BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pasar modal berperan besar bagi perekonomian suatu hal ini

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1. PENDAHULUAN. Pasar modal yang maju dan berkembang pesat merupakan impian banyak negara.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiring dengan perkembangan dunia bisnis, pasar modal mempunyai

BAB I PENDAHULUAN. makro meliputi: inflasi, kenaikan suku bunga, dan kurs valuta asing.

PENGARUH PENGUMUMAN RIGHT ISSUE TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAPAT DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

BAB I PENDAHULUAN. 2009, peristiwa pemilu mempengaruhi harga saham (Suwaryo, 2008). Setiap investor sangat

BAB I PENDAHULUAN. memperoleh laba atas usaha yang dijalankannya dan menjaga kelangsungan

kewajiban, apabila pemegang saham tidak ingin melakukan haknya maka ia dapat

DAMPAK KENAIKAN DAN PENURUNAN DIVIDEN TERHADAP VARIABILITAS TINGKAT KEUNTUNGAN SAHAM DI BURSA EFEK INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. tahun (Samsul, 2006:43). Menurut Undang-undang Pasar Modal No.8 Tahun 1995

BAB 1 PENDAHULUAN. Pasar modal memiliki peran besar bagi perekonomian suatu negara karena pasar

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan transaksi. Pasar modal (capital market) merupakan sarana pendanaan

REAKSI PASAR MODAL INDONESIA TERHADAP PERISTIWA POLITIK DALAM NEGERI: PEMILU PRESIDEN 09 JULI 2014

BABI PENDAHULUAN. Pasar modal memegang peran penting bagi perekonomian suatu negara

BAB I PENDAHULUAN. dana jangka panjang. Pasar modal juga dapat didefinisikan sebagai pasar ekuitas

BAB I PENDAHULUAN. I. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. perubahan berkali-kali. Dengan adanya perubahan UUP pemerintah bertujuan

DAFTAR ISI. Lembar Judul... i. Lembar Pengesahan... ii. Lembar Pernyataan... iii. Kata Pengantar... iv. Daftar Isi... vi. Daftar tabel...

BAB I PENDAHULUAN. suatu peristiwa (event) yang informasinya dipublikasikan sebagai suatu

BAB I PENDAHULUAN. dengan diterbitkannya Undang-undang darurat tentang Bursa Nomor 13

BAB I PENDAHULUAN. (Tandelilin, 2010:26). Menurut Undang Undang Republik Indonesia Nomor 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 2.1 Pemilu Presiden dan Wakil Presiden 2014

BAB I PENDAHULUAN. transaksi jual-beli saham yang terjadi di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan juga

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan ini diharapkan dapat membawa dampak positif bagi keduanya.

I. PENDAHULUAN. Pasar saham di Indonesia mengalami perkembangan yang pesat beberapa tahun

BAB 1 PENDAHULUAN. jangka panjang dengan cara menjual saham atau mengeluarkan obligasi. Pasar

BAB I PENDAHULUAN. dapat memiliki gambaran mengenai resiko-resiko yang akan terjadi di pasar modal atau pasar

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pasar uang merupakan salah satu instrumen ekonomi yang sangat

BAB II TINJUAN PUSTAKA. lembaga dan profesi yang berkaitan dengan efek. antara pembeli dan penjual dengan resiko untung atau rugi.

