ASOSIASI GASTROPODA DI EKOSISTEM PADANG LAMUN PERAIRAN PULAU LEPAR PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG. Oleh : Indra Ambalika Syari C

dokumen-dokumen yang mirip
SEBARAN DAN ASOSIASI PERIFITON PADA EKOSISTEM PADANG LAMUN (Enhalus acoroides) DI PERAIRAN PULAU TIDUNG BESAR, KEPULAUAN SERIBU, JAKARTA UTARA

ASOSIASI GASTROPODA DI EKOSISTEM PADANG LAMUN PERAIRAN PULAU LEPAR PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG. Oleh : Indra Ambalika Syari C

STRUKTUR KOMUNITAS MOLUSKA (GASTROPODA DAN BIVALVIA) SERTA ASOSIASINYA PADA EKOSISTEM MANGROVE DI KAWASAN PANTAI ULEE - LHEUE, BANDA ACEH, NAD

BAB VI HASIL DAN PEMBAHASAN. Berikut ini letak batas dari Desa Ponelo: : Pulau Saronde, Mohinggito, dan Pulau Lampu

STUDI PENYEBARAN MAKROZOOBENTHOS BERDASARKAN KARAKTERISTIK SUBSTRAT DASAR PERAIRAN DI TELUK JAKARTA WAHYUNINGSIH

KONDISI EKOSISTEM TERUMBU KARANG DI KEPULAUAN TOGEAN SULAWESI TENGAH

STRUKTUR KOMUNITAS, KEPADATAN DAN POLA DISTRIBUSI POPULASI LAMUN (SEAGRASS) DI PANTAI PLENGKUNG TAMAN NASIONAL ALAS PURWO KABUPATEN BANYUWANGI.

STRUKTUR DAN POLA ZONASI (SEBARAN) MANGROVE SERTA MAKROZOOBENTHOS YANG BERKOEKSISTENSI, DI DESA TANAH MERAH DAN OEBELO KECIL KABUPATEN KUPANG

4. HASIL DAN PEMBAHASAN

Kerapatan dan Keanekaragaman Jenis Lamun di Desa Ponelo, Kecamatan Ponelo Kepulauan, Kabupaten Gorontalo Utara

ANALISIS KESUKAAN HABITAT IKAN KARANG DI SEKITAR PULAU BATAM, KEPULAUAN RZAU

Rekayasa Teknologi Transplantasi Lamun pada Jenis Enhalus acoroides dan Thallassia hemprichii di Kepulauan Seribu, DKI Jakarta

FITOPLANKTON : DISTRIBUSI HORIZONTAL DAN HUBUNGANNYA DENGAN PARAMETER FISIKA KIMIA DI PERAIRAN DONGGALA SULAWESI TENGAH

1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

4. HASIL DAN PEMBAHASAN. Berdasarkan hasil pengamatan parameter fisik dan kimia di keempat lokasi

Lampiran 1. Lokasi pengambilan data

STRUKTUR KOMUNITAS LAMUN (Seagrass) DI PERAIRAN PANTAI KAMPUNG ISENEBUAI DAN YARIARI DISTRIK RUMBERPON KABUPATEN TELUK WONDAMA

ASOSIASI GONGGONG (Strombus sp) DENGAN LAMUN DI WILAYAH KONSERVASI LAMUN DESA MALANG RAPAT KABUPATEN BINTAN

Struktur Vegetasi Lamun di Perairan Pulau Saronde, Kecamatan Ponelo Kepulauan, Kabupaten Gorontalo Utara

STUD1 HABITAT KOMUNITAS POLIKAETA DI PERAIRAN PANTAI TECUK LAMPUNG

ANALISIS SUMBERDAYA BIVALVIA PADA EKOSISTEM PADANG LAMUN DAN PEMANFAATANNYA DI DESA PENGUDANG KABUPATEN BINTAN

V ASPEK EKOLOGIS EKOSISTEM LAMUN

The Association of Gastropods and Seagrass in Coastal Waters of Beruk Island of North Rupat of Riau Province

KAJIAN EKOLOGIS EKOSISTEM SUMBERDAYA LAMUN DAN BIOTA LAUT ASOSIASINYA DI PULAU PRAMUKA, TAMAN NASIONAL LAUT KEPULAUAN SERIBU (TNKpS)

Komposisi Jenis, Kerapatan Dan Tingkat Kemerataan Lamun Di Desa Otiola Kecamatan Ponelo Kepulauan Kabupaten Gorontalo Utara

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. bahasa Gorontalo yaitu Atiolo yang diartikan dalam bahasa Indonesia yakni

