Identitas M.K. Tujuan. Deskripsi Isi. Pendekatan. Evaluasi. Rincian Materi. Daftar Buku

dokumen-dokumen yang mirip
SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

MEDIA PEMBELAJARAN TK

SILABUS PERKULIAHAN. : Media Pembelajaran untuk Anak Usia Dini. : Hj. Cucu Eliyawati, M.Pd, Badru Zaman, M.Pd

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

KERANGKA MODEL BAHAN PELATIHAN GURU PAUD NON FORMAL MEMILIH DAN MEMANFAATKAN MEDIA DAN SUMBER BELAJAR UNTUK ANAK USIA DINI. Oleh. Cucu Eliyawati, M.

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN SD

DESKRIPSI DAN SILABUS MATA KULIAH TEKNOLOGI PEMBELAJARAN PLS

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN

PENGEMBANGAN BAHAN PEMBELAJARAN SD

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SIL. ANALISIS DAN PEMECAHAN MASALAH PEMBELAJARAN SILABI MATA KULIAH

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

SATUAN ACARA PERKULIAHAN PSIKOLOGI PERKEMBANGAN III

SILABUS MATAKULIAH PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FMIPA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA : PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN PROGRAM STUDI S1-PSIKOLOGI

MEDIA PEMBELAJARAN AMAY SUHERMAN JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK MESIN FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SIL. STRATEGI PEMBELAJARAN

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) : Kompetensi Profesional Pendidik Anak Usia Dini Kode Mata Kuliah : UD102

SILABUS MATA KULIAH. 4. Pendekatan Pembelajaran Metode : Ceramah, diskusi, dan simulasi Tugas : Analisis kasus Media : Video dan LCD. 5.

DEKRIPSI DAN SILABUS MATA KULIAH PEN6EMBAN6AN KEPRIBADIAN PTK

SILABUS PERKULIAHAN. Pembelajaran Komputer untuk anak usia dini. Kode Mata Kuliah/SKS : UD 407/3SKS. Oleh: Uus Kusnadi, M.Pd Helmi

SILABUS. Mata kuliah : Pendidikan Kewirausahaan Kode Mata Kuliah : UD 404. Program Studi / Jenjang : PGPAUD Dosen : Dra. Hj. Nina Sundari, M.

RENCANA PELAKSANAAN PERKULIAHAN (RPP) Mata Kuliah. Media Pembelajaran

UD205, Pengembangan Sosial, Emosi, Moral dan Agama, S1 3 SKS Semester 4

PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN SILABUS PERENCANAAN PEMBELAJARAN MUSIK SM502. Drs. Zujadi Ansor, M.Pd. NIP

SILABUS MATA KULIAH. 1. Identitas Mata Kuliah

SILABUS PERKULIAHAN. Satuan Acara Perkuliahan Perkembangan Peserta Didik 5

SILABUS MATA KULIAH. : Pengembangan Media Pembelajaran. : Cepi Riyana, S.Pd.,M.Pd. Kode/ Bobot SKS : 3 sks

MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER

SILABUS PERKULIAHAN. Pendidikan Seni Rupa untuk Anak Usia Dini I

DESKRIPSI MATA KULIAH

SILABUS MATA KULIAH. Kode Mata Kuliah : PSD : Unik Ambarwati, MPd. Deskripsi Mata Kuliah :

SILABUS. Kajian Pendidikan Teknologi dan Kejuruan

RENCANA PELAKSANAAN PERKULIAHAN (RPP) Mata Kuliah. Pengembangan Alat Peraga Edukatif

PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA KAMPUS CIBIRU 2012

USULAN PENULISAN BUKU PEGANGAN KULIAH : 1. Arif Rohman, M.Si. 2. Ika Budi Maryatun, S.Pd. 3. Wuri Wuryandani, S.Pd. NIP :

II. SILABUS MATA KULIAH a. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : Media Grafis Nomor Kode : TP 202

DESKRIPSI MATA KULIAH PELATIHAN CABOR SENAM (Teori dan Praktek)

STKIP KUSUMA NEGARA JAKARTA SILABUS PENDIDIKAN SENI RUPA ANAK USIA DINI. Jam 2 x 50. Usia Dini

SILABUS PERKULIAHAN. Pendidikan Seni Rupa untuk Anak Usia Dini II. Kode Mata Kuliah/SKS : UD 403/2SKS. Oleh: Ardiyanto, M.Sn Helmi

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : BERMAIN

S I L A B I BELAJAR DAN PEMBELAJARAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (KD 500)

SILABUS PERKULIAHAN DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. : Pengembangan Pendidikan IPS SD. No. Dokumen Revisi: Tgl. Berlaku Hal.

