PEMERINTAH KOTA BLITAR

dokumen-dokumen yang mirip
PERUBAHAN RENCANA KERJA (P RENJA) TAHUN 2016

Program dan Kegiatan SKPD Kota Prabumulih Tahun 2017

PEMERINTAH KOTA TANGERANG

BAB I PENDAHULUAN. Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan. Pembangunan Nasional dan Undang-Undang Nomor 12

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH PEMERINTAH KOTA CIMAHI TAHUN ANGGARAN 2015

PEMERINTAH KOTA TANGERANG

RENCANA UMUM PENGADAAN. Melalui Swakelola. Sumber Dana 12 bulan Rp ,00 APBD awal: akhir: 12 bulan Rp ,00 APBD awal: akhir:

RENCANA AKSI PENCAPAIAN KINERJA TAHUN 2017

PEMERINTAH KOTA TANGERANG

KERANGKA KINERJA INSTANSI PEMERINTAH

Tabel 2.4. Rumusan Rencana Program dan Kegiatan SKPD Tahun 2015 dan Prakiraan Tahun 2016 Kota Bontang

RENCANA KERJA PERUBAHAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

PERENCANAAN KINERJA TAHUN 2015 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN PROBOLINGGO

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

DAFTAR ISI INDIKATOR KINERJA SKPD BERDASARKAN RPJMD KOTA BLITAR

Data Capaian pada Tahun Awal Perencanaan (2010) Rp (juta) target. target

BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA, KELOMPOK SASARAN, DAN PENDANAAN INDIKATIF

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

PENGUKURAN KINERJA KEGIATAN TAHUN 2015

DAFTAR ISI. DAFTAR ISI... i BAB I. PENDAHULUAN Latar Belakang Landasan Hukum Maksud dan Tujuan...

Dokumen RUP. Pemerintah Daerah Kabupaten Kendal. PA/KPA Ir. SRI PURWATI, M.Si SiRUP LKPP

BAB I PENDAHULUAN. Renstra Kantor Lingkungan Hidup Kota Metro merupakan suatu. proses yang ingin dicapai pada hasil yang ingin dicapai Kantor

Dokumen RUP. Pemerintah Daerah Kabupaten Kendal. PA/KPA Ir. SRI PURWATI, M.Si SiRUP LKPP

PENGUKURAN KINERJA KEGIATAN TAHUN 2016

Dokumen RUP. Pemerintah Daerah Kabupaten Kendal. PA/KPA Ir. SRI PURWATI, M.Si SiRUP LKPP

BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA, KELOMPOK SASARAN, DAN PENDANAAN INDIKATIF

Dokumen RUP. Pemerintah Daerah Kabupaten Kendal. PA/KPA Ir. SRI PURWATI, M.Si SiRUP LKPP

BAB I PENDAHULUAN. Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) dan memberikan gambaran tentan g program dan. mengakomodasikan hasil Musrenbang RKPD dan Forum SKPD.

RENCANA UMUM PENGADAAN

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG Tahun Anggaran : 2013

Tabel Rumusan Rencana Program dan Kegiatan SKPD Tahun 2015 dan Prakiraan Maju Tahun 2016 Kota Ambon. Rencana Tahun Target Capaian Kinerja

KATA PENGANTAR. Mojokerto, Maret 2015 KEPALA KANTOR LINGKUNGAN HIDUP KOTA MOJOKERTO. NURHARIADI, SH. Pembina Tk.I NIP

Daftar Isi... Kata Pengantar...

PEMERINTAH KOTA SUNGAI PENUH RINCIAN PERUBAHAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH, ORGANISASI, PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (L K J I P)

PROGRES PELAKSANAAN PROGRAM / KEGIATAN DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN LOMBOK BARAT BULAN JUNI TAHUN ANGGARAN 2017

PENGUKURAN KINERJA KEGIATAN TAHUN 2016

FORMAT PENGUMUMAN RENCANA UMUM PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH TAHUN ANGGARAN 2012

RENCANA KERJA PROGRAM DAN KEGIATAN BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA PARIAMAN TAHUN 2015

RENCANA UMUM PENGADAAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2017

RENCANA UMUM PENGADAAN. Melalui Swakelola. Sumber Dana 1 paket Rp ,00 APBD awal: akhir: 1 paket Rp ,00 APBD awal: akhir:

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA KANTOR LINGKUNGAN HIDUP TAHUN LALU Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD tahun lalu dan Capaian Renstra Tahun 2013

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

PROFIL BADAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP (BPLH)

DAFTAR USULAN KEGIATAN PEMBANGUNAN MUSRENBANG KABUPATEN PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI TAHUN ANGGARAN 2014

RENCANA AKSI KINERJA SASARAN TAHUN PERUBAHAN BADAN LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN PELALAWAN

RENCANA UMUM PENGADAAN

KANTOR LINGKUNGAN HIDUP

Renja DLH Kulon Progo 2017 (Perubahan Ke-2) PERUBAHAN KEDUA RENCANA KERJA TAHUN ANGGARAN 2017 KABUPATEN KULON PROGO DINAS LINGKUNGAN HIDUP

PENGUMUMAN RENCANA UMUM PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH

Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup

KANTOR LINGKUNGAN HIDUP URAIAN JUMLAH Gaji Pokok PNS/Uang Representasi

1.2. Landasan Hukum Sebagai landasan hukum dalam penyusunan Rencana Kerja Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Kotawaringin Barat adalah :

DINAS DINAS PENDIDIKAN KOTA BLITAR JL. A. YANI NO. 100 KOTA BLITAR PERUBAHAN RENCANA KERJA TAHUN 2016

SKPD : BADAN LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BLITAR

Data Capaian Pada Tahun Awal Perencan aan. Indikator Kinerja Program (outcome) dan Kegiatan (output)

Rencana Umum Pengadaan

RENCANA KERJA (RENJA) TAHUN 2014 DINAS KEBERSIHAN, PERTAMANAN DAN PMK KOTA BONTANG

BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA, KELOMPOK SASARAN, DAN PENDANAAN INDIKATIF

BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA PRABUMULIH RENCANA KERJA

RINCIAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH, ORGANISASI, PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

7. SKPD : BADAN LINGKUNGAN HIDUP

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 5 RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA, KELOMPOK SASARAN DAN PENDANAAN INDIKATIF

RENCANA KERJA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA BLITAR TAHUN 2015

PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

A. Program dan Kegiatan BPLH Kota Bandung Tahun B

KELURAHAN BERBAS PANTAI KECAMATAN BONTANG SELATAN

MATRIK PROGRAM DAN KEGIATAN RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) 5 TAHUN

