SISTEM BASIS DATA PENJADWALAN, PENGGAJIAN DAN PENGELUARAN PADA JUNI ENTERTAINMENT

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA UNTUK APLIKASI BANK SOAL PADA BINUS SCHOOL SERPONG

PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA TERINTEGRASI LAYANAN KESEHATAN PADA PUSKESMAS KECAMATAN TEBET

APLIKASI PENJUALAN, PEMBELIAN DAN RETUR PADA PT GLORIA CIPTA KARYA

DATABASE DESIGN UNTUK MENGELOLA MUTASI PEGAWAI PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH BERBASIS WEB

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA PEMBELIAN, PENJUALAN, DAN PERSEDIAAN PADA PT INTERJAYA SURYA MEGAH

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA INTERNAL MANAJEMEN PROYEK BERBASIS WEB PADA PT. XYZ

APLIKASI SISTEM BASIS DATA PROSES PENERIMAAN CALON MAHASISWA BERBASIS WEB PADA PT EURO MANAGEMENT

ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI BASIS DATA PEMESANAN TIKET, PAKET TUR, DAN VOUCHER HOTEL PADA PT. KARUNIA LESTARI XPRESIF

DATABASE DESIGN PADA PT. CAKRA PRIMA PERKASA

Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Penggajian

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA PENJUALAN DAN PEMBELIAN BERBASIS WEB PADA PT SUN POWER

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA PENJUALAN DAN PEMBELIAN PADA PT. BARA S INERGI PRADANA. Christin Natalia Taeras

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA REGISTRASI, PEMILIHAN DAN PENILAIAN VENDOR PADA PT ADARO ENERGY

Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pelaporan Proyek Pada PT Icon Indonesia

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA UNTUK PROSES PEMBELIAN,PERSEDIAAN, DAN PENJUALAN PADA UD KARTIKA LANGGENG

ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI DATA MASTER DAN KERTAS KERJA AUDIT PADA BADAN SAR NASIONAL MELALUI PT PENTA SUKSES SOLUSINDO

BAB 1 PENDAHULUAN. semakin berkembang. Perkembangan teknologi tersebut diharapkan dapat memudahkan

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA CATATAN WAKTU KERJA DAN PROYEK KARYAWAN PADA PT REKAYASA ENGINEERING

PERANCANGAN BASIS DATA PEMBELIAN DAN PENJUALAN PADA PT. SILINDER MEGAH PERKASA

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA MANAJEMEN ASET DIVISI TEKNIK DI GLOBAL TV

PENGEMBANGAN SISTEM BASIS DATA UNTUK APLIKASI PEMBUATAN DAN MONITORING TARGET LETTER (Studi Kasus PT. ASURANSI ALLIANZ UTAMA INDONESIA)

PERANCANGAN BASIS DATA UNTUK SISTEM ANGGARAN DAN REALISASI BERBASIS WEB PADA PT. XYZ

PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA OPERASIONAL PADA SMP STRADA SANTO FRANSISKUS XAVERIUS 2

ANALISIS DAN PERANCANGAN BASIS DATA PELAYANAN, PERAWATAN DAN PENGOBATAN BERBASIS APLIKASI DESKTOP PADA PUSKESMAS KECAMATAN CILANDAK

PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN APLIKASI ORDER TRACKING UNTUK BAGIAN PURCHASING BERBASIS WEB PADA PT.ABC

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA PEMBELIAN, PERSEDIAAN DAN PENJUALAN PADA P.D. RIMBA ALAM JAYA

MERANCANG SISTEM BASIS DATA PRODUKSI, PENJUALAN PEMBELIAN DAN PERSEDIAAN PADA PT. SHASCO GUNAKARYA PIRANTI

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA UNTUK PEMESANAN HOTEL PEONY BERBASIS WEB

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN

Analisa dan Perancangan Data Warehouse untuk Departemen Finance, Accounting, dan Purchasing pada PT. Panarub Industry

BAB 1 PENDAHULUAN. diintegrasikan dan dapat tersedia pada saat dibutuhkan.