BAB II LANDASAN TEORI. satu tahun (Tandellin 2013). Menurut Suad Husnan (2004:3) mendefinisikan bahwa

BAB I PENDAHULUAN. di masa mendatang (Tandelilin, 2001). Tujuan investor menginvestasikan

BAB I PENDAHULUAN. berpengaruh di dunia. Bursa saham New York (New York Stock Exchange)

BAB I PENDAHULUAN. Seorang investor bersedia menanamkan dananya di suatu investasi jika

BAB I PENDAHULUAN. peranan penting bagi investor dalam pengambilan keputusan investasi. Setiap

BAB I PENDAHULUAN. operasionalnya. Untuk perusahaan yang sudah go public dana tersebut salah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Saham merupakan salah satu jenis sekuritas yang cukup populer yang diperjual

PENGARUH PENGUMUMAN LABA TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

BAB I PENDAHULUAN. portofolio yang sesuai dengan tingkat pengembalian (return) dan risiko yang akan

BAB I PENDAHULUAN. baik yang diterbitkan oleh pemerintah, public authorities, maupun perusahaan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. di Bursa Efek Indonesia bulan Mei Berdasarkan penelitian yang

BAB I PENDAHULUAN. pengembalian yang akan diperoleh (expected return) untuk suatu periode tertentu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

DAMPAK PENGUMUMAN LAPORAN KEUANGAN TERHADAP VARIABILITAS TINGKAT KEUNTUNGAN SAHAM DENGAN MEMPERHATIKAN LABA AKUNTANSI

BAB I PENDAHULUAN. yang menghadapi kendala dalam masalah terbatasnya dana modal untuk

BAB I PENDAHULUAN. penjualan saham kepada masyarakat umum yang disebut go publik.

REAKSI HARGA SAHAM DENGAN ADANYA PERISTIWA PEMILIHAN PRESIDEN TAHUN 2009

METODE PENELITIAN. 3.1 Variabel Penelitian Dan Definisi Operasional. Stock Split adalah perubahan nilai nominal perlembar saham dengan menambah

BAB I PENDAHULUAN. Pasar Modal merupakan merupakan pasar yang melakukan kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan yang telah melakukan Initial Public Offering (IPO) harus memberikan

BAB I PENDAHULUAN. mempertemukan dua kelompok yang saling berhadapan tetapi yang

BAB I PENDAHULUAN. alternatif investasi pada financial assets, sedangkan emiten sebagai pihak yang. memperjualbelikan sekuritas (Tandelilin, 2010:26).

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal merupakan salah satu sarana yang efektif untuk mempercepat

BAB I PENDAHULUAN. Informasi tersebut memiliki makna (information content) atau nilai bagi

BAB I PENDAHULUAN. lembaga perbankan saja, sebagaimana yang tertuang dalam UU Republik

BAB I PENDAHULUAN. pesat. Hal ini ditunjukkan dengan banyaknya perusahaan yang terdaftar di Bursa

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi yang dikeluarkan oleh pemerintah, diharapkan para investor semakin

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Studi peristiwa (event study) merupakan studi yang mempelajari reaksi pasar

BAB I PENDAHULUAN. operasional perusahaan. Sumber dana yang diperoleh berasal dari sumber dana intern dan

BAB I PENDAHULUAN. atau modal untuk mengembangkan usahanya adalah dengan go public, yaitu

Bab I. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II URAIAN TEORITIS. Rahayu (2006) melakukan penelitian dengan judul Reaksi Pasar Terhadap

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan iklim investasi di Indonesia saat ini, ditandai dengan semakin

BAB I PENDAHULUAN. dimasa datang. Istilah investasi bisa berkaitan dengan berbagai macam aktifitas.

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Penelitian ini menganalisis volume perdagangan saham dan abnormal

BAB I PENDAHULUAN. menguntungkan. Dalam pasar modal, ada banyak informasi yang bisa

RISET BERKENAAN PASAR MODAL

I. PENDAHULUAN. Pasar modal adalah salah satu proses bisnis yang paling kompleks. Pengertian

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal memiliki peran strategis terhadap perekonomian nasional

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan pasar modal dan industri sekuritas menjadi tolak ukur

@UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Seperti halnya pasar pada umumnya, pasar modal merupakan tempat bertemu

BAB I PENDAHULUAN. banyaknya alternatif pendanaan khususnya kebutuhan jangka panjang suatu. pendanaan perusahaan akan semakin bervariasi.

