BAB IV KONSEP DESAIN. sedang terjadi di masyarakat

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Teori Desain Komunikasi Visual. Menurut Jessica Helfand dalam situs

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Pengertian Buku

BAB IV KONSEP DESAIN. kertas yang berjilid, berisi tulisan atau kosong. Sedangkan menurut Oxford

BAB IV KONSEP DESAIN. ditutupi dengan kertas tebal yang melindungi sebagai cover.

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori/Metode

BAB IV KONSEP DESAIN

BAB 4 KONSEP. 4.1 Landasan Teori. Landasan teori yang saya ambil untuk mengembangkan penyelesaian masalah pada. desain saya adalah:

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Teori Desain Buku. Dalam buku New Book Design yang ditulis oleh Roger Fawcett

BAB 4 KONSEP DESAIN 4.1 Landasan Teori Jenis Buku Buku Non Fiksi Teori Ilustrasi Seni Kontemporer Ilustrasi Tangan ( Hand Drawing)

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Definisi Buku

BAB IV KONSEP DESAIN

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Teori Layout. Dalam buku The Fundamentals of Creative Design

BAB 4 KONSEP DESAIN. Orangeseed Design, desain dapat menjadi dan melakukan segala hal. Desain adalah

BAB 4 KONSEP. 4.1 Landasan Teori

BAB 4 KONSEP DESAIN. berbagai macam aktivitas komunikasi dari sebuah organisasi. dan dapat merangsang penjualan-penjualan dengan segera.

BAB 4 KONSEP DESAIN. akan berbentuk selongsong yang tebal dan mewah. desain buku dipengaruhi dan harus diperhatikan pada:

BAB 4 KONSEP DESAIN 4.1. LANDASAN TEORI

BAB 4 KONSEP DESAIN 4.1 Definisi Buku Buku 4.2 Definisi Publikasi 4.3 Landasan Teori Teori Layout Grid Systems

BAB III LANDASAN TEORI. gambar untuk menyampaikan informasi atau pesan seefektif mungkin. Dalam

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori

BAB 4 KONSEP DESAIN. Berdasarkan pendapat Gary A. Lippincott sebuah subjek ilustrasi yang

BAB 4 KONSEP DESAIN. Menurut American Institute of Graphic Design, Desain Komunikasi Visual

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Definisi Buku

BAB 4 METODE PERANCANGAN

BAB 4 KONSEP. 4.1 Landasan Teori Teori Psikologi Anak. Psikologis anak dan orang dewasa tentu berbeda, oleh karena itu

PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL PUBLIKASI BUKU SEJARAH YANG TERSIMPAN DALAM MUSEUM FATAHILLAH

BAB IV METODE PERANCANGAN

BAB 4 KONSEP. 4.1 Landasan Teori Teori Layout. Layout menurut Gavin Amborse & Paul Harris, (London 2005)

BAB III DATA DAN ANALISA PERANCANGAN

BAB 4 KONSEP DESAIN 4.1 Landasan Teori Teori Layout

BAB 4 KONSEP DESAIN. Menurut Danton Sihombing dalam bukunya yang berjudul, Tipografi dalam Desain Grafis,

BAB 4 KONSEP DAN DESAIN. Menurut Jessica Helfand falam situs Desain Komunikasi Visual

DESAIN KOMUNIKASI VISUAL

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori

BAB IV KONSEP DESAIN

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL MEDIA INFORMASI MOTIF BATIK MERAK NGIBING

BAB 4 KONSEP DESAIN. Menurut Ellen Hirzy dalam Microsoft Encarta Reference Library 2008,

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL. III.1 Target Audiens

BAB III LANDASAN TEORI

BAB IV KONSEP DESAIN

BAB 4 KONSEP DESAIN. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia : Buku adalah lembar kertas yg berjilid, berisi tulisan atau kosong.

