TATA CARA PEMUNGUTAN SUARA DAN PERHITUNGAN SUARA PEMIRA KM IPB TAHUN 2013

dokumen-dokumen yang mirip
KOMISI PEMILIHAN RAYA DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR

NOMOR 05 TAHUN 2014 TENTANG PEDOMAN TEKNIS PEMUNGUTAN SUARA PEMILIHAN RAYA IKATAN KELUARGA MAHASISWA UNIVERSITAS INDONESIA

SURAT KETETAPAN PANITIA PENGAWAS PEMILIHAN RAYA WILAYAH FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN Nomor : 002/TAP/P3W-DPMFEM/IX/2016

KOMISI PEMILIHAN RAYA DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR

KOMISI PEMILIHAN RAYA DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR

SURAT KETETAPAN KOMISI PEMILIHAN RAYA WILAYAH FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN Nomor : 003/TAP/KPRW-DPMFEM/IX/2016

SURAT KETETAPAN KOMISI PEMILIHAN RAYA HIMAGRON FAKULTAS PERTANIAN IPB Nomor: 001/Tap/KPR HIMAGRON/XII/2015. Tentang

PERATURAN TIM SUKSES PEMIRA EKSEKUTIF KM IPB TAHUN 2014

PROSEDUR DAN ADMINISTRASI PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA DI TPS. 0leh PANITIA PEMUNGUTAN SUARA

: Catatan Hasil Penghitungan Perolehan Suara di Tempat

KETETAPAN BADAN PEMILIHAN UMUM (BPU) KELUARGA MAHASISWA POLITEKNIK NEGERI PADANG

BERITA ACARA PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA DI TEMPAT PEMUNGUTAN SUARA DALAM PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI DOMPU TAHUN 2015

PANDUAN TEKNIS SAKSI PILKADA. Aryos Nivada

KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU) UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Sekretariat : Gd. Porsima Lt. II Jl. Ir. Sutami 36 A Surakarta

BERITA ACARA PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA DI TEMPAT PEMUNGUTAN SUARA DALAM PEMILU PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN TAHUN 2014

KOMISI PEMILIHAN RAYA WILAYAH DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA TINGKAT PERSIAPAN BERSAMA INSTITUT PERTANIAN BOGOR

BUPATI KAYONG UTARA PERATURAN BUPATI KAYONG UTARA NOMOR 19 TAHUN 2012 TENTANG

KETETAPAN BADAN PERWAKILAN MAHASISWA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS INDONESIA NOMOR 17/TAP/BPM FMIPA UI/X/2017.

2012, No

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

-2- tentang Tahapan, Program dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2014;

PEMILIHAN UMUM GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR NTB PPK Labuapi (PILGUB NTB 2013)

PKPU NOMOR 26 TAHUN 2013

KOMITE PENGAWAS PEMILIHAN RAYA IKATAN KELUARGA MAHASISWA UNIVERSITAS INDONESIA PERATURAN KOMITE PENGAWAS PEMILIHAN RAYA NOMOR 4 TAHUN 2015

UNIVERSITAS INDONESIA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM BADAN PERWAKILAN MAHASISWA

KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN SAMBAS

4. MODEL C2 - KWK.KPU ( Ukuran Besar ) Ditetapkan di : Nganjuk Pada tanggal : 7 Mei 2012 Ketua. Drs. J U W A H I R

Tahapan-tahapan Pemilihan Raya Mahasiswa Universitas Diponegoro 2015

-2- diubah dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 22 Tahun 2008; 5. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 4 Tahun 2014 tentang Tahapan, Program

JALAN POCUT BAREN NO. 20 GP. LAKSANA KAC. KUTA ALAM BANDA ACEH TELP. (0651)

JENIS FORMULIR PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI

TATA CARA PEMILIHAN KEPALA DESA DI KABUPATEN KEDIRI

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KETUA KOMISI PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA,

No.851, 2014 BAWASLU. Perhitungan dan Pemungutan. Suara. Pemilihan Umum. Presiden dan Wakil Presiden. Pengawasan.

