ANTROPOMETRI. Analisis Perancangan Kerja dan Ergonomi

dokumen-dokumen yang mirip
Dian Kemala Putri Bahan Ajar : Analisis Perancangan Kerja dan Ergonomi Teknik Industri Universitas Gunadarma

METODE PENGUKURAN DATA ANTROPOMETRI

POSTURE & MOVEMENT PERTEMUAN 2 DECY SITUNGKIR, SKM, MKKK KESEHATAN MASYARAKAT

BAB 2 LANDASAN TEORI. tersebut digunakan sebagai dasar dan penunjang pemecahan masalah.

Modul ke: Studio Desain II 10FDSK. Lalitya Talitha Pinasthika M.Ds Hapiz Islamsyah, S.Sn. Fakultas. Program Studi Desain Produk

BAB II LANDASAN TEORI

DAFTAR ISI. 2.2 Teori Domino Penyebab Langsung Kecelakaan Penyebab Dasar... 16

METHOD ENGINEERING & ANTROPOMETRI PERTEMUAN #10 TKT TAUFIQUR RACHMAN ERGONOMI DAN PERANCANGAN SISTEM KERJA

BAB II LANDASAN TEORI

Antropometri Dan Aplikasinya Dalam Perancangan Fasilitas Kerja

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1 BAB 1 PENDAHULUAN

Lampiran 1. Daftar pertanyaan wawancara (kuesioner) KUESIONER PENGGUNAAN KNAPSACK SPRAYER

PERANCANGAN KURSI KERJA BERDASARKAN PRINSIP-PRINSIP ERGONOMI PADA BAGIAN PENGEMASAN DI PT. PROPAN RAYA ICC TANGERANG

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

ANTROPOMETRI TEKNIK TATA CARA KERJA PROGRAM KEAHLIAN PERENCANAAN PRODUKSI MANUFAKTUR DAN JASA

Tujuan penggunaan antropometri pemakai :

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 6 HASIL PENELITIAN

ANTROPOMETRI. Antropometri adalah suatu studi yang berhubungan dengan pengukuran dimensi tubuh manusia ANTROPOMETRI

Anthropometry. the study of human body dimensions. TeknikIndustri 2015

B A B III METODOLOGI PENELITIAN

III. METODOLOGI PENELITIAN

BAB III DATA DAN ANALISA PERANCANGAN

PERANCANGAN ULANG KURSI ANTROPOMETRI UNTUK MEMENUHI STANDAR PENGUKURAN

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT UKUR SUDUT TANGAN DAN KAKI MANUSIA. (Studi Kasus Laboratorium Teknik Industri-UMS)

LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM PERANCANGAN SISTEM KERJA DAN ERGONOMI PENGUKURAN DIMENSI TUBUH MANUSIA (ANTROPOMETRI)

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

PERANCANGAN ELEMEN-ELEMEN RUMAH TINGGAL DENGAN MEMPERTIMBANGKAN DATA ANTHROPOMETRI

MODUL I DESAIN ERGONOMI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

INSTRUKSI KERJA. Penggunaan Kursi Antropometri Tiger Laboratorium Perancangan Kerja dan Ergonomi Jurusan Teknik Industri

LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM PERANCANGAN SISTEM KERJA DAN ERGONOMI PENGUKURAN DIMENSI TUBUH MANUSIA (ANTROPOMETRI)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Ergonomi adalah ilmu, seni dan penerapan teknologi untuk menyerasikan atau

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB II LANDASAN TEORI

Jurnal Ilmiah Widya Teknik Volume 16 Nomor ISSN

PERANCANGAN ALSIN YANG ERGONOMIS

BAB 9. 2D BIOMECHANICS

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

III. TINJAUAN PUSTAKA

ASPEK PERANCANGAN BODI KENDARAAN (2)

Latihan Kuatkan Otot Seluruh Badan

DAFTAR ISI. Halaman KATA PENGANTAR ABSTRAKSI DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL DAFTAR LAMPIRAN

BAB 1 PENDAHULUAN. sekarang ini, manusia tak pernah lepas dari salah satu hukum alam ini yakni bekerja.

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

INSTRUKSI KERJA. Penggunaan Kursi Antropometri Tiger Laboratorium Perancangan Kerja dan Ergonomi Jurusan Teknik Industri

BAB III DATA DAN ANALISA PERANCANGAN

SEJARAH & PERKEMBANGAN

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... ABSTRAK..

