EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM ISO DI SMK SARASWATI SALATIGA (KAJIAN MANAJEMEN KESISWAAN) Sistem. Manajemen. Mutu. A. Pelaksanaan.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Variabel Distribusi : 1. Apakah Anda mempertimbangkan jarak/lokasi sekolah dengan tempat tinggal Anda?

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Oleh : PRIYANTA. PRIYANTA : Q : Magister Manajemen Pendidikan : Manajemen Sistem Pendidikan

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN A. Analisis Situasi

A. ANALISIS SITUASI 1. Kondisi Fisik Sekolah No. Nama Ruang Jumlah

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. SMA Ar-Risalah beralamat Jl. Aula Muktamar no.2 kota kediri,

BAB I PENDAHULUAN. pengetahuan dan teknologi, telah berdampak kepada munculnya bidang-bidang

EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001: 2008 DI SMK SARASWATI SALATIGA (KAJIAN MANAJEMEN KESISWAAN) Tesis

1. Menyiapkan format pembelajaran yang dibutuhkan Guru Mata Pelajaran

Laporan PPL UNY 2014 Page 1

BAB I PENDAHULUAN. tata tertib sekolah bagi semua pihak yang terkait bagi guru, tenaga

MANAJEMEN PESERTA DIDIK BERBASIS SEKOLAH

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. Sebagai tolak ukur pelaksanaan akuntabilitas manajemen di SMK Yaditama Sidomulyo

BAB I PENDAHULUAN A. Analisis Situasi Kondisi Fisik

STANDARD OPERATING PROCEDURES. REKRUITMEN DOSEN DAN KARYAWAN Maret 2012

BAB 1 PENDAHULUAN. Bimbingan konseling merupakan kegiatan pendidikan di luar mata pelajaran tetapi

BAB 3 ANALISA SISTEM BERJALAN. 3.1 Kerangka Berpikir. Gambar 3.1 Kerangka Berpikir

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Kecamatan Taman Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur. SMA

BAB I PENDAHULUAN A. ANALISIS SITUASI

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian. Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) menurut Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional No.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH

BIODATA. : Jln. Tun Abdul Razak, Multi Niaga Town House, Gowa. 2. SMP Islam Athirah. 3. SMA Negeri 1 Makassar

BAB II HASIL SURVEY. 2.1 Gambaran Umum SMA Intensif Taruna Pembangunan Surabaya

MANAJEMEN PESERTA DIDIK MANAJEMEN / ADMINISTRASI PENDIDIKAN/SEKOLAH MANAJEMEN PENDIDIKAN PENGERTIAN MPD. Manajemen Kesiswaan (Peserta Didik)

KULIAH PRAKTEK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SMA Negeri 2 Wates

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan yang harus dilewati bagi setiap orang di Indonesia untuk dapat

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2015 SMPN 2 WATES Alamat : Jl. KH Wahid Hasyim, Bendungan, Wates, Kulon progo

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN REKOMENDASI

Instrumen AKPK Kepala Sekolah

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Dengan niat yang kuat dan disertai cita-cita yang luhur SMK Negeri 10

Format Observasi Kondisi Sekolah. Universitas Negeri Yogyakarta. Nama Sekolah : SMP MUH 2 DEPOK Alamat Sekolah : Tanggal :

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

FORM EDS KEPALA SEKOLAH

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. tercapaikah tujuan pembelajaran matematika. Hasil belajar diperoleh dari

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Klakah ( SMAN 1 Klakah ), merupakan

TUGAS INDIVIDU PENGEMBANGAN SKALA PSIKOLOGIS DALAM BIDANG KARIR

BAB II DESKRIPSI ORGANISASI

2014, No Mengingat : 1 Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 167, Tambahan Le

PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN KEHUTANAN NEGERI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA,

BAB II HASIL SURVEY. enam kelas IPA dan tujuh kelas IPS. SMAN 1 Driyorejo memiliki fasilitas ruang

Kompetensi Kepala Sekolah

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Kota Sukabumi yang terletak di Jl.

