BAB 1 PENDAHULUAN. konsumen. Perkembangan teknologi komputer dalam hal ini internet, sangat. membantu dalam memenuhi kebutuhan informasi tersebut.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. Hal ini dikarenakan adanya persaingan ekonomi secara global. Hampir semua

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. waktu. Hal ini dikarenakan adanya persaingan ekonomi secara global.

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan perusahaan dalam meningkatkan fungsionalitas kinerja. Seiring dengan perkembangan zaman yang disertai pengglobalisasian

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada zaman yang serba berteknologi canggih seperti sekarang ini,

BAB 1 PENDAHULUAN. melalui flyer dan koran sedikit demi sedikit bergeser ke media online, disamping

BAB 1 PENDAHULUAN. Dengan lahirnya dan pesatnya perkembangan dari internet menjadi salah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi yang pesat turut mempengaruhi dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya teknologi informasi yang sangat pesat saat ini telah

BAB 1 PENDAHULUAN. Setiap perusahaan mempunyai tujuan utama untuk mendapatkan profit

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Bisnis adalah bidang kerja yang selalu identik dengan persaingan, para pelaku

BAB 1 PENDAHULUAN. yang terjadi seiring dengan berkembangnya teknologi. real time dengan pelanggan melalui website untuk menyediakan secara spesifik

BAB 1 PENDAHULUAN. komputer dan internet sebagai fasilitas untuk menunjang pekerjaan.

BAB 1 PENDAHULUAN. orang mengakses Internet untuk melihat berita, iklan, mengirim ,

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan penyedia jasa pengiriman barang memegang peranan yang sangat penting.

BAB 1 PENDAHULUAN. dan meningkatnya harga produk di pasar yang menyebabkan turunnya. bertahan, perusahaan-perusahaan yang ada berusaha mempertahankan

BAB 1. membawa banyak manfaat di dalam dunia bisnis. Salah satu teknologi informasi

BAB 1 PENDAHULUAN. memiliki potensi pasar yang sangat bagus bagi dunia perdagangan.

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi di era globalisasi yang begerak cepat telah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PENGEMBANGAN SISTEM E-MARKETING PADA PT.INDO PERDANA JAYA SAKTI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. primer bagi sebagian besar masyarakat.

BAB 1 PENDAHULUAN. dari pendayagunaan teknologi khususnya teknologi informasi. Penjualan elektronik atau yang akrab di sebut e-commerce ( electronic

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi telah berkembang pesat dan menjadi begitu penting dalam menunjang

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi yang paling banyak digunakan. Sangat mudah bagi para user

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. teknologi sangatlah memberi pengaruh yang cukup besar dalam bidang usaha. Hal ini

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Saat ini penggunaan Teknologi Informasi (TI), di sadari atau tidak, telah

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. perkembangan jaman pula. Usaha harus terus berlomba dan berharap bahwa

BAB I PENDAHULUAN. penerimaan yang luas, maka penggunaan internet sebagai fasilitas

BAB I PENDAHULUAN. cepat, terlebih lagi dengan adanya internet atau dunia networking. Internet

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam mencari dan menyampaikan informasi. Internet. Hal inilah yang disebut dengan e-commerce. Salah satu aplikasi dari e-

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi saat ini semakin pesat, sehingga dapat mengubah gaya

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam mempromosikan dan memasarkan produk jasa percetakan. Karena itu

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB 1 PENDAHULUAN. dari kehidupan dimulai sampai dengan berakhir, kehidupan seperti ini dikenal

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Belakangan ini maraknya para wirausahawan memilih berwirausaha dibidang fashion,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang UD. Kurnia merupakan salah satu badan usaha wirausaha yang menjual berbagai alat

BAB 1 PENDAHULUAN. Dewasa ini telah terjadi perubahan paradigma dan proses bisnis dalam dunia

Bab 1 Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Tuntutan akan kebutuhan informasi dan penggunaan komputer semakin

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. membawa dampak bagi aspek kehidupan salah satunya aspek bisnis. Banyak

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Persaingan di dunia bisnis otomotif saat ini sangatlah ketat karena

BAB 1 PENDAHULUAN. rendah dan suku bunga kredit pemilikan rumah (KPR) semakin kompetitif

BAB I PENDAHULUAN. menuntut perubahan dinamika kebutuhan di saat ini. Teknologi dan sistem