KOMISI PEMILIHAN UMUM PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA. Nomor : 162/KPU-Prov-010/II/2017 Jakarta, 13 Februari 2017 Sifat Lamp.

KETETAPAN BADAN PERWAKILAN MAHASISWA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS INDONESIA NOMOR 15/TAP/BPM FMIPA UI/X/2016 TENTANG

PANITIA PENGAWAS PEMILIHAN RAYA WILAYAH DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN INSTITUT PERTANIAN BOGOR

PERATURAN KAMPANYE CALON KETUA DAN CALON WAKIL KETUA BEM TPB IPB PERIODE

BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA

2 2. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2011 tentang Penyelenggara Pemilihan Umum (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 101, Tambahan Lembara

KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN BANDUNG KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN BANDUNG. NOMOR: 79/Kpts/KPU-Kab /2015

NOMOR 04 TAHUN 2015 TENTANG PEDOMAN TEKNIS PEMUNGUTAN SUARA DAN PENGHITUNGSN SUARA PEMILIHAN RAYA IKATAN KELUARGA MAHASISWA UNIVERSITAS INDONESIA

CHECKLIST PENGAWASAN PENGADAAN DAN PENDISTRIBUSIAN PERLENGKAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA PEMILU KADA JAWABAN

Kejadian khusus dan/atau pernyataan keberatan oleh Saksi sebagai berikut *) :

PANDUAN SAKSI PASANGAN CALON

PERATURAN BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM NOMOR 25 TAHUN 2009 TENTANG

KOMISI PEMILIHAN UMUM KOTA SALATIGA. KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KOTA SALATIGA NOMOR 104 /Kpts/KPU-Kota /2016

KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN BANDUNG KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN BANDUNG. NOMOR: 79/Kpts/KPU-Kab /2015

PERATURAN PANITIA PEMILIHAN REKTOR DAN WAKIL REKTOR UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA NOMOR 01 TAHUN 2013 TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BUPATI KOTAWARINGIN BARAT PROVINSI KALIMANTAN TENGAH PERATURAN BUPATI KOTAWARINGIN BARAT NOMOR 33 TAHUN 2016 TENTANG

PERATURAN KOMISI PEMILIHAN UMUM NOMOR 10 TAHUN 2015

PERATURAN PANITIA PEMILIHAN REKTOR DAN WAKIL REKTOR UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA NOMOR 01 TAHUN 2014 TENTANG

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

CHECKLIST PENGAWASAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA PEMILU KADA JAWABAN

SURAT KETETAPAN KOMISI PEMILIHAN RAYA WILAYAH FAKULTAS EKONOMI DAN MANAJEMEN Nomor : 001/TAP/KPRW-DPMFEM/IX/2016

-2- MEMUTUSKAN: BAB I KETENTUAN UMUM. Pasal 1. Dalam Peraturan ini yang dimaksud dengan:

PANITIA PEMILIHAN RAYA IKATAN KELUARGA MAHASISWA UNIVERSITAS INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. Pekalongan Tahun 2015;

KOMISI PEMILIHAN RAYA DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA PROGRAM DIPLOMA INSTITUT PERTANIAN BOGOR Sekretariat: LK Center Kampus IPB Gunung Gede Telp:

BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA

Peraturan KPU No. 26 Tahun Tentang Pemungutan dan Penghitungan suara di TPS

BAB 4 Pelaksanaan Penghitungan Suara 4.1 Persiapan Penghitungan Suara

KOMISI PEMILIHAN UMUM PROVINSI JAWA TIMUR KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM PROVINSI JAWA TIMUR. NOMOR: 15/Kpts/KPU-Prov-014/2013 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN KLUNGKUNG KECAMATAN KLUNGKUNG DESA TEGAK