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan. Data Capaian pada Tahun Awal Perencanaan. Indikator Kinerja Program (outcomes) dan Kegiatan (output)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DINAS LINGKUNGAN HIDUP

KATA PENGANTAR. Blitar, 17 Juni 2015 KEPALA DINAS KOPERASI DAN UKM DAERAH KOTA BLITAR

PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK PENJABARAN PERUBAHAN APBD TAHUN ANGGARAN 2014

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR DAN TARGET KINERJA SERTA PENDANAAN INDIKATIF. A. Program dan Kegiatan BPLH Kota Bandung Tahun B

TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

PEMERINTAH KOTA MALANG KUA PPAS DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN TAHUN ANGGARAN 2015

BAB. V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN. yang telah ditetapkan, yang akan dilaksanakan oleh instansi pemerintah

PEMERINTAH KABUPATEN TEBO PENETAPAN KINERJA DINAS PERKOTAAN PERTAMANAN DAN KEBERSIHAN

LAPORAN TAHUNAN KANTOR LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN MUKOMUKO TAHUN Laporan Tahunan Kantor Lingkungan Hidup Kab. Mukomuko Tahun Anggaran

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Selatan BAB I PENDAHULUAN

RENCANA KERJA KECAMATAN ANGSANA TAHUN 2017

BAB I PENDAHULUAN. Renja SKPD Bappeda Tahun Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Selatan. 1.

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PRIORITAS DAERAH TAHUN 2017 KABUPATEN BLITAR. RKPD: DINAS LINGKUNGAN HIDUP hal 1 dari 5

PEMERINTAH KOTA TEGAL KECAMATAN MARGADANA KELURAHAN MARGADANA Jalan H. Abdul Syukur No.1 Tegal Telp. (0283) Kode Pos 52143

TABEL 3.1. RUMUSAN RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN BADAN PELAYANAN PERIZINAN TERPADU, KABUPATEN BADUNG TAHUN 2016 DAN PRAKIRAAN MAJU TAHUN 2017

BAB II RENCANA KINERJA DAN PERJANJIAN KINERJA

RENCANA KERJA KECAMATAN ANGSANA TAHUN 2016

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU

RENCANA KERJA (RENJA) DINAS PENANAMAN MODAL, TENAGA KERJA & PTSP KOTA BLITAR TAHUN 2018

PEMERINTAH KOTA MATARAM RENCANA KERJA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (RENJA SKPD) TAHUN 2016 KANTOR CAMAT SELAPARANG

RENCANA KINERJA TAHUNAN (RKT) 2016

DOKUMEN PELAKSANAAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH. PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG Tahun Anggaran 2015

Rencana Kerja Perubahan Tahun 2016

Transkripsi:

PEMERINTAH KOTA BLITAR BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Jl. A.Yani No. 20 Telp./Fax: ( 0342 ) 803190 B L I T A R email : dkp.kotablitar@gmail.com KEPUTUSAN KEPALA BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR NOMOR : 188/ /410.208/2015 TENTANG PERUBAHAN RENCANA KERJA ( P- RENJA ) BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR TAHUN 2015 KEPALA BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR, Menimbang : a. bahwa berkenaan dengan perkembangan yang tidak sesuai dengan Asumsi Rencana Kerja BLH Kota Blitar Tahun 2015 dan dalam rangka melaksanakan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah, maka perlu dilakukan peninjauan kembali dan melakukan penyesuaian terhadap kondisi dinamika peyelenggaraan pemerintahan b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, maka dipandang perlu menetapkan Surat Keputusan Kepala BLH tentang Perubahan Atas tentang Rencana Kerja BLH Kota Blitar Tahun 2015 Mengingat : 1. Peraturan Daerah Kota Blitar Nomor 4 Tahun 2013 tentang Susunan Organisasi Perangkat Daerah Kota Blitar; 2. Peraturan Daerah Kota Blitar Nomor 2 tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Blitar Tahun 2005 2025 ; 3. Peraturan Daerah Kota Blitar Nomor 9 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Blitar Tahun 2011 2015 ; 4. Peraturan Walikota Blitar Nomor 17 Tahun 2014 tentang Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kota Blitar Tahun 2015; 6. Peraturan Walikota Blitar Nomor 33 tahun 2015 tentang Perubahan atas Peraturan Walikota Blitar no. 17 tahun 2014 tentang RKPD Kota Blitar tahun 2015.

M E M U T U S K A N Menetapkan : PERTAMA : Perubahan Rencana Kerja Badan Lingkungan Hidup Daerah Kota Blitar Tahun 2015. KEDUA : Rencana Kerja Badan Lingkungan Hidup Daerah Kota Blitar Tahun 2015 disusun dengan sistematika sebagai berikut : Bab I : Pendahuluan Bab II : Evaluasi Pelaksanaan Renja tahun 2015 sampai dengan triwulan II Bab III : Rencana Program dan Kegiatan dalam Perubahan Renja Badan Lingkungan Hidup Bab IV : Penutup KETIGA : Rencana Kerja Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar Tahun 2015 sebagaimana tercantum dalam Lampiran merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini KEEMPAT : 1) Perubahan Rencana Kerja (Renja) Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar dilaksanakan dalam rangka penyelenggaraan program kegiatan tahun 2015; 2) Penjabaran Perubahan Rencana Kerja Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar setiap tahun dituangkan dalam Dokumen Perubahan Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (D PPA- SKPD) Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar Tahun Anggaran 2015. KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Blitar Pada tanggal 24 Juli 2015 KEPALA BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR PANDE KETUT SURYADI, SH Pembina Utama Muda NIP. 19601020 198903 1 004

KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT atas terselesaikannya penyusunan Rencana Kerja Tahun 2015 Badan Lingkungan Hidup Daerah Kota Blitar. Rencana Kerja Tahun 2015 ini merupakan penjabaran Rencana Strategis (RENSTRA) Dinas Kebersihan dan Pertamanan dan Kantor Lingkungan Hidup Tahun 2011-2015, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Blitar selama kurun waktu 1 tahun mendatang. Pencapaian visi dalam RENSTRA tersebut kemudian dibagi menjadi tahapan-tahapan pembangunan dengan kurun waktu lebih pendek, yaitu satu tahunan. Dengan demikian diharapkan kegiatan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup, kebersihan dan pengembangan RTH/ pertamanan secara bertahap dapat dilakukan dengan lebih baik dan sesuai dengan target visinya yaitu mewujudkan Terwujudnya Kota Blitar yang bersih,indah dan hijau dengan menekankan pada pengelolaan lingkungan yang partisipatif, dan dapat mendukung pembangunan yang ramah lingkungan dan berkesinambungan. Akhirnya kepada semua pihak yang telah membantu tersusunnya Renja Badan Lingkungan Hidup Daerah Kota Blitar disampaikan terima kasih. Blitar, 26 Juni 2015 KEPALA BADAN LINGKUNGAN HIDUP DAERAH KOTA BLITAR PANDE KETUT SURYADI, SH Pembina Utama Muda NIP. 19601020 198903 1 004 i

