PELUANG BESAR DENGAN SISTEM PROFESIONAL. kiloslaundryblog.wordpress.com (021)

dokumen-dokumen yang mirip
PELUANG USAHA LAUNDRY

Company Profile. Keunggulan Shantika Nabilla

tertentu makanan yang merupakan kebutuhan pokok justru dianjurkan untuk dikurangi. Adapun mencuci pakaian tidak memiliki kasus ini.

PELUANG BISNIS USAHA LAUNDRY ON KILO. Oleh: NAMA : ACHMAD BUKHORI KELAS : S1 SI 2C NIM :

Semarang, Januari : 175/TL-PPL/X/2016 : Penawaran Kerjasama Paket Laundry. Kepada Yth Bapak/Ibu Pimpinan di Tempat

More Action. Kami adalah pribadi-pribadi yang menjunjung tinggi nilai kepercayaan dan bekerja dengan predikat luar biasa melebihi prestasi rata-rata.

Auto Care Center. -Menyediakan layanan yang terjangkau tanpa mengurangi kualitas layanan

Q fr sh Laundry Indonesia

KARYA ILMIAH TENTANG BISNIS BISNIS LAUNDRY

PELUANG BISNIS POCOYO INDONESIA A Never Ending Opportunity

BAB III GAMBARAN UMUM POLARIS LAUNDRY SYARIAH. 1. Sejarah dan perkembangan Laundry Syariah

PROPOSAL FRANCHISE MACHO BARBER

MAKALAH PENDIRIAN PERUSAHAAN : KINCLONG LAUNDRY

FULL MANAGEMENT PROPOSAL WARALABA

PELUANG BISNIS LOUNDRY KILOAN ABSTRAK

FRANCHISE BIMBEL CEC

BAB I PENDAHULUAN. Nama Perusahaan : CV. Waroenk Asia Solusindo Logo Perusahaan : Waroenk Laundry

I. PENDAHULUAN. untuk terus mengoptimalkan kegiatan usahanya sebagai upaya memenangkan

FRANCHISE BIMBEL CEC

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Laundry & Colours Laundry maka beberapa informasi yang dapat disampaikan

PELUANG BISNIS LAUNDRY

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

FRANCHISE GUEST HOUSE PERTAMA DI INDONESIA

KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS PELUANG BISNIS LAUNDRY KILOAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Bisnis laundry kiloan adalah salah satu bisnis di bidang jasa yang

FRANCHISE BIMBEL CEC

PAKET DAYLI-01 ( Nilai Investasi : Rp )

Berikut beberapa persiapan jika Anda ingin menjalankan bisnis Laundry ini:

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

CUCI HELM EXPRESS.

Franchise Disclosure Document UD. ELIM

Kewirausahaan 3. Hal-Hal Yang Hrs Disiapkan dalam mengembangkan Usaha. Mustika Sari, SE, MMTr. Modul ke: Fakultas Fasilkom

Investasi Outlook 2011 Tiara Laundry - Solusi Cerdas Cuci Profesional

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan jumlah kendaraan roda empat dari tahun ke tahun terus

BAB I PENDAHULUAN. Jasa laundry merupakan salah satu bentuk jasa yang sangat. berkembang pesat di era sekarang, apalagi di kota-kota besar seperti

BAB I PENDAHULUAN. sarana usaha. Hal ini dapat dijumpai pada kegiatan usaha franchise yang sekarang ini

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan para manajer dalam sebuah organisasi, agar tujuan yang telah

PT. PAGUVON LINTAS NUSANTARA. Mempersembahkan. Paket Pendirian Minimarket. 310 Juta. Paket Medium 2 Kassa + 1 Admin

Strategi yang dapat dilakukan yang pertama dengan melakukan inovasi program

BAB II PROFIL PERUSAHAAN. CV. Tritech Computer Cabang Binjai berdiri atas gagasan Ahmad

CV. CANTIK JAYA ABADI

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Usaha

BAB I PENDAHULUAN. bersangkutan. Untuk itu, kegiatan bisnis tersebut harus dapat memberikan kepuasan

NASI KEBULI MBAH SOLEH

B I M B E L T I K I TA K A

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi sekarang ini persaingan bisnis antar perusahaan

Usaha Murah Hasilnya Waah...

