PRESENTASI TUGAS AKHIR KS1336 RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PELATIHAN PADA LEMBAGA PELATIHAN XYZ

dokumen-dokumen yang mirip
Rancang Bangun Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Pelatihan (SIMPEL) pada Lembaga Pelatihan XYZ

Rancang Bangun Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Pelatihan (SIMPEL) pada Lembaga Pelatihan XYZ

Rancang Bangun Sistem Informasi

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Class Diagram Activity Diagram Entity Relationship Diagram (ERD) MySQL CodeIgniter



Rancang Bangun Aplikasi Web Informasi Eksekutif Pada Pemerintah Kabupaten XYZ

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM. permasalahan yang ada sebagai dasar untuk membuat sebuah solusi yang

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. permasalahan dari suatu sistem informasi. Hasil akhir dari analisis sistem

PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI EVALUASI KINERJA VENDOR DI PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAWA TIMUR. Andi Jessica Dian Fatimah

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

JURNAL TEKNIK POMITS 1

Presented by : Fahrian Wahyu P

PEMBANGUNAN APLIKASI PENCATATAN PENANGANAN GANGGUAN PT. TELKOM REGIONAL BANDUNG

B.2. Non-functional Requirements and Environmental Requirements... B-5 B.2.1. Informasi Rilis... B-5 B.2.2. Kebutuhan Non-Fungsional... B-6 B.2.3.

BAB II LANDASAN TEORI

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 4 PERANCANGAN. Gambar1 Usecase Diagram

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. sistem sedang berjalan dan diperlukan untuk berbagai perubahan yang dirasa

BAB III. Analisa Dan Perancangan

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA PADA DIREKTORAT RESERSE KRIMINAL KHUSUS POLDA SUMBAR

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. proses kerja yang sedang berjalan. Pokok-pokok yang di analisis meliputi analisis

ANALISIS DAN PERANCANGAN CULTURE-VID DALAM RANGKA MELESTARIKAN BUDAYA BANGSA DAN KEARIFAN LOKAL NUSANTARA DENGAN TEKNIK RESPONSIVE WEB DESAIN

BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM USULAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

3 BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Use Case Diagram dan Activity Diagram. Selain itu juga pada analisis ini akan

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Pramuditha Shinta Dewi Puspitasari Pembimbing: Bekti Cahyo Hidayanto, S.Si, M.Kom Feby Artwodini M., S.Kom, M.T. Sistem Informasi PNBP

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

21

Gambar 4.1 Flowchart

BAB III ANALISIS SISTEM

PERANCANGAN SISTEM. Gambar 4-1 Interaksi antara sistem dan aplikasi

BAB IV ANALISA DAN PERANCANGAN

Bab 3 Metodologi Penelitian

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

Bab 3 Metodologi Penelitian 3.1 Metode Penelitian

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

3.2. Analisa Masalah 3-1.

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

Penulis mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah membantu dalam penyusunan dan penyempurnaan buku ini, yang diantaranya:

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI STANDAR BIAYA AMU ITS. Dosen Pembimbing : Titin Rachmawati Suseno

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III PERANCANGAN SISTEM. Shipping Direktorat Jenderal Imigrasi menunjukkan bahwasanya dalam akses

BAB III METODOLOGI DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i. DAFTAR ISI... iii. DAFTAR GAMBAR... vii. DAFTAR TABEL... ix. DAFTAR LAMPIRAN... x Latar Belakang Masalah...

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

Sistem Informasi Pelaporan dan Mintoring Kinerja Pegawai di Fakultas Teknologi Informasi

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 ANALISIS DAN PROSES BISNIS YANG BERJALAN

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III METODE PENELITIAN

SISTEM INFORMASI BIMBINGAN MAHASISWA SKRIPSI

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

DAFTAR ISI LEMBAR JUDUL LEMBAR PENGESAHAN...