BAB 4 KONSEP DESAIN. dengan huruf dan jenis huruf (typeface). Fungsi dari huruf selain untuk

BAB 4 KONSEP. Menurut Sigit Santoso, ilustrasi berasal dari kata Latin illustre yang artinya

BAB 4 KONSEPDESAIN. 4.1 LandasanTeori

Bab IV KONSEP DESAIN

BAB 4 KONSEP DESAIN. Kampanye isu sosial, bukan kampanye politik, bukan kampanye demonstrasi dan bukan

BAB 4 KONSEP DESAIN. Dunia desain yang semakin bertambah kreatif saat ini, khusunya dalam bidang

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Teori Perkembangan Kognitif

BAB 4 METODE PERANCANGAN

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP DESAIN. pembuatan buku sebagai media sosialisasi, promosi serta publikasi, sebagai salah

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Teori Publikasi

BAB IV METODE PERANCANGAN

BAB 4 KONSEP DESAIN. Menurut kutipan dari buku "Tipografi dalam Desain Grafis", Danton

BAB IV PRODUKSI MEDIA

BAB IV HASIL KERJA PRAKTEK

BAB 4 KONSEP DESAIN. diproduksi dalam format elektronik biasa disebut dengan e-book.

BAB IV KONSEP DESIGN

BAB 4 KONSEP DESAIN 4.1 Landasan Teori Teori Desain Komunikasi Visual Teori Layout

BAB I PENDAHULUAN. ini. Seperti, majalah, name card, poster dan lain-lainya. dengan keperluannya. Hasil karya desainer grafis digunakan sebagai iklan

BAB IV. 4.1 Definisi Publikasi. Mempublikasikan adalah cara yang dilakukan agar suatu konten dapat

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Definisi Buku Buku

Prinsip Desain poster

BAB 4 KONSEP DESAIN. Menurut Kamus Bahasa Indonesia, buku memiliki arti yaitu lembar kertas berjilid, berisi tulisan atau kosong.

BAB 4 KONSEP DESAIN. 1.1 Landasan Teori

BAB 4 KONSEP DESAIN. Menurut Alina Wheeler, dalam buku Designing Brand Identity disebutkan bahwa

BAB 4 KONSEP DESAIN 4.1 Landasan Teori Teori Komunikasi

BAB 4 KONSEP. 4.1 Landasan Teori Teori Visual

Bahasa visual untuk prod media cetak.

PERANCANGAN ULANG PUBLIKASI BUKU EMPAT RUTE JALAN KAKI KEBUN RAYA BOGOR

BAB 4 KONSEP DESAIN Definisi Buku

BAB I PENDAHULUAN. melalui desain cover. Karena keefektifan di cover menekankan pada bentuk

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori

BAB 4 KONSEP DESAIN Komponen Iklan Layanan Masyarakat

Pendapat beberapa pakar

BAB III TEORI PENUNJANG

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Sejarah dan Teori Buku. Buku adalah kumpulan dari lembaran kertas yang dikumpulkan

BAB 4 KONSEP DESAIN. Untuk menunjang publikasi seri kartu permainan Peribahasa Indonesia, maka

BAB IV PEMECAHAN MASALAH

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Teori Website

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB 4 KONSEP DESAIN. Untuk menemukan rujukan yang tepat sebelum melakukan pendekatan desain

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori / Metode Corporate Identity

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB IV KONSEP. 1. Communicator (komunikator) 2. Message (pesan) 3. Media (media) 4. Receiver (komunikan/ penerima) 5.

BAB 4 KONSEP DESAIN. Berdasarkan buku yang berjudul Publication Design Workbook

BAB 4 KONSEP DESAIN. - Mempelajari atau mengajarkan sesuatu. - Mempengaruhi perilaku seseorang

BAB 4 KONSEP. 4.1 Landasan Teori Definisi Buku. Buku adalah kumpulan kertas atau bahan lainnya yang dijilid menjadi satu

BAB 4 METODE PERANCANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. desain poster seperti prinsip keseimbangan (balance), alur baca (movement),

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Branding

Pembuatan Konsep hingga Aplikasi

BAB 4. Konsep Desain

Bab 4 KONSEP DESAIN. Tipografi adalah ilmu yang mempelajari tentang tata letak, karakter dan

BAB IV KONSEP PERANCANGAN

BAB 4 METODE PERANCANGAN

`BAB IV MATERI KERJA PRAKTIK

PRINSIP-PRINSIP DESAIN GRAFIS

BAB III DATA DAN ANALISA PERANCANGAN

BAB 4 KONSEP. Tetapi, kejelekan dari pendekatan ini adalah meskipun dalam bentuk yang