BAB I PENDAHULUAN. ditandai dengan semakin ketatnya persaingan antar tiap bidang bisnis di setiap negara

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ekonomi Indonesia saat ini semakin pesat, sehingga terjadi

BAB I PENDAHULUAN. Di Indonesia pada dewasa ini telah dikenal usaha franchise di berbagai bidang

BAB I PROFIL PERUSAHAAN

Peluang Bisnis USAHA LAUNDRY

BAB 4. ANALISIS dan HASIL PENELITIAN

BAB II PROFIL PERUSAHAAN. 1. Nama Perusahaan :Dyscha Laundry. 2. Bidang Usaha :Pelayanan Jasa. 3. Jenis Jasa :Layanan Cuci dan Setrika Pakaian

PT. PAGUVON LINTAS NUSANTARA. Mempersembahkan. Paket Pendirian Minimarket. 210 Juta. Paket Pemula

BAB I PENDAHULUAN. bermunculan baik usaha dagang dalam penyediaan barang maupun UKDW

Sambutan Direksi. Salam, Ratih Dewanti Direktur KAMARATIH

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin pesat seiring

Relax, Investasi Anda Aman Dengan Snapy...

INFO KEMITRAAN MARTABAK KAPTEN

BAB I PENDAHULUAN. khususnya di area perkotaan, sebagai tanggapan terhadap gaya hidup modern dengan

BAB I PENDAHULUAN. Dalam lingkungan yang terus berkembang dan cepat berubah, perusahaan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Dalam peneitian ini penulis menggunakan objek penelitian pada

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Objek Penelitian

Mau bisnis Makanan Cepat Saji? Ya D-PIZZA aja. Modal kecil, resiko kecil, untung besar dan cepat balik modal

BAB I PENDAHULUAN UKDW. belakangan ini berkembang sangat pesat. Peningkatan jumlah ini sangat

BAB I PENDAHULUAN. yang dapat diandalkan tidak hanya dalam pemasukan devisa, tetapi juga

FAISAL S1 TI. Kedai

BAB V GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Perkembangan bisnis dalam sektor jasa saat ini terus berkembang pesat.

98 berpindah merek konsumen pada smartphone dapat terjadi karna pelayanan yang diberikan smartphone Blackberry pada pengguna nya tidak dilayani dengan

BAB I PENDAHULUAN. semakin ketat dan terbuka. Kondisi ini menuntut perusahaan-perusahaan untuk

BAB II URAIAN TEORITIS TENTANG HOUSEKEEPING. Housekeeping berasal dari kata house yang berarti rumah dan keeping ( to

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB IV ANALISIS TERHADAP PENERAPAN FRANCHISE FEE DAN ROYALTY FEE LAUNDRY SYARIAH. A. Analisis Bisnis Waralaba, Franchise Fee dan Royalty Fee pada

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

PT. PAGUVON LINTAS NUSANTARA. Mempersembahkan. Paket Pendirian Minimarket. 460 Juta. Paket Big 3 Kassa + 2 Admin

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Peringkat yang paling atas bagi kehidupan suatu organisme, terutama

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

BAB III MEKANISME PEMBULATAN TIMBANGAN PADA JASA LAUNDRY DI. juga berada di lingkungan kos mahasiswa/mahasiswi. Alamat KAEY

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Pemilihan Bidang dan Objek KKP. khususnya semakin maju. Hal ini menyebabkan meningkatnya persaingan pasar

BAB II GAMBARAN UMUM PLAZA AMBARRUKMO

Peluang Usaha Buka Bengkel Untuk Penghasilan

Company Profile. Visi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Melalui hasil observasi yang di lakukan oleh penulis pada hotel mahkota graha kota

V. GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN DAN KONSUMEN

BAB II LANDASAN TEORI

PROPOSAL FRANCHISE SUPERWASH LAUNDRY

III. Kunci Sukses Usaha Rangka Atap dan Genteng Metal

BAB I PENDAHULUAN. sangat ketat ditandai dengan adanya berbagai usaha dilakukan untuk mendapatkan

BAB I PENDAHULUAN. kelangsungan hidup dan kemajuan perusahaan jasa itu sendiri.

BAB I PENDAHULUAN. Pariwisata merupakan salah satu sektor yang mampu menunjang kemajuan

BAB I PENDAHULUAN. tengah persaingan.perusahaan harus mampu memuaskan kebutuhan dan keinginan

Transkrip Wawancara 1 Informan : Bapak Roy (Sales Manager Celebrity Fitness FX Sudirman)

Transkripsi:

PELUANG BESAR DENGAN SISTEM PROFESIONAL

KILOS: Menjawab Kebutuhan dan Membuka Peluang Saat ini sedang terjadi perubahan gaya hidup dalam hal mencuci baju, banyak orang di berbagai wilayah yang tidak lagi memiliki waktu untuk mencuci pakaiannya sendiri. Karena mereka umumnya sejak pagi sudah bergelut dengan kesibukannya, pulang sudah larut malam, dan hanya ada satu dibenak pikiran yaitu istirahat. Dan kini, masyarakat merasa sangat terbantu oleh jasa laundry yang memudahkan, tinggal taruh barang, dua atau tiga hari kemudian bisa diambil dalam keadaan sudah disetrika rapi. Lebih praktis dan murah. Pakaian pun siap pakai. Hal ini membuat peluang bisnis laundry kiloan menjadi suatu peluang yang patut di perhitungkan bagi para investor ataupun calon pebisnis untuk ikut terjun mengambil kesempatan yang ada didalamnya. Kami, Kilos Laundry & Dry Cleaning yang sedang berkembang pesat di Jakarta, sedang mencari investor franchise untuk bergabung dalam bisnis ini. Kami mengajak Anda yang bersedia untuk mengembangkan bisnis ini bersama kami, serta menikmati hasil yang memuaskan dari investasi anda. 1