BAHARI TERHADAP KOMUNITAS LAMUN DI KEPULAUAN KARIMUN JAWA

DISTRIBUSI DAN PREFERENSI HABITAT SPONS KELAS DEMOSPONGIAE DI KEPULAUAN SERIBU PROVINSI DKI JAKARTA KARJO KARDONO HANDOJO

STRUKTUR KOMUNITAS MEIOBENTHOS YANG DIKAITKAN DENGAN TINGKAT PENCEMARAN SUNGAI JERAMBAH DAN SUNGAI BUDING, KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

STRUKTUR KOMUNITAS MAKROZOOBENTOS DI PERAIRAN ESTUARIA SUNGAI BRANTAS (SUNGAI PORONG DAN WONOKROMO), JAWA TIMUR FAJLUR ADI RAHMAN SKRIPSI

4 KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN

PRODUKSI DAN LAJU DEKOMPOSISI SERASAH DAUN MANGROVE API-API

1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Gambar 6. Peta Lokasi Penelitian

KAJIAN FAKTOR LINGKUNGAN HABITAT KERANG MUTIARA (STADIA SPAT ) DI PULAU LOMBOK, NUSA TENGGARA BARAT

KATA PENGANTAR Pemetaan Sebaran dan Kondisi Ekosistem Lamun Di Perairan Bintan Timur Kepulauan Riau.

4. HASIL DAN PEMBAHASAN

AKUATIK. Volume 6. Nomor. 1. Tahun PENANGGUNG JAWAB Eddy Nurtjahya. REDAKTUR Eva Utami

ADI FEBRIADI. Program Studi Ilmu Kelautan, Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan, Universitas Maritim Raja Ali Haji

ANWAR SADAT SKRIPSI DEPARTEMEN ILMU DAN TEKNOLOGI KELAUTAN FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2004

TELAAH EKOLOGI KOMUNITAS LAMUN (SEAGRASS) PERAIRAN PULAU OSI TELUK KOTANIA KABUPATEN SERAM BAGIAN BARAT

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. keanekaragaman hayati membuat laut Indonesia dijuluki Marine Mega-

Gambar 11. Pembagian Zona UTM Wilayah Indonesia (Sumber: kampungminers.blogspot.com)

Pencacahan Langsung (Visual Census Method) dimana lokasi transek ikan karang

STUDI PERUBAHAN LUASAN TERUMBU KARANG DENGAN MENGGUNAKAN DATA PENGINDERAAN JAUH DI PERAIRAN BAGIAN BARAT DAYA PULAU MOYO, SUMBAWA

Keanekaragaman Lamun di Perairan Sekitar Pulau Dudepo Kecamatan Anggrek Kabupaten Gorontalo Utara

BAB I PENDAHULUAN. sumber daya yang sangat tinggi. Nybakken (1988), menyatakan bahwa kawasan

ANALISIS EKOSISTEM TERUMBU KARANG UNTUK PENGEMBANGAN EKOWISATA DI KELURAHAN PANGGANG, KABUPATEN ADMINISTRATIF KEPULAUAN SERIBU

1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan salah satu negara kepulauan terbesar di dunia yang

DI DWERAN INTERTlDAk PBNTAI KAMAL

3. METODE PENELITIAN. Penelitian ini berlokasi di habitat lamun Pulau Sapudi, Kabupaten

Jatinangor, 10 Juli Matius Oliver Prawira

Struktur Komunitas Dan Asosiasi Gastropoda Dengan Tumbuhan Lamun di Perairan Pesisir Lamongan Jawa Timur

3. METODE PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Oleh : ASEP SOFIAN COG SKRIPSI Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Geiar Sarjana pada Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan

KERAPATAN DAN DISTRIBUSI LAMUN (SEAGRASS) BERDASARKAN ZONA KEGIATAN YANG BERBEDA DI PERAIRAN PULAU PRAMUKA, KEPULAUAN SERIBU

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

KEANEKARAGAMAN JENIS ASTEROIDEA DI ZONA INTERTIDAL PANTAI BAMA TAMAN NASIONAL BALURAN SKRIPSI. Oleh Rahel Desi Anggorowati NIM

Kondisi Komunitas Padang Lamun Di Perairan Kampung Bugis, Bintan Utara.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Oktober sampai Desember 2013.

