EVALUASI KAPASITAS DAN PENATAAN RUANG PARKIR DI GEDUNG PARKIR KAMPUS BONAVENTURA UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA. Laporan Tugas Akhir

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR RSUD RAA SOEWONDO PATI

ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR RSUD. SULTAN IMANUDDIN KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT KALIMANTAN TENGAH

ANALISIS KEBUTUHAN RUANG PARKIR PASAR KLATEN KABUPATEN KLATEN JAWA TENGAH

ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR RUMAH SAKIT ISLAM KLATEN

ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR PASAR SEPINGGAN, KOTA BALIKPAPAN, KALIMANTAN TIMUR. Oleh : EKASISCA CONTESA NPM :

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

ANALISIS KEBUTUHAN PARKIR RUMAH SAKIT ST. ANTONIUS PONTIANAK KALIMANTAN BARAT

ANALISIS KAPASITAS PARKIR OUTLET BIRU YOGYAKARTA TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU. Oleh : Dony Irawan NPM. :

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

STUDI KARAKTERISTIK LAHAN PARKIR DI RUMAH SAKIT MITRA KELUARGA CIBUBUR

III. METODOLOGI PENELITIAN

BAB V PEMBAHASAN A. Analisa Data Sekunder B. Analisis Data Primer dan Pembahasan

ANALISIS KAPASITAS PARKIR KENDARAAN PADA RUMAH SAKIT UMUM MUHAMMADIYAH METRO

ANALISIS KEBUTUHAN RUANG PARKIR DI PASAR GOTONG ROYONG KOTA MAGELANG, JAWA TENGAH

KAJIAN KARAKTERISTIK RUANG PARKIR SEPEDA MOTOR RODA DUA UNISKA MAB BANJARMASIN

ANALISIS KAPASITAS RUANG PARKIR RSUD Dr. R. KOESMA TUBAN-JAWA TIMUR

EVALUASI PENATAAN PARKIR DI MALIOBORO YOGYAKARTA. Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Oleh: YOHANES DOMINIKUS GAWE NPM:

ANALISIS KAPASITAS LAHAN PARKIR PASAR REMU, SORONG PAPUA BARAT. Laporan Tugas Akhir. Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Oleh :

BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

PERENCANAAN SIMPANG JALAN TIDAK SEBIDANG SEBAGAI SOLUSI AKIBAT PENINGKATAN ARUS LALU LINTAS

BAB III LANDASAN TEORI. A. Satuan Ruang Parkir

Evaluasi Kinerja Kapasitas dan Kebutuhan Ruang Parkir di Kantor Dinas Perhubungan kota Surabaya

Laporan Tugas akhir Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana dari Universitas Atma Jaya Yogyakarta

EVALUASI KAPASITAS PARKIR DI MALL PARIS VAN JAVA BANDUNG JURUSAN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK

III. METODOLOGI PENELITIAN

Laporan Tugas Akhir. ANALISIS PARKIR SEPEDA MOTOR DI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA (Studi Kasus Parkir Kampus Dua dan Kampus Empat ) Oleh :

OPTIMALISASI TAMAN PARKIR DI KAWASAN PASAR KLEWER SOLO

ANALISIS PERPARKIRAN DI DAGO PLAZA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN. Pertumbuhan perekonomian dan jumlah penduduk di suatu daerah. fasilitas transportasi yang cukup memadai untuk membantu kelancaran

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil data suvei dan analisis yang dilakukan pada lahan parkir

BAB I PENDAHULUAN. meningkatnya kesadaran masyarakat dalam kesehatan sehingga pengunjung

EVALUASI KINERJA PARKIR DI GRAHA AMERTA RSUD DR.SOETOMO SURABAYA : Muhammad Usman NIM : Dosen Pembimbing : Dr. H. Sri Wiwoho M., ST., MT.