SISTEM BASIS DATA PENJUALAN, PEMBELIAN DAN PERGUDANGAN PADA PD. SURYA WIJAYA MOTOR

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN PADA PITAGIRI HOTEL TUGAS AKHIR. Oleh. Christin Kelas/Kelompok : 06PWA/06

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA PADA PROSES PEMESANAN, PEMBAYARAN DAN PENGIRIMAN BERBASIS WEB PADA CV. MULTI SURYA MANUNGGAL

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA PENJUALAN, PEMBELIAN DAN PERSEDIAAN BARANG PADA PT. SUMBER SEHAT BERBASIS WEB

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASISDATA PERPUSTAKAAN PADA SEKOLAH SMA NEGERI 2 JAKARTA

DATABASE DESIGN PT. MULTEC STEEL BERBASIS WEB

BAB I PENDAHULUAN. karena memakan waktu dan tenaga yang besar serta ketelitian yang tinggi.

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

PERANCANGAN BASIS DATA UNTUK MENDUKUNG PROSES PEMBELIAN, PERSEDIAAN DAN PRODUKSI PADA PT. GLOBAL TEKNINDO BERKATAMA. Supendi.

APLIKASI DATABASE RAWAT JALAN DAN RAWAT INAP BERBASIS WEB PADA RSUD SEKADAU

APLIKASI SISTEM BASIS DATA PELAYANAN RUMAH SAKIT UNTUK STAFF BERBASIS WEB DI RSIA IBNU SINA

ANALISA DAN PERANCANGAN BASIS DATA PENJUALAN, INVENTORI DAN PEMBELIAN PADA PT.ETERNAL ASIA INDONESIA

Catrine ( ) Binus University, Jakarta, Indonesia, Vania Kartika Utami ( )

BAB 1 PENDAHULUAN. terhadap perusahaan adalah dengan memberikan pelayanan yang cepat dan

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA UNTUK PENJUALAN PADA PT.TETSIN MOCHI INDONESIA BERBASIS WEB

BAB 1 PENDAHULUAN. yang tumbuh atau lembaga pendidikan yang telah berkembang, semua seakan

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI JASA SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI SEJAHTERA ABADI

Perancangan Basis Data Yang Terintegrasi Melalui Jaringan Komputer

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA PADA APLIKASI IT HELP DESK BERBASIS WEB DI PT. PANEN LESTARI INTERNUSA (SOGO)

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA PERPUSTAKAAN AKADEMIK PADA BADAN STANDARDISASI NASIONAL INDONESIA

RANCANGAN BASIS DATA UNTUK MENGELOLA DATA PENERIMAAN, PENGIRIMAN BARANG DAN PEMBAYARAN JASA PADA PT. WAHANA KARYA JASA TIRTA

PERANCANGAN MAN HOUR INTEGRATED CONTROL APPLICATION PADA PERUSAHAAN BARBASIS PROJECT

BASIS DATA ELECTRONIC HEALTH MANAGEMENT SYSTEM (E-HMS) UNTUK PUSKESMAS KECAMATAN

Sistem Informasi Penggajian pada PT. Nubika Jaya

BAB 1 PENDAHULUAN. suatu hal yang umum. Begitu juga dengan piranti keras, maupun piranti lunak

ANALISIS DAN PERANCANGAN BASIS DATA SISTEM E-LEARNING PADA SMA PGRI CIKAMPEK

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENDAPATAN DEALER MOTOR BERBASIS OBJECT ORIENTED

ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI BASIS DATA PENJUALAN PEMBELIAN DAN PERSEDIAAN PADA APOTIK SEHATI. Zeiden Febri; Prasetyo Jati Nugroho ;

SISTEM BASIS DATA BERBASIS WEB UNTUK PENGELOLAAN PAKET PADA KEMENTERIAN LUAR NEGERI REPUBLIK INDONESIA

BAB 1 PENDAHULUAN. pengguna dalam menggunakan data-data tersebut serta dapat menghasilkan

PERANCANGAN BASIS DATA RESERVASI, PERSEDIAAN, DAN PEMBELIAN PERLENGKAPAN KAMAR PADA HOTEL KING STONE.