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR i BAB I PENDAHULUAN ----------------------------------------------- --- 1.1. Latar Belakang ----------------------------------------- ------- 1.2. Landasan Hukum -------------------------------------- ------- 1.3. Maksud & Tujuan -------------------------------------- ------ 1.4. Sistematika Penulisan --------------------------------- ------- BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN LALU ------- -- 2.1. Evaluasi Pelaksanaan RENJA Tahun 2015 -------- ---- 2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Badan Lingkungan Hidup ----------------------- 2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas & Fungsi Badan Lingkungan Hidup ---- 2.4. Review terhadap Rancangan Awal RKPD ----------- 2.5. Penelaahan Usulan Program & Kegiatan Masyarakat ------- BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM & KEGIATAN ----------- ---- 3.1. Telaahan terhadap Kebijakan Nasional------------- ----- 3.2. Tujuan & Sasaran Badan Lingkungan Hidup Tahun 2015 --------------------- 3.3. Program & Kegiatan Badan Lingkungan Hidup Tahun 2015 ----------------- BAB IV PENUTUP ------------------------------------------------------- --- ii

LAMPIRAN. KEPUTUSAN KEPALA BADAN LINGKUNGAN HIDUP NOMOR : 188/ /410.208/2015 TANGGAL : 24 Juli 2015 BAB I. PENDAHULUAN Rencana Kerja (RENJA) SKPD adalah dokumen perencanaan SKPD untuk periode satu tahun yang memuat kebijakan, program dan kegiatan serta Kebutuhan Anggaran Indikatif kegiatan. Penyusunan RENJA merupakan salah satu rangkaian tahapan perencanaan pembangunan setelah tersusunnya RPJMD, RENSTRA SKPD dan Rancangan Awal RKPD. Dalam penyusunan RENJA SKPD dilakukan pengkajian Program dan Kegiatan yang tertuang dalam Rancangan Awal RKPD dengan mempertimbangkan hasil evaluasi kinerja SKPD pada tahun sebelumnya, pencapaian target RENSTRA SKPD, usulan dari masyarakat / para pemangku kepentingan, serta analisis kebutuhan penyelenggaraan tugas dan fungsi SKPD. Dalam tahun berjalan seperti saat ini, dokumen RENJA SKPD dapat dilakukan perubahan karena adanya perkembangan beberapa asumsi yang disusun pada tahun perencanaan. Penyusunan Perubahan RENJA SKPD Badan Lingkungan Hidup Tahun 2015 dilakukan berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan dalam tahun berjalan dan rencana yang menunjukkan adanya ketidaksesuaian dengan perkembangan keadaan, meliputi : 1. Perkembangan kebutuhan organisasi. 2. Keadaan yang menyebabkan saldo anggaran lebih (SILPA) tahun anggaran sebelumnya yang harus dianggarkan pada tahun berjalan. 3. Pergeseran kegiatan, penambahan dan pengurangan PAGU anggaran kegiatan. 4. Perubahan lokasi dan kelompok sasaran kegiatan. BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 1

Dokumen Perubahan RENJA Badan Lingkungan Hidup Tahun 2015 ini disusun untuk menjadi pedoman penyusunan Perubahan Rencana Kerja & Anggaran (P -RKA) SKPD yang kemudian akan dituangkan dalam Rancangan APBD Perubahan (RAPBD -P) Kota Blitar Tahun 2015. 1.1. Landasan Hukum Penyusunan RENJA Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar didasarkan pada ketentuan-ketentuan sebagai berikut : 1. Undang-undang No. 25 Tahun 2004 ; 2. Undang-undang No. 32 Tahun 2004 ; 3. Peraturan Pemerintah No. 8 Tahun 2003 ; 4. Peraturan Pemerintah No. 7 Tahun 2005 ; 5. Instruksi Presiden No. 7 Tahun 1999; 6. Peraturan Daerah Kota Blitar No. 4 Tahun 2013 ; 7. Peraturan Walikota Blitar No. 34 Tahun 2014 ; 8. Peraturan Walikota Blitar No.33 Tahun 2015. 1.2. Maksud & Tujuan Maksud penyusunan Perubahan RENJA Badan Lingkungan Hidup Tahun 2015 ini adalah : 1. Menjabarkan Perubahan RKPD Kota Blitar berdasarkan evaluasi kinerja SKPD sampai dengan Tribulan II tahun berjalan, perubahan usulan masyarakat/pemangku kepentingan serta kebutuhan penyelenggaraan tugas dan fungsi SKPD. 2. Merumuskan Daftar Perubahan Program, Kegiatan dan Kebutuhan Anggaran Indikatif yang akan dilaksanakan Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar pada Tahun Anggaran 2015. Tujuan penyusunan Perubahan RENJA Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar Tahun 2015 ini adalah 1. Menetapkan Daftar Program dan Kegiatan Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar sebagai pedoman penyusunan PRKA-SKPD Tahun Anggaran 2015. BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 2

1.3. Sistematika Penulisan BAB I. Pendahuluan Berisi uraian singkat tentang latar belakang, landasan hukum, maksud & tujuan serta sistematika penulisan Perubahan RENJA Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar Tahun 2015. BAB II. Evaluasi Pelaksanaan RENJA s/d Tribulan II Tahun 2015 Berisi uraian singkat tentang evaluasi pelaksanaan RENJA s/d Tribulan II Tahun 2015, review terhadap Perubahan RKPD serta penelaahan perubahan usulan masyarakat / pemangku kepentingan. BAB III. Rencana Perubahan Program & Kegiatan Berisi uraian singkat tentang Daftar Rencana Perubahan Porgram, Kegiatan & Kebutuhan Anggaran Indikatif Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar Tahun Anggaran 2015 BAB IV. Penutup Berisi kesimpulan 1.4. Dasar Pertimbangan Perubahan RENJA SKPD Dasar pertimbangan Perubahan RENJA Badan Lingkungan Hidup Tahun 2015 ini adalah penggabungan Dinas Kebersihan dan Pertamanan dan Kantor Lingkungan Hidup BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 3