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

DAFTAR ISI. LAPORAN TUGAS AKHIR... ii

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Analisis sistem bertujuan untuk mengidentifikasi permasalahanpermasalahan

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN 3.1 ANALISIS

Rancang Bangun Sistem Informasi Geografis Pendataan Paud Di Indonesia Berbasis Web

ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM

CONTOH SINGKAT DIAGRAM UNIFIED MODELLING LANGUANGE STUDI KASUS SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KAS

APLIKASI RESERVASI ONLINE PAKET WISATA BERBASIS WEB FARUQ HAFIZ PURBA

BAB III ANALISIS DAN UJI COBA

BAB III PERANCANGAN SISTEM. Pada bab ini akan di bahas perancangan database, perancangan website, dan

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Pembuatan Website Pengolahan Data Pelatihan Balai Pelatihan Ketenagakerjaan Pada Disnakertrans Jawa Barat

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Analisis sistem merupakan suatu kegiatan penguraian dari suatu sistem yang

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

ANALISA DAN DESAIN SISTEM. pertama kali dilakukan yaitu menganalisis kebutuhan sistem. Di dalam tahapan

Bab 3 Metode dan Perancangan Sistem

DAFTAR TABEL. Perbandingan Ruby on Rails Dengan PHP Berdasarkan Banyak. Baris Program...


BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

III. METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

Bab 1 Persyaratan Produk

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

Dibuat untuk ilustrasi analisis kebutuhan MK. Proyek Semseter Genap Diagra Use case

Transkripsi:

PRESENTASI TUGAS AKHIR KS1336 RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PELATIHAN PADA LEMBAGA PELATIHAN XYZ Penyusun Tugas Akhir : Ainnur Rofiq (NRP : 5209100104) Dosen Pembimbing : Sholiq, S.T, M.Kom Feby Artwodini Muqtadiroh, S.Kom, M.T 5 February 2013 Tugas Akhir - KS 091336

.: Latar Belakang :. Entrepreneur memegang peranan penting dalam menentukan kemajuan perekonomian suatu negara. Lembaga XYZ adalah salah satu lembaga yang memberikan pelatihan enterpreneur bagi orang-orang yang ingin sukses dalam berwirausaha. Lembaga pelatihan XYZ saat ini sudah memiliki lebih dari 2.000 alumni dari 69 batch/angkatan yang tersebar di seluruh Indonesia.

Kondisi saat ini:.: Latar Belakang :. Pengelolaan data di Lembaga pelatihan XYZ saat ini masih dilakukan secara manual, yaitu dengan menggunakan perangkat lunak Microsoft Excel. Pihak manajemen lembaga pelatihan XYZ mengalami kesulitan dalam hal pengolahan data dengan menggunakan perangkat lunak Microsoft Excel.

.: Latar Belakang :. Akibatnya: Peserta pelatihan harus datang secara langsung untuk melakukan pendaftaran ke lembaga pelatihan XYZ Kesulitan dalam mengkoordinasikan jadwal pelatihan dari masing-masing pengurus lembaga pelatihan XYZ regional Pengelola lembaga pelatihan XYZ pusat tidak bisa melihat data peserta yang mengikuti pelatihan tertentu secara real time Data yang ada pada tiap-tiap lembaga pelatihan XYZ regional belum terintegrasi satu sama lain.

Solusi:.: Latar Belakang :. Perlu adanya sebuah aplikasi yang dibangun untuk mengelola data-data pelatihan, sehingga data-data tersebut bisa terintegrasi. Aplikasi yang dibangun berbasis web dikarenakan lembaga pelatihan XYZ memerlukan integrasi data dari tiap-tiap cabangnya yang berada di kota-kota besar di Indonesia.

.: Metodologi:.

.: Metodologi (2):. Tahap Persiapan (Studi Literatur & Inception) Melakukan identifikasi permasalahan dengan melakukan wawancara dengan stakeholder terkait, dalam hal ini penulis melakukan wawancara di lembaga pelatihan XYZ cabang Surabaya. Melakukan studi literatur terkait dengan permasalahan yang ada.