KILOS: Lebih dari Sekedar Layanan Laundry Biasa Nilai-nilai yang ditawarkan oleh Kilos Laundry & Dry Cleaning : Kami menggunakan mesin industri berkualitas tinggi buatan Amerika, Jepang, dan Jerman untuk meraih standar kualitas tertinggi di pasar. Kami memiliki tim kerja profesional, dan kami menjaga agar mereka tetap up-to-date dalam perubahan terbaru yang ada di pasar, sehingga tidak ada penundaan dalam pengambilan, pengantaran, pemasaran, dan pemrosesan. Kami menerapkan harga yang sangat kompetitif dan terjangkau untuk sebuah layanan laundry dengan standar kualitas tinggi. Lokasi kerja kami sangat strategis bagi para pelanggan untuk mendapatkan layanan yang berkualitas tanpa harus melakukan perjalanan jauh dan bagi kami untuk meminimalkan waktu pengambilan dan pengantaran. 2

PELANGGAN KILOS: Terus Berkembang & Meluas Sampai saat ini, kami telah memiliki lebih dari 16.000 pelanggan setia dari seluruh pelosok kota dari rumah tinggal biasa hingga hotel dan penginapan, dari warga sekitar hingga para ekspatriat. Dari mereka Anda akan mendengar tentang kualitas layanan Kilos Laundry. Bagi kami pelanggan adalah raja, membuat kepuasan mereka sangat penting sebagai tujuan utama kami. Hal ini merupakan alasan mengapa kami membuat sebuah jaringan kerja untuk keuntungan bersama, dimana investasi di Kilos Laundry telah memberikan hasil finansial yang sangat besar. Bagi Anda para investor potensial yang tertarik dapat bergabung untuk mengembangkan bisnis ini bersama kami, serta menikmati hasil yang memuaskan dari investasi anda. 3

CABANG-CABANG KILOS: Tersebar Di Berbagai Daerah Cabang-cabang Kilos: Bintaro Gandaria BSD Tanah Kusir Cinere Karang Tengah Cibubur Bandung Pasar Minggu Kemang Cirendeu Jambore Cibubur Pejaten Tanjung Barat Bali Rempoa Ragunan Pangkal Pinang Arteri Pondok Indah Sawangan Daan Mogot Tangerang Cimanggis Margasatwa Gandul Parung G. Kahuripan Denpasar Ciakarang Kedampang Graha Raya Sentul City Cilebut 4

FRANCHISE KILOS: Membuka Kesempatan Untuk Sukses Kami telah menyiapkan paket-paket investasi franchise yang berbedabeda agar sesuai dengan kemampuan modal dari investor yang tertarik. Franchise yang kami tawarkan berupa workshop yang berkapasitas memadai, kami tidak menawarkan franchise dengan standard yang rendah, anda bisa membandingkan dengan kompetitor kami yang lain untuk meyakinkan keputusan investasi anda. Dana yang anda investasikan akan memberikan mesin industri yang berkemampuan lebih dan menghasilkan standard kualitas yang terjamin dan memuaskan. Sudah terbukti dari franchise kami yang sudah berjalan dan sudah mendapatkan keuntungan investasi dari bulan pertama. Dan semua mesin yang kami berikan bergaransi resmi dan baru. 5

FRANCHISE TIPE 1: Mini Workshop Paket ini adalah jenis paket yang paling populer bagi investor pemula dengan tingkat resiko yang sangat rendah dengan memberikan jasa laundry untuk walk in customer dari mulai perumahan dan kos kosan di area terdekat dengan kapasitas produksi maksimal 60kg/hari. Harga Investasi : 90.000.000 Kapasitas produksi per bulan : 1500-1800 Kg per Bulan Omset yang di harapkan per bulan : 12jt 14jt Keuntungan bersih yang di harapkan per bulan : 4.2jt 4.9jt Perkiraan Balik Modal (ROI) : 18-20 Bulan Seluruh biaya sewa tempat ataupun upgrade PLN, mesin air, penambahan AC di tanggung oleh Investor/Pembeli Kemitraan. 6