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI TRENGGALEK,

PEMILIHAN KEPALA DESA. Berdasarkan Permendagri Nomor 112 Tahun 2014 tentang Pemilihan kepala desa

BAB 3 Pelaksanaan Pemungutan Suara

8 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas Undang-undang Nomor 1

PANITIA PEMILIHAN (PP) REKTOR DAN WAKIL REKTOR ANTAR WAKTU UII TAHUN 2017

Lampiran PERATURAN BAWASLU REPUBLIK INDONESIA Nomor : 4 Tahun 2010 Tanggal : 2 November 2010

PANITIA PEMILIHAN (PP) REKTOR DAN WAKIL REKTOR ANTAR WAKTU UII 1. TAHUN 2017

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

-2- dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 01 Tahun 2010;

KOMISI PEMILIHAN RAYA DEWAN PERWAKILAN MAHASISWA PROGRAM DIPLOMA INSTITUT PERTANIAN BOGOR Sekretariat: LK Center Kampus IPB Gunung Gede Telp:

2013, No.1608

BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA PERATURAN BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA NOMOR 4 TAHUN 2014

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KETUA KOMISI PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA,

-1- DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KETUA KOMISI PEMILIHAN UMUM,

TUGAS KETUA KPPS DAN ANGGOTA KPPS PETUGAS KETERTIBAN DAN SAKSI

BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA PERATURAN BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA NOMOR 10 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI BARITO UTARA PROVINSI KALIMANTAN TENGAH PERATURAN BUPATI BARITO UTARA NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG PEMILIHAN KEPALA DESA

Ketentuan ayat (5), ayat (6), dan ayat (7) Pasal 7 diubah, sehingga Pasal 7 berbunyi sebagai berikut:

KOMISI PEMILIHAN UMUM PROVINSI JAWA TENGAH

BUPATI TANAH BUMBU PROVINSI KALIMANTAN SELATAN PERATURAN BUPATI TANAH BUMBU NOMOR 13 TAHUN 2016 TENTANG PEMILIHAN KEPALA DESA

-3- Pasal Ketentuan huruf a, huruf b, huruf d, huruf h, huruf i, dan huruf n Pasal 5 diubah, sehingga Pasal 5 berbunyi sebagai berikut:

BUPATI BANGKA TENGAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG SALINAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANGKA TENGAH NOMOR 15 TAHUN 2015 TENTANG

BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM,

CHECKLIST PENGAWASAN PERENCANAAN, PENGADAAN, DAN PENDISTRIBUSIAN PERLENGKAPAN PEMUNGUTAN SUARA PEMILIHAN UMUM PRESIDEN DAN WAKIL PRESIDEN

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KEDIRI NOMOR 7 TAHUN 2006 TENTANG TATA CARA PEMILIHAN, PENCALONAN, PENGANGKATAN, PELANTIKAN DAN PEMBERHENTIAN KEPALA DESA

PANDUAN SAKSI TPS PARTAI POLITIK PESERTA PEMILIHAN UMUM TAHUN KPU KABUPATEN CILACAP TAHUN 2014

Sekretariat: Gedung Fakultas Farmasi UI, KETETAPAN BADAN PERWAKILAN MAHASISWA FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS INDONESIA

PERLENGKAPAN PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA DI TEMPAT PEMUNGUTAN SUARA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

WALIKOTA DENPASAR PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 3 TAHUN 2007 TENTANG

SALINAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TUBAN KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TUBAN. NOMOR : 11/Kpts/KPU Kab /2010 TENTANG

BUPATI TULUNGAGUNG PROVINS JAWA TIMUR PERATURAN BUPATI TULUNGAGUNG NOMOR 34 TAHUN 2015 TENTANG

BUPATI SLEMAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN DAERAH KABUPATEN SLEMAN NOMOR 5 TAHUN 2015 TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA KOMISI PEMILIHAN UMUM. Pemilu. Kepala Daerah. Pedoman.