PERANCANGAN BASIS DATA PEMASARAN, PEREKRUTAN DAN PENYALURAN TENAGA KERJA PADA PT. MULTI CLEAN JAYA LESTARI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN PADA PT. ARTIK FURNITURE & INTERIOR

RANCANGAN SISTEM BASIS DATA UNTUK MENGELOLA DATA TRANSAKSI PEMBELIAN DAN PENJUALAN SAHAM PADA BAGIAN SETTLEMENT PT.

Benny Refh. Binus University, Jalan tomang tinggi 1 no.16, Tomang, Jakarta Barat, , Andi Mughni

ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI SISTEM BASIS DATA PEMBELIAN, PERSEDIAAN, DAN PENJUALAN BERBASIS WEB PADA PT. INTERJAYA SURYA MEGAH

SISTEM BASIS DATA PENILAIAN KINERJA KARYAWAN BERBASIS WEB PADA CV. CENTRAL FRAGRANCE UTAMA

BAB 8 KESIMPULAN DAN SARAN

RANCANGAN MODEL SISTEM INFORMASI REGISTRASI PASIEN PADA RUMAH SAKIT UMUM

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN, PEMBELIAN, DAN PERSEDIAAN MATERIAL PADA PT MITRA SINERGI ADHITAMA

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI WIDYAISWARA DIVISI LEARNING CENTER PT. POS INDONESIA

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI E-MAINTENANCE PT TRIMITRA CHITRAHASTA

SISTEM BASIS DATA MANAJEMEN AKADEMIK BERBASIS WEB PADA SMA MUHAMMADIYAH 4 BANDUNG

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI AKADEMIK POLITEKNIK META INDUSTRI

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Saat ini kehadiran teknologi informasi tidak dapat dipisahkan lagi dari

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA PEMASARAN DAN PENJUALAN BERBASIS WEB PADA PT.TRIMITRA SUKSES INDONESIA (TRISENDO)

ANALISA DAN PERANCANGAN E-COMMERCE PADA PT. TOTALINDO SOLUSI ANDALAN

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam menjalankan proses bisnisnya, semakin maju dan canggih teknologi. posisi terdepan dalam persaingan bisnis saat ini.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Di era teknologi informasi yang semakin maju saat ini, kebutuhan akan

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada saat ini perkembangan bidang Sistem Informasi yang semakin pesat

PERANCANGAN BASIS DATA PEREKRUTAN KARYAWAN, PENGGAJIAN DAN PENILAIAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. SPACE INDONESIA

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PERHITUNGAN BIAYA PRODUKSI DENGAN METODE JOB ORDER COSTING PADA PT ASTHA BERIBIS GRAFIKA

PERANCANGAN BASIS DATA PADA PEREKRUTAN, PENGELOLAAN, DAN PENGUNDURAN DIRI SUMBER DAYA MANUSIA DI PT SOLUSI KONVERGEN INDONESIA

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASIS DATA MENGENAI SISTEM INFORMASI PEMASARAN BERBASIS WEB PADA UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS BERBASIS WEB UNTUK SEBARAN RUMAH SAKIT DI WILAYAH JAKARTA BARAT

BAB 5 SIMPULAN, KETERBATASAN DAN SARAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENGEMBANGAN BASIS DATA PENJUALAN, PERSEDIAAN DAN LOGISTIC TRACKING: STUDI KASUS PT ABHIMATA CITRA ABADI

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN DATABASE UNTUK MENGELOLA DATA PENJUALAN, PENGGAJIAN DAN MENGHITUNG KOMISI KARYAWAN PADA PT.BERLIAN KOMPUTER UTAMA

PERANCANGAN BASIS DATA UNTUK DIVISI GENERAL AFFAIR DENGAN LINGKUP PEMBELIAN DAN MANAJEMEN ASET PADA PT SKYWORX INDONESIA

Oleh. Gary Putra Etwanto Muhammad Zakka Syahran Rizky Akhya Ulumuddin Sugijanto M.Said, M.Sc.