Transkripsi:

BAB IV KONSEP DESAIN 4.1 Landasan Teori 4.1.1 Etnologi Ethnologi adalah studi mengenai suatu bangsa dari bangsa diluar kebudayaan Barat. Studi ini mencakup sains, principal, analisa, yang mana digunakan sebagai perbandingan jangka panjang dengan yang sedang terjadi di masyarakat (Sumber : ://www.fritz-thyssen-stiftung.de/index.php?id=108&l=) 4.1.2 Gastronomi Gastronomi adalah studi mengenai hubungan antara makanan dan kebudayaan di suatu tempat. Selama ini gastronomi sering disalah artikan sebagai ilmu seni memasak, padahal sebenarnya hal ini hanyalah bagian kecil dari gastronomi. Gastronomi mempelajari berbagai macam komponen dengan makanan sebagai sasaran utamanya. Gastronomi berhubungan dengan seni murni, pengetahuan sosial, bahkan dengan ilmu alam dalam pengaruhnya pada tubuh manusia. Prinsip aktivitas mengenai makanan ini mencakup penemuan, mencicipi, pencarian, pengertian dan penulisan mengenai makanan. Observasi yang baik akan menemukan bahwa disekitar makanan, ada tarian, seni dramaris, melukis, memahat, literature, arsitektur, dan music; 13

dengan kata lain adalah seni murni. Gastronomi juga mencakup fisika, matematika, kimia, biologi, geologi, agronomi, dan juga antropologi, sejarah, filosofi, psikologi, dan sosiologi. Pengaplikasian ilmu sains dengan gastronomi sudah dikenal sebagai molecular gastronomy. Studi formal pertama mengenai gastronomi adalah The Physiology of Taste oleh Jean Anthelme Brillat-Savarin (awal tahun 1900). Sebagai penentang buku resep masakan tradisional, gastronomi mempelajari mengenai hubungan antara rasa dan makanan, menerapkan kesenangan di meja makan sebagai ilmu sains. Pada tahun 2004, penemu dari University of Gastronomic Sciences di Bra, Italy, menyetujui prinsipprinsip gastronomi. (Sumber : http://en.wikipedia.org/wiki/gastronomy) 4.1.3 Pengertian Buku Buku adalah kumpulan kertas atau bahan lainnya yang dijilid menjadi satu pada salah satu ujungnya dan berisi tulisan atau gambar. Setiap sisi dari sebuah lembaran kertas pada buku disebut sebuah halaman. Seiring dengan perkembangan dalam bidang dunia informatika, kini dikenal pula istilah e-book atau buku-e (buku elektronik), yang mengandalkan komputer dan internet (jika aksesnya online). Ada berbagai sumber yang menguak sejarah tentang buku. Buku pertama disebutkan lahir di Mesir pada tahun 2400-an SM setelah orang Mesir menciptakan kertas papirus. Kertas papirus yang berisi tulisan ini 14

digulung dan gulungan tersebut merupakan bentuk buku yang pertama. Ada pula yang mengatakan buku sudah ada sejak zaman Sang Budha di Kamboja karena pada saat itu Sang Budha menuliskan wahyunya di atas daun dan kemudian membacanya berulang-ulang. Berabad-abad kemudian di Cina, para cendekiawan menuliskan ilmu-ilmunya di atas lidi yang diikatkan menjadi satu. Hal tersebut mempengaruhi sistem penulisan di Cina di mana huruf-huruf Cina dituliskan secara vertikal yaitu dari atas ke bawah. Buku yang terbuat dari kertas baru ada setelah Cina berhasil menciptakan kertas pada tahun 200-an SM. Kertas membawa banyak perubahan pada dunia. Pedagang muslim membawa teknologi penciptaan kertas dari Cina ke Eropa pada awal abad 11 Masehi. Disinilah industri kertas bertambah maju. Kertas yang ringan dan dapat bertahan lama dikumpulkan menjadi satu dan terciptalah buku. (Sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/buku) 4.1.4 Pengertian Scrapbook Scrapbook adalah sekumpulan memorabilia, narasi, puisi, quote, cerita, kliping, catatan, foto, tiket, bon pembayaran, dll, yang disusun dan dirangkai dalam sebuah album atau hand-made book. Beberapa scrapbook diproduksi secara missal, namun ada juga yang tidak dicetak dan hanya untuk koleksi pribadi seseorang. 15