II. SILABUS MATA KULIAH (SMK)

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA RPP. ANALISIS DAN PEMECAHAN MASALAH PEMBELAJARAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

DESKRIPSI & SILABUS MATA KULIAH PENDIDIKAN ANAK TUNARUNGU II

SILABUS& SAP PERKULIAHAN PEMBELAJARAN SAINS UNTUK ANAK USIA DINI

KURIKULUM DAN SILABUS

SILABUS MATA KULIAH PERENCANAAN PENGAJARAN DALAM PELATIHAN OLAHRAGA OLEH: BERLIANA

Silabus. 5. Evaluasi Kehadiran Laporan Makalah Penyajian dan diskusi UTS UAS

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. A. Kesimpulan Berdasarkan hasil pengembangan multimedia pembelajaran untuk mata

SILABUS Identitas Mata Kuliah Tujuan Deskripsi Isi

SILABUS. Nama Mata Kuliah : Model-Model PAUD Kode Mata Kuliah : UD 102. Semester : 6 Tahun Ajaran : 2013/2014

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN

DESKRIPSI, SILABUS DAN. Oleh Tim Mekanika

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

SILABUS. DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN Pembelajaran Kelompok Bermain. Dikembangkan Oleh: ENDAH SILAWATI, M.Pd

PROGRAM STUDI MANAJEMEN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

PROGRAM PEMBELAJARAN BERBASIS BIMBINGAN DI TAMAN KANAK-KANAK. Disusun oleh : Rita Mariyana, M.Pd, dkk.

SOSIOLOGI ANTROPOLOGI PENDIDIKAN (IP : 304)

RANCANGAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM S2 PENDIDIKAN IPA JURUSAN PMIPA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN-UNIVERSITAS JEMBER

DESKRIPSI DAN SILABUS MATA KULIAH PL 312 Psikologi Kepelatihan Olahraga: S1, 2 SKS, Semester 8

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

DESKRIPSI MATA KULIAH SILABUS MATA KULIAH

SILABUS. Mata Kuliah : Media Pembelajaran Sejarah Kode Mata Kuliah : Jumlah SKS : 3 SKS Kode MK Jurusan / Prodi : Pendidikan Sejarah Dosen / Kode

SILABUS PERKULIAHAN. Nama Mata Kuliah : Bermain Kode Mata Kuliah : UD 308 Jumlah SKS : 3 SKS Semester : 6 Tahun Ajaran : 2013/2014

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH PSIKOLOGI PERKEMBANGAN II

RENCANA PELAKSANAAN SEMESTER (RPS) : Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)

S I L A B U S. 1. IDENTITAS MATA KULIAH Nama mata kuliah : Management Accounting Nomor kode : AK 503 Jumlah SKS. : 3 (tiga) SKS Semester

DESKRIPSI SILABUS SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH PENGANTAR ARSITEKTUR TA SKS

SILABUS. : Perencanaan Pembelajaran SD Kode Mata Kuliah : GD 520. Program Studi / Jenjang : PGSD / S1 PGSD Reguler : Dra. Hj. Nina Sundari, M.

DESKRIPSI MATA KULIAH PO 404 DIDAKTIK METODIK PENGAJARAN SENAM 2 SKS SEMESTER IV

SILABUS DAN SAP PERKULIAHAN DASAR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI ( DASTIK )

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU PAUD KAMPUS CIBIRU UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA SILABUS

SILABUS EVALUASI PEMBELAJARAN BAHASA JERMAN JR 501. Drs. Setiawan, M.Pd Pepen Permana, S.Pd.