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN 2015 SAMPAI DENGAN TRIWULAN II Evaluasi hasil RKPD tahun 2015 Kota Blitar sampai dengan triwulan pertama dilakukan melalui analisa capaian program. Evaluasi dilakukan dengan menghitung rata rata capaian indikator program. Rata rata indikator capaian dihitung dengan membandingkan target capaian indikator kinerja triwulan pertama dan capaian kinerja pada triwulan pertama program kegiatan tahun 2015 pada tiap Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD). Evaluasi Kinerja Program dan Kegiatan pada tahun 2015 berdasarkan SKPD dilingkungan Pemerintah Kota Blitar selengkapnya tersaji pada uraian berikut BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 4

NO Program dan Kegiatan Indikator Kinerja Program (outcome) dan Kegiatan (output) Realisasi anggaran Prosentase (%) 1 2 3 I PROGRAM PELAYANAN ADMINISTRASI PERKANTORAN Tercapainya pelayanan administrasi perkantoran 4 5 1 Penyediaan Jasa Surat Menyurat Tersedianya materai 1.410.000 47,8 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Frekuensi pembayaran jasa komunikasi, sumber daya air& listrik selama 1 2 Listrik tahun 54.415.833 46,6 3 Penyediaan Alat Tulis Kantor Prosentase pemenuhan ATK 4 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Prosentase barang cetakan dan penggandaan 5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Prosentase pemenuhan komponen listrik 6 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga Prosentase pengadaan peralatan kebersihan dan peralatan rumah tangga 7 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan 8 Penyediaan Makanan dan Minuman 9 II Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar daerah PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN PRASANA APARATUR 11.686.750 49,8 7.119.600 47,3 - - 987.500 32,9 Jumlah jenis bahan bacaan dan peraturan perundang undangan 1.350.000 25,3 Prosentase penyediaan makanan dan minuman rapat, penjaga malam dan tamu 4.012.500 17,8 Prosentase perjalanan dinas eselon II,III,IV dan Staf Meningkatnya sarana prasarana aparatur yang memadai 40.340.150 30,3 1 Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor CCTV, laptop, mesin fc, printer fax,ac 93.057.000 49,9 2 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan BBM, Pelumas, suku cadang dan jasa service kendaraan dinas dan Dinas/Operasional operasional, suku cadang alat berat, 309.886.885 36,2 3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan dan Service komputer, laptop, AC, printer, telepon Perlengkapan Kantor 12.155.000 59,0 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 5

III 1 IV 1 V 2 3 PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD PROGRAM KEMITRAAN PENGEMBAGAN WAWASAN KEBANGSAAN Fasilitasi Keperansertaan Pada Event Daerah dan Hari Besar Nasional PROGRAM PENGEMBANGAN KINERJA PENGOLAHAN SAMPAH Penyediaan prasarana dan sarana pengelolaan persampahan Peningkatan operasi dan pemeliharaan prasarana dan sarana persampahan 4 Pengembangan teknologi pengolahan persampahan Meningkatnya kualitas pelaporan capaian kinerja dan keuangan RKA,DPA,LAKIP,RKT,RPAPBD,PAPBD Meningkatnya kemitraan aparatur dan wawasan kebangsaan - 6.000.000 21,6 Pembuatan stand jadul, pembuatan hiasan pawai lentera, pawai kebangsaan, pakaian jadul, pakaian olah raga dan konsumsi kegiatan 18.900.000 42,3 Peningkatan kualitas kinerja pengolahan sampah Pakaian kerja lapangan, pembangunan gedung bank sampah, kendaraan roda 3, tempat sampah berpilah, gerobak, kontainer, mesin pengolah sampah, komposter, pembangunan pagar TPA,, TPST 3R, TPS Kali Lahar Sangut, rehab kantor TPST Kel. Blitar 539.531.800 28,9 Peralatan kebersihan, tanah urug, obat anti bau,obat anti lalat, jasa service kendaraan ops, suku cadang kend ops, pemeliharaan alat berat, perbaikan kontainer, pemel alat-alat persampahan, pembangunan penutup TPS Pasar Legi 505.645.000 29,5 Instalasi penyaluran gas methan TPA, pembangunan bronjong TPA, dokumen perencanaan cell sanitary landfill, UKL UPL sanitary landfill 131.876.400 19,4 6 Kerjasama pengelolaan persampahan Terbayarnya jasa penyapuan jalan dan kebersihan kantor VI PROGRAM PENGENDALIAN PENCEMARAN DAN PERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP Terlaksananya pengendalian pencemaran dan perusakan lingkungan hidup BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 6 1.694.065.800 39,0 1 Koordinasi Penilaian Kota Sehat/Adipura Fasilitasi kegiatan Adipura 12.625.000 18,9 2 Pemantauan Kualitas Lingkungan Terlaksananya bintek RKL RPL, temu KPL, KSM IPAL komunal domestik, tersusunnya naskah akademik perda pengelolaan sampah, perwali pelibatan izin masy dalam perlindungan dan pengelolaan lingk hidup, perwali izin pembuangan air limbah, jasa pengujian kualitas badan air dan udara 143.581.050 50,3 3 Koordinasi Pengelolaan Prokasih/Superkasih Pembersihan sungai / saluran terbuka 4 Peningkatan sarana dan prasarana pengendalian lingkungan hidup Pembangunan biogas dan IPAL tahu 45.732.000 49,4 183.370.600 64,9

