PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM. user harus melakukan proses instalasi aplikasi terlebih dahulu. Adapun langkahlangkah

dokumen-dokumen yang mirip
Berikut ini adalah prosedur cara instalasi untuk menginstall aplikasi Bali Turbin ke dalam PC desktop.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perangkat keras yang digunakan untuk membuat aplikasi ini yaitu: 1. Processor Intel(R) Core(TM) Duo 2.

yang mendukung untuk mengakses website perangkat ajar Algorithfun. menggunakan perangkat ajar Algorthfun Cara Menggunakan Algorithfun

Gambar 1 Icon Installer

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

BAB 4 HASIL DAN PENELITIAN

PANDUAN APLIKASI 2014

PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM

Berikut merupakan langkah langkah instalasi game Di sini ada Hantu. 1. Copyfile Di sini ada Hantu.xap ke dalam folder aplikasi Windows Phone

Latihan Soal, Tebak Gambar, dan Keluar.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI. 1. Menjalankan file Virtual Laboratory.apk yang terdapat dalam my files pada

1. Prosedur Instalasi Aplikasi Berikut langkah-langkah instalasi yang harus dilakukan user : 1. Klik dua kali pada icon Skripsi_AlanSetup.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dengan baik adalah sebagai berikut : 1. Komputer dengan kecepatan processor Dual Core

Prosedur Installasi Program. Perangkat Ajar Aku dan Darahku

BAB 4 IMPLEMENTASI. pendukung seperti perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software). 1. Pengembang game. a.

maka akan langsung keluar ke bagian menu awal. Sedangkan dibagian bawah sebelah

User Manual e-filing Client Tools 5 Modul e-faktur Packager

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Spesifikasi Perangkat Keras yang dibutuhkan

PROSEDUR PENGGUNAAN. Berikut merupakan prosedur penggunaan yang dapat diikuti untuk memainkan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

LAMPIRAN. 1. Apakah kamu merasa kesulitan dalam mempelajari sistem peredaran darah

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perangkat ajar yang dirancang oleh penulis diharapkan dapat membantu

DASAR-DASAR POWERPOINT

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. harus disediakan server, perangkat lunak (software), perangkat keras (hardware)

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. yang digunakan dalam pengembangan dan perangkat-perangkat yang

Panduan Pengguna Software Ensiklopedi Fiqih

Prosedur instalasi aplikasi Tuntun adalah dengan mengunduh Tuntun.apk pada

Gambar 1 Halaman Utama. Halaman ini merupakan tampilan awal dari aplikasi storytelling Indonesia

Gambar 4.1 File Explorer Pada Smartphone. 2. Cari file WarElement.apk kemudian pilih file WarElement.apk.

PROSEDUR MENJALANKAN APLIKASI

Kustomisasi Desktop dan Taskbar

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. suatu aplikasi. Aplikasi ini dirancang dengan menggunakan multimedia sebagai

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Spesifikasi perangkat keras dan perangkat lunak yang digunakan baik oleh user

pengguna memilih menu forum.

BAB IV HASIL DAN PENGUJIAN

PETUNJUK INSTALASI DATABASE, XAMPP (Web Server) dan APLIKASI EDUCATION MANAGEMENT INFORMATION SISTEM E M I S

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. yang telah dianalisa dan dimengerti pada bab sebelumnya diimplementasikan dalam

Instalasi. Berikut ini adalah langkah langkah instalasi game Battle Throne: 1. Double click installer untuk membuka dialog instalasi

Panduan Instalasi Galileo Desktop Versi 2.5

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

smartphone Android melalui komputer : menggunakan kabel USB. 2. Salin file IndeKost.apk ke folder pada smartphone.

Sebelum menjalankan aplikasi Algoritma Dasar ini, user harus. instalasi yang harus dilakukan adalah sebagai berikut:

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Keterangan Minimal Disarankan Processor. Intel Pentium III atau sederajat

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

PANDUAN APLIKASI DATA ENTRY PEMANTAUAN STATUS GIZI (PSG)

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perangkat ajar tentang Sistem Organ Tubuh Manusia ini dirancang untuk

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

1. Masukkan CD English Adventure ke dalam CD Drive dan copy seluruh file. 2. Untuk menjalankan aplikasi, double click pada file English Adventure.