Tahap Pengembangan Perangkat Lunak (Elaboration & Construction) Analisis kebutuhan Desain sistem Desain database (Entity Relational Diagram) Desain perilaku dengan UML (Unified Modelling Language) Desain tampilan muka (interface) Implementasi dan unit testing.: Metodologi (3):.

Tahap Penyelesaian.: Metodologi (4):. Tahap ini merupakan tahap akhir pengerjaan tugas akhir ini. Aktivitas yang terdapat pada tahap ini adalah penyusunan buku tugas akhir. Pada tahap terakhir ini akan disusun buku sebagai dokumentasi dari pengerjaan tugas akhir.

Analisis dan Desain Sistem

.: Kebutuhan Pengguna :. Alur pengelolaan pelatihan.

.: Kebutuhan Fungsional :. KF-01 : KF-02 : KF-03 : KF-04 : KF-05 : KF-06 : KF-07 : Sistem menyediakan fitur bagi setiap aktor untuk keluar masuk aplikasi sesuai dengan hak akses yang dimilikinya. Sistem menyediakan fitur untuk mengelola master. Termasuk didalamnya adalah data master user dan data master kota. Sistem menyediakan fitur untuk mengelola data lisensi Sistem menyediakan fitur untuk mengelola data batch Sistem menyediakan fitur untuk melakukan backup database. Sistem menyediakan fitur untuk mengelola data peserta Sistem menyediakan fitur untuk mengelola data alumni KF-08 : Sistem menyediakan fitur untuk memantau tren dari peserta pelatihan

.: Kebutuhan non-fungsional:. Usability Requirement KNF-01 Aplikasi memiliki rancangan antarmuka perangkat lunak yang user friendly. Reliability and up-time requirement KNF-02 Aplikasi tidak boleh kehilangan data, kecuali dengan interfensi dari pengguna. Safety requirement KNF-03 Hanya administrator pusat yang mempunyai wewenang untuk membuat user yang sesuai dengan peranannya, mengubah peranan user, dan menghapus user. KNF-04 Hanya administrator pusat yang dapat mengubah password user lain. Data Integrity KNF-05 Data-data yang ditampilkan aplikasi haruslah benar adanya.

UC-01.01 Masuk Akun UC-01.02 Keluar Akun UC-02.01 Lihat Data Master User UC-02.02 Tambah Data User UC-02.03 Ubah Data User UC-02.04 Hapus Data User UC-02.05 Cari Data User UC-02.06 Lihat Data Master Kota UC-02.07 Tambah Data Kota UC-06.03 Ubah Data Peserta UC-06.04 Hapus Data Peserta UC-06.05 Cari Data Peserta UC-06.06 Ubah Status Fix Peserta UC-07.01 Lihat Daftar Peserta Fix UC-07.02 Cari Data Peserta Fix UC-07.03 Plot Kamar Peserta UC-07.04 Cetak Daftar Pembagian Kamar Peserta UC-02.08 Ubah Data Kota UC-07.05 Cetak Tempel Kamar UC-02.09 Hapus Data Kota Peserta UC-02.010 Cari Data Kota UC-03.01 Lihat Daftar Lisensi UC-03.02 Tambah Data Lisensi UC-03.03 Ubah Data Lisensi UC-03.04 Hapus Data Lisesi UC-03.05 Cari Data Lisensi UC-04.01 Lihat Daftar Batch UC-04.02 Pesan Batch UC-04.03 Ubah Data Batch UC-04.04 Hapus Data Batch UC-04.05 Cari Data Batch UC-04.06 Approve Data Batch UC-05.01 Backup Database UC-07.06 Cetak Kartu Peserta UC-07.07 Ubah Status Lulus Peserta UC-08.01 Lihat Daftar Peserta Lulus UC-08.02 Cari Data Peserta Lulus UC-08.03 Unduh Excel Peserta Lulus UC-09.01 Lihat daftar Alumni UC-09.02 Perbarui data alumni UC-09.03 Hapus data alumni UC-09.04 Cari data alumni UC-10.01 Lihat grafik jumlah peserta tiap lisensi UC-10.02 Lihat grafik pertumbuhan peserta pelatihan UC-06.01 Lihat Daftar Peserta UC-10.03 Lihat grafik peserta UC-06.02 Tambah Data Peserta pelatihan berdasarkan profesi UC-10.04 Lihat grafik peserta pelatihan berdasarkan jenis kelamin.: Use Case :.

