HUBUNGAN PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG MODEL ASUHAN KEPERAWATAN METODE TIM DENGAN IMPLEMENTASINYA DI RUANG BEDAH FLAMBOYAN RSUD DR SOETOMO SURABAYA

dokumen-dokumen yang mirip
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN SIKAP PERAWAT DALAM PELAKSANAAN RONDE KEPERAWATAN DI RUANG ASTER DAN ICCU RSUD dr.

HUBUNGAN ANTARA BEBAN KERJA PERAWAT DENGAN KINERJA PERAWAT DALAM MEMBERIKAN ASUHAN KEPERAWATAN. Yulianto

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN METODE PENUGASAN DALAM MODEL PRAKTEK KEPERAWATAN PROFESIONAL (MPKP) DI RSUD WATES

HUBUNGAN KEPUASAN PASIEN TERHADAP MUTU PELAYANAN KESEHATAN DI RUMAH SAKIT CUT MUTIA KABUPATEN ACEH UTARA

PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG KOMUNIKASI TERAPEUTIK DENGAN PERILAKU PERAWAT

HUBUNGAN PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN METODE ASUHAN KEPERAWATAN PROFESIONAL(MAKP) DI INSTALASI RAWAT INAP

BAB I PENDAHULUAN. dalam menyampaikan pendapat bagi warga negaranya, termasuk dalam masalah

Kata kunci : pengetahuan, sikap ibu hamil, pemilihan penolong persalinan.

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU IBU TENTANG PIJAT BAYI DI BPS SUHARTATIK DESA KALIWATES KEMBANGBAHU

HUBUNGAN ANTARA FUNGSI PERAWAT SUPERVISOR DENGAN MOTIVASI KERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUANG INSTALASI RAWAT INAP RSUD 45 KUNINGAN TAHUN 2015

HUBUNGAN PENGETAHUAN MAHASISWA KEBIDANAN TINGKAT III TENTANG SADARI DENGAN FREKUENSI MELAKUKAN SADARI. Nanik Nur Rosyidah

HUBUNGAN ANTARA BEBAN KERJA PERAWAT DENGAN PENERAPAN KOMPENSASI PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RSUD MUNTILAN NASKAH PUBLIKASI

Jurnal Keperawatan, Volume XII, No. 2, Oktober 2016 ISSN

Hubungan Perilaku Caring Perawat Dengan Tingkat Kepuasan Pasien yang Dirawat di Ruangan Kelas III Rumah Sakit Immanuel Bandung

Promotif, Vol.4 No.2, April 2015 Hal 86-94

ANALISIS HUBUNGAN BEBAN KERJA DAN LAMA MASA KERJA DENGAN STRES PADA PERAWAT DI PUSKESMAS BLOOTO KOTA MOJOKERTO. Arief Fardiansyah 1 *)

Tri Puspa Kusumaningsih, Novia Ayunita. Akademi Kebidanan Bhakti Putra Bangsa Purworejo Jl.Soekarno Hatta, Borokulon, Banyuurip, Purworejo

Umi Sa adah, Asih Setyorini

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI PERAWAT DENGAN SIKAP PERAWAT DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUAL PASIEN RAWAT INAP DI RSUD KRATON KABUPATEN PEKALONGAN

HUBUNGAN POLA TIDUR TERHADAP TEKANAN DARAH PADA LANSIA DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA BUDI SEJAHTERA MARTAPURA PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

ARTIKEL PENELITIAN. Hj.Evi Risa Mariana 1, Zainab², H.Syaifullah Kholik³ ABSTRAK

PERILAKU MASYARAKAT TENTANG RUMAH SEHAT DI DUSUN NGUMPAK DESA JABON KECAMATAN MOJOANYAR KABUPATEN MOJOKERTO

PENGARUH PELATIHAN METODE ASUHAN KEPERAWATAN PROFESIONAL (MAKP) TIM TERHADAP PENERAPAN MAKP TIM DI RSUD DR. SOEGIRI LAMONGAN.

HUBUNGAN PERSEPSI PERAWAT DENGAN TINDAKAN TERHADAP PERLINDUNGAN HAK ATAS PRIVASI KLIEN TAHUN 2015

HUBUNGAN PELAKSANAAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RUANG RAWAT INAP MELATI RSUD SUBANG. Ibrahim N. Bolla, S.Kp.