VII 1 PROGRAM PERLINDUNGAN KONSERVASI SUMBER DAYA ALAM Konversi sumberdaya air dan pengendalian kerusakan sumber sumber air 2 Pengendalian dampak perubahan iklim 3 Peningkatan konservasi daerah tangkapan air dan sumber-sumber air Prosentase SDA yang terlindungi Jumlah kajian konservasi SDA - - Jumlah instalasi solar cell, workshop ecomaping di sekolah, perhitungan emisi GRK 97.001.500 89,6 Jumlah sumur resapan dan biopori yang dibuat dan pembebasan lahan untuk embung 3.135.000 0,2 4 Pengendalian dan pengawasan pemanfaatan SDA Pengadaan dan pemasangan meteran air, koordinasi perijinan air tanah VIII 1 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS DAN AKSES INFORMASI SUMBER DAYA ALAM DAN LINGKUNGAN HIDUP Peningkatan edukasi dan komunikasi masyarakat di bidang lingkungan Prosentase sarana informasi yang bisa diakses 2 Pengembangan data dan informasi lingkungan Tersusunnya SLHD dan jasa update website - - Terlaksananya peringatan hari-hari lingkungan, Jumlah pameran lingkungan, Jumlah Kelurahan yang bersih, indah dan lestari 32.542.900 14,2 3 Pembinaan Sekolah Adiwiyata Jumlah sekolah yang menerapkan kurikulum berbasis lingkungan IX 1 X PROGRAM PENINGKATAN PENGENDALIAN POLUSI Pembangunan tempat pembuangan benda padat/cair yang menimbulkan polusi PROGRAM PENGELOLAAN RUANG TERBUKA HIJAU (RTH) 2 Pemeliharaan RTH 3 Pengembangan taman rekreasi Jumlah IPAL yang terbangun dan yang direhab Terlaksananya pengelolaan Ruang Terbuka Hijau (RTH) - - 69.360.600 33,1 37.000.000 45,1 Alat listrik dan elektronik, bibit tanaman, pengecatan pohon, pot tanaman hias, lampu running text, lampu hias, rehab dan pengecatan tugu batas, patung dan taman kota, rehab taman plosokerep, pembangunan taman patung di pertigaan Herlingga 876.199.500 28,4 Obat-obatan, makan minum hewan, studi banding pertamanan, pembuatan lampu menara aloon-aloon, pembuatan taman pinggir, rehab aloon-aloon, rehab kebon rojo, pembuatan mainan anak di taman Jaten, pembuatan taman relief di Taman Sentul, pembuatan komposter buah, pembuatan pagar di taman Sentul, pembuatan pagar jogging track Kebon Rojo, pembuatan kandang satwa, hewan 193.332.600 9,5 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 7

4 Peningkatan Sarana Prasarana Taman Kota Peralatan kebersihan dan bahan pembersih, mesin pemotong rumput, mesin potong pohon, alat pertukangan, 113.730.000 34,7 XI PROGRAM PEMBINAAN LINGKUNGAN SOSIAL 2 Penguatan ekonomi masyarakat di lingkungan Industri hasil tembakau dalam ranngka pengentasan kemiskinan & pengangguran di bidang lingkungan Pembangunan anjang-anjang, mesinjahit untuk daur ulang sampah, komposter sampah 160.703.450 67,0 3 Pembinaan kemampuan &ketrampilan kerja masyarakat di lingkungan Industri hasil tembakau di bidang lingkungan hidup Pelatihan pembuatan pupuk organik, dan pemanfaatan sampah anorganik 56.035.000 93,4 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 8

BAB III RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN DALAM PERUBAHAN RENCANA KERJA BADAN LINGKUNGAN HIDUP 3.1. Tujuan & Sasaran Badan Lingkungan Hidup Tahun 2015 Berdasarkan hasil analisis terhadap perkembangan kondisi dan kebutuhan organisasi, maka ditetapkan Tujuan dan Sasaran Badan lingkungan hidup Kota Blitar Tahun 2017 sebagai berikut: MISI / TUJUAN / SASARAN Misi 1 : Mewujudkan pencegahan kerusakan dan pengendalian pencemaran dalam rangka pelestarian fungsi lingkungan hidup Tujuan 1 : Menurunnya tingkat pencemaran lingkungan Sasaran 1 : Meningkatnya upaya pemantauan kualitas air dan udara serta usaha dan/atau kegiatan yang memiliki persyaratan pengelolaan lingkungan Sasaran 2: Menurunnya tingkat pencemaran air dan udara Tujuan 2 : Meningkatnya fungsi lingkungan Sasaran 1 : Meningkatnya upaya adaptasi dan mitigasi perubahan iklim serta perlindungan konservasi sumber daya alam Misi 2 : Meningkatkan kualitas pelayanan pengelolaan sampah secara profesional berbasis pemberdayaan masyarakat dengan memanfaatkan teknologi tepat guna dan ramah lingkungan Tujuan 1 : Meningkatnya kualitas pelayanan pengelolaan sampah Sasaran 1 : Meningkatnya cakupan pelayanan sampah INDIKATOR Indeks kualitas lingkungan hidup 1. Prosentase pengaduan dugaan pencemaran lingkungan yang ditindak lanjuti 2. Jumlah usaha formal yang mengajukan dan memiliki dokumen baku mutu lingkungan 3. Jumlah peraturan, kajian kebijakan, dokumen perencanaan teknis pengendalian pencemaran lingkungan 1. Jumlah prasarana pengolah limbah cair yang dibangun 2. Jumlah IPAL domestik yang kualitas effluennya memenuhi baku mutu 3. Jumlah titik pantau badan air Prosentase peningkatan mata air yang terkonservasi 1. Prosentase penurunan emisi GRK 2. Jumlah sumur resapan yang terbangun 3. Prosentase sumber - sumber air yang terkonservasi 4.Jumlah peraturan, kajian kebijakan, dokumen perencanaan teknis perlindungan dan konservasi SDA Prosentase sampah yang terolah 1. Prosentase volume sampah yang terangkut 2. Luas penyapuan jalan BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 9

Misi 3 : Meningkatkan kualitas dan kuantitas pengelolaan ruang terbuka hijau Tujuan 1 : Meningkatnya kualitas dan kuantitas Ruang Terbuka Hijau Sasaran 1 : Meningkatnya prosentase RTH Misi 4 : Melaksanakan edukasi bidang lingkungan hidup yang bersifat partisipatif dan berkelanjutan Tujuan 1 : Meningkatnya pengelolaan lingkungan hidup yang bersifat partisipatif Sasaran 1 : Meningkatnya akses informasi dan peran serta masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup 1. Prosentase RTH publik yang dimanfaatkan masyarakat 2. Prosentase luas RTH publik 1. Jumlah RTH publik dalam kondisi baik 1. Prosentase RTH publik Prosentase keterlibatan masyarakat dalam perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup 1. Jumlah sekolah yang menerapkan kurikulum berbasis pengelolaan lingkungan 2. Jumlah kelompok masyarakat yang berperan dalam perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup 3. Predikat perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup 4. Jumlah sarana informasi yang bisa di akses masyarakat Program yang mendukung pencapaian sasaran disampaikan berikut: URAIAN SASARAN Meningkatnya upaya pemantauan kualitas air dan udara serta usaha dan/atau kegiatan yang memiliki persyaratan pengelolaan lingkungan PROGRAM Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup Menurunnya tingkat pencemaran air dan udara Meningkatnya upaya adaptasi dan mitigasi perubahan iklim serta perlindungan konservasi sumber daya alam Meningkatnya cakupan pelayanan sampah Peningkatan Pengendalian Polusi Perlindungan Konservasi Sumber Daya Alam Pengembangan Kinerja Pengolahan Sampah Meningkatnya prosentase RTH Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Meningkatnya akses informasi dan peran serta masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Sumberdaya Alam dan Lingkungan Hidup Pembinaan Lingkungan Sosial (Lingkungan Hidup) BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 10