KARAKTERISTIK FISIKA-KIMIA PERAIRAN DAN STRUKTUR KOMUNITAS MOLUSKA (BIVALVIA DAN GASTROPODA) DI PANTAI CERMIN SUMATERA UTARA SKRIPSI

III. METODE PENELITIAN

REPORT MONITORING SEAGRASS PADA KAWASAN TAMAN NASIONAL WAKATOBI KABUPATEN WAKATOBI

STUDI TUTUPAN DAN KERAPATAN LAMUN DI DESA SITARDAS KECAMATAN BADIRI KABUPATEN TAPANULI TENGAH SKRIPSI AMOS CHRISTOPER MELIALA

STUDI EKOLOGI KISTA DINOFLAGELLATA SPESIES PENYEBAB HAB (Harmful Algal Bloom) DI SEDIMEN PADA PERAIRAN TELUK JAKARTA. Oleh; Galih Kurniawan C

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia termasuk kedalam negara kepulauan yang memiliki garis

STRUKTUR KOMUNITAS MAKROZOOBENTHOS DI PERAIRAN KRONJO, KABUPATEN TANGERANG BANTEN DEDY FRIYANTO

KEPADATAN DAN BIOMASSA LAMUN Thalassia hemprichii PADA BERBAGAI RASIO C:N:P SEDIMEN DI PERAIRAN PULAU PARI KEPULAUAN SERIBU

KEANEKARAGAMAN GASTROPODA PADA EKOSISTEM PADANG LAMUN DI PULAU RAMBUT. Universitas Pakuan Bogor

KEANEKARAGAMAN JENIS BIVALVIA DI ZONA INTERTIDAL PANTAI PANCUR TAMAN NASIONAL ALAS PURWO SKRIPSI. Destha Grana Bramasta NIM

KAJIAN BIOFISIK LAHAN HUTAN MANGROVE DI KABUPATEN ACEH TIMUR ISWAHYUDI

KONDISI PADANG LAMUN PULAU SERANGAN BALI Tyas Ismi Trialfhianty 09/286337/PN/11826

Jatinangor, Januari I Putu Andika Wibisana. iii

Korelasi Kelimpahan Ikan Baronang (Siganus Spp) Dengan Ekosistem Padang Lamun Di Perairan Pulau Pramuka Taman Nasional Kepulauan Seribu

STRUKTUR KOMUNITAS PADANG LAMUN DI PERAIRAN PULAU DUYUNG KABUPATEN LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU

BAB III METODE PENELITIAN

PENYUSUN Marindah Yulia Iswari, Udhi Eko Hernawan, Nurul D. M. Sjafrie, Indarto H. Supriyadi, Suyarso, Kasih Anggraini, Rahmat

STRUKTUR KOMUNITAS LAMUN PERAIRAN PULAU LOS KOTA TANJUNGPINANG

KEPUTUSAN MENTERI NEGARA LINGKUNGAN HIDUP NOMOR : 200 TAHUN 2004 TENTANG KRITERIA BAKU KERUSAKAN DAN PEDOMAN PENENTUAN STATUS PADANG LAMUN

4. HASIL DAN PEMBAHASAN

memiliki kemampuan untuk berpindah tempat secara cepat (motil), sehingga pelecypoda sangat mudah untuk ditangkap (Mason, 1993).

PERKEMBANGAN GAMET KARANG LUNAK Sinularia dura HASIL TRANSPLANTASI DI PULAU PRAMUKA, KEPULAUAN SERIBU, DKI JAKARTA

Fluktuasi Biomassa Lamun di Pulau Barranglompo Makassar

GEOKIMIA Pb, Cr, Cu DALAM SEDIMEN DAN KETERSEDIAANNYA PADA BIOTA BENTIK DI PERAIRAN DELTA BERAU, KALIMANTAN TIMUR

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

KEANEKARAGAMAN JENIS OPHIUROIDEA DI ZONA INTERTIDAL PANTAI BAMA TAMAN NASIONAL BALURAN SKRIPSI. oleh Indrianita Wardani NIM

PROPOSAL PRAKTIK KERJA LAPANGAN BALAI TAMAN NASIONAL KARIMUNJAWA

Identifikasi Jenis dan Kerapatan Padang Lamun di Pulau Samatellu Pedda Kecamatan Liukang Tupabbiring Kabupaten Pangkep

STRUKTUR KOMUNITAS MOLLUSCA PENEMPEL PADA VEGETASI MANGROVE DI PULAU KASU KECAMATAN BELAKANG PADANG KOTA BATAM

Jurnal Ilmiah Platax Vol. I-1, September 2012 ISSN:

Transkripsi:

ASOSIASI GASTROPODA DI EKOSISTEM PADANG LAMUN PERAIRAN PULAU LEPAR PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG Oleh : Indra Ambalika Syari C64101078 DEPARTEMEN ILMU DAN TEKNOLOGI KELAUTAN FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2005