METODOLOGI PENELITIAN. Metodologi penelitian adalah bagaimana cara peneliti bekerja guna

ANALISIS PENANGANAN KEBUTUHAN PARKIR (Studi Kasus : Stasiun Tugu Yogyakarta) Oleh : ANNA FERIKA ARDIANSARI NPM :

STUDI TARIKAN PERJALANAN SERTA ANALISA PERPARKIRAN PADA PUSAT PERBELANJAAN DI KOTA MEDAN ( STUDI KASUS : MEDAN MALL) TUGAS AKHIR

ABSTRAK. Kata kunci: Karakteristik Parkir, Kebutuhan Parkir

ANALISIS KAPASITAS TAMAN PARKIR ABU BAKAR ALI MALIOBORO YOGYAKARTA

III. METODOLOGI PENELITIAN. tahap-tahap dalam melakukan sebuah penelitian yang output akhirnya

TINJAUAN KAPASITAS PARKIR TERHADAP VOLUME PARKIR PADA AREAL DINAS BINA MARGA DAN CIPTA KARYA KABUPATEN ACEH BARAT.

PERHITUNGAN DAYA TAMPUNG KAWASAN PARKIR BANK SUMSEL BABEL JAKABARING DI KOTA PALEMBANG

Wassalamu alaikumwr. Wb. DAFTAR ISI

BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

EVALUASI PARKIR DI MAL PONDOK INDAH TUGAS AKHIR. oleh PEMBIMBING IR. TITI LILIANI SOEDIRDJO, M.SC. IR. ADE SJAFRUDDIN, M.SC. PH.D.

KEBUTUHAN KAPASITAS LAHAN PARKIR ANGKUTAN PUPUK PT.PUPUK SRIWIJAYA PALEMBANG

BAB III METODE PENELITIAN

Studi Pemindahan Lokasi Parkir dari On-street Parking Menjadi Offstreet. (Studi Kasus Jalan Dhoho Kediri)

I PENDAHULUAN B. Tujuan Penelitian A. Latar Belakang C. Manfaat Penelitian D. Batasan Masalah E. Keaslian Penelitian A.

STUDI PARKIR DI DALAM DAN LUAR GEDUNG INTERNATIONAL TRADE CENTER ( ITC ) 1 KEBON KELAPA BANDUNG

BAB III LANDASAN TEORI. karakteristik-karakteristik parkir seperti kebutuhan parkir, volume parkir, durasi

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN MATRAMAN RAYA JAKARTA. (Studi Kasus Pertigaan Jatinegara Barat s/d Pertigaan Jatinegara Timur) Laporan Tugas Akhir

ANALISIS KEBUTUHAN DAN KARAKTERISTIK PARKIR RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

TINJAUAN KARAKTERISTIK DAN KEBUTUHAN RUANG PARKIR BASEMENT DI PUSAT PERBELANJAAN BANDUNG SUPERMALL, BANDUNG

memperoleh gelar Oleh : SARAGIH wa : / TST UNIVER YOGYA

Edisi Maret 2016, Vol. 4, No. 1, Hal:33-42 (ISSN: )

BAB I PENDAHULUAN. menjadi daerah yang memiliki daya tarik tersendiri yang mampu menarik minat

EVALUASI PENGOPERASIAN PARKIR DI STASIUN KERETA API KEBON KAWUNG BANDUNG

HALAMAN JUDUL SURAT PERNYATAAN LEMBAR PENGESAHAN ABSTRAK UCAPAN TERIMA KASIH DAFTAR ISI

EVALUASI KINERJA RUANG PARKIR DI PROGRAM DIPLOMA III ITS SURABAYA. : Ari Kuswanto NIM : ABSTRAK

ARUS DAN KAPASITAS JALAN JENDRAL SUDIRMAN, SALATIGA, JAWA TENGAH. Oleh : DANIEL RASHOKY SIMALANGO NPM :

Kata Kunci : Karakteristik Parkir, Kebutuhan Parkir, Indeks Parkir

DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN PERNYATAAN KATA PENGANTAR...