BAB I PENDAHULUAN. ilmu pengetahuan serta teknologi, tuntutan kebutuhan pelayanan kesehatan

Nisa khoiriah INTISARI

Oleh : R Noucie Septriliyana dan Wiwi Endah Sari Stikes A. Yani Cimahi

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP IBU DALAM PERAWATAN GIGI ANAK USIA PRA SEKOLAH

HUBUNGAN PERAN KELUARGA DENGAN KETEPATAN STIMULASI PERKEMBANGAN ANAK 0-3 TAHUN DI DESA SOKO KEC. GLAGAH KAB. LAMONGAN.

BAB I PENDAHULUAN. menganggap dokumentasi sebagai bagian yang penting dari praktek. mencerminkan perubahan pada praktek keperawatan.

PERBEDAAN TINGKAT KEPUASAN PERAWAT DI RUANG MPKP DAN BUKAN MPKP DI RSUD KABUPATEN BATANG TAHUN 2013

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG IMUNISASI DENGAN KEPATUHAN IBU DALAM PEMBERIAN IMUNISASI DASAR PADA BAYI DIPUSKESMAS CAWAS

HUBUNGAN PENGETAHUAN ORANG TUA DENGAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) PADA ANAK USIA 3-6 TAHUN DI DI DESA PLOSOWAHYU KAB LAMONGAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU BALITA DENGAN MOTIVASI MEMBERI MAKANAN BERGIZI DI DESA PANAONGAN KECAMATAN PASONGSONGAN KABUPATEN SUMENEP TAHUN 2015 ABSTRAK

Jurnal Keperawatan, Volume IX, No. 2, Oktober 2013 ISSN PERILAKU CARING PERAWAT DALAM MENINGKATKAN KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP

PENGARUH PENERAPAN METODE TIM TERHADAP KEPUASAN KERJA PERAWAT DI UNIT STROKE RUMAH SAKIT PANTI WALUYA SAWAHAN MALANG ABSTRAK

PENGARUH MOTIVASI BIDAN TERHADAP IMPLEMENTASI KEBIJAKAN REGISTRASI BIDAN DI IBI RANTING KOTA PAMEKASAN

Hubungan Pengetahuan dengan Sikap Ibu Hamil tentang Pemanfaatan Kelas Ibu Hamil di Desa Nagrak Kecamatan Cianjur Kabupaten Cianjur

Jurnal Kesehatan Kartika 27

HUBUNGAN PERILAKU PASIEN DALAM PERAWATAN DIABETES MELITUS DENGAN ULKUS DIABETIKUM PADA PASIEN DIABETES MELITUS DI RUANG RINDU A1 DAN A2 RSUP H

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU BALITA TENTANG ASI EKSKLUSIF TERHADAP PEMBERIAN PASI PADA BAYI USIA 0-6 BULAN DI BPS NY. DIYAH SIDOHARJO SRAGEN

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG HYGIENE MAKANAN DENGAN KEJADIAN DIARE PADA BALITA DI PUSKESMAS JATIBOGOR TAHUN 2013

Gambaran Pengetahuan Suami Tentang Pendamping Persalinan di RSUD. H. Moch Ansari Saleh Banjarmasin

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG IMUNISASI DASAR DENGAN KELENGKAPAN IMUNISASI DASAR PADA BAYI USIA 1 TAHUN DI PUSKESMAS DEPOK I SLEMAN YOGYAKARTA

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU BALITA TENTANG POSYANDU DENGAN MOTIVASI KUNJUNGAN KE POSYANDU. Titiek Idayanti

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN PENDAPATAN DENGAN KEPATUHAN DALAM PERAWATAN PASIEN DIABETES MELITUS DI RSUD dr. R. SOEDJATI PURWODADI

BAB I PENDAHULUAN. atau manajemen untuk memberikan pelayanan yang terbaik. Manajemen

Dwi Sulistyowati Kementerian Kesehatan Politeknik Kesehatan Surakarta Jurusan Keperawatan. Keywords: Knowledge, Attitudes, Behaviors, Inos, Nurse.

HUBUNGAN MOTIVASI KERJA PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN PERAN PERAWAT SEBAGAI EDUKATOR DI RUANG RAWAT INAP RSUD KAJEN KABUPATEN PEKALONGAN

HUBUNGAN MUTU PELAYANAN KEPERAWATAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN PADA KLIEN STROKE DI RSUD WATES

Jurnal Keperawatan JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN DAN KEOLAHRAGAAN UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO.