ANALISIS POSTUR KERJA DAN KELUHAN PEKERJA PADA AKTIVITAS PEMOTONGAN BAHAN BAKU PEMBUATAN KERIPIK

PERANCANGAN DESAIN KURSI DAN MEJA KOMPUTER YANG SESUAI UNTUK KENYAMANAN KARYAWAN DI PT. BUMI FLORA MEDAN

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. bagian-bagian otot skeletal yang dirasakan seseorang mulai dari keluhan sangat

BAB V ANALISA HASIL. 5.1 Hasil Perhitungan Seluruh Tahapan Menggunakan Metode REBA, REBA, OWAS & QEC

DAFTAR ISI. COVER... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. LEMBAR PERNYATAAN HASIL KARYA PRIBADI... iii. LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN... iv

ABSTRAK. v Universitas Kristen Maranatha

BAB II GAMBARAN UMUM SEKOLAH

BAB I PENDAHULUAN. Postur kerja kurang ergonomis saat bekerja bersumber pada posisi kerja operator

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

PENGEMBANGAN ALAT PEMOTONG TAHU YANG ERGONOMIS DENGAN MENGGUNAKAN METODE RULA

RANCANG ULANG KURSI TAMAN DENGAN EVALUASI ERGONOMI - ANTROPOMETRI DAN BIOMEKANIK

MANUAL PROSEDUR PENGGUNAAN KURSI ANTROPOMETRI

METODE PENELITIAN. A. Waktu dan Tempat. B. Alat dan Bahan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PERANCANGAN GERGAJI LOGAM UNTUK PENGURANGAN KELUHAN FISIK DI BENGKEL LAS SEJATI MULIA JAKARTA SELATAN

ANALISIS PERBAIKAN BENTUK ROMPI PELINDUNG TUBUH PENGENDARA SEPEDA MOTOR

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

Mempelajari Proses Produksi Dan Postur Kerja Operator Pada Pemindahan Karung Pupuk Urea Bersubsidi Di PT Pupuk Kujang

ANALISA POSTUR KERJA TERHADAP AKTIVITAS MANUAL MATERIAL HANDLING MENGGUNAKAN METODE OWAS

RANCANG BANGUN ALAT PERONTOK BULU AYAM UNTUK MENINGKATKAN KEHIGIENISAN

IMPLEMENTASI KONSEP ERGONOMI PADA PEMBUATAN ALAT TENUN TRADISIONAL MENGGUNAKAN PRINSIP PERANCANGAN YANG DAPAT DISESUAIKAN

JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pekerja merupakan salah satu komponen yang perlu mendapatkan

Analisis Perancangan Sistem Kerja dan Ergonomi Dalam Upaya Peningkatan Produktifitas ( Topik Study Kasus pada Perakitan Rangka Kursi Rotan )

BAB I PENDAHULUAN. berpengaruh terhadap produktivitas kerja manusia. Perancangan atau redesain

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB 4 PENGUMPULAN DAN ANALISA DATA

BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN. Perencanaan rancangan produk perlu mengetahui karakteristik

Usulan Perbaikan Meja Kerja Yang Ergonomis Untuk Proses Pemasangan Karet Kaca Pada Kendaraan Niaga Jenis TD di PT XYZ

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH

Perbaikan Fasilitas Kerja Divisi Decal Preparation pada Perusahaan Sepeda di Sidoarjo

BAB III DATA DAN ANALISIS PERANCANGAN

LATIHAN FLEKIBILITAS

RANCANG ULANG WHEELBARROW YANG ERGONOMIS DAN EKONOMIS

BAB 4 PENGUMPULAN, PENGOLAHAN DAN ANALISA DATA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB II STUDI LITERATUR

BAB III PENGUMPULAN DATA

BAB V ANALISIS DAN INTERPRETASI HASIL

METODOLOGI PENELITIAN

III. METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

basah, kelembaban relatif serta gerakan angin pada desain interior lama dan ergodesain

Transkripsi:

ANTROPOMETRI Analisis Perancangan Kerja dan Ergonomi

Definisi

Jenis Antropometri 1. Antropometri struktural (STATIS) Pengukuran keadaan dan ciri-ciri fisik manusia dalam posisi diam. 2. Antropometri fungsional (DINAMIS) Pengukuran keadaan dan ciri-ciri fisik manusia ketika melakukan gerakangerakan yang mungkin terjadi saat bekerja (tinggi duduk, jangkauan tangan, dll).