ANALISIS KINERJA RUAS JALAN WATES (STUDI KASUS PADA JALAN WATES DEPAN PASAR GAMPING, SLEMAN, YOGYAKARTA) Laporan Tugas Akhir. Atma Jaya Yogyakarta

BAB I PENDAHULUAN. dan merupakan suatu kebutuhan bagi pemilik kendaraan dan menginginkan

Gambar 4.1 Bagan Alir Penelitian

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Rumah Sakit St. Antonius merupakan salah satu Rumah Sakit Swasta yang

BAB I PENDAHULUAN. penting, mengingat bahwa fasilitas ruang parkir merupakan bagian dari sistem

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi secara langsung sehingga transportasi mempunyai peranan yang penting

BAB IV METODE PENELITIAN. IV. 1. Tahap Penelitian Tahapan penelitian yang dilakukan dapat dilihat pada Gambar 4.1.

EVALUASI KEBUTUHAN PARKIR (STUDI KASUS) di RUMAH SAKIT UMUM Dr. MOEWARDI SURAKARTA

ANALISIS KEBUTUHAN LAHAN PARKIR PADA KANTOR BADAN PERTANAHAN NASIONAL KOTA BALIKPAPAN

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA YOGYAKARTA, SEPTEMBER 2012

BAB I PENDAHULUAN. tranportasi yang melalui jalan-jalan di Yogyakarta.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Pengembangan sarana pendidikan berupa gedung baru di Universitas Atma

ANALISIS SIMPANG BERSINYAL (Studi Kasus Jalan Persatuan - Jalan Terban - Jalan C Simanjuntak Jalan Prof. Dr. Sardjito, Yogyakarta)

Analisa Kebutuhan Ruang Parkir Pada Kantor Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Surabaya. Dosen Pembimbing : Dr. H. Sri Wiwoho M., ST., MT.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN ( SAP ) Mata Kuliah : Rekayasa Lalulintas Kode : CES 5353 Semester : V Waktu : 1 x 2 x 50 menit Pertemuan : 11 (Sebelas)

ANALISIS KAPASITAS DAN KARAKTERISTIK PARKIR KENDARAAN DI LOKASI RUMAH SAKIT UMUM (Studi Kasus RSUD Dr. Moewardi Surakarta)

DAFTAR ISI LEMBAR JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... LEMBAR PERNYATAAN... RIWAYAT HIDUP... KATA PENGANTAR... ABSTRAK... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL...

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Yogyakarta terletak di Propinsi D. I. Yogyakrta mempunyai lokasi yang

EVALUASI KAPASITAS PARKIR KENDARAAN BERMOTOR DI PELABUHAN SORONG, PAPUA BARAT. Laporan Tugas Akhir. Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi masyarakat membentuk sebuah pusat salah satunya yaitu pasar.

EVALUASI TATA LETAK (LAYOUT) DAN KAPASITAS PARKIR KENDARAAN SEPEDA MOTOR DI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA KAMPUS III GEDUNG BONAVENTURA

ANALISA TINGKAT KEPUASAN PENGGUNA KERETA KOMUTER YOGYAKARTA KUTOARJO

BAB III METODA PENELITIAN

TINJAUAN PUSTAKA. Parkir merupakan tempat menempatkan dengan memberhentikan kendaraan

BAB 5 ANALISIS DATA. Tabel 5.1 Rekapitulasi Data Survey Parkir Pelataran. Pelataran Parkir Sabuga Atas Waktu. Pelataran Parkir Timur

ANALISIS SIMPANG EMPAT BERSINYAL. (Studi Kasus Simpang Jln. RA. Kartini Jln dr. Setia Budi Jln. HOS Cokro Aminoto, Pekalongan, Jawa Tengah)