PENGETAHUAN, SIKAP DAN PELAKSANAAN MOBILISASI DINI IBU PASCASALIN DENGAN SEKSIO SESARIA

PENGARUH BEBAN KERJA DENGAN TINGKAT STRES PADA PERAWAT PELAKSANA DI RUANG PENYAKIT DALAM RUMAH SAKIT WILLIAM BOOTH SURABAYA

HUBUNGAN ANTARA SUPERVISI KEPALA RUANG DENGAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH AMBARAWA

INTISARI. Kata Kunci : Kondisi Kerja, Beban Kerja, Tingkat Stres perawat.

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Rumah sakit sebagai pusat pelayanan kesehatan harus memberikan kualitas

ANALISIS KINERJA PERAWAT PELKASANA DALAM PENERAPAN PROSES KEPERAWATAN DI RUANGAN RAWAT INAP RSUD LABUANG BAJI MAKASSAR

HUBUNGAN PENGETAHUAN BIDAN TENTANG SDIDTK TERHADAP PELAKSANAAN SDIDTK DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KECAMATAN KARANGANOM KLATEN

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL DENGAN KUNJUNGAN K1 AKSES (KUNJUNGAN AWAL) DI PUSKESMAS PELAMBUAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU POST PARTUM DENGAN PEMBERIAN KOLOSTRUM PADA BAYI BARU LAHIR DI BIDAN PRAKTEK SWASTA (BPS) KECAMATAN TURI LAMONGAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI CAKUPAN K4 DI KABUPATEN BANYUWANGI TAHUN 2014

HUBUNGAN PERILAKU CARING PERAWAT TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI RUANGAN PENYAKIT DALAM RUMAH SAKIT SANTA ELISABETH MEDAN TAHUN 2016

DUKUNGAN KELUARGA DAN HARGA DIRI PASIEN KANKER PAYUDARA DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN

BAB I PENDAHULUAN. setiap hari dalam upaya melakukan perawatan. Upaya peningkatan derajat

Kata kunci : Orientasi Pasien Baru, Kepuasan Pasien.

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KEPERAWATAN DI RUANG RAWAT INAP RSUD KAB. PANGKEP

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif korelasi, dengan rancangan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Keperawatan adalah suatu bentuk pelayanan profesional yang

HUBUNGAN POLA ASUH DENGAN PERKEMBANGAN ANAK USIA PRASEKOLAH DI TK KARTIKA X-9 CIMAHI 2012

Dinamika Kebidanan vol. 2 no 2. Agustus 2012

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI DAN KETERATURANANTENATAL CAREPADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS KECAMATAN TURI KABUPATEN LAMONGAN

maupun sebagai masyarakat profesional (Nursalam, 2013).

BAB I PENDAHULUAN. melaksanakan tugas memberi asuhan keperawatan (Arwani, 2006). perawat merasa puas dalam bekerja (Aditama,2006).

HUBUNGAN BEBAN KERJA DENGAN PELAKSANAAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT KEPDA PASIEN DI RS AISYIYAH BOJONEGORO. Abstrak

Kesimpulan: Terdapat hubungan yang signifkan antara tingkat pengetahuan perawat dengan kepatuhan perawat dalam pelaksanaan SOP pemasangan urin.

BAB III METODE PENELITIAN. adalah penelitian rancangan Survei Analitik dimana mengetahui hubungan antara

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU HAMIL DENGAN KECEMASAN PROSES PERSALINAN DI BPM HJ. MARIA OLFAH, SST BANJARMASIN ABSTRAK

HUBUNGAN BEBAN KERJA DENGAN JUMLAH PERAWAT DI PUSKESMAS WAEPANA KECAMATAN SOA KABUPATEN NGADA PROPINSI NTT TAHUN 2013

SIKAP LANSIA DAN PELAYANAN PETUGAS KESEHATAN TERHADAP KUNJUNGAN DI POSYANDU WILAYAH PKM PATIHAN

HUBUNGAN PERSEPSI PERAWAT PELAKSANA TENTANG KEMAMPUAN SUPERVISI KEPALA RUANG DENGAN KINERJA PERAWAT DI INSTALASI RAWAT

BAB III METODE PENELITIAN. akan dicapai dalam penelitian ini. Pada penelitian ini tidak semua variabel