Program dan Kegiatan PROGRAM PELAYANAN ADMINISTRASI PERKANTORAN Indikator Kinerja Program (outcome) dan Kegiatan (output) Terpenuhinya kebutuhan penyelenggaraan administrasi perkantoran Target 100% Penyediaan Jasa Surat Menyurat Jumlah lembar materai 300 lembar Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Penyediaan Alat Tulis Kantor Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Jumlah rekening listrik dan telpon yang terbayar Jumlah paket pengadaan ATK Jumlah paket barang cetakan dan penggandaan 24 rekening 4 paket 4 paket Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Penyediaan Peralatan Rumah Tangga Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan Penyediaan Makanan dan Minuman Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar daerah PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN PRASANA APARATUR Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan dan Perlengkapan Kantor PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD PROGRAM KEMITRAAN PENGEMBAGAN WAWASAN KEBANGSAAN Fasilitasi Keperansertaan Pada Event Daerah dan Hari Besar Nasional Jumlah paket komponen instalasi listrik Jumlah paket peralatan rumah tangga Jumlah bahan bacaan Jumlah paket penyediaan makan minum rapat/kegiatan Frekuensi koordinasi dan konsultasi luar daerah Prosentase sarana dan prasarana dalam kondisi baik Jumlah peralatan dan perlengkapan kantor Prosentase kendaraan operasional yang berfungsi baik Prosentase peralatan dan perlengkapan kantor yang berfungsi baik Prosentase dokumen perencanaan dan pelaporan SKPD yang tersusun Jumlah dokumen perencanaan dan laporan kinerja yang tersusun Prosentase keikutsertaan SDM aparatur dalam event daerah Prosentase aparatur yang berperan dalan event daerah dan nasional 4 paket 4 paket 30 eksemplar 12 paket 200 kali 85 % 10 jenis 90% 80% 100% 6 dokumen 100% 100% BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 11

PROGRAM PENGEMBANGAN KINERJA PENGOLAHAN SAMPAH Penyediaan prasarana dan sarana pengelolaan persampahan Peningkatan operasi dan pemeliharaan prasarana dan sarana persampahan Pengembangan teknologi pengolahan persampahan Kerjasama pengelolaan persampahan PROGRAM PENGENDALIAN PENCEMARAN DAN PERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP Koordinasi Penilaian Kota Sehat/Adipura Pemantauan Kualitas Lingkungan Koordinasi Pengelolaan Prokasih/Superkasih Peningkatan sarana dan prasarana pengendalian lingkungan hidup PROGRAM PERLINDUNGAN KONSERVASI SUMBER DAYA ALAM Konversi sumberdaya air dan pengendalian kerusakan sumber sumber air Pengendalian dampak perubahan iklim Peningkatan konservasi daerah tangkapan air dan sumber-sumber air Pengendalian dan pengawasan pemanfaatan SDA PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS DAN AKSES INFORMASI SUMBER DAYA ALAM DAN LINGKUNGAN HIDUP Peningkatan edukasi dan komunikasi masyarakat di bidang lingkungan Pengembangan data dan informasi lingkungan Prosentase timbulan sampah yang terolah di TPA Jumlah sarana prasarana pengelola sampah yang tersedia Jumlah sarana prasarana pengelola sampah yang dipelihara Jumlah pengguna teknologi pengolahan sampah Panjang ruas jalan dan lokasi SKPD yang dilayani Jumlah usaha dan/atau kegiatan yang memiliki persyaratan administrasi dokumen pengelolaan lingkungan Frekuensi fasilitasi Adipura Jumlah rekomendasi dokumen lingkungan yang diterbitkan Jumlah lokasi sungai yang dibersihkan Jumlah sarana prasarana pengendalian lingkungan hidup yang terbangun Jumlah mata air yang terkonservasi Jumlah sumber mata air yang terkonservasi Jumlah kegiatan dalam rangka pengendalian perublim Jumlah lubang biopori dan sumur resapan yang terbangun Jumlah industri yang memiliki izin pemakaian air tanah Jumlah media informasi yang bisa di akses masyarakat Jumlah kegiatan peningkatan edukasi dan komunikasi masyarakat Jumlah sarana informasi yang tersedia dan diakses masyarakat 60 % 8 jenis 15 jenis 150 KK 399,7 m' dan 25 lokasi 1100 usaha 3 kali 99 dokumen 9 lokasi 2 jenis 4,00 1,00 2,00 500 lubang dan 30 sumur resapan 10,00 2 jenis 8 kegiatan 2 jenis BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 12

Pembinaan Sekolah Adiwiyata PROGRAM PENINGKATAN PENGENDALIAN POLUSI Pembangunan tempat pembuangan benda padat/cair yang menimbulkan polusi Jumlah sekolah yang dibina Indeks Kualitas Lingkungan Hidup Jumlah sarana prasarana pendukung tempat pembuangan benda cair yang menimbulkan polusi 10 sekolah 59,65 1 unit PROGRAM PENGELOLAAN RUANG TERBUKA HIJAU (RTH) Prosentase RTH publik 10,7% Pemeliharaan RTH Pengembangan taman rekreasi Peningkatan Sarana Prasarana Taman Kota PROGRAM PEMBINAAN LINGKUNGAN SOSIAL Penerapan limbah industry hasil tembakau yang mengacu pada AMDAL Prosentase sarana dan prasarana yang terpelihara Jumlah lokasi taman rekreasi yang dipelihara Jumlah paket sarana prasarana pengelola taman yang tersedia Jumlah kelompok masyarakat yang dibina PPLH Jumlah lokasi uji kualitas air dan udara 75 % 4 lokasi 12 paket 5 kelompok 5 lokasi Penguatan ekonomi masyarakat di lingkungan Industri hasil tembakau dalam ranngka pengentasan kemiskinan & pengangguran di bidang lingkungan Jumlah sarana untuk pengelolaan lingkungan 3 jenis Pembinaan kemampuan dan ketrampilan kerja masyarakat di lingkungan industri hasil tembakau di bidang lingkungan hidup Jumlah anggota kelompok masyarakat yang mengikuti sosialisasi 300 orang Berdasarkan hasil analisis terhadap berbagai unsur, rancangan program dan kegiatan prioritas dalam perubahan Renja Tahun 2015 Kota Blitar, yang berisi tentang perubahan pendapatan, perubahan belanja, perubahan pembiayaan. Adapun Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Dalam Perubahan Rencana Kerja Badan Lingkungan Hidup Tahun 2015 dapat dilihat dalam Tabel 3.1 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 13