BAB III LANDASAN TEORI

BAB III LANDASAN TEORI

ANALISIS KARAKTERISTIK DAN KEBUTUHAN RUANG PARKIR SEPEDA MOTOR DI KAMPUS UNISKA MAB BANJARMASIN. Adhi Surya

EVALUASI KEBUTUHAN LAHAN PARKIR PADA AREA PARKIRAN KAMPUS FISIP UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISA KAPASITAS RUANG PARKIR PASAR MODERN KOTA PASIR PENGARAIAN. Khairul Fahmi

Tabel 4.1. Durasi Parkir (Survei 1, kamis 4 Juni 2009)

BAB IV METODE PENELITIAN. Mulai. Data

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN AKIBAT PARKIR PADA BADAN JALAN (Studi Kasus Jl. José Maria Marques, Dili)

II. TINJAUAN PUSTAKA. Parkir ialah keadaan tidak bergerak suatu kendaraan yang bersifat

Transkripsi:

EVALUASI KAPASITAS DAN PENATAAN RUANG PARKIR DI GEDUNG PARKIR KAMPUS BONAVENTURA UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA Laporan Tugas Akhir Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana dari Universitas Atma Jaya Yogyakarta Oleh : GIVAN OKTA PRAYOGO NPM. : 12 02 14147 PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA MARET 2016

PENGESAI{AN. Laporan Tugas Akhir EYALUASI KAPASITAS I}AN PENATAAN RUANG PARKIR DI GEDUNG PARKIR KAMPUS BONAVENTT]RA I]NTYERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA Oleh: GIVAN OKTAPRAYOGO ;*-

PENGESAHAN Laporan Tugas Akhir EVALUASI KAPASITAS DAN PENATAAN RUA}IG PARIilR DI GEDUNG PARKIR KAMPUS BONAYENTURA UNIYf,RSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA Oleh: GIVAN OKTA PRAYOGO I{PM :120214147 Pembimbing Penguji I Tanggal '*r/e Penguji 2 : Ir. P. ElizaPurnamasari, M. Eng. lgrf; /A

PERI\TYATAA}I Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa Tugas Akhir dengan Judul : EVALUASI KAPASITAS DAI\I PENATAAI\I RUA}IG PARKIR DI GEDT'NG PARKIR KAMPUS BONAVENTT]RA UNTVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA Benar-benar merupakan hasil karya sendiri dan bukan merupakan hasil plagiasi dari karya orang lain. Ide, atau hasil penelitian maupun kutipan baik langsung maupun tidak langsung yang bersumber dari tulisan atau ide orang lain dinyatakan secara tertulis dalam Tugas Akhir ini. Apabila terbukti di kemudian hari bahwa Tugas Akhir ini merupakan plagiasi, maka ijazah yang saya peroleh dinyatakan batal dan akan saya kembalikan kepada Relctor Universitas Afrna Jaya Yogyakarta. Yogyakarta, Juli 2016 Yang membuat pernyataan Givan Okta Prayogo