23,3 50,0 26,7 100,0

HUBUNGAN KINERJA PERAWAT DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING NASKAH PUBLIKASI

Lilis Maghfuroh Program Studi S1 Keperawatan STIKes Muhammadiyah Lamongan ABSTRAK

PENGARUH DUKUNGAN MASYARAKAT BAGI KELUARGA TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN KELUARGA DALAM PROGRAM IMUNISASI DASAR DI KELURAHAN DAYEUH LUHUR

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DENGAN SIKAP IBU DALAM PEMBERIAN IMUNISASI PADA ANAK USIA 0-11 BULAN

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN. (motivasi), karakteristik pekerjaan (beban kerja), kinerja perawat dalam

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. B yang berkedudukan di jalan Prof. Dr. H. Aloei Saboe Nomor 91 RT 1 RW 4

PENGARUH DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP PERILAKU IBU DALAM BERSALIN KE BIDAN

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN METODE PENUGASAN DALAM MODEL PRAKTEK KEPERAWATAN PROFESIONAL (MPKP) DI RSUD WATES

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK AISYIYAH BANJARMASIN ABSTRAK

HUBUNGAN PERAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KESEMBUHAN PADA PENDERITA TB PARU DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU UNIT MINGGIRAN YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. pelaksanaan asuhan keperawatan juga tidak disertai pendokumentasian yang

Dukungan Suami dengan Kemauan Ibu Hamil dalam Pemberian ASI Eksklusif 62

Jurnal CARE, Vol. 3, No. 1, 2015 ABSTRACT

HUBUNGAN MOTIVASI KERJA PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN PENDOKUMENTASIAN PROSES KEPERAWATAN DI RUANG RAWAT INAP RSUD TOTO KABILA KABUPATEN BONE BOLANGO

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. deskriptif korelasional dengan metode pendekatan cross sectional, yaitu suatu

Transkripsi:

HUBUNGAN PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG MODEL ASUHAN KEPERAWATAN METODE TIM DENGAN IMPLEMENTASINYA DI RUANG BEDAH FLAMBOYAN RSUD DR SOETOMO SURABAYA Ike Prafita Sari Dosen Program Studi Ners Stikes Majapahit Korespondensi : ikkeshary@gmail.com Abstrak Perkembangan dan perubahan model asuhan keperawatan di Rumah Sakit di Indonesia saat ini mengalami perkembangan yang signifikan. Pengetahuan perawat merupakan salah satu faktor utama keberhasilan menjalankan model asuhan keperawatan yang hasil akhirnya diharapkan dapat meningkatkan mutu pelayanan keperawatan yang profesional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan metode tim. Desain penelitian yang digunakan adalah analitik korelasional dengan jenis cross sectional.. Teknik pengambilan sampel menggunakan Total Sampling dengan 25 responden. Diketahui bahwa pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan metode Tim berpengetahuan cukup 92% (23 orang) dengan hasil implementasi perawat cukup sebanyak 76%(19 orang). Hasil analisis statistik menunjukkan hubungan yang sangat signifikan antara pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan tim dengan pelaksanaan implementasinya (p value < 0,05). Kata Kunci : Pengetahuan Perawat, MAKP Tim, Implementasi MAKP Tim. A. PENDAHULUAN Pelayanan kesehatan menjadi fokus tuntutan masyarakat pada umunya, baik pemerintah maupun swasta. Melihat fenomena tersebut mutu pelayanan kesehatan menjadi alasan pertama bagi pasien dan keluarga dalam memilih Rumah Sakit. Selain itu perkembangan ilmu dan teknologi kesehatan saat ini menuntut perawat dapat memberikan pelayanan kesehatan yang optimal dan salah satu upayanya adalah dengan mengembangkan Model Asuhan Keperawatan Profesional (MAKP) (Assaf, 2009). Sejalan dengan perkembangan dan perubahan pelayanan kesehatan 74