Aset yang di dapat dari nilai paket: Renovasi Interior dan exterior Front loading mesin cuci : 2 unit Top loading mesin cuci industri : 1 unit Front loading dryer industri : 1 unit Boiler steam : 1 unit Steam iron : 2 unit Advertising neon box : 1 unit Brosure promosi : 5000 lbr Spanduk promosi : 2 unit Uniform : 4 lembar Deterjen : 20 lt Softener : 20 lt Plastic : 15 kg Hangers : 100 pcs Laundry basket : 8 pcs Laundry bag : 20 pcs Timbangan Digital : 1 unit Barang kantor SOP + 2 karyawan (termasuk manager dan supervisor). 7

FRANCHISE TIPE 2: Small Industry Paket di ini adalah jenis paket laundry komersil industry dimana workshop yang kami bangun dengan mesin industry kecil sudah bisa menampung pelanggan corporate seperti spa, salon, fitness centre, hotel kecil dan walk in customer yang bisa mendapatkan jasa service bervariasi dari : Cuci Regular (3 hari selesai), Cuci Cepat (1 hari selesai), dan Cuci Express (5 jam selesai). Harga Investasi : 150.000.000 Kapasitas produksi per bulan : 3000-3500 Kg per Bulan Omset yang di harapkan per bulan : 24jt 28jt Keuntungan bersih yang di harapkan per bulan : 8.4jt 9.8jt Perkiraan Balik modal (ROI) : 16-19 bulan Seluruh biaya sewa tempat ataupun upgrade PLN, mesin air, penambahan AC di tanggung oleh Investor/Pembeli Kemitraan. 8

Aset yang di dapat dari nilai paket: Renovasi Interior dan exterior Front loading mesin cuci : 3 unit Top loading mesin cuci industri : 1 unit Front loading dryer industri : 2 unit Boiler steam (Medium) : 1 unit Steam iron : 3 unit Advertising neon box : 2 unit Brosure promosi : 5000 lbr Spanduk promosi : 2 unit Uniform : 8 lembar Deterjen : 40 lt Softener : 40 lt Plastic : 20 kg Hangers : 100 pcs Laundry basket : 15 pcs Laundry bag : 35 pcs Motor box delivery : 1 unit Timbangan digital : 1 unit Timbangan delivery : 1 unit Barang kantor SOP + 4 karyawan (termasuk manager dan supervisor). 9

FORMULA PERHITUNGAN PROFIT PER BULAN Pembagian keuntungan dari nilai total omset kotor per bulan : - Cost operasional dan produksi : 50% - Management Fee Kilos Pusat : 15% - Investor : 35% TOTAL : 100% Estimasi perhitungan untuk Mini Workshop dengan omset 1800kg/ bulan (BEP Timeline : -/+ 17 Bulan) Omset : Rp 14.400.000 Cost operasional dan produksi : (Rp 7.200.000) Management fee kilos pusat 15% : (Rp 2.160.000) Keuntungan bersih Investor : Rp 5.040.000 (Formula ini bisa di aplikasikan jika omset sudah mencapai 80%) 10

Estimasi perhitungan untuk Small Industri dengan omset 3500kg/bulan (BEP Timeline : -/+ 15 Bulan) Omset : Rp 28.000.000 Cost operasional dan produksi : (Rp 14.000.000) Management fee kilos pusat 15% : (Rp 4.200.000) Keuntungan bersih Investor : Rp 9.800.000 (Formula ini bisa di aplikasikan jika omset sudah mencapai 80%) 11

MANAGEMENT DAN ROYALTY FEE FRANCHISE Kami memberikan 2 pilihan franchise untuk calon investor kami : 1. Management independen : Franchise yang mengaplikasikan system management independen berarti pihak investor sepenuhnya memanage operasioanal cabang tersebut dari operasional harian,decision making dan keuangan cabang. Dan pihak kilos pusat hanya sebagai investor support jika pihak investor mengalami permasalahan yang tidak bisa di tangani,dalam pilihan ini pihak investor hanya perlu membayar Royalti fee sebesar 8% dari omset kotor per bulan. 2. Full management : Franchise yang meng aplikasikan system Full management berarti pihak kilos pusat yang membantu memanage cabang tersebut untuk semua operasional harian beserta keuangan harian dan pihak investor sepenuhnya menyerahkan kepada management kilos pusat,dengan system ini pihak investor perlu membayar royalty fee sebesar 8% + 7% management fee dengan total potongan sebesar 15% dari nilai omset kotor workshop per bulannya. 12

HUBUNGI DAN BERGABUNG BERSAMA KAMI Silahkan Hubungi Kilos Development Department untuk Pendaftaran/ Informasi lengkap yang anda butuhkan : 089699560300 (Franchise Manager) 021-7355629 (Office) kilos.inc@gmail.com 13

TERIMA KASIH & SAMPAI JUMPA