IMPLEMENTASI PROGRAM PEMBELAJARAN BERBASIS BIMBINGAN DI TK

PEDOMAN PENULISAN DESKRIPSI DAN SILABUS MATA KULIAH. Disampaikan dalam Semiloka Pengembangan Teknologi Pembelajaran 8-9 Desember 2006

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU PAUD KAMPUS CIBIRU UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA SILABUS DAN SAP PERKULIAHAN

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

LB PENDIDIKAN ABK USIA DINI SILABUS MATA KULIAH

SILABI MATA KULIAH. B. Kompetensi: Mahasiswa memahami tentang profesi guru pendidikan jasmani melalui pengamatan, pemikiran, dan tindakan yang nyata.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MEDIA PEMBELAJARAN TIM PENYUSUN MATA KULIAH PRODI PENDIDIKAN TEKNOLOGI PERTANIAN FAKULTAS TEKNIK UNM

RENCANA PELAKSANAAN PERKULIAHAN ( RPP ) Mata Kuliah

SILABUS DAN SAP PERKULIAHAN DASAR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI ( DASTIK )

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN

STRUKTUR KURIKULUM DAN SEBARAN MATA KULIAH. Bagian Kesatu Struktur dan Ketentuan Pengembangan Kurikulum

2. DESKRIPSI MATA KULIAH

SATUAN ACARA PERKULIAHAN PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA KAMPUS CIBIRU 2011

Semester : 4 Kelompok Mata Kuliah : MKKP Program Studi/Program : Pendidikan Teknik Sipil

SATUAN ACARA PERKULIAHAN PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA KAMPUS CIBIRU 2011

SILABI PENDIDIKAN ANAK PENYANDANG MASALAH SOSIAL LB 371

DESKRIPSI MATA KULIAH PROFESI BIMBINGAN DAN KONSELING (KD 311) KD 311 Profesi Bimbingan dan Konseling: S-1, 2 sks, smester 1

DESKRIPSI DAN SILABUS

AP721 Pengembangan Mutu Tenaga Kependidikan: S-2, 3 SKS, Semester 3

SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN

SILABUS & SAP. Nama Mata Kuliah : Bahasa Inggris Untuk Anak Usia Dini (UD 400) Program : S1 PGPAUD Semester : IV (Empat) Bobot SKS : 2 (Dua)

Transkripsi:

Identitas M.K. Tujuan Deskripsi Isi Pendekatan Evaluasi Rincian Materi Daftar Buku

IDENTITAS MATA KULIAH Mata mata kuliah : Pembelajaran Komputer untuk Anak Usia Dini Nomor kode : UD 407 Jumlah SKS : 3 SKS Semester : - Program Studi Status mata kuliah Prasyarat : - Tim Dosen : PG-PAUD/S-1 : Mata kuliah pada Program S-1 PG-PAUD : Badru Zaman, M.Pd Rita Mariyana, M.Pd

Tujuan Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa dapat memahami pentingnya pembelajaran komputer untuk anak TK, menganalisis manfaat pembelajaran komputer dalam memfasilitasi aspekaspek perkembangan anak, mengetahui model-model pembelajaran berbasis komputer untuk anak TK, memahami prosedur pengembangan program pembelajaran komputer untuk anak TK, menciptakan area pembelajaran komputer untuk anak TK dan mengkaji inovasi dalam program pembelajaran komputer untuk anak TK

Deskripsi Isi Dalam perkuliahan ini dibahas pentingnya pembelajaran komputer dalam pembelajaran anak TK, nilai manfaat pembelajaran komputer dalam pengembangan aspek-aspek perkembangan anak TK, model- model pembelajaran komputer dan prosedur pengembangannya, penciptaan area pembelajaran komputer di TK. Perkuliahan ini juga mengkaji mengkaji berbagai inovasi dalam program pembelajaran komputer untuk anak TK.

