BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA MASALAH DAN PERANCANGAN

MATERI : Create : AEC Extended : Wall, Stairs, Door, Windows Modifier : Bevel Material : Multi - Sub / Object, Matte / Shadow

BAB III ANALISA DAN PERANCAGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN

BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN. III.1. Desain Objek Simulasi Pemilihan Umum Presiden

3D STUDIO MAX. Setting awal 3D Studio Max 9

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCAGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. software aplikasi harus diinstallkan ke laptop adalah Autodesk 3D Max 2010

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

NICE GLASS AND ICE TUTORIAL # A-07 : 1. PENDAHULUAN 2. MODELLING 3D. Membuat Alas Kayu

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Martil. Gambar 5.1. Animasi Martil yang Sedang Memaku Kayu. Berikut langkah-langkah pembuatannya.

BAB 1 Pengenalan 3ds Max

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN. wayang kulit. Karena wayang memenuhi semua elemen animasi seperti layar, gambar

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Bab 3 Metode dan Perancangan Sistem 3.1 Metode Pengembangan Sistem

Pemodelan Objek Pena Cantik 3D

Soal-Soal Animasi. Soal 1

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Materi 2 Membuat Lemari, Membuat Pintu Lemari, Memindahkan Pintu Lemari, Meng-Copy Pintu Lemari, Mengolah Bukaan Pintu Lemari, Membuat Lantai

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Bekasi, Januari 2007

Model Lampu Sudut. Instruction Shapes-Line-Sircle. PDF created with pdffactory Pro trial version Software 3Dimensi Studio Max 08

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

Pemodelan Objek Monitor 3D

MATERI PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI SEKTOR KONSTRUKSI SUB SEKTOR ARSITEKTUR JURU GAMBAR ARSITEKTUR PELATIHAN 3DS MAX 9

Basic 3D Modelling dan Animasi Menggunakan 3DS MAX

PROSES PEMBUATAN MODELING ARSITEKTUR 1. PENGATURAN BACKGROUND IMAGE

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM. Max ini lebih berorientasi kepada pembuatan animasi 3D presentasi dan juga

Session #1. 1.introducing 3ds max.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. menampilkan efek realistis dari penyajiannya. Dengan kemampuan yang

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

TUTORIAL AUTODESK 3DS MAX 2011 MEMBUAT BALON ANEKA WARNA 3 DIMENSI

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

38 M embuat Prabot/Meubel

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Pengantar. Pg. 01. A. Membuat Lingkungan. 1. Membuat Ruangan

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN. gambar terangkai dan berhubungan, jika hasil gambar sudah memuaskan, satu per satu

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

ANALISIS INSTRUKSISONAL ANIMASI II

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

RENCANA PEMELAJARAN SISWA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PERSIAPAN PERANGKAT LUNAK ANIMASI TIGA DIMENSI. 1. Deskripsi

Materi 1 Membuat Meja, Membuat Kursi, Meng-Copy Objek Kursi, Atur Posisi Layout Kursi & Meja, Membuat Lantai.

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

MEMBUAT SIMULASI KAIN 1. Pada panel Create > Geometry > Box lalu drag pada viewport untuk membuat objek kotak memanjang seperti gambar dibawah.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dibutuhkan seperangkat hardware sebagai berikut : Spesifikasi yang direkomendasikan :

Membuat Rumah 3D & Render pada 3ds Max

Bekasi, Desember 2006

TUTORIAL DESAIN MULTIMEDIA

AutoCAD. untuk. Desain dan Finishing Rancang Bangun 3D

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Transkripsi:

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN III.1. Analisa Tahap analisa dilakukan oleh penulis dalam penulisan skripsi ini adalah bagaimana merancang suatu aplikasi Animasi 3D Rumah Ramah Lingkungan dengan menggunakan software 3D Max 2009. Perancangan animasi ini bertujuan untuk membuat video perancangan Animasi 3D Rumah Ramah Lingkungan yang terlihat realistis sehingga menarik peminatnya. III.2. Strategi Pemecahan Masalah Sebelum melakukan perancangan terhadap sistem, dalam penulisan skripsi ini penulis terlebih dahulu melakukan analisa tentang sistem yang akan dirancang. Dalam analisa ini, penulis melakukan analisa mengenai apa saja yang akan dilakukan dalam perancangan animasi ini. III.3. Perancangan Pada bab ini, penulis akan membuat sebuah perancangan Animasi 3D Rumah Ramah Lingkungan dengan menggunakan software 3D Max, Dimana dalam pembuatan animasi ini diperlukan objek-objek seperti pintu rumah, objek jendela rumah, objek dinding rumah serta objek lain yang bisa mendukung dalam pembuatan Perancangan Animasi 3D rumah ramah lingkungan. 21