BADAN PENGAWAS PEMILHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA

Transkripsi:

TATA CARA PEMUNGUTAN SUARA DAN PERHITUNGAN SUARA PEMIRA KM IPB TAHUN 2013 BAB I Ketentuan Umum Pasal 1 1. Pemilih adalah setiap anggota KM IPB yang memiliki hak pilih dalam Pemira KM IPB. 2. Daftar Pemilih Tetap yang selanjutnya disebut DPT merupakan daftar yang memuat nama-nama anggota KM IPB yang memiliki hak pilih dalam Pemira KM IPB. 3. Tempat Pemungutan Suara yang selanjutnya disebut TPS merupakan tempat berlangsungnya pemungutan suara untuk Pemira KM IPB. 4. Petugas TPS merupakan petugas yang direkomendasikan oleh KPRW dan diberikan mandat oleh KPR untuk menjaga dan melaksanakan pemungutan suara di TPS. BAB II Pemungutan Suara Pasal 2 Hak Memilih 1. Pemilih hanya dapat menggunakan hak pilihnya di TPS yang telah ditentukan. 2. Pemilih diberi kesempatan memilih hanya satu kali. Pasal 3 Teknis Pemungutan Suara 1. Pemungutan suara dilakukan di TPS yang telah ditentukan pada tanggal 21 November 2013 mulai pukul 08.00 WIB sampai maksimal pukul 19.00 WIB, kecuali TPS di ekstensi Departemen Agribisnis, Manajemen, dan Ilmu Komputer dilakukan pada tanggal 20 November 2013 mulai pukul 18.30 WIB sampai pukul 21.00 WIB. 2. Petugas TPS menunjukkan pada Saksi bahwa kotak suara benar-benar kosong beberapa saat sebelum dimulai pemungutan suara. 3. Pemilih harus memilih sesuai dengan tata cara yang ditentukan oleh KPR. 4. Pemilih yang dapat memilih antara lain: a. Pemilih yang terdaftar di DPT wajib menunjukkan KTM atau tanda pengenal lainnya yang masih berlaku pada petugas TPS sebagai syarat untuk memilih. b. Pemilih yang terdaftar di DPT, tetapi kehilangan segala bentuk tanda pengenalnya diperbolehkan memilih dengan menyertakan dua orang saksi bahwa yang bersangkutan benar sebagai nama tersebut di DPT atau dapat memilih pada minimal 15 menit sebelum waktu pemungutan berakhir. 5. Pemilih menandatangani DPT di hadapan petugas TPS. 6. Setiap pemilih mendapatkan satu surat suara dari petugas TPS. 7. Pemilih menggunakan hak pilihnya di dalam bilik TPS. 8. Surat suara yang telah digunakan dimasukkan ke kotak suara. 9. Petugas TPS memberikan tanda kepada pemilih yang telah memberikan suaranya. 10. Petugas TPS mengisi berita acara pemungutan suara yang ditetapkan oleh KPR yang berisi : a. Jumlah pemilih. b. Jumlah total surat suara. c. Jumlah total surat suara rusak. d. Jumlah total surat suara sisa. 11. Petugas TPS menunjukkan kepada Saksi bahwa kotak suara benar-benar telah tersegel. 12. Pasangan calon berhak mengirimkan saksi untuk mengawasi jalannya pemungutan suara di setiap TPS yang sebelumnya telah dikonfirmasikan kepada KPR.