Pendekatan Pembelajaran Ekspositori dan inkuiri Metode: ceramah, tanya jawab, demonstrasi, diskusi, pemecahan masalah dan praktek pengembangan program media Tugas Media : makalah, penyajian dan diskusi : OHP, LCD

Evaluasi Kehadiran Makalah Penyajian dan diskusi UTS UAS

Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan Pertemuan 1: Rencana perkuliahan/orientasi perkuliahan Pertemuan 2: Pentingnya Pembelajaran Komputer untuk Anak Pertemuan 3: Manfaat Pembelajaran Komputer (Pengembangan Aspek Kognitif dan Kreativitas) Pertemuan 4: Manfaat Pembelajaran Komputer (Pengembangan Aspek Sikap dan Afeksi) Pertemuan 5: Manfaat Pembelajaran Komputer (Pengembangan Aspek Sosial dan Emosional) Pertemuan 6: Manfaat Pembelajaran Komputer (Pengembangan Bahasa dan Motorik) Pertemuan 7: Model-model Pembelajaran Berbasis Komputer untuk anak : Model Latihan dan Praktek (Drill and Practice) dan model Tutorial Pertemuan 8: UTS Pertemuan 9: Model-model Pembelajaran Berbasis Komputer untuk anak : Model Simulasi dan Permainan (Simulations and Games) Pertemuan 10: Model-model Pembelajaran Berbasis Komputer untuk anak : Model Pemecahan Masalah (Problem Solving) Pertemuan 11: Prosedur Pengembangan Pembelajaran Berbasis Komputer untuk Anak TK Pertemuan 12: Perancangan/Desain Program Pembelajan Berbasis Komputer untuk Anak TK Pertemuan 13: Evaluasi program pembelajaran berbasis komputer untuk anak TK Pertemuan 14: Penataan Area Pembelajaran Komputer untuk Anak Pertemuan 15: Inovasi dalam program pembelajaran komputer untuk anak TK Pertemuan 16: UAS

Daftar Buku Buku Utama Heinich, Molenda and Russel (1993). Instructional Media. New York: Macmillan Publishing Company. Merrill, PF. Et.al. (1995). Computers in Education. Allyn and Bacon Roopnarine, J.L. & Johnson, J.E (1993) Approaches to Early Childhood Education.2nd, New York: Macmillan. Referensi Anderson, Ronald H. (1993). Pemilihan dan Pengembangan Media untuk Pembelajaran. Jakarta: Universitas Terbuka dan PT Raja Grafindo Persada Beaty, Janice 1. (1996). Skills for Preschool Teachers. Merrill, an imprint of Prentice Hall. Chandra (2003). Photoshop 7.0 untuk Orang Awam. Palembang : CV. Maxikom. Giles, David (2003). Media Psychology. Mahwah, New Jersey: Lawrence Erlbaum Associates, Publishers. Hamalik, Oemar (1986). Media Pendidikan. Bandung : Alumni. Hohmann, Mary, Weikart, David P. (1995). Educating Young Children. Ypsilanti, Michigan : High/Scope Press. Kadir, Abdul (2003). Pengenalan Sistem Informasi. Yogyakarta : ANDI. Hohmann, Mary, Weikart, David. (1995). Educating Young Children. Michigan: Ypsilanti. Kumala, Budi (2004). Macromedia Flash MX. Jakarta: Elex Media Komputindo. Mariyana, Rita, dkk (2005). Teknologi Informasi dan Komunikasi. Bandung: Pustaka Nadhil Oetomo, Budi S.D (2002). e-education : Konsep, Teknologi dan Aplikasi Internet Pendidikan. Yogyakarta: ANDI. Sadiman, Arief S. (1993). Media Pendidikan: Pengertian, Pengembangan clan Pemanfaatannya. Jakarta: Pustekkom Dikbud clan PT. Raja Grafindo Persada. Sheel, Barbara B., Richey, Rita C. (1994). Instructional Technology: The Definitions and Domains of the Field. Washington, D.C.: AECT Straubhaar, J., La Rose R. (2000). Media Now: Communications Media in The Information Age.Wadsworth. Sudjana, N., Rivai, A(1997) Teknologi Pengajaran. Bandung : Sinar Baru Tim Litbang Wahana Komputer (1999). Desain Grafts dengan Corel Draw 8.0. Yogyakarta: ANDI. Tim Litbang Wahana Komputer (2004). Pembuatan Animasi dengan Macromedia Director MX. 2004. Yogyakarta : ANDI.