Tabel. 3.1. Rumusan Perubahan Rencana Program dan Kegiatan Tahun 2015 Badan Lingkungan Hidup Kota Blitar Kode Program dan Kegiatan Indikator Kinerja Program (outcome) dan Kegiatan (output) Sebelum Perubahan Setelah Perubahan Bertambah / berkurang 1 2 3 4 5 6 PROGRAM PELAYANAN Tercapainya pelayanan ADMINISTRASI 362.746.600,00 324.648.050,00 38.098.550,00 administrasi perkantoran PERKANTORAN Penyediaan Jasa Surat 1 8 1.08.01 1 1 Tersedianya materai 2.952.000,00 2.952.000,00 0,00 Menyurat 1 8 1.08.01 1 2 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Frekuensi pembayaran jasa komunikasi, sumber daya air& listrik selama 1 tahun 122.700.000,00 122.700.000,00 0,00 1 8 1.08.01 1 10 Penyediaan Alat Tulis Kantor Prosentase pemenuhan ATK 25.339.000,00 25.339.000,00 0,00 1 8 1.08.01 1 11 1 8 1.08.01 1 12 1 8 1.08.01 1 14 1 8 1.08.01 1 15 1 8 1.08.01 1 17 1 8 1.08.01 1 18 Penyediaan Barang Cetakan Dan Penggandaan Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Penyediaan Peralatan Rumah Tangga Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundangundangan Penyediaan Makanan dan Minuman Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar daerah Prosentase barang cetakan dan penggandaan Prosentase pemenuhan komponen listrik Prosentase pengadaan peralatan kebersihan dan peralatan rumah tangga Jumlah jenis bahan bacaan dan peraturan perundang undangan Prosentase penyediaan makanan dan minuman rapat, penjaga malam dan tamu Prosentase perjalanan dinas eselon II,III,IV dan Staf 15.050.500,00 15.050.500,00 0,00 3.613.000,00 3.613.000,00 0,00 3.000.100,00 3.000.100,00 0,00 3.960.000,00 3.960.000,00 0,00 22.530.000,00 22.530.000,00 0,00 163.602.000,00 163.602.000,00 0,00 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 14

1 8 1.08.01 2 PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN PRASANA APARATUR Meningkatnya sarana prasarana aparatur yang memadai 841.833.891,00 1.062.162.700,00 (220.328.809,0 0) 1 8 1.08.01 2 11 Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor CCTV, laptop, mesin fc, printer fax,ac 120.786.291,00 259.786.921,00 (139.000.630,0 0) 1 8 1.08.01 2 24 1 8 1.08.01 2 30 1 8 1.08.01 6 1 8 1.08.01 6 1 1 19 1.08.01 18 Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan dan Perlengkapan Kantor PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD PROGRAM KEMITRAAN PENGEMBAGAN WAWASAN KEBANGSAAN BBM, Pelumas, suku cadang dan jasa service kendaraan dinas dan operasional, suku cadang alat berat, Service komputer, laptop, AC, printer, telepon Meningkatnya kualitas pelaporan capaian kinerja dan keuangan 700.450.000,00 700.450.000,00 0,00 20.597.600,00 20.597.600,00 0,00 30.807.000,00 27.807.000,00 3.000.000,00 RKA,DPA,LAKIP,RKT,RPAPBD,PAPBD 30.807.000,00 30.807.000,00 0,00 Meningkatnya kemitraan aparatur dan wawasan kebangsaan 8.261.748.059,00 8.601.976.114,00 (340.228.055,0 0) 1 19 1.08.01 18 10 Fasilitasi Keperansertaan Pada Event Daerah dan Hari Besar Nasional Pembuatan stand jadul, pembuatan hiasan pawai lentera, pawai kebangsaan, pakaian jadul, pakaian olah raga dan konsumsi kegiatan 1.616.904.909,00 1.616.904.909,00 0,00 1 8 1.08.01 15 PROGRAM PENGEMBANGAN KINERJA PENGOLAHAN SAMPAH Peningkatan kualitas kinerja pengolahan sampah 1.286.953.100,00 1.486.873.100,00 (199.920.000,0 0) BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 15

1 8 1.08.01 15 2 Penyediaan prasarana dan sarana pengelolaan persampahan Pakaian kerja lapangan, pembangunan gedung bank sampah, kendaraan roda 3, tempat sampah berpilah, gerobak, kontainer, mesin pengolah sampah, komposter, pembangunan pagar TPA,, TPST 3R, TPS Kali Lahar Sangut, rehab kantor TPST Kel. Blitar 705.384.000,00 705.384.000,00 0,00 1 8 1.08.01 15 4 Peningkatan operasi dan pemeliharaan prasarana dan sarana persampahan Peralatan kebersihan, tanah urug, obat anti bau,obat anti lalat, jasa service kendaraan ops, suku cadang kend ops, pemeliharaan alat berat, perbaikan kontainer, pemel alat-alat persampahan, pembangunan penutup TPS Pasar Legi 4.652.506.050,00 4.652.506.050,00 0,00 1 8 1.08.01 15 5 1 8 1.08.01 15 8 1 8 1.08.01 16 1 8 1.08.01 16 1 Pengembangan teknologi pengolahan persampahan Kerjasama pengelolaan persampahan PROGRAM PENGENDALIAN PENCEMARAN DAN PERUSAKAN LINGKUNGAN HIDUP Koordinasi Penilaian Kota Sehat/Adipura Instalasi penyaluran gas methan TPA, pembangunan bronjong TPA, dokumen perencanaan cell sanitary landfill, UKL UPL sanitary landfill Terbayarnya jasa penyapuan jalan dan kebersihan kantor Terlaksananya pengendalian pencemaran dan perusakan lingkungan hidup 778.153.656,00 727.841.656,00 50.312.000,00 109.890.000,00 109.890.000,00 0,00 288.113.656,00 288.113.656,00 0,00 Fasilitasi kegiatan Adipura 97.468.000,00 97.468.000,00 0,00 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 16