.: ER Diagram:. ID_KOTA <pi> NAMA_KOTA STATUS Identifier_1 <pi> Relationship_4 peserta ID_PESERTA <pi> NAMA_PESERTA NAMA_PANGGILAN JENIS_KELAMIN TEMPAT_LAHIR TANGGAL_LAHIR NAMA_USAHA JENIS_USAHA OMSET PEKERJAAN NO_HP NO_DARURAT HUB_DARURAT EMAIL TWITTER UKURAN_BAJU ALAMAT KODE_POS REFERENSI NO_TRANSFER TANGGAL_PEMBAYARAN BANK PEMBAYARAN_VIA JUMLAH PROMO INFORMASI STATUS_PESERTA STATUS Identifier_1 <pi> kota <M> Variable characters (40) <M> Variable characters (60) Variable characters (15) Variable characters (1) Variable characters (25) Date Variable characters (80) Variable characters (50) Variable characters (50) Variable characters (15) Variable characters (15) Variable characters (25) Variable characters (100) Variable characters (100) Variable characters (5) Variable characters (100) Variable characters (25) Variable characters (20) Date Variable characters (20) Variable characters (20) Variable characters (30) Relationship_8 Relationship_6 ID_LISENSI <pi> NAMA_LISENSI ALAMAT CP STATUS Identifier_1 <pi> Relationship_5 kamar ID_KAMAR NO_KAMAR PESERTA_1 PESERTA_2 <pi> Variable characters (30) Variable characters (30) Variable characters (30) <M> Identifier_1 <pi> ID_BATCH NAMA_BATCH TANGGAL_ENTRY TANGGAL_SELESAI Relationship_3 JAM TEMPAT TANGGAL_BOOKING STATUS Identifier_1 <pi> <pi> batch lisensi <M> Variable characters (60) Date Date Variable characters (20) Variable characters (50) Date <M> Variable characters (100) Variable characters (100) Variable characters (100) Relationship_9 Relationship_2 ID_ALUMNI <pi> NAMA_ALUMNI NAMA_PANGGILAN JENIS_KELAMIN TEMPAT_LAHIR TANGGAL_LAHIR NAMA_USAHA JENIS_USAHA OMSET PEKERJAAN NO_HP EMAIL TWITTER ALAMAT KODE_POS STATUS Identifier_1 <pi> ID_USER <pi> USERNAME PASSWORD STATUS Identifier_1 <pi> ID_PRIVILAGE PRIVILAGE Identifier_1 <pi> <pi> user Relationship_7 <M> Variable characters (30) Variable characters (200) privilage alumni <M> Variable characters (60) Variable characters (15) Variable characters (1) Variable characters (25) Date Variable characters (80) Variable characters (50) Variable characters (50) Variable characters (15) Variable characters (100) Variable characters (100) Variable characters (100) Relationship_1 <M> Variable characters (20)

.: Use Case Diagram:. uc Alumni Pelatihan Ubah Data Alumni Keluar Akun Alumni Pelatihan «extend» Ubah Data User «extend» Masuk Akun

act Masuk Akun.: Activity Diagram:. Sistem Aktor (Administrator Pusat, Lisensi, Alumni) ActivityInitial Menampilkan halaman login Mengisi Username dan Password pada field yang sudah disediakan Form telah terisi? Menekan tombol login Activity Diagram Dari UC-01.01 Masuk Akun Tidak Kembali ke halaman login Ya Validasi data pada database Data valid? Ya Kembali ke halaman login Menampilkan halaman utama sesuai aktor ActivityFinal