BAB II GAMBARAN UMUM OBJEK STUDI

BAB I PENDAHULUAN. sekolah tertentu. Siswa SMP dalam tahap perkembangannya digolongkan

DINAMIKA KULTUR DALAM KEHIDUPAN SEKOLAH DENGAN STATUS RINTISAN BERTARAF INTERNASIONAL DI SMP 2 BREBES

2. Keadaan Fisik Sekolah

BAB I PENDAHULUAN A. Analisis Situasi Visi Misi 1. Observasi Kondisi Fisik dan Non Fisik a. Kondisi Fisik Sekolah

BAB II GAMBARAN UMUM SEKOLAH

BAB II GAMBARAN UMUM SMP NEGERI 1 CIKANDE

BAB II HASIL SURVEY. dengan visi Prima dalam layanan, unggul dalam berprestasi dalam membangun

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Pendidikan merupakan hal yang sangat penting bagi kelangsungan

BAB V PEMBAHASAN. A. Upaya Pimpinan Madrasah dalam Penerapan Disiplin. Melihat data yang disajikan, tampak bahwa kepemimpinan kepala MTsN

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN 2 DI SMA NEGERI 5 SEMARANG

peningkatan SDM berkualitas menjadi sangat penting, Terutama dengan dua hal (teori dan praktek) harus berjalan seiring dan saling melengkapi.

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. 2.1 Gambaran Umum SMAK Untung Suropati Sidoarjo. siswa untuk memperoleh prestasi di sekolah maupun di luar sekolah.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Analisis Situasi 1. Latar Belakang

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2014 SMP N 5 SLEMAN Alamat : Karangasem, Pandowoharjo, Sleman BAB I PENDAHULUAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. terselesaikannya suatu penelitian. Adapun penelitian ini meliputi:

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Menentukan norma kenaikan kelas

YAYASAN LINTAS BATAS ENTIKONG SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK/SEMEA)

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II DI SMK CUT NYA DIEN SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. Adapun fasilitas yang dimiliki SMK N 1 Ngawen, antara lain sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN. Banyak faktor yang menyebabkan rendahnya mutu pendidikan, salah satunya adalah

A.1. Perolehan harapan pelanggan terkait kualitas lulusan dari pengguna lulusan, asosiasi profesi dan alumni

P E N U T U P BAB V. 5.1 Kesimpulan

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN. perkumpulanstradamerupakanlembagapendidikankatolik. memulaikaryanyasejaktanggal 24 Mei 1924.

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. kemudian di tahun 2008 dialih fungsikan menjadi Sekolah. Pada tahun 2008

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

DAFTAR ISI. PERNYATAAN... ii. ABSTRAK... iii. KATA PENGANTAR... v. UCAPAN TERIMAKASIH... vi. DAFTAR ISI... viii. DAFTAR TABEL...

BAB VI KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i. DAFTAR ISI... iii. DAFTAR TABEL... vii. DAFTAR BAGAN...viii. DAFTAR LAMPIRAN... ix. A. Latar Belakang Masalah...

BAB I PENDAHULUAN. membantu siswa dalam perkembangannya sesuai dengan bakat dan kemampuan

BAB II GAMBARAN UMUM SEKOLAH

BAB I PENDAHULUAN. Ganda (PSG), sebagai perwujudan kebijaksanan dan Link and Match. Dalam. Dikmenjur (2008: 9) yang menciptakan siswa atau lulusan:

BAB I PENDAHULUAN. bidangnya. Pendidikan dalam pengertian bahasa disebut proses melatih dan

BAB I PENDAHULUAN. sumber daya manusia (SDM). Untuk itu perlu langkah strategis pemerintah

ADMNISTRATOR SEKOLAH

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. belajar mengajar. Agar proses belajar mengajar lancar, maka seluruh siswa

BAB III GAMBARAN UMUM OBJEK PENELITIAN. 516 dan SMP Kartika IV-10, sebelah barat adalah Makodam V Brawijaya, tepatnya di

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Kualitas sumber daya manusia sangat diperlukan untuk menunjang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Analisis Situasi

TERWUJUDNYA INSAN PENDIDIKAN YANG BERPRESTASI DALAM ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI DAN SENI BERLANDASKAN IMAN DAN TAQWA

MANAJEMEN PESERTA DIDIK DI SEKOLAH MENENGAH ATAS PATRIA BANTUL SKRIPSI

BAB IV HASIL PENELITIAN. keadaan dari obyek yang erat kaitannya dengan penelitian. 1. Sejarah Singkat Berdirinya SMP Negeri 26 Surabaya

FORMAT OBSERVASI KONDISI SEKOLAH *) Universitas Negeri Yogyakarta. : Jalan Raya Solo-Yogya km. 47 Kongklangan, Sanggrahan, Prambanan, Klaten

OBSERVASI KONDISI SEKOLAH SMK N 1 PAJANGAN

BUKTI FISIK STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN - SMK BIMBINGAN AKREDITASI SEKOLAH

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

Transkripsi:

KISI-KISI PENGAMBILAN DATA WAWANCARA EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001: 2008 DI SMK SARASWATI SALATIGA (KAJIAN MANAJEMEN KESISWAAN) A. Pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO konteks 1. Bagaimana kebijakan mutu bidang Manajemen Kesiswaan? 2. Bagaimana Pedoman Mutu (PM) bidang Manajemen Kesiswaan? 3. Bagaimana Pedoman Operasional Standar (POS) bidang Manajemen Kesiswaan dalam rangka peningkatan mutu pendidikan di SMK Saraswati Salatiga? 4. Apakah mempunyai Instruksi Kerja (IK) pada Manajemen Kesiswaan dan bagaimana pelaksanaannya untuk peningkatan mutu pendidikan di SMK Saraswati Salatiga? 5. Apakah Manajemen Kesiswaan di SMK Saraswati Salatiga mempunyai format-format pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008? 6. Bagaimana pertimbangan Yayasan tentang ISO 9001:2008 bidang pembinaan kesiswaan sebagai peningkatan mutu SMK Saraswati Salatiga 7. Bagaimana pertimbangan Kepala Sekolah tentang ISO 9001:2008 bidang pembinaan kesiswaan sebagai peningkatan mutu SMK Saraswati Salatiga 8. Bagaimana pertimbangan Komite Sekolah tentang ISO 9001:2008 bidang pembinaan kesiswaan sebagai peningkatan mutu SMK Saraswati Salatiga 9. Bagaimana pemikiran Tokoh Masyarakat tentang pembinaan kesiswaan SMK Saraswati Salatiga. 118

10. Bagaimana pertimbangan institusi pasangan (Dunia Usaha/Dunia Industri) tentang ISO 9001:2008 bidang pembinaan kesiswaan sebagai peningkatan mutu SMK Saraswati Salatiga 11. Bagaimana pemikiran orangtua tentang ISO 9001:2008 bidang pembinaan kesiswaan sebagai peningkatan mutu SMK Saraswati Salatiga B. Pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO input 1. Dalam upaya peningkatan mutu manajemen kesiswaan di SMK Saraswati Salatiga membutuhkan berapa tenaga pendidik? 2. Dalam upaya peningkatan mutu manajemen kesiswaan di SMK Saraswati Salatiga membutuhkan berapa orang yang mengelola pembinaan kesiswaan? 3. Bagaimana sarana dan prasarana pendukung manajemen kesiswaan di SMK Saraswati Salatiga untuk meningkatkan mutu pendidikan sesuai standar mutu ISO 9001:2008? C. Pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO proses 1. Perencanaan peserta didik a. Dalam upaya peningkatan mutu pendidikan, apakah manajemen kesiswaan di SMK Saraswati Salatiga ada perencanaan terlebih dahulu terhadap anak usia sekolah di SMP? b. Dalam upaya peningkatan mutu pendidikan, apakah sekolah menentukan jumlah siswa yang akan diterima, atas dasar apa? 119

2. Penerimaan Siswa Baru a. Bagaimana kebijakan mutu tentang penerimaan siswa baru yang dilaksanakan SMK Saraswati Salatiga? b. Bagaimana sistem penerimaan siswa baru, dalam upaya penigkatan mutu ISO 9001:2008? 3. Pengelompokan Peserta Didik a. Bagaimana upaya pengelompokan kelas dalam upaya peningkatan mutu pendidikan di SMK Saraswati Salatiga? b. Bagaimana cara pembagian kompetensi keahlian di SMK Saraswati Salatiga dalam upaya peningkatan mutu pendidikan? c. Bagaimana cara memotivasi minat siswa terhadap kompetensi keahliannya dalam upaya peningkatan mutu pendidikan baik akademik maupun non akademik? apakah terdapat permasalahan terhadap penjurusan? 4. Kehadiran Siswa a. Bagaimana perencanaan/sasaran mutu tentang kehadiran siswa dalam upaya peningkatan mutu ISO 9001:2008 di bidang manajemen kesiswaan?. b. Bagaimana pengontrolan kehadiran siswa dalam upaya peningkatan mutu ISO 9001:2008 di bidang manajemen kesiswaan di SMK Saraswati Salatiga?. 5. Pembinaan Disiplin Siswa a. Bagaimana perencanaan kedisiplinan siswa dalam upaya peningkatan mutu pendidikan di SMK Saraswati Salatiga?. b. Bagaimana cara membina siswa baik di luar kelas maupun di dalam kelas dalam peningkatan mutu pendidikan?. 6. Kenaikan kelas 120