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. maka nilai keuntungan perusahaan tersebut juga akan sedikit.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. makin pesat. Informasi yang beberapa tahun lalu disampaikan melalui cara da waktu

BAB 1 PENDAHULUAN. dewasa ataupun kalangan tertentu saja. Bahkan anak SD pun sudah tahu

PERENCANAAN PEMASARAN USAHA KECIL. Nama Kelompok : Fadhyl Muhammad Ardhya Harta S Ardiansyah Permana

BAB 1 PENDAHULUAN. sebesar-besarnya. Hal ini menyebabkan banyak perusahaan yang sepertinya tidak peduli

BAB 1 PENDAHULUAN. pro. Saat ini, jumlah pelanggan yang dimilik PT. Astro Komputindo sudah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang paling besar di dunia. Menurut Wikipedia, negara Indonesia adalah negara

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan semakin majunya perkembangan teknologi informasi dan

BAB I PENDAHULUAN. pengaruh besar dalam perjalanan bisnis. Media internet dapat dijadikan sebagai

BAB 1 PENDAHULUAN. Negara Indonesia merupakan satu negara di dunia yang mempunyai jumlah

BAB I PENDAHULUAN. maju sebagai alat atau media untuk tetap bertahan dan memenangkan

BAB 1 PENDAHULUAN. Hal ini dapat dilihat dari kemajuan teknologi informasi yang didominasi oleh

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Bab 1. Pendahuluan. baik dalam industri barang atau jasa. Menurut Jonathan sofian lusa

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan suatu pengelolaan manajemen perusahaan yang baik. menyempatkan diri untuk datang ke toko ini, karena itu merupakan

2 dan minat sehingga dituntut analisis penjualan layanan-layanan yang memudahkan konsumen untuk mendapatkan sesuatu yang diinginkan. Salah satu aspek

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. memperlancar serta bertahan suatu unit usaha harus mempunyai kualitas

BAB 1 PENDAHULUAN. yang dapat dilakukan oleh perusahaan. kepada partner bisnisnya dan dapat melakukan pemesanan secara online.

PERANCANGAN SITUS WEB PENJUALAN PADA PT. BALISUMBER HAYATIINDAH

BAB 1 PENDAHULUAN. jurang kesenjangan digital (digital divide), yaitu keterisolasian dari perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

LAMPIRAN. Kuisioner Analisis Perancangan Sistem Penjualan Berbasis Web untuk Pelanggan. Pada Bengkel I-Mechanic

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Krisis yang dialami Amerika dan sebagian negara Eropa saat ini secara tidak

BAB 1 PENDAHULUAN. commerce seiring dengan meningkatnya perkembangan teknologi web yang tumbuh

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1. Pendahuluan. memesan hanya dengan membuka website tanpa harus datang ke toko dan juga

BAB I PENDAHULUAN. untuk memikirkan langkah strategis dalam setiap perencanaan aktifitas

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. sebuah perusahaan harus mempunyai sistem pemasaran yang efektif untuk

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. oleh masyarakat dengan lebih cepat dan up-to-date. tanpa dibatasi oleh ruang dan waktu.

BAB I PENDAHULUAN. Pada era kemajuan teknologi seperti sekarang ini, manusia dapat melakukan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. dapat menjakau keseluruh dunia dan ini membantu perusahaan dalam

BAB I PENDAHULUAN. sangat bergantung pada kemampuan perusahaan untuk mengembangkan dan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. maju di berbagai bidang, membuat masyarakat harus selalu up to date mengikuti,

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAH ULUAN. yang cepat, tepat, jelas, akurat dan lengkap, mutlak diperlukan. Akses akan. yang ada di dunia tanpa terpengaruh jarak dan waktu.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi seperti saat ini sudah banyak terdapat persaingan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah 1.2 Perumusan Masalah

