REGULASI PERTANDINGAN BASKET SMA PESONA IMTCUP 2012

dokumen-dokumen yang mirip
PERATURAN BASKET dan DANCER Riau Pos-Honda HSBL SMA / SMK

VIOLET COMPETITION 8 FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS AIRLANGGA PERATURAN FUTSAL VCOM 8

STIKOM SURABAYA FESTIVAL :: BASKETBALL COMPETITION ::.

(SMP) Babak I Putra Undian 1 vs 2. (SMP) Babak I Putri Undian 1 vs 2 (SMP) Babak I Putra Undian 3 vs 4. (SMP) Babak I Putri Undian 3 vs 4

BASKETBALL COMPETITION

SPORTIFITAS TINGKATKAN INTEGRITAS!

BASKETBALL COMPETITION

PERATURAN INTER HIGH SCHOOL BASKETBALL TURNAMENT 2017 A. PERATURAN UMUM

PERATURAN PANITIA TARUNA JAYA BASKETBALL EAST JAVA 2017

PERATURAN JUNIO JRBL SURABAYA SERIES

LA LIGHTS CAMPUS LEAGUE 2012

KETENTUAN TURNAMEN BOLA BASKET

PERATURAN KHUSUS CABANG BASKET PUTRA DAN PUTRI LIGA MEDIKA 2018

BASKET. Pembayaran dapat dilakukan secara langsung ke Sekretariat Liga Merah Maroon atau transfer melalui nomor rekening : a.n. Nur Sehah.

EST BRAWIJAYA 2016 INFORMASI UMUM

LIGA MEDIKA 2018 PERATURAN KHUSUS

PERATURAN PERTANDINGAN BASKET PSYCHO CUP PSYCHOLOGY BASKETBALL FUTSAL AND CHEERLEADING COMPETITION UGM 2014

PERATURAN KHUSUS CABANG BASKET IMSSO LIGA MEDIKA 2017

PANITIA DIES NATALIS 54 ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) SMA NEGERI 1 BREBES Jalandr. Setiabudi No. 11 Brebes 5221 Telp.

PERATURAN PERTANDINGAN BASKET HIPPOCRATES CUP KE XXVIII FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA PASAL 1 DASAR PELAKSANAAN

LUMAJANG BASKETBALL LEAGUE 2016

BE PART OF LIGA BASKET SATUAKSI REGULASI

BASKET OLIMPIADE BRAWIJAYA 2014

PERATURAN UMUM FARMASI CUP 2017 BASKETBALL and FUTSAL COMPETITION

PEMERINTAH KABUPATEN MUARA ENIM DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SMAN 1 UNGGULAN MUARA ENIM

SEPAK BOLA 1. PERATURAN UMUM

SATUAKSI CUP REGULASI

SPORTIFITAS TINGKATKAN INTEGRITAS!

PERATURAN KHUSUS CABANG FUTSAL PUTRI IMSSO LIGA MEDIKA 2017

PERATURAN PERTANDINGAN FUTSAL PSYCHO CUP PSYCHOLOGY BASKETBALL FUTSAL AND CHEERLEADING COMPETITION UGM 2014

BULU TANGKIS 1. PERATURAN UMUM

PANITIA DIES NATALIS XXXI DAN WISUDA XX UNIVERSITAS WIRARAJA SUMENEP TAHUN 2017

PERATURAN KHUSUS FARMASI CUP 2017 FUTSAL COMPETITION

VALUE & STANDAR KOMPETISI AIS BANDUNG FUTSAL GOES TO SCHOOL CUP III 2014

LIGA MEDIKA 2018 PERATURAN KHUSUS

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER LIGA MEDIKA 2018

LIGA MEDIKA 2018 PERATURAN KHUSUS

INFORMASI UMUM FUTSAL CHEMISTRY FESTIVAL AND COMPETITION 2017

PASAL I TIM PESERTA 1. Persyaratan Pemain : 2. Persyaratan Tim : Biaya tersebut termasuk biaya formulir pendaftaran. tiket terusan