22 III.3.1. Sumber Desain Sumber desain yang dimaksud adalah membuat desain Rumah Ramah Lingkungan yang akan dibuat menjadi 3D. Sumber yang dikumpulkan harus dalam bentuk file atau video 3 Dimensi yang dalam hal ini penulis menggunakan desain animasi 3D rumah ramah lingkungan yang bersumber dari aplikasi 3D Max atau dengan membuatnya sendiri. III.3.2. Perangkat Keras (Hardware) Penggunaan perangakat keras yang baik akan mempengaruhi cepat lambatnya proses desain yang akan dijalankan dan yang dihasilkan. Dalam hal ini, adapun spesifikasi komponen perangkat keras (Hardware) yang digunakan penulis adalah : 1. Perangkat Komputer dengan spesifikasi sebagai berikut : a. Processor Intel Core TM i3 b. Memory/RAM 4 GB c. Harddisk 520 GB d. DVD Super Multi DL Drive e. Piringan CD-R 2. Piringan CD-R CD R ini akan digunakan untuk menyimpan hasil dari pembuatan Perancangan Animasi 3D Rumah Ramah Lingkungan yang dibuat dengan menggunakan software 3D Max.

23 III.3.2.1. Perangkat Lunak (Software) Perangkat lunak yang dimaksud adalah menyediakan software-software yang dibutuhkan dan di instal pada komputer atau laptop yang akan digunakan. Adapun software yang digunakan penulis untuk pembuatan animasi ini adalah : 1. Operating Sistem (OS) Windows 7. 2. 3D Max 32 bit 3. Nero Burning Room 4. Windows Media Player III.4. Flowchart Flowchart adalah untaian simbol gambar (chart) yang menunjukkan aliran (flow) dari proses terhadap data. Seorang pemrogram harus mampu membuat flowchart, harus mampu membaca dan mengerti flowchart, dan sanggup menerjemahkan flowchart ke algoritma dan sebaliknya. III.4.1. Gambar Flowchart Adapun gambar Flowchart perancangan animasi pembuatan Animasi 3D Rumah Ramah Lingkungan dapat dilihat pada gambar III.1 :

24 Mulai Instal software 3d Max 2009 Merancang modelling objek-objek animasi yang akan di desain Memasukkan material dan warna pada desain Rumah Ramah Lingkungan Membuat Pencahayaan Pada Rumah Ramah Lingkungan Melakukan Rendering Uji coba animasi dengan melakukan rendering Ya Apakah terdapat kesalahan dalam menganimasikannya? Tidak Rendering animasi ke dalam bentuk AVI Selesai Gambar III.1 Flowchart Perancangan Animasi 3D Rumah Ramah Lingkungan

25 III.4.2. Keterangan Flowchart Penulis dapat menuliskan beberapa keterangan yang menjelaskan tentang flowchart di atas, yaitu : 1. Mulai menghidupkan perangkat komputer/laptop. 2. Menginstal software 3D Max 2009. 3. Merancang modeling objek-objek animasi 3D Rumah Ramah Lingkungan berupa objek pintu rumah, objek jendela rumah, objek dinding rumah dan objek tambahan lainnya yang diperlukan untuk memperindah animasi tersebut. 4. Setelah modeling selasai, kemudian memberikan material dan warna agar objek dapat terlihat lebih menarik. 5. Kemudian Menambahkan pencahayaan pada titik-titik tertentu. 6. Kemudian melakukan rendering sebagai langkah akhir pada perancangan animasi 3D rumah ramah lingkungan. 7. Selanjutnya melakukan tahap uji coba dengan melihat hasilnya melalui proses rendering. 8. Setelah Penulis merasakan bahwa animasi yang dibuat telah cukup baik, maka dilakukanlah proses rendering yang hasilnya menjadi video yang berektensikan AVI. 9. Selesai.

26 III.5. Story Board Story board merupakan hasil yang didapat dari seluruh proses tahapan praproduksi yang dituangkan dalam bentuk rancangan hasil akhir yang akan diproduksi. Berikut adalah story board dari Rumah Ramah Lingkungan yang akan dirancang. Tabel III.1. Story Board No Visual Materi 1 Tampilan ini menunjukkan objek Pintu rumah 2 Tampilan ini menunjukkan objek Jendela Rumah.

27 3 Tampilan ini menunjukkan objek Pohon. 4 Tampilan ini menunjukkan objek Kursi Santai. 5 Tampilan ini menunjukkan objek bagian depan rumah.

28 6 Tampilan ini menunjukkan objek bagian samping rumah. 7 Tampilan ini menunjukkan objek bagian belakang rumah. III.6. Perancangan Detail Animasi 3D Rumah Ramah Lingkungan Dalam melakukan pembuatan Perancangan Animasi 3D Rumah Ramah Lingkungan Ini, Software yang digunakan adalah 3D Max 2009. Adapun pembuatan perancangan ini cukup panjang karena harus membuat komponenkomponen objek yang akan dibuat kedalam 3 dimensi. Untuk lebih jelasnya akan diuraikan dibawah ini. III.6.1. Unit a. Untuk mengatur unit/satuan ke dalam satuan meter. Klik menu Customize > Unit Setup. Atur satuan Unit menjadi Meter. Akan tampak pada gambar III.2 :