13. Saksi yang dimaksud pada pasal 3 ayat (2), pasal 3 ayat (11) dan pasal 3 ayat (12) tidak harus orang yang sama. 14. Apabila Saksi pada pasal 3 ayat (2) dan pasal 3 ayat (11) tidak hadir pada saat pemungutan suara maka Saksi harus menyetujui jalannya proses pemungutan suara. BAB III Perhitungan Suara Pasal 4 Penentuan Sah atau Tidaknya dan Abstain Surat suara 1. Surat suara dinyatakan sah apabila : a. Distempel dengan stempel validasi dari KPR oleh petugas TPS; dan b. Lubang hasil pencoblosan terdapat dalam persegi empat yang memuat nama dan fotopasangan calon; atau c. Lubang hasil pencoblosan dapat lebih dari satu tetapi terdapat dalam persegi empat yang memuat nama dan foto pasangan calon yang sama; atau d. Lubang hasil pencoblosan terdapat pada garis batas persergi empat yang memuat nama dan foto pasangan calon yang sama. 2. Surat suara dinyatakan tidak sah apabila: a. Tidak ada stempel validasi surat suara yang disediakan oleh KPR. b. Surat suara rusak, seperti robek, dicoret-coret. c. Lubang hasil pencoblosan terdapat pada lebih dari satu pasangan calon. d. Lubang hasil pencoblosan terdapat di luar persegi empat yang memuat nama dan foto pasangan calon. 3. Surat suara dinyatakan abstain apabila: surat suara bersih atau tidak ada bekas coblosan. Pasal 5 Teknis Perhitungan Suara untuk Pasangan Calon 1. Pelaksanaan perhitungan suara dilaksanakan pada tanggal 21 November 2012 mulai pukul 20.00 WIB. 2. Proses perhitungan suara terbuka untuk seluruh mahasiswa KM IPB. 3. Perhitungan suara pasangan calon dilakukan terpusat oleh KPR dan PPR serta perwakilan perangkat Pemira dari wilayah. 4. Setelah perhitungan suara selesai, Petugas perhitungan suara mengisi berita acara yang berisi: jumlah pemilih, jumlah surat suara, jumlah suara sah (masing-masing pasangan calon), jumlah suara tidak sah, dan jumlah suara abstain. 5. Apabila saksi pasangan calon tidak hadir dalam proses perhitungan suara maka hasil perhitungan suara dianggap sah. 6. Hasil perhitungan suara diserahkan kepada KPR.

BAB III Pelanggaran dan Sanksi Pasal 6 1. Apabila pasangan calon dan/atau tim suksesnya melakukan pelanggaran berupa intimidasi, keributan, dan hal-hal lain yang menganggu jalannya proses pemungutan dan perhitungan suara akan dikenakan sanksi pemotongan suara 10% dari total perolehan suara. 2. Apabila pasangan calon dan/atau tim suksesnya melakukan pelanggaran berupa merusak/menghilangkan sarana pemungutan dan perhitungan suara maka pasangan calon yang bersangkutan akan didiskualifikasi oleh KPR.

PENJELASAN ATAS SK Nomor : 012/Tap/KPR/X/2012 TENTANG TATA CARA PEMUNGUTAN SUARA DAN PERHITUNGAN SUARA PEMIRA KM IPB TAHUN 2012 Pasal 1 Ayat 3 Ayat 4 Pasal 2 TPS yang telah ditentukan sesuai dengan wilayah masing-masing pemilih Pasal 3 Saksi yang dimaksud adalah anggota KM IPB yang datang pada saat pembukaan TPS. Ayat 3 Ayat 4 (a) Tanda pengenal lainnya yang dimaksud adalah tanda pengenal sebagai mahasiswa IPB yang masih berlaku. Ayat 4 (b) Ayat 5 Ayat 6 Ayat 7 Ayat 8

Ayat 9 0 1 2 Konfirmasi berupa surat pemberitahuan yang berisi daftar nama dan NRP saksi dan diserahkan kepada KPR paling lambat pada tanggal 20 November pukul 16.00 WIB. 3 4 Pasal 4 (a) (b) (c) (d) Pasal 5 Ayat 3 Ayat 4 Ayat 5 Ayat 6 Pasal 6

Sanksi berupa pemotongan suara untuk beberapa jenis pelanggaran yang bersifat sama maka akan dikenakan satu jenis sanksi.