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PERTANDINGAN AAJI SPORTAINMENT 2018

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER IMSSO LIGA MEDIKA 2017

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PERTANDINGAN AAJI SPORTAINMENT 2018

PERATURAN PERTANDINGAN MUGADETA FUTSAL COMPETITION (MFC) SABTU-AHAD, MARET 2018

DAFTAR PEMAIN (FUTSAL)

PERATURAN PERTANDINGAN PIALA PERBASI 2016

PERATURAN PERTANDINGAN INTERSPORT PASSION GOAL 2016 BABAK REGIONAL

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

GUIDE LINE BADMINT COMPETITION. Powered by BROADWAY

Peraturan Administrasi Peraturan Umum Peraturan Pertandingan

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER LIGA MEDIKA 2018

Peraturan Ambassador Cup Ketentuan Kontingen, Tim/Atlet dan Pendukungnya

PERATURAN KHUSUS CABANG BULUTANGKIS IMSSO LIGA MEDIKA 2017

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PERTANDINGAN AAJI SPORTAINMENT 2018

POM RAYON II SURAKARTA 2017

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

PANITIA DIES NATALIS KE 52 TAHUN 2012 KEGIATAN OLAH RAGA KETENTUAN DAN TATA TERTIB PERTANDINGAN CABANG OLAHRAGA

EST BRAWIJAYA 2016 INFORMASI UMUM

Peraturan Administrasi Peraturan Umum Peraturan Pertandingan

LOMBA BASKET TINGKAT SMA/SMK/SEDERAJAT GLANCE 2017 LNG ACADEMY-BADAK LNG TAHUN 2017

PANITIA INVITASI BOLA BASKET TRADE FOUR CHAMP

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

Misi pertama dimulai dari sini

PETUNJUK TEKNIS Tennis Meja PEKAN UMUM MAHASISWA UNIVERSITAS SEBELAS MARET

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

PANDUAN KEGIATAN LIGA SEPAKBOLA REMAJA SINODE GMIM TAHUN 2016 DI WILAYAH TONDANO DUA

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA FUTSAL FIK CUP Nama Institusi. Nama PenanggungJawab Team

PERATURAN UMUM PETROKIMIA GRESIK FUTSAL CHAMPIONSHIP 2016

Deskripsi. Penghargaan. Contact Person

PERATURAN PERTANDINGAN PEKAN OLAHRAGA ILMU KEPERAWATAN (POKERAN) REGIONAL SEMARANG SALATIGA - KENDAL PSIK-FK UNDIP 2012

LOMBA BASKET TINGKAT SMA/SMK/SEDERAJAT GLANCE 2K15 LNG ACADEMY-BADAK LNG TAHUN 2015

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA

PERATURAN PERTANDINGAN TURNAMEN FUTSAL GPKN CUP

TECHNICAL HANDBOOK KETENTUAN UMUM DAN PERATURAN PERTANDINGAN KEJUARAAN HOCKEY INDOOR ANTAR PELAJAR SMP DAN SMA TAHUN 2017

MANUAL PERTANDINGAN LIGA MAHASISWA U21 PIALA MENPORA 2018

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA FUTSAL FIK CUP Nama Institusi. Nama PenanggungJawab Team

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PERTANDINGAN AAJI SPORTAINMENT 2018

FORMULIR PENDAFTARAN FUTSAL. Alamat Sekolah ... :...