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTIK. 4.1 Pembuatan Server Menggunakan Mercury Pada XAMPP

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Untuk dapat menjalankan aplikasi sistem informasi penjualan pada

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 3 ALGORITMA DAN PERANCANGAN

sebelah kiri terdapat kotak yang berisi gambar-gambar dan animasi yang

Gambar 2. 1 Kotak dialog Pilihan Bahasa

E. Menggunakan KEYBOARD

untuk pengalamatan user untuk melakukan streaming video. (yang akan diakses oleh user untuk VOD) Server dapat dijabarkan sebagai berikut :

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perangkat Android dalam menjalankan aplikasi game Tetris Nusantara: Android : Gingerbread 2.3

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. ios minimal versi Memiliki processor single core ARMv7 dan kecepatan processor. minimal 800 MHz.

User Manual DIVIPOS Free Version 1.0 versi 1.0

Layar ini akan muncul ketika pengguna memilih icon Latihan Soal. Pada Latihan Soal

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dibutuhkan seperangkat hardware sebagai berikut : Spesifikasi yang direkomendasikan :

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perangkat keras yang disarankan sebagai berikut: Tabel 4.1 Spesifikasi Game

1.1 Download Software Yahoo Messenger

Aplikasi Kompoter. Sejarah dan Pengoperasian MS Windows 7. Giri Purnama, S.Pd, M.Kom. Modul ke: Fakultas FTPD

Petunjuk Penggunaan Latihan UnbK Versi Beta (1.0)

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

GioBox Android Application Manual

Petunjuk Penggunaan Latihan UnbK Versi Beta (1.1)

Gambar 4.14 Tampilan Layar Visi dan Misi. button yang fungsinya sudah dijelaskan pada layar sebelumnya yang merupakan sub

1. Instalasi System yang diperlukan IBM PC atau kompatibel (486 DX4 100 MHz minimum, Pentium 120 MHz disarankan)

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menjalankan aplikasi dengan baik adalah : a. Prosesor Intel Pentium IV atau lebih tinggi

DESKTOP ICON DAN KOSTUMISASI

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Berikut ini adalah spesifikasi hardware dan software yang dibutuhkan

Gambar 4.1. Tampilan Animasi Intro

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

PENDAHULUAN. Gambar 1.1. GameMaker dari YoyoGames

PERSIAPAN APLIKASI. Memahani Sistem Aplikasi Satker (Aplikasi SAS) Melakukan Proses Instalasi Aplikasi dan Database (Aplikasi SAS)

BAB 4 IMPLEMENTASI. dirancang, spesifikasi perangkat lunak (software) dan perangkat keras (hardware) yang

MANUAL PROGRAM. Sebelum mulai menjalankan aplikasi ini, terlebih dahulu dilakukan instalasi

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

1. Masuk ke dalam file explorer atau file commander pada smartphone. 2. Cari file Mojo.apk kemudian pilih file Mojo.apk.

LANGKAH_LANGKAH REVIU ANGKA DASAR MENGGUNAKAN APLIKASI KPJM DJA, FEBRUARI 2018

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. sistem yang telah dibuat. Agar dapat terlaksananya implementasi sistem dengan

PENGENALAN WINDOWS. Copyright Asep Herman Suyanto

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

PUSAT TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI PENDIDIKAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

Pada saat aplikasi ini dijalankan, maka yang pertama akan. ditampilkan adalah bagian loading sebelum masuk ke bagian

LAMPIRAN : CARA MENJALANKAN PROGRAM

Instalasi Windows XP

Alif Muttaqin. Petunjuk intalasi WinZip

Pedoman Penggunaan Aplikasi

Bab 4. Implementasi dan Evaluasi. Seperti yang sudah dibahas pada bagian sebelumnya, aplikasi yang dibuat