BAB I PENDAHULUAN. tak terkecuali sektor ekonomi. Berbagai sektor dalam perekonomian ini

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan ekonomi, alternatif investasi pun semakin beragam.

III. METODE PENELITIAN. Objek penelitian pada skripsi ini adalah emiten yang masuk dalam LQ 45 periode

I. PENDAHULUAN. saat ini dimana pasar modal dapat menjadi cerminan aktivitas perekonomian. Pasar

I. PENDAHULUAN. Pasar modal merupakan sarana bagi perusahaan untuk mendapatkan dana dengan

ANALISIS PERBEDAAN RETURN SAHAM DAN PERUBAHAN VOLUME PERDAGANGAN SEBELUM DAN SESUDAH PENGUMUMAN DIVIDEN

BAB I PENDAHULUAN. sebagai alternatif sumber pendanaan bagi perusahaan-perusahaan yang

A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal yang merupakan instrumen ekonomi tidak lepas dari

DAFTAR ISI. BAB III METODE PENELITIAN 1.1 Desain Penelitian Lokasi atau Ruang Lingkup Wilayah Penelitian... 25

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal Indonesia memiliki peranan penting dalam meningkatkan

BAB III METODE PENELITIAN

Mishkin dan Stanley (2006:22) mengatakan bahwa capital market is a. and equity instruments are treaded. Pasar modal (capital market) merupakan

I. PENDAHULUAN. Sesuatu yang menarik untuk diamati pada saat ini adalah mengenai peristiwa

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal adalah pasar untuk berbagai instrumen keuangan

BAB I PENDAHULUAN. tentunya kondisi perekonomiannya. Dimana kondisi ekonomi negara tidak

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Indonesia

BAB 1 PENDAHULUAN. untuk para investor. Para investor dalam upayanya untuk mencari untung dalam

BAB I PENDAHULUAN. sehingga investor memiliki gambaran mengenai resiko dan expected return atas. dana yang telah atau akan diinvestasikan.

BAB I PENDAHULUAN. modal juga dapat dijadikan indikator bagi perkembangan perekonomian sebuah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III METODE PENELITIAN. Objek penelitian ini adalah seluruh perusahaan go public yang terdaftar di

Judul : Studi Peristiwa Tragedi Sarinah Terhadap Pasar Modal Indonesia Nama : M.HATTA DIMAN ARDE NIM : Abstrak

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal merupakan salah satu alternative pendanaan bagi perusahaan.

pasar yang lainnya adalah objek yang diperjualbelikan. Dalam pasar modal, berbagai surat berharga lainnya dengan memakai jasa perantara pedagang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Fundamental forex adalah metode analisa yang menitik beratkan pada rasio finansial dan kejadian -

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pasar modal berperan besar bagi perekonomian suatu hal ini disebabkan karena pasar modal mempunyai dua fungsi yaitu, fungsi ekonomi dan fungsi keuangan. Pasar modal merupakan tempat dimana berbagai pihak khususnya perusahaan menjual saham (stock) dan obligasi (bond) dengan tujuan dari hasil penjualan tersebut nantinya akan diperdagangkan sebagai tambahan dana atau untuk memperkuat modal perusahaan. Dengan keberadaan pasar modal, diharapkan aktivitas perekonomian dapat mengalami peningkatan karena pasar modal merupakan alternatif pendanaan bagi perusahaan, sehingga dapat beroperasi dengan skala yang besar, dan kemudian akan meningkatkan pendapatan perusahaan dan kemakmuran masyarakat luas. Keberadaan pasar modal disuatu negara dengan segala dinamikanya akan menggambarkan betapa besarnya perhatian pemerintah negara tersebut untuk ikut serta mendongkrak naiknya Pertumbuhan ekonomi. Dengan meningkatnya pertumbuhan ekonomi suatu negara akan menyebabkan angka pengangguran mengalami penurunan dan mampu menggenjot pendapatan dari segi fiskal (pajak). Dalam konteks persoalan fiskal dan moneter ini maka keberadaan pasar modal menjadi begitu penting dalam turut mempengaruhi naik dan turunya aktivitas bisnis di negara Indonesia. 1