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

JUKLAK & JADWAL AFG 2006

KETENTUAN KEJUARAAN SWASTA NASIONAL BULUTANGKIS SINAR MUTIARA CUP XXI TAHUN 2013 Tegal, Juni 2013

PENCAK SILAT OLIMPIADE BRAWIJAYA

Deskripsi. Penghargaan. Contact Person

Saya yang bertandatangan di bawah ini :

4. Babak semifinal dan final akan diadakan pada Jumat, 27 Mei 2016.

PERATURAN RESMI BERMAIN

KETENTUAN LOMBA CABANG OLAHRAGA IPPBMM VII 2018 IAIN PURWOKERTO

PELAKSANAAN DAN KETENTUAN UMUM

PERATURAN UMUM UNIVERSIADE UI Seluruh peserta Universiade UI meliputi manager tim (official), kontingen, dan

PERATURAN LOMBA INLINE SKATE OPEN VENI VIDI VICI APRIL 2011 A. PERSYARATAN PESERTA

SURAT PERNYATAAN. Yang bertandatangan dibawah ini, Nama :... Jabatan :... Alamat :... Telpon :...

TOR (TERM OF REFERENCE) Public Health Cup (Turnamen Voli) GELORA AKSI 2016

PERATURAN UMUM PERTANDINGAN PSSI

TEKNIS KOMPETISI FUTSAL GEOFUTURE 2015 SYARAT DAN KETENTUAN PENDAFTARAN

SPORTIFITAS TINGKATKAN INTEGRITAS!

GAME RULES LA Streetball 2014

BAB I UMUM. Penegasan:

PERATURAN PERTANDINGAN BOLABASKET LIGA MAHASISWA

1. Peraturan Tata Tertib Kehidupan Kampus Dalam rangka menjaga ketertiban kampus, ada beberapa hal yang tidak boleh dilakukan mahasiswa di lingkungan

Transkripsi:

REGULASI PERTANDINGAN BASKET SMA PESONA IMTCUP 2012 A. PERATURAN UMUM 1. Keputusan Panitia Tidak dapat diganggu gugat. 2. Peraturan permainan Basket SMA yang digunakan dalam PESONA IMT CUP 2012 adalah peraturan FIBA 2010. Peraturan pertandingan disesuaikan dengan peraturan PESONA IMT CUP 2012. 3. Peserta PESONA IMT CUP 2012 Wajib Hadir ketika Technical Meeting. Setiap tim dihadiri perwakilan (satu pemain dan satu official) dengan memakai pakaian rapi. 4. Waktu dan Tempat Pertandingan : PESONA PESONA IMT CUP 2012 dilaksanakan tanggal 17 NOVEMBER - 24 NOVEMBER 2012 di GOR PADJAJARAN BANDUNG 5. Peserta PESONA IMT CUP 2012 adalah Official, Pemain. Peserta tidak boleh memiliki dua tim atau lebih, maupun petugas pertandingan 6. Selain Peserta, panitia, dan wasit yang bertugas di larang berada di lapangan demi ketertiban dan kelancaran pertandingan. 7. Seluruh peserta PESONA IMT CUP 2012 dilarang membawa barang yang bertentangan dengan sponsor PESONA IMT CUP 2012 ke dalam lapangan pertandingan. 8. Peserta PESONA IMT CUP 2012 wajib mengontrol suporternya. Page 1 of 9

B. PERATURAN KHUSUS I. SISTEM DAN WAKTU SELAMA PERTANDINGAN 1. Sistem pertandingan yang digunakan dalam PESONA IMT CUP 2012 adalah sistem gugur. 2. Penentuan lawan menggunakan sistem Drawing 3. Waktu pertandingan adalah 4x10 menit kotor, dengan 2 menit terakhir di kuarter ke empat menggunakan waktu bersih. 4. Waktu pertandingan untuk Final menggunakan waktu bersih. 5. Shoot Clock yang digunakan adalah 24detik 6. Jatah time out untuk masing-masing tim adalah sebanyak 4 kali dalam 1 pertandingan dan dapat digunakan kapan saja. Peraturan ini berlaku untuk semua pertandingan. Jatah 1 kali time out adalah 30 detik, kecuali final. Waktu time time out di final adalah 60 detik ketika time out, waktu akan berhenti. 7. Jika pertandingan seri, maka akan diberikan overtime selama 5 menit kotor. khusus overtime final menggunakan waktu bersih selama 5 menit. Overtime akan dilakukan sampai ada pemenang. 8. untuk overtime, masing-masing tim mendapat jatah 1 kali time out selama 30 detik, kecuali final. waktu time out untuk over time final adalah 60 detik. ketika time out, waktu pertandingan akan berhenti. 9. toleransi keterlambatan pertandingan 10 menit dari jadwal yang telah ditetapkan panitia. Page 2 of 9