Aplikasi Toko Computer

BUKU PANDUAN UNTUK PENGGUNA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Spesifikasi Perangkat Keras untuk Server: : Intel Core 2. 1 Ghz. : 1024 MB 133 Mhz

Prosedur Pengunaan Aplikasi Game Jajangkungan

Menginstalasi Windows 8 dengan Cara Membuat Salinan Baru

Transkripsi:

PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM 1. Cara instalasi Sebelum dapat menjalankan aplikasi perangkat ajar Fenomena Hidrosfer, user harus melakukan proses instalasi aplikasi terlebih dahulu. Adapun langkahlangkah instalasi yang harus dilakukan adalah sebagai berikut: Gambar 1 Layar Sambutan Instalasi Pada tahapan pertama, ditampilkan layar awal yang berisi sambutan bahwa user telah memasuki setup dari proses instalasi aplikasi. Untuk melanjutkan ke tahapan selanjutnya user cukup menekan tombol Next dan jika user tidak ingin membatalkan atau keluar dari proses instalasi, maka user dapat menekan tombol Cancel untuk keluar.

Gambar 2 Layar Batal Melakukan Instalasi Gambar 3 Layar Lokasi Instalasi Pada tahap kedua, ditampilkan layar location yang menentukan lokasi penyimpanan aplikasi atau tempat dimana aplikasi ini akan diinstal. User dapat mengganti lokasi penyimpanan aplikasi dengan menekan tombol Browse. Jika folder sudah sesuai keinginan, user dapat melanjutkan ke tahap selanjutnya dengan menekan tombol Next.

Gambar 4 Layar Mengganti Lokasi Instalasi Gambar 5 Aplikasi Siap Diinstal Pada tahap ketiga aplikasi sudah siap untuk diinstal. User dapat kembali ke tahap sebelumnya jika ingin melakukan perubahan terhadap lokasi penyimpanan aplikasi dengan menekan tombol Back atau melanjutkan proses instalasi dengan menekan tombol Install. Setelah itu user tinggal menunggu proses instalasi selesai.

Gambar 6 Aplikasi Sedang Diinstal Gambar 7 Aplikasi Telah Selesai Diinstal Pada tahap akhir, akan muncul layar yang memberitahu user bahwa proses intalasi telah selesai. User dapat langsung menjalankan aplikasi dengan menceklis checkbox yang tersedia lalu menekan tombol Finish. Atau keluar dari proses instalasi tanpa menceklis checkbox tersebut, lalu menekan tombol Finish.

2. Cara Pengoperasian Pada aplikasi ini terdapat dua cara pengoperasian, yaitu cara pengoperasian terhadap User dan cara pengoperasian terhadap Admin. Cara pengoperasian aplikasi perangkat ajar terhadap User Penggunaan aplikasi perangkat ajar Fenomena Hidrosfer ini dimulai dengan menjalankan aplikasi yang sebelumnya telah diinstal oleh user. Adapun langkah-langkah yang dapat user lakukan setelah aplikasi dijalankan adalah sebagai berikut : 1. Animasi Pembuka Gambar 8 Tampilan Animasi Pembuka Pada halaman pembuka ini terdapat animasi handwriting yang menampilkan judul aplikasi secara perlahan. Setelah judul Fenomena Hidrosfer ditampilkan, maka layar akan berpindah secara fade out dan masuk ke halaman Beranda.

2. Halaman Menu Utama Gambar 9 Tampilan Halaman Menu Utama Pada halaman ini terdapat field pendaftaran bagi user yang belum pernah menggunakan aplikasi Fenomena Hidrosfer. Setelah memasukkan nama, user menekan tombol Masuk. User harus memasukkan namanya dengan benar, dimana nama tersebut hanya boleh huruf, tidak boleh mengandung angka atau simbol. Disebelah kanan field tersebut terdapat daftar nama bagi user yang sudah pernah menggunakan aplikasi. Setelah memilih namanya, user menekan tombol Lanjut.