INTISARI EVALUASI KAPASITAS DAN PENATAAN RUANG PARKIR DI GEDUNG PARKIR KAMPUS BONAVENTURA UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA, Givan Okta Prayogo, NPM 120214147, Tahun 2012 PKS Transportasi, Program Studi Teknik Sipili, Fakultas Teknik, Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) merupakan salah satu sarana pendidikan yang ada di Yogyakarta. Setiap tahunnya UAJY mengalami peningkatan pertambahan mahasiswa yang sangat tinggi. Selain karena UAJY merupakan salah satu kampus terbaik di Indonesia, kerukunan antar mahasiswa yang terdiri dari berbagai suku, agama, dan budaya menjadi ketertarikan tersendiri bagi para pelajar untuk melanjutkan pendidikan di UAJY. Dengan meningkatnya pertambahan mahasiswa di UAJY setiap tahun dan kurangnya moda transportasi di Yogyakarta, UAJY harus mampu memberikan fasilitas yang memadai untuk melayani kebutuhan para mahasiswanya. Salah satunya adalah fasilitas yang dapat menampung kendaraan yang digunakan oleh setiap mahasiswa, karyawan, dan dosen di lingkungan UAJY. Tentunya fasilitas tersebut harus dapat memberikan rasa aman dan nyaman serta tidak menghambat kelancaran lalu lintas disekitarnya, dalam hal ini yang dimaksud adalah lahan parkir. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui akumulasi parkir, durasi parkir, volume parkir, indeks parkir, dan turn over parkir agar dapat mengetahui kapasitas ruang yang tersedia. Penelitian ini dilakukan dengan cara pengambilan dan pengamatan langsung dilapangan, yaitu dengan melakukan pengukuran luas areal parkir dan mencatat plat nomor kendaraan yang masuk dan keluar (sepeda motor). Pengambilan data dilaksanakan selama 5 hari, yaitu Senin, Selasa, Rabu, Kamis, dan Jum at pada tanggal 9, 10, 11, 12, dan 13 Mei 2016 dengan membaginya menjadi 2 sesi pengamatan dengan masing-masing sesi terdiri dari 2 jam pengambilan data untuk durasi dari pukul 08:00-10:00, dan sisanya dari pukul 08:00-16:00 WIB. Berdasarkan analisis diketahui bahwa lonjakan parkir terjadi pada pukul 08:45 09:45 WIB dan pukul 12:30 13:00 WIB. Durasi parkir sepeda motor terbesar antara 91 95 menit tertinggi pada hari Senin dengan interval tertinggi sebesar 14%. Untuk nilai akumulasi maksimal terjadi pada hari Jum at sebesar 1558 kendaraan. Volume parkir terbesar terjadi pada hari Kamis sebesar 3577 kendaraan, sedangkan untuk turn over parkir terbesar terjadi pada hari Jum at sebesar 2,84 kendaraan/ruang parkir/8 jam. Indeks parkir maksimum terjadi pada hari Jum at sebesar 90,78% dan rerata 75,53%. Kapasitas ruang parkir berdasarkan luas efektif lahan parkir kendaraan bermotor sebanyak 1145 SRP, sedangkan setelah dilakukan penelitian ternyata terdapat 2337 SRP, berarti kekurangan 414 SRP. Kata kunci : akumulasi parkir, durasi parkir, volume parkir, turn over parkir. Indeks parkir, dan kapasitas parkir. xiii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii LEMBAR PERNYATAAN... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN... xii INTISARI... xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang Masalah... 1 1.2. Rumusan Masalah... 4 1.3. Batasan Masalah... 4 1.4. Keaslian Tugas Akhir... 5 1.5. Tujuan Penelitian... 5 1.6. Manfaat Penelitian... 5 1.7. Lokasi Penelitian... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 7 2.1. Pengertian Umum... 7 vii

2.2. Pengertian Parkir... 8 2.3. Kebutuhan Parkir... 9 2.4. Kriteria Gedung Parkir... 9 2.5. Karakteristik Parkir... 12 2.6. Penetuan Kebutuhan Ruang Parkir... 13 2.7. Survei Parkir... 14 2.8. Pintu Keluar dan Masuk... 16 2.9. Tata Letak Ruang Parkir... 18 BAB III LANDASAN TEORI... 21 3.1. Studi Parkir... 21 3.2. Studi Kebutuhan Parkir... 21 3.3. Ananlisis Kebutuhan Parkir... 23 3.3.1. Akumulasi Parkir... 23 3.3.2. Durasi Parkir... 24 3.3.3. Volume Parkir... 24 3.3.4. Indeks Parkir... 25 3.3.5. Pergantian parkir (turn over parking)... 25 3.4. Penentuan Kebutuhan Parkir... 25 3.5. Desain Parkir... 26 BAB IV METODOLOGI PENELITIAN... 28 4.1. Metode Pengumpulan Data... 28 4.1.1. Data Primer... 28 4.1.2. Data Sekunder... 29 4.2. Materi Penelitian... 29 viii