II. III. TIM 1. Setiap sekolah hanya boleh mendaftarkan satu tim putra dan satu tim putri. 2. Setiap tim maksimal terdiri dari 15 orang, yang terdiri atas 12 pemain dan 3 ofisial (manajer, Pelatih, dan medis). 3. Setelah Technical Meeting, daftar pemain dan ofisial yang terdaftar tidak bisa diubah, kecuali karena alasan force majeur. force majeur ditetapkan oleh panitia. 4. Setiap tim WAJIB memiliki minimal 2 set kostum basket, (bukan pinjaman). 5. Setiap tim harus datang ke venue pertandingan mendaftar ulang paling lambat satu jam sebelum jadwal yang telah ditentukan oleh panitia PESONA IMT CUP 2012. 6. Setiap tim DIWAJIBKAN memiliki dua kostum basket (satu dominan PEMAIN putih, satu dominan warna lain). Di bagian depan kostum wajib tertulis nama/ julukan tim. Definisi dominan ditentukan panitia (sekitar 80 persen). 1. Pemain PESONA IMT CUP 2012 adalah pelajar asli dari sekolah yang bersangkutan. tidak boleh merangkap sebagai ofisial, tim dance, atau petugas pertandingan PESONA IMT CUP 2012. 2. PESONA IMT CUP 2012 tidak untuk pemain Kobatama, PBL, Kobanita, IBL, NBL Indonesia, PON, dan Timnas Indonesia (baik yang terdaftar atau yang pernah terdaftar). 3. Pelajar yang pernah tidak naik kelas dilarang mengikuti PESONA IMT CUP 2012. 4. Umur maksimal pemain PESONA IMT CUP 2012 adalah 18 tahun per 1 juli 2013 (lahir setelah atau pada 1 juli 1995). Page 3 of 9

5. Tiap peserta PESONA IMT CUP 2012 wajib menyerahkan: a. Fotokopi Kartu Pelajar yang masih berlaku/ fotokopi halaman identitas diri di rapor. b. Fotokopi Rapor SMA Semester terakhir (sudah dilegalisasi). c. Surat rekomendasi dari pihak sekolah yang bersangkutan. d. Foto Close-up berwarna ukuran 4x6 sebanyak 2 lembar. e. Fotokopi akte kelahiran. f. Setiap peserta/tim wajib melengkapi segala persyaratan yang telah ditentukan, sebelum tanggal yang ditentukan oleh panitia. g. Pemain PESONA IMT CUP 2012 tidak boleh memakai tato (baik permanen maupun temporary), tindik, dan sebagainya. IV. OFISIAL 1. Ofisial tim wajib terdiri dari tiga orang. yang dimaksud adalah : a. Manajer orang yang bertugas sebagai penghubung antara tim dan panitia (dimaksudkan segala sesuatu yang berhubungan dengan tim dan panitia). Penunjukan manajer sepenuhnya diserahkan kepada tim yang bersangkutan. manajer harus berusia minimal 19 tahun per 1 Juli 2012. b. Pelatih Orang yang bertugas untuk melatih tim. Pelatih WAJIB berlisensi kepelatihan minimal C (yang masih berlaku) Penunjukan Pelatih diserahkan sepenuhnya kepada Pelajar SMA. tidak boleh yang masih berstatus Pelajar SMA atau lebih rendah. Pelatih harus berusia minimal 18 tahun per 1 Juli 2013. Page 4 of 9