2 ASOSIASI GASTROPODA DI EKOSISTEM PADANG LAMUN PERAIRAN PULAU LEPAR PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Perikanan Pada Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan Institut Pertanian Bogor Oleh : Indra Ambalika Syari C64101078 PROGRAN STUDI ILMU DAN TEKNOLOGI KELAUTAN FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2005

3 SKRIPSI Judul Penelitian Nama Mahasiswa NRP Departemen : ASOSIASI GASTROPODA DI EKOSISTEM PADANG LAMUN PERAIRAN PULAU LEPAR PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG : Indra Ambalika Syari : C64101078 : Ilmu dan Tknologi Kelautan Disetujui : Dosen Pembimbing Pembimbing I Pembimbing II Ir. Mujizat Kawaroe, M.Si Dr. Ir. Fredinan Yulianda M.Sc NIP. 132 090 871 NIP. 131 788 596 Mengetahui, Dekan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Dr. Ir. Kadarwan Soewardi, NIP. 130 805 031 Lulus Tanggal : 5 Desember 2005

4 RINGKASAN INDRA AMBALIKA SYARI. Asosiasi Gastropoda di Ekosistem Padang Lamun Perairan Pulau Lepar Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Dibimbing oleh MUJIZAT KAWAROE dan FREDINAN YULIANDA Gastropoda merupakan salah satu kelompok invertebrata yang berasosiasi baik dengan padang lamun di Indonesia. Seperti halnya ekosistem terumbu karang, didalam ekosistem lamun terjadi siklus makan dan dimakan (food chain cycle), sehingga menjadikan padang lamun sebagai sumber plasma nutfah yang sangat potensial. Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi yang lebih jelas tentang keberadaan gastropoda pada ekosistem padang lamun di Pulau Lepar yang marak dilakukan penambangan timah secara inkonvensional. Penelitian ini dilakukan pada bulan April 2005. Pengambilan data terdiri dari tiga stasiun pengamatan, dimana setiap stasiun dibagi menjadi 3 sub-stasiun, setiap sub-stasiun terdiri dari 3 plot pengamatan yang berukuran 0,5 x 0,5 m 2. Secara umum, topografi pantai didaerah pengamatan landai dengan substrat dasar perairan berpasir. Parameter fisika kimia perairan diperoleh suhu berkisar 29,5 31 o C, kedalaman berkisar 0,2 0,8 m, kecepatan arus berkisar 0,012-0,031 m/detik, salinitas berkisar antara 28 34 o /oo, ph berkisar antara 7,85 8,10 dan kecerahan perairan mendekati 100%. Gastropoda yang ditemukan di Pulau Lepar terdiri dari delapan spesies dari enam genus, lima famili dan tiga ordo. Ordo Archeogastropoda terdiri dari satu famili yang meliputi dua spesies yaitu Euchelus atratus dan Euchelus sp. Ordo Mesogastropoda terdiri dari dua famili dari tiga spesies yaitu Strombus canarium, Strombus urceus dan Cerithium granosum. Ordo Neogastropoda sebanyak tiga famili dari tiga spesies yaitu Drupa margariticola, Columbella versicolor dan Turricula crucutata. Jenis lamun yang ditemukan pada penelitian ini terdiri dari lima jenis, yaitu Enhalus acoroides, Halodule uninervis, Cymodocea rotundata, Halophila minor dan Thalassia hemprichii. Perbedaan spesies lamun mempengaruhi sebaran spasial Gastropoda. Euchelus sp. dan Columbella versicolor hidup menempel pada daun lamun sehingga pola sebarannya sangat dipengaruhi oleh sebaran lamun. Secara umum Gastropoda di Pulau Lepar didominasi oleh Cerithium granosum. iii

5 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan izinnya lah penulis dapat menyelesaikan skripsi penelitian dengan judul Asosiasi Gastropoda di Ekosistem Padang Lamun Perairan Pulau Lepar Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Skripsi ini tidak akan terwujud tanpa ada sumbangan pikiran dan tenaga dari berbagai pihak.untuk itu penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada Ir. Mujizat Kawaroe, M.Si sebagai Pembimbing I dan Dr. Ir. Fredinan Yulianda M.Sc sebagai Pembimbing II penelitian ini. Temen-teman kampus dan saudaraku di ISBA Bogor sebagai sumber inspirasi yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu serta keluargaku yang tersayang, sebagai sumber motivasiku dalam berjuang. Penulis menyadari bahwa isi skripsi ini masih jauh dari sempurna. Namun, terlepas dari kesempurnaan tersebut, penulis berharap skripsi ini setidaknya bisa memberikan sedikit sumbangan bagi perkembangan kepedulian terhadap ekosistem padang lamun dan biota yang hidup didalamnya. Akhir kata, penulis mohon maaf apabila ada kesalahan didalam skripsi ini, kritik dan saran dari semua pihak sangat diharapkan agar skripsi ini lebih baik. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Bogor, November 2005 Indra Ambalika Syari