yang terjadi di Indonesia, maka Model Asuhan Keperawatan harus mengarah pada suatu praktik keperawatan profesional. Model yang diterapkan sekarang di Rumah Sakit adalah keperawatan Tim, Primer Atau Modifikasi Primer (Nursalam, 2014). Menurut Mclaugin, Thomas, dan Barterm (Assaf, 2009) sebelum penggunaan ke-3 metode tersebut, metode fungsional yang menjadi pilihan utama pada saat perang dunia kedua. Metode fungsional dilaksanakan oleh keperawatan saat itu karena masih terbatasnya jumlah dan kemampuan perawat, maka setiap perawat hanya melaksanakan 1-2 jenis intervensi. Dari pengembangan kelemahan/ kekurangan metode fungsional maka pilihan yang akan digunakan adalah MAKP Tim. Metode ini menggunakan tim yang terdiri dari anggota yang berbeda-beda dalam memberikan asuhan keperawatan terhadap sekelompok pasien. Fakta dilapangan Saat ini yang paling banyak digunakan di Rumah Sakit adalah model keperawatan TIM (Sitorus, 2007). Kentungan dari model TIM adalah memungkinkan pelayanan keperawatan yang menyeluruh, mendukung pelaksanaan proses keperawatan, memungkinkan komunikasi antar tim sehingga konflik mudah diatasi dan memberi kepuasan kepada anggota tim (Rusdi, 2008). Pengetahuan perawat merupakan domain yang sangat penting dalam mempengaruhi tindakan/perilaku perawat dalam memberikan pelayanan kepada pasien. Pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan dengan metode tim juga sangat diperlukan demi terlaksananya asuhan keperawatan yang optimal (Nursalam, 2014). Kurangnya pengetahuan perawat tentang MAKP Tim dikarenakan adanya tingkat pendidikan perawat yang tidak sama, ini semua dapat diatasi dengan berbagai cara yaitu memberikan sosialisasi pada perawat tentang MAKP, meningkatkan kualifikasi pendidikan perawat yang secara otomatis dapat meningkatkan SDM dan kualitas perawat sehingga mutu dan pelayanan asuhan keperawatan dapat berjalan dengan baik, karena pengetahuan merupakan dominan yang penting dalam mempengaruhi tindakan atau perilaku perawat (Rusdi, 2008). Berdasarkan hal tersebut perlu dilakukan penelitian lebih lanjut tentang hubungan pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan metode Tim dengan implementasinya. 75

B. METODE PENELITIAN Desain penelitian yang digunakan adalah analitik korelasional dengan jenis cross sectional. Sampel yang digunakan adalah perawat di Ruang Bedah Flamboyan RSUD Dr Soetomo Surabaya sebanyak 25 responden. Sampel diambil dengan teknik Total Sampling. Instrumen yang digunakan untuk mengukur pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan metode Tim adalah kuesioner yang berisi 20 pertanyaan yang telah diuji validitas reabilitas. Instrumen yang digunakan untuk mengukur implementasi model keperawatan Tim adalah lembar observasi yang akan mengobservasi Kepala Ruangan, Ketua Tim, dan Perawat Pelaksana. Pelaksanaan observasi ini dilakukan selama 1 bulan secara acak baik pagi, siang, malam yang dibantu oleh perawat ruangan dengan menggunakan lembar observasi. C. HASIL PENELITIAN Hasil penelitian yang diperoleh adalah sebagai berikut: Tabel 1. Distribusi frekuensi pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan metode tim No. Pengetahuan Responden Frekuensi (f) Presentase (%) 1. Baik 1 4 2. Cukup 23 92 3. Kurang 1 4 Total 25 100 Tabel 2. Distribusi frekuensi implementasi model keperawatan tim. No. Implementasi Frekuensi (f) Presentase (%) 1. Baik 2 4 2. Cukup 19 76 3. Kurang 4 16 Total 25 25 76