Frendy Budiman Suherli. Binus University, Sukabumi, Indonesia, , Hendry Ciunardy

BAB 1 PENDAHULUAN. banyaknya perusahaan, instansi-instansi, bahkan badan pemerintah yang. pengeluaran perusahaan untuk biaya operasional.

SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA COFFEE SHOP STUDI KASUS: KRAKATOA COFFEE AND GEMSTONE

BAB 1 PENDAHULUAN. bidang bisnis. Salah satu perkembangan teknologi informasi yang banyak digunakan

PEMANFAATAN SISTEM BASIS DATA UNTUK PROSES PEMBELIAN, PENJUALAN DAN PERSEDIAAN PADA PT. CAKRA MEDIKA UTAMA

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

Transkripsi:

SISTEM BASIS DATA PENJADWALAN, PENGGAJIAN DAN PENGELUARAN PADA JUNI ENTERTAINMENT Nama Penulis : Juni Entertainment Jl. Nangka No.20 Cipete Utara Telp 021-7395026 Ahmad Marjuki 1401126575 Febrian Fadil 1401128782 Aqsha 1401136304 Dedi Trisnawarman, S.Si., M.Kom.

ABSTRACT The purpose of this writing is to analyze the information needs of Juni Entertainment, and to design database system to help on scheduling related to event, staff that working, location and items needed; staff payroll based on scheduling, and generating expenses report in Juni Entertainment. The methods are analysis method using fact-finding techniques by interviewing, examining documents, and observing enterprise in operation and database design method that consists of conceptual database design, logical database design, and physical database design. The results are a database system that be able to help to manage scheduling, payroll, and generating expenses report in Juni Entertainment. Conclusions are by using database system it is possible to simply look back the information of work schedule, to get the schedule with particular staff, to generate payroll data, and to generate expenses report. Keywords : Database System, Scheduling, Payroll, Expenses

ABSTRAK Skripsi ini adalah menganalisis kebutuhan informasi Juni Entertainment, kemudian merancang sistem basis data untuk membantu megelola penjadwalan yang berkaitan dengan event yang bersangkutan, staff yang bekerja, lokasi penjadwalan dan item yang dibutuhkan; penggajian staff berdasarkan penjadwalan; dan pembuatan laporan pengeluaran pada Juni Entertainment. Metode yang digunakan adalah metode analisis dengan menggunakan teknik fact-finding dengan melakukan wawancara, memeriksa dokumen yang ada, serta observasi saat perusahaan beroperasi dan metode perancangan basis data yang terdiri dari perancangan basis data konseptual, perancangan basis data logikal, dan perancangan basis data fisikal. Hasil yang dicapai adalah sistem basis data yang dapat membantu mengelola penjadwalan, penggajian, dan laporan pengeluaran pada Juni Entertainment. Simpulan yang diperoleh adalah dengan adanya sistem basis data ini dapat memudahkan dalam melihat kembali jadwal kerja, melihat penjadwalan yang berkaitan dengan staff tertentu, membuat data penggajian, dan membuat lapotan pengeluaran. Kata kunci : Sistem Basis Data, Penjadwalan, Penggajian, Pengeluaran

Pendahuluan Saat ini perkembangan teknologi informasi sangat cepat sehingga banyak aktivitas menjadi lebih mudah. Tak heran jika perusahaan mempertimbangkan penggunaan teknologi informasi (Petter,DeLoan,McLean,2008) sebagai penunjang kinerja. Salah satu yang memanfaatkannya adalah manajemen artis dimana diperlukannya penyebaran informasi terhadap anggota-anggota yang bersangkutan. Informasi yang digunakan antara lain penjadwalan, penggajian dan pengeluaran. Juni Entertainment sendiri masih menggunakan sistem manual sehingga penyebaran informasi menjadi terhambat. Oleh karena itu penulis tertarik untuk menggunakan hal tersebut sebagai bahan penelitian. Metode Penelitian Metode penelitian yang digunakan penulis adalah observasi, wawancara, dan pemeriksaan dokumen. Sedangkan metode perancangan yang digunakan adalah metode perancangan basis data Connolly. Hasil dan bahasan Berdasarkan perancangan yang dilakukan, sistem yang dibuat dapat membantu Juni Entertainment dalam penyebaran informasi penting yang dibutuhkan oleh perusahaan sehingga kinerja perusahaan dapat lebih maksimal.