6 DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR... iv DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... vii DAFTAR GAMBAR... viii DAFTAR LAMPIRAN... ix 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Tujuan Penelitian... 3 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Sebaran Lamun... 4 2.2 Fungsi Padang Lamun... 5 2.3 Komunitas Gastropoda... 7 2.4 Asosiasi Gastropoda Dengan Lamun... 8 2.5 Parameter Fisika Kimia Perairan... 9 3. BAHAN DAN METODE 3.1 Waktu dan Lokasi Penelitian... 10 3.2 Alat dan Bahan Penelitian... 10 3.3 Penentuan Stasiun Penelitian... 11 3.4 Pengambilan Contoh... 13 3.4.1 Pengambilan Contoh Gastropoda... 13 3.4.2 Metode Pengambilan dan Identifikasi Contoh Lamun... 13 3.4.3 Pengambilan Contoh Substrat... 14 3.5 Pengukuran Parameter Fisika dan Kimia... 14 3.6 Analisis Data... 14 3.6.1 Struktur Komunitas Gastropoda dan Lamun... 14 3.6.2 Indeks Nilai Penting... 16 3.6.2 Keanekaragaman, Keseragaman dan Dominasi Gastropoda.. 17 3.6.3 Pola Sebaran Gastropoda... 18 3.6.4 Asosiasi Gastropoda Berdasarkan Karakteristik Habitat Lamun... 20 4. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Kondisi Habitat... 21 4.2 Karakteristik Kimia dan Fisika Perairan... 22 4.3 Karakteristik Substrat... 24 4.4 Struktur Komunitas Lamun... 25

7 4.4.1 Komposisi Spesies... 25 4.4.2 Kepadatan... 26 4.4.3 Frekuensi... 26 4.4.4 Persen Penutupan Spesies Lamun... 27 4.4.5 Indeks Nilai Penting (INP)... 28 4.5 Struktur Komunitas Gastropoda... 30 4.5.1 Komposisi Spesies dan Kepadatan Gastropoda... 30 4.5.2 Indeks Keanekaragaman (H ), Keseragaman (E) dan Dominansi (D) Gastropoda... 32 4.5.3 Pola Penyebaran Gastropoda... 33 4.5.4 Asosiasi Gastropoda Berdasarkan Karakteristik Habitat Lamun... 36 5. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan... 39 5.2 Saran... 39 DAFTAR PUSTAKA... 41 LAMPIRAN... 43 RIWAYAT HIDUP... 57

8 DAFTAR TABEL No. Tabel Halaman 1. Alat dan Bahan Penelitian... 11 2. Karakteristik Kimia Dan Fisika Perairan (Pengukuran Dilakukan Pada Saat Air Surut)... 22 3. Tekstur Substrat (%), ph, Nitrat, Fospat dan C-Organik... 25 4. Kepadatan Spesies Lamun (Individu/M 2 )... 26 5. Frekuensi Spesies Lamun... 27 6. Persentase Penutupan Lamun Di Perairan Pulau Lepar... 27 7. Indeks Nilai Penting Jenis Lamun Di Pula u Lepar... 28 8. Indeks Keanekaragaman (H ), Keseragaman (E) dan Dominansi (D)... 33 9. Nilai Indeks Morisita Tiap Jenis Lamun... 34

9 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 1. Peta lokasi penelitian... 12 2. Plot pengambilan contoh gastropoda tiap stasiun pengamatan... 12 3. Komposisi spesies gastropoda berdasarkan kepadatan pada tiap stasiun... 32 4. Grafik Rata-rata INP Lamun dan Kepadatan Gastropoda Per Stasiun... 36

10 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Data Individu Lamun Yang Ditemukan Di Stasiun Pengamatan... 43 2. Data Individu Gastropoda Yang Ditemukan Di Stasiun Pengamatan... 44 3. Data Kedalaman Per Transek (cm)... 45 4-9. Grafik INP Lamun dan Grafik Kepadatan Gastropoda... 46 10. Morfologi Tumbuhan Lamun Enhalus acoroides, Thalassia hemprichii dan Halophila minor... 50 11. Morfologi Tumbuhan Lamun Cymodocea rotundata dan Halodule uninervis dan Foto Tumbuhan Lamun... 51 12. Foto Gastropoda... 52 13. Foto Stasiun Pengamatan... 53 14. Peta Provinsi Kepulauan Bangka Belitung... 54