Jenis-jenis scrapbook antara lain, sejarah keluarga, buku perjalanan, buku kenangan, sejarah organisasi, dll. Scrapbook mencerminkan keunikan dari pemikiran, hidup dan aktivitas penulisnya. Kriteria scrapbook yang baik adalah sederhana, data-data yang fokus dan langsung menuju pada permasalahan yang dibahas. Perkembangan komputer turut berdampak pada perkembangan teknik produksi untuk memperbanyak dan publikasi scrapbook. Pada saat ini scrapbook bukan hanya berbentuk buku, namun juga website pribadi dan virtual scrapbook. (Sumber : http://42explore.com/scrapbk.htm) Scrapbook adalah metode untuk menyimpan kenangan pribadi dan kenangan keluarga dengan bentuk fotografi, media cetak, dan memorabilia di dalam album atau scrapbook. Ide ini datang jauh sebelum penemuan mesin cetak. Menurut sejarah, scrapbook sama dengan bercerita tentang sesuatu namun lebih dengan visual daripada penjelasan kata-kata, dan lebih fokus. Scrapbook menggunakan fotografi telah muncul semenjak fotografi sudah memasyarakat. Scrapbook pada awalnya berupa foto dengan catatan mengenai foto tersebut. Terkadang juga disertai dengan memorabilia seperti kliping dari Koran, surat, dll. 16

Bagian penting dari sebuah scrapbook adalah album / buku itu sendiri, yang mana dapat dijilid secara permanen, atau berbentuk file yang suatu saat dapat disisipkan kembali. Ada juga bentuk lain, seperti mini album. Ukuran modern scrapbook : - 12 inch square - 8½ 11 inch pages - 6, 7, atau 8-inch square Dengan ditemukannya scanner, desain desktop, software desain grafis dan desain layout, serta percetakan professional dapat mempermudah pembuatan scrapbook secara digital. Internet juga memungkinkan para pembuat scrapbook untuk mem-publish karya mereka. (Sumber : Wikipedia) 4.1.5 Teori Layout / Tata Letak Layout diartikan sebagai penataan letak atau pengorganisasian atau strukturisasi dari beberapa unsur desain agar teratur dan tercipta hirarki yang baik guna mendapatkan dampak yang kuat bagi yang melihat. (Sumber : Kamus Istilah Periklanan, Matari Advertising) 17

Prinsip prinsip sebuah layout : Balance Keseimbangan membantu menentukan ukuran dan pengaturan setiap bagian bagian dalam layout. Layout yang tidak seimbang membuat pembaca kesulitan membaca, dan akan merasakan sesuatu yang salah pada halaman yang dibaca. Ada 2 macam pendekatan balance : Simetric Balance (kuat dan stabil) dan Asimetric Balance (variatif dan bergerak) Rhytm Irama merupakan bentuk yang dihasilkan dengan mengulang elemen secara bervariasi. Pengulangan secara konsisten dan bervariasi adalah kunci utamanya. Keduanya saling melengkapi, karena tanpa adanya variasi, pengulangan akan tampak membosankan. Setiap variasi elemen yang mengalami pengulangan juga harus memiliki kesatuan yang utuh. Emphasis Dalam upaya menarik perhatian pembaca, setiap pesan pada layout harus memiliki daya tarik yang tinggi. Jika tidak, pembaca akan cepat berpaling. Unity Keseluruhan elemen pada sebuah layout harus saling memiliki satu dengan yang lainnya. Hal ini membantu menentukan banyaknya elemen yang ingin digunakan dan bagaimana penggunaannya. 18

