struktur sel, keanekaragaman tumbuhan dan hewan, genetika, reproduksi tumbuhan dan hewan, metabolisme autotrof dan heterotrof, makhluk hidup dan lingkungannya, pencemaran lingkungan, dan mekanise evolusi.

Standar kompetensi Setelah lulus mata kuliah ini mahasiswa diharapkan memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam hal: a) Mengenal beragam fakta, konsep, prinsip, hukum dan teori-teori yang berkembang dalam biologi b) Memahami konsep dan tema-tema ilmu biologi c) Memahami asal-usul kehidupan, perkembangan mikroskop dan struktur sel, d) Mengenal keanekaragaman tumbuhan dan hewan, e) Memahami proses penurunan sifat pada makhluk hidup, f) Membedakan reproduksi tumbuhan dan hewan, g) Membedakan metabolisme autotrof dan heterotrof, h) Memahami terjadinya interaksi organisme dan lingkungannya, i) Memahami bahan pencemar dan dampaknya terhadap lingkungan, j) Memahami terjadinya proses evolusi pada makhluk hidup.

Kompetensi dasar a) Mendeskripsikan bahwa makhluk hidup yang ada sekarang berasal dari makhluk hidup yang sudah ada, b) Mendeskripsikan prinsip-prinsip penggolongan makhluk hidup, c) Mendeskripsikan prinsip-prinsip penurunan sifat dan reproduksi makhluk hidup, d) Mendeskripsikan prinsip dasar studi struktur dan perkembangan makhluk hidup menggunakan mikroskop, e) Mendeskripsikan prinsip-prinsip fisiologis makhluk hidup, f) Mendeskripsikan hubungan makhluk hidup dan lingkungannya, g) Mendeskripsikan bahan pencemar dan pengelolanya di lingkungan

Indikator Mempunyai wawasan mengenai tema-tema yang dipelajari dalam ilmu biologi Mengenal aneka konsep sains yang penting dalam bidang biologi Memiliki wawasan tentang prinsip kerja ilmiah yang benar Mampu mengembangkan sikap sebagai ilmuwan Memiliki kesempatan untuk melatih kreativitas ilmiah Memiliki kesempatan mengembangkan kemampuan kerjasama dan komunikasi ilmiah.

Pengalaman belajar Memperoleh pengetahuan dan wawasan mengenai tema-tema yang dipelajari dalam ilmu biologi (hayati), konsep sains dalam biologi, prinsip kerja ilmiah yang benar, mampu mengembangkan sikap sebagai ilmuwan, memiliki kreativitas ilmiah, kemampuan kerja sama dan komunikasi ilmiah.

Materi pokok Pertemuan Materi Dosen PJ 1 Kontrak kuliah dan pengantar kuliah biologi umum All 2 Asal-usul kehidupan Nismah Nukmal, Ph.D. 3 Mikroskop dan struktur sel Nismah Nukmal, Ph.D. 4 Keanekaragaman Tumbuhan Nismah Nukmal, Ph.D. 5 Keanekaragaman Hewan Nismah Nukmal, Ph.D. 6 Kuis Nismah Nukmal, Ph.D. 7 Genetika Priyambodo, M.Sc. 8 Reproduksi tumbuhan Priyambodo, M.Sc. 9 Reproduksi hewan Priyambodo, M.Sc. 10 Metabolisme autotrof Priyambodo, M.Sc. 11 UTS Priyambodo, M.Sc. 12 Metabolisme heterotrof Jani Master, M.Si. 13 Makhluk hidup dan lingkungannya Jani Master, M.Si. 14 Pencemaran lingkungan Jani Master, M.Si. 15 Mekanisme evolusi Jani Master, M.Si. 16 UAS Jani Master, M.Si.

Pembagian presentasi Pertemuan Materi P M Q 1 Kontrak kuliah dan pengantar kuliah biologi umum 2 Asal-usul kehidupan 1 2 5 3 Mikroskop dan struktur sel 2 3 6 4 Keanekaragaman Tumbuhan 3 4 7 5 Keanekaragaman Hewan 4 5 8 6 Kuis 7 Genetika 5 6 9 8 Reproduksi tumbuhan 6 7 10 9 Reproduksi hewan 7 8 11 10 Metabolisme autotrof 8 9 12 11 UTS 12 Metabolisme heterotrof 9 10 1 13 Makhluk hidup dan lingkungannya 10 11 2 14 Pencemaran lingkungan 11 12 3 15 Mekanisme evolusi 12 1 4 16 UAS

Referensi Campbell, NA, J, B, Reece, LA Urry, M. L Cain, SA. Wasserman, PV Minorsky and RB Jackson. 2010. Biologi Jilid 1. A1ih Bahasa: DT. Wulandari. Edisi Kedelapan. 486 hal. Penerbit Erlangga. Campbell, NA, J,B, Reece, LA Urry, M.L Cain, SA. Wasserman, PV Minorsky and RB Jackson. 2012. Biologi Jilid 2. Alih Bahasa: DT. Wulandari. Edisi Kedelapan. 441 hal. Penerbit Erlangga. Campbell, NA, J,B, Reece, LA Urry, M.L Cain, SA. Wasserman, PV Minorsky and RB Jackson. 2010. Biologi Jilid 3. Alih Bahasa: DT. Wulandari. Edisi Kedelapan. 456 hal. Penerbit Erlangga. Dana, A.2003. Materi Biologi IBO. ITB Bandung Suryo, 2001.Genetika. Cetakan kesembilan. Gajah Mada University Press Materi biologi bersumber dari internet (www.mastering.bio.com)

Kisi-kisi penilaian Syarat boleh ikut ujian minimal 80 % ikut perkuliahan (dibuktikan dengan daftar hadir) Surat ijin atau surat keterangan sakit hanya berlaku jika diberikan di muka dan ditanda tangani oleh wali/orang tua, pejabat berwenang. Untuk mengikuti perkuliahan mahasiswa hanya diberi toleransi 10 menit terlambat dari jadwal yang telah ditentukan. Mengumpulkan/memenuhi semua tugas akademik yang diberikan.

Bobot penilaian Penilaian Bobot Kuis (Nismah Nukmal, Ph.D.) 25 % UTS (Priyambodo, M.Sc.) 25 % UAS (Jani Master, M.Si.) 25 % Aktivitas kelas 25 % TOTAL 100 %

Konversi nilai akhir