.: Sequence Diagram:. sd Masuk Akun Actor Halaman login admin_home User Halaman Utama Pesan Kesalahan Menekan tombol login login() form_validation() Sequence Diagram Dari UC- 01.01 Masuk Akun get_user() return data() : array user_pass_validation() form_validation(false) redirect() form_validation(false) redirect()

.: Antarmuka Aplikasi:. Halaman Awal Aplikasi

.: Matriks Keruntutan :. Kebutuhan Fungsional KF-01 KF-02 KF-03 Use Case Kode Use Case Activity Diagram Sequence Diagram Interface Masuk Akun UC-01.01 Gambar 10 Gambar 58 Gambar 107 Keluar Akun UC-01.02 Gambar 11 Gambar 59 Gambar 108 Lihat Data Master User UC-02.01 Gambar 12 Gambar 60 Gambar 110 Tambah Data User UC-02.02 Gambar 13 Gambar 61 Gambar 111 Ubah Data User UC-02.03 Gambar 14 Gambar 62 Gambar 112 Hapus Data User UC-02.04 Gambar 15 Gambar 63 Gambar 110 Cari Data User UC-02.05 Gambar 16 Gambar 64 Gambar 110 Lihat Data Master Kota UC-02.06 Gambar 17 Gambar 65 Gambar 113 Tambah Data Kota UC-02.07 Gambar 18 Gambar 66 Gambar 114 Ubah Data Kota UC-02.08 Gambar 19 Gambar 67 Gambar 144 Hapus Data Kota UC-02.09 Gambar 20 Gambar 68 Gambar 113 Cari Data Kota UC-02.010 Gambar 21 Gambar 69 Gambar 113 Lihat Daftar Lisensi UC-03.01 Gambar 22 Gambar 70 Gambar 115 Tambah Data Lisensi UC-03.02 Gambar 23 Gambar 71 Gambar 116 Ubah Data Lisensi UC-03.03 Gambar 24 Gambar 72 Gambar 116 Hapus Data Lisesi UC-03.04 Gambar 25 Gambar 73 Gambar 115 Cari Data Lisensi UC-03.05 Gambar 26 Gambar 74 Gambar 115 Lihat Daftar Batch UC-04.01 Gambar 27 Gambar 75 Gambar 117 Pesan Batch UC-04.02 Gambar 28 Gambar 76 Gambar 118

.: Simpulan:. Simpulan yang dapat diambil dari pengerjaan tugas akhir ini adalah sebagai berikut: Dokumen perancangan dari perangkat lunak sistem informasi manajemen pelatihan pada lembaga pelatihan XYZ telah sesuai dengan kebutuhan pengguna / stakeholder karena sebelumnya telah dilakukan penggalian kebutuhan perangkat lunak melalui wawancara dengan pengguna / stakeholder. Perangkat lunak sistem informasi manajemen pelatihan pada lembaga pelatihan XYZ dibangun berdasarkan dokumen dokumen perancangan perangkat lunak.

.: Simpulan:. Simpulan yang dapat diambil dari pengerjaan tugas akhir ini adalah sebagai berikut: Berdasarkan pengujian secara fungsional dengan menggunakan skenario skenario yang telah dibuat, perangkat lunak sistem informasi manajemen pelatihan pada lembaga pelatihan XYZ sudah dapat memenuhi kebutuhan fungsional sistem.

.: Saran:. Beberapa hal yang diharapkan dapat dikembangkan di masa mendatang adalah sebagai berikut: Adanya integrasi sistem yang sudah ada dengan pembayaran peserta. Dengan demikian lisensi dapat mengetahui peserta yang telah melakukan pembayaran tanpa adanya konfirmasi pembayaran yang dilakukan oleh peserta. Adanya modul yang mengelola data keuangan pelatihan dan dapat memberikan pelaporan keuangan dari lembaga pelatihan XYZ