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Di dalam perkembangan dunia usaha sekarang ini, kebutuhan akan informasi yang cepat, tepat dan dapat diakses dimana saja dan kapan saja, merupakan hal yang sangat penting. Ini membuat pihak-pihak yang terlibat di dalamnya harus bekerja keras. Oleh karena itu sebuah perusahaan harus memiliki strategi bisnis yang tepat supaya tetap dapat mendapatkan kepercayaan dari para konsumen. Perkembangan teknologi komputer dalam hal ini internet, sangat membantu dalam memenuhi kebutuhan informasi tersebut. Saat ini banyak perusahaan yang memiliki masalah dalam hal strategi pemasaran mereka, saat ini pemasaran, atau untuk mengiklankan suatu produk perusahaan adalah sebuah hal yang masih dianggap sulit dan mahal. Ditambah lagi dengan terbatasnya area atau daerah jangkauan dari media yang ada. Internet sebagai jaringan komputer global dan salah satu media komunikasi modern semakin meluas ke berbagai lapisan masyarakat, termasuk di dalam dunia bisnis, dimana internet dapat digunakan untuk mengatasi kendala di atas, misalnya sebagai alternatif pemasaran produk atau sebagai media periklanan dalam memasarkan produknya secara online (e-marketing), dan juga dapat dijadikan sebagai keunggulan dari sebuah perusahaan dalam memberikan pelayanan lebih kepada para pelanggannya. 1

2 Internet merupakan salah satu sarana penyampaian informasi yang sangat efektif seperti fasilitas e-mail dan web, yang pada saat sekarang ini dapat diakses dimana saja dan kapan saja. Biaya yang dibutuhkan untuk membangun sebuah sebuah aplikasi website untuk perusahaan tidak terlampau besar jika dibandingkan dengan media promosi atau iklan yang lainnya, aplikasi ini juga merupakan sebuah alternatif bagi pelanggan untuk mencari informasi yang dibutuhkan dengan cepat dan mudah. Belakangan ini internet telah banyak digunakan oleh masyarakat untuk membantu aktivitas mereka dan membantu mereka untuk mendapatkan informasi yang mereka butuhkan, masyarakat menggunakan internet sebagai sarana untuk berkomunikasi, sebagai contoh, fasilitas e-mail, fasilitas ini digunakan oleh masyarakat untuk berkomunikasi dan mengirimkan data dengan orang lain yang berada ditempat lain. Internet juga sering digunakan untuk kegiatan-kegiatan lainnya seperti information browsing, advertisement, dan lain sebagainya. Penggunaan internet yang semakin meluas inilah yang bisa dijadikan sebagai media bagi perusahaan-perusahaan untuk mempromosikan atau mengenalkan produk-produk mereka kepada masyarakat luas, dan juga sebagai sarana berkomunikasi yang baik kepada pelanggan, sehingga dapat dijadikan sebagai salah satu keunggulan dari sebuah perusahaan tanpa harus mengeluarkan biaya yang besar. Tandike Outdoor Equipment adalah sebuah usaha dagang yang bergerak dibidang penjualan peralatan-peralatan kegiatan outdoor seperti peralatan untuk camping, naik gunung, panjat tebing, caving, rafting, trecking, maupun asesorisasesoris lainya seperti daypack, carrier dan lain-lain.

3 Tandike Outdoor Equipment yang berlokasi di Jakarta Selatan ini juga bisa dikatakan sebagai supplier, karena hanya Tandike Outdoor Equipment yang mempunyai peralatan outdoor yang lengkap se-indonesia, karena Tandike Outdoor Equipment mendatangkan alat-alat outdoor langsung dari luar negeri yang berkualitas. Tandike Outdoor Equipment menginginkan produk-produknya bisa up to date, diketahui dan dikenali oleh semua konsumennya baik di dalam Pulau Jawa maupun di luar Pulau Jawa (dalam negeri), maupun diluar negeri secara cepat dan akurat. Atas pertimbangan itulah maka dibuatnya aplikasi e-marketing. Aplikasi e-marketing ini diharapkan dapat memberikan ke-efektifan bagi para konsumen untuk dapat mengetahui berbagai informasi tentang produk-produk Tandike Outdoor Equipment dan juga meningkatkan kemampuan bersaing bagi Tandike Outdoor Equipment dengan para pesaing yang bergerak pada bidang usaha yang sama. Melihat perkembangan yang begitu pesat dari internet marketing, Penulis mencoba mempelajari lebih dalam dan menganalisa serta merancang aplikasi e- Marketing ini secara nyata, dimana Penulis yakin akan dapat memberikan keuntungan baik bagi perusahaan yang menjadi tempat untuk menganalisa dan merancang aplikasi e-marketing ini, maupun bagi Penulis sebagai perancang. Dengan melihat keuntungan dan kemungkinan dari e-marketing ini untuk berkembang dan menjadi tren ke depan, maka dengan alasan itulah Penulis tertarik untuk menulis skripsi dengan judul Analisa dan Perancangan Aplikasi e- Marketing pada Tandike Outdoor Equipment.