c. Medis Bertanggung jawab pada kesehatan anggota tim. Penunjukan medis sepenuhnya diserahkan kepada tim yang bersangkutan. 2. Ofisial wajib berpakaian rapi ketika menemani tim bertanding di PESONA IMT CUP 2012. menggunakan kemeja berkerah (lengan panjang atau pendek), celana/rok kain warna hitam tanpa motif (bukan jins). dan sepatu fantovel warna hitam. tidak boleh menggunaka kacamata gelap dan tutup kepala, kecuali jilbab polos bagi wanita. 3. Ofisial yang wajib hadir pada waktu pertandingan minimal berjumlah 2 orang. Salah satunya harus pelatih atau manajer. Jika jumlah minimal ofisial (2 orang) tidak bisa dipenuhi, maka tim tersebut akan dikenai sanksi (lihat peraturan pelanggaran dan sanksi). 4. Segala hal yang berkaitan dengan tim dan panitia hanya akan disampaikan melalui manajer. Jika manajer berhalangan hadir, maka posisinya hanya dapat digantikan oleh pelatih. 5. Ofisial sebuah tim tidak diperbolehkan merangkap sebagai petugas pertandingan (wasit, pengawas pertandingan, dan petugas meja) dan peserta PESONA IMT CUP 2012 V. KOSTUM 1. Setiap tim wajib memiliki sendiri (bukan pinjaman) minimal dua kostum basket yang sudah disetujui oleh panitia PESONA IMT CUP 2012. Satu dominan putih, satu dominan warna lain. Definisi dominan ditentukan panitia (sekitar 80 persen). 2. Kostum harus seragam baik desain, nomor, nama identitas sekolah dan nama punggung. Misalkan, jika dalam satu tim, salah satu kostum pemain mencantumkan nomor pada celana, maka kostum pemain lain juga harus mencantumkan nomor pada celana. Page 5 of 9

3. Kostum harus mencantumkan nama atau identitas sekolah di bagian dada dan harus berhubungan dengan nama atau julukan sekolah. 4. Panitia berhak melarang pemain yang melanggar untuk bertanding. 5. Pada saat pertandingan berlangsung, peserta PESONA IMT CUP 2012 dilarang menggunakan gelang dalam bentuk apa pun. Untuk headband dan handband, hanya boleh memakai yang polos, berlogo IMT CUP atau sponsor PESONA IMT CUP 2012. VI. PELANGGARAN DAN SANKSI 1. PANITIA IMT CUP, Pengawas Pertandingan, atau Panitia (Komisi Pertandingan), bisa menjadi saksi terhadap pelanggaran yang terjadi di lapangan (pelanggaran nonverbal dan verbal) dan memiliki hak penuh mengambil keputusan. Pelanggaran yang terjadi di lapangan akan diproses setelah pertandingan. Sanksi yang diberikan adalah dikeluarkan dari turnamen. 2. Tim yang saat pertandingan datang terlambat melebihi toleransi keterlambatan dianggap kalah dengan skor 0-20. Tim akan dikeluarkan dari turnamen. 3. Tim yang tidak dilengkapi minimal 5 pemain dan 2 ofisial (lihat peraturan ofisial), dianggap kalah 0-20 dan dikeluarkan dari turnamen. 4. Pemain/ofisial yang dikeluarkan dari lapangan, maka secara langsung pemain/ofisial tersebut dikeluarkan (eject) dari turnamen. Fouled out tidak termasuk. 5. Jika terjadi perkelahian baik di dalam maupun di luar pertandingan, akan diberlakukan sanksi sebagai berikut: a. Perkelahian perorangan (melibatkan 2 orang), maka kedua pemain tersebut dikeluarkan dari turnamen. b. Perkelahian massal (melibatkan lebih dari 2 orang), maka kedua tim akan dikeluarkan dari turnamen. Page 6 of 9