3. Halaman Beranda Gambar 10 Tampilan Halaman Beranda Gambar di atas adalah tampilan halaman Beranda dari Fenomena hidrosfer. Terlihat sebuah maskot berbentuk air yang menyapa user. Maskot ini memiliki animasi dimana matanya akan bergerak mengikuti mouse yang digerakan oleh user. Pada halaman ini terdapat empat menu utama yaitu menu Belajar, menu Latihan, menu Permainan dan menu Pengaturan. Selain empat menu utama tersebut, terdapat tombol dan menu yang akan selalu muncul di beberapa halaman seperti tanggal, menu Tentang Kami yang berisi tentang pembuat aplikasi dan tombol Keluar untuk keluar serta tombol Mute untuk mematikan backsound yang berbunyi selama aplikasi dijalankan. Kemudian terdapat menu Bantuan yang hanya ada pada layar Beranda.

Gambar 11 Tampilan Halaman Keluar Ketika user menekan tombol Keluar di pojok atas kanan halaman, maka akan muncul dialog box untuk memastikan apakah user ingin keluar dari aplikasi atau tidak. Jika user menekan tombol Ya maka aplikasi akan tertutup dan jika user menekan tombol Tidak maka akan layar akan berpindah kembali ke halaman Beranda. Pada pojok bawah kiri halaman terdapat tombol Musik yang jika ditekan akan mematikan backsound dari aplikasi ini. Jika user ingin menjalankan backsound kembali, user dapat menekan tombol Musik kembali.

Gambar 12 Tampilan Halaman Tentang Kami Pada halaman ini terdapat keterangan dan foto dari pembuat aplikasi. Untuk kembali ke halaman Beranda user perlu menekan tombol shortcut Beranda bergambar rumah yang terletak di bagian bawah halaman. 4. Halaman Belajar Gambar 13 Tampilan Halaman Belajar Gambar diatas adalah tampilan dari menu Belajar, pada halaman ini terdapat tiga menu yaitu menu Materi, menu Animasi dan menu

Video. Ada animasi saat user mengarahkan kursor di atas ketiga tombol menu tersebut. Pada bagian bawah menu terdapat bantuan untuk mengakses menu-menu tersebut. Dan apabila user ingin kembali ke halaman Beranda maka user perlu menekan tombol shortcut Beranda di bagian bawah halaman. a. Materi Gambar 14 Tampilan Topik Materi Pada halaman ini terdapat topik-topik materi dari aplikasi Fenomena Hidrosfer yang dapat user pelajari. Saat salah satu tombol topik ditekan maka layar akan berpindah ke halaman penjelasan materi.

Gambar 15 Tampilan Penjelasan Materi Pada halaman penjelasan materi di bagian atas terdapat judul topik dan isi materi. Pada kotak materi terdapat tombol 1, 2 dan 3. Jika tombol 2 ditekan maka akan muncul lanjutan dari isi materi dan tombol 3 menampilkan gambar dari materi yang dibahas. Jika user ingin memilih topik lain untuk dipelajari maka user perlu menekan tombol Materi. Setelah itu akan layar akan berpindah ke halaman topik materi.

b. Video Gambar 16 Tampilan Judul Video Halaman ini menampilkan judul-judul dari video yang tersedia pada aplikasi perangkat ajar ini. Jika salah satu judul ditekan maka akan berpindah ke halaman yang menampilkan video. Gambar 17 Tampilan Isi Video

Gambar diatas adalah tampilan dari penayangan video. Jika user telah selesai melihat video, user dapan menekan tombol Video dan kembali ke halaman yang menampilkan judul video. c. Animasi Gambar 18 Tampilan Judul Animasi Pada halaman ini terdapat tiga jenis animasi, yaitu animasi Siklus Pendek, Siklus Sedang dan Siklus Panjang. Jika salah satu tombol jenis animasi ditekan maka layar akan berpindah ke halaman yang menampilkan isi animasi.