1 8 1.08.01 16 3 Pemantauan Kualitas Lingkungan Terlaksananya bintek RKL RPL, temu KPL, KSM IPAL komunal domestik, tersusunnya naskah akademik perda pengelolaan sampah, perwali pelibatan izin masy dalam perlindungan dan pengelolaan lingk hidup, perwali izin pembuangan air limbah, jasa pengujian kualitas badan air dan udara 282.682.000,00 282.682.000,00 0,00 1 8 1.08.01 16 10 1 8 1.08.01 16 17 1 8 1.08.01 17 1 8 1.08.01 17 1 Koordinasi Pengelolaan Prokasih/Superkasih Peningkatan sarana dan prasarana pengendalian lingkungan hidup PROGRAM PERLINDUNGAN KONSERVASI SUMBER DAYA ALAM Konversi sumberdaya air dan pengendalian kerusakan sumber sumber air Pembersihan sungai / saluran terbuka 423.703.150,00 1.954.739.950,00 (1.531.036.800,00) Pembangunan biogas dan IPAL tahu 114.580.000,00 114.580.000,00 0,00 Prosentase SDA yang terlindungi 105.972.550,00 105.972.550,00 0,00 Jumlah kajian konservasi SDA 126.359.200,00 2.126.359.200,00 (2.000.000.000,00) 1 8 1.08.01 17 5 Pengendalian dampak perubahan iklim Jumlah instalasi solar cell, workshop ecomaping di sekolah, perhitungan emisi GRK 76.791.400,00 76.791.400,00 0,00 1 8 1.08.01 17 7 1 8 1.08.01 17 8 Peningkatan konservasi daerah tangkapan air dan sumber-sumber air Pengendalian dan pengawasan pemanfaatan SDA Jumlah sumur resapan dan biopori yang dibuat dan pembebasan lahan untuk embung Pengadaan dan pemasangan meteran air, koordinasi perijinan air tanah 50.000.000,00 44.675.000,00 5.325.000,00 50.000.000,00 50.000.000,00 0,00 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 17

1 8 1.08.01 19 PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS DAN AKSES INFORMASI SUMBER DAYA ALAM DAN LINGKUNGAN HIDUP Prosentase sarana informasi yang bisa diakses 499.549.950,00 492.132.450,00 7.417.500,00 1 8 1.08.01 19 1 Peningkatan edukasi dan komunikasi masyarakat di bidang lingkungan Terlaksananya peringatan hari-hari lingkungan, Jumlah pameran lingkungan, Jumlah Kelurahan yang bersih, indah dan lestari 309.481.800,00 309.481.800,00 0,00 1 8 1.08.01 19 2 Pengembangan data dan informasi lingkungan Tersusunnya SLHD dan jasa update website 56.147.500,00 56.147.500,00 0,00 1 8 1.08.01 19 6 Pembinaan Sekolah Adiwiyata 1 8 1.08.01 20 1 8 1.08.01 20 4 1 8 1.08.01 24 PROGRAM PENINGKATAN PENGENDALIAN POLUSI Pembangunan tempat pembuangan benda padat/cair yang menimbulkan polusi PROGRAM PENGELOLAAN RUANG TERBUKA HIJAU (RTH) 1 8 1.08.01 24 6 Pemeliharaan RTH Jumlah sekolah yang menerapkan kurikulum berbasis lingkungan Jumlah IPAL yang terbangun dan yang direhab Terlaksananya pengelolaan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Alat listrik dan elektronik, bibit tanaman, pengecatan pohon, pot tanaman hias, lampu running text, lampu hias, rehab dan pengecatan tugu batas, patung dan taman kota, rehab taman plosokerep, pembangunan taman patung di pertigaan Herlingga 133.920.650,00 133.920.650,00 0,00 300.678.000,00 82.050.000,00 218.628.000,0 0 300.678.000,00 300.678.000,00 0,00 4.429.817.850,00 5.447.807.650,00 (1.017.989.800,00) 3.253.414.500,00 3.253.414.500,00 0,00 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 18

1 8 1.08.01 24 7 Pengembangan taman rekreasi Obat-obatan, makan minum hewan, studi banding pertamanan, pembuatan lampu menara aloonaloon, pembuatan taman pinggir, rehab aloon-aloon, rehab kebon rojo, pembuatan mainan anak di taman Jaten, pembuatan taman relief di Taman Sentul, pembuatan komposter buah, pembuatan pagar di taman Sentul, pembuatan pagar jogging track Kebon Rojo, pembuatan kandang satwa, hewan 1.032.563.350,00 1.032.563.350,00 0,00 1 8 1.08.01 24 11 1 8 1.08.01 25 1 8 1.08.01 25 1 Peningkatan Sarana Prasarana Taman Kota PROGRAM PEMBINAAN LINGKUNGAN SOSIAL Penerapan limbah industry hasil tembakau yang mengacu pada AMDAL Peralatan kebersihan dan bahan pembersih, mesin pemotong rumput, mesin potong pohon, alat pertukangan, Terlaksananya pengujian & penyusunan laporan kualitas air & udara di lingk pabrik rokok & sekitar pabrik rokok 143.840.000,00 3.143.840.000,00 (3.000.000.000,00) 300.000.000,00 300.000.000,00 0,00 240.000.000,00 240.000.000,00 0,00 1 8 1.08.01 25 2 Penguatan ekonomi masyarakat di lingkungan Industri hasil tembakau dalam ranngka pengentasan kemiskinan & pengangguran di bidang lingkungan Pembangunan anjang-anjang, mesinjahit untuk daur ulang sampah, komposter sampah 60.000.000,00 60.000.000,00 0,00 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 19

BAB IV P E N U T U P Perubahan Renja Badan Lingkungan Hidup Tahun 2015 merupakan dokumen perencanaan yang penting dipedomani untuk memberikan arah bagi pelaksanaan program dan kegiatan pada Semester II tahun 2015 di lingkup Badan Lingkungan Hidup yang ditargetkan untuk mewujudkan visi dan misi Pemerintah Kota Blitar. Dalam upaya mencapai target tahun 2015, seluruh perubahan yang terjadi dalam program/kegiatan tahun 2015 telah mempertimbangkan kemampuan realisasi pelaksanaannya hingga akhir tahun 2015. Dengan demikian diharapkan seluruh unsur di lingkup Badan Lingkungan Hidup dapat mempedomani isi dokumen Perubahan Renja Badan Lingkungan Hidup tahun 2015 ini dengan sebaik-baiknya Ditetapkan di : B L I T A R Tanggal : 24 Juli 2015 KEPALA BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR PANDE KETUT SURYADI, SH Pembina Utama Muda NIP. 19601020 198903 1 004 BADAN LINGKUNGAN HIDUP KOTA BLITAR Page 20