4.1.6 Teori Tipografi Tipografi menurut Danton Sihombing MFA, merupakan representasi visual dari sebuah bentuk komunikasi verbal dan merupakan property visual yang pokok dan efektif. Lewat kandungan nilai fungsional dan nilai estetikanya, huruf memiliki potensi untuk menerjemahkan atmosfir atmosfir yang tersirat dalam sebuah komunikasi verbal, yang dituangkan melalui abstraksi bentuk bentuk visual. 4.1.7 Teori Fotografi Menurut Shahidul Alam, Chairman dari World Press Photo Jury 2003, fotografi mengabadikan moment (yang terjadi mungkin hanya saat itu dan tidak dapat terulang kembali) (Sumber : World Press Photo 2003) 4.1.8 Teori Margin Menurut Jacci Howard Bear, white space penting dalam desain untuk memberikan teks dan grafik ruang untuk bernafas. Dalam sebuah desain, daerah white space yang paling menonjol terdapat pada margin yang mengelilingi halaman. Ruang kosong ini merupakan elemen penting dari keseluruhan layout halaman. Margin dapat menyampaikan sifat tertentu, membuat halaman lebih mudah atau lebuh sulit untuk dipegang atau dibaca, dan margin dapat mempengaruhi biaya dari seluruh cetakan. 19

Margin yang sama besar akan lebih cepat membosankan, sedangkan ukuran margin yang tidak sama besar dapat menciptakan ruang asimetris yang lebih dinamis. (Sumber : Sihombing, MFA, Danton, 2001, Tipografi dalam Desain Grafis) 4.1.9 Teori Grid Grid adalah format layout yang bertumpu pada garis garis vertikal dan horizontal yang membagi bidang sehingga terkotak kotak, mengacu pada lukisan Piet Mondrian. (Sumber : Santoso, Sigit, 2002, Advertising Guide Book) 4.2 Strategi Kreatif 4.2.1 Tujuan Komunikasi Merancang sebuah buku perjalanan mengenai tempat tempat makan enak di Jakarta sebagai salah satu objek wisata di Jakarta. 4.2.2 Keyword Makanan yang enak dapat menjadi sesuatu yang menyenangkan di tengah kota Jakarta dengan segala kekurangannya. 4.2.3 Sasaran yang dituju Demografi : Jenis Kelamin : Pria dan Wanita 20

Usia : 18 25 tahun SES : B dan B+ Pendidikan : Mahasiswa Geografi : Berdomisili di Jakarta Psikografi : Suka makan Punya banyak waktu luang untuk bersosialisasi Merasa penat tinggal di Jakarta 4.2.4 USP Buku mengenai tempat makan di Jakarta yang berupa scrapbook dan bukan hanya directory. 4.2.5 Tone & Manner Ringan dan unik (apa adanya), karena buku ini menggambarkan sebuah catatan wisata kuliner penulis yang diceritakan dengan jujur (apa adanya) dengan menyertakan beberapa memorabilia yang didapat selama perjalanan. 4.2.6 Pendekatan / Approach Pendekatan Emosional Melalui foto foto yang terdapat di dalam buku ini, diharapkan pembaca dapat tertarik untuk mencoba makanan yang diulas. 21

Pendekatan Kreatif Layout scrapbook dalam buku ini menggambarkan kejujuran dan apa adanya pemikiran penulis dalam buku ini, sehingga tercipta kepercayaan antara pembaca dan penulis. 4.2.7 Unsur unsur Desain Komunikasi Visual Tipografi Jenis- jenis huruf yang digunakan adalah : - Avant Gue (untuk mendapatkan kesan catatan tangan penulis) Contoh : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z a b c d e f g h I j k l m n o p q r s t u v w x y z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 - =,. / ; [ ]! @ # $ % ^ & * ( ) _ + } { :? > < 22

- Times New Roman (sebagai font yang bersifat resmi) Contoh : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z a b c d e f g h I j k l m n o p q r s t u v w x y z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 - =,. / ; [ ]! @ # $ % ^ & * ( ) _ + } { :? > < - Consolas (untuk tulisan berukuran kecil, agar mudah dibaca) Contoh : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z a b c d e f g h I j k l m n o p q r s t u v w x y z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 =,. / ; [ ]! @ # $ % ^ & * ( ) _ + } { :? > < - ALGERIAN (untuk mendapatkan kesan cetak/stamp) Contoh : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 - =,. / ; [ ]! @ # $ % ^ & * ( ) _ + } { :? > < Visual Visual dalam buku ini menggunakan media fotografi dengan teknik scrapbook. 23

Layout Layout yang digunakan dalam buku ini adalah layout dan system grid yang variatif dan bergerak untuk penempatan foto dan teks. Pemilihan Item - Buku - Pin - Poster 24