Gambar 19 Tampilan Isi Animasi Gambar diatas adalah tampilan dari animasi, untuk memulai animasi user menekan tombol Mainkan Animasi dibawah halaman animasi. Saat user selesai memainkan animasi, user dapat kembali ke halaman yang menampilkan judul animasi dengan menekan tombol Animasi. 5. Halaman Latihan Gambar 20 Tampilan Halaman Latihan

Pada menu latihan terdapat menu Mulai Latihan atau melihat Histori Nilai. Jika tombol Mulai Latihan ditekan maka layar akan berpindah ke halaman yang berisi soal latihan dan jika tombol Histori Nilai ditekan maka layar akan berpindah ke halaman yang berisikan hasil dari latihan yang sebelumnya pernah user kerjakan. Gambar 21 Tampilan Halaman Soal Latihan Gambar diatas adalah halaman yang menampilkan soal-soal dari latihan. Pada kotak yang berwarna biru, terdapat soal latihan dan ada empat pilihan jawaban yang dapat user pilih dengan menekan tombol radiobutton. Terdapat tombol next untuk melanjutkan ke soal berikutnya. Setelah menekan tombol next maka akan muncul respons apabila jawaban yang dipilih user adalah salah atau benar.

Gambar 22 Tampilan Hasil Latihan Gambar diatas adalah tampilan saat latihan selesai dikerjakan. Akan muncul halaman yang menampilkan hasil latihan dengan reward berupa bintang. Banyaknya jumlah bintang tergantung dari nilai yang didapat. Nilai diatas 90 mendapat lima bintang, nilai 80 mendapat empat bintang, nilai 70 mendapat tiga bintang, nilai 60 mendapat dua bintang, dan nilai 50 kebawah hanya mendapatkan satu bintang. Pada halaman ini user bisa mengulangi latihan dengan menekan tombol Ulangi maupun kembali ke halaman Beranda dengan menekan tombol Selesai.

Gambar 23 Tampilan Histori Nilai Halaman ini adalah tampilan dari hasil latihan yang pernah user kerjakan. Terdapat kolom nama, nilai, tanggal dan waktu pengambilan latihan dilakukan. Penampilan nilai diurutkan berdasarkan 10 (sepuluh) nilai terbaru yang user telah kerjakan. 6. Halaman Permainan Gambar 24 Tampilan Menu Permainan

Gambar diatas adalah tampilan dari menu permainan. Permainan yang tersedia dalam aplikasi ini adalah permainan Hangman dan Word Search. Gambar 25 Tampilan Saat Bermain Hangman Untuk mulai bermain hangman, user terlebih dahulu harus menekan tombol Main. Apabila user tidak ingin bermain, user dapat menekan tombol Games untuk kembali ke halaman sebelumnya. Terdapat pertanyaan berupa petunjuk yang harus user tebak jawabannya. User bermain dengan memasukkan huruf dari keyboard. Jika user salah memasukkan huruf lebih dari 6 (enam) kali, maka user kalah dan permainan pun berakhir.

Gambar 26 Tampilan Saat Bermain Word Search Untuk mulai bermain Word Search, user terlebih dahulu harus menekan tombol Main. Apabila user tidak ingin bermain user dapat menekan tombol Games untuk kembali ke halaman sebelumnya. Dalam permainan ini user harus mencari 9 (sembilan) buah kata yang berada di tengah-tengah huruf yang teracak. User bermain dengan menekan mouse sebelah kanan pada awal huruf dan menarik kursor hingga akhir huruf sesuai dengan kata yang user temukan.

7. Halaman Pengaturan Gambar 27 Tampilan Halaman Pengaturan Pada halaman ini user dapat mengatur tampilan layar penuh dengan menekan tombol lingkaran yang berada di sebelah tulisan layar penuh. 8. Halaman Bantuan aplikasi. Gambar 28 Tampilan Halaman Bantuan Pada halaman ini terdapat bantuan bagi user untuk menjalankan