a. Bagaimana perencanaan tentang kenaikan kelas bagi siswa dalam peningkatan mutu pendidikan di SMK Saraswati Salatiga? b. Bagaimana peran guru Bimbingan Konseling (BK) tentang kenaikan kelas bagi siswa dalam peningkatan mutu pendidikan siswa di SMK Saraswati Salatiga?. 7. Kegiatan Ekstrakurikuler a. Bagaimana perencanaan program kegiatan ekstrakurikuler di SMK Saraswati Salatiga dalam peningkatan mutu pendidikan? b. Berapa macam kegiatan ekstrakurikuler untuk peningkatan mutu pembinaan kesiswaan? c. Bagaimana pelaksanaan kegiatan kokurikuler di sekolah untuk peningkatan mutu pendidikan? 8. Peran Kepala Sekolah Bagaimana peran Kepala Sekolah terhadap pembinaan kesiswaan untuk peningkatan mutu pendidikan sesuai ISO 9001:2008? 9. Pelayanan Khusus Bagaimana pelayanan sekolah terhadap pelayanan siswa di bidang akademik, bimbingan konseling, kesehatan, kantin, koperasi, perpustakaan untuk peningkatan mutu pendidikan di SMK Saraswati Salatiga?. D. Pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO produk 1. Bagaimana hasil lulusan siswa tahun pelajaran 2011-2012 dan 2012-2013? 121

2. Bagaimana hasil pembinaan siswa tentang ketertiban siswa di SMK Saraswati Salatiga?. 3. Bagaimana hasil pembinaan siswa tentang prestasi siswa di SMK Saraswati Salatiga?. KISI-KISI PENGAMBILAN DATA DOKUMENTASI EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001: 2008 DI SMK SARASWATI SALATIGA (KAJIAN MANAJEMEN KESISWAAN) A. Pengambilan Dokumen Pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 Bidang Kesiswaan Pada Aspek Konteks 1. Dokumen petunjuk Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 untuk pendidikan 2. Dokumen Peraturan Pemerintah No 39 tahun 2008 tentang Pembinaan Kesiswaan 3. Dokumen Pedoman Mutu (PM) bidang manajemen kesiswaan 4. Dokumen Pedoman Operasional Standar (POS) bidang kesiswaan 5. Dokumen Instruksi Kerja (IK) bidang kesiswaan 6. Dokumen Format-format pelaksanaan ISO 9001:2008 di bidang kesiswaan B. Pengambilan Dokumen Pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 Bidang Kesiswaan Pada Aspek Input 122

1. Dokumen jumlah guru dan karyawan di SMK Saraswati Salatiga. 2. Dokumen seluruh siswa SMK Saraswati Salatiga. 3. Dokumen guru yang mengelola bidang kesiswaan 4. Dokumen sarana dan prasarana kegiatan kesiswaan yang meliputi: ruang kelas/bengkel, laboratorium, alat peraga/media pembelajaran, dan sarana kegiatan ekstrakurikuler. C. Pengambilan Dokumen Pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 Bidang Kesiswaan Pada Aspek Proses 1. Dokumen tata tertib siswa 2. Dokumen perencanaan siswa dari sensus sekolah (SMP) dan jumlah siswa baru yang akan diterima. 3. Dokumen jumlah siswa baru yang diterima. 4. Dokumen pembagian kelas dan jurusan. 5. Dokumen rekapitulasi kehadiran siswa 6. Dokumen pembinaan kedisiplinan siswa. 7. Dokumen kenaikan kelas 8. Dokumen perpindahan siswa dari sekolah lain masuk ke SMK Saraswati Salatiga dan dokumen pindah jurusan. 9. Dokumen lulusan pada tahun pelajaran 2010/2011, 2011/2012 dan 2012/2013. 10. Dokumen program kegiatan ekstrakurikuler. 123

11. Dokumen layanan Bimbingan Konseling, kesehatan, kafetaria/kantin, koperasi, perpustakaan, laboratorium, asrama dan transportasi. D. Pengambilan Dokumen Pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 Bidang Kesiswaan Pada Aspek Produk 1. Dokumen lulusan siswa pada tahun pelajaran 2010/2011, 2011/2012 dan 2012/2013. 2. Dokumen prestasi siswa baik prestasi bidang akademik maupun non akademik. 124