Tabel 3. Hubungan antara pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan metode tim dengan implementasinya No. Variabel R s Sig. (2-tailed) 1. Hubungan antara pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan metode tim dengan implementasinya 0,578 0,002 D. PEMBAHASAN Berdasarkan tabel 1 menunjukkan bahwa mayoritas 92% (23 orang) memiliki pengetahuan cukup tentang model asuhan keperawatan metode tim. Sedangkan tabel 2. Menunjukkan bahwa sebagian besar responden 76% (19 Orang) dinilai implementasinya cukup tentang model asuhan keperawatan metode tim. Dari hasil analisis deskriptif yang dilakukan dengan uji korelasi spearmen rank (rho) didapatkan p=0,002 sehingga p< 0,05 yang berarti Ho ditolak yaitu ada hubungan antara pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatan dengan implementasinya di Ruang Bedah Flamboyan. Pengetahuan atau kognitif merupakan domain penting untuk menentukan tindakan seseorang (over behavior) karena dari pengalaman dan penelitian membuktikan bahwa perilaku didasari oleh pengetahuan (Notoatmodjo, 2008). Faktor-faktor yang mempengaruhi pengetahuan ada dua faktor yaitu faktor internal meliputi : usia, intelegensi, pendidikan, pengalaman. Faktor eksternal meliputi : informasi, lingkunagn dan sosial budaya. Pengetahuan sangat berkaitan erat dengan pendidikan, karena pengetahuan dipengaruhi oleh pendidikan formal. Semakin tinggi pendidikan seseorang maka semakin baik pula tingkat pengetahuannya. Pendidikan dapat mempengaruhi seseorang dalam memotivasi untuk siap berperan serta dalam membangun kesehatan. Sebaliknya pendidikan yang kurang akan menghambat perkembangan sikap seseorang, sehingga wajar jika responden memiliki pengetahuan yang sebagian besar masuk kategori cukup tentang model asuhan keperawatan dengan tim. Sikap merupakan reaksi atau respon yang masih tertutup dari seseorang terhadap suatu stimulus atau obyek. Komponen pokok sikap yaitu kepercayaan, ide, dan konsep pada suatu obyek, kehidupan emosional atau evaluasi terhadap suatu obyek, kecenderungan, untuk bertindak (Tend to behave) (Notoatmodjo, 2008). Menurut Notoatmodjo (2008) dari segi biologis perilaku adalah suatu kegiatan atau aktifitas organism (mahluk 77

hidup) yang bersangkutan. Perilaku manusia adalah semua kegiatan atau aktivitas manusia, baik diamati langsung maupun yang tidak dapat diamati oleh pihak luar. Model asuhan keperawatan profesional (MAKP) merupakan sistem (struktur proses dan nilai-nilai profesional) yang memungkinkan perawat profesional mengatur pemberian asuhan keperawatan tersebut (Hottar dan Wood, 1996 dalam Nursalam 2014). Pelaksanaan model keperawatan tim dikatakan efektif apabila tanggung jawab dari masing-masing peran (kepala ruangan, ketua tim, dan perawat pelaksana) dilaksanakan dengan benar. E. PENUTUP 1. Simpulan Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengetahuan perawat tentang model asuhan keperawatn profesional sangat berhubungan dengan implementasinya. Hasil ini dibuktikan dengan nilai p value < 0,05 yang artinya pelaksanaan model asuhan keperawatan tim sangat berhubungan dengan beberapa faktor salah satunya adalah pengetahuan perawat dalam penerapan model asuhan keperawatan tim, karena perawat sebagai domain penting pelaksana asuhan keperawatan diruangan. 2. Saran Untuk hasil yang maksimal dalam pemberian pelayanan keperawatan yang universal di harapkan semua perawat harus memahami tentang model asuhan keperawatan model tim serta harus mempunyai motivasi untuk melakukan perubahan dalam rangka peningkatan mutu pelayanan keparawatan. Selain itu dalam penerapan model asuhan keperawatan profesional banyak sekali faktor yang mempengaruhi salah satunya adalah manajer Rumah sakit. Diharapkan penelitian ini dapat dijadikan dasar referensi bagi peneliti selanjutnya agar meneliti faktor lain yang mempengaruhi penerapan model asuhan keperawatan. DAFTAR PUSTAKA Al-Assaf, A.F. 2009. Mutu Pelayanan Kesehatan Perspektif Internasional. Jakarta : EGC Notoatmodjo, Sukidjo. 2008. Ilmu Kesehatan Masyarakat Prinsip-prinsip Dasar Cetakan kedua. Jakarta: PT Rineka Cipta. 78

Nursalam. 2014. Manajemen Keperawatan. Salemba Medika : Jakarta Nursalam. 2010. Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan Pedoman Skripsi, Tesis, dan Instrumen Penelitian Keperawatan, Jakarta : Salemba Medika Rusdi, I. 2008. Model Pemberian Asuhan Keperawatan (nursing care delivery models), diakses 20 Oktober 2015, Sitorus, R. 2007. Implementasi MAKP di Rumah Sakit. Jakarta:EGC Somantri, I. Konsep Model Asuhan Keperawatan Profesional, FIK- UNPAD, diakses pada 02 November 2015. 79