6. Pemain, ofisial, dan suporter dilarang menghina (secara verbal atau non verbal) wasit, panitia, petugas pertandingan, dan anggota peserta PESONA IMT CUP 2012. Pelanggar pasal ini akan dikenai sanksi dikeluarkan dari turnamen. 7. Jika terbukti suporter tim berbuat keonaran, maka sanksi yang diberlakukan kepada tim adalah dikeluarkan dari turnamen. 8. Tim yang terbukti melakukan manipulasi pemain akan dikeluarkan dari turnamen. 9. PANITIA PESONA IMT CUP 2012 berhak menjatuhkan sanksi skorsing tidak boleh mengikuti IMT CUP kepada tim maupun individu yang melakukan pelanggaran dalam jangka waktu yang ditentukan kemudian. 10. Setelah Technical Meeting, bagi tim yang menyatakan pengunduran diri dari PESONA IMT CUP 2012 akan dianggap dikeluarkan dari turnamen. 11. Tim yang terkena diskualifikasi, segala pencapaian prestasi baik tim maupun individu di PESONA IMT CUP 2012 akan dicabut. 12. Semua tim yang dikeluarkan dari turnamen akan mendapatkan pemberitaan negatif di seluruh media partner yang bekerja sama dengan pihak PESONA IMT CUP 2012 VII. PROTES 1. Kapten tim yang mengajukan protes wajib menandatangani score sheet dahulu. 2. Protes harus dilakukan secara formal dan tertulis, serta diketahui dan ditandatangani oleh ofisial dan kapten tim yang melakukan protes. Batas waktu pengajuan protes maksimal 1 x 24 jam setelah kejadian. 3. Protes yang diajukan (dalam bentuk apa pun) tidak akan mengubah hasil pertandingan, kecuali protes tentang manipulasi pemain. Page 7 of 9

VIII. IX. GANGGUAN-GANGGUAN Apabila terjadi gangguan-gangguan yang mengakibatkan pertandingan terpaksa dihentikan, maka penyelesaian gangguan tersebut ditunggu sampai 30 menit. Jika setelah 30 menit gangguan belum dapat diatasi, maka berlaku ketentuan sebagai berikut: 1. Apabila gangguan terjadi pada menit ke-10 atau sebelumnya pada quarter pertama, maka pertandingan akan diulang seluruhnya. 2. Apabila gangguan terjadi pada menit ke-1 quarter kedua atau sesudahnya sampai dengan quarter ketiga, maka pertandingan akan diteruskan dengan sisa waktu yang tersedia. 3. Apabila gangguan terjadi pada menit ke-1 atau sesudahnya pada quarter keempat, maka pertandingan dianggap selesai dan skor dianggap sah. PEMOGOKAN 1. Kompetisi bola basket PESONA IMT CUP 2012 ini pada dasarnya tidak boleh dihentikan karena suatu pemogokan. 2. Apabila karena sesuatu sebab pertandingan berhenti, wasit akan memberikan waktu paling lama 5 menit kepada kapten tim yang sedang bertanding. Jika waktu 5 menit tersebut sudah dilalui dan tim yang dimaksud masih tetap melakukan pemogokan, maka tim tersebut akan dikenai sanksi diskualifikasi. Page 8 of 9

X. FORCE MAJEUR Segala sesuatu yang terjadi di luar kehendak manusia. Yaitu, sakit, kecelakaan, meninggal, dan bencana alam. Panitia berhak menentukan penggunaan alasan force majeur. Mobil mogok bukan termasuk force majeur. XI. TAMBAHAN 1. Panitia berhak menginterpretasikan peraturan sesuai persepsi panitia. 2. Peraturan bisa berubah dan bertambah sesuai kebutuhan panitia (bila ada perubahan, akan dipublikasikan, ditempel di venue, atau diterbitkan di koran). 3. Semua peserta PESONA IMT CUP 2012 wajib bersedia jika panitia meminta untuk menjadi peserta supporting event. Page 9 of 9