Tujuan Perancangan berbasis Antropometri: 1. Mengurangi tingkat kelelahan pekerja 2. Meningkatkan performansi kerja 3. Meminimasi potensi kecelakaan kerja. Cakupan Perancangan berbasi Anthropometri: - RancanganPakaian -Rancangan ruang kerja,& lingkungan kerja -Rancangan mesin dan peralatan -Rancangan lingkungan kerja - Rancangan alat kebutuhan rumah tangga;

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ANTROPOMETRI 1. USIA 2. JENIS KELAMIN 3. RAS danetnis 4. PEKERJAAN DANAKTIVITAS 5. KONDISI SOSIO- EKONOMI

Identifikasi Permasalahan Anthropometri 1. Mengidentitifaksi masalah berdasarkan pendapat si pemakai melalui: - Wawancara langsung; dapat diperoleh infoinfo: kekurangan dan kemungkinan usulan perbaikan. - Penyebaran kuesioner, butir-butir pertanyaan menggambarkan permasalahan yang dirasakan.

2. Menganalisa dimensi peralatan yang ditinjau dan membandingkandengandata anthropometriyangsesuai. -Membutuhkan pengetahuan yg cukupdlm ttganthropometri. -Langkah yang dilakukanadalah: 1. Ukur dimensi peralatan ygditinjau. 2. Tentukan data Anthropometri yg berhubungan dengan dimensiperalatan. 3. Tentukan populasipemakai. 4. Ukur dan bandingkan sertalakukan analisa kesesuaian data dimensionalantara peralatan danpemakai.

3. Melakukan analisa secara VISUAL. -Cara cukup sederhana & mudah dilakukan. - Pengambilan gambar bisa dgn kamera biasa. -Dilakukan analisa tentang posisi tubuh pada saat memakai peralatan dari gambar/foto yang didapat

Pedoman PerancanganBerbasis Anthropometri 1. Prinsip perancangan fasilitasberdasarkan Individu EKSTRIMterbagi DUA: RancanganberdasarkanindividuTERBESAR Rancangan berdasarkan individu TERKECIL 2. Perancangan fasilitas berdasarkan RATA- RATA pemakai. 3. Perancangan fasilitas yang dapat DISESUAIKAN(biayatinggi dan nilai fungsi tinggi).

METODE PENGUKURAN 1. DIMENSI LINEAR (JARAK): jarak terpendek antara dua titik pd tubuh manusia: panjang jari, tinggi lutut, lebar pinggul. 2. LINGKAR TUBUH, panjang keliling: lingkar paha, lingkar perut, lingkar kepala. 3. KETEBALAN LAPISAN KULIT, untuk mengetahui kandungan lemak sebagaiacuan tingkat kebugaran tubuh.

Metode Pengukuran (lanjutan) 4. SUDUT, secarapasifuntuk melihat kecenderungan posisi tubuh ketika bekerja dan AKTIF )ntuk mengetahui fleksibilitas tubuh dlm kemampuan maksimum gerakan otot sendi (ROM=Range of motion). Dibutuhkan untuk rehabilitasi, olahraga dan biomekanika 5. BENTUK dan KONTUR TUBUH,untuk perancangan produk demi kenyamanan.

Metode pengukuran (lanjutan) 6.BOBOT TUBUHSECARAKESELURUHAN Metode langsung dengan alat ukur antropometri, meliputi: pita ukur/mistar ukur, jangka sorong, alat ukur ketebalan (caliper) dan sudut dua segmen tubuh(goniometer). Metode tidak langsung dengan metode fotografi, dengan kamera digital (praktis, murah untuk target populasi yang besar)

Pengukuran Antropometri langsung (posisi berdiri)

Pengukuran Antropometri langsung (posisi duduk)

Contoh-contoh Dimensi:

UNTUK PRIA

UNTUK WANITA

Perancangan stasiun kerja

Contoh posisi kerja yang salah Tegangan statis pada Otot Lengan atas dan lengan Bawah, lengan atas menjulur ke atas terus menerus menimbulkan kelelahan. Mesin sebaiknya dirancangagar Siku sebaiknya mendekatkanbadan dan membentuk siku tegak lurus.

Contoh aplikasi Antropometri

Contoh aplikasi Antropometri