29 \ Gambar III.2 Pengaturan Unit Setup b. Grid yang ada juga kita atur agar mempermudah pengukuran jarak. Klik menu Tools > Grid and Snap > Grid and Snap Setting, atur seperti gambar III.3 : Gambar III.3. Pengaturan Grid

30 III.6.2. Mengatur Panjang Time Slider Panjang Time Slider mempengaruhi sebuah hasil dari animasi yang akan dibuat, oleh karena itu Penulis harus memperkirakan panjang animasi yang akan dibuat. Untuk mengatur panjang Time Slider dapat dilakukan dengan cara : Klik pada tombol Time Configuration, kemudian akan muncul kotak dialog Time Configuration. Kemudian isi kolom End Time sesuai yang diinginkan, seperti pada gambar III.4 : Gambar III.4 Kotak Dialog Time Configuration

31 III.6.3. Modelling Lantai 1 III.6.3.1. Pembuatan Objek Lantai 1 1. Untuk membuat Objek Lantai, klik panel Create > Shape > Line. Kemudian buat seperti pada gambar III.5 : Gambar III.5 : Tahap Awal Pembuatan Lantai 1 2. Klik Modify Pada Modifier List : Piih Extrude dan atur ketebalan lantai, seperti pada gambar III.6. Gambar III.6 : Tahap Pengaturan ketebalan Objek Lantai Extrude

32 3. Kemudian atur Amountnya menjadi seperti pada gambar III.7: Gambar III.7 : Pengaturan Parameters Amount III.6.3.2. Pembuatan Objek Dinding 1. Untuk membuat objek Dinding, klik panel Create > Geometry > AEC Extended > Wall. Kemudian buat seperti pada gambar III.8:

33 Gambar III.8. Pembuatan Objek Dinding III.6.3.3. Pembutaan Objek Pintu 1. Untuk membuat objek Pintu Rumah, klik panel Create > Doors > Pivot. Kemudian buat seperti pada gambar III.9: Gambar III.9. Pembuatan Objek Pintu

34 2. Kemudian atur Pivot menjadi seperti pada gambar III.10: Gambar III.10. Pengaturan Parameter Pivot III.6.3.4. Pembutaan Objek Jendela Depan 1. Untuk membuat objek jendela, klik panel Create > Geometry > Windows > Awning. Dengan mengklik dan drag dari kiri ke kanan pada bagian dalam untuk menentukan lebar jendela kemudian geser mouse ke arah luar untuk mengatur ketebalan jendela. Kemudian buat seperti pada gambar III.11 :

35 Gambar III.11. Pembuatan Objek Jendela 3. Kemudian atur Awning menjadi seperti pada gambar III.12: Gambar III.12. Pengaturan Parameter Objek Awning III.6.4. Modelling Lantai 2 III.6.4.1. Pembuatan Objek Lantai 2 1. Untuk membuat objek lantai, Klik panel Create > Shape > Line. Kemudian buat seperti pada gambar III.13.

36 Gambar III.13. Tahap Awal Pembuatan Objek Lantai 2 2. Klik Modify Pada Modifier List : Piih Extrude dan atur ketebalan lantai, seperti pada gambar III.14. Gambar III.14. Tahap Pengaturan ketebalan Objek Lantai Extrude

37 III.6.4.2. Pembuatan Objek Dinding 1. Untuk membuat objek Dinding, klik panel Create > Geometry > AEC Extended > Wall. Kemudian buat seperti pada gambar III.15: Gambar III.15. Pembuatan Objek Dinding 2. Untuk membuat objek jendela, klik panel Create > Geometry > Windows > Awning. Dengan mengklik dan drag dari kiri ke kanan pada bagian dalam untuk menentukan lebar jendela kemudian geser mouse ke arah luar untuk mengatur ketebalan jendela. Kemudian buat seperti pada gambar III.16.

38 Gambar III.16. Pembuatan Objek Jendela III.6.4.3. Pembuatan Objek Atap 1. Untuk membuat objek Atap, Klik panel Create > Extended Primitives > Prism. Kemudian buat seperti pada gambar III.17. Gambar III.17. Pembuatan Objek Atap Rumah

39 III.7. Pencahayaan Agar hasil render lebih baik maka diperlukan cahaya. Caranya dengan klik panel Create > Lights > Omni. Agar cahaya Omni menghasilkan bayangan, klik cahaya Omni lalu klik panel Modify, aktifkan checklist On pada Shadows, juga pada tab Shadows parameter, ubah density = 0,4 agar bayangan tidak terlalu gelap. Kemudian render kembali. Kini hasilnya lebih baik karena sudah ada bayangan. III.8. Kamera Jika tahapan tahapan pada modeling telah selesai. Agar animasi tampak seperti hidup maka Penulis membuat kamera pada model objek yang telah dibuat. Caranya dengan membuat kamera terlebih dahulu, klik Create > Camera > Target. Karena ini dibuat secara manual gunakan Select and Move dan Select and Uniform Scale untuk menggeser pergerakan kamera. Pada viewport perspective, klik kanan pada teks perspektive kemudian pilih menu View > Camera 01 untuk melihat hasil yang sudah dibuat dengan kamera.