4 1.2 Ruang Lingkup Batasan dalam penulisan skripsi ini adalah : 1. Membahas mengenai pemasaran produk-produk pada website Tandike Outdoor Equipment. 2. Membahas mengenai nilai tambah yang dimiliki website Tandike Outdoor Equipment. 3. Membahas mengenai order produk secara online melalui web Tandike Outdoor Equipment. 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah : Merancang sebuah situs web pemasaran yang menyediakan informasi tentang produk yang ditawarkan, dapat memperkenalkan produk yang ada pada perusahaan kepada masyarakat luas. Sedangkan manfaat dari penulisan skripsi ini adalah : 1. Meningkatnya image perusahaan dengan adanya aplikasi e-marketing. 2. Diperolehnya kemungkinan dan kesempatan yang lebih luas dalam mempertahankan pelanggan dan sekaligus dapat memperluas pangsa pasar perusahaan. 3. Diperolehnya kemudahan bagi customer untuk mendapatkan informasi tentang produk yang ditawarkan Tandike Outdoor Equipment kapan saja dan dimana saja melalui media internet. 4. Diperolehnya kemudahan bagi customer untuk melakukan pembelian / order produk kapan saja dan dimana saja melalui media internet.

5 1.4 Metodologi Metodologi Penelitian yang digunakan dalam penulisan skripsi ini meliputi : Metode Pengumpulan Data 1. Metode Studi Pustaka Penulis mengumpulkan informasi dari buku-buku, referensi, artikelartikel dan informasi-informasi lain dari internet sebagai landasan berpikir dalam memulai penelitian, menganalisa, hingga proses perancangan sistem dan pemberian saran. 2. Metode Studi Lapangan a. Metode Wawancara Penulis melakukan wawancara / tanya jawab dengan narasumber dari Tandike Outdoor Equipment untuk mendapatkan informasi tentang sistem yang ada pada Tandike Outdoor Equipment sebagai acuan bagi penulis untuk menganalisa dan merancang aplikasi e-marketing pada Tandike Outdoor Equipment. b. Metode Observasi Penulis datang langsung ke perusahaan dan melakukan pengamatan terhadap sistem yang sedang berjalan. Metode Analisa dan Perancangan 1. Metode Analisa Analisa sistem dilakukan melalui 3 (tiga) tahapan, yaitu :

6 Survey atas sistem yang sedang berjalan. Analisa terhadap sistem yang sedang berjalan. Analisa 7 (tujuh) tahap e-marketing. Hasil analisa ini akan menjadi masukan dan evaluasi dalam perancangan sistem yang diusulkan. 2. Metode Perancangan Melakukan perancangan sistem yang diusulkan yaitu dengan menggambarkan sistem yang diusulkan, yang tahapannya meliputi : 1. Perancangan Basis Data. 2. Rancangan Layar. 3. Evaluasi Aplikasi e-marketing. 1.5 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut : BAB 1 PENDAHULUAN Bab ini berisikan latar belakang penulisan skripsi, ruang lingkup penelitian, tujuan dan manfaat penelitian, metodologi, serta sistematika penulisan skripsi. BAB 2 LANDASAN TEORI Bab ini membahas teori-teori yang menjadi dasar dari penulisan skripsi, serta berisi pengertian-pengertian atas kata-kata yang digunakan dalam penulisan skripsi.

7 BAB 3 ANALISA SISTEM BERJALAN PADA TANDIKE OUTDOOR EQUIPMENT Bab ini berisi tentang sejarah perusahaan, latar belakang perusahaan, struktur organisasinya, serta bagaimana sistem yang ada pada saat ini pada perusahaan. Penulis akan menggunakan diagram-diagram untuk menggambarkan sistem berjalan tersebut. Juga menyertakan analisa pesaing dalam bidang usaha yang sama. BAB 4 PERANCANGAN APLIKASI E-MARKETING TANDIKE OUTDOOR EQUIPMENT Pada bab ini, penulis akan membahas perancangan sebuah aplikasi e- Marketing pada Tandike Outdoor Equipment. Perancangan yang dilakukan mengacu pada data-data yang telah penulis kumpulkan dan dari referensi-referensi yang telah penulis dapatkan. BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisi tentang kesimpulan yang dapat diambil dari Analisa dan Perancangan Aplikasi e-marketing pada Tandike Outdoor Equipment. Bab ini juga berisi saran dan usulan penulis sebagai sebuah masukan bagi perusahaan.