Gambar 1 User Interface Penjadwalan Halaman ini menampilkan perincian dari penjadwalan yang sudah terdaftar yaitu ID penjadwalan (Schedule ID), nama event (Event Name), nama artis (Artis), tanggal mulai (Date Start) dan tanggal berakhir (Date Finish). Terdapat tombol View Schedule untuk kembali ke tampilan kalender sebelumnya. Tombol Add tersedia untuk menambahkan penjadwalan baru. Gambar 2 User Interface Penggajian Halaman ini menunjukkan gaji yang akan diterima oleh staff. Terdapat StaffID, Nama, Jumlah keterlibatan (Work), dan total gaji (Total Salary). Tampilan penggajian dibagi berdasarkan posisi yaitu Manager(Production Manager, Tour Manager, Personal Manager) dan Crew(Teknisi, Musisi Pengiring, Sound Engineer, Fashion Stylist, Makeup Artist)

Gambar 3 User Interface Pengeluaran Halaman ini menampilkan seluruh pengeluaran (pembayaran barang dan jasa) yang dilakukan oleh Juni Entertainment. Item, jumlah, harga, dan total harga akan ditampilkan. Pengguna juga dapat melihat rincian mengenai pengeluaran tersebut. Untuk mencetak laporan, pengguna dapat menekan tombol submit. Simpulan dan saran Dengan adanya sistem yang dibuat, staff dapat melihat kembali jadwal kerja dengan mudah dan selalu mendapatkan update, staff hanya dapat melihat jadwal kerja yang berhubungan dengan staff itu sendiri sehingga tidak terjadi kesalahan dalam pelaksanaan jadwal, dan financial manager dapat membuat data penggajian dengan mudah serta membuat laporan pengeluaran dengan mudah. Saran yang diajukan adalah menambahkan sistem penjadwalan yang melibatkan penggemar dan menambahkan sistem penjualan merchandise.

Referensi Connolly, T., & Begg, C. (2010). Database systems : a practical approach to design, implementation, and management.5th Edition. USA: Pearson Education. H.M.Deitel and P.J.Deitel. (2012). C How to Program. 7th Edition. New York: Prentice Hall. Hoffer, J.A., Prescott, M.B.,, & Topi, H. (2009). Modern Database Management. 9 th Edition. New Jersey: Pearson Education. James, A. H. (2012). Accounting Information Systems 8th. USA: South-Western College. kamus bahasa Indonesia. (n.d.). Mulyadi. (2001). Sistem Akuntansi, 3th Edition. Jakarta: Salemba Empat. Noerlina, Johan, & Yoswara, Y. (2011). Analysis and Design: Accounting Information System in Purchasing and Supplying. CommIT Communication and Information Technology, 18-20. O Brien, James A., Marakas, George M. (2008) Management Information System. 10 th Edition. McGrawHill, New York. peraturan pemerintah republik indonesia nomor 24 tahun 2005 tentang Standar Akuntansi pemerintahan peraturan pemerintah. (2009). Petter, S., DeLone, W., & McLean, E. (2008). Measuring information system success: models, dimensions, measures, and interrelationships. European Journal of Information Systems, 236-263.

Riwayat penulis Penulis pertama adalah Ahmad Marjuki lahir di Cirebon pada tanggal 7 Mei 1992. Penulis menamatkan pendidikan S1 dalam bidang Sistem Informasi pada tahun 2014. Riwayat penulis Penulis kedua adalah Febrian Fadil lahir di Banda Aceh pada tanggal 7 Februari 1991. Penulis menamatkan pendidikan S1 dalam bidang Sistem Informasi pada tahun 2014. Riwayat penulis Penulis ketiga adalah Aqsha lahir di Jakarta pada tanggal 22 November 1992. Penulis menamatkan pendidikan S1 dalam bidang Sistem Informasi pada tahun 2014.