2 Pasar modal sebagai instrumen ekonomi, tidak terlepas dari pengaruh faktor makro, baik dari lingkungan ekonomi maupun lingkungan non ekonomi. Peristiwa-peristiwa politik merupakan salah satu bagian dari lingkungan non ekonomi yang dapat berpengaruh pada pasar modal, karena dinamika situasi politik pada dasarnya berpengaruh pada kondisi perekonomian suatu negara. Peristiwa pemilu adalah salah satu peristiwa politik yang menarik untuk diteliti, karena hanya terjadi lima tahun sekali. Pada pemilu 2014 akan lebih efisien karena hanya diikuti oleh 12 partai peserta pemilu. Pada pemilu presiden seluruh pemilih akan menentukan pilihannya dalam memilih presiden yang diajukan oleh partai koalisi pemenang pemilu legislatif. Pemilu tahun ini diperkirakan akan menjadi bom penggerak Indeks Harga Saham Indonesia ( IHSG). Menurut Mohamad Samsul (2006) variabel yang mempengaruhi harga saham adalah sebagai berikut: 1. Pengumuman pembagian deviden tunai 2. Pengumuman split 3. Pengumuman right issue 4. Pengumuman saham bonus atau saham deviden 5. Pengumuman waran 6. Rencana merger dan akuisisi 7. Rencana transaksi benturan kepentingan 8. Perubahan variabel makro dan mikro ekonomi

3 9. Peristiwa politik internasional 10. Pergerakan indeks saham DJIA, Nikkei 225, Hang Seng 11. Peristiwa politik nasional 12. January effect 13. Insider information 14. Perubahan siklus ekonomi melalui leading indicator Peristiwa politik, seperti kerusuhan politik, perang, pemilu legislatif, pemilu presiden dan wakil presiden, pengumuman kabinet dan peristiwa politik lainnya memang sangat mempengaruhi kegiatan di lantai bursa. Karena peristiwa-peristiwa politik tersebut mengandung informasi yang dipakai investor dalam menganalisa informasinya tapi tidak hanya peristiwa politik saja yang mempengaruhi keputusan investor, Peristiwaperistiwa nasional seperti bencana alam, dan peristiwa regional maupun peristiwa internasional. Pemilu presiden 9 juli 2014 diperkirakan akan mengakibatkan pasar merespon secara cepat informasi yang membuat bursa akan semakin peka terhadap peristiwa di sekitarnya. Informasi tersebut mempengaruhi pengambilan keputusan investor dan akhirnya pasar bereaksi terhadap informasi tersebut untuk mencapai keseimbangan baru, sehingga dapat dikatakan bahwa peristiwa politik secara tidak langsung mempengaruhi aktivitas bursa efek. Bursa saham tidak sekedar hitungan laporan keuangan dan analisis tekhnikal yang dapat dilihat dari grafik historisnya. Lebih dari hal itu,

4 situasi politik juga akan mempengaruhi investor dalam pengambilan keputusan untuk membeli dan atau menjual saham di bursa saham. Harga dan volume adalah dua hal yang harus diperhatikan dalam menganalisa saham. Permintaaan dan penawaran atas saham akan merubah pola harga dan volume perdagangan saham. Data volume perdagangan saham (Trading volume activity) digunakan untuk mengukur kondisi umum dalam pasar dan membantu menaksir kecendrungannya. Kenaikan atau penurunan dalam harga saham biasanya berhubungan dengan kenaikan atau penurunan dalam volume perdagangan. Penelitian mengenai pengaruh suatu peristiwa terhadap aktivitas perdagangan dilakukan melalui studi peristiwa (event study). Menurut Jogiyanto (2008) studi peristiwa (event study) merupakan studi yang mempelajari reaksi pasar terhadap suatu peristiwa (event) yang informasinya dipublikasikan sebagai suatu pengumuman. Berdasarkan uraian di atas, maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian. Penelitian ini mencoba mengkaji kandungan informasi (information content) dengan metode studi peristiwa (event study) mengenai suatu peristiwa politik dalam negeri terhadap aktivitas pasar modal, sehingga penelitian ini mengambil judul: REAKSI PASAR MODAL Indonesia TERHADAP PERISTIWA POLITIK DALAM NEGERI: Pemilu Presiden 9 Juli 2014.