4.3. Peralatan Yang Digunakan... 29 4.4. Langkah Penelitian... 30 4.5. Metode Ananlisis Data... 31 4.6. Bagan Alir Penelitian... 33 BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN... 34 5.1. Tinjauan Umum... 34 5.1.1. Akumulasi Parkir... 34 5.1.2. Durasi Parkir... 40 5.1.3. Volume Parkir... 43 5.1.4. Pergantian Parkir (turn over parking)... 45 5.1.5. Indeks Parkir... 47 5.2 Perencanaan Parkir... 49 5.2.1. Kebutuhan Ruang Parkir... 49 5.2.2. Pola Parkir... 51 5.2.3. Kapasitas Lahan Parkir... 51 5.2 Solusi... 52 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN... 55 6.1. Kesimpulan... 55 6.2. Saran... 57 DAFTAR PUSTAKA... 58 LAMPIRAN... 59 ix

DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Penentuan Satuan Ruang Parkir... 22 Tabel 5.1 Akumulasi Parkir Sepeda Motor... 37 Tabel 5.2 Akumulasi Maksimal dan Rata-rata... 40 Tabel 5.3 Volume Parkir Gedung Parkir Kampus III UAJY... 43 Tabel 5.4 Luas Lahan Parkir Sepeda Motor Gedung Parkir... 45 Tabel 5.5 Tingkat Turn Over... 46 Tabel 5.6 Indeks Parkir Maksimum dan Rata-rata... 48 Tabel 5.7 Kebutuhan Ruang Parkir... 50 Tabel 5.8 Kekurangan Ruang Parkir... 51 Tabel 5.9 Solusi Penambahan Ruang Parkir... 53 Tabel 5.10 Data jumlah karyawan dan Dosen... 54 x

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Areal Parkir Motor Basement Lantai 2... 3 Gambar 1.2 Areal Parkir Motor Basement Lantai 1... 3 Gambar 1.3 Areal Parkir Motor Lantai 1... 3 Gambar 1.4 Lokasi Penelitian... 6 Gambar 2.1 Berbagai Bentuk Gedung Bertingkat... 10 Gambar 2.2 Posisi Pintu Masuk dan Keluar Terpisah... 17 Gambar 2.3 Posisi Pintu Masuk dan Keluar Menyatu... 18 Gambar 2.4 Posisi Pintu Masuk dan Keluar Terpisah dan Terletak Pada Satu Ruas Jalan... 18 Gambar 2.5 Posisi Pintu Masuk dan Keluar Terpisah dan Tidak Terletak Pada Satu Ruas Jalan... 19 Gambar 2.6 Pintu Masuk dan Keluar Menjadi Satu dan Terletak Pada Satu Ruas Jalan... 19 Gambar 2.7 Pintu Masuk dan Keluar menjadi Satu Terletak Pada Satu Ruas Jalan yang Berbeda... 20 Gambar 3.1 Satuan Ruang Parkir Untuk Sepeda Motor. 23 Gambar 3.2 Pola Parkir Satu Sisi... 26 Gambar 3.3 Pola Parkir Dua Sisi.... 27 Gambar 3.4 Pola Parkir Pulau.... 27 Gambar 4.1 Diagram Alir Penelitian.... 33 xi

Gambar 5.1 Grafik Akmulasi Parkir... 38 Gambar 5.2 Diagram Durasi Parkir Sepeda Motor... 42 Gambar 5.3 Diagram Volume Parkir Sepeda Motor... 44 Gambar 5.4 Diagram Grafik Turn Over... 46 Gambar 5.5 Diagram Indeks Parkir Maksimal dan Rerata... 48 xii