5 B. Rumusan Masalah 1. Apakah terdapat adanya abnormal return sebelum dan sesudah peristiwa pemilu presiden 09 Juli 2014? 2. Apakah terdapat perbedaan abnormal return yang signifikan diperoleh investor sebelum dan sesudah pemilihan presiden 09 Juli 2014? C. Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Untuk melihat adanya abnormal return sebelum dan sesudah peristiwa pemilu presiden 09 juli 2014. 2. Untuk melihat perbedaa rata-rata abnormal return yang diperoleh investor sebelum dan sesudah peristiwa pemilu presiden 09 juli 2014. D. Manfaat Penelitian Berdasarkan tujuan penelitian yang telah dikemukakan diatas, maka penelitian ini diharapkan memberikan manfaat kepada berbagai pihak antara lain: 1. Manfaat Empiris a. Penelitian ini memberikan bukti empiris tentang analisis perubahan harga saham pada bursa efek Indonesia. b. Penelitian ini diharapkan dapat berfungsi sebagai referensi serta memberikan sumbangan konseptual bagi peneliti sejenis dan

6 ataupun penelitian selanjutnya dalam rangka mengembangkan ilmu pengetahuan untuk perkembangan dan kemajuan dunia pendidikan. 2. Manfaat praktis a. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi wawasan tentang dampak peristiwa pemilu presiden terhadap perubahan harga saham, sehingga dapat menjadi pertimbangan dalam menentukan keputusan investor di masa mendatang. E. Sistematika Penulisan skripsi Adapun sistematika pembahasannya adalah sebagai berikut: BAB I :Merupakan pendahuluan yang sebagian telah diuraikan diatas yang menjadi gambaran awal dari apa yang akan dilakukan oleh peneliti. Bab ini berisikan latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan dan manfaat. BAB II : Merupakan kelanjutan dari bagian pendahuluan yang didalamnya berisi landasan teori dan pengembangan hipotesis. Bab ini membahas tentang tinjauan teoritis, dimana didalamnya mengandung informasi-informasi mengenai variable penelitian yang berisi tentang telaah pustaka, kerangka teoritik, reaksi pasar, pasar modal, studi peristiwa (event study), peristiwa politik pemilu presiden, pasar modal efisien dan teori pasar efisien. Selanjutnya, pengembangan hipotesis dirumuskan dari landasan teori dan telaah

7 pustaka pada penelitian terdahulu dan merupakan jawaban sementara terhadap permasalahan yang akan diteliti. BAB III : Merupakan metode penelitian yang berisi tentang gambaran cara atau teknik yang akan digunakan dalam penelitan. Cara atau teknik ini meliputi uraian tentang penjelasan mengenai jenis dan sifat penelitian, proses penelitian, sampel dan perangkat atau peralatan yang digunakan dalam pengumpulan maupun analisi data untuk menguji hipotesis yang diajukan. BAB IV : Berisi tentang hasil penelitian dari pengolahan data dengan pembahasannya, yang didasarkan pada analisis hasil pengujian data secara deskriptif maupun analisis hasil dari pengujian hipotesis yang telah dilakukan. BAB V : berisi penutup yang di dalamnya menjelaskan kesimpulan, dan saran dari hasil analisis data yang berkaitan dengan penelitian.